PERKEMBANGAN TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR HOTEL BINTANG DI PROVINSI MALUKU APRIL 2015

dokumen-dokumen yang mirip

PERKEMBANGAN TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR HOTEL BINTANG DI PROVINSI MALUKU FEBRUARI 2016



PERKEMBANGAN TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR HOTEL BINTANG

PERKEMBANGAN TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR HOTEL BINTANG

BERITA RESMI STATISTIK

TINGKAT PENGHUNIAN HOTEL BINTANG DI JAWA TENGAH BULAN JUNI 2011

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI JUNI 2015

PERKEMBANGAN PARIWISATA KALIMANTAN BARAT MARET 2010

PERKEMBANGAN PARIWISATA DI JAWA TENGAH BULAN FEBRUARI 2014

BPS PROVINSI KALIMANTAN TENGAH

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI MEI 2015

PERKEMBANGAN PARIWISATA DI JAWA TENGAH BULAN APRIL 2013

PERKEMBANGAN TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR HOTEL (TPK) KALIMANTAN SELATAN BULAN DESEMBER 2011

PERKEMBANGAN PARIWISATA DI JAWA TENGAH BULAN OKTOBER 2014

TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR MEI 2016 PROVINSI LAMPUNG, HOTEL BERBINTANG 53,21% DAN AKOMODASI LAINNYA 43,97%

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI APRIL 2016

TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR FEBRUARI 2017 PROVINSI LAMPUNG, HOTEL BERBINTANG 47,74% DAN AKOMODASI LAINNYA 44,75%

TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR JANUARI 2017 PROVINSI LAMPUNG, HOTEL BERBINTANG 57,19% DAN AKOMODASI LAINNYA 45,15%

PERKEMBANGAN PARIWISATA DAN TRANSPORTASI KALIMANTAN BARAT DESEMBER 2016

TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR NOVEMBER 2015 PROVINSI LAMPUNG, HOTEL BERBINTANG 50,38% DAN AKOMODASI LAINNYA 37,26%

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI AGUSTUS 2015

PERKEMBANGAN PARIWISATA DAN TRANSPORTASI KALIMANTAN BARAT NOVEMBER 2016

TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR HOTEL DAN TRANSPORTASI

PERKEMBANGAN PARIWISATA DI JAWA TENGAH BULAN SEPTEMBER 2013

PERKEMBANGAN PARIWISATA KALIMANTAN BARAT DESEMBER 2009

PERKEMBANGAN PARIWISATA DAN TRANSPORTASI KALIMANTAN BARAT MEI 2012

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI DESEMBER 2014

STATISTIK HOTEL DAN PARIWISATA DI KOTA TARAKAN, BULAN APRIL 2017

TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR JULI 2017 PROVINSI LAMPUNG, HOTEL BERBINTANG 52,52% DAN AKOMODASI LAINNYA 49,93%

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI SEPTEMBER 2015

PERKEMBANGAN PARIWISATA DAN TRANSPORTASI KALIMANTAN BARAT APRIL 2017

PERKEMBANGAN PARIWISATA DAN TRANSPORTASI KALIMANTAN BARAT JUNI 2015

PERKEMBANGAN PARIWISATA DAN TRANSPORTASI KALIMANTAN BARAT OKTOBER 2016

PARIWISATA DKI JAKARTA JUMLAH WISMAN YANG MENGUNJUNGI DKI JAKARTA BULAN JUNI 2009 MENCAPAI KUNJUNGAN

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI JULI 2015

TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR HOTEL DI SULAWESI BARAT

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI OKTOBER 2016

PERKEMBANGAN PARIWISATA DAN TRANSPORTASI KALIMANTAN BARAT MARET 2017

PERKEMBANGAN PARIWISATA DAN TRANSPORTASI KALIMANTAN BARAT MARET 2015

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI NOPEMBER 2013

PERKEMBANGAN PARIWISATA DAN TRANSPORTASI KALIMANTAN BARAT MARET 2014

PERKEMBANGAN PARIWISATA KALIMANTAN BARAT JUNI 2010

TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR MEI 2017 PROVINSI LAMPUNG, HOTEL BERBINTANG 52,03% DAN AKOMODASI LAINNYA 43,18%

