PROPOSAL KERJASAMA. Pengadaan Layanan Koneksi Internet pada Yayasan Wakaf Sahid Husnul Khotimah Kabupaten Bogor

dokumen-dokumen yang mirip
Membangun Jaringan POP daerah dan Potensinya oleh: Pujo Mulyono

KONEKSI JARINGAN KECAMATAN KABUPATEN GUNUNGKIDUL DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

PT. EXTRA POWERNET COMPANY PROFILE

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN. NTT ( Nippon Telegraph & Telephone ) group memberikan layanan

Jaringan LAN padawarnet MAGNET. Npm : Jurusan : Manajemen Informatika

PERANCANGAN JARINGAN RT/RW-NET MENGGUNAKAN MIKROTIK ROUTERBOARD 750 DAN TP-LINK MR3420 SEBAGAI ACCESS POINT

MEMPERSEMBAHKAN SOLUSI INTERNET KONEKSI CEPAT

PROPOSAL PENAWARAN INTERNET SERVICE PROVIDER Dedicated Access Unlimited Usage

BAB 3 ANALIS IS S IS TEM YANG BERJALAN. dalam bidang penyedia jaringan infrastruktur Wireless. Dengan layanan Wireless

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

COMPANY PROFILE. Visi Perusahaan

Nomor : 160/COM-MMM/ Kepada Yth Sifat : Biasa Bapak / Ibu Pimpinan Lampiran : 1 Set Perihal : Penawaran Kerjasama Akses Internet

PROPOSAL PEMBUATAN INTERNET Wireless RT RW

Asniar As ad Business Manager YMID : niar.1703 Mobile :

STIKOM SURABAYA BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Wireless LAN (Local Area Network) adalah suatu system jaringan

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

PENYAMAAN PERSEPSI TERKAIT PROJECT BASED LEARNING DALAM IMPLEMENTASI JARINGAN SMK-Net. Oleh : Ir. Dedi Yudiant, MBA.

BAB 3 ANALISA SISTEM. untuk memfasilitasi baik Internet Service Provider (ISP), maupun pelaku bisnis

BAB III IMPLEMENTASI DAN PROSEDUR SUB NETWORK FAILOVER LINK PT. SAVERO HOTEL

PROPOSAL PENAWARAN. Jasa Teknologi Informasi Dan Telekomunikasi

DESAIN TEKNIS JARINGAN TULANG PUNGGUNG 'WIRELESS' UNIVERSITAS MULAWARMAN

BAB 4 PERANCANGAN JARINGAN DAN EVALUASI. penulis memilih untuk merancang topologi jaringan yang baru dengan

JARINGAN RT/RW NET. Rizky Yugho Saputra. Abstrak. ::

KOMPETENSI DAN PELATIHAN SDM PENGAMPU TI. 10 Urusan. Layanan E-Government

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap tahun 2007/2008

Bab 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. topologi jaringan yang telah penulis rancang. dibutuhkan, diantaranya adalah sebagai berikut :

Bagaimana ber-internet di tengah mahalnya Tarif Telepon?

PERANCANGAN DAN SIMULASI RT/RW WIRELESS NET DENGAN ROUTER MIKROTIK

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB II PROSES BISNIS

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS

BAB 1 PENDAHULUAN. untuk chating. Layanan-layanan yang sebelumnya sulit berkembang, seperti

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

KONFIGURASI JARINGAN/NETWORK PT. SYSTECCO

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

BAB IV DESKRIPSI KERJA PRAKTEK. baik harus melalui tahap tahap perancangan jaringan, yaitu :

BAB IV PEMBAHASAN Teknik Pengkabelan Twisted Pair

PERATURAN MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA REPUBLIK INDONESIA NOMOR 2 TAHUN 2013 TENTANG

Point to point. Teknologi Jaringan Wireless

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG SEDANG BERJALAN

BAB 3 METODOLOGI Metode Penelitian

PROMA. MEMBANGUN JARINGAN LOKAL DENGAN SISTEM JARINGAN TANPA KABEL ( WiFi ) DI GEDUNG TEKNIK INFORMATIKA ITS

BAB III JARINGAN BWA WIMAX

Gambar.3.2. Desain Topologi PLC Satu Terminal

BAB 2 Penyusunan Program Kerja DKSI

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL INSTITUT PERTANIAN BOGOR Kampus IPB Darmaga, Bogor Telepon (0251) Pes. 154/157, Fax.

