LAPORAN TUGAS AKHIR. ANALISIS PERBEDAAN POSISI TUBUH DALAM KEMAMPUAN ANGKAT BEBAN (Studi Kasus Di Laboratorium Teknik Industri UMS)

dokumen-dokumen yang mirip
TUGAS AKHIR. ANALISIS RESIKO BEBAN KERJA BERDASARKAN BIOMEKANIKA DAN FISIOLOGI (Studi kasus Angkat Beban Karung Beras di Gudang BulogKartasura)

TUGAS AKHIR. Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

Abstract. vi Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. manusia. Demikian juga dalam dunia industri, penggunaan teknologi atau

LAPORAN TUGAS AKHIR PENGARUH WARNA WEBSITE TERHADAP KECEPATAN RESPON MANUSIA

TUGAS AKHIR EVALUASI BEBAN KERJA MENTAL DAN FISIK DALAM SHIFT YANG BERBEDA DI DIVISI FINISHING PRINTING PT. DANLIRIS

TUGAS AKHIR ANALISA KELAYAKAN INVESTASI TERHADAP RENCANA PEMBUKAAN TOKO PAKAIAN DAN USAHA KONVEKSI DENGAN MERK CIRCUS DI KOTA TEGAL

TUGAS AKHIR ANALISIS PRODUKTIVITAS DENGAN MENGGUNAKAN MODEL MARVIN E. MUNDEL PADA BAGIAN PERCETAKAN BUKU DI CV. BIMA JAYA

TUGAS AKHIR. ANALISA KELAYAKAN USAHA AYAM GORENG KREMES DI KOTA JEPARA (Studi Kasus pada Usaha Katering Di Jepara)

ABSTRACT. Keywords: Information system, Website. iii Universitas Kristen Maranatha

TIME SCHEDULE PENELITIAN. 3. Revisi proposal X X. 4. Pengumpulan data X. 5. Analisis data X X. 6. Penyusunan laporan X X. 7.

PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN AKUNTANSI DI AMIDA TOUR AND TRAVEL, SURAKARTA

TUGAS AKHIR. PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN APOTIK (Studi Kasus: Apotik Anugerah Farma)

ABSTRAK. Kata kunci : pengkajian keperawatan, rencana keperawatan, perkembangan keperawatan, pemberian obat, pasien keluar.

MIKROSKOP. Nurfitria Anugrasari

ABSTRAK. Key word : PHP, Teknologi Informasi, Informasi, Service. Universitas Kristen Maranatha

HALAMAN PENGESAHAN. Tugas Akhir ini telah diterima dan disahkan sebagai salah satu syarat untuk

STRATEGI PEMASARAN BATIK GLUGU BOYOLALI DENGAN METODE ANALISIS SWOT DAN BENCHMARKING

ABSTRAKSI. Kata Kunci: Penjualan, Pembelian, Keuangan, Teknologi Informasi, CRM, IT. v Universitas Kristen Maranatha

LAPORAN TUGAS AKHIR PENENTUAN LAMANYA WAKTU ISTIRAHAT BERDASARKAN BEBAN KERJA DENGAN MENGGUNAKAN METODE PENDEKATAN FISIOLOGIS DAN PSIKOLOGIS

ABSTRAK. Kata kunci : Sistem Informasi Akuntansi, Sistem Informasi Penjualan, Sistem Informasi Pembelian. iii. Universitas Kristen Maranatha

TUGAS AKHIR PERANCANGAN DAN PEMBUATAN MARS TEKNIK INDUSTRI MENGGUNAKAN METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD)

ABSTRAK. Kata Kunci : surat, pengarsipan, sistem informasi. Universitas Kristen Maranatha

STUDI KARAKTERISTIK HASIL PENGELASAN SPOT WELDING PADA ALUMINIUM DENGAN PENAMBAHAN GAS ARGON

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA FAKULTAS ILMU SOSIAL RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) PERTEMUAN KE SATU

LAPORAN TUGAS AKHIR. Diajukan Untuk Menempuh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

