PROGRAM BANTU PERENCANAAN FONDASI TELAPAK MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN JAVA. Laporan Tugas Akhir

dokumen-dokumen yang mirip
PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG RUSUNAWA MAHASIWA UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA. Oleh : CAN JULIANTO NPM. :

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG HOTEL BAHTERA SURABAYA JAWA TIMUR. Laporan Tugas Akhir

PERANCANGAN STRUKTUR KANTOR INDOSAT SEMARANG. Oleh : LIDIA CORRY RUMAPEA NPM. :

PERANCANGAN STRUKTUR BANGUNAN RUMAH SUSUN DI YOGYAKARTA

PERANCANGAN ULANG STRUKTUR GEDUNG BANK MODERN SOLO

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG RUMAH SAKIT AKADEMIK UNIVERSITAS GAJAH MADA YOGYAKARTA. Oleh : ROBERTUS ADITYA SEPTIAN DWI NUGRAHA NPM.

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS APARTEMEN KALIBATA RESIDENCE TOWER D JAKARTA. Laporan Tugas Akhir. Atma Jaya Yogyakarta. Oleh :

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG BADAN PENGAWAS KEUANGAN DAN PEMBANGUNAN YOGYAKARTA TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU. Oleh :

PERANCANGAN STRUKTUR BANGUNAN RUMAH SUSUN DI SURAKARTA

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG RUSUNAWA 5 LANTAI DI WILAYAH GEMPA 3

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG APARTEMEN SAHID JAKARTA. Oleh : PRIA ROSE ADI NPM. :

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG HOTEL MALYA DI BANDUNG

8. Sahabat-sahabat saya dan semua pihak yang tidak dapat disebutkan satupersatu yang telah membantu dalam menyelesaikan dan menyusun Tugas Akhir ini.

PERANCANGAN PILE CAP DENGAN METODE STRUT AND TIE MODEL

STUDI PERILAKU MEKANIK KEKUATAN BETON RINGAN TERHADAP KUAT LENTUR BALOK

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG PASCA SARJANA UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG. Oleh : BAYU ARDHI PRIHANTORO NPM :

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG CENTRO CITY JAKARTA. Oleh : INGGRID CUACA NPM. :

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG KULIAH UMUM UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA YOGYAKARTA TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG KANTOR BOSOWA MAKASSAR

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG MEDICAL STAFF RS. CIPTO MANGUNKUSUMO JAKARTA

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS HOTEL 10 LANTAI DENGAN SISTEM RANGKA PEMIKUL MOMEN KHUSUS (SRPMK)

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG KANTOR WILAYAH DIRJEN PAJAK SULAWESI SELATAN, BARAT DAN TENGGARA

PERENCANAAN GEDUNG YANG MEMPUNYAI KOLOM MIRING DENGAN PUSHOVER ANALYSIS

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG RS. GRHA KEDOYA, JAKARTA BARAT. Oleh : MARTINUS SATRIYO HADIWIBOWO NPM. :

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG. KANTOR DAN HUNIAN PT.MANDALA MULTI FINANCE.tbk

PERKUATAN KOLOM PENDEK BETON BERTULANG DENGAN FIBER GLASS JACKET PADA KONDISI KERUNTUHAN TARIK. Oleh: LISA CAROLINE NPM.

PERANCANGAN RUMAH SUSUN SEDERHANA SEWA (RUSUNAWA) DI JEPARA

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS HOTEL ARCS DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TUGAS AKHIR PROGRAM SARJANA STRATA SATU

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG RUMAH SAKIT UMUM PROPINSI KEPULAUAN RIAU. Oleh : DEDE FAJAR NADI CANDRA NPM :

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG KANTOR PUSAT SBU DISTRIBUSI WILAYAH II JAWA BAGIAN TIMUR SURABAYA-JAWATIMUR TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG KULIAH BERSAMA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS INDONESIA JAKARTA

