STRUKTUR DAN FUNGSI MEMBRAN SEL

dokumen-dokumen yang mirip
MEMBRAN PLASMA. Selaput sel : Bagian dari protoplasma terluar yang membatasi sel dari lingkungan

Transportasi pada Membran Plasma. Oleh Trisia Lusiana Amir, S.Pd., M. Biomed Fakultas Fisioterapi, Universitas Esa Unggul 2016

MEMBRAN BIOLOGIS DAN MEKANISME ABSORPSINYA. Tim Teaching MK Biofarmasetika

STRUKTUR DAN FUNGSI ORGANEL SEL. Tuti Nuraini, SKp., M.Biomed. Sri Sugiwati, SSi., MSi.

STRUKTUR DAN MODEL MEMBRAN

1.2 Rumusan Masalah 1. Bagaimanakah struktur umum dari membrane sel? 2. Bagaimana permeabilitas dari membrane sel?

Membran biologi. Bagaimana dengan membran sel (membran biologi)? Bersifat tidak larut dalam air Bersifat fleksibel

Lipid. Dr. Ir. Astuti,, M.P

BAB II MEMBRAN SEL. Gambar 2.1. Sel membran secara aktual. Tampak terlihat dua sel membran yang berdekatan.

BIOLOGI SEL. Chapter III Membran dan Dinding Sel

STRUKTUR UMUM MEMBRAN SEL

SAINS II (KIMIA) LEMAK OLEH : KADEK DEDI SANTA PUTRA

Tujuan Instruksional. Umum. Khusus

3.1 Membran Sel (Book 1A, p. 3-3)

A. Pengertian Sel. B. Bagian-bagian Penyusun sel

HASIL DAN PEMBAHASAN

SEL OLEH: NINING WIDYAH KUSNANIK

BAB IX SISTEM ENDOMEMBRAN

IV HASIL DAN PEMBAHASAN. 4.1 Pengaruh Perlakuan terhadap Total Protein Darah Ayam Sentul

HIRARKI ORGANISASI MATERI BENDA HIDUP

DAFTAR ISI. Halaman DAFTAR PUSTAKA Haryati : Biomembran, 2003 USU Repository 2006

FISIOLOGI SEL. TIM PENGAJAR FISIOLOGI MANUSIA Departemen Gizi Masyarakat,FEMA, IPB 2015 Dr. Katrin Roosita_sel 2015

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Lipid adalah senyawa berisi karbon dan hidrogen yang tidak larut dalam air tetapi

MEMBRAN SEL DAN TRANSPORT. Agustina Setiawati, M.Sc., Apt

- Difusi air melintasi membrane permeabel aktif dinamakan osmosis. Keseimbangan air pada sel tak berdinding Jika suatu sel tanpa dinding direndam

MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRAN SEL

Metabolisme lipid. Metabolisme lipoprotein plasma Metabolisme kolesterol

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

SMP kelas 7 - BIOLOGI BAB 11. Organisasi KehidupanLatihan Soal 11.1

Metabolisme lipid. Metabolisme lipoprotein plasma Metabolisme kolesterol

TINJAUAN PUSTAKA. Gambar 1. Struktur Liposom

Lemak dan minyak adalah trigliserida atau triasil gliserol, dengan rumus umum : O R' O C

A. Judul Praktikum : Uji Keasaman Minyak (Uji Lipid) B. Tujuan Praktikum : untuk mengetahui sifat Asam dan Basa Minyak. C. Latar Belakang : Lipid

STRUKTUR DAN FUNGSI MEMBRAN SEL

Peranan membran sel. 1. pembatas lapisan yang kontinyu melingkupi sel, inti, organel. 2. mendukung aktivitas biokimia yang berlangsung di dalam sel

L b t i Bi ki i. Laboratorium Biokimia Fakultas Biologi UGM

HKSA DENGAN SIFAT MEMBRAN SEL

S E L. Suhardi, S.Pt.,MP

B I O M E M B R A N H A R Y A T I. Program Studi Hasil Pertanian Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara PENDAHULUAN

THE TOUR CYTOL CYT OGY OGY T : he Study of Cells V sualisasi sualisasi sel sel : :mikroskop meningkatkan n resolusi (jarak (jarak an tar obyek

organel yang tersebar dalam sitosol organisme

LIPIDA (BAG. DUA) Ir. Niken Astuti, MP. Prodi Peternakan, Fak. Agroindustri, UMB YOGYA

Sel melakukan kontak dengan lingkungannya menggunakan permukaan sel, meliputi: 1. Membran plasma, yakni protein dan lipid 2. Molekul-molekul membran

Pencernaan, penyerapan dan transpot lemak -oksidasi asam lemak

BIOLOGi SEL. Dr. Laela Hayu Nurani, M.Sc., Apt.

