tipe VPN yang dipakai adalah Remote Access VPN.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. terhadap hasil konfigurasi yang telah diimplementasikan. Adapun evaluasi yang

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

DHCP SERVER DENGAN MENGGUNAKAN CLIENT WINDOWS XP 1. KONFIGURASI TCP/IP PADA WINDOWS 2000 SERVER

MEMBUAT MAIL SERVER DENGAN WINDOWS SERVER 2003

BAB IV PEMBAHASAN. dapat dilakukan dengan memasukkan IP address sesuai dengan IP address yang telah

Windows Groups. Tunnel Type

LAMPIRAN. Pilih Option pertama yaitu Visual Studio.NET Prerequisites untuk menginstal

BAB 4 PERANCANGAN DAN EVALUASI

FTP Server. Konfigurasi Server Konfigurasi FTP. 1. Klik Menu Start All Programs Control Panel Add/Remove Program

INSTALASI ACTIVE DIRECTORY

Written by mangthjik riche Wednesday, 05 August :01 - Last Updated Monday, 31 August :17

Laporan Praktikum. Anggota kelompok : Dayanni Vera Versanika Ichtiar Testament Gea Rizal Putra Ramadhan

1. Tutorial Setting mail-server pada windows 2003 server

Maka akan tampil jendela Internet Information Services (IIS) Manager. Kemudian klik Web Sites Membuat folder data

Install Italc Di Windows XP

A. Membuat Active Directory dan User

Biznet GIO Cloud Membangun VPN Client to Site

A. INSTALLASI SOFTWARE

Gambar 4-1 Login ke dalam interface Cisco ASDM

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester ganjil tahun 2006/2007 IMPLEMENTASI VIRTUAL PRIVATE NETWORK

Konfigurasi Dan Instalasi Jaringan( TCP/IP ) Di Windows Server 2003

Membuat FTP di Windows Server 2003

Membuat Router dengan NAT pada Windows XP

FILE TRANSFER PROTOCOL (FTP) SERVER

I. INSTALLASI SOFTWARE

BAB 4 PERANCANGAN DAN EVALUASI. jaringan yang telah dibuat. Dalam subbab perancangan akan diuraikan mulai dari sarana

97. CEK KONEKSI NETWORK

A. INSTALLASI SOFTWARE

BAB IV DESKRIPSI KERJA PRAKTEK

PERANCANGAN JARINGAN KOMPUTER BERBASIS VIRTUAL PRIVATE NETWORK (VPN) PADA PT. TIKI JALUR NUGRAHA EKAKURIR

Untuk Terminal Services diperlukan instalasi, sedangkan untuk Remote Desktop hanya diperlukan aktivasi program terserbut.

Spesifikasi: Ukuran: 14x21 cm Tebal: 364 hlm Harga: Rp Terbit pertama: Oktober 2004 Sinopsis singkat:

Step By Step IIS By Prihastomo

How to Build 2 Radius Server Hotspot in 1 Router. Mikrotik User Meeting 2016

4. Pilih direktori tempat penyimpanan lalu klik Lanjut. A. INSTALLASI SOFTWARE 1. Masukkan CD Program ke dalam CD ROM

MEMBUAT JARINGAN WIFI ACCESS POINT-REPEATER WDS MENGGUNAKAN TP-LINK TL-WA801ND

BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN MASALAH

A. INSTALLASI SOFTWARE

INSTALASI DIAL-UP NETWORKING

A. INSTALLASI SOFTWARE

Web Server Administrator

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

INSTALLASI ACTIVE DIRECTORY(AD)

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Topologi Akhir Setelah Instalasi

Instalasi dan Konfigurasi Jaringan Internet

WINS Server Administrator

Manual Book SID-SEKOLAH Manual Book SID-SEKOLAH

PENGATURAN BANDWIDTH DI PT. IFORTE SOLUSI INFOTEK DENGAN MIKROTIK ROUTER BOARD 951Ui-2HnD

MODUL PRAKTIKUM 04 REMOTE ACCESS

Step by Step membangun VPN Server dgn Mikrotik

MEMBANGUN WEB SERVER PADA JARINGAN LOKAL (LAN) DENGAN WINDOWS 2000 SERVER

Modul Mata Kuliah Laboratorium Jaringan Komputer (Teknik Informatika UNIKOM)

