PRESTASI SISTEM DESALINASI TENAGA SURYA MENGGUNAKAN BERBAGAI TIPE KACA PENUTUP MIRING

dokumen-dokumen yang mirip
SISTEM DISTILASI AIR LAUT TENAGA SURYA MENGGUNAKAN KOLEKTOR PLAT DATAR DENGAN TIPE KACA PENUTUP MIRING

Kaji Eksperimental Pemisah Garam dan Air Bersih Dari Air LAut Mengunakan Kolektor Plat Alumunium Dengan Mengunakan Energi Surya

PENGOLAHAN AIR LAUT MENJADI AIR BERSIH DAN GARAM DENGAN DESTILASI TENAGA SURYA

Studi Alat Destilasi Surya Tipe Basin Tunggal Menggunakan Kolektor Pemanas

KAJI EKSPERIMENTAL ALAT PENGOLAHAN AIR LAUT MENGGUNAKAN ENERGI SURYA UNTUK MEMPRODUKSI GARAM DAN AIR TAWAR

Tugas akhir BAB III METODE PENELETIAN. alat destilasi tersebut banyak atau sedikit, maka diujilah dengan penyerap

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

KAJI EKSPERIMENTAL UNTUK MENINGKATKAN PERFORMASI DESTILASI SURYA BASIN TIGA TINGKAT MENGGUNAKAN BEBERAPA BAHAN PENYIMPAN PANAS

Analisa Performansi Destilasi Air Laut Tenaga Surya Menggunakan Penyerap Radiasi Surya Tipe Bergelombang Berbahan Dasar Beton

Pengaruh Tebal Plat Dan Jarak Antar Pipa Terhadap Performansi Kolektor Surya Plat Datar

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. 1. Temperatur udara masuk kolektor (T in ). T in = 30 O C. 2. Temperatur udara keluar kolektor (T out ). T out = 70 O C.

PEMBUATAN KOLEKTOR PELAT DATAR SEBAGAI PEMANAS AIR ENERGI SURYA DENGAN JUMLAH PENUTUP SATU LAPIS DAN DUA LAPIS

PENGUJIAN KOLEKTOR SURYA PLAT DATAR UNTUK PEMANAS AIR LAUT DENGAN MEMBANDINGKAN PERFORMANSI KACA SATU DENGAN KACA BERLAPIS KETEBALAN 5MM SKRIPSI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. 4.1 Deskripsi Alat Pengering Yang Digunakan Deskripsi alat pengering yang digunakan dalam penelitian ini adalah :

BAB III METODE PENELITIAN (BAHAN DAN METODE) keperluan. Prinsip kerja kolektor pemanas udara yaitu : pelat absorber menyerap

Studi Eksperimental Efektivitas Penambahan Annular Fins Pada Kolektor Surya Pemanas Air dengan Satu dan Dua Kaca Penutup

PENGARUH PERBEDAAN JENIS PLAT PENYERAP KACA DAN PAPAN MIKA TERHADAP KUALITAS DAN KUANTITAS AIR MINUM PADA PROSES DESTILASI ENERGI TENAGA SURYA

PENGUJIAN KOLEKTOR SURYA DALAM PENGOLAHAN AIR LAUT MENJADI GARAM DIPESISIR PANTAI KABUPATEN PADANG PARIAMAN

PERFORMANSI DESTILASI AIR BENTUK DASAR, REFLEKTOR DAN PARABOLA

Seminar Nasional Tahunan Teknik Mesin (SNTTM) VIII

STUDI EKSPERIMENTAL PENGARUH PERUBAHAN DEBIT ALIRAN PADA EFISIENSI TERMAL SOLAR WATER HEATER DENGAN PENAMBAHAN FINNED TUBE

Karakteristik Pengering Surya (Solar Dryer) Menggunakan Rak Bertingkat Jenis Pemanasan Langsung dengan Penyimpan Panas dan Tanpa Penyimpan Panas

Studi Eksperimental Efektivitas Penambahan Annular Fins pada Kolektor Surya Pemanas Air dengan Satu dan Dua Kaca Penutup

