GUBERNUR RIAU PERATURAN GUBERNUR RIAU NOMOR : 30 TAHUN 2012 TENTANG PENGENDALIAN DAN PENANGGULANGAN RABIES DI PROVINSI RIAU

dokumen-dokumen yang mirip
BUPATI BADUNG PERATURAN BUPATI BADUNG NOMOR 11 TAHUN 2009 TENTANG PENGAWASAN PEMELIHARAAN DAN LALU LINTAS HEWAN PENULAR RABIES DI KABUPATEN BADUNG

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437), sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2008 (Lembaran

WALIKOTA PARIAMAN PROVINSI SUMATERA BARAT PERATURAN DAERAH KOTA PARIAMAN NOMOR 8 TAHUN 2015 TENTANG PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN RABIES

WALIKOTA PAYAKUMBUH PROVINSI SUMATERA BARAT PERATURAN DAERAH KOTA PAYAKUMBUH NOMOR 20 TAHUN 2016 TENTANG

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 95 TAHUN 2012 TENTANG KESEHATAN MASYARAKAT VETERINER DAN KESEJAHTERAAN HEWAN

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 95 TAHUN TENTANG KESEHATAN MASYARAKAT VETERINER DAN KESEJAHTERAAN HEWAN

BUPATI BADUNG NOMOR 40 TAHUN 2012 TENTANG OTORITAS VETERINER KABUPATEN BADUNG DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI BADUNG,

GUBERNUR BALI PERATURAN GUBERNUR BALI NOMOR 19 TAHUN 2010 TENTANG TATA CARA PEREDARAN HEWAN PENULAR RABIES (HPR) DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 95 TAHUN 2012 TENTANG KESEHATAN MASYARAKAT VETERINER DAN KESEJAHTERAAN HEWAN

LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

GUBERNUR RIAU PERATURAN GUBERNUR RIAU NOMOR : 19 TAHUN 2012 TENTANG

GUBERNUR BALI PERATURAN GUBERNUR BALI NOMOR 18 TAHUN 2010 TENTANG TATA CARA PEMELIHARAAN HEWAN PENULAR RABIES (HPR) DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PERATURAN DAERAH KABUPATEN PASAMAN BARAT NOMOR : 03 TAHUN 2008 TENTANG PENCEGAHAN DAN PEMBERANTASAN RABIES DENGAN RAHMAT ALLAH YANG MAHA ESA

GUBERNUR RIAU PERATURAN GUBERNUR RIAU NOMOR : 01 TAHUN 2012 TENTANG

PERATURAN DAERAH PROVINSI BALI NOMOR 15 TAHUN 2009 TENTANG PENANGGULANGAN RABIES DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR BALI,

PERATURAN MENTERI PERTANIAN NOMOR 04/Permentan/OT.140/1/2013 TENTANG UNIT RESPON CEPAT PENYAKIT HEWAN MENULAR STRATEGIS

DENGAN RAHMAT ALLAH YANG MAHA KUASA WALIKOTA SOLOK,

WALIKOTA YOGYAKARTA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 95 TAHUN TENTANG KESEHATAN MASYARAKAT VETERINER DAN KESEJAHTERAAN HEWAN

BUPATI SIJUNJUNG PROVINSI SUMATERA BARAT PERATURAN DAERAH KABUPATEN SIJUNJUNG NOMOR 9 TAHUN 2014 TENTANG PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN RABIES

2015, No Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 4 Tahun 1984 tentang Wabah Penyakit Menular (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1984 Nomor 2

PERATURAN MENTERI PERTANIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 61/Permentan/PK.320/12/2015 TENTANG PEMBERANTASAN PENYAKIT HEWAN

GUBERNUR RIAU PERATURAN GUBERNUR RIAU NOMOR : 23 TAHUN 2012

GUBERNUR SUMATERA BARAT

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

GUBERNUR PAPUA PERATURAN GUBERNUR PAPUA NOMOR 24 TAHUN 2014 TENTANG PEMASUKAN HEWAN-HEWAN TERTENTU KE WILAYAH PROVINSI PAPUA UNTUK KEPENTINGAN KHUSUS

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

PERATURAN DAERAH KABUPATEN AGAM NOMOR 13 TAHUN 2003 TENTANG PENCEGAHAN DAN PEMBERANTASAN RABIES DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI AGAM,