BAB 1 PENDAHULUAN. Kebutuhan akan akses internet dewasa ini sangat tinggi sekali. Baik untuk mencari

Layanan Interkoneksi Satker ISP GOMEDS NETWORK. S a t u J a r i n g a n B e r j u t a M a n f a a t

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN

Membangun BTS Internet

LOCAL AREA NETWORK DAN IMPLEMENTASI VIRTUAL LOCAL AREA NETWORK UNTUK GEDUNG PERKANTORAN. Oleh : Teguh Esa Putra ( )


Kuesioner. RT/RW net, dibuat kuesioner dengan pertanyaan sebagai berikut : 1. Apakah sehari-hari anda membutuhkan/menggunakan koneksi internet?

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... SURAT PERINTAH MAGANG... SURAT KETERANGAN SELESAI MAGANG... INTISARI... ABSTRACT...

PROPOSAL IMPLEMENTASI JARINGAN ANTAR KOTA MENGGUNAKAN PROTOKOL VPN DAN DYNAMIC ROUTING OSPF

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

Alamat: Jl. Raya Trawas Pungging Mojokerto, Telp , Ym: t.net01 website :

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

SIMULASI APLIKASI MIKROTIK ROUTER DI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. dinamakan hotspot. Batas hotspot ditentukan oleh frekuensi, kekuatan pancar

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

Bab I PENDAHULUAN. Voice over Internet Protocol (VoIP) adalah teknologi yang mampu

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. bertujuan untuk mempermudah pengelompokan sampel. Adapun analisis

1.1 Latar Belakang BAB I PENDAHULUAN

Instruktur : Bpk Rudi Haryadi. Nama : Tio Adistiyawan (29) No Exp. :

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG SEDANG BERJALAN

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

KONSEP DASAR JARINGAN KOMPUTER

BAB 3 METODOLOGI. Melakukan Survey. Mengidentifikasi Masalah & Menganalisis Kebutuhan User. Perancangan Jaringan Hotspot

PROPOSAL RADIO LINK PT. XXX

BAB 1 PENDAHULUAN. informasi. Oleh karena itu kemajuan teknologi informasi harus terus diupayakan dan

BAB I PENDAHULUAN. perangkat yang berfungsi sebagai transmitter dan receiver melalui suatu sistem

BAB III PEMBAHASAN. 3.1 Local Area Network ( LAN ) Pada PT. Kereta Api Indonesia Bandung

Tapi pasar ini berkembang pesat karena aplikasi web, SaaS, dan server co-lokasi.

BAB III PEMBAHASAN 3.1. Pemanfaatan jaringan di kantor di Departemen Pekerjaan Umum Bidang Sosial Ekonomi Dan Lingkungan

Nama Kelompok : 1. Arvita Mizza Utami (12/327968/SV/00144) >> Presenter. 2. Chusnul Khotimah M (12/327950/SV/00126) >>presenter & pencari materi

BAB I PENDAHULUAN. akses Internet yang sekarang diberitakan memberikan biaya yang murah pun, jika. sehingga kebutuhan akan warnet akan selalu ada.

