ANALISIS SISTEM ANTRIAN PELAYANAN NASABAH BANK X KANTOR WILAYAH SEMARANG

dokumen-dokumen yang mirip
PENERAPAN TEORI ANTRIAN PADA PELAYANAN TELLER BANK MANDIRI KANTOR CABANG PEMBANTU PURI SENTRA NIAGA

ANALISIS SISTEM ANTRIAN PESAWAT TERBANG DI BANDARA INTERNASIONAL AHMAD YANI SEMARANG

ANALISIS SISTEM ANTRIAN PADA LAYANAN PENGURUSAN PASPOR DI KANTOR IMIGRASI KELAS I SEMARANG

SISTEM ANTRIAN PADA PELAYANANN CUSTOMER SERVICE PT. BANK X

ANALISIS ANTRIAN RAWAT JALAN POLIKLINIK LANTAI 1, LANTAI 3 DAN PENDAFTARAN RSUP DR. KARIADI SEMARANG

PENENTUAN MODEL SISTEM ANTREAN KENDARAAN DI GERBANG TOL BANYUMANIK SEMARANG

ANALISIS ANTRIAN DALAM OPTIMALISASI SISTEM PELAYANAN KERETA API DI STASIUN PURWOSARI DAN SOLO BALAPAN

ANALISIS PELAYANAN SERVIS DI BENGKEL NASMOCO CABANG SOLO BARU DENGAN METODE ANTRIAN SKRIPSI

PENENTUAN MODEL DAN PENGUKURAN KINERJA SISTEM. PELAYANAN PT. BANK NEGARA INDONESIA (PERSERO) Tbk. KANTOR LAYANAN TEMBALANG

ANALISIS SISTEM ANTREAN PELAYANAN DI KANTOR PERTANAHAN KOTA SEMARANG SKRIPSI. Oleh: LENTI AGUSTINA LIANASARI TAMBUNAN

ANALISIS ANTRIAN PASIEN INSTALASI RAWAT JALAN POLIKLINIK LANTAI 1 DAN 2 RSUD CENGKARENG, JAKARTA

ANALISIS ANTRIAN ANGKUTAN PENYEBERANGAN PELABUHAN MERAK

ANALISIS SISTEM PELAYANAN DI STASIUN TAWANG SEMARANG DENGAN METODE ANTRIAN

ANALISIS ANTRIAN PADA SISTEM PELAYANAN TELLER DI BANK TABUNGAN NEGARA (BTN) KANTOR CABANG SURAKARTA

ANALISIS SISTEM ANTREAN PELAYANAN DI PT POS INDONESIA (PERSERO) KANTOR POS II SEMARANG

SIMULASI ANTRIAN DI BENGKEL RESMI YAMAHA HARPINDO JAYA GOMBONG DAN SUMBER BARU GOMBONG

ANALISIS SISTEM ANTRIAN PELAYANAN TIKET KERETA API STASIUN TAWANG SEMARANG

ANALISIS SISTEM ANTREAN PADA PELAYANAN PASIEN BPJS RUMAH SAKIT MATA DR. YAP YOGYAKARTA SKRIPSI

ANALISIS ANTRIAN PENGUNJUNG DAN KINERJA SISTEM DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KOTA SEMARANG

PENENTUAN MODEL DAN PENGUKURAN KINERJA SISTEM PELAYANAN PT. BANK NEGARA INDONESIA (PERSERO) Tbk. KANTOR LAYANAN TEMBALANG ABSTRACT

PENENTUAN MODEL ANTRIAN DAN PENGUKURAN KINERJA PELAYANAN PLASA TELKOM PAHLAWAN SEMARANG

ANALISIS ANTRIAN PASIEN INSTALASI RAWAT JALAN RSUP. Dr. KARIADI BAGIAN POLIKLINIK, LABORATORIUM, DAN APOTEK

ANALISIS PASIEN RAWAT INAP BERDASARKAN. KELAS PERAWATAN DI RSUP Dr. KARIADI SEMARANG DENGAN METODE ANTRIAN

PENERAPAN TEORI ANTRIAN PADA PELAYANAN TELLER BANK X KANTOR CABANG PEMBANTU PURI SENTRA NIAGA

PENENTUAN MODEL DAN UKURAN KINERJA PROSES ANTRIAN PADA UNIT PELAYANAN TEKNIK DINAS PUSKESMAS LIMBANGAN KABUPATEN KENDAL

ANALISIS MODEL WAKTU ANTAR KEDATANGAN DAN WAKTU PELAYANAN PADA BAGIAN PENDAFTARAN INSTALASI RAWAT JALAN RSUP Dr. KARIADI SEMARANG

