BAB I PENDAHULUAN. meliputi kafe, franchise dan sewa ruang untuk keperluan meeting. Dari beberapa

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. tablet, HP, LCD/Monitor, speaker dan lain-lain.total pelanggan yang tercatat

BAB IV DESKRIPSI KERJA PRAKTIK. satu usaha yang didirikan adalah Surya Mart. Saat ini Surya Mart masih

BAB I PENDAHULUAN. JATIM yang meliputi sub-sub divre yang ada di dalamnya. Pada Sub Divre

BAB I PENDAHULUAN. Bagian penmaru dan Rektor mengalami kesulitan dalam mengambil

BAB I PENDAHULUAN Latar belakang. Penggajian merupakan salah satu hal yang penting dalam hak asasi manusia

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan tersebut agar lebih maju dan berkembang. Dengan kemajuan sistem

BAB I PENDAHULUAN. dibutuhkan oleh suatu perusahaan. Banyak perusahaan perusahaan luar negeri

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Peran teknologi informasi sangat penting dalam perkembangan dunia

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan dunia teknologi informasi dari tahun ke tahun semakin

BAB I PENDAHULUAN. Perpustakaan SMA Negeri 3 Nganjuk merupakan bagian yang. menunjang perkembangan pengetahuan dari civitas yang ada pada instansi

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Kemajuan teknologi informasi telah merambah dengan cepat ke berbagai

dan menyediakan pihak luar tertentu dengan laporan-laporan yang diperlukan. lebih dari 2000 jumlah barang yang terdapat di Toserba Santi Jaya.

BAB I PENDAHULUAN. Homestay The Rumah Kita merupakan city hotel di kota Lumajang, strategis dan berada pada pusat kota, Homestay The Rumah Kita sering

DAFTAR ISI. Halaman. ABSTRAK... vii. KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... xiii. DAFTAR GAMBAR... xiv. DAFTAR LAMPIRAN...

DAFTAR ISI. Halaman. ABSTRAK... vii. KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... xiv. DAFTAR LAMPIRAN...

BAB I PENDAHULUAN. partner dalam kelangsungan bisnis suatu perusahaan. Bagi perusahaan-perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. ketatnya persaingan diantara para pelaku bisnis yang berada pada setiap

BAB I PENDAHULUAN. alat-alat IT dan menerima jasa perbaikan (service) alat-alat IT. Pada bagian

BAB I PENDAHULUAN. memerlukan informasi yang cepat dan akurat. Oleh karena itu diperlukan sistem

BAB I PENDAHULUAN. bidang penjualan obat-obatan dan barang-barang pendukung kesehatan seperti

BAB I PENDAHULUAN. digunakan sebagai sarana pelatihan siswa jurusan akuntansi SMK Negeri 1

BAB I PENDAHULUAN. Perusahan bengkel otomotif terdapat beberapa proses transaksi yang sering

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perpustakaan merupakan faktor penting di dalam penunjang kebutuhan

STIKOM SURABAYA. 1.1 Latar Belakang Masalah BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi yang semakin maju pada saat ini memacu

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Sistem penjualan merupakan bagian yang penting dalam pengoperasian

DAFTAR ISI. ABSTRAK... Error! Bookmark not defined. DAFTAR ISI... 1 DAFTAR TABEL... 4 DAFTAR GAMBAR... 5 DAFTAR LAMPIRAN... 7

BAB I PENDAHULUAN. data barang, jumlah dan harga barang, data para supplier, serta data transaksi

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR... xiii. DAFTAR ISI... xv. DAFTAR TABEL... xvii. DAFTAR GAMBAR... xix. DAFTAR LAMPIRAN... xxiii BAB I PENDAHULUAN...

BAB I PENDAHULUAN. lonjakan dalam pendaftaran mahasiswa baru, sehingga pada bagian Penmaru dan

BAB I PENDAHULUAN. penyampaian informasi kepada publik. Persaingan dalam dunia pendidikan

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Dinas Tenaga Kerja Kota Surabaya merupakan salah satu instansi

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Seiring berkembangnya teknologi dalam setiap perusahaan, maka jumlah

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini pusat perbelanjaan tumbuh pesat di kota-kota besar di Indonesia.

