SAMBUTAN KETUA DPR-RI. Pada Jamuan Makan Siang dengan Peserta International Youth Forum on Climate Change (IYFCC) Jakarta, 28 Februari 2011

dokumen-dokumen yang mirip
TIN206 - Pengetahuan Lingkungan Materi #10 Genap 2016/2017. TIN206 - Pengetahuan Lingkungan

STUDI PREFERENSI MIGRASI MASYARAKAT KOTA SEMARANG SEBAGAI AKIBAT PERUBAHAN IKLIM GLOBAL JANGKA MENENGAH TUGAS AKHIR

PERUBAHAN IKLIM DAN BENCANA LINGKUNGAN DR. SUNARTO, MS FAKULTAS PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

SAMBUTAN BUPATI SLEMAN PADA PUNCAK ACARA PERINGATAN HARI LINGKUNGAN HIDUP SE-DUNIA TINGKAT KABUPATEN SLEMAN TAHUN 2014 TANGGAL : 27 JUNI 2014

PEMANASAN GLOBAL: Dampak dan Upaya Meminimalisasinya

Perubahan Iklim? Aktivitas terkait pemanfaatan sumber daya energi dari bahan bakar fosil. Pelepasan emisi gas rumah kaca ke udara

PENDAHULUAN Latar Belakang

TINJAUAN PUSTAKA. udara pada saat tertentu dan di wilayah tertentu yang relatif sempit pada jangka

Iklim Perubahan iklim

PEMANASAN GLOBAL Dampak terhadap Kehidupan Manusia dan Usaha Penanggulangannya

Nations Framework Convention on Climate Change (Konvensi Kerangka Kerja Perserikatan

TAMBAHAN LEMBARAN NEGARA R.I

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA, PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

I. PENDAHULUAN. manusia dalam penggunaan energi bahan bakar fosil serta kegiatan alih guna

BAB I PENDAHULUAN. memberikan dampak positif seperti mudahnya berkomunikasi maupun berpindah

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

TANYA-JAWAB Pemanasan Global dan Perubahan Iklim

MAKALAH PEMANASAN GLOBAL

SAMBUTAN KETUA DPR RI PADA ACARA PELANTIKAN PENGURUS KAUKUS PEREMPUAN PARLEMEN REPUBLIK INDONESIA (KPP-RI) Periode

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA, PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Indonesia merupakan negara yang kaya akan sumber daya alam

BAB I PENDAHULUAN. 1 P. Nasoetion, Pemanasan Global dan Upaya-Upaya Sedehana Dalam Mengantisipasinya.

PEMANASAN GLOBAL PENYEBAB PEMANASAN GLOBAL

BAB I PENDAHULUAN. I.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN I.1

I. PENDAHULUAN. ini. Penyebab utama naiknya temperatur bumi adalah akibat efek rumah kaca

Wiwi Widia Astuti (E1A012060) :Pengetahuan Lingkungan ABSTRAK

PENDAHULUAN. Latar Belakang. Rataan suhu di permukaan bumi adalah sekitar K (15 0 C ), suhu

PEMANASAN GLOBAL. 1. Pengertian Pemanasan Global

BAB I PENDAHULUAN. pada pertengahan abad ke-20 yang lalu. Hal ini ditandai antara lain dengan

BAB I PENDAHULUAN. Perubahan iklim sekarang ini perlu mendapatkan perhatian yang lebih

Kebijakan Ristek Dalam Adaptasi Perubahan Iklim. Gusti Mohammad Hatta Menteri Negara Riset dan Teknologi

Rencana Aksi Daerah Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca Provinsi Jambi Tahun I. PENDAHULUAN

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 71 TAHUN 2011 TENTANG PENYELENGGARAAN INVENTARISASI GAS RUMAH KACA NASIONAL

Peningkatan Kepedulian dan Pemahaman Masyarakat akan Dampak Perubahan Iklim. oleh: Erna Witoelar *)

I. PENDAHULUAN Latar Belakang

UPAYA JERMAN DALAM MENANGGULANGI PEMANASAN GLOBAL ( ) RESUME SKRIPSI

APA ITU GLOBAL WARMING???

Geografi. Kelas X ATMOSFER VII KTSP & K Iklim Junghuhn

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 71 TAHUN 2011 TENTANG PENYELENGGARAAN INVENTARISASI GAS RUMAH KACA NASIONAL

BAB I PENDAHULUAN. bahasa, kepulauan tidak hanya berarti sekumpulan pulau, tetapi juga lautan yang

1. PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. banyak sekali dampak yang ditimbulkan oleh pemanasan global ini.