PERKEMBANGAN PARIWISATA KALIMANTAN BARAT JULI 2011

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI NOVEMBER 2015

PARIWISATA DKI JAKARTA

PERKEMBANGAN TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR HOTEL (TPK) DAN TRANSPORTASI KALIMANTAN SELATAN BULAN JANUARI 2014

PERKEMBANGAN PARIWISATA DAN TRANSPORTASI KALIMANTAN BARAT APRIL 2016

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI APRIL 2014

PERKEMBANGAN PARIWISATA DAN TRANSPORTASI KALIMANTAN BARAT MARET 2016

PERKEMBANGAN PARIWISATA KALIMANTAN BARAT SEPTEMBER 2010

PERKEMBANGAN PARIWISATA DAN TRANSPORTASI KALIMANTAN BARAT FEBRUARI 2017

PERKEMBANGAN PARIWISATA KALIMANTAN BARAT OKTOBER 2011

PARIWISATA DKI JAKARTA

PERKEMBANGAN PARIWISATA JAWA TENGAH BULAN FEBRUARI 2015

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI DESEMBER 2016

PARIWISATA DKI JAKARTA

BERITA RESMI STATISTIK

TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR APRIL 2017 PROVINSI LAMPUNG, HOTEL BERBINTANG 57,20% DAN AKOMODASI LAINNYA 46,27%

BPS PROVINSI SULAWESI BARAT

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI FEBRUARI 2016

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI MARET 2012

PERKEMBANGAN PARIWISATA KALIMANTAN BARAT AGUSTUS 2010

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI JUNI 2016

PERKEMBANGAN PARIWISATA DAN TRANSPORTASI KALIMANTAN BARAT DESEMBER 2015

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI JUNI 2017

PERKEMBANGAN KUNJUNGAN WISMAN KE KOTA BATAM JANUARI 2016

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI MEI 2017

PERKEMBANGAN KUNJUNGAN WISMAN KE KOTA BATAM FEBRUARI 2016

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI DESEMBER 2015

PERKEMBANGAN KUNJUNGAN WISMAN KE PROVINSI KEPULAUAN RIAU MARET 2014

BPS PROVINSI SULAWESI BARAT

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI JULI 2016

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI JULI 2016

PERKEMBANGAN KUNJUNGAN WISMAN KE PROVINSI KEPULAUAN RIAU MARET 2015

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI SEPTEMBER 2010

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI JULI 2017

PERKEMBANGAN TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR HOTEL (TPK) KALIMANTAN SELATAN BULAN OKTOBER 2013

PERKEMBANGAN KUNJUNGAN WISMAN KE PROVINSI KEPULAUAN RIAU MARET kepri.bps.go.id

PERKEMBANGAN PARIWISATA DI JAWA TENGAH BULAN AGUSTUS 2013

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI SEPTEMBER 2016

PERKEMBANGAN PARIWISATA JAWA TENGAH BULAN MEI 2017

PERKEMBANGAN TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR HOTEL DI KOTA SALATIGA TPK HOTEL FEBRUARI 45,14 PERSEN

PERKEMBANGAN KUNJUNGAN WISMAN KE PROVINSI KEPULAUAN RIAU NOVEMBER 2015

PERKEMBANGAN PARIWISATA JAWA TIMUR JULI 2012

PERKEMBANGAN PARIWISATA DAN TRANSPORTASI KALIMANTAN BARAT MARET 2012

PERKEMBANGAN TPK HOTEL BINTANG SULAWESI TENGGARA JANUARI 2016

PERKEMBANGAN PARIWISATA JAWA TENGAH BULAN DESEMBER 2014

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI NOVEMBER 2016

PERKEMBANGAN PARIWISATA BALI JUNI 2008

TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR SEPTEMBER 2015 PROVINSI LAMPUNG, HOTEL BERBINTANG 42,95% DAN AKOMODASI LAINNYA 36,06%

BPS PROVINSI SULAWESI BARAT

PERKEMBANGAN PARIWISATA JAWA TIMUR JUNI 2012

PERKEMBANGAN TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR HOTEL DI KOTA SALATIGA TINGKAT HUNIAN KAMAR HOTEL JULI 28,55 PERSEN

BPS PROVINSI SULAWESI BARAT

PERKEMBANGAN KUNJUNGAN WISMAN KE PROVINSI KEPULAUAN RIAU FEBRUARI 2015

PERKEMBANGAN TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR HOTEL DI KOTA SALATIGA TPK HOTEL SEPTEMBER 35,11 PERSEN

