Pengantar Cloud Computing Berbasis Linux & FOSS

dokumen-dokumen yang mirip
IMPLEMENTASI EYE OS MENGGUNAKAN METODE LOAD BALANCING DAN FAILOVER PADA JARINGAN PRIVATE CLOUD COMPUTING DENGAN LAYANAN IAAS DAN SAAS

TOPIK. Standards and Controls Cloud Forensics Solid State Drives Speed of Change

PENGENALAN CLOUD COMPUTING

Komputasi Awan (Cloud Computing)

MAKALAH CLOUD KOMPUTING. Disusun Oleh : Villy Thias. Semester 4 POLITEKNIK PAJAJARAN TEKNIK KOMPUTER

KOMPUTASI AWAN ( CLOUD COMPUTING ) Disusun Oleh Arbiyan Tezar Kumbara ( )

CLOUD COMPUTING PENGANTAR KOMPUTER & TI 1A :

Adiharsa Winahyu Fakultas Teknologi Informasi Universitas Mercu Buana Yogyakarta

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

Cloud Computing Perangkat Lunak Cloud Computing

BAB II DASAR TEORI 2.1. Komputasi Awan Berdasarkan Layanan Infrastructure as a Services (IaaS) Platform as a Service (PaaS)

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Definisi Cloud Computing

BAB I PENDAHULUAN. Cloud computing dalam pengertian bahasa Indonesia yang diterjemahkan

1.2. Rumusan Masalah Batasan Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

Oleh: Moh. Idris Mar atul Karimah

BAB I PENDAHULUAN. menggunakan layanan software, media pentimpanan (storage), platform

IMPLEMENTASI CLOUD COMPUTING BERBASIS WEB EYEOS DI UNIVERSITAS MUSI RAWAS

Cloud Computing Windows Azure

S-1 TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS DIPONEGORO JAWA TENGAH

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Tujuan 1.2. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

RANCANG BANGUN PRIVATE CLOUD COMPUTING PADA SEKRETARIAT DPRD PROVINSI SUMSEL. Iwan Agusti Jurusan Teknik Informatika STMIK PalComTech Palembang

CLOUD COMPUTING TECHNOLOGY

Layanan Cloud Computing Setelah dijabarkan mengenai lima karakteristik yang terdapat di dalam sistem layanan Cloud

BAB 1 PENDAHULUAN. kebutuhan yang sangat penting bagi banyak orang. Dengan internet kita dapat

CLOUD COMPUTING DAN PEMANFAATAN DALAM OFFICE AUTOMATION

Tugas Teknologi Open Source

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang dan Permasalahan

BAB 1 PENDAHULUAN. Kemajuan perkembangan teknologi informasi telah membuat proses dan startegi bisnis

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

CLOUD COMPUTING. Yenita Juandy. Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer LIKMI Jl. Ir. H. Juanda 96 Bandung 40132

Implementasi Cloud Computing Menggunakan Metode Pengembangan Sistem Agile

PENERAPAN CLOUD COMPUTING SEBAGAI SARANA PEMBELAJARAN SISWA

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

DIAGRAM SITASI PAPER. Disusun oleh: Anggy Tias Kurniawan SK2A

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan jaman, teknologi saat ini mengalami

PENGGUNAAN CLOUD COMPUTING DI DUNIA PENDIDIKAN MENENGAH DALAM PENDEKATAN TEORITIS. Maria Christina

Virtulisasi Server Sederhana Menggunakan Proxmox

Analisis dan Desain Sistem Jaringan

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Perancangan yang dilakukan pada penelitian ini bersifat simulasi, karena jaringan Cloud

BAB 4 PENGUJIAN DAN ANALISIS

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

ANALISIS PENERAPAN DAN IMPLEMENTASI LAYANAN JARINGAN CLOUD COMPUTING SOFTWARE AS A SERVICE MENGGUNAKAN EYEOS PADA SMPN 2 GAMPING NASKAH PUBLIKASI

BAB 2 LANDASAN TEORI. istilah Cloud Computing pada mulanya berasal dari penggunaan gambar awan untuk

Seminar Nasional Riset dan Inovasi Teknologi (SEMNAS RISTEK); Jakarta, 13 Januari SAKAINTEK

CLOUD-BASED INFORMATION COMMUNICATION TECHNOLOGY - LEARNING MANAGEMENT SYSTEM SOLUTIONS

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. penghubung tersebut dapat berupa kabel atau nirkabel sehingga memungkinkan

