PEJABAT PENGADAAN BARANG/JASA DINAS PERTANIAN KABUPATEN PONOROGO Jl. Urip Sumohardjo No. 58 Telp PONOROGO

dokumen-dokumen yang mirip
Nomor : POKJA 15/2/V/2017 Muara Teweh, 9 Mei 2017 Lampiran : 1 (satu) Berkas. 11 Mei 2017 s.d 15 Mei 2017

PEMERINTAH PROVINSI JAWA BARAT

DINAS CIPTA KARYA DAN TATA RUANG Komplek Perkantoran Pemda Kab. Kuantan Singingi Telp. (0760) , , TELUK KUANTAN 29562

KANTOR LINGKUNGAN HIDUP

BERITA ACARA EVALUASI KUALIFIKASI DAN PEMBUKTIAN KUALIFIKASI Nomor : 09/PPBJ/P3K/DPPKA/2013

POKJA UNIT LAYANAN PENGADAAN PEMERINTAH PROVINSI JAWA BARAT Jalan Cilaki No.51 Bandung

PEMERINTAH KABUPATEN DHARMASRAYA SEKRETARIAT DAERAH

PENGUMUMAN PELELANGAN UMUM DENGAN PASCAKUALIFIKASI (REVISI)

DINAS CIPTA KARYA DAN TATA RUANG Komplek Perkantoran Pemda Kab. Kuantan Singingi Telp. (0760) , , TELUK KUANTAN 29562

PEMERINTAH KABUPATEN NGANJUK

UNIT LAYANAN PENGADAAN BARANG/JASA ( PROCUREMENT UNIT ) PEMERINTAH KABUPATEN BANGKA

BERITA ACARA HASIL LELANG ULANG PEMILIHAN PENYEDIA JASA KONSULTANSI

TIM PENGELOLA KEGIATAN KECAMATAN

SPESIFIKASI TEKNIS PAKET PEKERJAAN : PENGADAAN PAKAIAN DINAS OPERASIONAL & ATRIBUT SATPOL.PP TAHUN ANGGARAN : 2014 NO JENIS BARANG SPESIFIKASI UMUM 1

BERITA ACARA HASIL PENGADAAN LANGSUNG (BAHPL) Nomor : 06/BAHPL/PNSS-CPTR/DPU/2013

PENGUMUMAN/UNDANGAN PENGADAAN LANGSUNG Nomor : S. 01/Pej/BPDAS.PP/2013. : Kantor BPDAS Palu-Poso d/a. (untuk sementara) Jl. Cendrawasih No.

KEMENTERIAN KEHUTANAN

Jaringan Komputer yang disampaikan oleh :

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN / KEGIATAN (AANWIJZING) Nomor : W.6.PAS.6.PL

BERITA ACARA HASIL PENGADAAN LANGSUNG (BAHPL) Pekerjaan Belanja Modal Pengadaan Almari Roll O Pack Nomor : PJP/19-BAHPL/KAPPDE/2015

Perihal : Pengumuman Penetapan Penyedia Pekerjaan : Rehabilitasi Sedang Rumah Dinas Paramedis Puskesmas Siempat Rube

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA

BERITA ACARA HASIL PELELANGAN ( BAHP ) Nomor : 22/ ULP-Pokja II/PS - PN/DPU/2015

BAB. I PENGUMUMAN PENGADAAN Hal. : I- 1. Bab I. Pengumuman Pengadaan

PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 12 TAHUN 2015 TENTANG

PEJABAT PENGADAAN BARANG/JASA SATUAN KERJA PENATAAN BANGUNAN DAN LINGKUNGAN PROVINSI JAMBI TAHUN ANGGARAN 2016

ADENDUM D O K U M E N P E N G A D A A N. Nomor: P.7-R.026. Tanggal: 22 Januari 2013 untuk

BERITA ACARA PEMASUKAN DOKUMEN PRAKUALIFIKASI Nomor : 050/4045-3/2013

PENGUMUMAN LELANG TERBATAS

PEMERINTAH KABUPATEN TABALONG UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP)

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN REPUBLIK INDONESIA,

PENGUMUMAN PEMENANG Nomor : PAN.BEL/15/DISHUB/2013. Untuk Pekerjaan : Pembangunan Lapangan Terbang Bella