PERKEMBANGAN PARIWISATA DAN TRANSPORTASI KALIMANTAN BARAT DESEMBER 2013

Transkripsi:

PERKEMBANGAN TINGKAT PENGHUNIAN KAMAR HOTEL BINTANG DI PROVINSI MALUKU APRIL No. 04/06/81/Th. VI, 1 Juni Tingkat penghunian kamar (TPK) hotel bintang Maluku bulan April adalah 40,82 persen. TPK hotel bintang di Maluku periode Januari April mencapai 35,92 persen. Jumlah tamu yang menginap di hotel bintang di Maluku selama bulan April adalah sebanyak 8.708 orang, dengan perincian tamu asing sebanyak 691 orang dan tamu domestik sebanyak 8.017 orang. Jumlah tamu yang menginap di hotel bintang di Maluku selama periode Januari April adalah sebanyak 31.586 orang, dengan perincian tamu asing sebanyak 2.412 orang dan tamu domestik sebanyak 29.174 orang. Rata-rata lama menginap tamu di hotel bintang pada bulan April adalah 3,53 hari, dengan perincian tamu asing 5,19 hari dan tamu domestik 3,39 hari. 1. Kamar Tersedia Tingkat Penghunian Kamar (TPK) hotel bintang di Maluku pada bulan April adalah 40,82 persen. Nilai tersebut turun 0.29 poin bila dibandingkan dengan TPK hotel bintang di Maluku bulan Maret yang mencapai 41,11 persen. Data dalam Tabel 1 menunjukan bahwa TPK hotel bintang di Maluku pada bulan April secara umum mengalami penurunan bila dibandingkan TPK bulan Maret. Penurunan ini disebabkan oleh turunnya TPK pada hotel bintang 1 dan hotel bintang 3 yakni masing-masing sebesar hotel bintang 1 sebesar 7.51 poin dan hotel bintang 3 sebesar 6.16 poin, sedangkan untuk hotel bintang 2 dan bintang 4 mengalami penurunan masing-masing sebesar 9.80 poin dan 12.05 poin. Berita Resmi Statistik No. 04/06/81 Th. VI, 1 Juni

Kelas Hotel Tabel 1 Tingkat Penghunian Kamar (TPK) Hotel Bintang di Provinsi Maluku Menurut Kelas, Januari April Maret April TPK (%) April thd Maret (poin) Jan- April thd (poin) (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Bintang 1 32,61 25,10 30,78 24,61-7,51-6,17 Bintang 2 39,60 49,40 26,19 37,64 9,80 11,45 Bintang 3 30,94 24,78 32,60 29,36-6,16-3,24 Bintang 4 44,00 56,05 32,88 48,43 12,05 15,55 Total 41,11 40,82 32,67 35,92-0,29 3,25 Untuk periode Januari April, TPK tertinggi ada pada kelompok hotel bintang 4, yakni 48.43 persen, dan diikuti oleh hotel bintang 2 sebesar 37,64 persen. Hal ini mengindikasikan bahwa selama periode Januari April ini, hotel bintang 2 dan hotel bintang 4 menjadi pilihan menginap yang utama bagi tamu yang datang di Maluku dan yang memilih hotel bintang sebagai tempatnya menginap. TPK hotel bintang periode Januari April mencapai 35.92 persen, seperti yang ditunjukan dalam Tabel 1 bahwa bila dibandingkan TPK Januari April (32,67) secara umum TPK hotel bintang mengalami kenaikan sebesar 3.25 poin. Dari keempat hotel bintang, hotel bintang 2 dan hotel bintang 4 mengalami peningkatan yakni masing-masing sebesar, hotel bintang 2 sebesar 11,45 poin dan hotel bintang 4 sebesar 15.55 poin. Sedangkan untuk hotel bintang 1 dan hotel bintang 3 mengalami penurunan masing-masing sebesar 6,17 poin dan 3,24 poin. Namun secara kumulatif hotel bintang pada periode Januari April mengalami kenaikan sebesar 3.25 poin jika dibandingkan dengan periode Januari April. Berita Resmi Statistik No. 04/06/81 Th. VI, 1 Juni

