BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Dalam akhir waktu terakhir ini perkembangan ekonomi dan teknologi di

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. perusahaan-perusahaan untuk terus berkembang agar dapat bertahan dalam kancah

BAB I PENDAHULUAN. yang begitu ketat antara perusahaan satu dengan perusahaan yang lainnya,

BAB 1 PENDAHULUAN. Honda PT Ekajaya Karunia Abadi Surabaya berusaha melakukan kebijakan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah Penelitian. Pembangunan pada hakekatnya ditujukan untuk meningkatkan taraf hidup

BAB 1 PENDAHULUAN. Gambar 1.1 Perkembangan Jumlah Kendaraan Bermotor Tahun Sumber : Badan Pusat Statistik

BAB 1 PENDAHULUAN. Sepeda motor adalah salah satu alat transportasi yang digunakan untuk. lebih praktis dan lebih mudah menerjang kemacetan.

BAB I PENDAHULUAN. suatu produk atau jasa yang diterima oleh konsumen atau tidak.

BAB 1 PENDAHULUAN. Indonesia maupun di negara-negara lainnya baik dari segi technology, style,

BAB I PENDAHULUAN. Sarana transportasi khususnya roda dua akhir-akhir tahun ini sangat diminati

BAB I PENDAHULUAN. akan mempengaruhi kehidupan dan tata ekonominya, cara-cara pemasaran dan. yang diperlukan untuk menyusun strategi pemasaran.

BAB I PENDAHULUAN. pendatang baru, sepeda motor Yamaha yang sudah lama berada di Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. persaingan, sehingga tujuan dari perusahaan tersebut dapat tercapai. Salah satu

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Industri otomotif kendaraan bermotor merupakan industri yang

BAB 1 PENDAHULUAN. pangsa pasar dan mengembangkan usahanya. Oleh karena itu, perusahaan harus

BAB I PENDAHULUAN. sebagai peluang untuk mengembangkan kinerja bisnisnya dengan melakukan. konsumen yang potensial. Menurut Sigit (2002:6) mengatakan:

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN. pencegahan dan proses penyembuhan penyakit. kualitas akan pelayanan jasa produk alat kesehatan yang lebih baik.

BAB I PENDAHULUAN. di kota Sragen telah mengalami perkembangan yang cukup pesat. Hal tersebut

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Persaingan dalam dunia industri manufaktur saat ini sangatlah ketat,

BAB I PENDAHULUAN. dalam memproduksi barang yang dibutuhkan, karena selain memasarkan

UKDW BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Tingkat persaingan dunia usaha di Indonesia sangatlah ketat, karena setiap

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan industri otomotif di Indonesia sangat pesat, tingkat

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan industri otomotif saat ini berlangsung pesat seiring

BAB I PENDAHULUAN. kosumen. Mulai dari produk makanan, minuman, barang elektronik, barang

BAB 1 PENDAHULUAN. Di tengah persaingan bisnis yang semakin ketat dan juga perkembangan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Tingkat persaingan dunia usaha di Indonesia sangat ketat, karena setiap

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Di dalam era globalisasi saat ini perkembangan teknologi dan industri

BAB I PENDAHULUAN. dalam hal mobilitas dari satu tempat ketempat lain. Hal. favorit masyarakat karena dianggap paling efektif dan efisien.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Perkembangan industri otomotif di Indonesia sudah sedemikian pesatnya

BAB I PENDAHULUAN. bergerak di bidang consumer goods. Semakin besar jumlah penduduk maka

BAB I PENDAHULUAN. Di zaman modern ini persaingan yang semakin ketat seperti sekarang ini, membuat suatu

BAB I PENDAHULUAN UKDW. perusahaan salah satunya adalah dengan menciptakan brand. Brand suatu produk

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Persaingan pada industri otomotif mengalami peningkatan yang cukup

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dalam kondisi pasar yang semakin kompetitif ini, strategi yang

BAB I PENDAHULUAN. Inovasi yang dapat memenuhi kebutuhan dan selera konsumen mutlak diperlukan

