DEPRESI PADA KORBAN TSUNAMI ACEH

dokumen-dokumen yang mirip
RELAPS PADA SKIZOFRENIA SKRIPSI

FAKTOR YANG MELATARBELAKANGI KESURUPAN MASSAL (Study Pada Beberapa Individu yang Pernah Mengalami Kesurupan Massal)

FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

TERAPI APPLIED BEHAVIOUR ANALYSIS UNTUK MENINGKATKAN KOMUNIKASI ANAK AUTIS SKRIPSI. Oleh: Prestisia Noviarta Hapsari

INTERAKSI SOSIAL ANAK AUTIS TERHADAP TEMAN DAN GURU DI SEKOLAH INKLUSI SKRIPSI

KEBERMAKNAAN HIDUP WANITA SINGLE PARENT PADA MASA LANSIA SKRIPSI. Oleh : FIKRI THAUFANI

HUBUNGAN ANTARA SELF-EFFICACY DENGAN KECEMASAN DALAM MENGHADAPI DUNIA KERJA PADA MAHASISWA TINGKAT AKHIR SKRIPSI

GUIDED IMAGERY UNTUK MENGURANGI RASA NYERI SAAT MENSTRUASI SKRIPSI

HUBUNGAN TINGKAT DEPRESI DENGAN INDEKS PRESTASI KUMULATIF PADA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA SEMESTER ENAM ANGKATAN

PENELITIAN TINGKAT KECEMASAN MASYARAKAT YANG MENGALAMI PROSES PENUAAN. Di Dusun Besar Desa Prayungan Kecamatan Sawoo Kabupaten Ponorogo

IDENTIFIKASI FAKTOR-FAKTOR PENGHAMBAT KOMUNIKASI GURU DENGAN ORANG TUA WALI MURID DI TK LUAR BIASA PUTRA JAYA MALANG SKRIPSI

FAKTOR FAKTOR REMAJA MELAKUKAN DUGEM (DUNIA GEMERLAP)

TINGKAT STRES PADA MAHASISWA TAHUN PERTAMA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA ANGKATAN 2013

EVALUASI KEPATUHAN MINUM OBAT ANTIPSIKOTIK ORAL PASIEN SKIZOFRENIA DI INSTALASI RAWAT JALAN RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA SKRIPSI

PERBEDAAN PENYESUAIAN DIRI PNS PADA TAHUN PERTAMA PENSIUN DITINJAU DARI USIA PENSIUN SKRIPSI

ABSTRAK PENGARUH KURANG TIDUR TERHADAP PENINGKATAN RISIKO OBESITAS

TERAPI PERILAKU PADA ANAK YANG MENGALAMI OPPOSITIONAL DEFIANT DISORDER (ODD) SKRIPSI. Oleh HENNY PUJIANTI NIM:

GAMBARAN STRES DAN PSYCHOLOGICAL WELL BEING PADA LANSIA SKRIPSI OLEH : Hernindyo Mulianingrum NRP:

GAMBARAN DEPRESI PERIMENOPAUSE KARYAWATI DI PT PELABUHAN INDONESIA 1(PERSERO) MEDAN

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA. gejala klinik yang manifestasinya bisa berbeda beda pada masing

SKRIPSI. Feryn Widi Astuti FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

PENELITIAN PENGETAHUAN KELUARGA TENTANG TANDA TANDA DEPRESI. Di Dukuh Gadungan Desa Plunturan Kecamatan Pulung Kabupaten Ponorogo

Abstrak. Universitas Kristen Maranatha

PENGARUH TERAPI MUSIK TERHADAP DEPRESI PADA LANSIA TESIS. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai derajad Magister Psikologi

PENGARUH KEKERASAN SEKSUAL TERHADAP TINGKAT DEPRESI PADA PEREMPUAN PEKERJA SEKSUAL DI KOTA YOGYAKARTA SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan

PROFILE VALUE PADA PEGAWAI NEGERI SIPIL (PNS) SKRIPSI

HUBUNGAN KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN PERILAKU AGRESIF PADA SISWA SMK N 2 DEPOK

MEKANISME PERTAHANAN EGO PADA ANAK JALANAN

KEMATANGAN SOSIAL REMAJA YANG DIASUH OLEH ORANGTUA TUNGGAL ( IBU JANDA ) Skripsi

NADIA DEVINA ARYA PUTRI K

FORGIVENESS THERAPY UNTUK MENINGKATKAN SUBJECTIVE WELL BEING PADA WANITA YANG PERNAH MENGALAMI KEKERASAN DALAM PACARAN

DASAR KUALIFIKASI CURI PATOLOGIS (KLEPTOMANIA) DI DALAM PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA

SIKAP KARYAWAN TERHADAP KESELAMATAN KERJA PADA PT DWI MULYA JAYA MOJOKERTO SKRIPSI

PENGEMBANGAN MEDIA AJAR TUTORIAL ELEKTRONIK MENGENAI MATERI PETA KELAS XII-IS SEKOLAH MENENGAH ATAS

GAMBARAN SISTEM SENSORI PADA LANSIA DI BALAI PELAYANAN SOSIAL LANJUT USIA DEWANATA CILACAP TAHUN 2016

Hubungan Dukungan Sosial Dengan Penerimaan Diri Pada. Pasien Kanker Payudara ABSTRAK

ABSTRACT. Keywords: tax planning, equity. vii Universitas Kristen Maranatha

PERILAKU BELAJAR PADA ANAK AUTIS PRASEKOLAH DI TKLB PUTRA JAYA SKRIPSI

RATIONAL EMOTIVE BEHAVIOUR THERAPY (REBT) UNTUK MENINGKATKAN REGULASI EMOSI PADA REMAJA KORBAN KEKERASAN SEKSUAL TESIS NILA ANGGREINY

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN MAHASISWA TENTANG DONOR DARAH DI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN TINGKAT STRES DENGAN PERILAKU MEROKOK PADA WANITA DI YOGYAKARTA. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

EFEK PENGGUNAAN COGNITIVE BEHAVIORAL PLAY THERAPY UNTUK MENURUNKAN KECEMASAN PADA ANAK YANG MENGALAMI GEJALA POST-TRAUMATIC STRESS DISORDER TESIS

BAB 1 PENDAHULUAN. Tsunami berasal dari bahasa Jepang, terbentuk dari kata tsu yang berarti. longsoran yang terjadi di dasar laut (BMKG, 2013).

JOHN SKILLPA S DISSOCIATIVE DISORDERS IN PEACOCK THESIS BY DHIMAS IRFANTARA NIM

EMA SAFITRI

PROFIL KELUARGA, DINAMIKA KEPRIBADIAN DAN PROFIL TEMAN SEBAYA PELAKU TINDAK BULLYING

PREVALENSI GANGGUAN PENDENGARAN PADA SISWA SMA SWASTA RAKSANA DI KOTA MEDAN TAHUN 2010

PSYCHOLOGICAL WELL BEING PADA WANITA YANG MELAJANG SKRIPSI

SITI HAJAR BINTI SHAMSUDIN

Abstrak. Gambaran Tingkat Kecemasan Pada Mahasiswa Semester Satu di Fakultas Kedokteran Universitas Kristen Maranatha Tahun 2014.

: AYU PERDANASARI K

FAKTOR-FAKTOR INTERNAL YANG MELATARBELAKANGI KETIDAKKAMBUHAN PADA PENDERITA SKIZOFRENIA

Hubungan di antara merokok dengan tingkat kecemasan di kalangan mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Gadjah Mada 2014

KARYA TULIS ILMIAH. Disusun oleh KUMALATUS SADEA

PROFIL PENDERITA DIARE PADA ANAK BALITA DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN PADA TAHUN Oleh : AHMAD SYAFIQ AKMAL BIN ISHAK

PENGARUH MENGUNYAH PERMEN KARET TERHADAP TINGKAT KECEMASAN MENGHADAPI UJIAN LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

TUJUAN HIDUP REMAJA PUTUS SEKOLAH

ABSTRAK UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

GAMBARAN TINGKAT STRES PADA MAHASISWA PENDIDIKAN SARJANA KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA. Oleh: CAROLIN