Performansi Kolektor Surya Tubular Terkonsentrasi Dengan Pipa Penyerap Dibentuk Anulus Dengan Variasi Posisi Pipa Penyerap

PENGARUH KECEPATAN ANGIN TERHADAP PRODUKTIVITAS AIR KONDENSAT PADA PERALATAN DESTILASI

Analisa Performa Kolektor Surya Pelat Datar Bersirip dengan Aliran di Atas Pelat Penyerap

ANALISA KOMPONEN KOLEKTOR PADA MESIN PENDINGIN SIKLUS ADSORPSI TENAGA SURYA DENGAN VARIASI SUDUT KOLEKTOR 0 0 DAN 30 0

PENGARUH PELAT PENYERAP GANDA MODEL GELOMBANG DENGAN PENAMBAHAN REFLECTOR TERHADAP KINERJA SOLAR WATER HEATER SEDERHANA Ismail N.

PENGARUH UKURAN BUTIR PASIR BESI DAN VOLUME AIR LAUT PADA ABSORBER TYPE FINS SOLAR DISTILLATION TERHADAP PRODUKTIVITAS AIR TAWAR

collectors water heater menggunakan

POTENSI PENGGUNAAN KOMPOR ENERGI SURYA UNTUK KEBUTUHAN RUMAH TANGGA

Pengaruh Jarak Kaca Ke Plat Terhadap Panas Yang Diterima Suatu Kolektor Surya Plat Datar

III. METODELOGI PENELITIAN. Penelitian dilaksanakan pada Mei hingga Juli 2012, dan Maret 2013 di

KARAKTERISTIK PERMUKAAN ABSORBER RADIASI MATAHARI PADA SOLAR STILL DAN APLIKASINYA SEBAGAI ALAT DESTILASI AIR LAUT MENJADI AIR TAWAR

SISTEM PEMANFAATAN ENERGI SURYA UNTUK PEMANAS AIR DENGAN MENGGUNAKAN KOLEKTOR PALUNGAN. Fatmawati, Maksi Ginting, Walfred Tambunan

RANCANG BANGUN ALAT PENGUMPUL PANAS ENERGI MATAHARI DENGAN SISTEM TERMOSIFON [DESIGN OF SOLAR THERMAL COLLECTOR TOOL WITH THERMOSIFON SYSTEM]

TEKNOLOGI PEMANAS AIR MENGGUNAKAN KOLEKTOR TIPE TRAPEZOIDAL BERPENUTUP DUA LAPIS

Analisis Nomografi Suhu, Laju Penguapan Dan Tekanan Udara Pada Alat Desalinasi Tenaga Surya Dengan Pengaturan Vakum

DESTILASI AIR LAUT MENGGUNAKAN PEMANAS MATAHARI DENGAN REFLEKTOR CERMIN CEKUNG

3. BAHAN DAN METODE Kegiatan penelitian ini terdiri dari tiga proses, yaitu perancangan,

PENGHITUNGAN EFISIENSI KOLEKTOR SURYA PADA PENGERING SURYA TIPE AKTIF TIDAK LANGSUNG PADA LABORATORIUM SURYA ITB

PEMANFAATAN ENERGI SURYA UNTUK MEMANASKAN AIR MENGGUNAKAN KOLEKTOR PARABOLA MEMAKAI CERMIN SEBAGAI REFLEKTOR

Laporan Tugas Akhir BAB I PENDAHULUAN

Unjuk kerja Pengering Surya Tipe Rak Pada Pengeringan Kerupuk Kulit Mentah

PENENTUAN EFISIENSI DARI ALAT PENGERING SURYA TIPE KABINET BERPENUTUP KACA

PENGARUH PENGGUNAAN PASIR BESI PADA HEAT ABSORBER PLATE TERHADAP PRODUKTIFITAS DAN EFISIENSI SOLARDESTILLATION

Analisis Performa Kolektor Surya Pelat Bersirip Dengan Variasi Luasan Permukaan Sirip