STUDI KEKUATAN RANGKA ATAP MONOFRAME MENGGUNAKAN PROFIL C GANDA DENGAN SAMBUNGAN LAS

PENGARUH SIKA CARBODUR PADA KUAT GESER BALOK BETON TANPA TULANGAN GESER

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG AMIKOM UNIT IV YOGYAKARTA DI YOGYAKARTA

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG CONDOTEL MATARAM CITY YOGYAKARTA. Oleh : KEVIN IMMANUEL KUSUMA NPM. :

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG HOTEL PERMATA KRAKATAU CILEGON TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU. Oleh :

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG RUSUNAWA ASRAMA MAHASISWA UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA YOGYAKARTA. Oleh : SUPARYOTO SINAGA NPM.

STUDI KEKUATAN KOLOM BAJA PROFIL C GABUNGAN DENGAN PELAT PENGAKU TRANSVERSAL

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG KANTOR KEJAKSAAN TINGGI YOGYAKARTA. Oleh : I PUTU HEIDY KRISTIANTA NPM. :

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG PARKIR MENARA BOSSOWA MAKASSAR

8/21/2012 Client. Bunawan File : - Time : Ari, W. αs : 40. L : 1.00 m ht : 0.30 m

ANALISIS SISTEM RANGKA BAJA STAGGERED TRUSS SEBAGAI BANGUNAN TAHAN GEMPA BERDASARKAN AISC 341 SEISMIC PROVISIONS 2005

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG KAMPUS STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

PERANCANGAN GEDUNG APARTEMEN DI JALAN LAKSAMANA ADISUCIPTO YOGYAKARTA

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG G UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO SEMARANG TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS GADJAH MADA YOGYAKARTA

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS STUDENT PARK APARTMENT SETURAN YOGYAKARTA

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG APARTEMEN MEDITERANIAN GARDEN JAKARTA

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG HOTEL LARAS ASRI SALATIGA TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU. Oleh :

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG MARKAS BESAR KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA JAKARTA SELATAN

BALOK BETON DENGAN TULANGAN TARIK BAJA SIKU

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG LIPPO CENTER BANDUNG

ANALISIS PENGARUH WILAYAH GEMPA DI INDONESIA TERHADAP BANGUNAN BAJA

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG PERKANTORAN DAN PERDAGANGAN DIKOTA SURABAYA

EVALUASI PERILAKU INELASTIK STRUKTUR BETON BERTULANG YANG MENGGUNAKAN DINDING GESER DENGAN ANALISIS PUSHOVER

STUDI KEKUATAN RANGKA ATAP TRUSS MENGGUNAKAN PIPA BAJA DENGAN SAMBUNGAN LAS DENGAN PELAT SAMBUNG

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG WISMA ATLIT BONTANG KALIMANTAN TIMUR. Laporan Tugas Akhir. Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Oleh : LUSIA NILA KUSUMAWATI

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG PROGO

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG TRANS NATIONAL CRIME CENTER MABES POLRI JAKARTA. Oleh : LEONARDO TRI PUTRA SIRAIT NPM.

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG DENGAN MENGGUNAKAN DINDING GESER DI BANDUNG

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG HOTEL ROS IN YOGYAKARTA. Oleh : WIYOTO NPM. :

5.2 Dasar Teori Perilaku pondasi dapat dilihat dari mekanisme keruntuhan yang terjadi seperti pada gambar :

APLIKASI MOBILE PERENCANAAN FONDASI TELAPAK BERBASIS ANDROID

PERBANDINGAN KEKUATAN KOLOM PENDEK BETON BERTULANG DENGAN PENAMBAHAN VARIASI UKURAN PROFIL BAJA SIKU YANG DIKENAI BEBAN KONSENTRIK

PERENCANAAN APARTEMEN SOLO PARAGON TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU. Oleh :

PERANCANGAN STRUKTUR HOTEL DI JALAN LINGKAR UTARA YOGYAKARTA

PERILAKU BALOK BERTULANG YANG DIBERI PERKUATAN GESER MENGGUNAKAN LEMBARAN WOVEN CARBON FIBER

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG GRAND ASTON HOTEL YOGYAKARTA. Oleh: REGINA THEODORA NPM:

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG KUSUMA MULIA TOWER SOLO MENGGUNAKAN RANGKA BAJA

PERANCANGAN STRUKTUR HOTEL QUALITY PALEMBANG

PENGUJIAN KUAT LENTUR PANEL PELAT BETON RINGAN PRACETAK BERONGGA DENGAN PENAMBAHAN SILICA FUME

PERANCANGAN ULANG STRUKTUR ATAS GEDUNG PERKULIAHAN FMIPA UNIVERSITAS GADJAH MADA

PENGUJIAN KUAT LENTUR TERHADAP PELAT BETON PRACETAK BERONGGA

Kata Kunci : beton, baja tulangan, panjang lewatan, Sikadur -31 CF Normal

PERANCANGAN STRUKTUR HOTEL PESONA TUGU YOGYAKARTA

PERANCANGAN PELAT DASAR KOLOM PADA RANGKA BAJA DENGAN BRESING KONSENTRIK KHUSUS

KOLOM PENDEK KANAL C GANDA BERPENGISI BETON RINGAN DENGAN BEBAN EKSENTRIK

BAB III LANDASAN TEORI

PERANCANGAN STRUKTUR KOMPOSIT PERKERASAN DI LENGAN SEBELAH TIMUR PERSIMPANGAN JALAN PALAGAN DAN RING ROAD UTARA YOGYAKARTA

PERANCANGAN STRUKTUR APARTEMEN MEGA BEKASI TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU. Oleh : ARIEF BUDIANTO No. Mahasiswa : / TSS NPM :

PENGUJIAN KUAT LENTUR PANEL PELAT BETON RINGAN PRACETAK BERONGGA DENGAN PENAMBAHAN FLY ASH

KOLOM LANGSING KANAL C GANDA BERPENGISI BETON RINGAN DENGAN BEBAN EKSENTRIK

LAPORAN TUGAS AKHIR (KL-40Z0) Perancangan Dermaga dan Trestle Tipe Deck On Pile di Pelabuhan Garongkong, Propinsi Sulawesi Selatan. Bab 6.

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG HOTEL DAN MALL DI WILAYAH GEMPA 3

KOLOM KANAL C GANDA BERPENGISI BETON RINGAN DENGAN BEBAN KONSENTRIK

STUDI KUAT LENTUR BALOK PROFIL C GANDA DENGAN VARIASI JARAK SAMBUNGAN LAS

ANALISIS FAKTOR- FAKTOR PENENTU KEBERHASILAN PENGENDALIAN WAKTU PADA PROYEK KONSTRUKSI. Oleh : FREDERICK MARTCE YUDHA NPM :

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG PERKANTORAN 9 LANTAI DI WILAYAH GEMPA 5

d b = Diameter nominal batang tulangan, kawat atau strand prategang D = Beban mati atau momen dan gaya dalam yang berhubungan dengan beban mati e = Ek

PERENCANAAN GEDUNG PERKANTORAN 4 LANTAI (+ BASEMENT) DI WILAYAH SURAKARTA DENGAN DAKTAIL PARSIAL (R=6,4) (dengan mutu f c=25 MPa;f y=350 MPa)

STUDI KUAT LENTUR BALOK PROFIL C GANDA DENGAN PERANGKAI TULANGAN DIAGONAL. Oleh : JONATHAN ALFARADO NPM :

ANALISIS UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP PADA PROYEK KONSTRUKSI DI YOGYAKARTA

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG RUMAH SAKIT ROYAL TARUMA MEDICAL CENTER JAKARTA BARAT

BAB III LANDASAN TEORI. A. Pembebanan

STUDI KUATLENTURBALOKKOMPOSIT PROFIL C GANDA MENGGUNAKANBETON RINGAN

PERANCANGAN STRUKTUR KUBAH GEODESIK BAJA SEBAGAI HUNIAN SEMI PERMANEN KORBAN BENCANA ALAM. Oleh : CHRISTIANTO CHANDRA KUSUMA NPM :