ANALISIS STRUKTUR MODAL DAN KINERJA KEUANGAN PADA PT. KIMIA FARMA (PERSERO) TBK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Mencapai Derajat Sarjana Kedokteran. Diajukan Oleh : MITA RESTUNING AJI J FAKULTAS KEDOKTERAN

DISUSUN OLEH WAHYUDI EKA PUTRA

HUBUNGAN SENAM HAMIL DENGAN NYERI PUNGGUNG PADA IBU HAMIL DI PUSKESMAS PAKISJAYA KARAWANG KARYA TULIS ILMIAH OLEH : SITI SURYATI NIM : R

HUBUNGAN ANTARA KEBIASAAN BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR SANTRI PADA MATA PELAJARAN AGAMA ISLAM DI PONDOK PESANTREN SKRIPSI

ABSTRAK GAMBARAN KECEMASAN PADA SISWA DAN SISWI KELAS XII IPA/IPS SMA SANTA MARIA 2 ANGKATAN 2009

HUBUNGAN RIWAYAT GARIS KETURUNAN DENGAN WAKTU TERDIAGNOSIS DIABETES MELITUS DI RSUD. PROF. DR. MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO

HUBUNGAN KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN COLLEGE ADJUSTMENT PADA MAHASISWA TINGKAT PERTAMA FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA

PENGGUNAAN MEDIA BERBASIS TEKS DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BAHASA INDONESIA

PENELITIAN PERSEPSI ORANG TUA TENTANG PERNIKAHAN DINI. Di Desa Baosan Kidul dan Desa Cepoko Kecamatan Ngrayun Kabupaten Ponorogo

ABSTRAK GAMBARAN KECEMASAN PADA PEKERJA SEKS KOMERSIAL (PSK)

TINGKAT STRES PADA CAREGIVER PASIEN GANGGUAN JIWA PSIKOTIK LAPORAN HASIL PENELITIAN KARYA TULIS ILMIAH

KARYA TULIS ILMIAH PERSEPSI MASYARAKAT TENTANG LABELING KAMPUNG IDIOT DESA KARANGPATIHAN. Oleh: FEBRIAN RAHMADANI NIM:

KADAR HEMOGLOBIN PADA IBU HAMIL TRIMESTER KETIGA DI RSUP H. ADAM MALIK TAHUN Oleh : SUJITHA MUNAIDY

PERBEDAAN TINGKAT DEPRESI ANTARA LANSIA YANG TINGGAL DI PANTI WREDHA DHARMA BHAKTI DAN YANG BERSAMA KELUARGA DI KELURAHAN PAJANG

PENGARUH TINGKAT PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI TERHADAP PERILAKU SEKSUAL SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS

TINGKAT KECEMASAN ORANG TUA TERHADAP PERILAKU SEKS REMAJA DI RW 02 KELURAHAN KENITEN KECAMATAN PONOROGO KABUPATEN PONOROGO

HUBUNGAN POLA KONSUMSI MAKANAN DENGAN STATUS GIZI SISWA SMA SANTO THOMAS 1 MEDAN. Oleh : SERGIO PRATAMA

SKRIPSI HUBUNGAN SENAM LANSIA DENGAN KUALITAS TIDUR LANSIA. di Posyandu Lestari Lansia Kelurahan Mojorejo, Kecamatan Taman, Kota Madiun

KEPUTUSAN MEMBELI PRODUK FASHION DI KALANGAN MAHASISWA SKRIPSI

PERBEDAAN KUALITAS TIDUR ANTARA WANITA DEWASA YANG MELAKUKAN YOGA DAN TIDAK MELAKUKAN YOGA SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENDIDIKAN ORANGTUA DENGAN PENGETAHUAN TENTANG PELECEHAN SEKSUAL PADA ANAK REMAJA DI SURAKARTA SKRIPSI

GAMBARAN RESILIENSI PADA MUSLIMAH DEWASA MUDA YANG MENGGUNAKAN CADAR (THE RECILIENCY AMONG YOUNG ADULTHOOD VEIL MOSLEM WOMEN) SKRIPSI

PERBEDAAN TEKANAN DARAH DENGAN PENGGUNAAN SUMBAT TELINGA (EAR PLUG) PADA PEKERJA PANDE ALUMUNIUM DI DESA KEMBANG KUNING KABUPATEN BOYOLALI

