TUGAS AHIR KULIAH LINGKUNGAN BISNIS

dokumen-dokumen yang mirip
Bisnis Budidaya Ikan Bawal

Peluang Usaha Budi Daya Ikan Lele

KERANGKA PENDEKATAN TEORI. dari Afrika. Tahun 1969, ikan nila pertama kali didatangkan dari Taiwan ke Balai

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS BUDIDAYA IKAN LELE

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Karakteristik Ikan Bawal Air Tawar

LAPORAN AKHIR PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA BIDANG KEGIATAN: PKM- KEWIRAUSAHAAN

Bisnis Ternak Ikan Lele

1.Abstrak. 2.Isi/jenis

BAB I PENDAHULUAN. adalah lele dumbo ( Clarias gariepinus). Lele dumbo merupakan hasil

I. PENDAHULUAN. Ikan bawal air tawar (Colossoma macropomum), merupakan ikan

V. HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Teknik Budidaya Ikan Nila, Bawal, dan Udang Galah

Menanam Laba Dari Usaha Budidaya Kedelai

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

Modul Praktikum Plankton Budidaya Daphnia sp. Tim Asisten Laboratorium Planktonologi FPIK UNPAD

LINGKUNGAN BISNIS PELUANG BISNIS BUDIDAYA IKAN MAS : IMADUDIN ATHIF N.I.M :

TUGAS PELUANG BISNIS BUDIDAYA IKAN GURAMEH. Nama : Kotot wijayanto Nim : Kelas : D3 Manajemen Informatika 2A

BISNIS BUDIDAYA IKAN LELE MEMAKAI KOLAM TERPAL

STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

Sebagai acuan / pedoman pelaku percontohan budidaya lele dengan menggunakan pakan (pellet) jenis tenggelam.

KARYA ILMIAH LINGKUNGAN BISNIS BUDIDAYA TANAMAN BUAH SIRSAK

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Clarias fuscus yang asli Taiwan dengan induk jantan lele Clarias mossambius yang

PENDAHULUAN. lingkungan adalah industri kecil tahu. Industri tahu merupakan salah satu industri

USAHA PEMBENIHAN IKAN (salah satu faktor penentu di dalam usaha budidaya ikan)

I. PENDAHULUAN. adalah ikan gurami (Osphronemus gouramy) (Khaeruman dan Amri, 2003).

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Balai Benih Ikan Inovatif ( BBII ) merupakan unit pelaksanaan teknis daerah

Gambar 3. Kolam yang diperguanak untuk Percontohan

ini bisa dilakukan di medan yang tidak memungkinkan untuk II. Budidaya Ikan tele di Kolam Terpal Kolam terpal

V. GAMBARAN UMUM CV JUMBO BINTANG LESTARI Lokasi Perusahaan dan Sejarah Perkembangan

BAB I PENDAHULUAN. dibudidayakan di air tawar dan disukai oleh masyarakat karena rasanya yang

I. PENDAHULUAN. cruciferae yang mempunyai nilai ekonomis tinggi. Sawi memiliki nilai gizi yang

Peluang Bisnis Perikanan Gurameh. Oleh: Aji Cahya Diputra NIM: Kelas: 11-S1-TI-08. Abstraksi

PENGELOLAAN INDUK IKAN NILA. B. Sistematika Berikut adalah klasifikasi ikan nila dalam dunia taksonomi : Phylum : Chordata Sub Phylum : Vertebrata

BAB I PENDAHULUAN. penting di Indonesia termasuk salah satu jenis tanaman palawija/ kacang-kacangan yang sangat

I. PENDAHULUAN. Padi (Oryza sativa L.) merupakan tanaman pangan sumber utama untuk

PELUANG USAHA PEMBESARAN IKAN GURAMEH

I. PENDAHULUAN. tanpa mengurangi tingkat kesuburan tanah atau kelestariannya. Dalam usaha

BAB I PENDAHULUAN. berjalannya waktu. Hal ini merupakan pertanda baik khususnya untuk

I. PENDAHULUAN. Pisang merupakan komoditas buah-buahan yang populer di masyarakat karena

PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

KARYA ILMIAH KULIAH LINGKUNGAN BISNIS PELUANG USAHA IKAN GABUS

Gambar 1. Ikan lele dumbo (Sumber: Dokumentasi Pribadi)