PERANCANGAN HOTEL 7 LANTAI DAN 1 BASEMENT YOGYAKARTA (SNI 1726:2012 & SNI 2847:2013)

BAB III LANDASAN TEORI. untuk bangunan gedung (SNI ) dan tata cara perencanaan gempa

Transkripsi:

PROGRAM BANTU PERENCANAAN FONDASI TELAPAK MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN JAVA Laporan Tugas Akhir sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Strata Satu (S1) Oleh : BRIGITTA MARIA ARUM CHRYSANTHI NPM : 09 02 13231 /TS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA YOGYAKARTA SEPTEMBER 2013

LEMBAR PERSEMBAHAN TUHAN akan menyelesaikannya bagiku! Ya TUHAN, kasih setia-mu untuk selama-lamanya. (Mazmur 138:8a) Kita tahu sekarang, bahwa Allah turut bekerja dalam segala sesuatu untuk mendatangkan kebaikan bagi mereka yang mengasihi Dia. (Rm 8:28a) Tugas Akhir ini aku persembahkan untuk : Bapa di Sorga, Bapak, Ibu, Mas Ruudie, Dik Ricky, Mas Beny, dan saudarasaudara komunitas Yerusalem Baru yang selalu mendukungku. Ad Maiorem Dei Gloriam! Segalanya ialah dari DIA, oleh DIA, dan hanya bagi DIA!!

KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis sampaikan kepada Tuhan Yesus Kristus yang telah menganugerahkan hikmat, kemampuan dan berkatnya, sehingga penulis akhirnya dapat menyelesaikan tugas akhir ini. Penulisan Tugas Akhir dengan judul PROGRAM BANTU PERENCANAAN FONDASI TELAPAK DENGAN MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN JAVA disusun guna melengkapi syarat untuk menyelesaikan jenjang pendidikan tinggi Program Strata Satu (S1) di Fakultas Teknik Program Studi Teknik Sipil Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Penulis berharap melalui Tugas Akhir ini semakin menambah dan memperdalam ilmu pengetahuan dalam bidang Teknik Sipil baik oleh penulis maupun pihak lain. Dalam penyusunan Tugas Akhir ini penulis telah mendapat banyak dukungan, bimbingan, bantuan dan dorongan dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Dr. Ir. A.M. Ade Lisantono, M.Eng., selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Atma Jaya Yogyakarta. 2. J. Januar Sudjati, S.T., M.T., selaku Ketua Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Atma Jaya Yogyakarta. 3. Ir. Haryanto Y.W., M.T., selaku Koordinator Tugas Akhir Struktur Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Atma Jaya Yogyakarta dan v

Dosen Pembimbing yang telah dengan sabar meluangkan waktu untuk memberi pengarahan dan bimbingan dalam menyelesaikan tugas akhir ini. 4. Seluruh dosen/staf pengajar Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Atma Jaya Yogyakarta yang telah mendidik, mengajar, dan memberi pengetahuan kepada penulis. 5. Seluruh teman-teman Teknik Sipil Universitas Atma Jaya Yogyakarta angkatan 2009, yang juga telah memberikan dukungan dan semangat penulis untuk segera menyelesaikan tugas akhir ini. 6. Keluarga tercinta, bapak dr. A.Sentot Suropati, Sp.PD., ibu Lucia Widirosanti, kakak Adrianus Ruudie W.A., S.T., adik Christophorus Richard T., yang telah memberikan dukungan doa, finansial dan semangat kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini. 9. Benydiktus Dwijayanto, SPd, yang telah banyak memberikan dukungan doa dan semangat untuk menyelesaikan tugas akhir ini. 10. Serta pihak-pihak lain yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu. Penulis menyadari bahwa tugas akhir ini masih banyak kekurangan dan jauh dari sempurna, untuk itu segala saran dan kritik yang bersifat membangun bagi kesempurnaan tugas akhir ini sangatlah penulis harapkan. Yogyakarta, September 2013 Brigitta Maria Arum Chrysanthi NPM : 09 02 13231 vi

