ANALISIS LENDUTAN SEKETIKA DAN JANGKA PANJANG PADA STRUKTUR PELAT DUA ARAH. Trinov Aryanto NRP : Pembimbing : Daud Rahmat Wiyono, Ir., M.Sc.

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS LENDUTAN SEKETIKA dan LENDUTAN JANGKA PANJANG PADA STRUKTUR BALOK. William Trisina NRP : Pembimbing : Daud Rahmat Wiyono, Ir.,M.Sc.

ANALISIS DAN DESAIN STRUKTUR FLAT PLATE BETON BERTULANG UNTUK GEDUNG EMPAT LANTAI TAHAN GEMPA

STUDI PERBANDINGAN ANALISIS PELAT KONVENSIONAL DAN PELAT PRACETAK ABSTRAK

d b = Diameter nominal batang tulangan, kawat atau strand prategang D = Beban mati atau momen dan gaya dalam yang berhubungan dengan beban mati e = Ek

PERHITUNGAN DAN PENGGAMBARAN DIAGRAM INTERAKSI KOLOM BETON BERTULANG DENGAN PENAMPANG PERSEGI. Oleh : Ratna Eviantika. : Winarni Hadipratomo, Ir.

PERENCANAAN GEDUNG BETON BERTULANG BERATURAN BERDASARKAN SNI DAN FEMA 450

ANALISIS DAN DESAIN STRUKTUR TAHAN GEMPA DENGAN SISTEM BALOK ANAK DAN BALOK INDUK MENGGUNAKAN PELAT SEARAH

PERENCANAAN STRUKTUR RANGKA BAJA BRESING TAHAN GEMPA

PERHITUNGAN PLAT LANTAI (SLAB )

STUDI DESAIN STRUKTUR BETON BERTULANG TAHAN GEMPA UNTUK BENTANG PANJANG DENGAN PROGRAM KOMPUTER

Henny Uliani NRP : Pembimbing Utama : Daud R. Wiyono, Ir., M.Sc Pembimbing Pendamping : Noek Sulandari, Ir., M.Sc

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL HALAMAN PENGESAHAN 11 ABSTRAK DAFTAR GAMBAR DAFTAR TABEL DAFTAR NOTASI

OPTIMASI STRUKTUR FLAT-PLATE BETON BERTULANG

BAB III LANDASAN TEORI. A. Pembebanan Pada Pelat Lantai

PENGGAMBARAN DIAGRAM INTERAKSI KOLOM BAJA BERDASARKAN TATA CARA PERENCANAAN STRUKTUR BAJA UNTUK BANGUNAN GEDUNG (SNI ) MENGGUNAKAN MATLAB

ANALISIS DAKTILITAS BALOK BETON BERTULANG

STUDI ANALISIS PERTEMUAN BALOK KOLOM BERBENTUK T STRUKTUR RANGKA BETON BERTULANG DENGAN PEMODELAN STRUT-AND- TIE ABSTRAK

DESAIN TAHAN GEMPA BETON BERTULANG PENAHAN MOMEN MENENGAH BERDASARKAN SNI BETON DAN SNI GEMPA

a home base to excellence Mata Kuliah : Struktur Beton Lanjutan Kode : TSP 407 Pelat Pertemuan - 2

PERANCANCANGAN STRUKTUR BALOK TINGGI DENGAN METODE STRUT AND TIE

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG CONDOTEL MATARAM CITY YOGYAKARTA. Oleh : KEVIN IMMANUEL KUSUMA NPM. :

ANALISIS DAN DESAIN STRUKTUR PELAT SLAB BETON BERTULANG UNTUK GEDUNG EMPAT LANTAI TAHAN GEMPA

2.5.3 Dasar Teori Perhitungan Tulangan Torsi Balok... II Perhitungan Panjang Penyaluran... II Analisis dan Desain Kolom...