OPTIMALISASI PENYERAPAN RADIASI MATAHARI PADA SOLAR WATER HEATER MENGGUNAKAN VARIASI SUDUT KEMIRINGAN

STUDI EKSPERIMENTAL PERFORMANSI KOLEKTOR SURYA ABSORBER GELOMBANG TIPE-V

Rancang Bangun Kolekor Surya Tipe Parabolic Trough untuk Menguapkan Air Laut berbahan Stainless dan Tembaga dengan Luas Tangkapan Cahaya 1 M 2

PENINGKATAN KAPASITAS PEMANAS AIR KOLEKTOR PEMANAS AIR SURYA PLAT DATAR DENGAN PENAMBAHAN BAHAN PENYIMPAN KALOR

PENYEDIAAN AIR TAWAR DARI PENYULINGAN ENERGI SURYA MENGGUNAKAN TEKNIK REFLEKTOR CERMIN CEKUNG

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

RANCANG BANGUN PEMANAS AIR TENAGA SURYA ABSORBER GELOMBANG TIPE SINUSOIDAL DENGAN PENAMBAHAN HONEYCOMB OLEH : YANUAR RIZAL EKA SB

RANCANG BANGUN KONVERSI ENERGI SURYA MENJADI ENERGI LISTRIK DENGAN MODEL ELEVATED SOLAR TOWER

PEMBUATAN ALAT PENGERING SURYA UNTUK HASIL PERTANIAN MENGGUNAKAN KOLEKTOR BERPENUTUP PRISMA SEGITIGA

BAB II STUDI LITERATUR

Pengaruh variasi jenis pasir sebagai media penyimpan panas terhadap performansi kolektor suya tubular dengan pipa penyerap disusun secara seri

Pengaruh Sudut Kemiringan Kolektor Surya Pelat Datar terhadap Efisiensi Termal dengan Penambahan Eksternal Annular Fin pada Pipa

PENGARUH BENTUK PLAT KOLEKTOR MATAHARI TERHADAP PRODUKSI KONDENSAT

Perbandingan Konfigurasi Pipa Paralel dan Unjuk Kerja Kolektor Surya Plat Datar

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PENENTUAN EFISIENSI KOLEKTOR PELAT DATAR DENGAN PENUTUP KACA PADA SISTEM PEMANAS AIR SURYA

STUDI PERFORMANSI ALAT PEMANAS AIR DENGAN MENGGUNAKAN KOLEKTOR SURYA PLAT DATAR STUDY OF WATER HEATER PERFORMANCE USING FLAT PLAT SOLAR COLLECTOR

Rancang Bangun Sistem Desalinasi Energi Surya Menggunakan Absorber Bentuk Separo Elip Melintang

ALAT PENGERING HASIL - HASIL PERTANIAN UNTUK DAERAH PEDESAAN DI SUMATERA BARAT

BAB I PENDAHULUAN. khatulistiwa, maka wilayah Indonesia akan selalu disinari matahari selama jam

Pengaruh Jumlah Tahapan Penyulingan Terhadap Kualitas Produksi Air Dan Garam

ATAP DESALINASI SEBAGAI SOLUSI PEMENUHAN KEBUTUHAN AIR BERSIH DI DAERAH PESISIR

SISTEM PERPINDAHAN PANAS SINGLE BASIN SOLAR STILL DENGAN MEMVARIASI SUDUT KEMIRINGAN KACA PENUTUP. Irfan Santosa ABSTRAK

ANALISIS KOLEKTOR SEDERHANA BERGELOMBANG DENGAN PENAMBAHAN REFLEKTOR TERHADAP KINERJA SOLAR WATER HEATER

RANCANG BANGUN KOLEKTOR SURYA PLAT DATAR UNTUK PEMANAS AIR DENGAN KACA BERLAPIS KETEBALAN 5MM SKRIPSI

PERANCANGAN SOLAR WATER HEATER JENIS PLAT DATAR TEMPERATUR MEDIUM UNTUK APLIKASI PENGHANGAT AIR MANDI

ANALISA PENGGUNAAN BAHAN ALUMINIUM FOIL DAN STYROFOAM PADA PENUTUP ALAT DISTILASI TERHADAP PRODUKSI AIR HASIL DISTILASI JENIS BASIN SOLAR STILL

