PERSAMAAN PERSEPSI TUTORIAL SISTEM UROGENITALIA 13 APRIL Program Studi Pendidikan Dokter FKK UMJ

dokumen-dokumen yang mirip
Sistem UROGENITALIA (422K6) (6 SKS/semester IV) 13 April sd 23 mei 2015

MODUL SISTEM MUSKULOSKELETAL

KULIT MENGHITAM MODUL PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MAHASISWA SISTEM ENDOKRIN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS HASANUDDIN

MUDAH LAPAR DAN HAUS

BAB XXI. Nyeri atau Sakit di Perut bagian bawah. Nyeri perut hebat yang mendadak. Jenis nyeri perut. Beberapa pertanyaan mengenai nyeri perut

MODUL-1 LUKA / TRAUMA

Buku Pegangan Mahasiswa MODUL KAKI BENGKAK. Diberikan pada Mahasiswa Semester Kedua Fakultas Kedokteran Universitas Hasanuddin

MODUL PROBLEM BASED LEARNING NYERI KEPALA

Materi 13 KEDARURATAN MEDIS

IDENTITAS RIWAYAT PENYAKIT

Buku Kerja Mahasiswa MODUL KESADARAN MENURUN. Semester Awal Tahun Akademik 2016/2017

BAB I PENDAHULUAN. di dalam saluran kemih (kalkulus uriner) adalah masa keras seperti batu yang

MODUL PROBLEM BASED LEARNING GANGGUAN SOMATOFORM

Evaluasi. Metoda Evaluasi

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. SMA Al-Islam 1 Surakarta merupakan salah satu sekolah menengah

LAPORAN PENGABDIAN MASYARAKAT KEGIATAN PENYULUHAN TENTANG REMATIK PADA LANSIA. TIM PENGABMAS Yenni, M.kep, Ns, Sp, Kep kom. Ns. Emira Apriyeni, S.

Lampiran 1. A. Kuesioner Nordic Body Map Nama : Umur : Pendidikan terakhir : Masa kerja :...tahun

Buku Kerja Mahasiswa MODUL DIARE SISTEM MEKANISME DASAR PENYAKIT

MODUL GLOMERULONEFRITIS AKUT

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN

LAPORAN TUTORIAL BLOK MUSKULOSKELETAL SKENARIO II MENGAPA LUTUT NENEK NYERI DAN BENGKAK?

KUESIONER PENELITIAN SKRIPSI HUBUNGAN PENGETAHUAN PENDERITA TENTANG TUBERKULOSIS PARU DENGAN PERILAKU KEPATUHAN MINUM OBAT

Apa Obat Diabetes Untuk Komplikasi Neuropati Otonom?

MODUL-1 LUKA / TRAUMA

MATERI 7 PEMBAHASAN MASALAH

Modul ke: Pedologi. Cedera Otak dan Penyakit Kronis. Fakultas Psikologi. Yenny, M.Psi., Psikolog. Program Studi Psikologi.

MODUL TUTORIAL. Pegangan Mahasiswa SISTEM RESPIRASI. Penyusun Tim Sistem Respirasi PSPD FKK UMJ

PENILAIAN DAN KLASIFIKASI ANAK SAKIT UMUR 2 BULAN SAMPAI 5 TAHUN

MODUL 1 BATUK & SESAK PADA DEWASA

LEMBAR CALON RESPONDEN. : Pemberian informasi dan persetujuan. IV Bidan Pendidik Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara.

BAB 1 : PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Konstipasi adalah kelainan pada sistem pencernaan yang ditandai dengan

Di Desa, Rematik Sering Disebut Encok

Hamilton Depression Rating Scale (HDRS)

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang

riwayat personal-sosial

KERJASAMA DENGAN KECELAKAAN??? JANGAN!!! HINDARILAH KECELAKAAN SE- KECIL

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

TERAPI INHALASI MODUL PULMONOLOGI DAN KEDOKTERAN RESPIRASI. : Prosedur Tidakan pada Kelainan Paru. I. Waktu. Mengembangkan kompetensi.