Kata kunci: Balok, bentang panjang, beton bertulang, baja berlubang, komposit, kombinasi, alternatif, efektif

TUGAS AKHIR PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG PERPUSTAKAAN PUSAT YSKI SEMARANG

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG RUSUNAWA UNIMUS

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG BANK MANDIRI JL. NGESREP TIMUR V / 98 SEMARANG

PERENCANAAN STRUKTUR RANGKA BAJA BERATURAN TAHAN GEMPA BERDASARKAN SNI DAN FEMA 450

UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL BANDUNG

TUGAS AKHIR PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG DEWAN KERAJINAN NASIONAL DAERAH (DEKRANASDA) JL. KOLONEL SUGIONO JEPARA

DESAIN BALOK SILANG STRUKTUR GEDUNG BAJA BERTINGKAT ENAM

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG TRANS NATIONAL CRIME CENTER MABES POLRI JAKARTA. Oleh : LEONARDO TRI PUTRA SIRAIT NPM.

ANALISIS DAN DESAIN BALOK TRANSFER BETON PRATEGANG PADA BANGUNAN 9 LANTAI TAHAN GEMPA. Dani Firmansyah NRP :

STUDI PENGARUH TEBAL PELAT TERHADAP LENDUTAN PELAT MENERUS DITINJAU DARI FUNGSI BANGUNAN

a home base to excellence Mata Kuliah : Struktur Beton Lanjutan Kode : TSP 407 Pelat Pertemuan - 1

Denley Martin Sudewo NRP : Pembimbing : Djoni Simanta., Ir.,MT FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG

ANALISIS KOLOM BAJA WF MENURUT TATA CARA PERENCANAAN STRUKTUR BAJA UNTUK BANGUNAN GEDUNG ( SNI ) MENGGUNAKAN MICROSOFT EXCEL 2002

DAFTAR NOTASI. xxvii. A cp

L p. L r. L x L y L n. M c. M p. M g. M pr. M n M nc. M nx M ny M lx M ly M tx. xxi

PENGARUH PENINGKATAN KAPASITAS AIR TERHADAP KEKUATAN STRUKTUR BAK SEDIMENTASI PADA INSTALASI PENGOLAHAN AIR

ANALISIS METODE ELEMEN HINGGA DAN EKSPERIMENTAL PERHITUNGAN KURVA BEBAN-LENDUTAN BALOK BAJA ABSTRAK

PERBANDINGAN STRUKTUR BETON BERTULANG DENGAN STRUKTUR BAJA DARI ELEMEN BALOK KOLOM DITINJAU DARI SEGI BIAYA PADA BANGUNAN RUMAH TOKO 3 LANTAI

TUGAS AKHIR PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG SEKOLAH SMP SMU MARINA SEMARANG

Analisis Perilaku Struktur Pelat Datar ( Flat Plate ) Sebagai Struktur Rangka Tahan Gempa BAB III STUDI KASUS

SURAT KETERANGAN TUGAS AKHIR

ANALISIS DAN DESAIN PELAT LANTAI WAFEL DARI BETON PRATEGANG ABSTRAK

BAB III METODOLOGI PERENCANAAN

PERILAKU KERUNTUHAN BALOK BETON BERTULANG TULANGAN GANDA ABSTRAK

PERANCANGAN STRUKTUR HOTEL DI JALAN LINGKAR UTARA YOGYAKARTA

1 HALAMAN JUDUL TUGAS AKHIR PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG SEKOLAH MENENGAH PERTAMA TRI TUNGGAL SEMARANG

TUGAS AKHIR PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG KANTOR PERPAJAKAN PUSAT KOTA SEMARANG

DESAIN JEMBATAN BETON BERTULANG ANTARA PULAU BIDADARI DAN PULAU KELOR

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG ASRAMA MAHASISWA UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG

a home base to excellence Mata Kuliah : Struktur Beton Lanjutan Kode : TSP 407 Pelat Pertemuan - 3

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG BANK OCBC NISP JALAN PEMUDA SEMARANG

ANALISIS DAN DESAIN STRUKTUR BETON BERTULANG UNTUK GEDUNG TINGKAT TINGGI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. gedung dalam menahan beban-beban yang bekerja pada struktur tersebut. Dalam. harus diperhitungkan adalah sebagai berikut :