ABSTRAK. Kata Kunci : Data, Sistem, Informasi, Persediaan, Apotek. iii

ABSTRACT. vi Universitas Kristen Maranatha

Studi Pengaruh Parameter Pemotongan Terhadap Kekasaran Permukaan Pada Proses End Milling Dengan Menggunakan Pendinginan Minyak Kacang

TUGAS AKHIR PERANCANGAN ALAT BANTU PENGENCANG SENAR RAKET MENGGUNAKAN METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD)

LAPORAN TUGAS AKHIR PERANCANGAN MEJA PRAKTIKUM PENGUKURAN WAKTU KERJA PADA STASIUN PENGAMATAN KERJA LABORATORIUM PTI

ABSTRAK. Kata Kunci : Website Penjualan Handphone Dan Alat Elektronika Online, shopping chart. ii Universitas Kristen Maranata

TUGAS AKHIR SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN DI PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM SURAKARTA

ABSTRAKSI. Universitas Kristen Maranatha

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN LAYANAN JASA MELALUI METODE SERVICE QUALITY

LAPORAN TUGAS AKHIR APLIKASI KONSEP ERGONOMI PADA FASILITAS KERJA BAKSO DI CAKRA GAJAH MUNGKUR CABANG 1 CIPUNAGARA

TUGAS AKHIR PERANCANGAN SISTEM PENGUKURAN KINERJA INSTITUSI DENGAN METODE PERFORMANCE PRISM DAN ANALYTICAL HIERARCHY PROSES (AHP)

TUGAS AKHIR PENDEKATAN METODE LEAN SIX SIGMA UNTUK MENGANALISIS WASTE PADA BATIK PRINTING DI PUSPA KENCANA LAWEYAN

ABSTRAK. Kata Kunci : e-commerce, penjualan online, CMS. iii Universitas Kristen Maranatha

LAPORAN TUGAS AKHIR PENGUKURAN DAN ANALISIS BEBAN KERJA FISIK DAN MENTAL PENGEMUDI BUS AKDP RUTE SOLO- SEMARANG

TUGAS AKHIR. Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

LAPORAN TUGAS AKHIR EVALUASI PELAKSANAAN SMK3 DENGAN PENDEKATAN MANAJEMEN RISIKO

TUGAS AKHIR. Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

ANALISIS PENINGKATAN LABA PENJUALAN BANTAL ANGIN MENGGUNAKAN VARIABLE COSTING DAN THEORY OF CONSTRAINT

PENGARUH TINGGI TEKANAN RESERVOIR TERHADAP DEBIT PADA PEMOMPAAN POMPA HIDRAM

ABSTRAKSI. Kata kunci: Analisis Produksi Busa, Sales Order Busa, Cutting Busa, Produksi Busa.. vii

LAPORAN AKHIR PRAKTIKUM ANALISIS PERANCANGAN KERJA DAN ERGONOMI 2

ABSTRAK. Kata kunci : sistem informasi, penilaian, kinerja, pegawai, manajemen, web-based. viii UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

PERANCANGAN SIMULASI ALAT BANTU PEMINDAH BARANG PADA INDUSTRI MANUFAKTUR DENGAN ROBOT LENGAN

ABSTRACT. Keywords : report collection, company software, ERP sistem software, sales software. vii

TUGAS AKHIR. EVALUASI KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGANMENGGUNAKAN METODE QFD (QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT) (Kantor Pos Cabang Wonogiri)

LAPORAN TUGAS AKHIR DESAIN MEJA LAPTOP PORTABLE MELALUI PENDEKATAN QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD)

ABSTRAK. Kata kunci: sistem informasi dan teknologi, berbasis web, PHP

LAPORAN TUGAS AKHIR PENGEMBANGAN DESAIN FASILITAS KAMAR KOS MAHASISWA MENGGUNAKAN METODE KANSEI ENGINEERING DAN ASSOCIATION RULE SYSTEM

LAPORAN TUGAS AKHIR PERANCANGAN SISTEM PEMASARAN BATIK TULIS BERBASIS E-COMMERCE MENGGUNAKAN CMS (Studi Kasus: Samudra Art Lasem Rembang)