Langkah langkah instalasi dan konfigurasi web Server

SHARING DATA, PRINTER, DAN INTERNET PADA WINDOWS 7 (SEVEN)

MODUL PRAKTIKUM 09 NETWORK ADDRESS TRANSLATION DAN WIRELESS LAN

MODUL B.1 INSTALASI JARINGAN KABEL UTP

INSTALLASI WINS (Windows Internet Name Service)

Laporan Pratikum Instalasi Jaringan Komputer Sharing Koneksi Internet

KONFIGURASI FTP MENGGUNAKAN WINDOWS 2003 TUGAS MANAGEMEN LAN. Oleh: ERIN CARINA PROGRAM STUDI DIII MANAJEMEN INFORMATIKA

SI IMPLEMENTASI VPN SERVER PADA WINDOWS 7

Bertukar Data dengan Wireless LAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

OLEH : NUR RACHMAT.

PETUNJUK INSTALASI RETAIL OPERATIONS

Pengamanan Control Panel: Add and Remove Programs

Gambar ini menunjukkan informasi pemilihan folder untuk melakukan instalasi software XAMPP.

PETUNJUK PEMAKAIAN SOFTWARE

INSTALLASI DHCP (DYNAMIC HOST CONFIGURATION PROTOCOL)

II. ALAT DAN BAHAN 1. Kabel Null Modem 1 buah 2. 1 buah PC dengan OS WINDOWS 98/95 2 buah

Sabtu, 29 Januari 2011 FreeBSD 2 TKJ-A Pak Rudi. 2. Tujuan Agar siswa mampu membangun PC router dengan menggunakan OS FreeBSD.

Membuat VPN Di Windows 7

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

MODUL SISTEM JARINGAN KOMPUTER MODUL 4 JARINGAN HYBRID

TUTORIAL KONFIGURASI TP-LINK


Membuat Server pada Windows 2003 Server

Percobaan 4 Jaringan Hybrid: Kabel dan Nirkabel

ANALISIS PERANCANGAN JARINGAN KOMPUTER

PETUNJUK PEMAKAIAN SOFTWARE

PRAKTIKUM JARINGAN NIRKABEL. Dosen Pengampu : I Wayan Ordiyasa,S.Kom.,M.T. INSTRUKTUR : Putra Wanda S.Kom.,MTCNA

Cara Membuat Server VPN di Komputer Windows 8 Tanpa Instalasi Software

Gambar 18. Koneksi Peer to Peer. Switch. Komputer B. Gambar 19. Topologi Star menggunakan 3 PC

LAMPIRAN 1. Instalasi Jaringan Wireless Bridge Instalasi dan Konfirgurasi TP-LINK TL-WR841ND 1. Persiapan Instalasi Jaringan pad Gedung

Cara Sharing Printer (Windows XP)

BAB 4 USULAN SOLUSI RANCANGAN DAN KONFIGURASI. 4.1 Usulan Rancangan Koneksi Kantor Cabang

BAB 4 PERANCANGAN DAN UJI COBA. untuk menghadapi permasalahan yang ada pada jaringan BPPT adalah dengan

INSTALLATION CHECKING

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI SISTEM DAN PENGUJIAN. meliputi pembahasan mengenai proses perekaman gambar berdasarkan interval

Manual Book SID-KOPERASI Manual Book SID-KOPERASI

Tutorial Konfigurasi Kabel Jaringan Ethernet

Kata Pengantar... vii Daftar Isi... ix Pendahuluan... xi Bab 1 Sejarah Server-Based Computing... 1

Manual Book SID-RETAIL Pro Manual Book SID-RETAIL Pro

Praktikum Pertemuan 4 DHCP(Dynamic Host Configuration Protocol)

BAB 4 KONFIGURASI DAN UJI COBA. jaringan dapat menerima IP address dari DHCP server pada PC router.