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

Berexperimen Komunikasi Data Kecepatan Tinggi Pada Band GHz

LEMBAR PENGESAHAN. 1. Judul Kegiatan : Pengiriman Staf mengikuti pelatihan tentang Basic In House Certified MikroTik Training (MTCNA)

BAB IV IMPLEMENTASI METRO ETHERNET NETWORK

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG SEDANG BERJALAN

PENGGUNAAN MEDIA KONEKSI WIRELESS DAN SISTEM FAILOVER DYNAMIC ROUTING PROTOCOL PADA PT. VARNION TECHNOLOGY SEMESTA

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. packet-switch, jadi dalam bertelepon menggunakan jaringan IP atau Internet.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan bisnis di Indonesia secara khusus dan di dunia secara umum

BAB III ANALISIS DAN RANCANGAN SISTEM

Pengantar Teknologi Informasi Jaringan (Layer Fisik)

Pertemuan 3. Dedy Hermanto/Jaringan Komputer/2010

Gambar 1 : Ruang Co-Location Cikarang

BAB III LANDASAN TEORI. yang dikenal sebagai routing. Proses routing terjadi pada lapisan 3 (Lapisan


BAB I PENDAHULUAN. telekomunikasi. Jaringan ini tentunya harus memiliki bandwidth yang lebar,

Laporan Kerja Praktek

Faktor Rate data. Bandwidth Ganguan transmisi(transmission impairments) Interferensi Jumlah receiver

BAB 3 METODOLOGI 3.1 Kerangka Berpikir

Jaringan Komputer dan Komunikasi Data Tgl. Pembuatan:

BAB 3. ANALISIS SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. Mobilitas yang tinggi dari pengguna internet membuat pengguna hotspot

Transkripsi:

PROPOSAL KERJASAMA Pengadaan Layanan Koneksi Internet pada Yayasan Wakaf Sahid Husnul Khotimah Kabupaten Bogor 30 Juni 202

:: Pendahuluan Untuk menjalankan sistem komunikasi data di Yayasan Wakaf Sahid Husnul Khotimah (YWSHK) yang didedikasikan dalam mendukung aktivitas pesantren, yayasan, perusahaan dan Sekolah Tinggi Agama Islam Terpadu (STAIT) yang ada dalam satu kawasan di Gunung Menyan Bogor, BoNet mempersiapkan proposal kerjasama ini sebagai gambaran layanan teknis yang akan kami sediakan. :: Analisa Kebutuhan Setelah kami mempelajari secara saksama area/kawasan Yayasan Sahid Bogor dan hasil diskusi dengan pihak Yayasan, maka kami mendapatkan informasi sebagai berikut:. Koneksi Internet global existing adalah sebesar 2 Mbps internasional + 6 Mbps lokal (IIX). 2. Koneksi dari Internet Service Provider (ISP) dengan kapasitas di atas dimanfaatkan untuk melayani user/pengguna Internet di: a. Pesantren Modern b. Kantor Yayasan c. Perusahaan pengolah air minum d. Sekolah Tinggi Agama Islam Terpadu 3. Layanan di atas, disebarkan ke unit kerja dalam kawasan Yayasan menggunakan peralatan wireless access point dengan frekwensi 2,4 GHz. 4. Harapannya, koneksi Internet yang disediakan bisa dioptimalkan pemanfaatannya untuk mendukung jaringan Voice over IP (VoIP) dan konten radio/video streaming (IP Radio Broadcasting). :: Solusi BONET Sesuai dengan kebutuhan di atas, kami mengusulkan solusi sebagai berikut: A. Penyediaan koneksi Internet. Berkapasitas 2 (dua) Mbps internasional + 4 (empat) Mbps lokal. 2. BONET akan menyediakan satu unit perangkat radio wireless + 2 unit antenna grid sebagai media transmisi Internet antara Network Operation Center (NOC) BONET dengan YWSHK. Guna menjaga mutu layanan yang kami janjikan (Service Level Agreement sebesar 98%), kami akan siapkan 2 (dua) link sebagai antisipasi apabila terjadi gangguan pada salah satu link penghubung BONET YWSHK. 3. Perangkat di atas merupakan milik BONET yang dipinjamkan selama perjanjian kerjasama berlangsung. 4. Melaksanakan uji coba kuantitas dan kualitas koneksi yang hasilnya dituangkan dalam berita acara uji coba koneksi Internet;