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 30 TAHUN 2011 TENTANG PENGENDALIAN ZOONOSIS DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

KEBIJAKAN NASIONAL DAN STRATEGI PENGENDALIAN DAN PEMBERANTASAN PENYAKIT RABIES

PERATURAN MENTERI PERTANIAN NOMOR : 83/Permentan/OT.140/12/2012 TENTANG PEDOMAN FORMASI JABATAN FUNGSIONAL MEDIK VETERINER DAN PARAMEDIK VETERINER

BAB 1 PENDAHULUAN. Undang-Undang Dasar 1945 Pasal 28 ayat (1). Pembangunan bidang kesehatan

GUBERNUR RIAU PERATURAN GUBERNUR RIAU NOMOR : 26 TAHUN 2009 TENTANG URAIAN TUGAS BADAN PELAYANAN PERIZINAN TERPADU PROVINSI RIAU GUBERNUR RIAU

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 47 TAHUN 2014 TENTANG PENGENDALIAN DAN PENANGGULANGAN PENYAKIT HEWAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PERATURAN DAERAH PROVINSI PAPUA NOMOR 4 TAHUN 2006 TENTANG LARANGAN PEMASUKAN HEWAN PENULAR RABIES KE WILAYAH PROVINSI PAPUA GUBERNUR PROVINSI PAPUA,

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 47 TAHUN 2014 TENTANG PENGENDALIAN DAN PENANGGULANGAN PENYAKIT HEWAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

GUBERNUR NANGGROE ACEH DARUSSALAM

BUPATI BADUNG PERATURAN BUPATI BADUNG NOMOR 74 TAHUN 2013 TENTANG KOMISI PENGENDALIAN ZOONOSIS KABUPATEN BADUNG DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BAB 1 PENDAHULUAN. Tingginya angka kejadian Rabies di Indonesia yang berstatus endemis

2017, No Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2004 tentang Praktik Kedokteran (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 116,

GUBERNUR BENGKULU PERATURAN DAERAH PROVINSI BENGKULU NOMOR 3 TAHUN 2013 TENTANG PENGENDALIAN TERNAK SAPI DAN KERBAU BETINA PRODUKTIF

TAMBAHAN LEMBARAN NEGARA RI

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 40 TAHUN 1991 TENTANG PENANGGULANGAN WABAH PENYAKIT MENULAR DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PERATURAN DAERAH KOTA PAGAR ALAM NOMOR 9 TAHUN 2004 TENTANG PEMELIHARAAN HEWAN TERNAK BERKAKI EMPAT DALAM KOTA PAGAR ALAM

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 95 TAHUN TENTANG KESEHATAN MASYARAKAT VETERINER DAN KESEJAHTERAAN HEWAN

2017, No Republik Indonesia Tahun 1997 Nomor 43, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3687); 3. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 200

PENJELASAN ATAS PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 47 TAHUN 2014 TENTANG PENGENDALIAN DAN PENANGGULANGAN PENYAKIT HEWAN

LEMBARAN DAERAH KOTA DUMAI

GUBERNUR SUMATERA BARAT

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

GUBERNUR JAWA TENGAH

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BULUKUMBA NOMOR 12 TAHUN 2013 TENTANG PELAYANAN PEMERIKSAAN KESEHATAN HEWAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA KEMENTERIAN KESEHATAN. Wabah. Penyakit. Penanggulangannya.

2017, No Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Neg

MENTERI DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA NOMOR 103 TAHUN 2014 TENTANG

BAB 1 PENDAHULUAN. Pembangunan Kesehatan merupakan bagian integral dari Pembangunan. Indonesia. Pembangunan Kesehatan bertujuan untuk meningkatkan

GUBERNUR SUMATERA BARAT PERATURAN DAERAH PROVINSI SUMATERA BARAT NOMOR 11 TAHUN 2015 TENTANG PERAN SERTA MASYARAKAT DALAM PERLINDUNGAN HUTAN

PERATURAN GUBERNUR KALIMANTAN SELATAN NOMOR 071 TAHUN 2013 TENTANG PENGELUARAN TERNAK DI PROVINSI KALIMANTAN SELATAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PERATURAN MENTERI PERTANIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 48/Permentan/PK.210/10/2016