PERANCANGAN VIRTUAL PRIVATE SERVER MENGGUNAKAN PROXMOX PADA AMIK IBNU KHALDUN PALOPO

Analisis Overhead Server Cloud Infrastructure pada Proxmox VE Hypervisor

Linux with CloudComputing UbuntuOne. Kelompok Studi Linux UNG 2013

BAB 2 LANDASAN TEORI

Security Issues in Cloud Computing : The Potentials of Homomorphic Encryption

BAB 1 PENDAHULUAN. perkembangan teknologi informasi. Cloud computing adalah transformasi

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini penggunaan komputasi awan atau Cloud Computing

DESIGN AND IMPLEMENTATION OF GRID COMPUTING MANAGEMENT RESOURCE SYSTEM ON INFRASTRUCTURE AS A SERVICE (IAAS) USING NATIVE HYPERVISOR

IT Infrastructure and Emerging Technologies

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. 1.2 Rumusan Masalah

IMPLEMENTASI TEKNOLOGI AWAN UNTUK LAYANAN INFRASTRUKTUR MENGGUNAKAN VMWARE ESXi 5.5

Cloud Computing Security

Distributed Replicated Block Device (DRBD) sebagai Alternatif High Availability Data Replication pada Cloud Computing

perkembangan teknologi informasi dan komunikasi. Firewall : Suatu sistem perangkat lunak yang mengizinkan lalu lintas jaringan yang dianggap aman

MAKALAH. Virtualisasi Cloud Computing Dan Teknologi Open Source

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN. 3.1 Profil Perusahaan Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) adalah lembaga pemerintah

2012 Pengantar Cloud Computing

Sementara itu, model mencakup formula, logika, dan cara menampilkan data.

2012 Pengantar Cloud Computing

IMPLEMENTASI SISTEM KOMPUTASI AWAN PRIVATE BERBASIS OPENNEBULA BERKEMAMPUAN LIVE MIGRATION

Pengantar Open Source dan Aplikasi Model Bisnis Open Source. Rusmanto at gmail.com Rusmanto at nurulfikri.ac.id

Analisis dan Perancangan Infrastruktur Jaringan Cloud Computing. Pada PT Indonusa System Integrator Prima. Anthonius Bernadh

The Benefit of Android in Information System (2-hbs) Cafe Legian Sulanjana Bandung 15 Maret 2014

Gambar 1.1 Contoh laporan billing di Windows Azure

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI. komputer personal dalam suatu jaringan dengan memanfaatkan sistem pemroses

Virtualisasi, Cloud Computing & Teknologi Open Source Dosen Pembina: Imam Suharjo, ST, M.Eng Ditulis Oleh:

PERCOBAAN 10 CLOUD COMPUTING (Network Attached Storage)

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III LANDASAN TEORI. menjadi sebuah utilitas umum. Cloud computing yang terdapat sekarang

DESAIN DAN IMPLEMENTASI APLIKASI PENERIMAANSISWA BARU BERBASIS CLOUD COMPUTING MENGGUNAKAN EUCALYPTUS PADA DINAS PENDIDIKAN MAGELANG

virtualisasi adalah proses menyatakan atau membuat sesuatu menjadi nyata.

LAYANAN PENYIMPANAN DATA INTEGRASI BERBASIS OWNCLOUD NASKAH PUBLIKASI. diajukan oleh Rizki Mandala Pratama

Cloud and Cloud Worker. Nur Imam Febrianto MCTS - Technical Specialist /

INTRO TO CLOUD COMPUTING

PENERAPAN MULTI VIRTUAL APPLIANCE SERVER PADA PENGEMBANGAN LABORATORIUM MENGGUNAKAN TEKNOLOGI VIRTUALISASI

BAB I PENDAHULUAN. Gambar I. 1 Statistik Penggunaan Internet di Indonesia. Sumber: (APJII, 2012)

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

THE NEEDS OF VIRTUAL MACHINES IMPLEMENTATION IN PRIVATE CLOUD COMPUTING ENVIRONMENT

KINERJA KOMPUTASI AWAN PRIVAT

Analisa Performansi Server Cloud Berbasis Proxmox Ve untuk Multi Server dan Multi Platform pada Praktikum Administasi Jaringan Komputer

Virtual Machine Hyper-V. Written by Khoirur Rosyidin Monday, 12 November :45

BAB I Pendahuluan. 1BAB I Pendahuluan

Perancangan Teknologi Private Cloud Computing Sebagai Sarana Infrastruktur Online System Di Universitas Advent Indonesia

TUGAS MAKALAH INTEGRASI DAN MIGRASI SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI TI024329

Infrastruktur Server. By. Nyoman Suryadipta Rev 0.0

Transkripsi:

Pengantar Cloud Computing Berbasis Linux & FOSS Rusmanto Maryanto (rusmanto@gmail.com) Pemred Majalah InfoLINUX (rus@infolinux.co.id) Direktur LP3T-NF (rus@nurulfikri.co.id)

Topik Utama Istilah Terkait Cloud Computing Cloud Computing Virtualization Clustering Grid Computing Jenis Layanan atau Aplikasi Cloud Computing Contoh Server Cloud Contoh Aplikasi dan Sistem Operasi Klien

Apa itu Cloud Computing? Komputasi awan: sebuah kotak hitam (blackbox) yang ada di awan (internet) yang berisi unit-unit komputasi yang saling terhubung. Disebut awan dan kotak hitam karena infrastruktur komputasi itu maya atau fisiknya tidak diketahui pengguna. Pengguna mengetahui masukan dan keluaran dalam komputasi awan, tapi prosesnya tidak. Cloud Computing dapat disebut kelanjutan atau pemanfaatan virtualisasi dan Grid Computing.

Virtual, Cluster, Grid Virtualisasi: suatu cara menjalankan komputer maya (sistem operasi) pada komputer lain. Contoh: menjalankan Linux, lalu menjalankan program virtual-machine, lalu menjalankan sistem operasi lain (misal Windows). Kluster: beberapa komputer yang digabung dalam sebuah jaringan menjadi satu komputer. Grid Computing: Kluster-kluster komputer yang saling terhubung untuk berbagi sumber daya.

Apa itu Virtualisasi? Pembuatan suatu sistem virtual dari suatu sistem fisik, misalnya untuk menjalankan sistem operasi virtual atau tamu (guest) pada sistem operasi fisik atau induk (host). Full Virtualization: guest menjalankan mesin sendiri. Contoh: VirtualBox. Para Virtualization: kernel host dan guest dimodifikasi agar lebih cepat. Contoh: Xen OS level Virtualization. Contoh: openvz.

Keuntungan Virtualisasi Hemat Biaya Investasi Hardware Mudah Melakukan Backup & Recovery Mudah Penginstalan (Deployment) Mengurangi Panas (Penghematan Energi) Mengurangi Biaya Ruang Penyimpanan Server Kemudahan Maintenance & Pengelolaan Standarisasi Hardware (Tidak berubah-ubah) Kemudahan Penggantian Hardware

Bentuk Layanan Cloud SaaS (Software as a Service) IaaS (Infrastrucuture as a Service) PaaS (Platform as a Service)

SaaS SaaS (Software as a Service): Software tersedia di internet (penyedia sistem cloud). Berbeda dengan perangkat lunak tradisional yang disediakan di komputer masing-masing, perangkat lunak SaaS terdapat di dalam jaringan dan hanya dipasang ketika digunakan. Contoh sederhana: Google Apps (Docs untuk aplikasi office, mail, calendar, dll.) Bentuk lain SaaS adalah thin client, misal LTSP.

IaaS IaaS (Infrastrucuture as a Service): infrastruktur dalam bentuk komputer (virtual server, dns server, mail server, dll.), akses jaringan, penyimpanan (SAN: Storage Arena Network / NAS: Network-Attached Storage), dll. Contoh: Server Hosting (virtual private server, seperti punya hardware server sendiri). Penyedia server: Amazon EC2, Ubuntu EC, dll. Personal: Amazon Cloud Drive, Ubuntu One, dll.

PaaS PaaS (Platform as a Service): Mirip IaaS, PaaS lebih fokus ke platform untuk pengembangan aplikasi (sistem operasi dan semua software yang dibutuhkan, seperti tool pemrograman, database, dll.), termasuk untuk testing, deployment, dll. Misal: Sewa PaaS untuk membuat SaaS. Contoh penyedia: Google Apps Engine, Amazon Web Services, dll.

Contoh Server Cloud Linux/FOSS UEC (Ubuntu Enterprise Cloud): Ubuntu versi Server yang dipasang program khusus untuk Cloud Computing, yaitu Eucalyptus atau OpenStack. UEC dapat dijadikan private cloud server maupun public cloud server. Public cloud dibuat untuk digunakan bersama tapi tidak saling kenal melalui jaringan internet. Private cloud dibuat untuk suatu perusahaan, personal, atau kelompok.

Contoh Aplikasi dan Sistem Operasi Klien FOSS untuk Cloud Contoh sederhana aplikasi Open Source untuk mengakses server cloud seperti Jolicloud, Google Docs, Amazon Cloud Drive, dan Ubuntu One adalah web browser Firefox. JoliCloud OS: Sistem Operasi Linux yang dibuat khusus untuk mengakses server cloud yang disediakan oleh JoliCloud. Jolicloud juga menyediakan plugin atau program tambahan untuk web browser.