5. Public IP Address maksimal 8 (delapan) buah dalam subnet; 6. Memberikan dukungan teknis terhadap penanganan, penggunaan dan konfigurasi koneksi, dan penanganan gangguan/kerusakan terhadap perangkat pendukung koneksi Internet antara provider dengan pengguna; 7. Menyediakan fasilitas monitoring kuantitas dan kualitas koneksi Internet yang dapat diakses oleh pengguna (pengelola) YWSHK; 8. Memberikan layanan jasa koneksi dengan jaminan Continuity of Services (CoS) minimum 98% (SLA). 9. Dalam menyediakan layanan yang dapat diandalkan oleh pelanggan, BoNet bekerjasama dengan Network Access Provider (NAP) yang memiliki 3 (tiga) sumber koneksi dalam penyediaan bandwidth Internasionalnya dengan media satelit maupun jaringan fiber optic. Biaya Berlangganan: Registrasi & Instalasi Awal : Rp.500.000,- Iuran Internet/Bulan : Rp 2.000.000,- Potongan Harga Iuran Bulanan 20% : Rp -2.400.000,- Harga di atas belum termasuk PPN 0%. B. Distribusi Bandwidth Internal YWSHK:. Dalam membagi bandwidth dan pengaturan konten yang diizinkan/tidak diizinkan untuk tampil di jaringan YWSHK, kami menyarankan penyediaan router oleh pihak YWSHK.

2. Untuk penyebaran Internet di kawasan YWSHK, kami sarankan menggunakan radio wireless access point frekwensi 5,8 GHz (free license) dengan penempatannya berikut: Satu unit radio access point dipasang di tower (pos jaga Gedung Taman Sahid Jaya), untuk melayani wireless client di tower 2 yang ada di lokasi Mess Ustad dan Kantor Balipapat. Satu unit radio Mikrotik RB433 akan dipasang di tower 2 beserta antenna grid + sectoral serta antenna omni (2,4 GHz) untuk hotspot. Satu set radio + antenna (receiver) di lab komputer pesantren Satu set radio + antenna (receiver) di perusahaan Balipapat Satu set radio + antenna di masing-masing gedung pondok pesantren Instalasi jaringan Fiber Optik untuk menghubungkan Gedung Sahid Jaya dengan STAIT. Lokasi Kebutuhan Perangkat Qty Satuan Jumlah Gedung Taman Sahid Jaya RB200 3,040,000 3,040,000 Switch 250,000 250,000 LAN 6 komputer 6 75,000 450,000 Tower Taman Sahid RB433, box enclosure 5 GHz 2,500,000 2,500,000 NOC di Satpam Antenna Grid 500,000 500,000 POP Jumper 50,000 50,000 NS2 Ubiquity 900,000 900,000 Grounding,300,000,300,000 Protect Poe + listrik 2 500,000,000,000 Dudukan antenna 200,000 200,000 Tower Pondok Ustad Tower triangle 3,200,000 3,600,000 POP 2 Grounding,300,000,300,000 RB433, 2 minipci 2,500,000 2,500,000 Sectoral 20, 9 Dbi,750,000,750,000 Antenna Grid 500,000 500,000 Pig tail 2 00,000 200,000 NS2 Ubiquity 900,000 900,000 Jumper 50,000 50,000 Dudukan antenna 2 200,000 400,000 Protect Poe + listrik 2 500,000,000,000 RA/MI Groove CPE 5 GHz 800,000 800,000 Antenna Grid 500,000 500,000 Mikrotik RB75U-2HND 525,000 525,000 Dudukan antenna 200,000 200,000 Protect Poe + listrik 500,000 500,000 Kabel STP,500,000,500,000 Kabel UTP,200,000,200,000 Connector 200,000 200,000 Pondok Puteri SXT 4 800,000 3,200,000 Dudukan antenna 4 50,000 600,000 Mikrotik RB75U-2HND 4 525,000 2,00,000 Protect Poe + listrik 500,000 500,000 MTs/ Pontren WS 6 SXT 800,000 800,000 Dudukan antenna 50,000 50,000