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PENGESAHAAN... ii PERNYATAAN KEASLIAN... iii LEMBAR PERSEMBAHAN... iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... x DAFTAR LAMPIRAN... xi ARTI LAMBANG DAN SINGKATAN... xii INTISARI...... xiii BAB I. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang... 1 1.2. Perumusan Masalah... 2 1.3. Batasan Masalah... 3 1.4. Keaslian Tugas Akhir... 3 1.5. Tujuan Penelitian... 4 1.6. Manfaat Penelitian... 4 BAB II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Spreadsheet Program Hitung Fondasi Telapak... 5 2.2. Program Bantu Perancangan Fondasi Dangkal... 6 BAB III. LANDASAN TEORI 3.1. Beton... 8 3.3.1. Kuat Tekan Beton... 8 3.2. Baja Tulangan... 9 3.3. Selimut Beton... 9 3.4. Fondasi Telapak... 10 3.5. Tebal Minimum... 12 3.6. Dasar Perencanaan... 12 3.7. Kekuatan dan Tegangan Tanah... 13 3.8. Kuat Geser... 13 3.8.1. Kuat Geser 1 Arah... 13 3.8.2. Kuat Geser Ponds... 15 3.9. Penulangan Lentur... 17 3.10. Pemindahan Gaya-gaya dari Kolom ke Fondasi... 19 3.11. Pemograman Java... 21 3.12. Netbeans IDE... 21 BAB IV. METODE PENELITIAN 4.1. Persiapan dan Metode Penelitian... 23 vii

4.2. Pembuatan Program... 23 4.3. Validasi Program... 26 BAB V. PEMBAHASAN 5.1. Merencanakan Fondasi Telapak Dengan Cepat... 27 5.2. Proses Perhitungan Fondasi Telapak dari Pustaka... 28 5.3. Validasi Program... 35 5.3.1. Dengan Hitungan Manual dari Pustaka... 35 5.4. Penggunaan Program... 37 BAB VI. KESIMPULAN DAN SARAN 6.1. Kesimpulan... 42 6.2. Saran... 43 DAFTAR PUSTAKA... 44 LAMPIRAN... 45 viii

DAFTAR TABEL Tabel 4.1. Schedule Pelaksanaan Penelitian...27 Tabel 5.l. Perbandingan Perhitungan Manual dari Pustaka dengan Program...37 Tabel 5.2. Perbandingan Penulangan Manual dari Pustaka dengan Program... 37 ix

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.l. Input Data Spreadsheet Program Hitung Fondasi Telapak... 5 Gambar 2.2. Input Data Spread Footing Program Bantu Fondasi Dangkal... 6 Gambar 3.1. Grafik Kuat Tekan Benda Uji Beton... 9 Gambar 3.2. Jenis-jenis Fondasi Telapak... 11 Gambar 3.3. Kerusakan Fondasi Akibat Gaya Geser Satu Arah... 15 Gambar 3.4. Kerusakan Fondasi Akibat Gaya Geser Dua Arah... 18 Gambar 3.5. Pemasangan Tulangan pada Fondasi Persegi Panjang... 19 Gambar 4.1. Flow Chart Program Keseluruhan... 24 Gambar 4.1. Flow Chart Program Perhitungan Fondasi... 25 Gambar 4.2. Flow Chart Program Penulangan Fondasi... 25 Gambar 5.1. Gambar Contoh Soal... 28 Gambar 5.2. Kontrol Geser 1 Arah... 30 Gambar 5.3. Kontrol Geser 2 Arah... 31 Gambar 5.4. Hasil Program Fondasi Telapak (FonTel-S4)... 37 Gambar 5.5. Tampilan Awal Program Sebelum Diproses... 38 Gambar 5.6. Tampilan Program Setelah Diisi Data-data Tanah dan Fondasi.. 38 Gambar 5.7. Tampilan Program Setelah Diproses Sebelum Desain Penulangan... 39 Gambar 5.8. Tampilan Program Setelah Diproses Setelah Desain Penulangan 40 Gambar 5.9. Peringatan Tidak Aman untuk Cek Geser 1 Arah... 40 Gambar 5.10. Peringatan Tegangan Maksimum Melebihi Tegangan Ijin... 41 Gambar 5.11. Peringatan Syarat Rasio By... 41 x