2. Tamu Menginap Tamu yang menginap pada akomodasi hotel bintang dibedakan menjadi 2 kelompok, yakni tamu asing atau mereka yang bukan berkebangsaan Indonesia, dan tamu domestik yakni mereka yang berkebangsaan Indonesia. Jumlah tamu yang menginap di hotel bintang pada bulan April sebanyak 8.708 orang, naik sebesar 10.03 persen bila dibandingkan jumlah tamu di bulan Maret (7.914 orang) dan bila dibandingkan jumlah tamu pada April (6.517 orang), ternyata mengalami peningkatan sebesar 33.62 persen. Komposisi tamu asing domestik pada bulan April adalah tamu asing 8.62 persen dan tamu domestik 91.38 persen. Sedangkan komposisi tamu asing-domestik di bulan Maret adalah asing 6,75 persen dan tamu domestik 93,25 persen. Sepanjang periode Januari April, jumlah tamu terbanyak disumbangkan oleh hotel bintang 2, yakni 51,74 persen dari jumlah seluruh tamu yang menginap di hotel bintang pada periode tersebut. Kontribusi terbesar kedua diberikan oleh hotel bintang 4, yakni sekitar 34.10 persen dari jumlah seluruh tamu yang menginap di hotel bintang pada periode Januari April. Secara rata-rata, jumlah tamu yang menginap di hotel bintang pada periode Januari April naik 38.57 persen dibandingkan pada periode Januari April (22.794 orang). Kontribusi terbesar dari kenaikan jumlah tamu pada periode ini disumbangkan oleh kenaikan jumlah tamu yang signifikan pada pada hotel bintang 2 dan diikuti oleh hotel bintang 4. Informasi lain yang bisa diperoleh dari Tabel 2 adalah rasio tamu asing terhadap tamu domestik pada bulan April yaitu sebesar 0,09. Artinya ada sekitar 9 tamu asing untuk setiap 100 tamu domestik yang menginap di hotel bintang pada bulan April. Nilai ini sama jika dibandingkan dengan bulan sebelumnya. Sementara itu nilai rasio tamu asing terhadap tamu domestik pada bulan April untuk hotel bintang 1,2,3, dan 4 bervariasi. Nilai rasio tamu asing terhadap tamu domestik pada bulan April hotel bintang 1 sebesar 0,00, untuk hotel bintang 2 juga sebesar 0,07. Sedangkan nilai rasio pada hotel bintang 3 sebesar 0,03 dan nilai rasio pada hotel bintang 4 sebesar 0,15. Data dalam Tabel 2 juga menunjukan bahwa ternyata rasio tamu asing terhadap tamu domestik selama periode Januari April sebesar 0.08 berbeda dengan rasio pada periode Januari April (0,07), artinya bahwa ada sekitar 8 tamu asing untuk setiap 100 tamu domestik yang menginap di hotel bintang di Maluku pada periode Januari April. Berita Resmi Statistik No. 04/06/81 Th. VI, 1 Juni

Tabel 2 Jumlah Tamu Menginap pada Hotel Bintang di Provinsi Maluku Menurut Kelas dan Asal Tamu, Januari April Kelas Hotel Maret Jumlah Tamu (orang) April April thd Maret (orang) thd (orang) (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Bintang 1 347 446 2269 1 136 99-1 133 Asing 9 0 109 17-9 -92 Domestik 338 446 2160 1 119 99-1 041 Bintang 2 4 056 3 860 9347 14 146-196 4 799 Asing 238 246 408 910 8 502 Domestik 3 818 3 614 8939 13 236-204 4 297 Bintang 3 1 409 1 217 4902 5 532-192 630 Asing 26 30 157 105 4-52 Domestik 1 383 1 187 4745 5 427-196 682 Bintang 4 2 102 3 185 6276 10 772 1083 4496 Asing 261 415 912 1 380 154 468 Domestik 1 841 2 770 5364 9 392 929 4028 Total 7 914 8 708 22794 31 586 794 8792 Asing 534 691 1586 2 412 157 826 Domestik 7 380 8 017 21208 29 174 637 7966 3. Rata-Rata Lama Menginap Rata-rata lama menginap tamu pada hotel bintang di Maluku pada bulan April adalah 3,53 hari. Rata-rata lama menginap tamu asing adalah 5,19 hari, lebih lama bila dibandingkan rata-rata lama menginap tamu domestik yang berada pada kisaran 3,39 hari. Rata-rata lama menginap tamu hotel bintang pada bulan April, mengalami penurunan 0,15 dibandingkan dengan rata-rata lama menginap tamu hotel bintang di bulan Maret. hari bila Berita Resmi Statistik No. 04/06/81 Th. VI, 1 Juni