ANALISIS LENTUR DAN GESER BALOK PRACETAK DENGAN TULANGAN SENGKANG KHUSUS ABSTRAK

Struktur Balok-Rusuk (Joist) 9 BAB 3. ANALISIS DAN DESAIN Uraian Umum Tinjauan Terhadap Lentur 17

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS STUDENT PARK APARTMENT SETURAN YOGYAKARTA

tegangan pada saat beban transfer dan layan. Saat transfer, ketika beton belum

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS GADJAH MADA YOGYAKARTA

STUDI EKSPERIMENTAL PENGGUNAAN PORTLAND COMPOSITE CEMENT TERHADAP KUAT LENTUR BETON DENGAN f c = 40 MPa PADA BENDA UJI BALOK 600 X 150 X 150 mm 3

Jl. Banyumas Wonosobo

LEMBAR PENGESAHAN Tugas Akhir Sarjana Strata Satu (S-1)

Perancangan Struktur Atas P7-P8 Ramp On Proyek Fly Over Terminal Bus Pulo Gebang, Jakarta Timur. BAB II Dasar Teori

STUDI STRUKTUR FLAT SLAB BETON PRATEGANG. Ferrianto Dama Purnomo NRP : Pembimbing : Ir. Winarni Hadipratomo.

DAFTAR NOTASI BAB I β adalah faktor yang didefinisikan dalam SNI ps f c adalah kuat tekan beton yang diisyaratkan f y

ANALISIS DAN DESAIN STRUKTUR RANGKA GEDUNG 20 TINGKAT SIMETRIS DENGAN SISTEM GANDA ABSTRAK

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN. Pembahasan hasil penelitian ini secara umum dibagi menjadi lima bagian yaitu

PERENCANAAN STRUKTUR UNIT GEDUNG A UNIVERSITAS IKIP VETERAN SEMARANG

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

STUDI PEMBUATAN BEKISTING DITINJAU DARI SEGI KEKUATAN, KEKAKUAN DAN KESTABILAN PADA SUATU PROYEK KONSTRUKSI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. pembebanan yang berlaku untuk mendapatkan suatu struktur bangunan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

STUDI PERILAKU MEKANIK KEKUATAN BETON RINGAN TERHADAP KUAT LENTUR BALOK

PERANCANGAN GEDUNG APARTEMEN DI JALAN LAKSAMANA ADISUCIPTO YOGYAKARTA

PERANCANGAN ULANG STRUKTUR GEDUNG BANK MODERN SOLO

2- ELEMEN STRUKTUR KOMPOSIT

BAB IV POKOK PEMBAHASAN DESAIN. Perhitungan prarencana bertujuan untuk menghitung dimensi-dimensi

PERANCANGAN STRUKTUR BANGUNAN RUMAH SUSUN DI SURAKARTA

ANALISIS DAN DESAIN DINDING GESER GEDUNG 20 TINGKAT SIMETRIS DENGAN SISTEM GANDA ABSTRAK

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG POLITEKNIK KESEHATAN SEMARANG JALAN TIRTO AGUNG PEDALANGAN-SEMARANG

TUGAS AKHIR PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG SEKOLAH BINA BANGSA JALAN JANGLI BOULEVARD SEMARANG

DESAIN DINDING GESER TAHAN GEMPA UNTUK GEDUNG BERTINGKAT MENENGAH. Refly. Gusman NRP :

PERANCANGAN ULANG STRUKTUR ATAS GEDUNG PERKULIAHAN FMIPA UNIVERSITAS GADJAH MADA

BAB III LANDASAN TEORI. untuk bangunan gedung (SNI ) dan tata cara perencanaan gempa

DAFTAR ISI. Halaman Judul Pengesahan Persetujuan Surat Pernyataan Kata Pengantar DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR NOTASI DAFTAR LAMPIRAN

PERENCANAAN STRUKTUR PORTAL DENGAN BALOK PRATEGANG

ANALISIS PERENCANAAN DINDING GESER DENGAN METODE STRUT AND TIE MODEL RIDWAN H PAKPAHAN

BAB IV ANALISA STRUKTUR

DAFTAR NOTASI. A cp. = Luas yang dibatasi oleh keliling luar penampang beton, mm² = Luas efektif bidang geser dalam hubungan balokkolom

