BUDIDAYA SAYURAN. Paramita Cahyaningrum Kuswandi Program Pengabdian Masyarakat Jur. Pend. Biologi FMIPA UNY 2014

dokumen-dokumen yang mirip
BUDI DAYA. Kelas VII SMP/MTs. Semester I

Teknologi Budidaya Tanaman Sayuran Secara Vertikultur

Penganekaragaman Konsumsi Pangan Proses pemilihan pangan yang dikonsumsi dengan tidak tergantung kepada satu jenis pangan, tetapi terhadap

Menanam Sayuran Dengan Teknik Vertikultur

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM UPAYA PENINGKATAN PANGAN DAN GIZI KELUARGA MELALUI RUMAH HIJAU DI KECAMATAN SUNGAI GELAM KABUPATEN MUARO JAMBI.

M-KRPL MENGHIAS RUMAH DENGAN SAYURAN DAN UMBI- UMBIAN, SEHAT DAN MENGUNTUNGKAN

BAB 1. PENDAHULUAN 1.1 ANALISIS SITUASI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA Pengertian Kawasan Rumah Pangan Lestari

Cara Menanam Tomat Dalam Polybag

Cara Sukses Menanam dan Budidaya Cabe Dalam Polybag

BUDIDAYA TANAMAN ANGGREK. Paramita Cahyaningrum Kuswandi FMIPA UNY 2012

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Pemanfaatan Pekarangan untuk Budidaya Sayuran

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

OPTIMALISASI PEMANFAATAN PEKARANGAN DI DESA BABAKAN, KECAMATAN CISAAT, KABUPATEN SUKABUMI

PETUNJUK PELAKSANAAN PENGEMBANGAN MODEL KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI (M-KRPL) PADA BERBAGAI AGROEKOSISTEM DI PROVINSI BENGKULU

MODEL KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI (M-KRPL) KABUPATEN LUWU TIMUR

Cara Menanam Cabe di Polybag

BAB I PENDAHULUAN. kawasan industri, perumahan dan gedung- gedung. perkebunan dapat meningkatkan penghasilan penduduk. Apabila ditinjau dari

PENGEMBANGAN KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI (KRPL) Bunaiyah Honorita

PETUNJUK PELAKSANAAN PENGEMBANGAN MODEL KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI (M-KRPL) PADA BERBAGAI AGROEKOSISTEM DI PROVINSI BENGKULU

Inovasi Terkini Budidaya Sayuran di Pekarangan

TEKNIK BERCOCOK TANAM

POTENSI PERTANIAN PEKARANGAN*

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT BERBASIS TEKNOLOGI MODEL RUMAH PANGAN LESTARI DI KECAMATAN KUMPEH ULU

WALIKOTA KEDIRI PERATURAN WALIKOTA KEDIRI NOMOR 6 TAHUN 2013 TENTANG PEDOMAN PENGEMBANGAN MODEL KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI DI KOTA KEDIRI

III. TATA LAKSANA TUGAS AKHIR

MANAJEMEN TANAMAN PAPRIKA

RUMAH PANGAN LESTARI ORGANIK SEBAGAI SOLUSI PENINGKATAN PENDAPATAN KELUARGA

III. BAHAN DAN METODE. Penelitian ini dilakukan di rumah kaca gedung Hortikultura Universitas Lampung

Bercocok Tanam Tomat dalam Pot/Polybag Oleh: Muhamad Ichsanudin (Produk Spesialis Terong dan Tomat PT EWINDO)

BAHAN DAN METODE Waktu dan Tempat Penelitian Bahan dan Alat Metode Penelitian

Perkembangbiakan Tanaman

Sayuran Daun. BPTP Jakarta TEKNIS BUDIDAYA

MEMANFAATKAN PEKARANGAN PEROLEH RUPIAH

PELESTARIAN LINGKUNGAN MELALUI TATAJER

Mengenal KRPL. Kawasan Rumah Pangan Lestari

LAPORAN KEGIATAN PENGABDIAN PADA MASYARAKAT PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN DENGAN BUDIDAYA TANAMAN SAYURAN DALAM POT DI BOJONGGEDE JAWA BARAT

10/03/58 PENYIMPANAN BIJI. Kebun Sehabat ECHO, Propensi Chiang Mai, Thailand

Peluang Usaha Budidaya Cabai?

V. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. Provinsi Jawa Timur. Batas-batas wilayah Desa Banjarsari adalah: : Desa Purworejo, Kecamatan Pacitan

III. BAHAN DAN METODE. Penelitian ini dilaksanakan di Rumah Kaca Fakultas Pertanian Universitas

USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM RUMAH PANGAN LESTARI SEBAGAI UPAYA PEMANFAATAN LAHAN DAN PENINGKATAN PRODUKTIVITAS RUMAH TANGGA

Perkembangan m-krpl Di Kabupaten Dompu Dan Dukungan Penyuluh Pertanian Lapangan

KEGIATAN M-KRPL KABUPATEN BARRU

I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang

Se ri Pe rta nia n Pe rko ta a n. Budidaya Sayur an. Di Pekar angan Sem pit. BPTP Jakarta

PENYULUHAN PENANAMAN SAYURAN DENGAN MEDIA POLYBAG

TEKNOLOGI BUDIDAYA BAWANG MERAH DALAM POT/POLYBAG

TEKNIK PENYEMAIAN CABAI DALAM KOKER DAUN PISANG Oleh : Elly Sarnis Pukesmawati, SP., MP Widyaiswara Muda Balai Pelatihan Pertanian (BPP) Jambi

II. TINJAUAN PUSTAKA. usaha mencapai tujuan organisasi. Partisipasi menurut Kamus Besar Bahasa

AKUAPONIK. Sutrisno Estu Nugroho Anang Hari Kristanto,

TEKNOLOGI HEMAT LAHAN SISTIM VERTIKULTUR

DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR

BUDIDAYA BELIMBING MANIS ( Averhoa carambola L. )

I. TATA CARA PENELITIAN. Muhammadiyah Yogyakarta di Desa Tamantirto, Kecamatan Kasihan, Kabupaten

BAB I PENDAHULUAN. Buah tomat saat ini merupakan salah satu komoditas hortikultura yang

III. METODE PENELITIAN. A. Definisi Operasional, Pengukuran, dan Klasifikasi. yang digunakan dalam penelitian ini untuk mendapatkan data yang

TINJAUAN PUSTAKA. memperlancar pencernaan. Hampir setiap orang gemar akan sawi karena rasanya

BAB III METODE. kelompok kontrol dan kelompok perlakuan, masing-masing perlakuan

BUDIDAYA CABAI KERITING DALAM POT. Oleh: YULFINA HAYATI

KARYA ILMIAH LINGKUNGAN BISNIS BUDIDAYA TANAMAN BUAH SIRSAK

PENGEMBANGAN KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI (KRPL) SI KIB. Soli,loilo Ll* Xak"d hdrmi4&m1{

Penerapan Teknologi Berkebun Sayur secara Vertikultur pada Siswa Sekolah Dasar di Purwokerto, Jawa Tengah

Buletin IKATAN Vol. 3 No. 1 Tahun

METODE PENELITIAN. A. Waktu dan Tempat Penelitian. B. Bahan dan Alat Penelitian. C. Rancangan Penelitian dan Analisis Data

PROGRAM KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI DI KELURAHAN PAAL V KOTA JAMBI MENDUKUNG KETAHANAN PANGAN DI PROVINSI JAMBI PENDAHULUAN

S i s t e m M a s y a ra k a t y a n g B e r ke l a n j u t a n

PEMANFAATAN BOKHASI, IRIGASI PROBASA, HIDROPONIK PADA TANAMAN HORTIKULURA PADA LAHAN KERING

III. BAHAN DAN METODE. Penelitian ini dilaksanakan di Kebun Percobaan Fakultas Pertanian Universitas

PENGARUH PENGGUNAAN JARAK TANAM TERHADAP HASIL TANAMAN KACANG PANJANG ( VIGNA SINENSIS ) OLEH NINDA AYU RACHMAWATI

LAPORAN AKHIR PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA PENGABDIAN MASYARAKAT

Baiklah sekarang saya lanjut mengenai cara menanam secara hidroponik.

