BUPATI BURU. Bismilahirahmanirahim. Assalamualaikum wr. Wb dan salam sejahtera

dokumen-dokumen yang mirip
BUPATI BURU. Bismilahirahmanirahim. Assalamualaikum wr. Wb dan salam sejahtera

BUPATI BURU. Samb. Bupati: Karate Do Gabdika UKM Uniqbu

Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum Wr. Wb dan salam sejahtera

BUPATI BURU. Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum Wr. Wb dan salam sejahtera

BUPATI BURU Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum wr. Wb dan salam sejahtera

BUPATI BURU. Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum Wr. Wb dan salam sejahtera

BUPATI BURU. Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum Wr. Wb

Hadirin dan Undangan yang Saya Hormati, Samb. Bupati: Malam Resepsi Kenegaraan HUT Ke 70 RI

BUPATI BURU. Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum Wr. Wb dan salam sejahtera

SEKRETARIS DAERAH. Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum Wr. Wb dan Salam Sejahtera

SAMBUTAN KETUA PERHIMPUNAN MASYARAKAT MALUKU TENGGARA

SAMBUTAN GUBERNUR SULAWESI TENGAH PADA ACARA PERESMIAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH (RSUD) MOROWALI SENIN, 14 PEBRUARI 2011

BUPATI BURU. Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum Wr. Wb dan salam sejahtera

BUPATI BURU. Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum Wr. Wb

YSH. KETUA TIM PENGGERAK PKK KABUPATEN MALINAU BESERTA ANGGOTANYA; YSH. KOMANDAN BATALYON 614 RAJA PANDITA; YSH. KOMANDAN SATUAN TUGAS PERBATASAN/

BAB I PENDAHULUAN. kesehatan yang memuaskan (satisfactory healty care). (Depkes RI, 2005).

BUPATI BURU. Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum Wr. Wb dan salam sejahtera

Assalamualaikum Wr. Wb

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBUKAAN BIMTEK PENGELOLA PERPUSTAKAAN DESA, SEKOLAH DAN RUMAH IBADAH, SERTA BIMTEK KEARSIPAN

ASSALAMU ALAIKUM WAR, WAB, SALAM SEJAHTERA UNTUK KITA SEKALIAN,

Bupati Garut. SAMBUTAN BUPATI GARUT PADA ACARA GRAND LAUNCHING GEDUNG PENDAFTARAN TERPADU DAN PERESMIAN PEMBANGUNAN GEDUNG RSUD dr.

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA RAPAT PARIPURNA DPRD TENTANG PERSETUJUAN PENETAPAN RAPERDA MENJADI PERDA KABUPATEN SEMARANG

Pertama-tama marilah kita bersama-sama, memanjatkan puji dan syukur ke hadirat Allah SWT, karena atas rahmat dan karunia-nya, kita dapat

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA JAMBORE INSTITUSI MASYARAKAT PEDESAAN TAHUN 2015

B U P A T I M A L I NA U

BUPATI SEMARANG TANGGAL 25 JUNI 2015 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI BURU. Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum Wr. Wb dan salam sejahtera

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA HARI SENIN 21 MARET Senin, 21 Maret 2016

YTH. KETUA, WAKIL KETUA, DAN ANGGOTA DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH KABUPATEN MALINAU;

SAMBUTAN BUPATI MUSI BANYUASIN SENAM BERSAMA DAN BAZAR SEKAYU, SELASA 15 JANUARI 2013

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Assalamu alaikum Wr. Wb. Salam sejahtera bagi kita semua.

GUBERNUR SULAWESI TENGAH

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENERIMAAN KULIAH KERJA NYATA MAHASISWA SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI SALATIGA

GUBERNUR SULAWESI TENGAH

SAMBUTAN BUPATI MALINAU

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENERIMAAN KULIAH KERJA NYATA POSDAYA MAHASISWA UNDARIS UNGARAN TAHUN 2014

BUPATI BURU. Assalamu alaikum wr. Wb. Salam sejahtera untuk kita semua, Saudara-saudara keluarga besar Tentara Nasional Indonesia yang berbahagia,

SAMBUTAN PENJABAT GUBERNUR SULAWESI TENGAH PADA ACARA RAMAH TAMAH DALAM RANGKA HARI ULANG TAHUN KE-47 PROVINSI SULAWESI TENGAH RABU, 13 APRIL 2011