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 10. SISTEM ORGANISASI KEHIDUPANLatihan Soal dan 4. 1 dan 3. 3 dan 5. 4 dan 5. Tebal, tersusun dari selulosa

POKOK BAHASAN I PENDAHULUAN Tujuan Instruksional Khusus Setelah mengikuti kuliah pokok bahasan pendahuluan mahasiswa dapat: 1. Memahami ruang lingkup

PERBEDAAN SEL HEWAN & TUMBUHAN BAGIAN SEL & ORGANEL SEL TRANSPORT MELALUI MEMBRAN

BAB III KOMPOSISI KIMIA DALAM SEL. A. STANDAR KOMPETENSI Mahasiswa diharapkan Mampu Memahami Komposisi Kimia Sel.

PROSES SINTESIS ASAM LEMAK (LIPOGENESIS)

TRANSPORTASI TRANSMEMBRAN MEMBRAN SEL

OLEH ; Titta Novianti, S.Si. M.Biomed.

HASIL DAN PEMBAHASAN

SMP kelas 9 - BIOLOGI BAB 10. SISTEM ORGANISASI KEHIDUPANLatihan Soal 10.5

BAB III SISTEM SELAPUT SITOPLASMIK

Kehidupan. Senyawa kimia dalam jasad hidup Sintesis dan degradasi. 7 karakteristik kehidupan. Aspek kimia dalam tubuh - 2

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. kambing Kacang yang lebih banyak sehingga ciri-ciri kambing ini lebih menyerupai

Konsep Sel, Jaringan, Organ dan Sistem Organ

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. dalam tumbuhan, hewan atau manusia dan yang sangat berguna bagi

Pendahuluan kebutuhan energi basal bertahan hidup Lemak sumber energi tertinggi asam lemak esensial Makanan mengandung lemak Pencernaan

Makalah Biokimia Komponen Penyusun Sel Tumbuhan NUKLEUS. Oleh :

Sel sebagai unit dasar kehidupan

HASIL DAN PEMBAHASAN

BIOLOGI SEL. Pokok Bahasan. 1. Teori sel 2. Alat bantu mempelajari sel 3. Sel prokariot dan eukariot 4. Ultrastruktur Sel

SISTEM DIGESTIVA (PENCERNAAN) FISIOLOGI PENCERNAAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Retikulum Endoplasma (Mader, 2000) Tuti N. dan Sri S. (FIK-UI)

BAB I PENDAHULUAN. Tuak merupakan hasil sadapan yang diambil dari mayang enau atau aren

KIMIA KEHIDUPAN, BIOLOGI SEL, GENETIKA, DAN BIOLOGI MOLEKULAR

MODIFIKASI PROTEIN PADA RE SORTASI PROTEIN SEKRESI PADA APARATUS GOLGI ZAHRA FATHYA CHAERUNISA KELAS B

2. Membran berfungsi dalam mengeluarkan hasil-hasil buangan metabolisme, dan dalam sintesa dinding sel. 3. pada sel prokariot, membran sitoplasma

SEJARAH, STRUKTUR DAN FUNGSI SEL SECARA UMUM

Pertemuan III: Cara Kerja Sel dan Respirasi Seluler. Program Tingkat Persiapan Bersama IPB 2011

Retikulum Endoplasma dan Aparatus Golgi. Oleh : Dara Soaraya Octavia B

A. RUMUS STRUKTUR DAN NAMA LEMAK B. SIFAT-SIFAT LEMAK DAN MINYAK C. FUNGSI DAN PERAN LEMAK DAN MINYAK

BIOKIMIA Kuliah 1 KARBOHIDRAT

HASIL DAN PEMBAHASAN. 4.1 Pengaruh Tingkat Energi Protein Ransum terhadap Total Protein Darah Ayam Lokal Jimmy Farm

