PERANCANGAN APLIKASI PENGAMANAN INFORMASI TEKS DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA KRIPTOGRAFI ALPHA-QWERTY REVERSE

dokumen-dokumen yang mirip
PERANCANGAN ENKRIPSI DAN DESKRIPSI DENGAN METODE ALPHA-QWERTY REVERSE PADA APLIKASI SHORT MESSAGE SERVICE BERBASIS ANDROID

SKRIPSI KAMUS KRIPTOGRAFI KLASIK BERBASIS ANDROID. Oleh : RAHMADI JULIAN

BAB I PENDAHULUAN. dan SMS hingga ponsel cerdas. Ponsel cerdas atau juga dikenal dengan smartphone memiliki

BAB I PENDAHULUAN. dari isinya, informasi dapat berupa penting atau tidak penting. Bila dilihat dari sifat

IMPLEMENTASI ALGORITMA AFFINE CIPHER DAN ALGORITMA ADVANCED ENCRYPTION STANDARD (AES) PADA APLIKASI SHORT MESSAGE SERVICE (SMS) BERBASIS ANDROID

BAB I PENDAHULUAN. Kerahasiaan dan keamanan saat melakukan pertukaran. data adalah hal yang sangat penting dalam komunikasi data,

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

IMPLEMENTASI ALGORITMA CAESAR, CIPHER DISK, DAN SCYTALE PADA APLIKASI ENKRIPSI DAN DEKRIPSI PESAN SINGKAT, LumaSMS

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi yang semakin pesat. dapat dirasakan hampir di setiap bidang kehidupan. Salah

PERANCANGAN APLIKASI KRIPTOGRAFI BERBASIS WEB DENGAN ALGORITMA DOUBLE CAESAR CIPHER MENGGUNAKAN TABEL ASCII

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

PERANCANGAN APLIKASI KRIPTOGRAFI BERLAPIS MENGGUNAKAN ALGORITMA CAESAR, TRANSPOSISI, VIGENERE, DAN BLOK CHIPER BERBASIS MOBILE

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

ABSTRACT. Data security is very important at this moment, because many hackers or

BAB I PENDAHULUAN. dengan munculnya berbagai sistem operasi yang lengkap layaknya komputer,


BAB III ANALISIS KEBUTUHAN DAN PERANCANGAN SISTEM. KriptoSMS akan mengenkripsi pesan yang akan dikirim menjadi ciphertext dan

BAB I PENDAHULUAN. teknologi Short Message Service (SMS). SMS (Short Message Service) atau

SKRIPSI APLIKASI SMS ENKRIPSI DENGAN METODE EXTRA VIGINERE MODIFICATION BERBASIS ANDROID. Oleh: Munawar Kholil

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

DAFTAR ISI ABSTRAK KATA PENGANTAR

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

ABSTRAK. Kata kunci :SSL, RSA, MD5, Autentikasi, Kriptografi. Universitas Kristen Maranatha

APLIKASI ENKRIPSI SMS (SHORT MESSAGE SERVICE) MENGGUNAKAN ALGORITMA DATA ENCRYPTION STANDARD (DES) BERBASIS ANDROID

IMPLEMENTASI ALGORITMA KRIPTOGRAFI AES UNTUK ENKRIPSI DAN DEKRIPSI

SKRIPSI ENKRIPSI TEKS MENGGUNAKAN ALGORITMA TWOFISH

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

APLIKASI SMS ENKRIPSI PADA ANDROID DENGAN ALGORITMA RC4 DAN BASE64

BAB I PENDAHULUAN. keamanan, kerahasiaan, dan keotentikan data. Oleh karena itu diperlukan suatu

IMPLEMENTASI PENGAMANAN DATA ENKRIPSI SMS DENGAN ALGORITMA RC4 BERBASIS ANDROID

2017 Ilmu Komputer Unila Publishing Network all right reserve

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB III ANALISA SISTEM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Seiring dengan perkembangan peradaban manusia dan kemajuan pesat di

2.4.2 SAFER K BAB III PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK Visual Basic Integrated Development Environtment

BAB 1 PENDAHULUAN. Jaringan selular adalah sebuah komponen yang sangat penting dalam