Nutrisi Pakan pada Pendederan kerapu

V. GAMBARAN UMUM 5.1. Sejarah Perusahaan 5.2. Struktur Organisasi

I. PENDAHULUAN. Gurami merupakan jenis ikan air tawar atau payau dan hidup di dasar

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. dan untuk konsumsi adalah ikan lele dumbo (Clarias gariepinus). Ikan lele dumbo

USAHA TERNAK AYAM PEDAGING (BROILER)

Bisnis Budi Daya Ikan Gurami

TINJAUAN PUSTAKA. Sawi hijau sebagai bahan makanan sayuran mengandung zat-zat gizi yang

PENDAHULUAN Ikan Nila (Oreochromis sp.) merupakan salah satu komoditas ikan air tawar yang mendapat perhatian besar bagi usaha perikanan terutama

I. PENDAHULUAN. Jagung manis (Zea mays saccharata) merupakan salah satu komoditas pertanian

saat suhu udara luar menjadi dingin pada malam dan pagi hari. (Mengakibatkan kematian pada Udang)

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

III. METODE PENELITIAN. Penelitian dilaksanakan pada Januari April 2014 di Laboratarium Budidaya. Perikanan Fakultas Pertanian Universitas Lampung.

ANALISIS PELUANG BISNIS BUDIDAYA IKAN LELE

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang

PENGARUH PENGGUNAAN JARAK TANAM TERHADAP HASIL TANAMAN KACANG PANJANG ( VIGNA SINENSIS ) OLEH NINDA AYU RACHMAWATI

Pendahuluan. Pada umumnya budidaya dilakukan di kolam tanah, dan sebagian di kolam semen.

PEMANFAATAN TANAMAN AZOLLA SEBAGAI PAKAN TAMBAHAN (EKTRA FEEDING) Oleh : Ir. Indah Retnowati

VI ANALISIS RISIKO PRODUKSI CAISIN

bio.unsoed.ac.id Dra. Sri Sukmaningrumo Msi di Thailand (Pangasius sutchi). Ikan patin termasuk golongan ikan yang paling banyak

I. PENDAHULUAN. masyarakat Indonesia. Menurut Kementerian Kelautan dan Perikanan (2015),

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS BUDIDAYA IKAN LELE DUMBO

BUDIDAYA IKAN BELUT ( Synbranchus )

III. METODE PENELITIAN. Penelitian telah dilakukan selama 2 bulan pada bulan Februari-April 2015,

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

(Shanti, 2009). Tanaman pangan penghasil karbohidrat yang tinggi dibandingkan. Kacang tanah (Arachis hypogaea) merupakan salah satu tanaman pangan

VII. ANALISIS EFISIENSI PRODUKSI USAHA PEMBESARAN LELE DUMBO DI CV JUMBO BINTANG LESTARI

VI. ANALISIS ASPEK-ASPEK NON FINANSIAL

I. PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara tropis yang memiliki keanekaragaman tumbuhtumbuhan,

I. PENDAHULUAN. seluas seluas hektar dan perairan kolam seluas hektar (Cahyono,

I. PENDAHULUAN. mengandung sejumlah mikroba yang bermanfaat, serta memiliki rasa dan bau

Pengaruh penggunaan tepung azolla microphylla dalam ransum terhadap. jantan. Disusun Oleh : Sigit Anggara W.P H I.

Produksi benih ikan patin jambal (Pangasius djambal) kelas benih sebar

BAWANG MERAH. Tanaman bawang merah menyukai daerah yang agak panas dengan suhu antara

BAB I. PENDAHULUAN. Tabel 1.1 Kandungan gizi kacang hijau per 100 gr. Tabel 1.2 Perbandingan kandungan protein kacang hijau per 100 gr

PELUANG BISNIS TELOR ASIN ASLI BREBES

SNI : Standar Nasional Indonesia. Produksi induk ikan patin siam (Pangasius hyphthalmus) kelas induk pokok (Parent Stock)

I. PENDAHULUAN. lkan nila merupakan salah satu jenis ikan yang bernilai ekonomis tinggi. Ikan nila

I. PENDAHULUAN. Cabai (Capsicum annum L.) merupakan salah satu jenis sayuran penting yang

Lampiran 1. Pola Tanam Pengusahaan Pembenihan Ikan Lele Phyton Pada Usaha Gudang Lele. Periode 1 Periode 2 Periode 3. Periode 4.