Analisa Pengaruh Konfigurasi Pipa Pemanas Air Surya Terhadap Efisiensi

EFEKTIFITAS KOLEKTOR ENERGI SURYA PADA KONFIGURASI PARALEL- SERPENTINE

4. HASIL DAN PEMBAHASAN. kaca, dan air. Suhu merupakan faktor eksternal yang akan mempengaruhi

ANALISIS PERPINDAHAN PANAS PADA KOLEKTOR PEMANAS AIR TENAGA SURYA DENGAN TURBULENCE ENHANCER

PERANCANGAN THERMAL ENERGY STORAGE PADA KOLEKTOR SURYA BERBENTUK TABUNG SILINDER

Analisa Teknis dan Ekonomis Terhadap Metode Direct System pada Solar Energy Distilation di Pulau Tabuhan untuk Kapasitas 100 Liter/Hari

PERANCANGAN SOLAR WATER HEATER JENIS PLAT DATAR TEMPERATUR MEDIUM UNTUK APLIKASI PENGHANGAT AIR MANDI

KARAKTERISTIK KOLEKTOR SURYA PLAT DATAR DENGAN VARIASI JARAK (KAJIAN PUSTAKA)

BAB I PENDAHULUAN. menjadi sumber energi pengganti yang sangat berpontensi. Kebutuhan energi di

ANALISA PENGARUH TEMPERATUR, KELEMBABAN, INTENSITAS CAHAYA, LAMA PENYINARAN DAN KONSENTRASI LARUTAN TERHADAP PENGUAPAN AIR GARAM DALAM DISITILAOR

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan di Bengkel Pertanian Jurusan Teknik Pertanian

TEKNOLOGI ALAT PENGERING SURYA UNTUK HASIL PERTANIAN MENGGUNAKAN KOLEKTOR BERPENUTUP MIRING

PENGARUH BENTUK DAN OPTIMASI LUASAN PERMUKAAN PELAT PENYERAP TERHADAP EFISIENSI SOLAR WATER HEATER ABSTRAK

besarnya energi panas yang dapat dimanfaatkan atau dihasilkan oleh sistem tungku tersebut. Disamping itu rancangan tungku juga akan dapat menentukan

SUDUT PASANG SOLAR WATER HEATER DALAM OPTIMALISASI PENYERAPAN RADIASI MATAHARI DI DAERAH CILEGON

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Pemanfaatan Sistem Pengondisian Udara Pasif dalam Penghematan Energi

Seminar Nasional Mesin dan Industri (SNMI4) 2008 ANALISIS PERBANDINGAN UNJUK KERJA REFRIGERATOR KAPASITAS 2 PK DENGAN REFRIGERAN R-12 DAN MC 12


Lingga Ruhmanto Asmoro NRP Dosen Pembimbing: Dedy Zulhidayat Noor, ST. MT. Ph.D NIP

III. METODOLOGI PENELITIAN. terhadap temperatur ruangan ini dilakukan melalui beberapa prosedur, yaitu:

Eddy Elfiano 1, M. Natsir Darin 2, M. Nizar 3

BAB IV. HASIL PENGUJIAN dan PENGOLAHAN DATA

JURNAL TEKNIK ITS Vol. 4, No. 1, (2015) ISSN: ( Print)

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

PENGARUH JENIS KACA PENUTUP DENGAN VARIASI LAJU ALIRAN TERHADAP EFISIENSI SOLAR WATER HEATER SEDERHANA ABSTRAK

Transkripsi:

PRESTASI SISTEM DESALINASI TENAGA SURYA MENGGUNAKAN BERBAGAI TIPE KACA PENUTUP MIRING Mulyanef Jurusan Teknik Mesin Universitas Bung Hatta Jalan Gajah Mada No.19 Padang, Telp.754257, Fax. 751341 E-mail: mulyanef@bung-hatta.info dan mulyanef@yahoo.com Abstract The aim of the research is determining of desalination seawater solar energy system achievement with using various glass type cover of collector. This equipments used to produce water from the seawater for beach community. This research used three type glass cover; one surface turning cover, two surface turning cover and four surface turning cover glass cover plate. The wide of plate collector is,45 m2 and seawater volume in collector is 9 liters. The experiment conducted at fifth floor on the C building campus III Faculty Of Industrial Technology Bung Hatta University. The results of this experiment has shown two surface turning cover type can produce much condensate, 255 ml/h, with of highest solar radiation 757,37 W/m2. Keyword : flat plate solar collector, desalination, glass cover. 1. PENDAHULUAN Indonesia merupakan negara kupulauan yang terbesar di dunia. Dua pertiga luas wilayah Indonesia merupakan lautan, yaitu sekitar 3.288.683 km 2. Sehingga Indonesia juga mendapat julukan negara maritim. Melihat Indonesia yang terletak di tengah kepungan air laut, kekurangan air bersih banyak menimpa masyarakat yang tinggal di pesisir pantai. Air merupakan salah satu kebutuhan pokok manusia untuk hidup. Salah satu cara untuk menghasilkan air bersih yaitu menggunakan teknologi desalinisasi. Ada dua cara yang dapat dilakukan pada sistem desalinasi ini, yaitu proses destilasi dan Reverse Osmosis. Secara prinsip proses destilasi merupakan perubahan fase cair menjadi fase uap kemudian berubah ke fase cair yang disebut dengan kondensasi. Makalah ini merupakan bagian dari hasil penelitian tentang rekayasa peralatan yang dapat memproduksi air bersih dari air laut. Peralatan yang diteliti adalah distilasi surya tipe basin yang mempunyai konstruksi sederhana, mudah dioperasikan dan hemat energi karena energi yang digunakan adalah energi surya (matahari). Peralatan ini sangat cocok digunakan pada daerah pesisir, yang air laut banyak. Kaca penutup kolektor surya plat datar merupakan komponen terpenting dari distilasi surya, yang berfungsi untuk mengurangi kehilangan panas dari plat penyerap ke lingkungan dan tempat kondensasi. Kaca tebal 4 mm dipilih sebagai penutup karena kaca dapat menyekat sinaran yang melebihi 3 m dan tahan lama. Secara umum kaca mempunyai indeks bias 1,5 dan dapat meneruskan radiasi yang datang lebih kurang 88%. Penelitian ini bertujuan untuk mencari alternatif tipe kaca penutup kolektor plat datar yang sesuai dan dapat menghasilkan kondensat tinggi. Alternatif tipe kaca penutup yang akan diteliti yaitu sebagai berikut: Tipe satu permukaan kaca miring. Tipe dua permukaan kaca miring. Tipe empat permukaan kaca miring. Jurnal Teknos-2k, Vol.7, No. 1, Januari 7 13