PENDEKATAN TEORITIS. Tinjauan Pustaka

Draft Komik. Tema : Perubahan Iklim dan REDD. Judul :

SMA/MA IPS kelas 10 - GEOGRAFI IPS BAB 5. DINAMIKA ATMOSFERLATIHAN SOAL 5.5. La Nina. El Nino. Pancaroba. Badai tropis.

SAMBUTAN. PADA PEMBUKAAN SEMINAR BENANG MERAH KONSERVASI FLORA DAN FAUNA DENGAN PERUBAHAN IKLIM Manado, 28 Mei 2015

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. pihak menanggung beban akibat aktivitas tersebut. Salah satu dampak yang paling

SUMBER DAYA ENERGI MATERI 02/03/2015 JENIS ENERGI DAN PENGGUNAANNYA MINYAK BUMI

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

PEMANASAN GLOBAL. Efek Rumah Kaca (Green House Effect)

FIsika PEMANASAN GLOBAL. K e l a s. Kurikulum A. Penipisan Lapisan Ozon 1. Lapisan Ozon

Krisis Pangan, Energi, dan Pemanasan Global

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 71 TAHUN 2011 TENTANG PENYELENGGARAAN INVENTARISASI GAS RUMAH KACA NASIONAL

I. PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. (terutama dari sistem pencernaan hewan-hewan ternak), Nitrogen Oksida (NO) dari

BAB I PENDAHULUAN. Di permukaan bumi ini, kurang lebih terdapat 90% biomasa yang terdapat

lingkungan untuk kepentingan generasi sekarang dan mendatang.

SAMBUTAN MENTERI LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN PADA KONFERENSI INTERNASIONAL EKOSISTEM MANGROVE BERKELANJUTAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG. Didorong oleh issue perubahan iklim dunia yang menghangat belakangan ini

BAB I PENDAHULUAN. bisnis dan pemimpin politik untuk merespon berbagai tantangan dari ancaman

MENGURANGI EMISI GAS RUMAH KACA

Perubahan iklim dan dampaknya terhadap Indonesia

Global Warming. Kelompok 10

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Sambutan Presiden RI pada Peringatan Hari Menanam Pohon Indonesia, Cengkareng, 28 November 2012 Rabu, 28 November 2012

FENOMENA GAS RUMAH KACA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA, PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

Kerjasama Internasional Mengenai Perubahan Iklim ME4234 KEBIJAKAN IKLIM

ALAM. Kawasan Suaka Alam: Kawasan Pelestarian Alam : 1. Cagar Alam. 2. Suaka Margasatwa

LKS EFEK RUMAH KACA, FAKTA ATAU FIKSI. Lampiran A.3

SAMBUTAN KETUA DPR RI PADA ACARA PENGUCAPAN SUMPAH ANGGOTA DPR RI PENGGANTI ANTAR WAKTU. Kamis, 29 Desember 2011

SLHD Provinsi DKI Jakarta Tahun 2015

DAFTAR ISI 1. PENDAHULUAN.5 2. MENGENAL LEBIH DEKAT MENGENAI BENCANA.8 5W 1H BENCANA.10 MENGENAL POTENSI BENCANA INDONESIA.39 KLASIFIKASI BENCANA.

BAB I PENDAHULUAN. Peningkatan konsentrasi gas rumah kaca (GRK) seperti karbon dioksida

Assalamu alaikum wa Rahmatullahi wa Barakatuh, Salam Sejahtera Untuk Kita Semua,

PEMERINTAH DAERAH SUMATERA BARAT DALAM PENGURANGAN DAMPAK PERUBAHAN IKLIM

BAB I PENDAHULUAN. didefinisikan sebagai peristiwa meningkatnya suhu rata-rata pada lapisan

BAB I PENDAHULUAN. Hutan merupakan pusat keragaman berbagai jenis tumbuh-tumbuhan yang. jenis tumbuh-tumbuhan berkayu lainnya. Kawasan hutan berperan

ANCAMAN GLOBALISASI. Ali Hanapiah Muhi Juli, komunikasi. Revolusi informasi mengarahkan kita ke dalam milenium ketiga

Perlu Inovasi Teknologi Mengurangi Emisi Gas Rumah Kaca dari Lahan Pertanian

I. PENDAHULUAN. global. Peningkatan suhu ini oleh IPCC (Intergovernmental Panel on Climate

seribu tahun walaupun tingkat emisi gas rumah kaca telah stabil. Ini mencerminkan besarnya kapasitas panas dari lautan.