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN. Program Studi D-IV Bidan Pendidik Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara.

APA ITU REMATIK...??? Rematik adalah penyakit peradangan. pada sendi yang bersifat menahun. atau kronis yang menyebabkan. perubahan dari bentuk sendi

Kode: NAMA MATA KULIAH. BUKU BLOK PSIK FKUB Semester, Program A Reguler TIM FASILITATOR:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

KATA PENGANTAR. Assalamu alaikum Wr. Wb.

Kesan : terdapat riwayat penyakit keluarga yang diturunkan

BAB XXIII. Masalah pada Saluran Kencing. Infeksi saluran kencing. Darah pada urin/air kencing. Keharusan sering kencing. Perembesan urin/air kencing

Latihan 1: untuk menyiapkan kondisi secara fisiologis maupun psikologis agar dapat melaksanakan latihan gerakan senam dengan baik dan benar

Anyang2an adalah rasa ingin buang air kecil lagi, pada saat air seni terakhir keluar terasa sakit. Selama anyang2an bagian bawah perut terasa sakit.

Penyebab, gejala dan cara mencegah polio Friday, 04 March :26. Pengertian Polio

- Seluruh perilaku, gerak dan aktivitas kita dikontrol oleh otak, yang terdiri dari bermilyard-milyard sel otak.

SATUAN ACARA PENYULUHAN DI BANGSAL CEMPAKA RSUD WATES INFEKSI SALURAN KEMIH (ISK)

Hubungan Karakteristik Ibu dan Asuhan yang diterima selama persalinan dengan Kejadian Persalinan Patologis di RSU Sari Mutiara Medan Tahun 2006

Anyang2an adalah rasa ingin buang air kecil lagi, pada saat air seni terakhir keluar terasa sakit. Selama anyang2an bagian bawah perut terasa sakit.

Kehamilan Resiko Tinggi. Oleh Dokter Muda Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran Universitas Andalas 2013

BAB I PENDAHULUAN. lokal di perut bagian kanan bawah (Anderson, 2002). Apendisitis

Bab 10 NYERI. A. Tujuan pembelajaran

TUTORIAL SKENARIO B BLOK X 1.1 Data Tutorial : dr. Nia Ayu Saraswati

3. Jenis kelamin 4. Obesitas. Faktor risiko yang dapat dimodifikasi : Data Penyakit Kardiovaskuler

Pola buang air besar pada anak

(ITEM REVIEW) Item Review sebagai Bagian dari Manajemen Soal TELAAH BUTIR SOAL. Pengelolaan soal 9/24/2016

1. ASUHAN IBU SELAMA MASA NIFAS

Item Review sebagai Bagian dari Manajemen Soal

BATUK & SESAK PADA ANAK

KOMPLIKASI PHLEBOTOMY

Gejala Diabetes pada Anak yang Harus Diwaspadai

BAB III TINJAUAN KASUS. Pengkajian dilakukan pada tanggal 8 Mei 2007 jam : Jl. Menoreh I Sampangan Semarang

PEMERIKSAAN ORGAN DALAM

Keluhan-keluhan Selama Kehamilan

Panduan Modul Manajemen Rumah Sakit

BAB I PENDAHULUAN. peningkatan kasus-kasus penyakit tidak menular yang banyak disebabkan oleh gaya

Lampiran 1 SURAT PERSETUJUAN SEBAGAI SUBJEK PENELITIAN ( INFORMED CONCENT) Bapak/Ibu diundang untuk berpartisipasi dalam studi hubungan dukungan

BAB I PENDAHULUAN. mengalami dispepsia (Djojoningrat, 2009). 21% penderita terkena dispepsia dimana hanya 2% dari penderita yang

BAB I PENDAHULUAN. Kurikulum Problem-Based Learning (PBL) diperkenalkan pertama kali di

