BAB 1. Persyaratan Produk

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1. Persyaratan Produk

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Persyaratan Produk. I.1 Pendahuluan. I.1.1 Tujuan. I.1.2 Ruang Lingkup

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Bab 1. Persyaratan Produk. 1.1 Pendahuluan Tujuan

BAB I. PERSYARATAN PRODUK

BAB 1 PERSYARATAN PRODUK

Abstrak. Keyword : Penjualan, Pembelian, Stok, SMS, Bonus, laporan, C# Microsoft Visual Studio. NET 2003, Mobile FBUS 1.5, format.

BAB I Persyaratan Produk

Bab I : Persyaratan Produk

Bab I Persyaratan Produk

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Latar belakang proyek ini adalah adanya kebutuhan perusahaan X yang bergerak sebagai distributor dalam bidang penyediaan kebutuhan bahan pokok untuk

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

BAB I PERSYARATAN PRODUK

PERSYARATAN PRODUK. I.1 Pendahuluan

BAB I PENDAHULUAN I.1

BAB IV PEMBAHASAN. pengguna yang mempunyai otoritas, dalam hal ini adalah pegawai yang diberi

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Persyaratan Produk. I.1 Pendahuluan. I.1.1 Tujuan

BAB 1 PENDAHULUAN. mempunyai potensi yang sangat besar untuk menentukan kemajuan teknologi informasi

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

PERSYARATAN PRODUK. 1.1 Pendahuluan

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB V IMPLEMENTASI. Bab ini membahas mengenai implementasi dan hasil dari pengujian sistem.

BAB I PENDAHULUAN I.1

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Bab II Spesifikasi Produk

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

OTOMATISASI SISTEM INVENTORY DAN PENEMBAKAN VOUCHER ELKTRONIK MKIOS

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I Persyaratan Produk

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Bab I Persyaratan Produk

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang

BAB I Persyaratan Produk

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Bab I : Persyaratan Produk

I.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. percepatan di berbagai bidang. Secara langsung ataupun tidak, teknologi informasi

Bab I Persyaratan Produk

BAB I PENDAHULUAN. pengaruh pada informasi penerimaan barang yang diperoleh dari supplier. Oleh

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang

BAB 1 PERSYARATAN PRODUK

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

Bab 1 Persyaratan Produk

BAB V IMPLEMENTASI. Pada bab ini akan dijelaskan tahap implementasi perangkat lunak simulasi SMS-

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 1 Persyaratan Produk

Bab IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Persyaratan Produk. 1.1 Pendahuluan Tujuan

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. menghasilkan informasi-informasi yang sesuai dengan kebutuhan administrasi

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PERSYARATAN PRODUK

TUGAS KELAS PTIK 03 REKAYASA PERANGKAT LUNAK SRS SISTEM KOPERASI SIMPAN PINJAM RAHMATANG PTIK 03 PENDIDIKAN TEKNIK INFORMATIKA DAN KOMPUTER

BAB I PERSYARATAN PRODUK

@UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. perangkat lunak dengan kondisi tertentu agar dapat berjalan dengan baik.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

PERANCANGAN APLIKASI ISI ULANG PULSA ELEKTRIK DENGAN JAVA 2 MICRO EDITION ( J2ME )

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM. perancangan sistem dimana sistem tersebut siap untuk di implementasikan,

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. Berikut ini adalah hardware dan software yang dibutuhkan untuk menggunakan

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 1 PENDAHULUAN. dibuat secara wireless oleh karena mobilitasnya yang tinggi dan kemudahan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

HASIL DAN PEMBAHASAN Investigasi Awal

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Bab I Pendahuluan I.1 Latar Belakang I.2 Identifikasi Masalah

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. perancangan aplikasi penjualan dan pengiriman spare part komputer pada Bismar

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI SISTEM

STMIK GI MDP. Program Studi Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil Tahun 2010/2011

data dengan menggunakan konektivitas tersebut terbatas jangkauan area koneksinya, meskipun pengguna tidak perlu mengeluarkan biaya.