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

Oleh karena infrastruktur VPN menggunakan infrastruktur telekomunikasi umum, maka dalam VPN harus menyediakan beberapa komponen, antara lain :

LAMPIRAN 1. Konfigurasi Sertifikat Digital dan Skema Autoenrollment

DHCP Server Administrator

Cisco ADSL dan SHDSL Modem Router

Transkripsi:

162 Gambar 4.9 Tampilan Login Cisco 3640 j. Pilih menu untuk melakukan konfigurasi VPN pada Cisco SDM dengan cara mengklik menu Configure VPN Easy VPN Server Launch Easy VPN Server Wizard, dalam hal ini digunakan Easy VPN Server karena tipe VPN yang dipakai adalah Remote Access VPN.

163 Gambar 4.10 Tampilan menu Easy VPN Server k. Setelah tampilan Easy VPN Server Wizard terbuka, klik tombol Next kemudian pada pilihan Interface for this Easy VPN Server pilih FastEthernet 0/0 karena IP Public berada pada FastEthernet 0/0, kemudian pada pilihan Authentication pilih Pre-shared Keys karena nantinya untuk login pengguna memasukkan kata kunci.

164 Gambar 4.11 Interface and Authentication l. Pada tampilan IKE Proposals pilih 3DES sebagai metode enkripsi untuk proses autentifikasi dari pengguna VPN ke VPN Concentrator (Cisco 3640). Pemilihan 3DES sebagai IKE Proposal karena beberapa ISP sudah tidak mendukung teknologi DES.

165 Gambar 4.12 IKE Proposals m. Pada tampilan Transform Set pilih ESP-3DES-SHA sebagai metode enkripsi pada tunnel VPN ketika pengguna VPN berhasil login ke VPN Concentrator (Cisco 3640).

166 Gambar 4.13 Transform Set n. Pilih opsi Local pada menu Method List for Group Policy Lookup yang bertujuan agar proses otorisasi pengguna VPN dilakukan di VPN Concentrator (Cisco 3640).

167 Gambar 4.14 Group Authorization and Group Policy Lookup o. Pilih opsi RADIUS and Local Only pada menu User Authentication (XAuth) yang bertujuan agar proses authentication pengguna VPN dilakukan pada Radius Server.

168 Gambar 4.15 User Authentication p. Setelah itu klik opsi Add RADIUS Server untuk menambah Radius Server yang ada pada jaringan lokal PT. Tiki Jalur Nugraha Ekakurir. Kemudian masukkan Alamat IP komputer yang dijadikan Radius Server, Authorization Port, Accounting Port dan Key untuk berkomunikasi dengan Radius Server menggunakan 192.168.0.12 sebagai komputer Radius Server, Port 1645 untuk Authorization dan Port 1646 untuk Accounting, dan menggunakan key 123456 untuk mekanisme authentication antara VPN concentrator dengan RADIUS server.

169 Gambar 4.16 Penambahan RADIUS Server q. Lakukan penambahan Group dengan mengklik tombol Add pada menu Group Authorization and User Group Policies dengan menggunakan nama group jne, kemudian pada menu Pool Information menggunakan range IP yang mencakup IP Address 192.168.0.50 192.168.0.70 dengan subnetmask 255.255.255.0. IP ini disediakan oleh pihak PT Tiki JNE.

170 Gambar 4.17 Penambahan Group Policy r. Lakukan konfigurasi DNS dengan mengklik tab DNS/WINS, dengan menggunakan IP Address 222.124.201.122 sebagai Primary DNS Server dan 192.168.0.122 sebagai Secondary DNS Server.

171 Gambar 4.18 Konfigurasi DNS Server s. Lakukan penambahan IP Address 192.168.0.0 dan Wildcard Mask 0.0.0.255 pada tab Split Tunneling agar pengguna VPN dapat berkomunikasi dengan jaringan lokal yang ada pada PT. Tiki Jalur Nugraha Ekakurir.

172 Gambar 4.19 Split Tunneling t. Setelah itu tekan Next, kemudian akan muncul ringkasan konfigurasi dari semua langkah yang telah dilakukan sebelumnya, kemudian klik Finish untuk mengirim yang sudah dibuat ke router Cisco 3640.

173 Gambar 4.20 Summary u. Jika sudah maka akan muncul tampilan konfirmasi bahwa konfigurasi sudah berhasil dikirim ke router Cisco 3640.

