BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN. sistem yang akan dirancang, evaluasi pada masalah yang ada adalah : informasi lokasi SMU dan SMK di kota medan.

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN UJI COBA

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM. kecamatan di kota medan masih bersifat manual. Bentuk manual yang dibuat oleh petugas

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

Transkripsi:

34 BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM III.1. Analisis Masalah Analisa masalah dilakukan untuk mengetahui gambaran umum mengenai Sistem Informasi Geografis Lokasi Pesantren Di Kota Medan. Sehubungan dengan terbatasnya informasi geografis mengenai lokasi pesantren di kota Medan dikarenakan sistem yang digunakan masih manual, yakni dengan melihat brosur, spanduk, maupun dari orang ke orang. Karena masyarakat luas sulit mendapatkan informasi mengenai lokasi pesantren maka diperlukan sebuah media online untuk menginformasikan lokasi pesantren di kota Medan agar masyarakat dapat mengetahui informasi tanpa harus datang ke lokasi pesantren tersebut. III.2. Evaluasi Sistem Yang Berjalan Dikarenakan belum adanya sistem informasi dalam pemberian informasi mengenai lokasi pesantren di kota Medan, dan belum adanya database sebagai media penyimpanan data maka hal tersebut kurang baik karena menyulitkan masyarakat dalam mendapatkan informasi mengenai lokasi pesantren di kota Medan.

35 III.3. Desain Sistem Perancangan sistem merupkan suatu proses yang menggambarkan bagaimana sistem dibangun untuk memenuhi kebutuhan pada fase analisis. Beberapa alat bantu dalam perancangan sistem ini adalah Use Case Diagram, Class Diagram, Sequence Diagram dan Activity Diagram. III.3.1. Use Case Diagram Use Case menjelaskan urutan kegiatan yang dilakukan actor dan sistem untuk mencapai suatu tujuan tertentu. Sebuah Use Case mempresentasikan sebuah interaksi antar actor dengan sistem dan menggambarkan fungsionalitas yang diharapkan dari sebuah Sistem Informasi Geografis Lokasi Pesantren Di Kota Medan. Sistem Informasi Geografis Lokasi Pesantren Di Kota Medan << include >> Input Data Lokasi << include >> << include >> Mengakses Informasi Lokasi Pesantren Input Data Pesantren << extend >> Mencari Data Lokasi Pesantren Admin Input Peta << include >> << include >> << include >> Melihat Peta Lokasi Pesantren User (pengguna) Logout Gambar III.1. Use Case Diagram

36 III.3.2. Class Diagram Class diagram digunakan untuk menampilkan kelas-kelas dan paket-paket di dalam sistem. Class diagram memberikan gambaran sistem secara statis dan relasi antar mereka. Biasanya, beberapa class diagram dibuat untuk sistem tunggal. Beberapa diagram akan menampilkan subset dari kelas-kelas dan relasinya. Hal tersebut tercermin dari class-class yang ada dan relasinya satu dengan yang lain. Berikut ini adalah class Diagram untuk sistem informasi geografis Lokasi Pesantren di Kota Medan : tabel_peta +longitude (double) +latitude (double) +id_peta (varchar) +nama_pesantren (varchar) +nama_lokasi (varchar) +kegiatan (varchar) +Jarak (int) +Simpan ( ) +Edit ( ) +Update ( ) +Hapus ( ) 1..n 1..* 1..* pesantren +id_pesant (varchar) +nama_pesantren (varchar) +Simpan ( ) +Edit ( ) +Update ( ) +Hapus ( ) lokasi +id_lokasi (varchar) +nama_lokasi (varchar) +Simpan ( ) +Edit ( ) +Update ( ) +Hapus ( ) Gambar III.2. Class Diagram

37 Adapun keterangan pada class diagram diatas : 1..* = Lebih dari sama dengan 1. 1..n = Lebih dari sama dengan 1 dimana n lebih besar dari 1. = Aggregasion / hubungan. III.3.3. Activity Diagram Activity Diagram adalah alur data dari sekumpulan simbol-simbol atau skema yang menunjukkan atau menggambarkan rangkaian kegiatan proses atau langkah-langkah proses program dari awal sampai akhir. Inti pembuatan dari Activity Diagram ini adalah penggambaran urutan langkah-langkah pengerjaan dari suatu algoritma program. 1. Activity Diagram Halaman User Berikut ini adalah activity diagram halaman user dapat dilihat pada gambar III.3.

38 Web Gis Home Struktur Organisasi GIS Visi & Misi Tampil Form Gambar III.3. Activity Diagram Form User 2. Activity Diagram Halaman Admin Berikut ini adalah activity diagram halaman login admin dapat dilihat pada gambar III.4.