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi informasi semakin pesat,

BAB I PENDAHULUAN. membuka lapangan pekerjaan bagi tenaga medis. BPS Farida Hadjri yang

BAB I PENDAHULUAN. Teknologi Informasi yang sangat berkembang dirasakan hampir

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan ilmu pengetahuan dan Teknologi Informasi (TI) hampir

DAFTAR ISI. ABSTRAK... vi. KATA PENGANTAR... vii. DAFTAR TABEL... xii. DAFTAR GAMBAR... xiii. DAFTAR LAMPIRAN... xvi BAB I PENDAHULUAN...

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR... vii. DAFTAR GAMBAR... xii. DAFTAR LAMPIRAN... xviii

BAB I PENDAHULUAN. menambah kompleksitas permasalahan khususnya dibidang kesehatan

BAB I PENDAHULUAN. kelancaran atau kecepatan penyelesaian berbagai pekerjaan apapun.

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Teknologi informasi telah menimbulkan dampak yang cukup besar bagi

BAB I PENDAHULUAN. sumber informasi gaji pegawai. Pengelolaan dan pengolahan data penggajian

BAB I PENDAHULUAN. keperluan dari berbagai bidang semakin cepat khususnya pada bidang teknologi

BAB 1 PENDAHULUAN. diproduksi oleh usaha konveksi. Salah satu Distro yang ada di kota Bandung

BAB I PENDAHULUAN. mempermudah proses pengambilan keputusan selanjutnya. PT. Telekomunikasi Indonesia, Tbk (TELKOM) merupakan Badan Usaha

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Koperasi pegawai PT Prosam Plano adalah koperasi yang bergerak di

BAB I PENDAHULUAN. menggunakan aplikasi microsoft exel, yang mengakibatkan kinerja dari petugas. tanggal dilaksanakannya kegiatan, dan tahun.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. CV. Langgeng Jaya merupakan suatu usaha dagang yang bergerak dalam

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN TUNAI PADA SUMBER JAYA FURNITURE

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Salah satu cara pemerintah dalam meningkatkan taraf kesejahteraan hidup

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang 1.2. Ruang Lingkup Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. pengaruh pada informasi penerimaan barang yang diperoleh dari supplier. Oleh

BAB I PENDAHULUAN. madya VI no.2 Surabaya. Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Surabaya sendiri

DAFTAR ISI. ABSTRAK... vi. KATA PENGANTAR... vii. DAFTAR ISI... ix. DAFTAR GAMBAR... xiv. DAFTAR TABEL... xxi BAB I PENDAHULUAN...

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. SD Negeri Pagesangan adalah sekolah dasar yang dirancang untuk

BAB I PENDAHULUAN. Sistem informasi merupakan salah satu kunci penting dalam pengelolaan

BAB I PENDAHULUAN. Tugas Akhir ini, selanjutnya Akumulator akan disebut aki.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. baik dan canggih. Teknologi yang dibutuhkan bukan saja berupa perangkat keras

BAB I PENDAHULUAN. (PMKS), Mobilisasi Potensi dan Sumber Kesejahteraan Sosial (PSKS), serta

BAB I PENDAHULUAN. Pada keadaan perekonomian seperti saat ini, tidak sedikit terdapat

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. PT Graha Amani Laksana merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi informasi semakin pesat,

BAB I PENDAHULUAN. usaha logistik/pergudangan, survei dan pemberantasan hama, penyediaan karung

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. CV. Hikmah Utama adalah sebagai salah satu perusahaan yang bergerak

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR... ii. DAFTAR ISI... iv. DAFTAR GAMBAR... vii. DAFTAR TABEL... x BAB I PENDAHULUAN Rumusan Masalah...

BAB I PENDAHULUAN. menuntun manusia ke dalam era informasi, dimana kebutuhan manusia akan

BAB I PENDAHULUAN. Latar Belakang. Perpustakaan merupakan jantung utama dan wajib dimiliki bagi suatu

BAB I PENDAHULUAN. (Hardware) dan juga berupa perangkat lunak (Software), tetapi mempunyai nilai

DAFTAR ISI ABSTRAK... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR TABEL... DAFTAR LAMPIRAN... BAB I PENDAHULUAN... 1

BAB I PENDAHULUAN. (DMC) merupakan perusahaan yang bergerak dibidang pembuatan produk

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan ilmu pengetahuan dan Teknologi Informatika (IT) hampir

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap Tahun 2009/2010

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan teknologi informasi (TI) yang cukup

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. PT. Toyota Astra Motor Surabaya merupakan perusahaan yang bergerak

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan teknologi informasi saat ini berkembang dengan pesat

BAB I PENDAHULUAN. PT. Irhamna Progres Mandiri adalah perusahaan dagang (supplier) oli import, penjualan oli di pulau Jawa maupun di luar pulau Jawa.

