BAB I Pendahuluan 1.1 Latar Belakang Masalah

dokumen-dokumen yang mirip
I.1 Latar Belakang Masalah

BAB I. Pendahuluan. suatu sistem pendidikan merupakan dua hal yang utama dalam kelangsungan sistem

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I. Pendahuluan. dan sebagai penunjang dalam pengembangan pasar, meningkatkan efisiensi, dapat

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Internet bukanlah hal yang baru bagi masyarakat. Setiap anggota masyarakat kini

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan sistem informasi diseluruh dunia telah membuat hidup manusia

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan teknologi komputer saat ini mendorong semua aktivitas

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. sebuah pusat perbelanjaan, baik yang menawarkan fasilitas lengkap ataupun yang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Lembaga Kursus dan Pelatihan (LKP) PERSADA merupakan salah satu

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Di era globalisasi pada masa sekarang ini, penggunaan komputer atau yang disebut

BAB 1 PENDAHULUAN. sebagai alat bantu dalam penyampaian informasi pada suatu instansi atau organisasi

BAB 1 PENDAHULUAN. menambah pengetahuan maupun melepaskan rasa jenuh. menyajikan hiburan semata. Selain menyajikan hiburan yang hanya

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan Aplikasi Web yang semakin berkembang pesat sejak munculnya

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. pusat pasar dengan lokasi yang terlalu jauh sehingga dapat membuang waktu.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. banyak instansi dan perusahaan-perusahaan milik Negara maupun swasta. Pemakaian

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah 1.2 Perumusan Masalah

BAB I PENDAHULUAN. diandalkan semakin luas bidang aplikasinya. Dalam dunia modern ini, baru dalam meningkatkan interaksi atau komunikasi dengan

BAB I PENDAHULUAN. banyak diaplikasikan dalam bentuk website karena dapat diakses diseluruh dunia tanpa

BAB I PENDAHULUAN. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Bandung adalah salah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang struktur data FIFO

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. pariwisata dan pendidikan.tidak bisa di pungkiri, saat ini perkembangan teknologi

BAB I PENDAHULUAN. waktu tertentu pada suatu perusahaan atau instansi sesuai dengan kemampuan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada masa sekarang ini, perkembangan informasi dan teknologi komputer saat ini

TUGAS AKHIR APLIKASI PETA DIGITAL UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. tersebut kadang kala di rasa belum cukup untuk memenuhi keingintahuan. Oleh

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. tertentu kepada penerima informasi. Berdasarkan hal tersebut, salah satu faktor

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Kartu Tanda Penduduk elektronik atau electronic-ktp (e-ktp) adalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PENDAHULUAN BAB I. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. bisnis pada masa sekarang ini menyebabkan kebutuhan untuk mendapatkan informasi

BAB I PENDAHULUAN. Program Studi Sistem Informasi pada Fakultas Teknik Universitas

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. pelajaran juga menjadi hal yang sangat penting. dalam bentuk permainan sehingga anak-anak tertarik untuk belajar.

BAB I PENDAHULUAN I.1

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. informasi yang diberikan, karena dalam implementasi pembelajarannya menggunakan

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. yang mampu mengakomodasi kebutuhan pengolahan data, seperti data Kerja UKDW

BAB I PENDAHULUAN. konsumen. Inovatif dalam arti harus menjual produk-produk yang sesuai

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN PESERTA EVENT BERBASIS WEB PADA UKM RADIO MERCU BUANA

BAB I PENDAHULUAN. penerima pesan, dan pesan itu sendiri. Namun terkadang dalam proses. berlangsung menarik jika menggunakan multimedia.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. membutuhkan spesifikasi Perangkat Keras (Hardware) dan Perangkat Lunak (Software)

BAB I PENDAHULUAN Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Analisis dan Perancangan Kios Informasi Berbasiskan Multimedia Pada Rumah Sakit Umum Bhakti Asih

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan teknologi informasi dapat dimanfaatkan untuk meningkatkan kinerja dan

BAB I PENDAHULUAN. media untuk mendapatkan informasi juga semakin mudah diakses dari mana saja.