PERATURAN GUBERNUR RIAU NOMOR 87 TAHUN 2016 TENTANG

WALIKOTA SURAKARTA PERATURAN WALIKOTA SURAKARTA NOMOR 23 TAHUN 2008 TENTANG

BUPATI BANYUWANGI SALINAN PERATURAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR 10 TAHUN 2015 TENTANG PEDOMAN PERIZINAN PELAYANAN JASA MEDIK VETERINER

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BULUKUMBA NOMOR 11 TAHUN 2013 TENTANG PENGAWASAN LALU LINTAS TERNAK DAN PEREDARAN BAHAN ASAL HEWAN DI KABUPATEN BULUKUMBA

GUBERNUR JAWA TIMUR PERATURAN GUBERNUR JAWA TIMUR NOMOR 63 TAHUN 2016 TENTANG

GUBERNUR RIAU PERATURAN GUBERNUR RIAU NOMOR : 72 TAHUN 2012 TENTANG PEMBENTUKAN KOMISI INFORMASI PROVINSI

PERATURAN MENTERI KEHUTANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR : P.56/Menhut-II/2014 TENTANG MASYARAKAT MITRA POLISI KEHUTANAN

PERATURAN DESA MIAU MERAH KABUPATEN KAPUAS HULU NOMOR 11 TAHUN 2016 TENTANG PENERTIBAN HEWAN TERNAK DAN HEWAN PENULAR RABIES YAITU ANJING

BERITA DAERAH KABUPATEN CIREBON NOMOR 9 TAHUN 2007 SERI E.5 PERATURAN BUPATI CIREBON NOMOR 7 TAHUN 2007

PERATURAN WALIKOTA TANGERANG NOMOR : 26 TAHUN 2010 TENTANG IZIN USAHA PELAYANAN JASA MEDIK VETERINER

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI SUKOHARJO,

PERATURAN GUBERNUR RIAU NOMOR : 40 TAHUN 2009 TENTANG URAIAN TUGAS DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN PROVINSI RIAU

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

SALINAN. Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 9 Tahun 1967 tentang. '. a. bahwa rabies merupakan penyakit menular disebabkan oleh

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 63 TAHUN 2014 TENTANG PENGAWASAN DAN PENGENDALIAN KEPARIWISATAAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

GUBERNUR RIAU PERATURAN GUBERNUR RIAU NOMOR : 28 TAHUN 2012

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 3 TAHUN 2017 TENTANG OTORITAS VETERINER DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

LEMBARAN DAERAH KOTA DUMAI

PEMERINTAH PROVINSI JAMBI PERATURAN DAERAH PROVINSI JAMBI NOMOR 5 TAHUN 2015 TENTANG PENGENDALIAN TERNAK SAPI DAN KERBAU BETINA PRODUKTIF

PEMERINTAH PROPINSI RIAU PERATURAN DAERAH PROPINSI RIAU NOMOR 14 TAHUN 2001 TENTANG PEMBENTUKAN, SUSUNAN ORGANISASI DAN TATAKERJA DINAS PETERNAKAN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

BAB I PENDAHULUAN. Rabies merupakan penyakit menular akut yang dapat menyerang susunan

TAMBAHAN LEMBARAN NEGARA R.I

BUPATI MALANG BUPATI MALANG,

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

GUBERNUR RIAU PERATURAN GUBERNUR RIAU NOMOR : 12 TAHUN 2009 TENTANG URAIAN TUGAS INSPEKTORAT PROVINSI RIAU DENGAN RAKHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 40 TAHUN 1991 TENTANG PENANGGULANGAN WABAH PENYAKIT MENULAR

-1- GUBERNUR ACEH PERATURAN GUBERNUR ACEH NOMOR 127 TAHUN 2016 TENTANG

PEDOMAN FORMASI JABATAN FUNGSIONAL MEDIK VETERINER DAN PARAMEDIK VETERINER BAB I PENDAHULUAN

2016, No mengalihkan Pegawai Negeri Sipil Daerah Provinsi dan Daerah Kabupaten/Kota menjadi Pegawai Negeri Sipil Kementerian Kelautan dan Peri