SAMBUTAN MENTERI DALAM NEGERI PADAACARAPELUNCURAN SISTEM ELEKTRONIK PERATURAN DAERAH

GUBERNUR SULAWESI TENGAH

BUPATI BURU. Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum Wr. Wb

SAMBUTAN KEPALA PERPUSTAKAAN NASIONAL RI PADA ACARA SERAH TERIMA BANTUAN LAYANAN PERPUSTAKAAN KELILING TERAPUNG BESERTA KOLEKSINYA

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PEMBUKAAN DIKLAT TEKNIS PENGELOLAAN ASET DAERAH KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2015

YSH. KOMANDAN BATALYON 614 RAJA PANDITA; YSH. KOMANDAN SATUAN TUGAS PERBATASAN/ YONIF 527; YSH. KETUA TIM PENGGERAK PKK KABUPATEN MALINAU BESERTA

PELAKSANA TUGAS BUPATI SEMARANG SAMBUTAN PELAKSANA TUGAS BUPATI SEMARANG PADA ACARA LAUNCHING PROGRAM SMS GATEWAY DI KABUPATEN SEMARANG

BUPATI BURU. Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum Wr. Wb dan salam sejahtera

UPACARA 17 JULI 2011

SAMBUTAN BUPATI SLEMAN PADA ACARA PENYAMPAIAN SURAT KEPUTUSAN KENAIKAN PANGKAT UNTUK GOLONGAN

SAMBUTAN GUBERNUR KALIMANTAN BARAT DALAM ACARA PERESMIAN PENGANGKATAN DAN PENGUCAPAN SUMPAH JANJI ANGGOTA DPRD KABUPATEN KUBU RAYA Hari : Kamis

GUBERNUR SUMATERA SELATAN BESERTA ROMBONGAN KETUA DPRD KAB. MUBA BESERTA ANGGOTA FORUM KOORDINASI PIMPINAN DAERAH KAB.MUBA

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA JAMBORE INSTITUSI MASYARAKAT PEDESAAN DAN ROAD SHOW MOP SE- KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2014

GUBERNUR SULAWESI TENGGARA

SAMBUTAN GUBERNUR SULAWESI TENGAH PADA ACARA PEMBUKAAN RAPAT KERJA KESEHATAN DAERAH (RAKERKESDA) PROVINSI SULAWESI TENGAH KAMIS, 17 MARET 2011

BUTIR-BUTIR SAMBUTAN MENTERI PERHUBUNGAN PADA ACARA PEMBUKAAN RAPAT KOORDINASI TEKNIS BIDANG PERHUBUNGAN DARAT TAHUN 2014 YOGYAKARTA, 14 OKTOBER 2014

Assalamu alaikum Wr. Wb. Salam sejahtera bagi kita semua.

SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA APEL BERSAMA DALAM RANGKA 17-AN TANGGAL 17 JANUARI 2014

secara jelas sebagai upaya untuk meningkatkan kualitas dan menjamin penyediaan pelayanan publik

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN PELAKSANA TUGAS BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENERIMAAN MAHASISWA KKN ALTERNATIF UNNES SEMARANG TAHAP II GELOMBANG 2B.

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PELANTIKAN PENGURUS PERSATUAN PERAWAT NASIONAL INDONESIA KABUPATEN SEMARANG PERIODE

SAMBUTAN BUPATI MUSI BANYUASIN PENYERAHAN MAHASISWA KULIAH KERJA NYATA STKIP PGRI LUBUK LINGGAU ANGKATAN XXVI TAHUN 2013 SEKAYU, SENIN 21 JANUARI 2013

SAMBUTAN KEPALA BADAN LITBANG KEHUTANAN. PADA ACARA PEMBUKAAN GELAR IPTEK HASIL LITBANG KEHUTANAN UNTUK MENDUKUNG KPH Bogor, 12 Mei 2014

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBUKAAN PROGRAM PELATIHAN SEPAK BOLA USIA DINI COCA-COLA AMATIL INDONESIA

BUPATI SEMARANG TANGGAL 22 OKTOBER 2015 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

Assalamualaikum Wr. Wb

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENINGKATAN MOTIVASI DAN KEPEMIMPINAN PEJABAT STRUKTURAL PEMERINTAH KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2014

SAMBUTAN BUPATI MALINAU PADA ACARA PEMBUKAAN SOSIALISASI DAN ADVOKASI SERIBU HARI PERTAMA KEHIDUPAN (1000 HPK) RABU, 27 JULI 2016