PENGUMUMAN PELELANGAN UMUM DENGAN PASCAK UALIFIK ASI SECARA ELEK TRONIK Nomor : 01/Sedan/PAN-Umum Setwan/2009

KELOMPOK KERJA UNIT LAYANAN PENGADAAN BARANG/JASA DINAS PENDAPATAN DAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH KABUPATEN BINTAN

KELOMPOK KERJA (POKJA) PENGADAAN BARANG/JASA SATKER PENGEMBANGAN PENYEHATAN LINGKUNGAN PERMUKIMAN PROVINSI SUMATERA UTARA TA. 2017

Berita Acara Rapat Penjelasan/Aanwijzing & Addendum

PENGUMUMAN PEMENANG Nomor : PAN.NOE/15/DISHUB/2013. Untuk Pekerjaan : Pembangunan Lapangan Terbang Noema

PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 77 TAHUN 2013 TENTANG

KELOMPOK KERJA UNIT LAYANAN PENGADAAN BARANG/JASA DINAS PENDAPATAN DAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH KABUPATEN BINTAN

2014, No PAKAIAN DINAS PEGAWAI NEGERI SIPIL KANTOR KESEHATAN PELABUHAN DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN KESEHATAN

BERITA ACARA PENJELASAN (AANWIJZING) DOKUMEN KUALIFIKASI No. 11/PPN.KWD/PERENC.JL/II/2015

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN / KEGIATAN (AANWIJZING) Nomor : 09/POKJA ULP LP-Narkotika/XII/2013

PENGUMUMAN LELANG PENGADAAN PLACEMENT IKLAN RADIO TAHUN 2016 NOMOR 03/PLPIR/0816

PENGUMUMAN PELELANGAN SEDERHANA DENGAN PASCAKUALIFIKASI

PEJABAT PENGADAAN BARANG/JASA KELURAHAN DUKUH KABUPATEN SUKOHARJO TAHUN ANGGARAN 2013

PENGUMUMAN LELANG PENGADAAN TENAGA ALIH DAYA BPJS KESEHATAN KANTOR CABANG PADANG TAHUN 2018 NOMOR : 02/PLPADP/WIL-II/0118

BERITA ACARA HASIL LELANG Nomor : BA.194/T.15/TU/PBJ/06/2017

ADDENDUM DOKUMEN PENGADAAN PEKERJAAN KONSTRUKSI PEMILIHAN LANGSUNG PASCAKUALIFIKASI METODE SATU FILE DAN EVALUASI SISTEM GUGUR KONTRAK HARGA SATUAN

PENGUMUMAN PELELANGAN UMUM DENGAN PASCAKUALIFIKASI Nomor Peng / / III / 2015

PEMERINTAH KOTA BANDUNG KELOMPOK KERJA UNIT LAYANAN PENGADAAN

PEMERINTAH PROVINSI JAWA BARAT UNIT LAYANAN PENGADAAN Jl. Diponegoro No. 22 BANDUNG

KEMENTERIAN KESEHATAN RI BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN SDM KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MALANG

BERITA ACARA RAPAT PENJELASAN No /PPBJ-PSPA/BA/03/2010 Tanggal : 11 Pebruari 2010

PANITIA PENGADAAN BARANG / JASA

POKJA PENGADAAN BARANG DAN JASA UNIT LAYANAN PENGADAAN ( ULP ) KABUPATEN BONE BOLANGO Desa Ulandha, Kec. Suwawa, Kab. Bone Bolango

PENGUMUMAN HASIL PEMILIHAN LANGSUNG Nomor : B.09/ULP.078/PU-CK-PPI/06/2016. : Penyediaan Prasarana dan Sarana Air Limbah

BERITA ACARA HASIL PELELANGAN PEMILIHAN LANGSUNG PASCAKUALIFIKASI PENGADAAN JASA KONSTRUKSITAHUN ANGGARAN 2013

Nomor : 1028/KU.807/J/2015 Tanggal : 2 Juli 2015

PEJABAT PENGADAAN BARANG/JASA KANTOR PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN KELUARGA BERENCANA KABUPATEN SUKOHARJO TAHUN ANGGARAN 2013