PENYULUHAN PEMANFAATAN KOTORAN HEWAN SEBAGAI PAKAN LELE

Makalah Lingkungan Bisnis. Budi Daya Belut. Nama : Heni Septi Rahmawati NIM : Kelas : S1-TI-11

II. TINJAUAN PUSTAKA. Hidroponik adalah istilah yang digunakan untuk menjelaskan tentang cara

Pengaruh Variasi Bobot Bulking Agent Terhadap Waktu Pengomposan Sampah Organik Rumah Makan

BAB III BAHAN DAN METODE PENELITIAN

PEMBUATAN PUPUK ORGANIK

Efektivitas Suplemen Herbal Terhadap Pertumbuhan dan Kululushidupan Benih Ikan Lele (Clarias sp.)

III. METODE PENELITIAN. Penelitian dilaksanakan pada Mei - Juli 2014, di Laboratorium Budidaya

KARYA ILMIAH BUDIDAYA IKAN LELE. NAMA : Mey Dwi Prasetya NIM : KELAS : D3TI-2B

I. PENDAHULUAN. Ikan nila (Oreochromis niloticus) merupakan salah satu jenis ikan air tawar

I. PENDAHULUAN. Lobster air tawar (Cherax quadricarinatus) merupakan salah satu jenis udang

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS. Disusun Untuk Memenuhi Tugas Akhir Mata Kuliah Lingkungan Bisnis

I. PENDAHULUAN. Tomat (Lycopersicum esculentum Mill.) merupakan salah satu komoditas

BAB III BAHAN DAN METODE

II. BAHAN DAN METODE

Kompos Cacing Tanah (CASTING)

Arang Tempurung Kelapa

III. METODE PENELITIAN. Penelitian dilaksanakan selama 40 hari pada bulan Agustus sampai dengan

Berdasarkan tehnik penanaman tebu tersebut dicoba diterapkan pada pola penanaman rumput raja (king grass) dengan harapan dapat ditingkatkan produksiny

Transkripsi:

TUGAS AHIR KULIAH LINGKUNGAN BISNIS Di Susun Oleh: NAMA : ELIZON FEBRIANTO NIM : 11.01.2829 KELAS : 11-D3TI-01 STMIK AMIKOM YOGYAKARTA 2011/2012

Abstraksi dengan meningkatnya kebutuhan akan protein hewani di indonesia terutama di yogyakarta menjadikan peluang usaha di bidang peternakan terutama di bidang perikanan menjadi sangat besar,karena stok kebutuhan masyarakat sangatlah banyak. Kebutuhan akan pentingnya mengkonsumsi prote in terutama ikan ini sangat penting bagi masyarakat mengingat manfaatnya untuk kesehatan sangatlah penting. Oleh karena itu kebutuhan setiap hari ya membutuhkan banyak sekali pasokan sumber prote in terutama ikan ini menjadi meningkat. Oleh sebab itu peluang untuk bisnis di bidang pembudidayaan ikan sangat lah menguntungkan karena prospek nya sangat bagus dan penjualanya pun sangat lah cepat. Maka di sini saya akan membahas tentang bagimana cara-cara pembudidayaan ikan,dan di sini saya akan mejelaskan pembudidayaan ikan bawal.