ANALISIS ANTRIAN PASIEN RAWAT INAP BERDASARKAN SPESIALISASI PENYAKIT. DI RSUP Dr KARIADI SEMARANG

ANALISIS ANTRIAN KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA CANDISARI SEMARANG

OPTIMALISASI SISTEM ANTRIAN PELANGGAN PADA PELAYANAN TELLER DI KANTOR POS (STUDI KASUS PADA KANTOR POS CABANG SUKOREJO KENDAL)

ANALISIS SISTEM ANTRIAN PADA LOKET PENDAFTARAN PASIEN DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR.MOEWARDI SURAKARTA

PENENTUAN MODEL ANTRIAN BUS ANTAR KOTA DI TERMINAL MANGKANG. Dwi Ispriyanti 1, Sugito 1. Abstract

PADA HALTE OPERASIONAL BRT SEMARANG

JURNAL GAUSSIAN, Volume 2, Nomor 4, Tahun 2013, Halaman Online di:

PENERAPAN SISTEM PELAYANAN TELLER

SISTEM ANTRIAN PADA PELAYANAN TIKET KERETA API DI STASIUN SOLO BALAPAN

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

JURNAL GAUSSIAN, Volume 2, Nomor 4, Tahun 2013, Halaman Online di:

IDENTIFIKASI MODEL ANTRIAN BUS RAPID TRANSIT (BRT) PADA HALTE OPERASIONAL BRT SEMARANG.

ABSTRACT. i Universitas Kristen Maranatha

BAB 2 LANDASAN TEORI. Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL LEMBAR PENGESAHAN PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS SKRIPSI ABSTRAK ABSTRACT KATA PENGANTAR DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR

DESKRIPSI SISTEM ANTRIAN PADA KLINIK DOKTER SPESIALIS PENYAKIT DALAM

ANALISIS SISTEM ANTREAN MULTIPLE PHASE DI PELAYANAN OBAT PASIEN RAWAT JALAN RSUP dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN SKRIPSI

ANALISIS SISTEM ANTREAN PADA PELAYANAN TELLER DI PT BANK BPD DIY KANTOR CABANG SLEMAN TUGAS AKHIR SKRIPSI

ABSTRAK. Kata kunci: sistem antrian, jumlah teller optimum. vii. Universitas Kristen Maranatha

3.1.1 Sejarah Singkat Bank Rakyat Indonesia Produk yang dilayani oleh teller PT. Bank Rakyat Indonesia Tbk. Unit Magelang

ANALISIS MODEL JUMLAH KEDATANGAN DAN WAKTU PELAYANAN BAGIAN LABORATORIUM INSTALASI RAWAT JALAN RSUP Dr. KARIADI SEMARANG

BAB I PENDAHULUAN. Dalam kehidupan sehari-hari fenomena tentang antrean sangat sering

BAB I PENDAHULUAN. Dalam kehidupan sehari-hari banyak terlihat kegiatan mengantri seperti, pasien

ISSN: JURNAL GAUSSIAN, Volume 4, Nomor 3, Tahun 2015, Halaman Online di:

ANALISIS GRAFIK PENGENDALI NONPARAMETRIK DENGAN ESTIMASI FUNGSI DENSITAS KERNEL PADA KASUS WAKTU PELOROTAN BATIK TULIS SKRIPSI

PENERAPAN DIAGRAM KONTROL PADA PROSES PRODUKSI MINUMAN KEMASAN RETURNABLE GLASS BOTTLE. (Studi Kasus di PT. Coca-cola Bottling Indonesia Central Java)

Unnes Journal of Mathematics

Analisis Sistem Antriam Multi Channel Multi Phase Pada Kantor Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Regional I Medan

ABSTRAK. Kata kunci: sistem antrian, multi-channel single phase, M/M/s. viii. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. Antrian dalam kehidupan sehari-hari sering ditemui, misalnya antrian di