39 Halaman Gagal Input Username dan Password Cek Validation Berhasil Menu Admin Gambar III.4. Activity Diagram Halaman Admin 3. Activity Diagram Halaman Admin Berikut ini adalah activity diagram halaman admin dapat dilihat pada gambar III.5.

40 Halaman Admin Data Pesantren Data Lokasi Data Peta Tampilan Form Gambar III.5. Activity Diagram Halaman Admin 4. Activity Diagram Tabel Data pesantren Berikut ini adalah activity diagram tabel data pesantren dapat dilihat pada gambar III.6.

41 Tabel Data pesantren Input Data Pesantren Edit Data Pesantren Hapus Data Pesantren Simpan Database Gambar III.6. Activity Diagram Tabel Data Pesantren 5. Activity Diagram Tabel Data Lokasi gambar III.7. Berikut ini adalah activity diagram tabel data lokasi dapat dilihat pada

42 Tabel Data Lokasi Input Data Lokasi Edit Data Lokasi Hapus Data Lokasi Simpan Database Gambar III.7. Activity Diagram Tambah Data Lokasi 6. Activity Diagram Tabel Data Peta Berikut ini adalah activity diagram tabel data informasi peta lokasi dapat dilihat pada gambar III.8.

43 Tabel Data Peta Input Data Peta Edit Data Peta Hapus Data Peta Simpan Database Gambar III.8. Activity Diagram Tambah Data Peta III.3.4. Sequence Diagram Sequence Diagram menampilkan interaksi dalam sistem yang disusun pada sebuah urutan atau rangkaian waktu tertentu. Urutan waktu yang dimaksud adalah urutan kejadian yang secara khusus berhubungan dengan Use Case diagram dalam menjalankan sistem. Berikut ini Sequence Diagram dalam Sistem Informasi Geografis Lokasi Pesantren Di Kota Medan :

44 1. Sequence Diagram Pada Halaman Sequence Diagram pada halaman dapat dilihat pada Gambar III.9. di bawah ini : Layar Cek User Database Menu Utama Validasi Username atau Password salah Invalid Valid Validasi Result Show Gambar III.9. Sequence Diagram pada Halaman 2. Sequence Diagram Pada Halaman Input Data Pesantren Sequence Diagram pada halaman Input Data Pesantren dapat dilihat pada Gambar III.10.

45 Menu Utama Admin Pilih Menu Menu Input Data Pesantren Input Data Pesantren Database Pilih Masukkan Data Simpan Data Informasi Data Salah Gambar III.10. Sequence Diagram pada Halaman Input Data Pesantren 3. Sequence Diagram pada Halaman Input Data Lokasi Adapun Sequence Diagram pada halaman Input data Lokasi dapat dilihat pada Gambar III.11.

46 Menu Utama Admin Pilih Menu Menu Input Data Lokasi Input Data Lokasi Database Pilih Masukkan Data Simpan Data Informasi Data Salah Gambar III.11. Sequence Diagram pada Halaman Input Data Lokasi 4. Sequence Diagram pada Halaman Input Data Peta Adapun Sequence Diagram pada halaman Input data Peta dapat dilihat pada Gambar III.12.

47 Admin Pilih Menu Menu Utama Menu Input Data Peta Input Data Peta Database Pilih Masukkan Data Simpan Data Informasi Data Salah Gambar III.12. Sequence Diagram pada Halaman Input Data Peta 5. Sequence Diagram pada Halaman User Adapun Sequence Diagram pada halaman User dapat dilihat pada Gambar III.13.

48 User Menu Home Membuka Web SIG Lokasi Pesantren Menu Struktur Organisasi Menu Gis Menu Visi & Misi Melihat Informasi Home SIG Lokasi Pesantren Melihat Informasi Struktur Organisasi Melihat Peta SIG Lokasi Pesantren Melihat Informasi Visi dan Misi Informasi Peta Lokasi Pesantren di Kota Medan Gambar III.13. Sequence Diagram pada Halaman User III.3.5. Desain Sistem Secara Detail Analisis sistem dapat mendesain model dari sistem informasi yang diusulkan dalam bentuk physical systems. Sketsa dari physical systems dapat menunjukkan kepada user bagaimana nantinya sistem secara fisik akan diterapkan. Pengolahan data dari sistem informasi berbasis komputer membutuhkan metode-metode dan prosedur-prosedur. Metode-metode dan prosedur-prosedur ini merupakan bagian dari model sistem informasi (model