Budidaya Pembesaran Ikan Bawal 1. Pendahuluan Pada saat sekarang ini banyak sekali peluang usaha/bisnis yang bisa kita jalankan untuk menunjang kesejahteraan kita, untuk memenuhi kebutuhan kita sehari-hari. Salah satu peluang bisnis yang cukup menjanjikan ialah dengan membudidayakan ikan bawal. Karena saya sendiri telah menjalankan usaha ini, jadi menurut saya membudidayakan ikan bawal ini sangat mudah dan menguntungkan. Sehingga tidak ada salahnya bila teman-teman mencoba budi daya ikan seperti yang saya lakukan. Berikut ini adalah beberapa keistimewaan ikan bawal. Ikan Bawal mempunyai beberapa keistimewaan antara lain : - Pertumbuhannya cukup cepat - Nafsu makan tinggi serta termasuk pemakan segalanya (OMNIVORA) yang condong lebih banyak makan dedaunan - Ketahanan yang tinggi terhadap kondisi limnologis yang kurangbaik - Di samping itu rasa dagingnya pun cukup enak, hampir menyerupai daging ikan Gurami Sebelum kita memulai membudidayakan ikan bawal, ada beberapa hal yang harus kita persiapkan, dan cara-caranya Sebagai berikut: A.PERSIAPAN KOLAM Kolam untuk pemeliharaan ikan bawal dipersiapkan seperti hal nya ikan air tawar lainnya. Persiapan kolam ini dimaksudkan untuk menumbuhkan makanan alami dalam jumlah yang cukup. 1) Mula-mula kolam dikeringkan sehingga tanah dasarnya benar-benar kering. Tujuan pengeringan tanah dasar antara lain : a. Membasmi ikan-ikan liar yang bersifat predator atau kompetitor (penyaingmakanan). b. Mengurangi senyawa-senyawa asam sulfida (H2S) dan senyawa beracun lainnya yang terbentuk selama kolam terendam. c. Memungkinkan terjadinya pertukaran udara (aerasi) dipelataran kolam, dalam proses ini gas-gas oksigen (02) mengisi celah-celah dan pori-pori tanah. 2) Sambil menunggu tanah dasar kolam kering, pematang kolam diperbaiki dan diperkuat untuk menutup kebocoran-kebocoran yang ada. 3) Setelah dasar kolam benar-benar kering dasar kolam perlu dikapur dengan kapur tohor maupun dolomit dengan dosis 25 kg per 100 meter persegi. Hal ini untuk meningkatkan ph tanah, juga dapat untuk membunuh hama. Maupun patogen yang masih tahan terhadap proses pengeringan. 4) Kolam pembesaran tidak mutlak harus dipupuk. Ini dikarenakan makanan ikan bawal sebagian besar diperoleh dari makanan tambahan atau buatan. Tapi bila dipupuk dapat menggunakan pupuk kandang 25-50 kg/100 m2 dan TSP 3 kg/100 m2. Pupuk kandang

yang digunakan harus benar-benar yang sudah matang, agar tidak menjadi racun bagi ikan. 5) Setelah pekerjaan pemupukan selesai, kolam di isi air setinggi 2-3 cm dan di biarkan selama 2-3 hari, kemudian air kolamditambahsedidit demi sedikitsampaikedalamanawal 40-60 cm dan terus dia tursampai ketinggian 80-120 cm tergantung kepada tanikan. Jika warna air sudah hijau terang, baru benih ikan ditebar (biasanya 7~10 hari setelah pemupukan). 3. PEMILIHAN DAN PENEBARAN BENIH. 1) Pemilihan benih. a. Pemilihan benih mutlak penting, karena hanya dengan benih yang baik ikan akan hidup dantumbuh dengan baik. b. Adapun ciri-ciri benih yang baik antara lain Sehat, Anggota tubuh lengkap, Aktif bergerak, Ukuran seragam, tidak cacat, Tidak membawa penyakit, jenis unggul. 2) Penebaran benih Sebelum benih ditebar perlu di adaptasikan, dengan tujuan agar benih ikan Tidak dalam kondisi stress saat berada dalam kolam. Cara adaptasi : ikan yang masih terbungkus dalam plastik yang masih tertutup rapat dimasukan kedalam kolam, biarkan sampai dinding plastik mengembun. Ini tandanya air kolamdan air dalam plastik sudah sama suhunya, setelah itu dibuka plastiknya dan air dalam kolam masukkan sedikit demi sedikit kedalam plastik tempat benih sampai benih terlihat dalam kondisi baik. Selanjutnya benih ditebar/dilepaskan dalam kolam secara perlahan-lahan. 4. KUALITAS PAKAN DAN CARA PEMBERIAN PAKAN Kualitas dan kuantitas pakan sangat penting dalam budidaya ikan, karena hanya dengan pakan yang baik ikan dapat tumbuh dan berkembang sesuai dengan yang kita inginkan. Kualitas pakan yang baik adalah pakan yang mempunyai gizi yang seimbang baik protein, karbohidrat maupun lemak serta vitamin dan mineral. Karena ikan bawal bersifat omnivora maka makanan yang diberikan bisa berupa daun-daunan maupun berupa pelet. Pakan diberikan 3-5 % berat badan (perkiraan jumlah total berat ikan yang di pelihara). Pemberian pakan dapat ditebar secara langsung. Dan juga buat pakan ikan bawal ini kita bisa memberikan sisa-sisa makanan yang tidak habis kitamakan, seperti nasi, sayur-sayuran dan lain sebagainya.

REFRENSI Tentangbudidayaperikanan www.pusri.co.id/.../perikanan/pembesaran_ikan_bawal_air_tawar.pdf