BAB 2 LANDASAN TEORI

ANALISIS MODEL ANTREAN KENDALL LEE DENGAN DISIPLIN PELAYANAN PRIORITAS NON-PREEMPTIVE

ANALISIS PELAYANAN SERVIS DI BENGKEL NASMOCO CABANG SOLO BARU DENGAN METODE ANTRIAN

ANALISIS SISTEM ANTREAN MODEL MULTI SERVER PADA PERUSAHAAN ASURANSI XYZ DI KOTA TASIKMALAYA TUGAS AKHIR SKRIPSI

ANALISIS SISTEM ANTRIAN DAN SIMULASI PELAYANAN PENGAMBILAN DANA PENSIUN MENGGUNAKAN METODE MONTE CARLO DI PT. POS INDONESIA KOTA LHOKSEUMAWE SKRIPSI

PENDEKATAN TEORI ANTRIANPADA BANK MANDIRI CABANG ISKANDAR MUDA MEDAN SKRIPSI NARTALIA PURBA

ISSN: JURNAL GAUSSIAN, Volume 3, Nomor 3, Tahun 2014, Halaman Online di:

ANALISIS SISTEM ANTRIAN PELAYANAN TIKET KERETA API STASIUN TAWANG SEMARANG ABSTRACT

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 1. PENGERTIAN TEORI ANTRIAN

SKRIPSI. Disusun Oleh : DINI PUSPITA JURUSAN STATISTIKA FAKULTAS SAINS DAN MATEMATIKA UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG

MODEL EKSPONENSIAL GANDA PADA PROSES STOKASTIK (STUDI KASUS DI STASIUN PURWOSARI)

ANALISA SISTEM ANTRIAN PADA LOKET PENERIMAAN INVOICE

ANALISIS JALUR TERHADAP FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INDEKS PRESTASI KUMULATIF (IPK) MAHASISWA STATISTIKA UNDIP

METODE SERVQUAL-SIX SIGMA UNTUK PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN PUBLIK (Studi Kasus di Kantor Kecamatan Kedungbanteng, Purwokerto)

ABSTRACT. Keywords: Queue Process, Multiple Channel Model Query System, Performance of the Queuing System. Universitas Kristen Maranatha

JURNAL GAUSSIAN, Volume 2, Nomor 4, Tahun 2013, Halaman Online di:

TEORI ANTRIAN PERTEMUAN #10 TKT TAUFIQUR RACHMAN PENGANTAR TEKNIK INDUSTRI

ANALISIS SISTEM ANTRIAN PADA PELAYANAN TELLER DI BANK RAKYAT INDONESIA KANTOR CABANG KOTA TEGAL Ernawati Sya diyah 1, Kris Suryowati 2 1,2

ANALISIS ANTRIAN DENGAN MODEL SINGLE CHANNEL SINGLE PHASE SERVICE PADA STASIUN PENGISIAN BAHAN BAKAR UMUM (SPBU) I GUSTI NGURAHRAI PALU

SISTEM ANTRIAN PADA PELAYANAN CUSTOMER SERVICE PT. BANK X ABSTRACT

ABSTRAK. Kata kunci : Model Antrian, Multiple Channel Query System, Waktu Pelayanan. vii. Universitas Kristen Maranatha

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN KERANGKA PEMIKIRAN. Herjanto (2008:2) mengemukakan bahwa manajemen operasi merupakan

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

MATHunesa Jurnal Ilmiah Matematika Volume 3 No.6 Tahun 2017 ISSN

Analisis Sistem Antrian Pada Pelayanan Poli Kandungan Dan Ibu Hamil Di Rumah Sakit X Surabaya

PEMETAAN CABANG PERUSAHAAN ASURANSI X BERDASARKAN LAPORAN BEBAN KLAIM DAN PENERIMAAN PREMI MENGGUNAKAN BIPLOT

ANALISIS ANTRIAN MULTI CHANNEL MULTI PHASE PADA ANTRIAN PEMBUATAN SURAT IZIN MENGEMUDI DENGAN MODEL ANTRIAN (M/M/c):( )