BAB 1 PENDAHULUAN. Budaya atau kebudayaan berasal dari bahasa Sanskerta yaitu buddhayah, yang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PENDAHULUAN. Teknologi informasi (TI) termasuk salah satu teknologi yang sedang

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Seiring dengan perkembangan teknologi memberikan pengaruh yang besar pada

BAB I PENDAHULUAN. tarik wisata serta usaha-usaha yang terkait. Sedangkan wisata adalah kegiatan

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. penerimaan informasi. Mulai dari perusahaan-perusahaan, sekolah-sekolah,

FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK ELEKTRO UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. nirkabel (wireless) memberikan manfaat yang luar biasa kepada masyarakat

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB II LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. Usaha-usaha radio yang sangat pesat pada saat ini menjadikan. sistem informasi sebagai hal yang sangat penting peranannya dalam

BAB I PENDAHULUAN. yang penting dalam menunjang era baru ini. Selain Bahasa Inggris, Bahasa

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi saat ini telah menciptakan jenis-jenis dan

BAB 1 PENDAHULUAN. bidang informasi berbasis teknologi internet. Website diharapkan dapat dijadikan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Universitas Bina Nusantara Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester VIII tahun 2004

BAB I PENDAHULUAN. media untuk mendapatkan informasi juga semakin mudah diakses dari mana saja.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PERANCANGAN KARYA

BAB I PENDAHULUAN. Stasiun TV dan Radio di Kota Medan. Diharapkan dengan dibuatnya tugas akhir

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan zaman, kota Medan telah menjadi kota yang

sekolah maupun di lembaga pendidikan menggunakan sistem pembelajaran yang

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB I PENDAHULUAN. saja. Dengan berkembanganya teknologi internet, masyarakat semakin di

BAB 1 PENDAHULUAN. rendah dan suku bunga kredit pemilikan rumah (KPR) semakin kompetitif

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Asosiasi Kafe dan Restoran (AKAR) Kota Bandung adalah Organisasi yang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

BAB I Pendahuluan 1.1 Latar Belakang Masalah Humas adalah pusat informasi sebuah institusi. Setiap informasi baik itu informasi keluar dan informasi masuk akan melalui humas. Begitu pula dengan Universitas Kristen Maranatha dalam memperkenalkan lingkungan serta sistem pendidikan menggunakan humas sebagai pusat informasi. Tidak dapat dipungkiri bahwa sekarang yang paling berperan penting dalam kesuksesan adalah informasi, informasi yang cepat dan akurat menjadi tonggak kesuksesan. Begitu pula dengan Humas Universitas Kristen Maranatha yang kini menjadi salah satu universitas unggulan di Bandung, membutuhkan sebuah sarana untuk memperkenalkan lebih jauh visi dan misi yang diembannya dalam menyelenggarakan suatu sistem pendidikan. Media informasi yang ada saat ini adalah brosur, dan buku. Media tersebut memiliki keterbatasan dalam menampung informasi. Informasi yang cepat dan akurat tentang pendidikan di Universitas Kristen Maranatha serta pengenalan kampus lebih dini kepada calon mahasiswa Universitas Kristen Maranatha dapat menjadi salah satu promosi yang mampu menembus pasar pendidikan dan menjadi daya tarik utama calon mahasiswa untuk meninjau Universitas Kristen Maranatha sebagai pilihan utamanya. Melalui Kios informasi berbasis multimedia yang interaktif diharapkan informasi yang diterima dapat lebih menarik untuk dilihat. Berbagai media seperti text, gambar, suara bahkan video dapat dimuat untuk mendukung penyampaian informasi yang menarik. Kelak semua informasi mengenai Universitas Kristen Maranatha dapat disampaikan secara lebih mendetail.

1.2 Perumusan Masalah Dari penjelasan di atas ditemukan beberapa pokok permasalahan yaitu : Merancang sebuah aplikasi Kios Informasi Humas Universitas Kristen Maranatha berbasis multimedia yang memiliki kriteria : Penampilan informasi dalam bentuk gambar Penampilan informasi dalam bentuk video Penampilan informasi dalam bentuk suara Penampilan informasi dalam bentuk teks 1.3 Tujuan Penelitian Tujuan penelitian ini adalah membuat sebuah aplikasi kios informasi yang dapat menyampaikan informasi dengan menggunakan berbagai media seperti teks, gambar, suara maupun video. 1.4 Pembatasan Masalah Dari keseluruhan fungsional sistem yang akan dibangun, terdapat beberapa pembatasan masalah dari pengembangan sistem tersebut. Hal ini terdiri dari: Aplikasi ini dibatasi untuk informasi Humas Universitas Kristen Maranatha. Penulisan makalah Tugas Akhir dan pembuatan sistem kios informasi lebih menitikberatkan pada sisi interaktifitas dan GUI dari sistem kios informasi yang dibuat. Database digunakan hanya pada informasi yang perubahannya dianggap cepat ( seperti perubahan informasi fakultas, informasi unit kegiatan dan daftar pengunjung yang masuk dalam kios ) Administrator adalah pengguna kategori mahir (expert). Pengguna Kios Informasi adalah pengguna kategori awam (novice). I - 2