BAB IV HASIL DAN UJI COBA SISTEM

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. perancangan sistem yang telah dibuat sebelumnya. Implementasi terdiri dari:

BAB V PENGUJIAN SISTEM DAN IMPLEMENTASI. komponen sistem yang diimplementasikan dan mengetahui kelemahan dari

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Sistem yang dibangun pengembang adalah berbasis web. Untuk dapat

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. 1.2 Rumusan Masalah

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB 1 PENDAHULUAN 1-1

SMS Marketing (intouch System)

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

BAB 1 PERSYARATAN PRODUK BAB 1. Persyaratan Produk 1.1. Pendahuluan Semakin banyaknya usaha bisnis yang berdiri pada saat ini, maka setiap perusahaan juga semakin meningkatkan strategi bisnisnya agar usahanya bisa semakin maju dan diterima oleh khalayak umum. Salah satu strategi bisnis yang dilakukan adalah dengan menggunakan promosi perusahaan. Promosi ini dibuat agar khalayak umum bisa mengetahui produk dari perusahaan tersebut. Saat ini perkembangan teknologi juga sangat mempengaruhi suatu promosi perusahaan. Karena dengan kemajuan teknologi, promosi yang dilakukan perusahaan akan lebih efisien dalam hal waktu. Perusahaan sepatu yang sedang berkembang juga membutuhkan suatu promosi sehingga produk mereka semakin dikenal. Promosi bisa dilakukan dengan banyak hal. Perusahaan ini melakukan tindakan promosi dengan melakukan survey marketing, undian berhadiah, dan pemberian potongan harga pada konsumen saat ulang tahun. Promosi juga bisa dilakukan pada media apa saja, tetapi promosi yang diinginkan perusahaan ini adalah promosi yang menggunakan teknologi di bidang mobile. Maka dari itu, akan dibuat suatu aplikasi yaitu survey marketing, undian berhadiah dan voucher ulang tahun lewat sms (short message service). 1.1.1. Tujuan Tujuan dari pembuatan aplikasi ini adalah untuk membuat aplikasi berbasis sms yang digunakan perusahaan dalam promosi, yaitu pemberian potongan harga bagi yang berulang tahun, survey marketing dan undian berhadiah yang nantinya perusahaan dapat meningkatkan omset penjualan sepatunya dengan cepat. 1.1.2. Ruang Lingkup Proyek Adapun ruang lingkup pada pembuatan proyek ini adalah aplikasi promosi ini memiliki fitur fitur, yaitu : - 1 -

1. Dapat melakukan survey marketing dengan pilihan yang sudah tersedia 2. Terdapat undian berhadiah, dengan cara mengirimkan kode nomor dalam setiap pembelian yang nantinya akan diacak oleh aplikasi untuk dicari pemenangnya. 3. Pelanggan atau member mendapat voucher atau potongan harga apabila ulang tahun. 1.1.3. Sistematika Laporan BAB 1 PERSYARATAN PRODUK Dalam bab ini akan menjelaskan mengenai persyaratan dari aplikasi yang akan dikembangkan. Pada bab ini juga akan dipaparkan beberapa hal seperti Pendahuluan, Tujuan, Ruang Lingkup dan lain lain. BAB 2 SPESIFIKASI PRODUK Dalam bab ini akan menjelaskan mengenai kirteria kriteria dari aplikasi yang akan dikembangkan. Kriteria kriteria tersebut antara lain adalah Fitur Fitur yang ada, serta Persyaratan Fungsional Yang Berhubungan. BAB 3 ANALISA DAN DESAIN Dalam bab ini akan menjelaskan mengenai analisa dan desain yang akan digunakan dalam pengembangan aplikasi. Hal hal yang akan dijelaskan pada bab ini antara lain adalah desain basis data dan diagram arus data. BAB 4 PERANCANGAN SISTEM Dalam bab ini akan menjelaskan mengenai tampilan dan fungsi dari aplikasi yang dikembangkan. Pada bab ini juga akan dijelaskan potongan potongan kode program yang merupakan fungsi penting pada aplikasi.

BAB 5 EVALUASI SISTEM Dalam bab ini akan menjelaskan mengenai pengujian yang dilakukan pada aplikasi yang dikembangkan. Hal utama yang akan dijelaskan pada bab ini adalah mengenai metode pengujian yang dilakukan, juga hasil pengujian tersebut. BAB 6 PENUTUP Ini merupakan bab terakhir dari laporan ini. Bab ini akan berisi pembahasan dari evaluasi sistem, kesimpulan yang didapat dari pengembangan aplikasi serta saran saran pengembangan terhadap aplikasi ini. 1.2. Gambaran Keseluruhan Pada sub bab ini dijelaskan lebih rinci lagi apa saja yang dibutuhkan dalam pembuatan aplikasi ini. 1.2.1. Perspektif Produk Produk atau aplikasi yang dibuat ini adalah produk yang masih bergantung pada sistem lain atau dengan kata lain tidak berdiri sendiri. Adapun produk ini menggunakan GSM Link yang sudah ada, dan.net Framework. 1.2.1.1. Antarmuka Sistem Antarmuka sistem pada aplikasi ini adalah GSM Link dan.net Framework. Gsm Link adalah library.net tambahan untuk merancang aplikasi yang berbasis SMS. GSM Link memiliki lisensi GNU Lesser General Public Licence. Dan versi yang digunakan pada aplikasi ini yaitu versi 2.1 adalah versi yang terbaru yang dirilis pada Februari 1999..NET Framework adalah jantung dari semua aplikasi yang berbasis.net, baik itu desktop maupun web, artinya tanpa.net Framework semua aplikasi tersebut tidak dapat berjalan.