1.6 Tujuan Penulisan Tugas Akhir 4

EVALUASI CEPAT DESAIN ELEMEN BALOK BETON BERTULANGAN TUNGGAL BERDASARKAN RASIO TULANGAN BALANCED

Anton Susanto NRP : Pembimbing : Ir. Djoni Simanta, MT FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG ABSTRAK

ANALISA PENGARUH PRATEGANG PADA KONSTRUKSI PELAT LANTAI DITINJAU DARI ASPEK DAYA LAYAN DAN PERILAKU DINAMIK SKRIPSI

BAB III METODOLOGI PERANCANGAN

EVALUASI PERBANDINGAN KONSEP DESAIN DINDING GESER TAHAN GEMPA BERDASARKAN SNI BETON

ANALISIS LENDUTAN SEKETIKA DAN LENDUTAN JANGKA PANJANG PADA STRUKTUR BALOK

DAFTAR NOTASI. = Luas efektif bidang geser dalam hubungan balok-kolom (mm²) = Luas penampang tiang pancang (mm²)

Transkripsi:

ANALISIS LENDUTAN SEKETIKA DAN JANGKA PANJANG PADA STRUKTUR PELAT DUA ARAH Trinov Aryanto NRP : 0621009 Pembimbing : Daud Rahmat Wiyono, Ir., M.Sc. JURUSAN TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG ABSTRAK Masa layan struktur bangunan beton bertulang sangat ditentukan oleh besarnya lendutan yang dialami oleh struktur tersebut. Pada kenyataannya struktur seringkali dibebani lebih besar dari yang diperkirakan semula, disamping itu seringkali terjadi kesalahan dalam pelaksanaan di lapangan. Hal-hal tersebut merupakan beberapa faktor yang mengakibatkan pelat dua arah beton bertulang melendut melebihi lendutan yang diijinkan, sehingga akan mengakibatkan kegagalan struktur. Analisis lendutan dilakukan pada jenis pelat flat plate dengan variasi pada tebal pelat dan mutu beton. Pembahasan hanya dilakukan pada tiga macam variasi beban hidup. Sebelum melakukan perhitungan lendutan, terlebih dahulu dilakukan perhitungan momen lentur dan luas tulangan pada struktur flat plate yang telah dimodelkan dengan menggunakan metode perencanaan langsung. Setelah didapat momen lentur dan luas tulangan yang dibutuhkan lalu dilanjutkan dengan perhitungan lendutan seketika dan lendutan jangka panjang dengan menggunakan metode pendekatan balok menyilang yang mengacu pada peraturan ACI 1999. Tugas Akhir ini dibuat untuk mengetahui dimensi minimum dari ketebalan pelat yang masih memenuhi batasan lendutan ijin untuk suatu beban hidup tertentu. Dan untuk memberikan saran agar lendutan yang terjadi tidak melebihi lendutan izin.

THE SHORT TERM AND LONG TERM DEFLECTION ANALYSIS ON TWO WAY SLAB STRUCTURE Trinov Aryanto NRP : 0621009 Advisor : Daud Rahmat Wiyono, Ir., M.Sc. CIVIL ENGINEERING DEPARTMENT MARANATHA CHRISTIAN UNIVERSITY BANDUNG ABSTRACT Serviceability of reinforced concrete structures are determine by the deflection that happen in the structures. In fact, structure often receive load that bigger than design load, beside of at the field often happen a wrong procedure. That things are some factor that can make two way slab deflection become bigger than permissible defletion, so can make structures collapse. This deflection analysis only doing for flat plate structure with variation in plate thickness and concrete quality. This analysis only doing for three variation of live load. Before doing deflection calculation, flexure moment and reinforcement for flat plate structure must be done with direct design method. after that, calculation of short term and long term deflection can be done with equivalent crossing beam method from ACI 1999 code. From this analysis, some conclution that can be make is minimum thickness for some live load so the deflection of flat plate structure isn t exceed the permissible deflection. And some suggestion so the deflection isn t exceed permissible deflection.