BAB I PENDAHULUAN. untuk dapat memproduksi atau memasarkan produk yang sesuai dengan

ANALISIS KEPUASAN PELANGGAN KENDARAAN BERMOTOR RODA 2 DI SURAKARTA (Studi Kasus Sepeda Motor Bebek Merk Honda)

BAB I PENDAHULUAN. berkembang. Salah satunya adalah perkembangan otomotif yang menjadi faktor

BAB I PENDAHULUAN. berpusat di Jakarta. PT. YMKI memiliki jaringan distribusi yang berada di seluruh

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pertumbuhan bisnis jasa restoran pada akhir-akhir ini semakin meningkat,

BAB I PENDAHULUAN. pada industri sepeda motor. Para produsen motor sport terus melakukan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1. Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan dunia usaha pada dewasa ini telah diwarnai oleh

BAB I PENDAHULUAN. persaingan, sehingga tujuan dari perusahaan tersebut dapat tercapai. Perusahaan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Dilihat dari berkembangnya pertumbuhan ekonomi dan teknologi,

BAB I PENDAHULUAN. berlomba-lomba menciptakan produk untuk memenuhi kebutuhan dan keinginan

BAB I PENDAHULUAN. alat transportasi yang relatif terjangkau, praktis dan efisien.pasar sepeda motor di

BAB I PENDAHULUAN. penuh dengan inovasi yang dapat berpengaruh terhadap kebutuhan konsumen secara UKDW

BAB I PENDAHULUAN. yang kita ketahui, alat transportasi yang sering digunakan oleh masyarakat

BAB 1 PENDAHULUAN. dibidang perdagangan eceran yang berbentuk toko, minimarket, departement

BAB 1 PENDAHULUAN. mobil. Sepeda motor harganya masih bisa dijangkau oleh masyarakat luas,

BAB 1 PENDAHULUAN. telah dimulai pada tahun 2015 kemarin. Ketika ASEAN Summit ke-9 tahun 2003

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Di jaman yang semakin modern seperti saat ini dalam menjalankan

BAB 1 PENDAHULUAN. aktivitas masyarakat, baik di perkotaan maupun di pedesaan tak lepas dari

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Kebutuhan manusia akan mobilitas dari tempat satu ketempat yang lain

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Strategi pemasaran yang dilakukan oleh perusahaan pada umumnya lebih

BAB II 2. GAMBARAN UMUM INSTANSI

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Setelah sempat merosot sejak krisis ekonomi 1997, penjualan aneka produk

BAB I PENDAHULUAN. efektif bagi perusahaan dalam memberikan penawaran produk yang inovatif

ANALISIS PENGARUH MEDIA IKLAN TERHADAP KEPUTUSAN MEMBELI KONSUMEN SEPEDA MOTOR MEREK HONDA (Studi Pada Mahasiswa FE UMS Surakarta)

BAB 1. aktivitas pejualan barang atau jasa yg dilakukan secara langsung untuk memenuhi

BAB 1 PENDAHULUAN. semakin tinggi dari setiap pelaku di pasar global.

BAB I PENDAHULUAN. mengembangkan diri menjadi negara Industrialisasi menuju modernis,

BAB I PENDAHULUAN. otomotif atau kendaraan bermotor. Industri otomotif sangat berkembang pesat,

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pada era globalisasi ini, persaingan bisnis yang dihadapi perusahaanperusahaan

BAB I PENDAHULUAN. Sarana transportasi mempunyai peranan penting dalam mobilisasi kehidupan

BAB I PENDAHULUAN. persaingan di segala bidang. Dengan adanya persaingan ini menuntut setiap

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Selama periode tiga tahun belakangan ini, produksi sepedah motor

BAB 1 PENDAHULUAN. mengetahui seleranya, dan cara pengambilan keputusan konsumen, selain itu juga

BAB 1. Pendahuluan. berjuang untuk menjadi pemenang dalam memasarkan produknya. Sejalan dengan

BAB I PENDAHULUAN. kendaraan bermotor akan terus meningkat seiring dengan meningkatnya daya beli. produk yang sesuai dengan harapan konsumen.