PENGEMBANGAN PEPAYA SEBAGAI KOMODITAS UNGGULAN DAERAH INSTITUT PERTANIAN BOGOR

UAD, Yogyakarta. Risanti Dhaniaputri Pendidikan Biologi Universitas Ahmad Dahlan ( Abstrak

TOGA (Tanaman Obat Keluarga) DI PEKARANGAN

II. TINJAUAN PUSTAKA. mempunyai nilai ekonomis tinggi. Selada mengandung mineral iodium, fosfor,

TUGAS AKHIR KULIAH LINGKUNGAN BISNIS BISNIS TANAMAN ORGANIK. Disusun oleh : Petrus Wisnu Kurniawan NIM : S1TI2C

padi-padian, umbi-umbian, sayuran, buah-buahan, dan pangan dari hewani yaitu

BAB V GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

STUDI EKONOMI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN MELALUI PENERAPAN MODEL KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI (M-KRPL) DI KOTA BENGKULU ABSTRAK PENDAHULUAN

I. HASIL DAN PEMBAHASAN

I. PENDAHULUAN. menduduki posisi yang sangat vital (Mardikanto,1993). Sector pertanian

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

Diah Rina K. Seminar Dosen Fakultas Pertanian UMY 21 Mei 2016

Pola Pemanfaatan Lahan Pekarangan

Menengok kesuksesan Rehabilitasi Hutan di Hutan Organik Megamendung Bogor Melalui Pola Agroforestry

I. PENDAHULUAN. Tomat (Lycopersicum esculentum Miil.) termasuk tanaman sayuran yang sudah

KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI DAN PERKEMBANGANNYA DI SULAWESI TENGAH BPTP Sulawesi Tengah

BAB III TATA PELAKSANAAN TUGAS AKHIR A. Tempat Pelaksanaan Tugas akhir Pelaksanaan Tugas Akhir dilaksanakan pada lahan yang bertempat pada Di Dusun

III. BAHAN DAN METODE. Universitas Lampung. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Juni sampai

PENDAHULUAN A. Latar Belakang

I. BAHAN DAN METODE. Penelitian ini dilaksanakan di Politeknik Negeri Lampung, Bandar Lampung.

III. METODE KEGIATAN TUGAS AKHIR (TA) A. Tempat Pelaksanaan Pelaksanaan Tugas Akhir (TA) dilaksanakan di Dusun Selongisor RT 03 RW 15, Desa Batur,

Kontribusi Pemanfaatan Lahan Pekarangan terhadap Pemenuhan Gizi Keluarga dan Pengeluaran Pangan Rumah Tangga

BAB III METODE PENELITIAN. 1. Tempat : Penelitian ini dilaksanakan di Green House Kebun. Biologi FMIPA UNY.

KATA PENGANTAR. Bumi Agung, September 2015 Penulis

I. PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang

Alat dan Mesin Penanam

III. TATA CARA PENELITIAN. A. Tempat dan Waktu Penelitian. Penelitian dilaksanakan pada bulan September November 2016.

Transkripsi:

BUDIDAYA SAYURAN Paramita Cahyaningrum Kuswandi Email : paramita@uny.ac.id Program Pengabdian Masyarakat Jur. Pend. Biologi FMIPA UNY 2014

Budidaya Tanaman Sayuran Langkah-langkah yang perlu dilakukan untuk memulai budidaya sayuran di rumah adalah (1) evaluasi halaman rumah, (2) memilih jenis sayuran dan benih, (3) menentukan media tanam, (4) melengkapi peralatan cocok tanam sederhana, (5) pembibitan, dan (6) perawatan dan pemanenan 2

Evaluasi halaman rumah Dilakukan untuk melihat tanaman apa yang cocok untuk ditanam Tanaman yang berbeda bisa membutuhkan sinar dan media tanam yang berbeda Ukuran lahan juga menentukan tanaman yang bisa ditanam dan wadah untuk tanaman tersebut 3