GUBERNUR RIAU PERATURAN GUBERNUR RIAU NOMOR : 22 TAHUN 2009 TENTANG URAIAN TUGAS RUMAH SAKIT JIWA TAMPAN PROVINSI RIAU

PEMERINTAH KABUPATEN TANJUNG JABUNG TIMUR

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

- 1 - BUPATI BANYUWANGI PERATURAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR 44 TAHUN 2011 TENTANG

2018, No Undang-Undang Nomor 34 Tahun 2004 tentang Tentara Nasional Indonesia (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 127, Tamba

PERATURAN MENTERI PERTANIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 37/Permentan/OT.140/3/2014 TENTANG

PERATURAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR PER.14/MEN/2007 TENTANG

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 82 TAHUN 2000 TENTANG KARANTINA HEWAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

Transkripsi:

GUBERNUR RIAU PERATURAN GUBERNUR RIAU NOMOR : 30 TAHUN 2012 TENTANG PENGENDALIAN DAN PENANGGULANGAN RABIES DI PROVINSI RIAU DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR RIAU Menimbang : a. bahwa rabies merupakan penyakit zoonosis yang berasal dari hewan dan dapat menimbulkan kematian pada manusia, sehingga perlu dilakukan upaya pengendalian dan penanggulangan yang didukung oleh seluruh elemen masyarakat secara sistematis dan berkesinambungan; b. bahwa dalam rangka menjamin kenyamanan investasi, ketentraman bathin masyarakat dan menjaga aspek pengamanan terhadap penularan penyakit Rabies di Provinsi Riau, dilakukan pemantauan dan pengawasan dalam program pencegahan, pemberantasan dan penanggulangan rabies; c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a dan b di atas, perlu menetapkan Peraturan Gubernur tentang Pengendalian dan Penanggulangan Rabies di Provinsi Riau. Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 61 Tahun 1958 tentang Pembentukan Daerah Swatantra Tingkat I Sumatera Barat, Jambi dan Riau (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1958 Nomor 112, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1646); 2. Undang-Undang Nomor 4 Tahun 1984 tentang Wabah Penyakit Menular (Lembaran Negara Republik Indonesia

tahun 1984 Nomor 20, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3273); 3. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437) sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Undang- Undang Nomor 12 Tahun 2008 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844); 4. Undang-undang Nomor 18 Tahun 2009 tentang Peternakan dan Kesehatan Hewan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 84, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5015); 5. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan, (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063); 6. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5234); 7. Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 1983 tentang Kesehatan Masyarakat Veteriner (Lembaran Negara RI Tahun 1983 Nomor 28, Tambahan Lembaran Negara RI Nomor 3253); 8. Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1987, tentang Penyerahan Sebagian Urusan Pemerintah dalam Bidang Kesehatan kepada Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1987 Nomor 9, Tambahan Lembaran Negara RI Nomor 3347); 9. Peraturan Pemerintah Nomor 40 Tahun 1991, tentang Penanggulangan Wabah Penyakit Menular (Lembaran

Negara RI Tahun 1991 Nomor 49, Tambahan Lembaran Negara RI Nomor 3447); 10. Peraturan Pemerintah Nomor 82 Tahun 2000,tentang Karantina Hewan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2000 Nomor 161,Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3509); 11. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan Antara Pemerintah, Pemerintah Daerah Provinsi, dan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4737); 12. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 30 Tahun 2011 tentang Pengendalian Zoonosis. 13. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 53 Tahun 2011 tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah; 14. Keputusan Bersama Menteri Kesehatan, Menteri Pertanian dan Menteri Dalam Negeri Nomor 279A/Menkes/SK/VIII/1978 Nomor 522/Kpts/Umum/8/78; Nomor 143 tahun 1978 tentang Peningkatan Pemberantasan dan Penanggulangan Rabies; 15. Keputusan Menteri Pertanian Nomor 363/Kpts/Um/5/1982 tentang Pedoman Khusus Pencegahan dan Pemberantasan Rabies; 16. Keputusan Menteri Pertanian Nomor 206/Kpts/TN.530/3/2003 tentang Penggolongan Jenisjenis Hama Penyakit Hewan Karantina, Pengelolaan Jenis-jenis Hama dan Penyakit Hewan Karantina, Penggolongan dan Klasifikasi Media Pembawa;