SUPRIYANTO B FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS JURUSAN MANAJEMEN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

TUGAS AKHIR PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PERSEDIAAN BARANG PADA UD SUMBER REJEKI KLATEN MENGGUNAKAN PROGRAM VISUAL DATABASE FOXPRO

PENGUJIAN KARAKTERISTIK PEMBAKARAN MODEL BURNER DIAMETER 26 MM DENGAN TINGGI 5,5 MM, 9,5 MM, DAN 16 MM PADA KOMPOR METHANOL

LAPORAN TUGAS AKHIR PENGUJIAN DAN OPTIMASI KALOR PADA TOOL BOX STERILISASI

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-I. Program Studi Biologi

: RAHARDIAN DINDA PERDANA NIM : D

Syarat-syarat Jabatan Tunjangan Pajak Fungsi Pajak Pengertian Pajak Penghasilan Pasal

BAB I PENDAHULUAN. Pemindahan dengan tenaga sendiri itu disebut manual material handling.

ABSTRACT Employee data processing is one of critical factor in certain company or institution. conventional employee data processing is treated obsole

ANALISYS TITIK KRITIS DESAIN DIE FENDER DEPAN BAGIAN LUAR MOBIL MINITRUCK ESEMKA

TUGAS AKHIR. Tugas Akhir ini Disusun Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

ABSTRAKSI. Keywords : Aplikasi Web, Manajemen Retail, Sistem Akuntansi. Universitas Kristen Maranatha

STRATEGI PERUSAHAAN DENGAN METODE SWOT DAN ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) (Studi Kasus di Koperasi Unit Desa, Musuk, Boyolali)

LAPORAN TUGAS AKHIR PERANCANGAN ULANG TATA LETAK FASILITAS PRODUKSI UNTUK EFISIENSI SISTEM PRODUKSI STUDI KASUS: PT.

ANALISIS PERBANDINGAN WAKTU PROSES PENGGULUNGAN BENANG (WINDING) DENGAN MESIN EKSPERIMEN 1 SAMPAI 4 SPINDEL DAN MESIN TRADISIONAL 1 SPINDEL

ABSTRAK. Kata Kunci : aplikasi, terkomputerisasi, akuntansi

LAPORAN TUGAS AKHIR. DESAIN PERANCANGAN SARUNG TANGAN PENGOLAHAN TAHU SECARA ERGONOMIS (Studi Kasus:Sentra Industri Tahu, Kartosuro)

PERANCANGAN ULANG DASHBOARD DAN LAYOUT KONTROL DRIVER SERTA KURSI PENUMPANG BUS DAMRI AC BERDASARKAN DATA ANTHROPOMETRI

LAPORAN TUGAS AKHIR PENENTUAN PEMESANAN BAHAN BAKU JAMU ANGKUR PUTIH MENGGUNAKAN METODE SILVER MEAL. (Studi Kasus Di PT. Putro Kinasih, Sukoharjo)

Diajukan oleh : Yunanto D

ANALISIS VARIABEL-VARIABEL YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN MAHASISWA DALAM MEMILIH TEMPAT KOS (Studi Pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta)

JALUR ALTERNATIF BUS DAMRI ( BATIK SOLO TRANS) UNTUK MENINGKATKAN POTENSI PENUMPANG

ABSTRAK. Kata kunci : jumlah pemesanan optimal, stok minimum, Perpetual Inventory System, Analytical Hierarchy Process. vii

DENY FEBRIANA A

TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH SHIFT DAN MASA KERJA OPERATOR TERHADAP KECACATAN PRODUK DENGAN DESAIN EKSPERIMEN FAKTORIAL

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PENGARUH PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

ABSTRAK Kata kunci : Teknologi Informasi, Sistem Informasi, Akademik, Sekolah Menengah Atas, E-Learning

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

ANALISIS KUAT TEKAN DAN KUAT TARIK BELAH BETON DENGAN BAHAN TAMBAH SERBUK ARANG BRIKET DAN BESTMITTEL. Tugas Akhir

PROFESIONALISME GURU DITINJAU DARI LATAR BELAKANG PENDIDIKAN DAN PENGALAMAN MENGAJAR DI SMA MUHAMMADIYAH 2 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2010/2011

