BAB IV HASIL DAN UJI COBA

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJICOBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA. Berikut adalah tampilan hasil dari Sistem Informasi Keluar Masuk Udang

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Sistem Informasi Pengadaan ATK ( Alat Tulis Kantor )

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Berikut adalah tampilan hasil dan pembahasan dari Sistem Informasi

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Gambar 4.39 Form View Pembelian Pemesanan Supplier

BAB IV HASIL DAN UJICOBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Petunjuk Pemakaian Sistem

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

20. Halaman Detail Produk Setelah Login

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Untuk menjalankan aplikasi pada Sistem Informasi Pembelian dan. Penjualan Mebel Ditoko Terang Bulan Banjarnegara Berbasis Multiuser ini

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Halaman Login Halaman Staff

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. dibutuhkan Hardware dan software untuk menggunakan program Sistem Informasi

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN

Gambar 4.1Halaman Home

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. yang harus dipenuhi untuk menguji coba user interface serta

BAB IV HASIL DAN UJI COBA. Adapun hasil dari penelitan yang dilakukan adalah sebuah perangkat lunak

BAB IV HASIL DAN UJICOBA

BAB V PENGUJIAN SISTEM DAN IMPLEMENTASI. komponen sistem yang diimplementasikan dan mengetahui kelemahan dari

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Transkripsi:

82 BAB IV HASIL DAN UJI COBA IV.1. Tampilan Hasil Pada bagian ini akan menunjukkan tampilan-tampilan form yang ada pada perancangan sistem informasi yang di bangun oleh penulis, beberapa form tersebut adalah sebagai berikut : IV.1.1 Tampilan Form Menu Login Form menu login ini merupakan halaman pertama untuk dapat masuk ke sistem dan mengoperasikannya, seperti terlihat pada gambar IV.1 berikut ini : Gambar IV.1. Tampilan Form Menu Login Pada halaman ini user harus memasukkan ID dan Password yang benar agar dapat masuk ke sistem dan dapat mengoperasikan sistem-sistem yang ada didalamnya.

83 IV.1.2 Tampilan Form Menu Utama Form menu utama ini merupakan tampilan awal dari program yang dirancang oleh si penulis dan untuk memanggil ke dalam form lainnya sesuai dengan yang ingin dijalankan oleh pengguna program ini, seperti terlihat pada gambar IV.2 berikut ini : Gambar IV.2. Tampilan Form Menu Utama Pada form Utama ini user atau pengguna bisa memanggil beberapa form lain yang berkaitan dengan system yang di bangun oleh penulis yaitu sistem informasi manufaktur. Pada bagian persediaan terdapat tiga form yang terhubungkan yaitu barang, supplier dan pelanggan, di bagian Transaksi ada dua form yang terhubung yaitu pembelian dan penjualan, di bagian laporan terdapat tiga form yang terhubung yaitu barang, penjualan berdasarkan faktur / tanggal, dan pembelian berdasarkan faktur / tanggal, sedangkan pada bagian data terdapat dua form yang terhubung yaitu laporan mengenai pembelian dan penjualan secara keseluruhan, harian, bulanan, dan juga tahunan.

84 IV.1.3 Tampilan Form Barang Form barang ini berfungsi untuk menginputkan data-data mengenai barang, seperti terlihat pada gambar IV.3 berikut ini : Gambar IV.3. Tampilan Form Barang Form barang ini merupakan form dimana user atau pengguna menginputkan data-data barang yang ingin di buat, untuk mengubah data barang yang sudah ada dan untuk menghapus data barang. Data-data yang harus di inputkan adalah kode barang, nama barang, jenis barang, satuan, harga beli dan harga jual barang tersebut. IV.1.4 Tampilan Form Suplier Form suplier ini berfungsi untuk menginputkan data-data mengenai suplier, seperti terlihat pada gambar IV.4 berikut ini :

85 Gambar IV.4. Tampilan Form Suplier Form suplier ini merupakan form dimana user atau pengguna menginputkan data-data suplier yang baru, untuk mengubah data suplier yang sudah ada dan untuk menghapus data suplier. Data-data yang harus di inputkan adalah kode suplier, nama suplier, alamat dan telefon suplier tersebut. IV.1.5 Tampilan Form Pelanggan Form customer ini berfungsi untuk menginputkan data-data mengenai pelanggan, seperti terlihat pada gambar IV.5 berikut ini :

86 Gambar IV.5. Tampilan Form Pelanggan Form pelanggan ini merupakan form dimana user atau pengguna menginputkan data-data pelanggan yang baru, untuk mengubah data pelanggan yang sudah ada dan untuk menghapus data pelanggan. Data-data yang harus di inputkan adalah kode pelanggan, nama pelanggan, alamat dan telefon pelanggan tersebut. IV.1.6 Tampilan Form Penjualan Form penjualan ini berfungsi untuk menginputkan data-data mengenai penjualan, seperti terlihat pada gambar IV.6 berikut ini : Gambar IV.6. Tampilan Form Penjualan

87 Form penjualan ini merupakan form dimana user atau pengguna melakukan transaksi penjualan dengan menginputkan data-data pelanggan dan barang yang ingin dibeli oleh pelanggan. Setelah menginputkan data-data tersebut pada kolom bayar user harus memasukkan jumlah pembayarannya dan apabila uangnya lebih akan tertera kembaliannya pada kolom kembali yang ada pada bagian bawah form ini. IV.1.7 Tampilan Form Pembelian Form pembelian ini berfungsi untuk menginputkan data-data mengenai pembelian, seperti terlihat pada gambar IV.7 berikut ini : Gambar IV.7. Tampilan Form Pembelian Form pembelian ini merupakan form dimana user atau pengguna melakukan penginputan transaksi pembelian yang sudah dilakukan oleh pengguna, jadi pada form ini tidak terdapat bayar dan kembali karena pada form ini hanya melakukan proses penginputan data transaksi pembelian. Data-data yang harus diinputkan seperti nama suplier, nama barang dan jumlah barang yang sudah dibeli.