Kebutuhan Dasar Ibu Bersalin. By. Ulfatul Latifah, SKM

MAKALAH ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DENGAN POST PARTUM RETENSIO PLACENTA

(Pra Penelitian) Pemilihan Skrip Manipulasi

Gonore Menyebabkan Vagina Bernanah

BAB I PENDAHULUAN. yang khusus agar ibu dan janin dalam keadaan sehat. Karena itu kehamilan yang

Temanggung. Persetujuan Studi Pendahuluan RSUD Kabupaten

Untuk mengurangi dan mencegah timbulnya gejala-gejala yang mengganggu selama kehamilan berlangsung, seperti : sakit pinggang, bengkak kaki dll

MODUL LEMAH SEPARUH BADAN

DIAGNOSA PENYAKIT JANTUNG DENGAN METODE PENELUSURAN FORWARD CHAINNING-DEPTH FIRST SEARCH

BAB I PENDAHULUAN. suksesnya sistem kesehatan adalah pelaksanaan pelayanan kefarmasian (Hermawati, kepada pasien yang membutuhkan (Menkes RI, 2014).

FORMULIR KLAIM CACAT TETAP TOTAL ATAU SEMENTARA

BAB I PENDAHULUAN. dimana dijumpai beraneka ragam jenis keluhan antara lain gangguan neuromuskular,

MODUL PROBLEM BASED LEARNING GANGGUAN TIDUR

UNIVERSITAS INDONUSA ESA UNGGUL FAKULTAS ILMU - ILMU KESEHATAN PROGAM STUDI ILMU KEPERAWATAN KUESIONER PENELITIAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang penelitian. Apendisitis akut adalah penyebab paling sering dari nyeri abdomen akut yang

SATUAN ACARA PENYULUHAN MANAJEMEN NYERI PADA LUKA POST OPERASI

BAHAN AJAR PENYAKIT JANTUNG HIPERTENSIF DAN

CHECKLIST ANAMNESIS KASUS NYERI KEPALA

LEMBAR PENJELASAN KEPADA RESPONDEN

MANAJEMEN TERPADU BALITA SAKIT MODUL - 2 PENILAIAN DAN KLASIFIKASI ANAK SAKIT UMUR 2 BULAN SAMPAI 5 TAHUN

EFFEKTIFITAS SENAM HAMIL TERHADAP LAMA PERSALINAN KALA I PRIMIPARA ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

ANAMNESIS. I. Identitas. 1. Nama : Ny. Bandi. 3. Jenis Kelamin : Perempuan. 4. Alamat : Jalan Taman S.Parman II no. 5 Rt. 09/ Rw.

Tentang Penyakit SIPILIS dan IMPOTEN...!!! Posted by AaZ - 12 Aug :26

LAMPIRAN. Lampiran 1. Kuesioner Penelitian KUESIONER. 1. Jenis Kelamin : 2. Usia : Hamilton Rating Scale for Anxiety (HRS-A)

LAPORAN KEGIATAN PENGABDIAN MASYARAKAT REGULER

PENGARUH DISMENORE TERHADAP AKTIVITAS PADA SISWI SMK BATIK 1 SURAKARTA

Transkripsi:

PERSAMAAN PERSEPSI TUTORIAL SISTEM UROGENITALIA 13 APRIL 2015 Program Studi Pendidikan Dokter FKK UMJ

Modul tutorial Modul 1 (bengkak pada wajah dan perut) Modul 2 ( produksi kencing menurun) Modul 3 ( sakit perut mendadak) Modul 4 ( Sulit Berkemih) Modul 4 (luka pada alat kelamin) Pleno modul I dan II Pleno modul III dan IV

Skenario. Modul I Bengkak Pada Wajah dan Perut Seorang anak laki-laki, 12 thn, dibawa oleh ibunya ke Puskesmas dengan wajah, perut dan kedua tungkai bengkak. Pembengkakan terjadi sejak 3 minggu yang lalu yang makin lama semakin bertambah. Tidak ada demam dan tandatanda infeksi lain.