PENGARUH GAJI, LINGKUNGAN KERJA DAN PENGEMBANGAN KARIER TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN TETAP PADA PO ROSALIA INDAH

PENGUJIAN KARAKTERISTIK PEMBAKARAN MODEL BURNER DENGAN DIAMETER 26 MM DENGAN JUMLAH LUBANG 8,11 DAN 16 PADA KOMPOR METANOL

LAPORAN TUGAS AKHIR PENGARUH PELAYANAN PERPUSTAKAAN TERHADAP KEPUASAN PENGUNJUNG DI PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PERENCANAAN PEMELIHARAAN MESIN POMPA GILINGAN SAUS DENGAN METODE MARKOV CHAIN

ABSTRAK. vi Universitas Kristen Maranatha

PEMBUATAN LABORATORIUM BAHASA 8 CHANNEL BERBASIS MIKROKONTROLER AT MEGA 16

LAPORAN TUGAS AKHIR ANALISIS PENGUKURAN BRANDING IMAGE SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PEMASARAN PRODUK TENUN IKAT TROSO

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN NASABAH BMT BUKIT ANNUR KABUPATEN KENDAL

ABSTRAK. vi Universitas Kristen Maranatha

EVALUASI PENILAIAN RISIKO PEKERJA DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN JOB SAFETY ANALYSIS

PENGUJIAN KARAKTERISTIK PEMBAKARAN MODEL BURNER DENGAN TINGGI 17 MM DAN DIAMETER 21, 12.8, 10 MM PADA KOMPOR METANOL

LAPORAN TUGAS AKHIR USULAN PERBAIKAN LAYOUT DENGAN MENGGUNAKAN CRAFT BERBASIS GREEN TEKNOLOGI

ABSTRAK. Kata kunci : manajemen restoran, sistem informasi. Universitas Kristen Maranatha

STRATEGI PEMASARAN POTENSI WISATA ARUNG JERAM SERAYU ADVENTURE INDONESIA DI KABUPATEN BANJARNEGARA DENGAN METODE ANALISIS SWOT DAN BENCHMARKING

Transkripsi:

LAPORAN TUGAS AKHIR ANALISIS PERBEDAAN POSISI TUBUH DALAM KEMAMPUAN ANGKAT BEBAN (Studi Kasus Di Laboratorium Teknik Industri UMS) Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta Diajukan Oleh: Fathiyatun Nikmah D 600 090 001 JURUSAN TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2013 i

LEMBAR PERSETUJUAN ANALISIS PERBEDAAN POSISI TUBUH DALAM KEMAMPUAN ANGKAT BEBAN (Studi Kasus Di Laboratorium Teknik Industri UMS) Telah Disahkan pada Sidang Pendadaran Tugas Akhir Tingkat Strata-1 Jurusan Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Surakarta Hari/Tanggal :... Jam :... Menyetujui: Nama: 1. Etika Muslimah, ST. MM. MT (Ketua Penguji) 2. A. Kholid Alghofari, ST. MT (Anggota Penguji) 3. Hafidh Munawir, ST. MEng (Anggota Penguji) 4. Much Djunaedi, ST. MT (Anggota Penguji) ii

LEMBAR PENGESAHAN ANALISIS PERBEDAAN POSISI TUBUH DALAM KEMAMPUAN ANGKAT BEBAN (Studi Kasus Di Laboratorium Teknik Industri UMS) Tugas Akhir ini telah diterima dan disahkan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan Studi S-1 untuk memperoleh gelar Sarjana Teknik Jurusan TeknikIndustri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta Hari/Tanggal : Jam : Disusun Oleh: Nama : Fathiyatun Nikmah NIM : D 600 090 001 Jurusan : Teknik Industri Mengesahkan, Pembimbing I Pembimbing II (Etika Muslimah, ST. MM. MT) (A. Kholid Alghofari, ST.MT) iii