MEMUTUSKAN Menetapkan : PERATURAN GUBERNUR TENTANG PENGENDALIAN DAN PENANGGULANGAN RABIES DI PROVINSI RIAU. BAB I KETENTUAN UMUM Pasal 1 Dalam peraturan Gubernur ini yang dimaksud dengan : 1. Gubernur adalah Gubernur Riau. 2. Zoonosis adalah penyakit hewan yang bisa menular ke manusia dan berlaku sebaliknya dari manusia ke hewan. 3. Vaksinasi rabies adalah pemberian vaksin rabies inaktif yang bertujuan untuk merangsang kekebalan pada tubuh hewan terhadap penularan penyakit Rabies. 4. Vaksinasi rabies massal adalah pelaksanaan vaksinasi rabies yang dilakukan secara bersama-sama di beberapa lokasi pada waktu yang sama dan dalam jumlah target tervaksinasi yang besar. 5. Kastrasi adalah tindakan menghilangkan factor kejantanan pada hewan penular rabies dengan harapan tidak dapat lagi membuahi hewan betina. 6. Sterilisasi adalah tindakan pemandulan pada hewan betina dengan cara mengangkat kandung telur hewan betina atau secara bersamaan pengangkatan rahim hewan betina dan kandung telur sekaligus dengan maksud agar tidak dapat bunting kembali. 7. Hewan Penular Rabies selanjutnya disingkat HPR adalah hewan yang dianggap dapat menjadi vector maupun hospes utama yang dapat menularkan penyakit rabies kepada hewan lain dan/atau manusia. 8. Hewan Penular Rabies Liar selanjutnya disingkat HPR Liar adalah hewan yang tidak dalam pemeliharaan manusia, hidup di alam bebas dan tidak divaksinasi. 9. Hewan Penular Rabies Tersangka Rabies selanjutnya disingkat HPR Tersangka Rabies adalah Hewan Penular Rabies yang telah menggigit yang mengarah kepada terjangkitnya penyakit rabies sampai hasil observasi atau hasil pemeriksaan laboratorium menyatakan lain.

10. Bebas Rabies adalah kondisi dimana Hewan Penular Rabies telah dilakukan observasi setelah menggigit, dan tidak terjadi kematian dalam 14 hari pasca menggigit. 11. Daerah Bebas Rabies adalah daerah yang tidak pernah ditemukan kasus positif rabies secara historis sampai dinyatakan secara resmi bahwa daerah itu telah tertular. 12. Surat Keterangan Kesehatan Hewan adalah Surat Keterangan yang dikeluarkan oleh Dokter Hewan Berwenang yang menyatakan kondisi hewan yang diperiksa dalam keadaan sehat dan tidak sedang tertular penyakit hewan tertentu. 13. Dokter Hewan Berwenang adalah Dokter Hewan berstatus Pengawai Negeri Sipil yang ditunjuk secara resmi sebagai pemegang otoritas veteriner di wilayah kerjanya baik tingkat Provinsi Riau maupun tingkat Kabupaten/Kota dan bekerja dibawah sumpah. 14. Observasi adalah tindakan mengisolasi hewan yang telah menggigit dalam satu ruang/kandang selama 14 hari dengan tetap mengindahkan azasazas kesejahteraan hewan dan dilakukan pemantauan/pengawasan terhadap perubahan perilaku, sangkaan terhadap gejala-gejala rabies dan hal lain yang dianggap perlu. 15. Wabah adalah kondisi/status suatu daerah dimana terjadi kasus gigitan besar-besaran yang tidak sewajarnya pada daerah endemik rabies atau kejadian kasus gigitan yang positif laboratories pada daerah yang tadinya bebas rabies. 16. Daerah tertular adalah daerah yang ditemukan kasus Rabies pada hewan atau manusia. BAB II TATALAKSANA PEMELIHARAAN Bagian Pertama Kaidah Pemeliharaan Pasal 2 HPR dipelihara dengan memperhatian hal sebagai berikut : (1) Hak Primer Hewan, yaitu : a. Memberi makan yang layak. b. Memberi tempat istirahat yang tenang. c. Memberi pelayanan kesehatan sehingga terhindar dari penyakit hewan menular.