BAB I 1. PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. maupun pedesaan sudah tidak di pungkiri lagi sangat membutuhkan kendaraan

BAB I PENDAHULUAN. didalam bisnisnya. Hal tersebut dilakukan oleh para pelaku usaha agar dapat tetap

BAB I PENDAHULUAN. produk yang sesuai dengan harapannya. Sehingga konsekuensi dari perubahan

BAB I PENDAHULUAN. Penjualan merupakan sumber hidup suatu perusahaan, karena dari penjualan

BAB I PENDAHULUAN. cara ataupun strategi agar perusahaan harus dapat memenuhi keinginan

BAB I PENDAHULUAN. dilakukan pelaku bisnis untuk menciptakan atau menarik konsumen pada suatu

BAB I PENDAHULUAN. yang dihadapi oleh manusia adalah akan kebutuhan hidupnya. tertarik dan terdorong untuk dapat menukar (menjual) mobilnya dan

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini persaingan dalam dunia usaha semakin ketat, terlebih dengan

ANALISIS PENGARUH ATRIBUT-ATRIBUT PRODUK YAMAHA VEGA ZR TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DI KOTA SUKOHARJO

BAB 1 PENDAHULUAN. sistem dimana faktor-faktor semacam tenaga kerja dan modal/kapital (mesin,

BAB I PENDAHULUAN. mendefinisikan kebutuhan pelanggan dengan hati-hati dalam merancang. produk yang sesuai keinginan dan harapan konsumen.

BAB 1 PENDAHULUAN. setiap perusahaan. Untuk dapat mengahadapi tingkat persaingan yang ketat, untuk

BAB I PENDAHULUAN. besar terhadap industri otomotif, salah satu sektor industri yang saat ini

BAB I PENDAHULUAN. Keadaan perekonomian dunia saat ini termasuk juga Indonesia pada. berkembang pesat, tantangan dalam bidang industri semakin

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini persaingan pasar merupakan salah satu aspek yang sangat penting

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan otomotif saling mengeluarkan produk andalannya yang

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan dunia industri yang semakin pesat dan bersifat global

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Perkembangan teknologi informasi dalam lima tahun terakhir ini

BAB I PENDAHULUAN. dimiliki masyarakat pada saat ini. Khususnya untuk industri sepeda motor

BAB 1 PENDAHULUAN. dibutuhkan sarana pendukung, seperti transportasi. Transportasi adalah sebagai

BAB I PENDAHULUAN. Munculnya perusahaan-perusahaan baru dalam skala besar, sedang,

BAB 1 PENDAHULUAN. semakin menonjol akan kompleksitas, persaingan, perubahan, dan

BAB I PENDAHULUAN. besar orang yang bekerja di wilayah Jabodetabek. Setiap pagi saat waktunya masuk

PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MOBIL MEREK TOYOTA PADA UD. DUA TIGA TUJUH MOTOR. Oleh : VINA SORAYA A

BAB I PENDAHULUAN. Sejalan dengan perkembangan dunia bisnis saat ini, maka

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pada era globalisasi, persaingan bisnis yang dihadapi perusahaanperusahaan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Dalam proses penyampaian produk kepada pelanggan dan untuk

BAB I PENDAHULUAN. dan pada giliran nya laba akan menurun. berusaha melakukan berbagai kegiatan yang menunjang, kegiatan

BAB I PENDAHULUAN. yang tinggi. Banyak aktifitas yang harus dilakukan dari satu tempat ke

Transkripsi:

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Dalam akhir waktu terakhir ini perkembangan ekonomi dan teknologi di Indonesia semakin pesat, hal tersebut mendorong timbulnya suatu persaingan bisnis industri antara suatu perusahaan dengan perusahaan yang lain. Agar suatu perusahaan memenangkan persaingan bisnis tersebut, maka perusahaan dituntut lebih memahami fenomena bisnis yang terjadi di negeri ini baik dari faktor internal maupun eksternal perusahaan. Selain itu keputusan pembelian menjadi suatu hal yang penting bagi suatu perusahaan tersebut. Agar perusahaan bisa menciptakan suatu keputusan pembelian oleh konsumen, maka hendaknya perusahaan harus mampu menciptakan suatu produk yang dapat memenuhi kebutuhan dan keinginan konsumen. Perusahaan akan dikatakan berhasil apabila produk yang dijual dibeli konsumen secara terusmenerus dengan jumlah penjualan yang semakin meningkat. Keberhasilan perusahaan juga dapat dicapai dengan cara memahami selera konsumen yang dapat diketahui melalui penelitian sebelum produk tersebut dijual dan dipasarkan. Dengan perkembangan ekonomi dan teknologi yang pesat, maka tuntutan konsumen akan suatu produk semakin beragam dan bervariasi, khususnya dalam bidang sparepart sepeda motor. Sepeda motor merupakan suatu alat transportasi yang banyak digunakan oleh masyarakat indonesia. Hampir semua orang tidak asing dengan alat transportasi yang satu ini. Selain murah, yang membuat 1

2 konsumen gemar terhadap alat transportasi ini adalah lincah, gesit dan irit bila dibandingkan dengan alat transportasi yang lain. Dikarenakan setiap sepeda motor pasti mengalami kerusakaan khususnya yang sudah berumur, maka sparepart sepeda motor menjadi hal yang sangat penting untuk meremajakan alat transportasi tersebut. Meningkatnya penggunaan alat transportasi sepeda motor mengakibatkan banyaknya pelaku bisnis dalam bidang sparepart sepeda motor bersaing mengeluarkan produk sparepart terbarunya. Hal ini dapat dilihat dari banyaknya merek kendaraan bermotor yang memicu perusahaan harus mengeluarkan produk sparepart sepeda motor yang bervariasi dan lebih berkualitas. Dengan produk yang lebih baik maka akan menarik sebuah keputusan pembelian oleh konsumen terhadap produk tersebut. Dengan demikian untuk menghadapi persaingan yang sangat ketat ini, ditambah dengan tingkat pengetahuan masyarakat akan suatu produk yang semakin luas dan selektif dalam memilih suatu produk, maka perusahaan dituntut untuk lebih cermat dalam menggunakan strategi pemasarannya guna mempengaruhi konsumen dalam keputusan membeli sebuah produk. Disini penulis menggunakan obyek sparepart sepeda motor berupa velg motor yang diproduksi oleh CV Morodadi Surabaya. CV Morodadi berdiri sejak 1984 dari home industry berkembang menjadi pabrik. Terletak di Jl. Sidotopo Wetan no 232A Surabaya Utara, Jawa Timur, Indonesia. Pada tahun 1990 menjadi pelopor pengecoran velg racing mobil dan sepeda motor di Surabaya. Hingga kini telah menjadi salah satu pabrik

3 pengecoran aluminium terkemuka di Surabaya. Perusahaan yang sekarang ini dipimpin oleh Bpk Philip Jonathan ini melayani produksi beberapa produk berbahan baku aluminium dengan teknik pengecoran die-casting. Die-casting adalah proses pengecoran logam sistem inject dibawah tekanan tinggi kedalam cetakan baja yang disebut mould. Ukuran mesin die-casting berkisar dari 100 ton sampai 1000 ton. Waktu yang diperlukan die-casting untuk per inject dapat bervariasi dari satu detik untuk komponen-komponen yang kecil dengan berat kurang dari satu ons sampai 2 atau 3 menit untuk casting lebih dari beberapa kilo. Itu semua membuat die-casting merupakan teknik produksi tercepat dan paling presisi. Beberapa contoh produknya meliputi sparepart motor & mobil, part elektronik, part furniture, kebutuhan rumah tangga, dan masih banyak lagi. Persaingan yang ketat pada dunia bisnis pada jaman sekarang khususnya di indonesia, juga disebabkan oleh semakin banyaknya pesaing yang berasal dari luar negeri yang lebih unggul dalam hal ekonomi maupun teknologi. Adapun perusahaan yang paling terkenal berasal dari negara Thailand, Jepang, Malaysia, maupun Indonesia. Perusahaan sparepart dari berbagai negara tersebut menawarkan sparepart dengan spesifikasi yang berbeda antar negara yang lain. Misalnya Jepang yang unggul dalam teknologi dan kualitasnya, Thailand yang banyak digemari oleh para pemodif sepeda motor dikarenakan kualitas yang lumayan dan harga yang lebih terjangkau, Malaysia yang tidak mau kalah bersaing dengan negara yang lain dengan gencarnya melakukan penelitian terhadap suatu produk, sedangkan