ANALISIS SISTEM ANTRIAN BALAI KESEHATAN PARU MASYARAKAT (BKPM) WILAYAH SEMARANG

BAB 2 LANDASAN TEORI

SISTEM ANTRIAN PADA PELAYANAN TIKET KERETA API DI STASIUN SOLO BALAPAN

ANALISIS SISTEM ANTREAN PELAYANAN DI PT POS INDONESIA (PERSERO) KANTOR POS II SEMARANG ABSTRAK

SKRIPSI. Disusun oleh: DHINDA AMALIA TIMUR

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB 2 LANDASAN TEORI

Pengendalian Kualitas Data Atribut Multivariat dengan Mahalanobis Distance dan T2 Hotelling (Studi Kasus PT Metec Semarang) SKRIPSI

ANALISIS ANTRIAN DENGAN MODEL SINGLE CHANNEL SINGLE PHASE SERVICE PADA STASIUN PENGISIAN BAHAN BAKAR UMUM (SPBU) I GUSTI NGURAHRAI PALU

Sebagai tugas akhir untuk menyelesaikan program strata satu (S1), selain. sarana untuk menerapkan teori yang diterima di bangku kuliah dengan

TEORI ANTRIAN. Riset Operasional 2, Anisah SE., MM 1

BAB I PENDAHULUAN. membawa perubahan pula dalam kehidupan manusia. Perubahan-perubahan itu

SKRIPSI ditulis dan diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan memperoleh gelar Sarjana Sains Matematika

ANALISIS ANTRIAN PASIEN INSTALASI RAWAT JALAN POLIKLINIK LANTAI 1 DAN 2 RSUD CENGKARENG, JAKARTA

ANALISIS SISTEM ANTRIAN M/M/1: PENDEKATAN KLASIK DAN LATTICE PATH COMBINATORICS

PENGAMBILAN SAMPEL BERDASARKAN PERINGKAT PADA ANALISIS REGRESI LINIER SEDERHANA

Transkripsi:

ANALISIS SISTEM ANTRIAN PELAYANAN NASABAH BANK X KANTOR WILAYAH SEMARANG SKRIPSI Disusun Oleh : PRIZKA RISMAWATI ARUM NIM. 24010210120047 JURUSAN STATISTIKA FAKULTAS SAINS DAN MATEMATIKA UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2014

ANALISIS SISTEM ANTRIAN PELAYANAN NASABAH BANK X KANTOR WILAYAH SEMARANG Oleh PRIZKA RISMAWATI ARUM 24010210120047 Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Sains pada Jurusan Statistika JURUSAN STATISTIKA FAKULTAS SAINS DAN MATEMATIKA UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2014 i

HALAMAN PENGESAHAN I Judul : Analisis Sistem Antrian Pelayanan Nasabah Bank X Kantor Wilayah Semarang Nama : Prizka Rismawati Arum NIM : 24010210120047 Telah diujikan pada sidang Tugas Akhir tanggal 10 September 2014 dan dinyatakan lulus pada tanggal 22 September 2014 ii

HALAMAN PENGESAHAN II Judul : Analisis Sistem Antrian Pelayanan Nasabah Bank X Kantor Wilayah Semarang Nama : Prizka Rismawati Arum NIM : 24010210120047 Telah diujikan pada sidang Tugas Akhir tanggal 10 September 2014 iii

KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, berkah, dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir yang berjudul Analisis Sistem Antrian Pelayanan Nasabah Bank X Kantor Wilayah Semarang. Tugas Akhir ini disusun sebagai syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Strata Satu (S1) pada Jurusan Statistika Fakultas Sains dan Matematika Universitas Diponegoro Semarang. Tanpa bantuan dan dukungan dari berbagai pihak, penulis tidak akan mampu menyelesaikan Tugas Akhir ini. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada : 1. Ibu Dra. Dwi Ispriyanti, M.Si selaku Ketua Jurusan Statistika Fakultas Sains dan Matematika Universitas Diponegoro. 2. Bapak Sugito, S.Si, M.Si, selaku dosen pembimbing I dan Ibu Yuciana Wilandari, M.Si, selaku dosen pembimbing II yang telah membimbing penulis hingga Tugas Akhir ini selesai. 3. Seluruh Dosen Jurusan Statistika Fakultas Sains dan Matematika Universitas Diponegoro yang telah memberikan ilmu. 4. Semua pihak yang telah membantu dalam penulisan Tugas Akhir ini yang tidak bisa disebutkan satu persatu. Penulis menyadari bahwa Tugas Akhir ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu kritik dan saran yang sifatnya membangun sangat penulis harapkan. Penulis berharap Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi semua pihak. Semarang, 12 September 2014 Penulis iv