Perubahan iklim dunia: apa dan bagaimana?

EVALUASI BAB IX EFEK RUMAH KACA DAN PEMANASAN GLOBAL : MUHAMMAD FIRDAUS F KELAS : 11 IPA 3

Percepatan Peningkatan Aksi-aksi Perubahan Iklim di Tingkat Global : Pandangan Kelompok Masyarakat Sipil

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PERESMIAN SMK TARUNATAMA SEBAGAI SEKOLAH ENERGI TERBARUKAN DAN RAMAH LINGKUNGAN

KEBIJAKAN NASIONAL ANTISIPASI DAMPAK PERUBAHAN IKLIM TERHADAP SEKTOR KELAUTAN DAN PERIKANAN. Deputi Bidang SDA dan LH

Iklim Telah Berubah, Selanjutnya Bagaimana?

Pidato singkat tentang lingkungan sekolah. Assalamualaikum Wr.Wb. Yth. Bapak/Ibu Guru yang kami hormati Serta teman-temanku semua yang saya cintai

BAB 1 PENDAHULUAN. Hubungan faktor..., Amah Majidah Vidyah Dini, FKM UI, 2009

Makalah Pemanasan Global Dan Perubahan Iklim

SMP kelas 9 - FISIKA BAB 4. SISTEM TATA SURYALatihan Soal 4.10

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 61 TAHUN 2011 TENTANG RENCANA AKSI NASIONAL PENURUNAN EMISI GAS RUMAH KACA

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BMKG SAMBUTAN KEPALA BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA PADA UPACARA BENDERA DALAM RANGKA HARI METEOROLOGI DUNIA KE 60 TAHUN 2010

II. TINJAUAN PUSTAKA. Peningkatan suhu rata-rata bumi sebesar 0,5 0 C. Pola konsumsi energi dan

BAB I PENDAHULUAN. Laporan dari Intergovernmental Panel on Climate Change (IPCC)

Transkripsi:

KETUA DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA SAMBUTAN KETUA DPR-RI Pada Jamuan Makan Siang dengan Peserta International Youth Forum on Climate Change (IYFCC) Jakarta, 28 Februari 2011 Assalamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh, Salam Sejahtera Untuk Kita Semua, Ketua World Assembly of Youth, Ketua Asian Youth Council, Para Pengurus KNPI, DPD KNPI seluruh Indonesia, Para Peserta International Youth Forum on Climate Change (IYFCC), Hadirin yang berbahagia, Sebuah kehormatan bagi saya dapat berkesempatan menerima kunjungan saudara-saudara para peserta Forum Internasional Pemuda untuk Perubahan Iklim (International Youth Forum on Climate Change (IYFCC), pada siang hari ini. Tidaklah berlebihan, jika pada kesempatan yang berbahagia ini, saya atas nama pimpinan DPR dan segenap Anggota DPR menyampaikan Selamat Datang kepada saudara-saudara semua, dengan harapan, kehadiran anda akan 1

membawa manfaat, tidak hanya bagi anda semua para peserta, juga bagi kami Lembaga Perwakilan Rakyat Republik Indonesia. Saya amat menyambut baik diselenggarakannya Forum Pemuda Internasional untuk Perubahan Iklim oleh World Assembly of Youth, Asian Youth Council, dan Pengurus KNPI, yang membahas upaya membangun kesadaran pemuda untuk menjadi pelopor dalam mengatasi perubahan iklim. Tindaklanjut forum ini sangat perlu disampaikan kepada pimpinan negara masing-masing, dan sangat penting artinya agar setiap negara lebih peduli dan lebih fokus dalam menjalankan kebijakan mengurangi emisi karbon dan mewaspadai perubahan iklim global. Saudara-saudara sekalian, Perubahan iklim adalah perubahan yang terjadi pada variabel iklim, khususnya suhu udara dan curah hujan yang terjadi secara berangsur-angsur dalam jangka waktu yang panjang. Perubahan tersebut utamanya disebabkan oleh kegiatan manusia (anthropogenic), khususnya yang berkaitan dengan pemakaian bahan bakar fosil dan alih-guna lahan. Kegiatan manusia yang dimaksud adalah kegiatan yang telah menyebabkan peningkatan konsentrasi gas rumah kaca (GRK) di atmosfer, khususnya dalam bentuk karbondioksida (CO2), metana (CH4), dan nitrousoksida (N2O). Gas-gas inilah yang selanjutnya menentukan peningkatan suhu udara, yang berakibat atmosfer bumi makin panas dengan laju yang setara dengan perubahan konsentrasi gas rumah kaca. 2