PENGAMBILAN KEPUTUSAN MAHASISWA NON MUSLIM UNTUK STUDI DI PERGURUAN TINGGI ISLAM SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA HARGA DIRI DENGAN EFEKTIVITAS HUBUNGAN INTERPERSONAL PADA KARYAWAN SKRIPSI

VALUE OF CHILDREN BAGI IBU PELAKU TINDAK KEKERASAN TERHADAP ANAK SKRIPSI. Oleh: Septian Dwi Yusnitasari

HUBUNGAN KEHARMONISAN KELUARGA DENGAN KEMATANGAN EMOSIONAL SISWA KELAS XI SMA NEGERI PUNUNG TAHUN PELAJARAN 2014/2015

DUKUNGAN SOSIAL DARI KELUARGA PADA PENDERITA SKIZOFRENIA S K R I P S I

PERILAKU PROSOSIAL RELAWAN BENCANA TSUNAMI DI ACEH

HUBUNGAN STATUS DEPRESI DAN STATUS GIZI DENGAN TEKANAN DARAH PADA LANSIA DI PANTI WREDHA DHARMA BHAKTI SURAKARTA

PERBEDAAN POST PURCHASE REGRET BERDASARKAN PERILAKU PEMBELIAN PADA KONSUMEN WANITA

PERBEDAAN SIKAP TERHADAP KEWIRAUSAHAAN ANTARA SISWA SMA DENGAN SISWA SMK SKRIPSI. Oleh: Saptyna Arom Marsono

HUBUNGAN ANTARA EMPATI DENGAN ALTRUISME PADA KOMUNITAS BERBAGI NASI

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN REMAJA PUTRI DALAM MEMILIH KOSMETIK YANG AMAN BAGI KESEHATAN. Pada Seluruh Siswi Kelas XI SMK Negeri 4 Madiun

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN TENTANG NAPZA DENGAN TINDAKAN PENCEGAHAN PENYALAHGUNAAN NAPZA PADA SISWA SMA NEGERI 3 SEMARANG SKRIPSI

LAPORAN TUGAS AKHIR. Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya. Dimas Ganung Ashary R

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Program Studi S-1 PGSD. Diajukan Oleh: Teguh Santoso A54E131024

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN PENDAKI GUNUNG TENTANG PERTOLONGAN PERTAMA PADA HIPOTERMI Di Wana Wisata Cemoro Sewu, Kawasan Gunung Lawu,

ABSTRAK. Pembimbing I : DR. Felix Kasim, dr, M.Kes Pembimbing II : drg. Winny Suwendere, MS

Transkripsi:

DEPRESI PADA KORBAN TSUNAMI ACEH Oleh Ilham Mirza 07810116 FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2012

DEPRESI PADA KORBAN TSUNAMI ACEH SKRIPSI Diajukan Kepada Universitas Muhammadiyah Malang Sebagai Salah Satu Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Psikologi Oleh Ilham Mirza 07810116 FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2012 ii

iii

iv

v

KATA PENGANTAR Tiada kata yang paling indah untuk diucapkan, kecuali ucapan alhamdulillah puji syukur kehadirat Allah SWT sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul DEPRESI PADA KORBAN TSUNAMI ACEH sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana psikologi di Universitas Muhammadiyah Malang. Penyusunan skripsi ini tidak mungkin dapat terselesaikan tanpa bantuan, dorongan dan dukungan dari berbagai pihak. Patut kiranya penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada 1. Dekan Fakultas Psikologi, Dra Cahyaning Suryaningrum, M.Si 2. Ibu Hudaniah, M.Si. Psi selaku Dosen Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan, masukan, pengarahan, serta motivasi kepada penulis. 3. Bapak Zainul Anwar, M.Psi selaku Dosen Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, masukan, pengarahan, serta motivasi kepada penulis. 4. Dinas Kesehatan Lhokseumawe. 5. Yayasan AKBID Harapan Bangsa Lhokseumawe. 6. Semua subjek penelitian, yang membantu penyelesaian tugas akhir ini. 7. Untuk kedua orang tua, mertua, istri dan keluarga besar saya yang selalu memberikan dukungan sampai bisa menyelesaikan tugas akhir. 8. Teman-teman psikologi 2007 yang selalu memberikan bantuan. 9. Dan seluruh pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu penyelesaian tugas akhir ini. Demikian tugas akhir ini disusun, penulis berharap agar laporan tugas akhir ini dapat memberi manfaat. Malang, 07 Agustus 2012 Ilham Mirza vi