Tools serta bahasa pemrograman yang akan digunakan dalam pembangunan sistem antara lain: Program pengolah gambar (image editor) yang akan digunakan Adobe Photoshop CS. Program basis data yang digunakan adalah Microsoft Access 2003 Program aplikasi yang dipakai adalah Macromedia Flash MX 2004 - v7.2 Program koneksi dinamis antara aplikasi dan database adalah PHP. 1.5 Sistematika Penulisan Penulisan laporan Tugas Akhir dilakukan dalam enam bab dengan penyusunan sebagai berikut : Bab I - Pendahuluan Latar belakang, perumusan masalah, tujuan, pembatasan masalah dan sistematika penulisan laporan Tugas Akhir akan dibahas di dalam bab ini. Bab II - Landasan Teori, Pembahasan materi-materi yang digunakan dalam mendukung serta membantu penyusun laporan dalam membuat laporan Tugas Akhir. Bab III - Analisa dan Perancangan Sistem, Analisa kebutuhan serta spesifikasi sistem yang dibutuhkan oleh aplikasi yang akan dibangun. Selain itu juga dipaparkan proses pembuatan desain sistem hingga mencapai format dan perencanaan yang diinginkan. Bab IV - Hasil Tercapai, Tampilan serta implementasi akhir dari sistem. Fungsionalitas utama dari sistem juga akan dipaparkan sesuai dengan tujuan pembuatan. Bab V - Evaluasi Sistem, Evaluasi tujuan awal dari penelitian dengan hasil akhir yang dicapai. Bab VI - Penutup, Terdiri dari kesimpulan serta saran membangun yang memungkinkan pengembangan lebih lanjut dari aplikasi yang dibuat I - 3

1.6 Jadwal Perencanaan Aktifitas Tabel 1.1 Jadwal Pembuatan Proposal 1. Analisa Topik 14-26 Februari 2005 2. Pembuatan Draft Proposal 15 Maret - 28 Maret 2005 3. Evaluasi Materi dan Topik 7 Maret 2005 4. Perbaikan dan Finalisasi Proposal. 8-19 Maret 2005 5. Sidang Proposal Tugas Akhir 5 april 2005 Analisa Kebutuhan Sistem 1. Analisa Sistem Informasi 20 Maret - 2005 2. Analisa E R Diagram 8 April - 15 April 2005 3. Evaluasi Kebutuhan Sistem 8 April - 20 April 2005 Desain Sistem 1. Desain Layout dan Interface ( StoryBoard ) 28 Maret - 2 April 2005 2. Desain Database 28 Maret - 2 April 2005 3. Desain Layout dan Interface ( implementasi ) 4-13 April 2005 1. Finalisasi Interface 14-16 April 2005 Perancangan Sistem 1. Pembuatan Database 21-25 Agustus 2005 2. Pembuatan sistem (coding) 27 Agustus - 10 Sept 2005 3. Koneksi dengan database 15-20 September 2005 Uji coba sistem 1. Ujicoba database 25-27 Oktober 2005 2. Ujicoba sistem 1-5 November 2005 3. Evaluasi system 6-10 November 2005 4. Finalisasi system 10 November - 7 Des2005 Laporan Tugas Akhir 1. Persiapan pembuatan laporan 12 November 2005 I - 4

2. Pembuatan laporan tugas akhir 13-30 November2005 3. Finalisasi pembuatan laporan 30 November - 2 Des2005 Sidang Tugas Akhir 1. Masa pengajuan sidang 1-12 Desember 2005 2. Sidang Tugas Akhir 18-20 Desember 2005 3. Revisi dan finalisasi Laporan Tugas Akhir I - 5