4 Indonesia saat ini masih berusaha berkembang untuk menjadi yang lebih baik dalam teknologi, kualitas produk maupun sumber daya manusianya. Hal tersebut seharusnya mendorong perusahaan agar lebih profesional untuk mampu bersaing dalam mendapatkan konsumen. Oleh karena itu diperlukan strategi yang jitu untuk bersaing mendapatkan konsumen. Strategi yang dapat digunakan agar perusahaan mampu bersaing diantaranya adalah bauran pemasaran, bauran pemasaran meliputi : produk, harga, lokasi, dan promosi. Berdasarkan latar belakang masalah tersebut, maka penulis tertarik melakukan penelitian dan kajian lebih mendalam yang kemudian dapat digunakan untuk menyajikan dalam suatu karya ilmiah berupa skripsi dengan judul: Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Keputusan Pembelian Produk Velg Motor Pada CV Morodadi Surabaya 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah di atas, maka penulis merumuskan masalah penelitian sebagai berikut: 1. Apakah variabel bauran pemasaran meliputi produk, harga, lokasi, dan promosi secara simultan berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian produk velg motor pada CV Morodadi Surabaya? 2. Apakah variabel bauran pemasaran meliputi produk, harga, lokasi, dan promosi secara parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian produk velg motor pada CV Morodadi Surabaya?

5 3. Manakah diantara variabel produk, harga, lokasi dan promosi yang berpengaruh dominan terhadap keputusan pembelian produk velg motor pada CV Morodadi Surabaya? 1.3 Tujuan Penelitian Adapun yang menjadi tujuan penelitian yang dilakukan oleh penulis yaitu: a) Untuk mengetahui apakah variabel bauran pemasaran meliputi produk, harga, lokasi, dan promosi secara simultan berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian produk velg motor pada CV Morodadi Surabaya? b) Untuk mengetahui apakah variabel bauran pemasaran meliputi produk, harga, lokasi, dan promosi secara parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian produk velg motor pada CV Morodadi Surabaya? c) Untuk mengetahui manakah diantara variabel produk, harga, lokasi, dan promosi yang berpengaruh dominan terhadap keputusan pembelian produk velg motor pada CV Morodadi Surabaya? 1.4 Manfaat Penelitian Dengan adanya penelitian ini penulis berharap dapat memberikan manfaat sebagai berikut: a) Bagi perusahaan Penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi bagi manajemen CV Morodadi Surabaya untuk digunakan sebagai bahan pertimbangan guna meningkatkan volume pembelian oleh konsumen.

6 b) Bagi penulis Penelitian ini diharapkan dapat menambah ilmu dan wawasan penulis dalam bidang ekonomi manajemen, khususnya manajemen pemasaran. c) Bagi pihak akademis Penelitian ini diharapkan dapat memberi manfaat dan menambah perbendaharaan perpustakaan serta sebagai bahan referensi bagi peneliti lain dengan mengangkat tema permasalahan yang sama. 1.5 Ruang Lingkup Penelitian Untuk menghindari terjadinya penyimpangan yang terlalu luas dan tidak mengarah dalam pembahasan skripsi maka ruang lingkup penelitian ini dibatasi dan menekan pada objek penelitian pengaruh bauran pemasaran yang terdiri dari produk, harga, lokasi, dan promosi terhadap keputusan pembelian produk velg motor pada CV Morodadi Surabaya.