Vertikultur 4

5

Menanam dalam pot

Memilih jenis sayuran Tiap sayuran memiliki ukuran berbeda Ada yang tumbuh tinggi : jagung, tomat, Tumbuh menyamping : cabai, terong Merambat (perlu tempat dan sinar yang cukup) : kacang panjang, timun Menanam sayuran yang disukai keluarga Membeli benih (biji) yang bagus 7

8

Media tanam Wadah tanam : pot, polibag, sistem vertikultur, wadah bekas Media : tanah, arang sekam, pasir, kompos, pupuk kandang Dipilih sesuai dengan tanamannya dan luas pekarangan/lahan 9

Peralatan bercocok tanam Sekop/cangkul/cetok Alat menyiram Gunting tanaman/gunting serbaguna Kayu/bambu penyangga (lanjaran) Tali/rafia 10

11

Pembibitan Menanam benih yang bagus/berkualitas atau bagian tunas, tergantung pada jenis tanamannya Bisa membeli di toko pertanian Pembibitan bisa dilakukan di wadah kecil terlebih dahulu atau langsung di wadah tanam atau di lahan Pembibitan di wadah kecil/tempat semai bisa menjaga tanaman yang masih muda dari serangan penyakit dan hama 12

13

Mencegah dan Mengusir Hama Penyakit Lebih bagus jika dilakukan dengan bahan alami Biasanya tanaman herbal atau bunga yang memiliki bau tajam dan khas Penggunaan jebakan serangga dari bahan/alat sederhana seperti botol aqua bekas Larutan sabun cair Perasan tanaman seperti daun mimba untuk pestisida alami 14

Perawatan dan pemanenan Penyiraman Pemupukan Penjarangan (daun bisa dikurangi supaya buahnya tumbuh lebih baik) Pemupukan Panen dilakukan sesuai dengan jenis tanaman dan tujuan pemakaian tanaman 15

16

KRPL (Konsep Rumah Pangan Lestari)

Pengertian Konsep Rumah Pangan Lestari Rumah penduduk yang mengusahakan pekarangan secara intensif untuk dimanfaatkan dengan berbagai sumberdaya lokal sehingga terjaga kesinambungan persediaan pangan yang berkualitas dan beragam. (sumber : Badan Penelitian dan Pengembangan Departemen Pertanian, 2014) 18

KRPL juga mencakup intensifikasi pemanfaatan pagar hidup, jalan desa dan fasilitas umum lainnya seperti sekolah dan rumah ibadah, lahan terbuka serta mengembangkan pengolahan dan pemasaran hasil. 19

Prinsip dasar konsep RPL adalah : (1) pemanfaatan pekarangan yang ramah lingkungan dan dirancang untuk ketahanan dan kemandirian pangan (2) diversifikasi pangan berbasis sumber daya lokal (3) konservasi sumberdaya genetik pangan, dan menjaga kelestariannya melalui kebun bibit desa (4) peningkatan pendapatan dan kesejahteraan masyarakat 20

Dampak KRPL 1. Terpenuhinya kebutuhan pangan dan gizi keluarga dan masyarakat 2. Meningkatnya kemampuan keluarga dan masyarakat dalam pemanfaatan pekarangan di perkotaan maupun pedesaan 3. Terjaganya kelestarian dan keberagaman sumber pangan lokal. 4. Berkembangnya usaha ekonomi produktif keluarga untuk menopang kesejahteraan keluarga dan menciptakan lingkungan lestari dan sehat. 21

BERTANAM SPROUTS (KECAMBAH)

Sprouts Sprouts adalah kecambah, biasanya dari tanaman sayuran Dipanen pada umur beberapa hari Dapat dimakan segar Dikecambahkan dari biji : kacang-kacangan, tanaman sayur berdaun seperti sawi, selada

Cara menanam sprouts Menyiapkan wadah Alas untuk perkecambahan : kapas, busa, kerikil steril Biji sayuran Air bersih

Terima Kasih 27