DAFTAR ISI Halaman Judul i Surat Keterangan Tugas Akhir ii Surat Keterangan Selesai Tugas Akhir iii Lembar Pengesahan iv Pernyataan Orisinalitas Laporan Tugas Akhir v Abstrak vi Abstract vii Kata Pengantar viii Daftar Isi x Daftar Gambar xii Daftar Tabel xiii Daftar Notasi xiv Daftar Lampiran xvi BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Permasalahan 1 1.2. Tujuan Penulisan 1 1.3. Ruang Lingkup Pembahasan 2 1.4. Sistematika Penulisan 2 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Pelat 4 2.2. Sistem Pelat Dua Arah (Two Way Slab) 4 2.2.1. Struktur Flat Plate dan Flat Slab 5 2.2.2. Ketebalan Minimum Pelat 6 2.3. Lendutan Pelat Dua Arah 6 2.3.1. Metode Perhitungan 7 2.3.2. Pembebanan dan Perilaku Pembebanan 8 2.3.3. Retak 10 2.3.4. Perhitungan Lendutan Pelat 13 2.3.5. Lendutan Izin 14 2.4. Metode Desain Langsung (Direct Design Method) 16 2.4.1. Batasan-Batasan Dari Metode Desain Langsung 18 2.4.2. Menentukan Momen Statis Total Rencana 21 BAB III STUDI KASUS DAN PEMBAHASAN 3.1. Studi Kasus 25 3.1.1. Diagram Alir Pembahasan 25 3.1.2. Data Struktur 26 3.1.3. Data Material 26 3.1.4. Data Komponen Struktur 26 3.1.5. Data Pembebanan 26 3.2. Pembahasan 28 3.2.1. Perhitungan Tulangan Pelat 28 3.2.2. Perhitungan Lendutan Pelat 34 3.3. Penabelan Perhitungan Tulangan Pelat Dua Arah 40

3.4. Penabelan Perhitungan Lendutan Seketika dan Lendutan 43 Jangka Panjang Pelat Dua Arah BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN 4.1. Kesimpulan 58 4.2. Saran 58 Daftar Pustaka 60 Lampiran 61

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Sistem Pelat Dua Arah (Two Way Slab) 4 Gambar 2.2 (a) Struktur Flat Plate, (b) Struktur Flat Slab 5 Gambar 2.3 Metode pendekatan balok menyilang untuk perhitungan 8 lendutan pada pelat dua-arah Gambar 2.4 Efek dari rasio penulangan pada diagram momen kurvatur: 12 (a) pada = 0,0075; (b)pada = 0,0038; (c) pada = 0,0019 Gambar 2.5 Denah portal ekuivalen (daerah yang diarsir dalam 17 arah x) Gambar 2.6 Distribusi M o pada Momen Positif dan Negatif 18 Gambar 2.7 Lajur kolom dan lajur tengah portal ideal 19 Gambar 2.8 Sketsa hitungan Momen Sederhana M o : 20 (a) momen pada panel; (b) free-body diagram Gambar 2.9 Pelimpahan geser dari momen ke kolom: 24 (a) kolom tengah; (b) kolom ujung Gambar 3.1 Diagram Alir Pembahasan 25 Gambar 3.2 Pemodelan Struktur Flat Plate 27 Gambar 3.3 Detail penulangan 32 Gambar 3.4 Grafik Hubungan Lendutan Terhadap Tebal Pelat untuk 52 Mutu Beton 20MPa pada Panel Eksterior Gambar 3.5 Grafik Hubungan Lendutan Terhadap Tebal Pelat untuk 52 Mutu Beton 20MPa pada Panel Interior Gambar 3.6 Grafik Hubungan Lendutan Terhadap Tebal Pelat untuk 53 Mutu Beton 25MPa pada Panel Eksterior Gambar 3.7 Grafik Hubungan Lendutan Terhadap Tebal Pelat untuk 53 Mutu Beton 25MPa pada Panel Interior Gambar 3.8 Grafik Hubungan Lendutan Terhadap Tebal Pelat untuk 53 Mutu Beton 30MPa pada Panel Eksterior Gambar 3.9 Grafik Hubungan Lendutan Terhadap Tebal Pelat untuk 54 Mutu Beton 30MPa pada Panel interior Gambar 3.10 Grafik Perbandingan Lendutan Total Jangka Panjang 55 pada Panel Eksterior untuk Beban Hidup 250kg/m 2 Gambar 3.11 Grafik Perbandingan Lendutan Total Jangka Panjang 55 pada Panel Interior untuk Beban Hidup 250kg/m 2 Gambar 3.12 Grafik Perbandingan Lendutan Total Jangka Panjang 55 pada Panel Eksterior untuk Beban Hidup 400kg/m 2 Gambar 3.13 Grafik Perbandingan Lendutan Total Jangka Panjang 56 pada Panel Interior untuk Beban Hidup 400kg/m 2 Gambar 3.14 Grafik Perbandingan Lendutan Total Jangka Panjang 56 pada Panel Eksterior untuk Beban Hidup 600kg/m 2 Gambar 3.15 Grafik Perbandingan Lendutan Total Jangka Panjang 56 pada Panel Interior untuk Beban Hidup 600kg/m 2