2. LANDASAN TEORI 2.1. Kolektor Surya Plat Datar. Kolektor berfungsi merubah radiasi matahari menjadi panas. Ada beberap jenis kolektor surya yaitu kolektor plat datar, kolektor parabolik, kolektor konsentrator dan kolektor tabung vakum. Kolektor plat datar adalah yang paling banyak digunakan. Komponen-komponen kolektor surya plat datar terdiri dari plat penyerap, kaca penutup (cover), isolasi dan rangka. 2.2. Prinsip kerja distilasi surya. Radiasi surya menembus kaca penutup dan mengenai permukaan dari plat penyerap, maka plat penyerap akan panas, dan energi panas dari plat penyerap akan memanasi air laut yang ada didalam kolam (basin). Air akan menguap dan berkumpul dibawah permukaan kaca penutup. Oleh karena temperatur udara di dalam basin lebih tinggi dari pada temperatur lingkungan, maka terjadi kondensasi yaitu uap berubah menjadi cair dan melekat pada kaca penutup bagian dalam. Cairan (air bersih) akan mengalir mengikuti kemiringan kaca penutup dan masuk kedalam kanal, terus mengalir ke tempat penampungan air bersih. Sedangkan garam akan tinggal diatas plat penyerap karena adanya perbedaan massa jenis. Gambar 1. dan Gambar 2. menunjukkan destilasi surya tipe dua dan satu permukaan kaca penutup miring. Reservoir Air Laut Kaca penutup Plat Penyerap Kanal Isolasi Kondensat Gambar 1. Destilasi Surya Tipe Dua Permukaan Kaca Miring Reservoir Air Laut Radiasi Surya Kaca penutup Kanal Basin Kondensat Plat Penyerap Isolasi Gambar 2. Destilasi Surya Tipe Satu Permukaan Kaca Miring Jurnal Teknos-2k, Vol.7, No. 1, Januari 7 14

Gambar 3. Destilasi Surya Tipe Empat Permukaan Kaca Miring Parameter yang digunakan dalam menentukan prestasi sistem destilasi surya yaitu sebagai berikut: a. Energi yang diserap oleh plat penyerap Q in = α. I T. Ac (1) b. Energi yang hilang dari kolektor Q L = U L. Ac. (Tp Ta ) (2) c. Energi yang berguna pada destilasi air laut Q U = Ac (I T. ) U L (Tp Ta) (3) d. Efisiensi kolektor c e. Efisiensi Destilator Qu x % (4) Q in m. h fg (5) Ac. I. t T 3. METODOLOGI PENGUJIAN Untuk menentukan nilai dari energi yang berguna, energi yang hilang dan efisiensi dapat digunakan persamaan berikut: 3.1. Waktu dan Tempat Pengujian dilakukan dari bulan Agustus s.d. Oktober 6 di lantai 5 gedung C kampus tiga Universitas Bung Hatta. 3.2. Peralatan - Plat Penyerap, terbuat dari plat aluminium dengan luas,45 m 2 dan tebal 2 mm. - Isolasi, terbuat dari glass kaca dengan tebal 3 cm. - Kaca penutup, terbuat dari kaca bening dengan tebal 4 mm. - Kerangka, terbuat dari besi siku dan plat baja. - Alat ukur, solarimeter, termometer digital, volt meter, termokopel. 3.3. Prosedur Pengujian Pengujian dilakukan dari jam 8. sampai dengan jam 16. dalam kondisi cuaca cerah dengan prosedur sebagai berikut: a. Letakkan ketiga alat uji dibawah sinar matahari. b. Secara serentak dilakukan pengukuran suhu, intensitas dan produktivitas kondensat setiap 5 menit. c. Langkah di atas diulangi setiap hari. Jurnal Teknos-2k, Vol.7, No. 1, Januari 7 15

Proiduktivitas Kondensat (ml/jam ) Intensitas radiasi matahari ( W/m2 ) Proiduktivitas Kondensat (ml/jam ) 4. HASIL DAN PEMBAHASAN 25 15 5 8. 9. 1. 11. 12. 13. 14. 15. 16. Waktu ( Jam ) tipe satu permukaan kaca miring tipe dua permukaan kaca miring tipe empat permukaan kaca miring Gambar 4. Grafik Hubungan antara Produktivitas Kondensat dan waktu 8 25 7 6 5 15 4 5 8. 9. 1. 11. 12. 13. 14. 15. 16. Waktu ( Jam ) Intensitas radiasi matahari Tipe satu permukaan kaca miring Tipe Dua permukaan kaca miring Tipe Empet permukaan kaca miring Gambar 5. Grafik Hubungan produktivitas kondensat, intensitas surya dan waktu Gambar 4. menampilkan hubungan antara produktivitas kondensat dan waktu dari tiga tipe permukaan kaca miring alat uji destilasi surya. Produktivitas air yang paling banyak dihasilkan adalah pada tipe dua permukaan kaca miring, sedangkan produktivitas yang paling sedikit terdapat pada tipe empat permukaan kaca miring. Jumlah kondensat yang paling banyak terdapat pada jam 13., sedangkan produktivitas yang paling sedikit terdapat pada pada jam 9. untuk setiap tipe permukaan kaca miring. Hal ini disebabkan oleh intensitas surya pada jam 9. masih rendah dan pada jam 13. intensitas surya sudah tinggi. Faktor lain yang mempengaruhi produktivitas air bersih dari alat uji destilasi surya adalah kecepatan angin, temperatur lingkungan dan cuaca. Gambar 5. menunjukan grafik hubungan antara produktivitas kondensat, Jurnal Teknos-2k, Vol.7, No. 1, Januari 7 16