PADA RAPAT KOORDINASI SATUAN POLISI PAMONG PRAJA TAHUN 2017

SAMBUTAN PADA ACARA SYUKURAN PERINGATAN HARI BHAYANGKARA KE-69 TAHUN 2015 DIRANGKAIKAN DENGAN BUKA PUASA BERSAMA TANGGAL 1 JULI

SAMBUTAN BUPATI SLEMAN PADA ACARA PENCANANGAN KEGIATAN KESATUAN GERAK PKK KB KESEHATAN TAHUN 2014 TANGGAL : 14 OKTOBER 2014

BUPATI MUARA ENIM. Bismillahirohmanirrohim. Assalamu alaikum Wr. Wb. Selamat Sore dan Salam Sejahtera bagi kita Semua.

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PELATIHAN BANK SAMPAH

Di awal kesempatan ini saya mengucapkan selamat kepada saudara-saudara yang yang telah dilantik sebagai pengawas sekolah dan kepala sekolah.

BADAN PEMERIKSA KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA SAMBUTAN WAKIL KETUA BPK-RI, DALAM RANGKA PERESMIAN PERWAKILAN BPK-RI DI JAMBI 27 AGUSTUS 2007

Yth. Sdr. Staf Ahli Bupati, Asisten Sekretaris Daerah, Para Pimpinan Perangkat Daerah, Para Kepala Instansi Vertikal, Para Kepala Bagian dan Hadirin

SAMBUTAN BUPATI MALINAU DALAM RANGKA KICK OFF MEETING ADB TA 8331 INO MALINAU, 28 MARET 2016

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN LOMBOK UTARA NOMOR 9 TAHUN 2013 SERI D NOMOR 9 TAHUN 2013 PERATURAN DAERAH KABUPATEN LOMBOK UTARA NOMOR 9 TAHUN 2013 TENTANG

BUPATI PEMALANG SAMBUTAN BUPATI PEMALANG. pada acara PENUTUPAN DIKLAT MANAJEMEN BARANG MILIK DAERAH TAHUN Senin, 17 Februari 2014

SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA BIMBINGAN TEKNIS PELAYANAN ADMINISTRASI TERPADU KECAMATAN

PANDUAN PELAKSANAAN RUJUKAN PELAYANAN OBSTETRI NEONATAL EMERGENSI KOMPREHENSIF (PONEK)

PERINGATAN HUT KE-42 KORPRI KABUPATEN KULONPROGO TAHUN 2013 Jum at, 29 November 2013

BUPATI MUARA ENIM. Bismillahirrohmanirrohim. Assalamu alaikum Wr, Wb, Selamat Pagi dan Salam Sejahtera bagi kita Semua.

SAMBUTAN BUPATI SLEMAN PADA ACARA PENGAMBILAN SUMPAH/JANJI PNS DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN SLEMAN TANGGAL : 11 MEI 2016

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA HARI SENIN 7 DESEMBER Senin, 7 Desember 2015

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA HARI SENIN 7 MARET 2016 Senin, 7 Maret 2016 Assalamu alaikum wr. wb. Selamat Pagi dan Salam Sejahtera.

SAMBUTAN PENJABAT GUBERNUR SULAWESI TENGAH PADA ACARA KUNJUNGAN KERJA TIM KOMISI X DPR-RI DIPROVINSI SULAWESI TENGAH MINGGU, 10 APRIL 2011

Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta

GUBERNUR SULAWESI TENGAH

GUBERNUR MALUKU SAMBUTAN GUBERNUR MALUKU PADA ACARA. PELANTlKAN DAN PENGAMBILAN SUMPAH REKTOR UNIVERSITAS DARUSSALAM AMBON

Jakarta, 10 November 2011

PELAKSANA TUGAS BUPATI SEMARANG SAMBUTAN PELAKSANA TUGAS BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENTAHBISAN GEREJA BETHEL INDONESIA JEMAAT SAMIRONO GETASAN

Assalamua alikum Wr. Wb. Selamat siang, Salam sejahtera bagi kita semua.

Assalamu alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh Selamat Pagi dan salam sejarahtera bagi kita semua

Gubernur Jawa Barat SAMBUTAN GUBERNUR JAWA BARAT PADA APEL GELAR PASUKAN OPERASI PRAJA WIBAWA TAHUN 2016

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENERIMAAN MAHASISWA KKN ALTERNATIF UNNES SEMARANG TAHAP II GELOMBANG 2A.