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Tebal minimum pelat tanpa balok interior 6 Tabel 2.2 Angka Perbandingan Bentang (L) Dengan Lendutan (Δ) 16 Maksimum yang Diizinkan (L = bentang terpanjang) Tabel 2.3 Faktor distribusi momen M o bentang eksterior 23 Tabel 3.1 Nilai Momen Total, Momen Jalur Kolom, Momen 29 Jalur Tengah untuk Panel Eksterior dan Panel Interior Tabel 3.2 Nilai Momen Total, Momen Jalur Kolom, Momen 35 Jalur Tengah untuk Perhitungan M konst Tabel 3.3 Perhitungan Tulangan Pelat pada Jalur Kolom 35 Tabel 3.4 Perhitungan Lendutan Pelat pada Jalur Kolom 36 Tabel 3.5 Perhitungan tulangan pelat pada Jalur Tengah 37 Tabel 3.6 Perhitungan Lendutan Pelat pada Jalur Tengah 38 Tabel 3.7 Tulangan Pelat Dua Arah Pada Jalur Kolom Untuk Beban 40 250kg/m 2 Dengan Mutu Beton 20MPa, 25MPa dan 30MPa Tabel 3.8 Tulangan Pelat Dua Arah Pada Jalur Tengah untuk Beban 41 250kg/m 2 Dengan Mutu Beton 20MPa, 25MPa dan 30MPa Tabel 3.9 Tulangan Pelat Dua Arah Pada Jalur Kolom Untuk Beban 41 400kg/m 2 Dengan Mutu Beton 20MPa, 25MPa dan 30MPa Tabel 3.10 Tulangan Pelat Dua Arah Pada Jalur Tengah Untuk Beban 41 400kg/m 2 Dengan Mutu Beton 20MPa, 25MPa dan 30MPa Tabel 3.11 Tulangan Pelat Dua Arah Pada Jalur Kolom Untuk Beban 42 600kg/m 2 Dengan Mutu Beton 20MPa, 25MPa dan 30MPa Tabel 3.12 Tulangan Pelat Dua Arah Pada Jalur Tengah Untuk Beban 42 600kg/m 2 Dengan Mutu Beton 20MPa, 25MPa dan 30MPa Tabel 3.13 Lendutan Seketika dan Lendutan Jangka Panjang 43 Pelat Dua Arah untuk f c ' =20Mpa dan LL=250kg/m 2 Tabel 3.14 Lendutan Seketika dan Lendutan Jangka Panjang 44 Pelat Dua Arah untuk f c '=25Mpa dan LL=250kg/m 2 Tabel 3.15 Lendutan Seketika dan Lendutan Jangka Panjang 45 Pelat Dua Arah untuk f c '=30Mpa dan LL=250kg/m 2 Tabel 3.16 Lendutan Seketika dan Lendutan Jangka Panjang 46 Pelat Dua Arah untuk f c '=20Mpa dan LL=400kg/m 2 Tabel 3.17 Lendutan Seketika dan Lendutan Jangka Panjang 47 Pelat Dua Arah untuk f c '=25Mpa dan LL=400kg/m 2 Tabel 3.18 Lendutan Seketika dan Lendutan Jangka Panjang 48 Pelat Dua Arah untuk f c '=30Mpa dan LL=400kg/m 2 Tabel 3.19 Lendutan Seketika dan Lendutan Jangka Panjang 49 Pelat Dua Arah untuk f c '=20Mpa dan LL=600kg/m 2 Tabel 3.20 Lendutan Seketika dan Lendutan Jangka Panjang 50 Pelat Dua Arah untuk f c '=25Mpa dan LL=600kg/m 2 Tabel 3.21 Lendutan Seketika dan Lendutan Jangka Panjang 51 Pelat Dua Arah untuk f c '=30Mpa dan LL=600kg/m 2 L1 Luas tulangan berulir dalam mm 2 61 L2 Koefisien Momen Metode Desain Langsung 62