88 IV.1.8 Tampilan Form Laporan Barang Tampilan Laporan barang ini berfungsi untuk menampilkan semua laporan dari persediaan barang, seperti terlihat pada gambar IV.8 berikut ini : Gambar IV.8. Tampilan Laporan Barang Pada laporan barang ini menampilkan semua jenis barang yang ada dan berapa jumlahnya, selain itu pada laporan juga menampilkan harga jual dan harga beli dari masing-masing barang tersebut. IV.1.9 Tampilan Form Laporan Penjualan Tampilan Laporan penjualan ini berfungsi untuk menampilkan semua laporan dari transaksi penjualan, seperti terlihat pada gambar IV.9 berikut ini :

89 Gamar IV.9. Tampilan Laporan Penjualan Pada laporan penjualan ini menampilkan semua jenis transaksi penjualan yang sudah dilakukan beserta dengan total pembayaran, dan kembalian dari pembayaran tersebut. IV.1.10 Tampilan Form Laporan Pembelian Tampilan Laporan pembelian ini berfungsi untuk menampilkan semua laporan dari transaksi pembelian, seperti terlihat pada gambar IV.10 berikut ini :

90 Gambar IV.10. Tampilan Laporan Pembelian Pada laporan pembelian ini menampilkan semua jenis transaksi pembelian yang sudah dilakukan beserta dengan total pembayaran dari transaksi pembelian tersebut. IV.2. Pembahasan Dalam perancangan sistem informasi manufaktur pada Primkoppol Resor Pelabuhan Belawan ini, penulis menggunakan bahasa pemrograman Visual Basic.Net dan tempat penyimpanan datanya menggunakan SQL Server 2008 sebagai database. Perintah-perintah yang ada pada program yang penulis buat cukup mudah untuk dipahami karena pemakai hanya perlu mengklik tomboltombol yang sudah tersedia sesuai kebutuhan.

91 Alasan di atas menjadi tujuan untuk meningkatkan efektivitas kerja dan bisa lebih memaksimalkan sumber daya yang terkait dengan perancangan sistem informasi manufaktur ini. Program ini dibuat untuk mempermudah penjaga toko dalam melakukan transaksi penjuala, pembelian dan pembuatan laporan yang sudah secara otomatis. Pada program ini terdapat form utama yang merupakan tampilan awal setelah melakukan form login. Pada form utama tersebut penjaga toko bisa menginputkan data-data barang, suplier, dan pelanggan, selain itu penjaga toko juga bisa mengedit ataupun menghapus data-data yang sudah ada. Sedangkan pada form berikutnya terdapat transaksi penjualan dan pembelian, apabila ada seorang pelanggan yang ingin membeli maka penjaga toko mengklik button penjualan dan menginputkan nama pelanggan, jenis barang yang di inginkan, jumlah beserta harganya lalu dilakukan pembayaran. Tetapi berbeda dengan transaksi pembelian karena pada program ini transaksi pembelian hanya untuk di inputkan saja tidak berhubungan dengan adanya bayar tetapi langsung jumlah keseluruhannya. Di sisi lain ada button laporan dimana nanti akan dihubungkan ke form laporan-laporan yang di inginkan contohnya seperti laporan barang, laporan pembelian dan laporan penjualan. Selain tiga laporan tersebut ada juga button yang bernamakan data, dimana button ini akan menghubungkan ke laporan harian, bulanan, dan tahunan.

92 IV.3. Kelebihan dan Kekurangan Sistem yang dirancang Adapun kelebihan dari perancangan aplikasi sistem informasi manufaktur ini adalah sebagai berikut : 1. Dengan adanya aplikasi ini pihak Primkoppol Resor Pelabuhan Belawan tidak lagi mengalami kesulitan dalam mengolah data. 2. Mempermudah pihak Primkoppol Resor Pelabuhan Belawan dalam menjalankan proses pembelian dan penjualan barang sehari-harinya. 3. Program ini dirancang sesederhana mungkin sehingga dapat dengan mudah di gunakan. 4. Tersedianya laporan pembelian, penjualan dan persediaan barang yang dapat dengan mudah diketahui. Adapun kelemahan dari perancangan aplikasi sistem informasi manufaktur ini adalah sebagai berikut : 1. Aplikasi ini hanya berlaku untuk proses pembelian dan penjualan di Primkoppol Resor Pelabuhan Belawan. 2. Aplikasi yang di bangun tidak di bangun berbasis client server sehingga hanya dapat di jalankan di satu komputer saja. 3. Belum adanya sistem keamanan yang baik dalam perancangan sistem ini.