ABSTRAK Menunggu adalah hal yang sangat membosankan bagi banyak orang karena hanya akan membuang banyak waktu mereka. Situasi menunggu ini sering terjadi pada suatu antrian misalnya nasabah yang akan melakukan transaksi di bank. Bank X Kantor Wilayah Semarang merupakan cabang Bank X terbesar yang ada di Semarang juga tidak lepas dari masalah ini. Oleh karena itu, pencarian model antrian sangat penting dalam rangka meningkatka pelayanan bagi pelanggan/nasabahnya. Berdasarkan hasil ata gian Customer Service dan Teller didapatkan m n at. stomer Service ( untuk Teller Ekspres model antrian adalah ( dan Teller Umum model antri d Teller Khusus model antrian adalah (M/G/1) : (. an perhitungan dan analisis yang sudah dilakukan, dapat disp bahwa sistem pelayanan nasabah pada bagian Customer Service dan teller di Bank X Kantor Wilayah Semarang sudah baik. Kata Kunci : Antrian, Model sistem antrian, Bank, Customer Service, Teller. v

ABSTRACT Waiting is very boring for many people because it will only waste a lot of their time. This situation is common happen in a queue, for example customers who will conduct the transaction in the bank. Bank X Semarang Regional Office is the largest branch of Bank X is in Semarang is also not free from this problem. Therefore, the queuing model search is very important in order to improve the quality of service to customers / clients. Based on the analysis of data in the Customer Service and Teller obtained the appropriate queuing models which, for Customer Service and Public Teller queuing model is (M / M / 6): (GD / / ) queuing model for the Teller Express is (M / M / 2): (GD / / ) and for Special Teller model of the queue is (M / G / 1): (GD / / ). Based on the calculations and analyzes that have been done, it can be concluded that the customer service system to the Customer Service and teller at Bank X Semarang Regional Office has been good. Keywords: Queue, Queuing System Model, Bank, Customer Service, Teller. vi

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN... ii KATA PENGANTAR... iv ABSTRAK... v ABSTRACT... vi DAFTAR ISI...vii DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR... xi DAFTAR LAMP IRAN...xii BAB I PENDAHULUAN 1.1. LatarBelakang... 1 1.2. Rumusan Masalah... 3 1.3. Batasan Masalah... 3 1.4. Tujuan Penelitian... 3 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Konsep Dasar Teori Antrian... 5 2.2. Faktor Sistem Antrian... 6 2.2.1 Distribusi Kedatangan... 6 2.2.2 Distribusi Waktu Pelayanan... 7 vii

viii 2.2.3 Fasilitas Pelayanan... 8 2.2.4 Disiplin Pelayanan... 8 2.2.5 Ukuran dalam Antrian... 9 2.2.6 Sumber Pemanggilan... 10 2.3. Notasi Model Antrian... 10 2.4. Sistem Antrian... 12 2.5. Ukuran Steady-State... 13 2.6. Proses Poisson dan Distribusi Eksponensial... 15 2.7. Uji Kecocokan Distribusi... 22 2.8. Model Antrian (M/G/1):(GD/ / )...23 2.9. Model Antrian (M/M/c):(GD/ / )... 28 BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1. Data... 30 3.2. Prosedur Analisis Data... 31 3.3. Diagram Alir Analisis Data... 33 BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN 4.1. Sistem Antrian Pelayanan Pelanggan Bank X Semarang... 35 4.2. Analisis Deskriptif... 38 4.3. Analisis Sistem Pelayanan Customer Service... 41 4.3.1. Ukuran Steady-State dari Kinerja Sistem Pelayanan...41 4.3.2. Uji Distribusi Jumlah Kedatangan dan Jumlah Pelayanan... 42 4.3.3. Model Sistem Antrian... 44 4.3.4. Ukuran Kinerja Sistem Antrian... 45