METABOLISME LEMAK. Yunita Eka Puspitasari, S.Pi, MP

BIOLOGI UMUM (MIP612112) Priyambodo, M.Sc. staff.unila.ac.id/priyambodo

LEMBARAN SOAL. Mata Pelajaran : BIOLOGI Sat. Pendidikan : SMA Kelas / Program : XI IPA ( SEBELAS IPA )

PENDAHULUAN. Latar Belakang. Gaya hidup modern turut mengubah pola makan masyarakat yang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Selama proses pencernaan, karbohidrat akan dipecah dan diserap di dinding

Bab. Organisasi Tingkat Sel. A. Struktur dan Fungsi Sel B. Transpor Zat-Zat Melalui Membran Sel

1. Menjelaskan struktur inti sel eukariot hubungannya dengan fungsi 2. Menjelaskan struktur organel-organel sel dan fungsinya

PENDAHULUAN. dibandingkan dengan unggas-unggas lainnya seperti ayam. Fakultas Peternakan

I. PENDAHULUAN. Berdasarkan Data Statistik 2013 jumlah penduduk Indonesia mencapai jiwa yang akan bertambah sebesar 1,49% setiap tahunnya

2 Tinjauan Pustaka. 2.1 Polimer. 2.2 Membran

BAB 11 TINJAUAN PUSTAKA. yang jika disentuh dengan ujung-ujung jari akan terasa berlemak. Ciri khusus dari

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

BIOKIMIA NUTRISI. : PENDAHULUAN (Haryati)

KOMPONEN KIMIA MEMBRAN SEL DAN FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMEABILITAS AZKI AFIDATI PUTRI ANFA ( ) KELOMPOK 3B (A)

UJI LIPID (TES KELARUTAN)

Komponen Kimia penyusun Sel (Biologi) Ditulis pada September 27, 2012

dr. AL-MUQSITH, M.Si

SMP kelas 7 - BIOLOGI BAB 11. Organisasi KehidupanLatihan Soal 11.4

I. PENDAHULUAN Latar Belakang

Air adalah wahana kehidupan

ULANGAN TENGAH SEMESTER (UTS) GASAL TAHUN PELAJARAN 2013/2014

Transkripsi:

STRUKTUR DAN FUNGSI MEMBRAN SEL STRUKTUR DASAR Selaput/ membran sel merupakan selaput yang berfungsi membatasi isi sel dari lingkungannya mempunyai sifat hidrofobik di bagian tengah dan hidrofilik di bagian permukaan luar maupun permukaan sitosolik Terdiri dari senyawa-senyawa lipid, protein dan karbohidtar Sifat hidrofobik terutama disebabkan oleh komponen lipid walaupun terdapat bagian tertentu dari senyawa lipid yang bersifat hidrofilik, yaitu bagian molekul lipid yang berikatan dengan gugus fosfat/senyawa organik yang bersifat hidrofilik

Senyawa protein dan karbohidrat bersifat hidrofilik Struktur dasar membran sel tersebut mendukung fungsinya sebagai pembatas lingkungan dari lingkungan dalam sel dan lingkungan luar organella dari lingkungan dalamnya Komposis lipid, protein dan karbohidrat (pada glikoprotein dan glikolipid) bervariasi sesuai dengan macam selaputnya dan dapat berubah sesuai dengan tingkat perkemanagn sel, umur, dan lingkungannya Keberadaan selaput plasma dapat dibuktikan pada aktu sel mengalami plasmolisis atau sel yang dihilangkan dinding selnya

Dari segi fisiologis, keberadaan selaput plasma dapat dilihat dengan adanya peremeabilitas selektif terhadap senyawa-senyawa tertentu Selaput plasma memperlihatkan sifat-sifat yang dinamis antara lain: pada Pertumbuhan, fragmentasi, deferensiasi danperubahan struktur tiga dimensinya. Komposisi masing-masing fraksi selaput plasma terutama fraksi lipid sangat menentukan kecairan selaput, menyangkut ciri-ciri: keknyalan, kekentalan/kemudahan untuk melakukan perubahan sifat fisik dan kemis

Perubahan fisikokemis terjadi dari keadaangel ke keadaan lebih encer. Perubahan tersebut diikuti dengan peningkatan gerakan ikatan antara atom C molekul asam lemak pada porosnya, sehingga terjadi susunan yang acak Perubahan tersebut menyerap tenaga panas yang besar Dengan demikian kebanyakan sel mampu melakukan adaptasi terhadap suhu lebih rendah dengan meningkatkan bagian kandungan asam lemak tidak jenuh pada selaput plasma, sehingga keenceran selaput plasma tetap dipertahankan.