49 prosedur) yang akan mendefinisikan urutan-urutan kegiatan untuk menghasilkan output dari input yang ada. III.3.5.1. Desain Halaman Pengunjung Berikut ini adalah desain halaman pengunjung dari pengolahan data yang ada pada sistem informasi geografis letak lokasi pesantren di kota Medan. 1. Desain Halaman Pembuka ( Home ) Berikut ini adalah desain halaman pembuka pada sistem informasi geografis lokasi pesantren di kota medan dapat dilihat pada gambar III.8. di bawah ini: Header and Title Home Tabel Gis Diagram GIS Forum Visi... Misi... Voting Artikel Guestbook Peta Download Peta Footer Gambar III.14. Desain Halaman Pembuka (Home)

50 2. Desain Halaman Tabel GIS Berikut ini adalah desain halaman Tabel Gis pada sistem informasi geografis lokasi pesantren di kota Medan dapat dilihat pada gambar III.15. dibawah ini : Header and Title Home Tabel Gis Diagram GIS Forum Tabel Penyebaran Pesantren Pilih Pesantren Pilih Tahun Voting Artikel Guestbook Download Peta Pengunjung 99 Tanggal Nama Pesantren Lokasi Jumlah Map xxx xxx 99 xxx Footer Username Password SignUp Gambar III.15. Desain Tabel Penyebaran Pesantren 3. Desain Halaman Diagram GIS Berikut ini adalah desain halaman GIS pada sistem informasi lokasi pesantren di kota Medan dapat dilihat pada gambar III.16.

51 Home Tabel Gis Diagram GIS Forum Artikel Guestbook Download Pengunjung 99 Tanggal Header and Title Tabel Penyebaran Pesantren Pilih Pesantren Query xxx 99 Total Santri :99 Footer Pilih Tahun Username Password Gambar III.16. Desain Halaman GIS Voting SignUp 4. Desain Halaman Forum Berikut ini adalah desain halaman Forum pada sistem informasi lokasi pesantren di kota Medan dapat dilihat pada gambar III.17.

52 Home Tabel Gis Diagram GIS Forum Artikel Guestbook Download Pengunjung 99 Tanggal Header and Title Forum xxx Jumlah Topik : 99 Username Password Voting SignUp Footer Gambar III.17. Desain Halaman Forum 5. Desain Halaman Artikel Berikut ini adalah desain halaman Artikel pada sistem informasi lokasi pesantren di kota Medan dapat dilihat pada gambar III.18.

53 Home Tabel Gis Diagram GIS Forum Artikel Guestbook Download Pengunjung 99 Tanggal Header and Title Artikel xxx Jumlah Artikel : 99 Username Password Voting SignUp Footer Gambar III.18. Desain Halaman Artikel 6. Desain Halaman GuestBook Berikut ini adalah desain halaman Guestbook pada sistem informasi lokasi pesantren di kota Medan dapat dilihat pada gambar III.19.

54 Header and Title Home GuestBook Tabel Gis Diagram GIS Forum Nama Email Pesan Voting Artikel Guestbook Download Kirim Batal Pengunjung 99 Username Password Tanggal SignUp Footer Gambar III.19. Desain Halaman GuestBook III.3.5.2. Desain Halaman Admin Berikut ini adalah desain halaman admin dari pengolahan data yang ada pada sistem informasi geografis letak lokasi pesantren di kota Medan. 1. Desain Halaman Admin Berikut ini adalah desain halaman Admin pada sistem informasi lokasi pesantren di kota Medan dapat dilihat pada gambar III.20.

55 ADMINISTRATOR USERNAME PASSWORD LOGIN Gambar III.20. Desain Halaman Admin 2. Desain Halaman Admin Berikut ini adalah desain halaman Admin pada sistem informasi lokasi pesantren di kota Medan dapat dilihat pada gambar III.21. dibawah ini : Header and Title Home View GIS New GIS Edit Forum Edit Profil Edit Member Edit GuestBook Edit Artikel Logout Footer Gambar III.21. Desain Halaman Admin III.4. Desain Database Pada tahap Desain database ini penulis menggunakan aplikasi database Mysql, Dimana penulis merancang ada 4 tabel di dalam database ini.