Skenario. Modul II Produksi Kencing Menurun Seorang laki-laki, 68 thn, masuk rumah sakit dengan keluhan produksi kencing berkurang. Gejala ini disertai muntah-muntah, merasa sangat lemas dan malaise. Dua minggu sebelumnya penderita merasa sangat lemas dan sakit seluruh tubuh, terutama lengan dan kaki, dan penderita minum obat untuk mengurangi rasa sakit tsb.

Skenario.modul III Sakit Perut Mendadak Seorang laki-laki, 35 thn, datang ke RS dengan keluhan sakit di daerah perut kanan dan menjalar sampai ke bawah 5 jam yang lalu. Sakitnya bersifat mendadak. Penderita merasa mual tapi tidak sampai muntah, tidak ada demam.

Skenario. Sulit berkemih Seorang anak laki-laki usia 2 tahun diantar ke Rumah Sakit dengan keluhan menangis saat buang air kecil. Kadang-kadang disertai demam yang dirasakan sejak 5 hari yang lalu. Hari ini tidak bisa kencing.

Skenario modul 4 Luka Pada Alat Kelamin Seorang laki-laki, 21 tahun datang ke Puskesmas dengan keluhan luka pada kepala kemaluannya. Lesi tersebut mulai kira-kira 10 atau 15 hari lalu dengan papul yang kemudian pelan-pelan berubah menjadi borok. Pada pemeriksaan fisik ditemukan: temperatur 37C, nadi 80/menit, pernafasan 16/menit

Modul IV case based learning Seorang pria, initial S,70 tahun mengeluh nyeri punggung kiri sejak 1 hari SMRS nyeri pinggang kiri dirasakan mendadak, menjalar ke perut bagian depan sejak 1 hari yang lalu, sebelumnya keluhan pernah dirasakan, hilang timbul.

Tugas Mahasiswa 1. mengikuti seluruh proses tutorial 2. berkoordinasi hasil diskusi dengan tutor dalam menyusun laporan dan slide presentasi 3. wajib membuat laporan 4. wajib mengikuti seluruh proses diskusi pleno

7 langkah penyelesaian masalah 1. Klarifikasi istilah yang tidak jelas dalam pemicu di atas (bila ada), dan tentukan kata/ kalimat kunci pemicu tersebut. 2. Identifikasi problem dasar pemicu diatas dengan, dengan membuat beberapa pertanyaan penting, yang akan dijadikan data untuk identifikasi masalah. 3. Analisa problem-problem tersebut secara kritis dengan menjawab pertanyaan-pertanyaan diatas. Disini diperlukan penerapan berpikir kritis, serta pendalaman ilmu dasar kedokteran yang relevan. 4. Klasifikasikan jawaban atas pertanyaan-pertanyaan tersebut di atas. Perumusan hipotesis / plausible explanation, Identifikasi dan karakteristik pengetahuan yang diperlukan, Identifikasi pengetahuan yang telah diketahui. 5. Tentukan tujuan pembelajaran yang ingin di capai oleh mahasiswa untuk pemicu tersebut diatas. Mengidentifikasi apa yang belum dipelajari. 6. Cari sebanyak mungkin informasi tambahan tentang pemicu di luar kelompok tatap muka. Pengumpulan pengetahuan baru dari learning resource yang telah dikumpulkan. Langkah 6 dilakukan peserta diskusi dengan belajar mandiri. 7. Laporkan semua informasi yang didapat, Sintesis pengetahuan lama/baru(evidence based) dan pengetahuannya dengan menerapkan pada masalah, untuk mengetahui seberapa jauh masalah tersebut dapat dijelaskan.

Laporan presentasi proses diskusi disusun secara sistematik (power point) sbb : Judul modul dan nama kelompok, tutor Scenario Kata kunci Pertanyaan/permasalahan yang ditemukan Menjawab pertanyaan/pembahasan Analisa masalah/hipotesa Menarik kesimpulan Referensi.