Komposisi selaput plasma pada Selaput berbagai organella Protein (%) Lipid (%) Karbohiodrat (%) Myelin 18 79 3 Selaput sitoplasmik: -Eritrosit manusia - sel hati mencit -Amoeba - Holobakterium Selaput dalam mitokondria 76 24 0 Lamella kloroplast 70 30 0 49 44 54 75 43 52 42 25 6 4 4 0

PERKEMBANGAN MODEL SELAPUT PLASMA 1925 E. Gorter dan G. Grendel meneliti ekstrak phospholipid dari sel darah merah dan mengatakan bahwa hanya ada 2 lapis phospholipid mengelilingi sel, yaitu lapisan hidrofobik (nonpolar) di bagian dalam dan hidrofilik (polar) di bagian luar 1940 J.Danielli dan H. Davson menyempurnakan bahwa protein globular juga merupakan bagian dari membran dan menunjukkan adanya dwilapis lipid yang diapit secara Sandwiched molekul protein globular, sehingga membuat suatu saluran melalui substansi polar.

1950 J.D. Robertson : Konsep selaput Kesatuan, yaitu lapisan lipid sebagai 2 lembaran molekul lipid di bagian hidrofiliknya bersinggungan dengan lapisan molekul protein berkonfigurasi memanjang. Model Robertson diterima sampai ± 10 th, kemudian mulai ada pemikiran baru,misalnya tidak semua membran mempunyai kemampuan yang sama dalam elektron mikrograf, dan umumnya tidak sama dalam fungsinya, contoh: membran dalam mitokondria dilapisi dengan barisan partikel yang berfungsi dalam respirasi sel, sehingga kelihatan jauh berbeda dengan membran plasma

1972 S. Singer dan G. Nicolson memperkenalkan Model Mozaik Cair, yang mengatakan bahwa membran merupakan phospholipid bilayer dengan kandungan minyak dengan molekul protein tidak merupakan lapisan yang berkesinambungan melainkan sebagai sebaran molukul-molekul protein yang terpisah-pisah. Orientasi protein dalam interaksinya dengan lapisan lipid dapat berbeda-beda, yaitu dengan adanya protein yang terbenam dalam lapisan lipid yang disebut Protein Integral, menempel pada permukaan lapisan lipid yang disebut Preotein perifer. Model Mozaik cair ditemukan dengan cara elektron mikrograf dari teknik pengelupasan beku. Sampai sat ini yang diretima adalah Model Mozaik Cair

KOMPONEN LEMAK Komponen lemak pada membran sebagian besar merupakan lemak dwiasilgliserol, triasil gliserol, fosfolipid dan glikolipid Senyawa-senyawa asil gliserol disusun dari senyawa gliserol, fosfogliserol yang berikatan ester dengan asamasam lemak. Macam senyawa asam lemak sangat menentukan keencwran selaput plasma Membran plasma memiliki asimetris spesifik, sebagai contohnya fosfolipi pada permukaan luar dan dalam membran dapat berbeda, yaitu antara lain lapisan dalam membran eritrosit manusia mengandung fosfatidiletanolamin dan fosfatidilserin, sedangkan lapisan luar mangandung fosfatidilkolin dan spingomielin

Pada sel Hewan, kolesterol merupakan kandungan terbanyak pada membran lipid, kolesterol terdapat pada bagian hidrofilik dan hidrofobik. Kolesterol membuat membran lebih impermeabel bagi molekul-molekul biologi. Molekul kecil seperti asam amino dan gula todak dapat dengan mudah meluli membran karena mereka piolar, sedangkan tengah membran nonpolar. Jalan bagi molekulmolekul melalui membran tergantung pada komponen protein.

KOMPONEN PROTEIN Protein membran plasma mempunyai fungsi yang sangat luas, antara lain: 1. Sebagai pembawa (Carrier) bagi senyawa yang melewati membran 2. Sebagai penerima isyarat (Signal) hormonal dan meneruskan isyarat tersebut ke bagian sel itu sendiri/ ke sel lain 3. Sebagai pangkal pengikat komponen-komponen sitoskeleton dengan senyawa ekstraseluler 4. Beberapa protein berfungsi sebagai enzim dan berperan pada reaksi metabolik, terutama membran pada mitokondria, kloroplast, dan retikulum endoplasma