Switch 8 port 250,000 250,000 Mikrotik RB75U-2HND 525,000 525,000 Protect Poe + listrik 500,000 500,000 Wali Sanga SXT 800,000 800,000 Antenna Grid 500,000 500,000 Groove 800,000 800,000 Router Indoor RB450 800,000 800,000 Dudukan antenna 2 200,000 400,000 Mikrotik RB75U-2HND 525,000 525,000 Protect Poe + listrik 2 500,000,000,000 Balapapat SXT 800,000 800,000 Dudukan antenna 50,000 50,000 Protect Poe + listrik 500,000 500,000 STAIT (FO Line) OTB 2 250,000 500,000 Converter 2 500,000,000,000 Kabel Serat Optik 2 core 600 25,000 5,000,000 Box panel kecil 2 250,000 500,000 Mikrotik RB75U-2HND 525,000 525,000 LAN 20 komputer 20 75,000,500,000 Switch 24 port 700,000 700,000 Jumlah 62,640,000 Biaya Konsultasi dan Instalasi 5,660,000 Jumlah Seluruhnya 78,300,000 Harga di atas belum termasuk PPN 0%. :: Rencana Jaringan

Untuk pengadaan perlengkapan infrastruktur di atas, dapat dilaksanakan dengan cara mencicil dengan perhitungan sebagai berikut: Perhitungan Cicilan: Total Biaya Penyediaan Infrastruktur 78,300,000 Bunga Pinjaman/ Thn (Bonet ke Bank) 9,396,000 Total Pembiayaan (Pokok + Bunga Bank) 87,696,000 Cicilan bulanan (2 bulan) 7,308,000 Cicilan per bulan terbilang: Tujuh juta tiga ratus delapan ribu rupiah. Garansi peralatan teknis adalah 2 (dua belas) bulan sejak tanggal pembelian. Untuk perlengkapan yang mengalami kerusakan dalam masa garansi, akan dipinjamkan back up selama perbaikan alat. :: Metode & Jadwal Pelaksanaan Untuk merealisasikan layanan ini tahapan detailnya adalah sebagai berikut:. Survey lokasi dan pengajuan proposal 2. Menerima PO (surat pesanan) 3. Persiapan alat dan bahan 4. Instalasi 5. Uji kualitas dan uji kuantitas layanan Internet 6. Penandatanganan Berita Acara 7. Monitoring, Customer dan Technical Support sampai kontrak berakhir Hari Ke Bulan Ke No Kegiatan 2 3 4 5 6 7 8 9 2 3 4 5 6 7 8 9 0 2 0 2 Surat Pesanan dari YWSHK 2 Persiapan alat dan bahan 3 Instalasi backbone dan distribusi LAN 4 Uji kualitas dan kuantitas layanan 5 Penandatanga nan Berita Acara 6 Customer dan Tech Support

:: Daftar Personil BONET mempersiapkan personil inti dan teknis yang akan membantu terlaksananya layanan Internet kepada YWSHK. Adapun daftar namanya adalah sebagai berikut (CV terlampir):. Tenaga Ahli : Ir. Michael S. Sunggiardi 2. Tenaga Inti : Asep Samsul Hidayat, SKom M. Fatwa Rachman :: Penutup Jika dilihat dari berbagai aspek, proposal ini sangat perlu dipertimbangkan dan ditindaklanjuti sehingga dapat direalisasikan mengingat pentingnya layanan ini untuk mendukung efektifitas dan efesiensi komunikasi data elektronik pada Yayasan Wakaf Sahid Husnul Khatimah. Hormat kami,