Selama bertahun-tahun kita telah terus-menerus melepaskan karbondioksida ke atmosfir. Hal ini menyebabkan meningkatnya selimut alami dunia, yang menuju kearah meningkatnya suhu iklim dunia, dan perubahan iklim yang tidak dapat diprediksikan. Mencairnya tudung es di kutub, meningkatnya suhu lautan, kekeringan yang berkepanjangan, penyebaran wabah penyakit berbahaya, banjir besar-besaran, fenomena pemutihan karang (coral bleaching), dan gelombang badai besar, adalah sebagian dari akibat pemanasan global. Negara pesisir pantai, negara kepulauan, dan daerah negara yang kurang berkembang, akan terkena dampak paling besar. Kita percaya bahwa hanya dengan langkah pengurangan emisi gas rumah kaca yang sistematis dan radikal dapat mencegah perubahan iklim yang dapat mengakibatkan kerusakan yang lebih parah kepada ekosistem dunia dan penduduk yang tinggal didalamnya. Hadirin sekalian, Isu perubahan iklim merupakan isu yang penting, mengingat perubahannya sudah dirasakan di banyak negara. Isu mengenai adaptasi, mitigasi, teknologi yang digunakan, penyaluran dana pada negara-negara berkembang, deforestasi, dan lain-lainnya, perlu didiskusikan dan ditemukan cara penyelesaiannya. Perlunya pembahasan dan negosiasi juga perlu dilakukan, mengingat Kyoto Protocol akan habis masa berlakunya pada tahun 2012. 3

Pelarangan menggunakan energi fosil, memang tidak serta-merta bisa dilakukan. Masih terdapat banyak dilema, mengingat ada banyak wilayah yang belum dialiri listrik dan energi fosil masih dibutuhkan untuk negara-negara berkembang dalam menumbuhkan kegiatan ekonomi mereka. 'Di satu sisi kita menginginkan agar ekonomi bisa berjalan dan kemiskinan bisa dihilangkan. Namun di sisi lain, penggunaan energi fosil masih merupakan salah satu alternatif termudah untuk merealisasikan hal ini. Hadirin sekalian, Menangani isu perubahan iklim global diperlukan adanya kemauan politik dari para pemimpin negara-negara di dunia, dan telah menjadi permasalahan dunia secara global. Peubahan iklim, juga sudah menjadi isu yang penting dan perlu dibicarakan secara serius dalam berbagai pertemuan dunia, termasuk pertemuan Conference of Parties (COP) 13 United Nations Framework Convention on Climate Change (UNFCCC) yang berlangsung di Bali tahun 2007, dan forum International Youth Forum on Climate Change yang sekarang kita selenggarakan. Kemauan politik ini sangat penting, sebab, selama ini isu perubahan iklim dan pemanasan global hanya sebatas isu tanpa adanya kemauan politis yang kuat dari masing-masing pemimpin negara. Adanya partisipasi aktif dari negara maju merupakan hal yang ditunggu negaranegara sedang berkembang. Negara sedang berkembang mengiginkan adanya langkah nyata yang diambil negara maju. 4

Dengan demikian, saya berharap kepada para pemuda yang tergabung dalam World Assembly of Youth, Ketua Asian Youth Council, maupun KNPI, untuk bisa mengambil peran dalam mempengaruhi kebijakan para pemimpin negara masing-masing, untuk lebih peduli terhadap resiko bencana yang diakibatkan oleh perubahan iklim global. Mudah-mudahan, langkah ini bisa diikuti oleh berbagai forum lainnya, sehingga kita bisa benar-benar bisa menunjukkan kepedulian terhadap bumi yang kita cintai ini. Demikianlah hal-hal yang dapat saya sampaikan pada kesempatan yang berbahagia ini, semoga kita dapat memetik manfaat dari kegiatan ini. Sekian, Terima kasih Wallahul Muwaffiq Ila Aqwamith Thariq Wassalamu alaikum Warahmatullahiwabarakatuh Jakarta, 28 Februari 2011 KETUA DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA Dr. H. Marzuki Alie 5