(2) Hak Sekunder hewan, yaitu : a. Memberikan rasa kenyamanan b. Memberikan perlakukan yang baik c. Tidak memberi/membiarkan terjadinya stress fisik dan lingkungan. Pasal 3 (1) HPR harus dipelihara dengan baik sehingga tidak menimbulkan ancaman bagi orang lain. (2) Tata cara/kaidah pemeliharaan Hewan Penular Rabies dilakukan hal-hal sebagai berikut : a. Pembatasan populasi hewan yang dipelihara dalam satu rumah pemilik, sesuai dengan kemampuan pemilik dalam memberikan hak primer dan sekunder HPR. b. Tidak membiarkan hewan lepas berkeliaran di luar pagar rumah pemilik. c. Jika dibiarkan berkeliaran di dalam pagar rumah pemilik maka pintu pagar harus dalam keadaan tertutup dan dituliskan peringatan Awas ada Anjing d. Pada saat dibawa keluar pagar perkarangan rumah oleh pemilik maka anjing harus dalam keadaan terikat maksimal panjang tali 1,5 meter dan moncong hewan harus diberangus. Bagian Kedua Vaksinasi Rabies Pasal 4 (1) HPR harus dilakukan vaksinasi rabies secara teratur setahun sekali (2) Pemberian vaksinasi sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dilakukan oleh tenaga medik veteriner (dokter hewan) atau paramedik veteriner dibawah pengawasan dokter hewan. BAB III PENGAWASAN DAN PENGENDALIAN Pasal 5 (1) Setiap HPR yang masuk dan keluar dari Provinsi Riau, dilengkapi dengan Surat Keterangan Kesehatan Hewan dari Dokter Hewan Berwenang dan dinyatakan bebas Rabies, Serta kelengkapan surat/administrasi lainnya terutama Rekomendasi Pemasukan/Pengeluaran Hewan dari daerah yang dituju/daerah asal hewan.

(2) HPR yang berasal dari daerah tertular/endemis/belum dinyatakan bebas rabies tidak diperbolehkan masuk ke Provinsi Riau. (3) Pengawasan terhadap lalu-lintas HPR yang keluar masuk Provinsi Riau, bekerjasama badan terkait (Karantina Hewan Bandara/pelabuhan, Dinas Perhubungan, Kepolisian Daerah, Satuan Polisi Pamongg Praja, Satuan Polisi Air dan Udara, Pelindo, Satuan Pengamanan bandara/airport, maupun petugas check point perbatasan). Pasal 6 Tindakan pengawasan dan pengendalian terhadap Pemeliharaan HPR di Provinsi Riau dilakukan oleh : a. Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Riau; b. Dinas Kesehatan Provinsi Riau; c. Kantor Kesatuan Polisi Pamong Praja Provinsi Riau; d. Bupati/Walikota se Provinsi Riau. BAB IV PROGRAM PENGENDALIAN DAN PENANGGULANGAN Bagian Kesatu Vaksinasi Massal Pasal 7 (1) Program vaksinasi massal secara terpadu dibuat dan dilaksanakan oleh Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Kabupaten/Kota, secara terpadu bersama pemangku kepentingan terkait terjadwal dan berkesinambungan dengan tetap dibawah pengawasan dokter hewan berwenang. (2) Program vaksinasi massal dibuat dan dilaksanakan dengan mengacu pada Standar Prosedur Operasional yang ditetapkan oleh Direktorat Kesehatan Hewan Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan Kementerian Pertanian Republik Indonesia. (3) Ring vaksinasi dilakukan pada semua HPR di daerah tertular rabies dengan radius 10 km dari titik awal terjadinya kasus gigitan positif rabies. (4) Pelaksanaan ring vaksinasi dilakukan mulai dari titik terluar radius 10 KM dan berakhir di titik terdalam lokasi penggigitan positif rabies.