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Listing Program...45 xi

ARTI LAMBANG DAN SINGKATAN f c = kuat tekan beton yang disyaratkan pada waktu umur beton 28 hari fy = kuat tarik atau kuat leleh baja tulangan tarik = regangan tekan beton menurut Pasal 12.2.3 SNI 03-2847-2002 diasumsikan sebesar 0,003 d = jarak antara tepi poer fondasi dengan pusat berat tulangan lentur fondasi ds = jarak antara pusat berat tulangan lentur fondasi dengan dasar fondasi Vu = gaya geser akibat tekanan tanah ke atas Vn = gaya geser nominal Vc = gaya geser yang mampu ditahan oleh beton bo = keliling maksimal retak miring B(Bx) = lebar penampang fondasi L(By) = panjang penampang fondasi b k = lebar kolom h k = tinggi kolom σ min = tegangan minimum σ maks = tegangan maksimum ø = faktor reduksi s = jarak tulangan γ t = berat jenis tanah σ t = daya dukung tanah hf = tebal fondasi γ c = berat jenis beton Pu,k = beban terfaktor yang disalurkan dari kolom Mu,y = momen terfaktor yang terjadi searah sumbu y As,u = luas tulangan lentur sejajar sisi panjang As,pusat = luas tulangan lentur sejajar sisi pendek bagian pusat As,tepi = luas tulangan lentur sejajar sisi pendek bagian tepi As,susut = luas tulangan susut fondasi Δ = selisih absolut (%) M = hasil hitungan manual P = hasil hitungan program xii

INTISARI PROGRAM BANTU PERENCANAAN FONDASI TELAPAK DENGAN MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN JAVA, Brigitta Maria Arum Chrysanthi, NPM 09 02 13231, tahun 2013, PPS Struktur, Program Studi Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Fondasi berfungsi untuk menerima beban dari struktur atas suatu bangunan dan meneruskannya ke tanah. Sebuah fondasi bangunan/gedung harus dirancang dengan baik supaya konstruksi yang dihasilkan tersebut aman. Dalam perencanaan fondasi ini biasanya dilakukan perhitungan secara manual untuk diperoleh dimensi fondasi dan penulangan yang akan digunakan, sehingga diperlukan tahap perhitungan yang cukup panjang dan memakan banyak waktu (trial error). Oleh sebab itu, perlu dibuat program bantu yang dapat mengatasi masalah tersebut. Dalam tugas akhir ini, penulis mencoba membuat sebuah program untuk membantu mempermudah perencanaan fondasi telapak beban uniaksial. Program ini dibuat berdasarkan SK-SNI 03-2847-2002 dan dapat menampilkan gambar desain fondasi beserta tulangannya. Program ini dibuat dengan bahasa pemrograman Java sehingga dapat dijalankan di sistem operasi Windows, Linux, maupun Solaris. Hasil perhitungan fondasi telapak yang dihasilkan oleh program tentunya lebih akurat dibandingkan dengan perhitungan secara manual. Dengan validasi menggunakan hitungan secara manual, program ini memiliki selisih absolut ( Δ ) terbesar ialah 0,01243 % sehingga program ini layak digunakan untuk perencanaan fondasi telapak untuk beban uniaksial. Kata kunci : fondasi telapak segi 4, uniaksial, gambar desain, penulangan, program xiii