Setiap modul pada aplikasi ini saling berinteraksi dengan modul lainnya. Jadi ada beberapa modul yang mengambil fungsi dari modul lain. 1.2.1.2. Antarmuka Pengguna Pengguna atau yang menjalankan aplikasi ini adalah administrator, yaitu orang yang mempunyai hak akses untuk menjalankan apliikasi ini. Antarmuka untuk pengguna ini berupa tampilan windows aplikasi. Didalamnya terdapat fungsi-fungsi yang jelas sehingga administrator dapat menjalankan aplikasi ini dengan baik. Tampilan aplikasi untuk administrator adalah : Terdapat halaman login untuk masuk ke dalam aplikasi ini. Ada kolom untuk mengisi username dan password. Dan terdapat tombol untuk submit. Pada halaman awal terdapat pilihan untuk memilih menu yang diinginkan, yaitu menu survey marketing, voucher ulang tahun dan menu undian. 1.2.1.3. Antarmuka Perangkat Keras Spesifikasi perangkat keras yang dibutuhkan untuk server adalah : Seperangkat komputer untuk menjalankan aplikasi Telepon genggam / handphone Kabel data yang sesuai dengan handphone Spesifikasi perangkat keras yang dibutuhkan untuk konsumen adalah : Telepon genggam, dengan menu minimal SMS. Kartu SIM 1.2.1.4. Antarmuka Perangkat Lunak Spesifikasi perangkat lunak yang dibutuhkan untuk client adalah: 1. Microsoft SQL Server 2000. 2. Microsoft Visual Studio.net 2003.

3. GSM Link. 1.2.1.5. Antarmuka Komunikasi Antarmuka komunikasi pada aplikasi ini adalah GSM Link sehingga sistem ini dapat berjalan. 1.2.1.6. Batasan Memori Untuk komputer yang dijadikan operator maka memori yang dipakai adalah minimal 256MB dan untuk ruang penyimpanan minimal 80GB. 1.2.1.7. Persyaratan Adaptasi pada Tempat Tujuan Aplikasi atau produk ini nantinya akan digunakan oleh perusahaan. Maka dari itu sebelum aplikasi ini dipakai, perusahaan tersebut harus melakukan persiapan sehingga aplikasi ini dapat dijalankan dengan baik dan benar. Adapun persiapan yang harus dilakukan adalah : Memiliki lisensi sistem operasi windows Menyiapkan spesifikasi perangkat keras yang sudah direncanakan Memiliki nomor handphone yang khusus untuk melakukan promosi perusahaan lewat sms. 1.2.2. Fungsi Produk Aplikasi atau produk ini adalah aplikasi yang digunakan untuk melakukan promosi perusahaan lewat sms. Adapun fungsi aplikasi ini sebagai berikut : Mengirimkan survey pada pelanggan lewat sms Mengadakan undian berhadiah lewat sms Mengirimkan voucher atau potongan harga bagi pelanggan yang berulang tahun lewat sms.

1.2.3. Karakteristik Pengguna Adapun karakteristik yang dibutuhkan administrator dalam menggunakan aplikasi ini adalah : Mengikuti pembelajaran atau training untuk menjalankan aplikasi ini. 1.2.4. Batasan-batasan Dalam pembuatan aplikasi ini terdapat batasan batasan yang harus dijalankan, yaitu sebagai berikut : Aplikasi ini harus selesai dalam jangka waktu 6 bulan. Dari bulan Agustus - Januari. Jumlah karakter sms maksimal 160 karakter. Soal survey yang dikirimkan ke member hanya terdiri dari satu soal saja. Tipe soal survey merupakan tipe pilihan. Belum memakai perangkat lunak yang berlisensi. 1.2.5. Asumsi dan Ketergantungan Asumsi pada saat pembuatan aplikasi ini adalah lisensi perangkat lunak sudah dimiliki. Selain itu, pengguna aplikasi ini diasumsikan sudah memiliki keahlian dalam menggunakan aplikasi. 1.2.6. Penundaan dan Persyaratan Aplikasi ini tidak ada penundaan persyaratan.