Kelas Hotel Tabel 3 Rata-Rata Lama Menginap pada Hotel Bintang di Provinsi Maluku Menurut Kelas dan Asal Tamu, Januari April Maret Rata-Rata Lama Menginap (hari) April April thd Maret (hari) thd (hari) (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Bintang 1 3,85 2,80 2,58 2,79-1,05 0,21 Asing 4,00 0,00 4,20 3,52-4,00 0,68 Domestik 3,85 2,80 2,52 2,78-1,05 0,26 Bintang 2 2,00 2,40 2,49 2,02 0,40-0,47 Asing 2,02 3,32 4,04 2,94 1,30-1,10 Domestik 2,00 2,34 2,43 1,96 0,34-0,47 Bintang 3 2,85 2,84 2,16 3,22-0,01 1,06 Asing 10,03 3,16 3,27 9,11-6,87 5,84 Domestik 2,71 2,83 2,13 3,11 0,12 0,98 Bintang 4 7,46 5.25 2,37 3.97-2.21 1.60 Asing 9,29 6.45 2,20 5.69-2.84 3.49 Domestik 7,20 5.07 2,40 3.72-2.13 1.32 Total 3,68 3.53 2,40 2.93-0.15 0.53 Asing 6,00 5.19 3,01 4.79-0.81 1.78 Domestik 3,52 3.39 2,36 2.77-0.13 0.41 Bila dilakukan perbandingan rata-rata lama menginap menurut kelas hotel bintang pada bulan April, data pada Tabel 3 menunjukkan hotel dengan kelas bintang 4 memiliki rata-rata lama menginap yang lebih lama jika dibandingkan hotel dengan kelas hotel bintang lainnya yaitu sebesar 5.25 hari. Hal ini sama dengan yang terjadi pada bulan Maret lalu dimana hotel bintang 4 juga mempunyai rata-rata lama menginap yang lebih lama. Lebih lamanya rata-rata lama menginap tamu pada hotel bintang 4 pada bulan April disumbangkan oleh rata-rata lama menginap tamu asing yaitu selama 6.45 hari. Hal ini sama dengan yang terjadi di bulan Maret, dimana hotel bintang 4 juga memiliki rata-rata lama menginap tamu yang lebih lama dibandingkan hotel berbintang lainnya yaitu sekitar 7.46 hari, dimana rata-rata lama menginap tamu domestik yang lebih kecil dibandingkan tamu asing. Berita Resmi Statistik No. 04/06/81 Th. VI, 1 Juni

Secara umum, rata-rata lama menginap seluruh tamu pada hotel bintang di Maluku periode Januari April relatif heterogen bila dibandingkan periode Januari April. Pada periode januari April hotel bintang 1, hotel bintang 3 dan hotel bintang 4 mengalami peningkatan masing-masing sebesar 0,21 poin, 1,06 poin dan 1.60 poin. Sedangkan untuk hotel bintang 2 mengalami penurunan sebesar 0,47 poin. Penurunan rata-rata lama menginap di hotel bintang 2 pada periode Januari April ini disebabkan oleh turunnya rata-rata lama menginap tamu asing sebesar 1,10 hari dan tamu domestik sebesar 0,47 hari pada hotel bintang 2. Selama periode Januari April ini, data dalam Tabel 3 juga menunjukan bahwa hotel bintang 4 di Maluku memiliki rata-rata lama menginap yang lebih lama dibandingkan kelas hotel bintang lainnya yaitu selama 1.60 hari dengan rata-rata lama menginap tamu asing lebih lama dibandingkan tamu domestik. Berita Resmi Statistik No. 04/06/81 Th. VI, 1 Juni

BPS PROVINSI MALUKU Informasi lebih lanjut hubungi: Ir. Jessica Eliziana Puppela Kepala Bidang Statistik Distribusi e-mail : chika@bps.go.id Telepon: 0911-361319, 361320 Berita Resmi Statistik No. 04/06/81 Th. VI, 1 Juni