PERSEMBAHAN Laporan ini kupersembahkan untuk: Mama dan Adik, orang yang menunjukkan cinta dan kasih sayang tulus, yang tidak pernah lelah dan tidak pernah berhenti untuk menyayangiku dan selalu mendoakan disetiap langkahku. Kakek, Nenek dan Om ku yang selalu mendukung dan mendoakanku. Amoi dan Fifi, teman-teman kos yang bisa membuatku tersenyum ketika galau. Teman-teman Teknik Industri angkatan 2009, 2010, 2011 dan 2012 yang telah membantu dalam penelitian ini. iv

MOTTO Sesungguhnya Allah tidak akan merubah suatu kaum apabila mereka tidak mau merubah nasibnya sendiri. (Q.S. Ar-Ro du,ayat 11) Allah menganugerahkan hikmah kepada siapa yang kehendakinya. Barangsiapa yang dianugerahi hikmah, ia benar-benar telah dianugerahi karunia yang banyak. (QS. Al-Baqarah: 269) I can if I think I can (penulis) v

KATA PENGANTAR Assalamualaikum Wr. Wb Puji syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas berkat dan rahmat-nya sehingga Laporan Tugas Akhir ini dapat terselesaikan tepat pada waktunya. Dalam penyusunan Laporan Tugas Akhir ini, ternyata tidak lepas dari bantuan dari berbagai pihak. Untuk itu, pada kesempatan ini penulis ingin mnegucapkan rasa terima kasih kepada: 1. Bapak. Ir. Agus Riyanto, MT., selaku Dekan FakultasTeknik Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Bapak Hafidh Munawir, ST. MT., selaku Ketua Jurusan Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Ibu Etika Muslimah, ST. MM. MT., selaku dosen pembimbing yang bersedia meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan dan arahan dalam penyusunan Laporan Tugas Akhir ini. 4. Bapak A. Kholid Alghofari, ST. MT., selaku dosen pembimbing yang bersedia memberikan bimbingan dan arahan dalam penyusunan Laporan Tugas Akhir ini. 5. Ibu Indah Pratiwi, ST. MT., selaku dosen penguji yang memberikan bimbingan dan masukan dalam penyusunan Laporan Tugas Akhir ini. vi

6. Bapak Muh Djunaedi, ST. MT., selaku dosen penguji dan kepala Laboratorimu Teknik Industri yang memberikan bimbingan dan masukan dalam penyusunan Laporan Tugas Akhir ini, serta memberikan ijin penelitian. 7. Semua pihak yang telah membantu secara langsung maupun tidak langsung hingga Laporan Tugas Akhir ini dapat selesai. Penulis sangat menyadari bahwa penyusunan laporan ini masih jauh dari sempurna, karena kesempurnaan itu hanya milik Allah SWT. Oleh karena itu, penulis mengharapkan saran dan kritik yang membangun guna perbaikan isi dan materi bagi laporan-laporan lainnya. Wassalamualaikum Wr. Wb Surakarta, 14 Juli 2013 Penulis vii

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i LEMBARPERSETUJUAN... ii LEMBAR PENGESAHAN... iii PERSEMBAHAN... iv MOTTO... v KATA PENGANTAR... vi DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... xii DAFTAR GAMBAR... xiv ABSTRAKSI... xv BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah... 1 1.2 Perumusan Masalah... 3 1.3 Batasan Masalah... 4 1.4 Tujuan Penelitian... 5 1.5 Manfaat Penelitian... 5 1.6 Sistematika Penulisan... 6 BAB II LANDASAN TEORI 2.1 Manual Material Handling (MMH)... 8 1. Pengertian Manual Material Handling (MMH)... 8 viii

2. Faktor Resiko... 9 3. Batasan Beban yang Boleh Diangkat... 12 2.2 Antropometri... 14 1. Pengertian Antropometri... 14 2. Data Antropometri... 15 2.3 Fisiologi... 16 1. Pengertian Fisiologi... 16 2. Penukuran Konsumsi Energi... 17 3. Persamaan Pengeluaran Energi pada Pengangkatan Beban... 19 2.4 Biomekanika... 20 1. Pengertian Biomekanika... 20 2. Biomekanika dan Cara Kerja... 21 3. Batasan Angat dengan Menggunakan Biomekanika... 22 4. Ketetapan NIOSH untuk Perancangan Kriteria Biomekanika... 27 2.5 Maximum Acceptable Weight of Lift (MAWL)... 27 2.6 Model Matematis MAWL... 30 2.7 Pendekatan Psychophysical... 31 2.8 Uji One Ways ANOVA... 32 2.9 Tinjauan Pustaka... 34 BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 ObyekPenelitian... 35 3.2 Studi Pendahuluan... 35 3.3 Studi Literatur... 35 ix