174 Gambar 4.21 Tampilan konfigurasi berhasil dikirim ke router v. Lakukan verifikasi pada router Cisco 3640 dengan mengklik icon Start All Programs Accessories Command Prompt ketik Telnet 192.168.1.1 lakukan login dengan memasukkan username dan password ketik enable ketik show run untuk melihat konfigurasi yang sudah dibuat sebelumnya.

175

Gambar 4.22 Tampilan konfigurasi VPN yang ada di router Cisco 3640 176

177 4.1.3.2.2 Konfigurasi Server Radius RADIUS server diinstal dan dikonfigurasikan pada komputer server. RADIUS server bertugas menangani authentication user yang membangun koneksi ke VPN concentrator. Pengaturan hak akses user ke data-data perusahaan tidak perlu dikonfigurasi pada VPN concentrator, cukup dilakukan pada RADIUS server. Berikut ini adalah langkah-langkah untuk menginstal dan mengkonfigurasi RADIUS server : Install RADIUS server pada komputer server dengan cara menginstal komponen Internet Authentication Service melalui control panel. a. Masuk ke Add Remove Program dengan cara mengklik Start Control Panel Add Remove Program b. Pilih Add/Remove Windows Component c. Pilih networking services kemudian klik tombol detail.

178 Gambar 4.23 Add/Remove Windows Components d. Pilih opsi Internet Authentication Service untuk menginstal Radius Server pada Windows Server

179 Gambar 4.24 Pilih Internet Authentication Service e. Masukkan CD Windows Server jika windows membutuhkannya untuk keperluan instalasi IAS. Gambar 4.25 Proses Instalasi Internet Authentication Service

180 f. Setelah terinstal, ikon Internet Authentication Service akan muncul pada Start Administrative Tools - Internet Authentication Service. Setelah itu klik Internet Authentication Service. Gambar 4.26 Menu untuk masuk ke Internet Authentication Service g. Klik kanan Directory Radius Client - New Radius Client untuk menambahkan VPN Concentrator.

181 Gambar 4.27 New Radius Client h. Masukkan nama dan IP dari VPN Concentrator, memasukkan nama Cisco 3640 yang merupakan VPN Concentrator yang digunakan dan IP Address Internal Concentrator tersebut yaitu 192.168.0.200

182 Gambar 4.28 Masukkan Nama Remote Device dan IP Address i. Masukkan client vendor yaitu Cisco serta shared secret key seperti yang telah diinput sebelumnya pada VPN Concentrator. Shared secret key yang digunakan antara VPN Concentrator dan RADIUS server harus sama. Gambar 4.29 Masukkan Shared Secret Key

183 j. Lakukan hal yang sama untuk router Juniper sebagai VPN Concentrator dari Telkom. k. Jika benar maka Cisco 3640 dengan IP address 192.168.0.200 dan Juniper dengan IP address 192.168.3.2 dan 192.168.3.3 akan dikenali sebagai RADIUS client. Gambar 4.30 Radius Client 4.1.3.2.3 Konfigurasi Remote Access Logging dan Remote Access Policy a. Konfigurasikan peletakan file log yang berisi catatan-catatan kejadian pada RADIUS Server dengan cara masuk ke Remote Access Logging, kemudian pilih properties dari Local File. Gambar 4.31 Konfigurasi Peletakan Log File

184 b. Pilih informasi yang ingin di-log (penyimpanan history), yaitu authentication request. Gambar 4.32 Pilih informasi yang ingin dicatat c. Tentukan letak penyimpanan file log pada harddisk lokal dengan memilih tab Log File. Log file akan disimpan di C:\xampp\htdocs\vpn. Log File akan dibuat dalam 1 file oleh RADIUS Server.

185 Gambar 4.33 Pilih Lokasi Penyimpanan d. Log file dapat dibuka setiap saat untuk melihat proses authentication pada RADIUS server melalui C:\xampp\htdocs\vpn\iaslog.log atau melalui aplikasi php yang akan dibuat. Log ini dapat digunakan untuk pengawasan jaringan karena prosesnya real time. e. Setelah itu lakukan konfigurasi pada bagian Remote Access Policies lalu klik kanan opsi Connection to Other Access Server dan pilih Properties.

186 Gambar 4.34 Masuk ke Remote Access Policies f. Berikan izin bagi user untuk melakukan koneksi remote access dengan cara memilih Grant Remote Access Permission.