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN KEGIATAN PENGADAAN ALAT-ALAT BERAT NOMOR : 02.G/PAN-UPTD.UT/VII/2011

BERITA ACARA HASIL PELELANGAN (BAHP) Nomor : 13/ ULP-PROVBKL/VI/UPSUS.02-I/2016

ADDENDUM DOKUMEN PENGADAAN SECARA ELEKTRONIK PENGADAAN PAKAIAN DINAS HARIAN (PDH)

PERATURAN KEPALA BADAN PENGAWAS TENAGA NUKLIR NOMOR 6 TAHUN 2007 TENTANG PAKAIAN KERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL DI LINGKUNGAN BADAN PENGAWAS TENAGA NUKLIR

Kop Surat Perusahaan Penyedia Barang dan Jasa FORMULIR ISIAN KUALIFIKASI. : [nama wakil sah jika badan usaha] : [diisi dengan no.

Dinas Pekerjaan Umum Provinsi DKI Jakarta

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN PELELANGAN (AANWIJZING) No. 124/PAN/GERNAS/VIII/2011

BERITA ACARA EVALUASI PENAWARAN, KUALIFIKASI DAN PEMBUKTIAN KUALIFIKASI. Nomor : 027/003/BA/PB-II/LS-MD/2014

ADDENDUM DOKUMEN PENGADAAN PEKERJAAN KONSTRUKSI PEMILIHAN LANGSUNG PASCAKUALIFIKASI METODE SATU FILE DAN EVALUASI SISTEM GUGUR KONTRAK HARGA SATUAN

BERITA ACARA HASIL PELELANGAN PEMILIHAN PENYEDIA PEKERJAAN KONSTRUKSI Nomor : /005/Brg-DKP/ULP-Pokja I/2015

BERITA ACARA HASIL PELELANGAN PEMILIHAN LANGSUNG PASCAKUALIFIKASI (E-PROC) PENGADAAN BARANG/JASA TAHUN ANGGARAN 2012

PENGUMUMAN LELANG PENGADAAN TENAGA ALIH DAYA BPJS KESEHATAN KANTOR CABANG MUARO BUNGO TAHUN 2018 NOMOR : 03/PLPADMB/WIL-II/1217

PEMERINTAH KOTA KOTAMOBAGU UNIT LAYANAN PENGADAAN KELOMPOK KERJA III Jalan Ahmad Yani No. 02 Kotamobagu Kode Pos 95711

PENGUMUMAN PELELANGAN TERBUKA Nomor : 0249.Pm/612/UPGRK/2017

No. Nama Penyedia Jasa dan alamat Hasil evaluasi kualifikasi. PT. INTIMITRA CIPTAKARYA Seturan E-1/5 CaturTunggal, Depok, SlemanKota Cimahi

ADDENDUM DOKUMEN PENGADAAN PROGRAM PENINGKATAN SARANA DAN PRASARANA APARATUR KEGIATAN PEMBANGUNAN PRASARANA GEDUNG KANTOR

BERITA ACARA HASIL PELELANGAN Nomor : BA.06.2/FSK.LU/POKJA-DMI/2017

: Rp ,- (Tiga puluh tujuh juta lima ratus ribu rupiah)

KEMENTERIAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN NASIONAL/ BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA UNIT LAYANAN PENGADAAN

PENGUMUMAN PELELANGAN UMUM (PERPANJANGAN) Nomor : 0502.Pm/612/UPGRK/2016

TIM PENGELOLA KEGIATAN DESA KECAMATAN... Alamat : UNDANGAN PENGADAAN BARANG/JASA

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN / KEGIATAN (AANWIJZING) Nomor : 03/Panbama.Beliti/2014

KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM R.I KANTOR WILAYAH SUMATERA UTARA POKJA ULP CABANG RUTAN PULAU TELLO Jl. Siwa Badano Laowo

D O K U M E N K U A L I F I K A S I

WALIKOTA YOGYAKARTA PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 54 TAHUN 2007

PEMERINTAH KABUPATEN DEMAK DINAS KESEHATAN. Jl Sultan Hadiwijaya No 44 Demak, Telp ; , Fax.;

BERITA ACARA SURVEY HARGA PASAR

KEPALA BADAN NASIONAL PENGELOLA PERBATASAN REPUBLIK INDONESIA PERATURAN KEPALA BADAN NASIONAL PENGELOLA PERBATASAN NOMOR 13 TAHUN 2012 TENTANG