INTISARI Mirza, Ilham. (2012). DEPRESI PADA KORBAN TSUNAMI ACEH. Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Malang. Pembimbing (1) Hudaniah, M. Si. Psi (2) Zainul Anwar, M. Psi Kata Kunci Depresi, Korban tsunami Tsunami yang terjadi pada 26 Desember 2004 di propinsi Nanggroe Aceh Darussalam dan Sumatera Utara, memberikan dampak terhadap masyarakat Aceh sendiri. Bencana tersebut memberikan kesan mendalam bagi masyarakat Aceh, seperti adanya dampak yang dialami pasca tsunami Aceh yaitu, adanya gejala depresi yang muncul. Depresi merupakan satu masa tergangunya fungsi manusia yang berkaitan dengan alam perasaan yang sedih dan gejala penyertaannya, termasuk perubahan pada pola tidur dan nafsu makan, psikomotor, konsentrasi, anhedonia (kehilangan minat apapun), kelelahan, rasa putus asa dan tidak berdaya, serta keinginan bunuh diri. Adapun tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui tingkat depresi pada korban gempa dan tsunami di Nangroe Aceh Darussalam. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif deskriptif. Subjek penelitian ini adalah korban tsunami Aceh usia 19-24 tahun. Untuk mendeskripsikan depresi korban tsunami dapat dilakukan dalam bentuk persentase kemudian dianalisis secara kuantitatif, yaitu menginterpretasikan data yang telah disusun secara sistematis dan selanjutnya diambil kesimpulan. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa subjek yang mengalami depresi sedang sebanyak 45 orang (37,5%), depresi ringan sebanyak 44 orang (36,6%), depresi berat sebanyak 3 orang (2,5%) dan 28 orang (23,3%) sudah tidak menunjukkan adanya gejala depresi. Berdasarkan hasil penelitian, perempuan lebih cenderung lebih banyak mengalami depresi sedang sebanyak 24 orang (42,8%). vii

ABSTRACTION Mirza, Ilham. (2012). DEPRESSION OF TSUNAMI VICTIM IN ACEH. Faculty of Psychology, University of Muhammadiyah Malang. Supervisor (1) Hudaniah, M. Si. Psi (2) Zainul Anwar, M. Psi Keywords Depression, Tsunami Victim Tsunami which happened on desember 26 th 2004 in Nanggroe Aceh Darussalam and south Sumatra gives impact to the society. The disaster gives the impression of depth for the aceh. One of the impact of tsunami is depression aftermath of aceh. Depression is one of the disruption of the function of human pertaining to the feeling sad and symptoms, including changes in patterns of sleep and appetite, Psychomotor, concentration, anhedonia (loss of interest ) fatigue, the feeling of despair, helpless, and also the desire of suicide. The purpose of the research is to determine the level depression in the quake victims and tsunami in nangroe aceh Darussalam. This research uses descriptive quantitative research methods. And the research subject is tsunami victims in Aceh with the age average 19-24 years. To describe the depression of tsunami victims can be done in the form of percentage then analyzed quantitatively, Namely interpret the data have been arranged systematically and next taken a conclusion. The results shows that subjects who experienced depression was as much as 45 persons (37,5%), mild depression as much as 44 people (36,6%), severe depression as much as 3 people (2.5%) and 28 people (23.3%) did not show symptoms of depression. Based on the results of the research, women are more likely to get depressed being more as many as 24 people (42.8%). viii