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA HARI SENIN 11 APRIL 2016 Senin, 11 April 2016 Assalamu alaikum wr. wb. Selamat Pagi dan Salam Sejahtera.

SAMBUTAN BUPATI SLEMAN PADA ACARA PENERIMAAN TIM PENILAI KELOMPOK BINA KELUARGA BALITA (BKB) TINGKAT D.I YOGYAKARTA TANGGAL : 4 APRIL 2016

GUBERNUR SULAWESI TENGAH

BUPATI BANYUWANGI. Assalaamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Selamat pagi dan salam sejahtera bagi kita semua.

Transkripsi:

Bismilahirahmanirahim BUPATI BURU Assalamualaikum wr. Wb dan salam sejahtera Yth. - Pimpinan dan anggota DPRD Kabupaten Buru - Para unsur Forpimda Kabupaten Buru - Sdr Sekrertaris Daerah, Para Asisten, Staf Ahli, Inspektur, Sekwan, Kepala Dinas, badan, kantor dan bagian di lingkup pemkab. Buru. - Sdra. Rektor Universitas IQRA Buru - Kepala Kantor Kementrian Agama Kabupaten Buru - Para Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat, Tokoh Pemuda - Para Dokter dan seluruh staf RSUD, Hadirin yang berbahagia. Mengawali sambutan ini, pertama-tama saya mengajak kita semua untuk memanjatkan puji dan syukur kehadirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Kuasa, karena kepada kita masih diberi 1

kesempatan dan kesehatan untuk melanjutkan ibadah dan tugas pengabdian kepada negeri bupolo tercinta. kita juga bersyukur hari ini kita dapat bersama-sama mengikuti Acara Pengresmian Gedung UGD dan PONEK (Pelayanan Obstetric dan Neonatal Emergency Komprehensif ) RSUD Kabupaten Buru dalam keadaan sehat walafiat. Saudara-saudara, hadirin yang berbahagia, Rumah sakit sebagai salah satu fasilitas pelayanan kesehatan memiliki peran yang sangat strategis dalam upaya mempercepat derajat kesehatan masyarakat Indonesia. Pemerintah telah bersungguh-sungguh dan terus-menerus berupaya untuk meningkatkan mutu pelayanan baik yang bersifat promotif, preventif, kuratif dan rehabilitasi. Peran tersebut pada dewasa ini semakin dituntut akibat adanya perubahan-perubahan epidemiologik penyakit, perubahan struktur organisasi, perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, perubahan sosioekonomi masyarakat dan pelayanan yang lebih efektif, ramah dan sanggup memenuhi kebutuhan mereka. 2

Era reformasi yang sedang kita jalani, telah membawa perubahan yang mendasar dalam berbagai bidang kehidupan termasuk masalah pelayanan kesehatan. Salah satu perubahan mendasar yang sedang digulirkan saat ini adalah manajemen negara yaitu dari manajemen berbasis pusat menjadi manajemen berbasis daerah secara resmi perubahan manajemen ini diwujudkan dalam bentuk Undang-Undang RI Nomor 5 tahun 2015 tentang Pemerintah Daerah yang menyatakan secara jelas bahwa salah satu urusan wajib Pemerintah Daerah adalah Pelayanan Dasar Kesehatan. Dimana konsekuensi logis dari undang-undang tersebut adalah bahwa efektivitas pelayanan kesehatan harus disesuaikan dengan jiwa dan semangat otonomi daerah. Oleh karean itu, dalam rangka meningkatkan derajat kesehatan masyarakat banyak hal yang perlu diperhatikan. Salah satu peranan yang cukup penting adalah penyelenggaraan pelayanan kesehatan yang harus memenuhi berbagai syarat diantaranya; tersedia dan berkesinambungan, dapat diterima dan wajar, mudah dicapai, mudah dijangkau, dan bermutu. Dalam kaitan itu, saya menghimbau kepada seluruh jajaran RSUD Kabupaten Buru dengan diresmikannya Gedung UGD dan PONEK 3