ix 4.4. Analisis Sistem Pelayanan Teller Ekspress... 46 4.4.1. Ukuran Steady-State dari Kinerja Sistem Pelayanan... 46 4.4.2. Uji Distribusi Jumlah Kedatangan dan Jumlah Pelayanan... 47 4.4.3. Model Sistem Antrian... 50 4.4.4. Ukuran Kinerja Sistem Antrian...50 4.5. Analisis Sistem Pelayanan Teller Khusus... 51 4.5.1. Ukuran Steady-State dari Kinerja Sistem Pelayanan... 51 4.5.2. Uji Distribusi Jumlah Kedatangan dan Waktu Pelayanan... 52 4.5.3. Model Sistem Antrian... 55 4.5.4. Ukuran Kinerja Sistem Antrian...56 4.6. Analisis Sistem Pelayanan Teller Umum... 57 4.6.1. Ukuran Steady-State dari Kinerja Sistem Pelayanan... 57 4.6.2. Uji Distribusi Jumlah Kedatangan dan Jumlah Pelayanan... 58 4.6.3. Model Sistem Antrian... 61 4.6.4. Ukuran Kinerja Sistem Antrian... 61 BAB V KESIMPULAN...63 DAFTAR PUSTAKA... 65

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1 Data Jumlah pelanggan yang melakukan transaksi di Customer Service...39 Tabel 2 Data Jumlah pelanggan yang melakukan transaksi di Teller Ekspress...39 Tabel 3 Data Jumlah pelanggan yang melakukan transaksi di Teller Khusus...40 Tabel 4 Data Jumlah pelanggan yang melakukan transaksi di Teller Umum... 40 Tabel 5 Tingkat Kegunaan Fasilitas Pelayanan CS...41 Tabel 6 Tabel 7 Tabel 8 Ukuran Kinerja Sistem Antrian Pelayanan di CS...45 Tingkat Kegunaan Fasilitas Pelayanan Teller Ekspress...46 Ukuran Kinerja Sistem Antrian Pelayanan di Teller Ekspres...50 Tabel 9 Tingkat Kegunaan Fasilitas Pelayanan Teller Khusus... 52 Tabel 10 Ukuran Kinerja Sistem Antrian Pelayanan di Teller Khusus... 56 Tabel 11 Tingkat Kegunaan Fasilitas Pelayanan Teller Umum...57 Tabel 12 Ukuran Kinerja Sistem Antrian Pelayanan di Teller Umum61 x

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 1 Model Single Channel Single Phase... 12 Gambar 2 Model Multi Channel Single Phase... 12 Gambar 3 Model Multi Channel Multi Phase... 13 Gambar 4 Model Single Channel Multi Phase... 13 Gambar 5 Sistem Antrian (P-K)... 24 Gambar 6 Diagram Alir Analisis Data... 33 Gambar 7 Sistem Antrian pada Bagian Customer Service... 36 Gambar 8 Sistem Antrian pada Bagian Teller Ekspres... 36 Gambar 9 Sistem Antrian pada Bagian Teller Khusus... 37 Gambar 10 Sistem Antrian pada Bagian Teller Umum... 37 xi

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Data Jumlah Kedatangan dan Jumlah Pelayanan di Customer Halaman Service... 66 Lampiran 2 Data Jumlah Kedatangan dan Jumlah Pelayanan di Teller Ekspres... 67 Lampiran 3 Data Jumlah Kedatangan dan Waktu Pelayanan di Teller Khusus... 68 Lampiran 4 Data Jumlah Kedatangan dan Jumlah Pelayanan di Teller Umum...70 Lampiran 5 Output SPSS 16.00... 72 Lampiran 6 Output WinQSB... 76 Lampiran 7 Tabel Kolmogorov-Smirnov... 80 xii