56 III.4.1. Kamus Data Kamus Data berfungsi antara lain untuk menjelaskan arti aliran data dan penyimpana data, mendeskripsikan komposisi paket data yang bergerak melalui aliran data dan menjelaskan spesifikasi nilai dan satuan yang relevan dengan data. Kamus data Sistem Informasi Geografis Lokasi Pesantren Di Medan yang digunakan adalah : Tabel Admin : [ username + password + level + blokir + id_session ] Tabel Pesantren : [ id_pesant + nama_pesantren] Tabel Lokasi : [ id_lokasi + nama_lokasi] Tabel peta : [longitude + latitude + id_peta + nama_pesantre +nama_lokasi + kegiatan + Jarak ] III.4.2. Normalisasi Normalisasi database biasanya jarang dilakukan dalam database skala kecil, dan dianggap tidak diperlukan pada penggunaan personal. Namun seiring dengan berkembangnya informasi yang dikandung dalam sebuah database, proses normalisasi akan sangat membantu dalam menghemat ruang yang digunakan oleh setiap tabel di dalamnya, sekaligus mempercepat proses permintaan data. Pada tahap ini semua data direkam tanpa format tertentu dan data bisa jadi mengalami duplikasi. 1. Bentuk Normal Pertama (1 NF/Membagi Kebutuhan File)

57 III.1. Tabel Pesantren id pesant Nama pesantren III.2. Tabel Lokasi id lokasi Nama lokasi III.3. Tabel Peta Id Nama Nama Koordinat X Koordinat Y Kegiatan Jarak Peta Pesantren Lokasi 2. Bentuk Normal Kedua ( 2NF / Penentuan Primary key ) III.4. Tabel Pesantren id pesant* Nama pesantren III.5. Tabel Lokasi id lokasi* Nama lokasi*

58 III.6. Tabel Peta Id Nama Nama Koordinat X Koordinat Y Kegiatan Jarak Peta* Pesantren* Lokasi* 3. Bentuk Normal Ketiga ( 3 NF / Penentuan Foreign Key ) III.7. Tabel Pesantren id pesant* Nama pesantren** III.8. Tabel Lokasi id lokasi* Nama lokasi** III.9. Tabel Peta Id Nama Nama Koordinat X Koordinat Y Kegiatan Jarak Peta* Pesantren** Lokasi**

59 III.3.4.3. Desain Tabel Dalam perancangan Sistem Informasi Geografis Lokasi Pesantren Di Kota Medan, record tersimpan dalam beberapa file dengan arsitektur data sebagai berikut : 1. Tabel Admin Pada tabel admin untuk menampung record data user name dan password administrator. Berikut tampilan rancangan struktur data tersebut : Nama Database Nama Tabel Primary Key : db_pesantren : admin : user Tabel III.10. Struktur Tabel Admin Nama Field Data Tipe Ukuran Keterangan Username Varchar 15 User Name Admin Password Varchar 50 Password Admin Level Varchar 20 Level Admin Blokir enum ( Y, N ) - Blokir Admin Email Varchar 100 email

60 2. Tabel Pesantren Pada tabel pesantren untuk menampung record data lokasi pesantren di kota medan. Berikut tampilan rancangan struktur data tersebut : Nama Database : db_pesantren Nama Tabel : Pesantren Primary Key : id_ pesant Tabel III.11. Struktur Tabel Pesantren Nama Field Data Tipe Ukuran Keterangan id_ pesant varchar 8 Id Pesantren nama_ pesantren varchar 50 Nama Pesantren 3. Tabel Lokasi Pada tabel Lokasi untuk menampung record data lokasi pesantren yang ada di kota medan. Berikut tampilan rancangan struktur data tersebut : Nama Database : db_lokasi Nama Tabel : Lokasi Primary Key : id_ lokasi

61 Tabel III.12. Struktur Tabel Lokasi Nama Field Data Tipe Ukuran Keterangan id_ lokasi varchar 8 Id Lokasi nama_lokasi varchar 30 Nama Lokasi 4. Tabel Peta Pada tabel tambah data peta untuk menampung record data informasi peta lokasi pesantren di kota medan. Berikut tampilan rancangan struktur data tersebut: Nama Database : db_gis Nama Tabel : tabel_peta Primary Key : id_peta Tabel III.13. Struktur Tabel Peta Nama Field Data Tipe Ukuran Keterangan Longitude double - Titik Koordinat X Latitude double - Titik Koordinat Y id_peta varchar 8 Id Peta nama_pesantren varchar 50 Nama Pesantren

62 nama_lokasi varchar 30 Nama Lokasi Kegiatan varchar 100 Kegiatan Pesantren Jarak varchar 100 Jarak Tempuh III.3.4.4. ERD (Entity Relationship Diagram) / Relasi Antar Tabel ERD adalah model konseptual yang mendeskripsikan hubungan antara penyimpanan. ERD digunakan untuk memodelkan struktur data dan hubungan antar data. Adapun ERD yang penulis gunakan dalam perancangan sistem informasi geografis lokasi pesantren di medan adalah sebagai berikut : Nama_pesan tren Id_pesant Pesantren n Memiliki longitude latitude 1 Tabel_peta Nama_pesan tren alamat Lokasi n jarak kegiatan Id_lokasi Nama_lokasi Gambar III.22. Entity Relationship Diagram ( ERD )