BAB I PENDAHULUAN. Dalam pembangunan ekonomi di Indonesia, usaha kecil selalu. sector ini mampu menunjang upaya pemerataan sebagai salah satu tujuan

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pengadaan barang jasa di Kabupaten Sidoarjo membuat sibuk Pemerintah

BAB I PENDAHULUAN. Klinik H2LC adalah klinik Aesthetic & Anti Aging yang berkonsisten

BAB I PENDAHULUAN. mojosari, masalah yang di hadapi oleh SMK NASIONAL saat ini adalah para

BAB I PENDAHULUAN. tempat parkir di perusahaan PT. Surya Toto Indonesia Tbk. Jumlah kendaraan

STIKOM SURABAYA DAFTAR ISI. Halaman. ABSTRAK... vi. KATA PENGANTAR... vii. DAFTAR ISI... ix. DAFTAR TABEL... xii. DAFTAR GAMBAR...

BAB I PENDAHULUAN. operasinya mendapat julukan baru, yaitu teknologi informasi.

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Peran Sistem Informasi dalam perusahaan sangatlah penting. Terutama

BAB IV DISKRIPSI PEKERJAAN

BAB I PENDAHULUAN. (Hardware) dan juga berupa perangkat lunak (Software), tetapi mempunyai nilai

STMIK GI MDP. Program Studi Komputerisasi Akuntansi Tugas Akhir Ahli Madya Semester Ganjil Tahun 2010/2011

BAB I PENDAHULUAN. dalam penjualan peralatan alat listrik. UD Novanel Setia yang berdiri pada tahun

BAB I PENDAHULUAN. sudah memiliki cabang di Kamal Madura dan di pelabuhan Probolinggo. karyawan yang di kelompokan menjadi 3 bagian, yaitu :

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. berakibat bahwa di suatu perusahaan yang barang penjualannya lengkap maka

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

APLIKASI INSTALASI PENJUALAN OBAT DI FARMASI PUSKESMAS MANTUP

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1..1Latar Belakang Masalah. Perpustakaan sekolah merupakan salah satu jenis perpustakaan yang ada.

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang PT. Layindo Surya Gemilang adalah perusahaan yang bergerak di bidang perdagangan umum dan jasa. Perusahaan ini memiliki beberapa lingkup usaha meliputi kafe, franchise dan sewa ruang untuk keperluan meeting. Dari beberapa lingkup usaha tersebut, PT. Layindo Surya Gemilang juga memiliki usaha berupa minimarket. Surya Mart merupakan nama dari minimarket tersebut yang menyediakan berbagai kebutuhan sehari-hari seperti makanan, minuman, peralatan rumah tangga, obat-obatan, dan berbagai kebutuhan lainnya. Surya Mart mulai beroperasi pada Juni 2014. Berdirinya Surya Mart diharapkan dapat menambah pemasukan perusahaan serta memenuhi kebutuhan sehari-hari bagi pelanggan dengan harga yang terjangkau. Surya Mart didirikan sebagai salah satu bentuk usaha PT. Layindo Surya Gemilang yang memiliki target pasar warga sekitar minimarket maupun pengendara kedaraan bermotor yang melintas. Sistem penjualan Surya Mart sama dengan minimarket pada umumnya. Pelanggan memilih barang yang akan dibeli kemudian membawanya ke bagian kasir untuk dicatat dan dihitung total biaya yang barus dibayar. Saat ini pencatatan masih dilakukan secara manual menggunakan nota rangkap 2, rangkap pertama diberikan kepada pelanggan dan rangkap kedua disimpan sebagai arsip transaksi penjualan. Mengingat pencatatan masih dilakukan secara manual maka dapat terjadi kesalahan mencatat dan waktu yang dibutuhkan menjadi lebih lama, maka diperlukan adanya alat bantu untuk meningkatkan ketepatan dan kecepatan transaksi. Seluruh nota penjualan setiap 1