PERATURAN GUBERNUR KALIMANTAN TENGAH NOMOR 19 TAHUN 2016 TENTANG

BUPATI KOTAWARINGIN BARAT

KEPALA BADAN NASIONAL PENGELOLA PERBATASAN REPUBLIK INDONESIA PERATURAN KEPALA BADAN NASIONAL PENGELOLA PERBATASAN NOMOR 13 TAHUN 2012 TENTANG

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH KEGIATAN PENYUSUNAN PERENCANAAN PENGEMBANGAN EKONOMI MASYARAKAT

MEMUTUSKAN : Menetapkan : PERATURAN BUPATI TENTANG PAKAIAN DINAS PEGAWAI NEGERI SIPIL DI LINGKUNGAN PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BULUNGAN.

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PELELANGAN UMUM PRAKUALIFIKASI 2 SAMPUL PENGADAAN BARANG DAN JASA LAINNYA/KONSTRUKSI Nomor: SOP 063.

POKJA PENGADAAN BARANG DAN JASA UNIT LAYANAN PENGADAAN ( ULP ) KABUPATEN BONE BOLANGO Desa Ulandha, Kec. Suwawa, Kab. Bone Bolango

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KEPALA BADAN PERTANAHAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA,

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN PELELANGAN (AANWIJZING) No. 14/PAN/GERNAS/II/2012

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PELELANGAN SEDERHANA PENGADAAN BARANG, JASA LAINNYA, DAN PEMILIHAN LANGSUNG PEKERJAAN KONSTRUKSI NOMOR: 060.

INFORMASI DARI PEMPROV DKI JAKARTA. Kriteria evaluasi ambang batas lulus/tidak lulus? (Ya/Tidak) Jenis Barang Nama Barang Pengguna Spesifikasi Barang

PEMERINTAH KABUPATEN BREBES UNIT LAYANAN PENGADAAN. PENGUMUMAN PEMENANG Nomor : 0001e/ULP.BJ/IX/2011 HASIL PELELANGAN

BERITA DAERAH KOTA DEPOK NOMOR 8 TAHUN 2016 WALIKOTA DEPOK. PROVINSI JAWA BARAT PERATURAN WALIKOTA DEPOK NOMOR 8 TAHUN 2016

Transkripsi:

PEJABAT PENGADAAN BARANG/JASA DINAS PERTANIAN KABUPATEN PONOROGO Jl. Urip Sumohardjo No. 58 Telp. 0352-487817 PONOROGO Ponorogo, 25 Februari 2016 Nomor : 027/PPBJ.1/18.1/405.15/2016 Kepada Lampiran : 3 (tiga) berkas Yth. Calon Penyedia Barang/Jasa Perihal : Survey Harga Pasar di- Pengadaan Kaos dan Topi TEMPAT Dengan ini diinformasikan bahwa Dinas Pertanian Kab. Ponorogo dalam tahun anggaran 2016 akan melaksanakan pengadaan barang/jasa sebagai berikut : Nama paket : Pengadaan Kaos dan Topi : Penguatan Kelembagaan Kelompok Tani Tembakau Ruang lingkup : Pengadaan kaos sejumlah 1.500 (seribu lima ratus) buah dan topi sejumlah 1.500 (seribu lima ratus) buah untuk kelompok tani tembakau sasaran. Metode pengadaan : Pengadaan Langsung (PL) Sumber dana : APBD-DBHCHT Kab. Ponorogo TA 2016 Sehubungan dengan maksud tersebut, dengan ini Pejabat Pengadaan Dinas Pertanian Kab. Ponorogo mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i calon penyedia barang/jasa dapat memberikan referensi harga pasar sesuai format Lampiran 1 untuk barang/jasa sesuai spesifikasi teknis dan gambar pada Lampiran 2. Bagi calon penyedia yang memberikan referensi harga paling rendah dan wajar, barang sesuai spesifikasi teknis yang diminta, dan perusahaannya memenuhi kualifikasi yang dipersyaratkan pada Lampiran 3, akan diundang untuk menyampaikan penawaran dan mengikuti proses Pengadaan Langsung. Referensi harga pasar dapat disampaikan kepada Pejabat Pengadaan Dinas Pertanian Kab. Ponorogo sejak pengumuman ini dibuat sampai dengan hari Rabu 2 Maret 2016 pukul 12.00 WIB melalui email ke the.sunpo@gmail.com dengan subjek Referensi Harga Kaos dan Topi. Demikian untuk diketahui dan atas partisipasinya disampaikan terima kasih. Pejabat Pengadaan Barang/Jasa Dinas Pertanian Kab. Ponorogo ttd Masun, MP. MA. M.Ec.Dev. NIP. 197507052002121008