3.4 Identifikasi Permasalahan... 35 3.5 Tujuan Pustaka... 36 3.6 Desain Eksperimen... 36 1. Penentuan Sampel... 36 2. Penggunaan Alat... 37 3.7 Pengumpulan Data... 39 1. Jenis Data... 39 2. Variabel Penelitian... 40 3.8 Pengolahan Data... 41 1. Metode Psychophysical dan MAWL... 41 2. Metode Fisiologi... 42 3. Metode Biomekanika... 42 4. Uji One Ways ANOVA... 43 2.9 Analisa Hasil... 43 2.10 Kesimpulan dan Saran... 44 BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA 4.1 Pengumpulan Data... 46 4.2 Pengolahan Data... 51 1. Pengolahan Data dengan Metode Psychophysic... 51 2. Pengolahan Data MAWL... 55 3. Pengolahan Data Fisiologi... 66 4. Pengolahan Data Biomekanika... 71 5. Pengolahan Statistik dengan Uji One Ways ANOVA... 88 x

4.3 Analisa Data... 93 1. Analisa DataPosisi Shoulder Height... 95 2. Analisa Data Posisi Head Height... 97 3. Analisa DataPosisi Over Head Height... 99 4. Interpretasi Hasil Uji One Ways ANOVA... 100 5. Rekomendasi Untuk Tiap-tiap Posisi... 102 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan... 103 5.2 Saran... 104 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xi

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Tindakan yang Harus Dilakukan Sesuai Batas Angkat... XII Tabel 2.2. Klasifikasi Beban Kerja dalam Reaksi Fisiologi... XIX Tabel 2.3. Studi di Bidang Manual Material Handling... XXX Tabel 2.4 Tinjauan Pustaka... XXXIV Tabel 3.1 Batasan Angkat Beban Menurut NIOSH... XLIV Tabel 4.1 Data Antropometri Wanita... XLVII Tabel 4.2 Data Antropometri Pria... XLVIII Tabel 4.3 Data Denyut Jantung Wanita (pulse/menit)... XLIX Tabel 4.4 Data Denyut Jantung Pria (pulse/menit)... L Tabel 4.5 Data Pengangakatan Beban Wanita Psychophysical... LII Tabel 4.6 Data Pengangakatan Beban Pria Psychophysical... LIII Tabel 4.7 Pengolahan Data MAWL Shoulder Height Wanita... LVIII Tabel 4.8 Pengolahan Data MAWL Shoulder Height Pria... LIX Tabel 4.9 Pengolahan Data MAWL Head Height Wanita... LXI Tabel 4.10 Pengolahan Data MAWL Head Height Pria... LXII Tabel 4.11 Pengolahan Data MAWL Over Head Height Wanita... LXIV Tabel 4.12 Pengolahan Data MAWL Over Head Height Pria... LXV Tabel 4.13 Hasil Pengolahan Data Fisiologi Wanita... LXIX Tabel 4.14 Hasil Pengolahan Data Fisiologi Pria... LXX Tabel 4.15 Hasil Pengolahan Biomekanika Shoulder Height Wanita... LXXVI Tabel 4.16 Hasil Pengolahan Biomekanika Shoulder Height Pria... LXXVII Tabel 4.17 Hasil Pengolahan Biomekanika Head Height Wanita... LXXXI Tabel 4.18 Hasil Pengolahan Biomekanika Head Height Pria... LXXXII Tabel 4.19 Hasil Biomekanika Over Head Height Wanita... LXXXVI Tabel 4.20 Hasil Pengolahan Biomekanika Over Head Height Pria... LXXXVII Tabel 4.21 Rekapitulasi Hasil Pengolahan Data Wanita... XCIV Tabel 4.22 Rekapitulasi Hasil Pengolahan Data Pria... XCIV Tabel 4.23 Analisa Konsumsi Energi... XCIV Tabel 4.24 Analisa Biomekanika... XCIV xii