intensitas surya dan waktu. Tipe satu permukaan kaca miring menghasilkan produktivitas kondensat yang paling banyak yaitu 19 ml/jam pada intensitas surya 757,37 W/m 2, sedangkan hasil kondensat yang paling sedikit terdapat pada jam 9. yaitu 2 ml/jam. Pada tipe dua permukaan kaca miring menunjukan produktivitas kondensat yang terbanyak terjadi pada jam 13. dengan hasil kondensat 255 ml/jam, sedangkan hasil yang paling sedikit terdapat pada jam 9. yaitu 5 ml/jam. Pada tipe empat permukaan kaca miring menunjukan produktivitas kondensat yang paling banyak terdapat pada jam 13. dengan hasil kondensat 11 ml/jam, sedangkan hasil yang paling sedikit terdapat pada jam 9. dengan hasil kondensat 3 ml/jam. 5. KESIMPULAN Dari pengujian ketiga macam tipe permukaan kaca miring diperoleh hasil yaitu sebagai berikut: Produktivitas air bersih pada alat uji destilasi surya dipengaruhi oleh intensitas surya. Semakin tinggi intensitas surya semakin tinggi produktivitas air bersih yang dihasilkan. Tipe dua permukaan kaca miring menghasilkan air bersih terbanyak yaitu 255 ml/jam, jika di bandingkan dengan tipe satu permukaan kaca miring dan tipe empat permukaan kaca miring. SIMBOL A C Luas plat penyerap (m 2 ) h fg Panas laten penguapan (kj/kg ) I T Intensitas cahaya matahari (W/m 2 ) m Laju aliran massa ( kg / jam ) Q u Energi yang berguna (Watt) Q L Energi yang hilang (Watt) Tp Temperatur plat penyerap ( K) T a Temperatur lingkungan ( K) t Lama waktu pengujian ( jam ) U L Koefisien kehilangan panas total (W/m 2 o C) c Efisiensi kolektor Efisiensi destilator Absorpsivitas plat penyerap DAFTAR PUSTAKA 1. Arismunandar Wiranto. 1995 Teknologi Rekasaya Surya, Jakarta, PT. Pradnya Paramita. 2. Bernard D. Wood, 1998, Edisi Kedua, Penerapan Termodinamika, Diterjemahkan oleh Zulkifli Harahap, Erlangga, Jakarta. 3. Ernani Sartoni. 1996, Solar Energy Solar Still Versus Solar Evaparator : Comparatife Study Between Their Thermal Behaviars, Val. 56. No.2 pp. 199 26. 4. Marsal, 5, Studi Eksperimental Alat Desalinasi Air Laut Menggunakan kolektor Tipe dua permukaan kaca Miring, Tugas Akhir Jurusan Teknik Mesin, Universitas Bung Hatta. Padang. 5. Sujito.4 Penelitian Penyerap Surya Untuk Peralatan Desalinasi Air Laut Jenis Solar Still, Fakultas Teknik Universitas Brawijaya. 6. Soteris A. Kalogirou, Seawater Desalination Using Renewable Energy Sources, Prongress In Energy And Combustiaon science 31 (5) 242 281. Jurnal Teknos-2k, Vol.7, No. 1, Januari 7 17