Lampiran 1 DAFTAR REFERENSI HARGA PASAR Nama Perusahaan : CV/Perorangan/Koperasi... NPWP :... Alamat :... Telepon :... Email :... Nama Paket : Pengadaan Kaos dan Topi : Penguatan Kelembagaan Kelompok Tani Tembakau TA : 2016 SKPD : Dinas Pertanian Kab. Ponorogo No Uraian Volume 1 Kaos 1.500 Buah 2 Topi 1.500 Buah Harga Satuan (Rp) Jumlah (Rp) A. Jumlah B. PPN 10% C. Total A + B Terbilang :......,... 2016 CV/Perorangan/Koperasi... Tanda tangan penanggungjawab dan stempel perusahaan (...) Nama terang penanggungjawab

Lampiran 2. SPESIFIKASI TEKNIS DAN GAMBAR BARANG Nama Paket : Pengadaan Kaos dan Topi : Penguatan Kelembagaan Kelompok Tani Tembakau TA : 2016 SKPD : Dinas Pertanian Kab. Ponorogo A. Spesifikasi Teknis No Nama Barang Spesifikasi Teknis 1. Kaos Bahan : Cotton Combed 20S Warna : Hijau daun kombinasi hitam Fitur : Berkerah, berkancing baju, manset lengan pendek, berkantong dada disebelah kiri Kerah : Cotton warna hitam Manset : Cotton warna hitam Bordir : (1) Di kantong dada sebelah kiri : bordir warna kuning logo Pemerintah Kabupaten Ponorogo dan tulisan Bidang Perkebunan Dinas Pertanian Kabupaten Ponorogo (2) Di atas kantong dada : bordir warna kunin tulisan Penyuluhan Petani Tembakau Tahun 2016 Size : L XL Packing : Setiap buah dikemas dalam plastik transparan 2. Topi Bahan : Drill Warna : Hijau tua Model : Topi biasa Bordir : (1) Di bagian depan : bordir warna kuning Logo Pemerintah Kabupaten Ponorogo (2) Di samping kanan : bordir warna kuning tulisan Penyuluhan Petani Tembakau Tahun 2016 (3) Di samping kiri : bordir warna kuning tulisan Bidang Perkebunan Dinas Pertanian Kabupaten Ponorogo

B. Gambar Contoh Barang Gambar 1. Contoh Desain Kaos Gambar 2. Contoh Desain Topi

Lampiran 3 PERSYARATAN KUALIFIKASI Calon penyedia barang/jasa yang menyampaikan referensi harga pasar terendah dan wajar, serta perusahaannya memenuhi persyaratan kualifikasi dibawah ini akan diundang untuk mengikuti Pengadaan Langsung, antara lain: 1. Memiliki SIUP bidang konveksi/garmen kualifikasi kecil (CV/Perorangan/ Koperasi) yang masih berlaku, 2. Memiliki NPWP dan telah melunasi kewajiban pajak tahunan tahun terakhir (SPT Tahun 2014 atau SPT Tahun 2015 apabila sudah ada), 3. Memiliki pengalaman pekerjaan di bidang konveksi/garmen dalam kurun waktu 4 (empat) tahun terakhir, kecuali perusahaan yang berdiri kurang dari 3 (tiga) tahun, 4. Tidak dalam pengawasan pengadilan, tidak pailit, tidak dihentikan usahanya oleh pihak berwenang, badan usaha dan direksinya tidak sedang dikenai sanksi pidana dan tidak masuk Daftar Hitam, 5. Memiliki kemampuan, fasilitas, dan tenaga ahli/teknis/terampil yang relevan untuk melaksanakan paket pekerjaan dimaksud.