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Menunggu adalah hal yang sangat membosankan bagi banyak orang karena hanya akan membuang banyak waktu mereka. Terutama jika menunggu ini dialami oleh orang-orang yang membutuhkan pelayanan dengan segera. Situasi menunggu ini sering terjadi pada suatu antrian misalnya pesawat yang akan mendarat atau tinggal landas, mesin yang akan diperbaiki, pasien yang ingin periksa ke dokter, orang yang mengantri membeli bensin di pom bensin dan nasabah yang akan melakukan transaksi di bank. Antrian terjadi ketika pelanggan yang datang ke suatu pelayanan melebihi kapasitas pelayanan yang tersedia. Situasi menunggu juga merupakan bagian dari keadaan yang terjadi dalam rangkaian kegiatan operasional yang bersifat random dalam suatu fasilitas pelayanan. Pelanggan datang ke tempat itu dengan waktu yang acak, tidak teratur dan tidak dapat segera dilayani sehingga mereka harus menunggu cukup lama (Kakiay, 2004). Untuk memberikan kepuasan pelanggan, sebuah sistem harus berusaha memberikan pelayanan terbaik. Pelayanan terbaik yang dimaksudkan adalah dengan memberikan pelayanan yang cepat sehingga pelanggan tidak menunggu terlalu lama. Dalam mengurangi waktu tunggu, maka perlu dilakukan penambahan fasilitas pelayanan untuk menghindari terjadinya antrian yang terus memanjang. 1

2 Dalam mengatasi masalah yang berkaitan dengan antrian, salah satunya adalah dengan menggunakan model matematika. Pada umumnya, solusi di dalam penyelesaian antrian dapat dijabarkan berdasarkan analisis. Analisis ini dapat dilakukan dengan mengadakan suatu penelitian dimana antrian tersebut terjadi. Dalam antrian, harus memenuhi suatu keadaan dimana sistem pelayanan sedang berfungsi secara optimal. Hal ini dimaksudkan agar keputusan yang diambil dari hasil analisis yang dilakukan dapat berlaku untuk semua kondisi pelayanan yang bagaimanapun, sehingga sistem antrian tersebut dapat memberikan masukan yang dapat membantu menyelesaikan masalah yang terjadi secara optimal pula. Antrian dalam kehidupan nyata sangat sering dijumpai pada bank sebagai suatu institusi penyelenggara layanan keuangan. Panjangnya antrian saat melalukan transaksi di bank yang menghabiskan banyak waktu seringkali menimbulkan ketidaknyamanan bagi pelanggan atau nasabah. Jika hal tersebut tidak segera ditangani, maka akan menjadi suatu masalah yang serius bagi pihak bank karena dapat mempengaruhi kepuasan nasabah dalam memperoleh layanan keuangan mereka. Bank X Kantor Wilayah Semarang merupakan cabang Bank X terbesar yang ada di Semarang juga tidak lepas dari masalah ini. Hal ini disebabkan karena banyaknya nasabah yang ingin melakukan transaksi di Bank X. Nasabah ingin segera memperoleh pelayanan sehingga mereka tidak menghabiskan banyak waktu dalam barisan antrian. Oleh karena itu, pencarian model antrian sangat penting dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan bagi nasabah sehingga dapat meningkatkan kepuasan nasabah terhadap bank tersebut.

3 1.2. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang tersebut, permasalahan yang terjadi di Bank X Kantor Wilayah Semarang adalah banyaknya jumlah nasabah yang melakukan transaksi di Bank X Kantor Wilayah Semarang, sehingga akan mempengaruhi sistem pelayanan yang tersedia dan menyebabkan adanya antrian. Dari antrian nasabah yang terjadi di Bank X Kantor Wilayah Semarang, akan ditentukan bagaimana model antrian yang sesuai serta ukuran-ukuran kinerja sistem antrian di Bank X Kantor Wilayah Semarang khususnya pada bagian Customer Service dan Teller. 1.3. Batasan Masalah Penelitian yang dilakukan ini hanya dibatasi pada permasalahan sistem antrian nasabah yang melakukan transaksi di Customer Service dan Teller yang ada di Bank X Kantor Wilayah Semarang. Baik pada bagian Customer Service maupun Teller, nasabah adalah pelanggan dan petugas yang ada di setiap loket adalah pelayan. 1.4. Tujuan Penelitian Adapun tujuan penelitian dari tugas akhir ini adalah sebagai berikut: 1. Menentukan model antrian yang tepat berdasarkan pelayanan nasabah pada bagian Customer Service dan Teller di Bank X Kantor Wilayah Semarang.

4 2. Menentukan ukuran-ukuran kinerja sistem antrian yang tepat untuk pelayanan nasabah pada bagian Customer Service dan Teller di Bank X Kantor Wilayah Semarang.