Model Citra (bag. 2)

dokumen-dokumen yang mirip
GRAFIK KOMPUTER DAN PENGOLAHAN CITRA. WAHYU PRATAMA, S.Kom., MMSI.

BAB II CITRA DIGITAL

Suatu proses untuk mengubah sebuah citra menjadi citra baru sesuai dengan kebutuhan melalui berbagai cara.

Pertemuan 2 Representasi Citra

KONSEP DASAR PENGOLAHAN CITRA

Model Citra (bag. I)

PENGOLAHAN CITRA DIGITAL

Pembentukan Citra. Bab Model Citra

Intensitas cahaya ditangkap oleh diagram iris dan diteruskan ke bagian retina mata.

Pengolahan citra. Materi 3

Proses memperbaiki kualitas citra agar mudah diinterpretasi oleh manusia atau komputer

Citra Digital. Petrus Paryono Erick Kurniawan Esther Wibowo

BAB 2 TINJAUAN TEORETIS

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB II. Computer vision. teknologi. yang. dapat. Vision : Gambar 2.1

BAB II LANDASAN TEORI

SAMPLING DAN KUANTISASI

PROGRAM STUDI S1 SISTEM KOMPUTER UNIVERSITAS DIPONEGORO. Oky Dwi Nurhayati, ST, MT

BAB II TEORI DASAR PENGOLAHAN CITRA DIGITAL

LAPORAN PEMROSESAN CITRA DIGITAL

10/11/2014. CIG4E3 / Pengolahan Citra Digital BAB 3. Pembentukan Citra Digital. Digitalisasi Citra. Yang dipengaruhi N,M, & q

SATUAN ACARA PERKULIAHAN ( SAP )

LANDASAN TEORI. 2.1 Citra Digital Pengertian Citra Digital

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB II Tinjauan Pustaka

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI

Pengolahan Citra : Konsep Dasar

MAKALAH APLIKASI KOMPUTER 1 SISTEM APLIKASI KOMPUTER GRAFIK KOMPUTER DAN KONSEP DASAR OLAH CITRA. Diajukan sebagai Tugas Mandiri Mata Kuliah NTM

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

Muhammad Zidny Naf an, M.Kom. Gasal 2015/2016

BAB 2 LANDASAN TEORI

Representasi Citra. Bertalya. Universitas Gunadarma

... BAB 2 LANDASAN TEORI. 2.1 Citra

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB II LANDASAN TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI

KONSEP DASAR PENGOLAHAN CITRA

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI

1. Grafis Bitmap Dan Vektor 2. Konsep Warna Digital 3. Gambar Digital 4. Editing Gambar Photoshop 5. Membuat Kop Web

KOMPRESI CITRA DIGITAL MENGGUNAKAN METODE STATISTICAL CODING

BAB 2 LANDASAN TEORI

Sesi 2: Image Formation. Achmad Basuki PENS-ITS 2006

BAB II LANDASAN TEORI. Citra digital sebenarnya bukanlah sebuah data digital yang normal,

BAB II LANDASAN TEORI

IMPLEMENTASI METODE SPEED UP FEATURES DALAM MENDETEKSI WAJAH

Pendekatan Statistik Pada Domain Spasial dan Frekuensi untuk Mengetahui Tampilan Citra Yustina Retno Wahyu Utami 1)

Implementasi Metode Run Length Encoding (RLE) untuk Kompresi Citra

Konsep Dasar Pengolahan Citra. Pertemuan ke-2 Boldson H. Situmorang, S.Kom., MMSI

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB 4 HASIL DAN ANALISA

BAB II TEORI DASAR PENGOLAHAN CITRA DIGITAL. foto, bersifat analog berupa sinyal sinyal video seperti gambar pada monitor

BAB II LANDASAN TEORI

ANALISA KOMPRESI CITRA DIGITAL MENGGUNAKAN METODE HADAMARD

BAB 2 LANDASAN TEORI

DAFTAR ISI. DAFTAR ISI... vii. DAFTAR GAMBAR... x. DAFTAR TABEL... xii I. PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Masalah...