(Pelayanan Obstetric dan Neonatal Emergency Komprehensif ) ini, agar kedepan lebih meningkatkan kinerjanya dalam melayani dan mengoptimalkan pelayanan kesehatan bagi seluruh pasien yang datang. Kami sesungguhnya juga menyadari, bahwa seluruh petugas Rumah Sakit mengemban tugas yang berat. Di satu sisi, ia dituntut memberi pelayanan yang bermutu yang dapat memuaskan pasien dan keluarga. Di sisi lain, perubahan kecenderungan dari institusi yang sepenuhnya sosial menjadi sosio-ekonomis juga sudah merupakan kenyataan. Sementara itu, perubahan baik ditingkat lokal maupun global terus saja terjadi yang memaksa rumah sakit secara terus menerus perlu menyesuaikan dirinya. Untuk itu, Sistem pelayanan rumah sakit yang berjalan selama ini harus ditinjau kembali untuk mengantsipasi persaingan dengan pelayanan kesehatan tradisional sekarang ini. Rumah sakit tidak dapat lagi dikelola dengan manajemen sederhana, akan tetapi harus dikelola oleh SDM yang mumpuni agar mampu memenuhi kebutuhan masyarakat yang muncul akibat perubahan-perubahan paradigma masyarakat seperti tersebut diatas. 4

Saudara-Saudara yang berbahagia UGD atau Unit Gawat Darurat adalah layanan yang disediakan untuk kebutuhan pasien yang dalam kondisi Gawat Darurat dan harus segera dibawa ke rumah sakit untuk mendapatkan penanganan darurat yang cepat. Sistem pelayanan yang diberikan menggunakan sistem triase, dimana pelayanan diutamakan bagi pasien dalam keadaan darurat (emergency) bukan bedasarkan antrian. Tujuan dari UGD ini adalah tercapainya pelayanan kesehatan yang optimal pada pasien secara cepat dan tepat serta terpadu dalam penanganan tingkat kedaruratan sehingga mampu mencegah resiko kecacatan dan kematian (to save life and limb). Sedangkan Pelayanan Obstetric dan Neonatal Emergency Komprehensif (PONEK) yakni melaksanakan perlindungan ibu dan bayi secara terpadu dan paripurna yang dilaksanakan di Rumah sakit kabupaten dan menerima rujukan dari oleh tenaga atau fasilitas kesehatan di tingkat desa dan masyarakat. Pelayanan Obstetri dan Neonatal regional merupakan upaya penyediaan pelayanan bagi Ibu dan Bayi Baru Lahir secara terpadu dalam bentuk Pelayanan Obstetric dan Neonatal 5

Emergency Komprehensif (PONEK). Rumah sakit PONEK 24 jam merupakan bagian dari sistem rujukan dalam pelayanan kedaruratan dalam maternal dan neonatal, yang sangat berperan dalam menurunkan angka kematian ibu dan bayi baru lahir. Kunci keberhasila PONEK adalah ketersediaan tenaga kesehatan yang sesuai kompetensi, prasarana, sarana dan manajemen yang handal. Hal ini diharapkan dapat membantu pemerintah Daerah dalam penanganan penurunan Angka Kamatian Ibu (AKI) dan Angka Kematian Bayi (AKB) di daerah ini. Saudara-Saudara yang berbahagia Sebelum mengakhiri sambutan ini, sekali lagi saya berpesan kepada pimpinan RSUD beserta jajarannya agar dapat bersinergi untuk berbenah dan merubah pelayanan menjadi lebih baik. Berikanlah pelayanan kepada seluruh pasien dengan pelayanan yang baik, profesional, efektif dan efisien terhadap pasien dan harus bisa menunjukan keramahan dan empati terhadap pengguna jasa pelayanan Rumah Sakit, sehingga image pelayanan Rumah Sakit kita ini kedepan menjadi lebih baik. 6

terutama mengenai SDM dalam mengoperasikan alat-alat medis yang sudah canggih, obat-obatan dan yang terpenting adalah profesional dalam pelayanan untuk pengabdian kita di Bumi Bupolo yang kita cintai ini Demikian beberapa hal yang dapat saya sampaikan pada kesempatan ini, akhirnya dengan mengucapkan Bismillahirahmanirahim, Saya Meresmikan Penggunaan Gedung UGD dan PONEK (Pelayanan Obstetric dan Neonatal Emergency Komprehensif ) RSUD Kabupaten Buru. Semoga Allah SWT, senantiasa memberikan rahmat dan meridhoi setiap tugas dan pengabdian kita kepada bangsa dan negara serta daerah tercinta ini Sekian dan terima kasih. Wassalamualaikum Wr. Wb. BUPATI BURU RAMLY I. UMASUGI, S.Pi, MM 7