DAFTAR NOTASI a : jarak antara beban terpusat dan muka tumpuan, mm A s : luas tulangan tarik non-prategang, mm 2 b : lebar jalur kolom terfaktor atau jalur tengah, mm b 1 : lebar penampang kritis, diukur dalam arah bentang pada mana momen ditinjau, mm b 2 : lebar penampang kritis, diukur dalam arah tegak lurus terhadap b 1, mm C : lebar kolom total, mm c 1 : ukuran kolom persegi atau persegi ekuivalen, kepala kolom, atau konsol pendek diukur dalam arah bentang dimana momen dihitung, mm c 2 : ukuran kolom persegi atau persegi ekuivalen, kepala kolom, atau konsol pendek diukur dalam arah tegak lurus terhadap bentang dimana momen dihitung, mm d : jarak dari serat tekan terluar ke titik berat tulangan tarik, mm E c : modulus elastisitas beton, MPa E s : modulus elastisitas baja tulangan, MPa f c ' : kuat tekan beton yang disyaratkan, MPa f r : modulus runtuhlentur beton, MPa f y : tegangan luluh baja tulangan yang disyaratkan, MPa h : tinggi total komponen struktur, mm I cr : momen inersia penampang retak yang ditransformasikan menjadi beton, mm 4 I e : momen inersia efektif untuk perhitungan lendutan, mm 4 I g : momen inersia penampang bruto beton terhadap garis sumbunya, dengan mengabaikan tulangannya, mm 4 j : lengan momen k : faktor panjang efektif komponen struktur tekan L : panjang bentang total dalam arah momen yang ditinjau, diukur dari muka ke muka tumpuan, mm L n : panjang bentang bersih dalam arah momen yang ditinjau, diukur dari muka ke muka tumpuan, mm M c : momen kolom, knm M cr : momen yang menyebabkan terjadinya retak lentur pada penampang akibat beban luar, knm M konst : momen dari beban mati ditambah beban hidup yang tidak terfaktor, yang digunakan dalam perhitungan lendutan, knm M n : kuat momen nominal suatu penampang, knm M o : momen total statis terfaktor, knm M u : momen terfaktor pada penampang, knm n : perbandingan modulus elastisitas W bs : beban berat sendiri pelat terfaktor per unit luas, kg/m 2 W D : beban mati total (W bs + W sd ) terfaktor per unit luas, kg/m 2 W konst : beban konstruksi per unit luas, kg/m 2 W L : beban hidup terfaktor per unit luas, kg/m 2 W sd : beban mati tambahan terfaktor per unit luas, kg/m 2

W sust : beban berkelanjutan per unit luas, kg/m 2 W u : beban terfaktor per unit luas, kg/m 2 Y t : jarak dari sumbu netral ke serat terluar, mm : faktor reduksi kekuatan γ beton : massa jenis beton, kn/m 3 γ f : bagian momen tak berimbang yang disalurkan melalui lentur pada hubungan pelat kolom ρ : perbandingan tulangan, untuk tulangan tarik

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Luas tulangan berulir dalam mm 2 61 Lampiran 2 Koefisien momen metode desain langsung 62