PENERAPAN METODE SOBEL DAN GAUSSIAN DALAM MENDETEKSI TEPI DAN MEMPERBAIKI KUALITAS CITRA

One picture is worth more than ten thousand words

BAB II LANDASAN TEORI

KOMPRESI CITRA. Pertemuan 12 Mata Pengolahan Citra

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI. dilakukan oleh para peneliti, berbagai metode baik ekstraksi fitur maupun metode

TEKNIK PENGOLAHAN CITRA MENGGUNAKAN METODE KECERAHAN CITRA KONTRAS DAN PENAJAMAN CITRA DALAM MENGHASILKAN KUALITAS GAMBAR

Pengolahan Citra (Image Processing)

KULIAH 1 TEKNIK PENGOLAHAN CITRA PENGANTAR MATRIKS

Bambang Agus Herlambang, M. Kom

BAB II TI JAUA PUSTAKA

optik berupa foto, bersifat analog berupa sinyal-sinyal video seperti gambar pada

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB II DASAR TEORI. CV Dokumentasi CV berisi pengolahan citra, analisis struktur citra, motion dan tracking, pengenalan pola, dan kalibrasi kamera.

(IMAGE ENHANCEMENT) Peningkatan kualitas citra di bagi menjadi dua kategori yaitu :

Peningkatan Kualitas Pada Citra Dengan Metode Point Operation

KLASIFIKASI USIA MENGGUNAKAN CIRI ORDE DUA

Digitalisasi Citra. Digitalisasi. Citra analog / objek / scene. Citra digital

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

KOMPRESI CITRA BERWARNA DENGAN ALGORITMA ENHANCED SELF ORGANIZING MAP (ENHANCED SOM)

BERANDA SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI

BAB III LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI

Aplikasi Teori Kombinatorial Dalam Penomeran Warna

BAB 2 LANDASAN TEORI

ANALISIS CONTRAST STRETCHING MENGGUNAKAN ALGORITMA EUCLIDEAN UNTUK MENINGKATKAN KONTRAS PADA CITRA BERWARNA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

IMPLEMENTASI METODE HISTOGRAM EQUALIZATION UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS CITRA DIGITAL

BAB 2 LANDASAN TEORI. dari sudut pandang matematis, citra merupakan fungsi kontinyu dari intensitas cahaya

BAB 2 LANDASAN TEORI

UJI COBA PERBEDAAN INTENSITAS PIKSEL TIAP PENGAMBILAN GAMBAR. Abstrak

MENGENAL GRAFIS dan PROGRAM APLIKASINYA

BAB 2 LANDASAN TEORI

Sesi 3 Operasi Pixel dan Histogram. : M. Miftakul Amin, S. Kom., M. Eng.

Grafik Komputer dan Pengolahan Citra. Pengolahan Citra : Representasi Citra. Universitas Gunadarma Pengolahan Citra : Representasi Citra 1/16

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

Definisi, Tujuan, dan Manfaat Desain Grafis

BAB III METODOLOGI 3.1 Waktu dan Tempat 3.2 Alat dan Data 3.3 Tahapan Pelaksanaan

panjang atau bujur sangkar yang secara beraturan membentuk baris-baris dan

Transkripsi:

Model Citra (bag. 2) Ade Sarah H., M. Kom Resolusi Resolusi terdiri dari 2 jenis yaitu: 1. Resolusi spasial 2. Resolusi kecemerlangan Resolusi spasial adalah ukuran halus atau kasarnya pembagian kisi-kisi baris dan kolom pada saat dilakukan sampling. Resolusi spasial digunakan untuk menentukan jumlah piksel per satuan panjang yang disebut dengan dpi (dot per inch). Resolusi kecemerlangan (brigthness) atau disebut dengan kedalaman bit/ kedalaman warna (Bit Depth) adalah ukuran halus atau kasarnya pembagian tingkat gradasi warna saat dilakukan kuantisasi. Bit Depth menentukan berapa banyak informasi warna yang tersedia untuk ditampilkan dalam setiap piksel. Semakin besar nilai Bit Depth semakin tinggi kualitas citra semakin besar ukuran citra. 1