Tabel 4.25 Kesimpulan Akhir Pengolahan Data Wanita... XCV Tabel 4.26 Kesimpulan Akhir Pengolahan Data Wanita... XCV Tabel 4.27 Descriptive Statistics... C Tabel 4.28 Test of Between Subject Effect... CI xiii

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1. Posisi pengangkatan... XI Gambar 2.2. Siklus Denyut Nadi (Grandjean, 1986)... XVII Gambar 2.3. Klasifikasi dan kodifikasi pada vertebrae... XXIII Gambar 2.4. Model sederhana dari punggung bawah... XXIV Gambar 2.5. Model Sederhana Sudut Pada Torso... XXV Gambar 3.1. Flowchart Prosedur Penggunaan Alat... XXXVIII Gambar 3.2. Kerangka Pemecahan Masalah... XLV Gambar 4.1 Sketsa Pengangkatan... LVI Gambar 4.2 Tampilan Variable View... LXXXIX Ganbar 4.3 Tampilan Value Label Jenis Kelamin... LXXXIX Gambar 4.4 Tampilan Value Label Posisi Angkat... XC Gambar 4.5 Input Data SPSS... XC Gambar 4.6 Tampilan Menu Analyze... XCI Gambar 4.7 Tampilan Kotak Dialog Univariate... XCI Gambar 4.8 Tampilan Kotak Dialog Univariate Options... XCII Gambar 4.9 Tampilan Kotak Dialog Univariate Post Hoc... XCII Gambar 4.10 Tampilan Output Uji One Ways ANOVA... XCIII xiv

ABSTRAKSI Manual Material Handling (MMH) memberikan kontribusi besar terjadinya cedera dalam bekerja. Pemindahan barang secara manual apabila tidak dilakukan secara ergonomis akan menimbulkan kecelakaan kerja dalam industri. Pada umumnya, saat melakukan pekerjaan angkat beban, pekerja memiliki hasil yang bervariasi. Hal itu disebabkan karena adanya pebedaan posisi pengangkatan, berat beban, kekuatan otot serta energi yang dibutuhkan. Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan posisi shoulder height, head height, dan over head height dilihat dari batasan psychophysic, Maximum Acceptable Weight of Lift (MAWL), fisiologi dan biomekanika dan menghasilkan rekomendasi dari hasil perbandingan tersebut. Penelitian ini dilakukan pada mahasiswa jurusan Teknik Industri UMS yang terdiri dari 30 mahasiswa wanita dan 30 mahasiswa pria.setiap sampel melakukan 3 kali pengangkatan dengan posisi yang berbeda. Metode yang digunakan untuk mengetahui perbedaan ketiga posisi tersebut yaitu psychophysic, MAWL, fisiologi dan biomekanika. Serta menggunakan uji statistik one ways ANOVA. Hasil penelitian ini berupa perbedaan dari ketiga posisi yaitu pada posisi shoulder height beban maksimal yang seharusnya diangkat yaitu 6,83-10,93 kg untuk wanita dan 8,91-11,72 kg untuk pria. Sedangkan pada posisi head height beban maksimal yang seharusnya diangkat yaitu 8,96-13,28 kg untuk wanita dan 11,26-14,22 kg untuk pria. Selanjutnya pada posisi over head height beban maksimal yang seharusnya diangkat yaitu 9,93-14,86 kg untuk wanita dan 13,29-16,81 kg untuk pria. Diatara ketiga posisi tersebut yang masuk kategori aman yaitu posisi shoulder height, sebab posisi angkat tersebut masuk ke dalam kategori moderate dan gaya kompresi yag ditimbulkan kecil. Kata Kunci: Biomekanika, Fisiologi, Manual Material Handling (MMH), MAWL, Psychophysic. xv