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... LEMBAR PERSETUJUAN... LEMBAR PENGESAHAN. SURAT PERNYATAAN KATA PENGANTAR. INTISARI ABSTRACTION. DAFTAR ISI... DAFTAR GAMBAR.. DAFTAR LAMPIRAN... BAB I PENDAHULUAN.. A. Latar Belakang... B. Rumusan Masalah C. Tujuan Penelitian. D. Manfaat Penelitian.. BAB II TINJAUAN PUSTAKA. A. Depresi... 1. Definisi Depresi. 2. Macam-Macam Depresi. 3. Faktor-Faktor Penyebab Depresi... 4. Tanda dan Gejala Depresi. B. TINGKAT DEPRESI PADA KORBAN TSUNAMI 1. Tingkat 2. Korban Tsunami. BAB III METODE PENELITIAN A. Rancangan Penelitian... B. Identifikasi Variabel Penelitian... C. Definisi Operasional... D. Populasi dan Sampel... ii iii iv v vi vii viii ix xi xii 1 5 5 5 6 6 7 9 11 14 14 15 17 18 18 19 ix

E. Prosedur Penelitian.. F. Jenis Data dan Metode Pengumpulan Data. G. Teknik Analisis Data... BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN.. A. Deskripsi Subjek.. B. Pembahasan.... BABV PENUTUP A. Kesimpulan.. B. Saran DAFTAR PUSTAKA. LAMPIRAN.. 20 21 23 25 30 35 36 37 38 x

DAFTAR GAMBAR Nomor Gambar Halaman Gambar 4.1 Klasifikasi Deskripsi Demografi Subjek jenis kelamin... 25 Gambar 4.2 Klasifikasi Deskripsi Demografi Subjek Usia. 25 Gambar 4.3 Klasifikasi Deskripsi Demografi Subjek Terapi.. 26 Gambar 4.4 Tingkatan Depresi Subjek.... 27 Gambar 4.5 Tingkatan Depresi Berdasarkan Jenis Kelamin... 28 Gambar 4.6 Tingkatan Depresi Berdasarkan Usia... 29 Gambar 4.7 Tingkatan Depresi Berdasarkan Penggunaan Treatment. 30 xi

DAFTAR LAMPIRAN Nomor Lampiran Halaman Lampiran 1 Tabel Deskripsi Umum Subjek.. 38 Lampiran 2 Surat Keterangan Izin Penelitian 41 xii

37 DAFTAR PUSTAKA American Psychiatric Association. (2005). Diagnostic and statistical manual of mental disorders (Ed. Keempat). Washington, DC American Psychiatric Association Arikunto, S. (2010). Prosedur penelitian (Ed. Revisi). Jakarta PT Rineka Cipta Chaplin, J.P. (2006). Kamus lengkap psikologi. Jakarta PT Raja Grafindo Persada Depkes, 2005. Data korban tsunami. http//acehpedia.org/data_korban_tsunami Desmita. (2004). Psikologi perkembangan. Bandung PT Remaja Rosdakarya Ibrahim, A.S. 2011. Depresi aku ingin mati. Tanggerang Jelajah Nusa Jiwo, T. (2012). Depresi. Diperoleh dari http//tirtojiwo.org Kabar Indonesia, 2012. Tragedi asunami aceh paling hebat di dunia pada abad ke-21. http//www.pewartakabarindonesia.blogspot.com/ Kaplan, H. L., Sadock, B. J., & Grebb, J. A. (2010). Sinopsis psikiatri (Ed. Kedua). Jakarta Bina Rupa Aksara Kompas, 2004. Tsunami dahsyat diserambi mekkah. http//creasoft.wordpress.com/2008/04/19/depresi/ Kusumo, B. E., (2009). Kesehatan mental di aceh pasca tsunami. Jurnal sosiologi, 7,21. Diperoleh dari

38 http//sosiologi.fisip.uns.ac.id/online-jurnal/wpcontent/uploads/2012/05/7.-vol.-21.2-th-2009-6.pdf Maurus, J. 2009. Mengenali dan mengatasi depresi. http//bukuhaura.blogspot.com Rochman, K.L. 2010. Kesehatan mental. Purwokerto STAIN Press Tempo, 2004. Bencana Gempa dan Tsunami Aceh, 26 Desember 2004, Kisah Kelam di Ujung Tahun. http//www.tempo.co/read/news/2004/12/31/05554126/data-depkes- Korban-Jiwa-Tsunami-70-80-Ribu