2 harinya diserahkan kepada manager keuangan untuk direkap kemudian membuat laporan penjualan. Pembuatan laporan penjualan membutuhkan waktu yang lama karena masih dilakukan secara manual. Laporan penjualan berguna untuk memantau frekuensi penjualan setiap harinya, apakah mengalami peningkatan atau penurunan. Pihak minimarket harus melakukan kontrol stok barang untuk mengetahui apakah barang masih ada atau sudah habis. Kontrol stok dilakukan dengan cara melihat dan menghitung stok secara langsung, proses ini dapat menghabiskan banyak waktu. Risiko yang dapat terjadi ketika kontrol stok tidak berjalan dengan baik adalah habisnya stok barang yang dapat menghambat transaksi penjualan dan mengakibatkan berkurangnya minat pelanggan untuk melakukan pembelian di Surya Mart. Dari permasalahan yang telah disebutkan, akan dibuat aplikasi kasir yang diharapkan dapat mendukung proses bisnis yang ada pada Surya Mart dan dapat memberikan kecepatan transaksi serta laporan penjualan secara cepat dan akurat sehingga proses bisnis Surya Mart dapat berjalan lebih baik dan mampu bersaing dengan pihak kompetitor. 1.2 Perumusan Masalah Berdasarkan uraian pada latar belakang di atas, dapat dirumuskan permasalahan yaitu bagaimana membuat aplikasi penjualan barang yang dapat mendukung proses transaksi penjualan serta pembuatan laporan pada Surya Mart.

3 1.3 Batasan Masalah Batasan masalah dalam pembuatan aplikasi penjualan barang pada Surya Mart PT. Layindo Surya Gemilang sebagai berikut: 1. Aplikasi hanya menangani transaksi penjualan secara tunai. 2. Aplikasi tidak menangani masalah akuntansi dan penentuan harga pokok penjualan 3. Aplikasi menangani promo potongan harga, gratis barang, dan voucher. 4. Aplikasi menggunakan Barcode Scanner. 5. Aplikasi yang dibuat berbasis desktop 1.4 Tujuan Tujuan dari pembuatan aplikasi penjualan barang pada Surya Mart PT. Layindo Surya Gemilang adalah : 1. Menghasilkan aplikasi yang dapat mempercepat proses transaksi penjualan barang di Surya Mart. 2. Menghasilkan aplikasi yang dapat menampilkan laporan penjualan secara cepat dan akurat sesuai periode yang dibutuhkan. 1.5 Manfaat Manfaat dari pembuatan aplikasi penjualan barang pada Surya Mart PT. Layindo Surya Gemilang sebagai berikut: 1. Mempercepat kasir melayani pelanggan yang membeli barang dalam hal mencatat barang yang dibeli dan perhitungan total pembayaran. 2. Meminimalisasikan kesalahan kasir dalam melakukan pencatatan barang yang dibeli oleh pelanggan dan menghitung total pembayaran.

4 3. Mempermudah kasir mengolah dan mencari data barang. 4. Menampilkan informasi data barang dan laporan penjualan secara cepat dan akurat sehingga dapat menunjang profesionalitas kerja Surya Mart. 1.6 Sistematika Penulisan Sistematika penulisan yang digunakan dalam laporan Kerja Praktik adalah sebagai berikut: BAB I : PENDAHULUAN Bab ini dituliskan hal-hal mengenai latar belakang, perumusan masalah, batasan masalah, tujuan yang ingin dicapai, manfaat yang dapat diberikan dan sistematika penulisan laporan Kerja Praktik. BAB II : GAMBARAN UMUM INSTANSI Bab ini membahas mengenai gambaran umum PT. Layindo Surya Gemilang, visi, misi, struktur organisasi, dan makna logo perusahaan. BAB III : LANDASAN TEORI Bab ini membahas teori-teori yang berkaitan dengan sistem yang akan dibangun seperti teori mengenai aplikasi, penjualan, desain sistem, database, Visual Basic dan Microsoft SQL server. BAB IV : DESKRIPSI KERJA PRAKTIK Bab ini membahas hal-hal yang dikerjakan selama pelaksanaan Kerja Praktik di PT. Layindo Surya Gemilang. Membahas perancangan Document Flowchart, System Flowchart, Data Flow Diagram (DFD), Entity Relationship Diagram (ERD), Conceptual Data Model (CDM), Physical Data Model (PDM), desain Input/Output yang

5 ditampilkan dalam bentuk capture dan disertai penjelasan dari setiap fungsi yang ada pada aplikasi penjualan yang telah dikerjakan. BAB V : PENUTUP Bab ini terdapat kesimpulan dari aplikasi yang telah dikerjakan dan saran untuk proses pengembangan aplikasi di masa yang akan datang.