Resolusi Spasial Contoh: Citra dengan resolusi 50 dpi = 1 inch mempunyai 50 piksel jika luas citra 1 inch 2 = citra mempunya jumlah piksel 50x50 piksel jika diperbesar 10 inch 2 = citra mempunyai jumlah piksel 50 x50 piksel, tetapi resolusinya berubah jadi 50:10 = 5 dpi, artinya dalam 1 inch diisi 5 piksel. Resolusi Kecemerlangan Contoh: Suatu citra dengan bit depth = 1 bit yaitu hitam dan putih. Suatu citra dengan bit depth = 8 bit warna yang tersedia (2 1 ) = 2 warna warna yang tersedia (2 8 ) = 256 warna Pixel depth 8 bit = 256 level keabuan Pixel depth 4 bit = 16 level keabuan 2

Representasi Citra Digital j (0,M-1) (0,0) (0,1) D y i (1,0) M pixel D x y N pixel (0,0) x (N-1,0) (N-1,M-1) Citra pada bidang 2 dimensi Citra dalam bentuk matriks 1. Citra Biner (Citra Monokrom) : tersedia hanya 2 warna. 0 1 0 = hitam 1 = putih Contoh: 3

2. Citra Grayscale : banyaknya warna tergantung jumlah bit yang disediakan memori untuk menampung kebutuhan warna. SkalaWarna Rentang NilaiWarna Pixel Depth 2 1 0-1 1 bit 2 2 0-3 2 bit 2 3 0-7 3 bit 2 4 0-15 4 bit 2 5 0-31 5 bit 2 6 0-63 6 bit 2 7 0-127 7 bit 2 8 0-255 8 bit Contoh: 3. Citra Warna : setiap piksel citra warna memiliki kombinasi dari 3 warna dasar yaitu Red (R), Green (G), Blue (B) dimana masing-masing warna dasar tersebut menggunakan penyimpanan 8 bit = 1 byte 255 warna. Maka setiap piksel mempunyai kombinasi warna sebanyak 2 8. 2 8. 2 8 = 2 24 = 16 juta warna. Contoh : 4

R= 20 G = 30 B = 65 R = 102 G = 255 B =51 R=255 G=153 B=0 R =67 G = 89 B = 60 R=255 G=51 B=204 R=0 G=102 B=255 R = 70 G = 20 B = 45 R=255 G=0 B=0 R=128 G=0 B=128 Elemen Citra Digital Kecerahan Kecerahan merupakan intensitas cahaya yang dipancarkan piksel dari sebuah citra. Kecerahan setiap piksel merupakan intensitas rata-rata dari suatu area yang melingkupinya. Kontras Kontras merupakan sebaran terang dan gelap dalam sebuah citra. Kontur Kontur merupakan keadaan yang ditimbulkan oleh perubahan intensitas pada piksel-piksel yang bertetangga. Warna Warna adalah persepsi yang ditangkap sistem visual terhadap panjang gelombang cahaya yang dipantulkan oleh objek. Bentuk Bentuk adalah properti intrinsik dari objek 3 dimensi yg merupakan properti intrinsik utama untuk sistemvisual manusia. Tekstur Tekstur adalah sifat-sifat atau karakteristik yang dimiliki oleh suatu daerah yang cukup besar sehingga secara alami sifat-sifat tadi dapat berulang dalam daerah tersebut. Tekstur adalah keteraturan pola-pola tertentu yang terbentuk dari susunan piksel-piksel dalam citra digital. 5

Format File Citra Bitmap Citra bitmap menyimpan data kode citra secara digital dan lengkap ( disimpan per piksel). Citra bitmap direpresentasikan dalam bentuk matriks atau dipetakan dengan menggunakan bilangan biner atau sistem bilangan lain. Citra bitmap memiliki kelebihan untuk dimanipulasi warnanya, tetapi untuk mengubah objek lebuh sulit. Citra bitmap biasanya diperoleh dengan cara scanner, kamera digital dll. Format File Citra Vektor Citra vektor dihasilkan dari perhitungan matematis dan tidak berdasarkan piksel. Pada citra vektor, data tersimpan dalam bentuk vektor posisi, dimana yang tersimpan hanya informasi vektor posisi dengan bentuk sebuah fungsi. Pada citra vektor, mengubah warna lebih sulit dilakukan, tetapi membentuk objek dengan mengubah nilainya lebih mudah. Citra vektor dibuat dengan aplikasi seperti CorelDraw, Adobe Ilustrator, Autocad dll. 6