Bagian Kedua Pembatasan Populasi Pasal 8 (1) Pembatasan populasi HPR Liar dilakukan melalui pelaksanaan eliminasi swadaya dan eliminasi massal. (2) Eliminasi sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dilakukan dengan pemberian Strichnine nitrat/sulfat dengan dosis 250 mg/ekor HPR dewasa. (3) Pembatasan populasi khusus dilakukan melalui program humane euthanasia terhadap HPR liar. (4) Setiap program yang dibuat terkait pengendalian dan pemberantasan penyakit rabies harus didasarkan pada jumlah populasi HPR di daerah yang bersangkutan sehingga capaian kinerja kegiatan dapat diperoleh secara maksimal. Bagian Ketiga Sosialisasi Pasal 9 (1) Sosialisasi merupakan kegiatan awal sebelum pelaksanaan vaksinasi dan eliminasi dengan maksud untuk menyiapkan situasi yang kondusif agar kegiatan vaksiniasi dan eliminasi berhasilguna. (2) Sosialisasi dalam bentuk public awareness dapat dilakukan setiap saat maupun terjadwal sesuai dengan kemampuan anggaran dalam pelaksanaanya. BAB V KASUS GIGITAN Pasal 10 (1) Jika terjadi kasus gigitan HPR pada hewan/ternak/manusia agar dilaporkan kepada Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan/Pelaksana Fungsi Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten/Kota dan dilakukan tindakan sesuai Prosedur Operasional Standar yang telah ditetapkan. (2) Terhadap HPR yang menggigit manusia atau sesama HPR lainnya secara spontan/mendadak tanpa disertai dengan adanya pemicu/pengusik maka hewan tersebut wajib ditanggkap dan dilakukan observasi. (3) Jika dalam kurun waktu kurang darai 14 (empat belas) hari HPR yang diobservasi ternyata menunjukkan gejala klinis rabies dan hewan tersebut mati maka dinyatakan positif rabies.

BAB VI WABAH RABIES Pasal 11 Apabila sewaktu-waktu HPR menggigit manusia dan terjadi wabah Rabies pada suatu wilayah, maka pemerintah Kabupaten/ Kota setempat wajib melakukan isolasi wilayah tertular rabies, ring vaksinasi rabies di daerah terancam dan eliminasi HPR Liar secara intensif. BAB VII PERAN SERTA MASYARAKAT Bagian Pertama Pemberdayaan Masyarakat Pasal 12 Peran serta masyarakat baik perorangan maupun kelompok adalah sebagai berikut : a. Memberikan kontribusi dalam penanganan dan pengendalian Rabies baik berupa bantuan dana, obat-obatan dan bantuan lainnya. b. Bekerjasama dengan Pemerintah Provinsi, Kabupaten/Kota dan/atau masyarakat setempat dalam penanganan pengendalian Rabies. c. Melakukan penyebarluasan informasi mengenai penanganan pengendalian Rabies. Bagian Kedua Dunia Usaha Pasal 13 Peran serta dunia usaha dalam pencegahan penularan Rabies adalah sebagai berikut : a. Memberikan kontribusi dalam penanganan dan pengendalian Rabies baik berupa bantuan dana, obat-obatan dan bantuan lainnya. b. Bekerjasama dengan Pemerintah dan/atau masyarakat setempat dalam penanganan pengendalian Rabies.

BAB VIII PEMBIAYAAN Pasal 14 Pembiayaan untuk pelaksanaan intensifikasi penanganan dan pengendalian rabies di Provinsi Riau dibebanlan kepada : a. Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara; b. Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Provinsi Riau; c. Anggaran Pendapatan dan Belanja Kabupaten/Kota; d. Sumber dana lainnya yang sah dan tidak mengikat. BAB IX PELAPORAN Pasal 15 Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Provinsi Riau dan Dinas Kesehatan Provinsi Riau melaporkan pelaksanaan intensifikasi penanganan dan pengendalian Rabies kepada Gubernur sesuai bidang tugasnya, setiap 3 (tiga) bulan sekali atau sewaktu-waktu apabila diperlukan. BAB X KETENTUAN PENUTUP Pasal 16 Hal-hal yang belum diatur dalam Peraturan Gubernur ini sepanjang mengenai teknis pelaksanaannya, ditetapkan oleh Kepala DInas Peternakan dan Kesehatan Hewan dan/atau Kepala Dinas Kesehatan, sesuai bidang tugasnya, berpedoman pada ketentuan peraturan perundang-undangan.

Pasal 17 Peraturan Gubernur ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan perundangan Peraturan Gubernur ini dengan penempatannya dalam Berita Daerah Provinsi Riau. Ditetapkan di Pekanbaru Pada tanggal 15 juni 2012 GUBERNUR RIAU ttd Diudangkan di Pekanbaru Pada tanggal 15 juni 2012 SEKRETARIS DAERAH PROVINSI RIAU H. M. RUSLI ZAINAL ttd H. WAN SYAMSIR YUS BERITA DAERAH PROVINSI RIAU TAHUN 2012 NOMOR 30