Security Sistem Informasi.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

IMPLEMENTASI KOMBINASI ALGORITMA COLUMNAR TRANSPOSITION CIPHER DAN DATA ENCRYPTION STANDARD PADA APLIKASI ENKRIPSI DAN DEKRIPSI TEKS BERBASIS ANDROID

APLIKASI SHORT MESSAGE SERVICE DENGAN ENKRIPSI TEKS MENGGUNAKAN ALGORITMA ADVANCED ENCRYPTION STANDARD BERBASIS MOBILE PADA PLATFORM ANDROID

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. berkembang pesat pada era ini. Terlebih lagi, banyak aplikasi mobile yang diciptakan, membuat

SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Gelar Sarjana Informatika Jurusan Teknik Informatika. Oleh: Hendro NIM:

IMPLEMENTASI KRIPTOGRAFI PADA CHATTING MENGGUNAKAN METODE ONE TIME PAD (OTP) BERBASIS ANDROID

SKRIPSI BILQIS

Aplikasi Steganografi Menggunakan LSB 4 Bit Sisipan dengan Kombinasi Algoritme Substitusi dan Vigenere Berbasis Android

REVIEW JURNAL PENELITIAN DALAM BIDANG ILMU KOMPUTER

APLIKASI JAVA KRIPTOGRAFI MENGGUNAKAN ALGORITMA VIGENERE. Abstract

IMPLEMENTASI PENYEMBUNYIAN DAN PENYANDIAN PESAN PADA CITRA MENGGUNAKAN ALGORITMA AFFINE CIPHER DAN METODE LEAST SIGNIFICANT BIT

Bab 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

KRIPTOGRAFI TEKS DAN CITRA MENGGUNAKAN ALGORITMA HILL CIPHER PADA PERANGKAT ANDROID SKRIPSI JOSUA FREDDY ORLANDO SIAHAAN

PENGEMBANGAN ALGORITMA CAESAR CIPHER DALAM PESAN RAHASIA DENGAN QUICK RESPONSE CODE (QR CODE)

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

RANCANGAN KRIPTOGRAFI HYBRID KOMBINASI METODE VIGENERE CIPHER DAN ELGAMAL PADA PENGAMANAN PESAN RAHASIA

BAB I PENDAHULUAN. mempunyai makna. Dalam kriptografi dikenal dua penyandian, yakni enkripsi

1 ABSTRACT. Nowadays in the age of information, many people using internet for

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam bahasa sandi (ciphertext) disebut sebagai enkripsi (encryption). Sedangkan

IMPLEMENTASI ALGORITMA DATA ENCRYPTION STANDARD UNTUK PENGAMANAN TEKS DATA ENCRYPTION STANDARD ALGORITHM IMPLEMENTATION FOR TEXT SECURITY

Enkripsi Sederhana SMS (Short Message Service) Menggunakan Vigenere Cipher

RANCANG BANGUN APLIKASI PENGAMANAN SMS DENGAN METODE ALGORITMA VIGENERE CIPHER DAN TRANSPOSISI BERBASIS ANDROID

ANALISIS DAN IMPLEMENTASI ENKRIPSI DAN DEKRIPSI GANDA KOMBINASI ALGORITMA BLOWFISH DAN ALGORITMA TRIPLE DES UNTUK SMS PADA SMARTPHONE ANDROID

BAB I PENDAHULUAN. Pada era teknologi informasi yang semakin berkembang, pengiriman data

PENGAMANAN FILE GAMBAR PADA PERANGKAT MOBILE ANDROID MENGGUNAKAN METODE STEGANOGRAFI LSB DAN ALGORITMA KRIPTOGRAFI AES SKRIPSI

(pencurian, penyadapan) data. Pengamanan data dapat dilakukan dengan dua cara, yaitu steganography dan cryptography.

1 ABSTRAK. Masalah keamanan merupakan salah satu aspek penting dari sebuah

Aplikasi Enkripsi Untuk Pengiriman Pesan Rahasia Berbasis Android

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi pada zaman sekarang ini begitu cepat, khusus

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM KRIPTOGRAFI SIMETRIS TRIPLE DES DAN KRIPTOGRAFI ASIMETRIS RSA SKRIPSI BENY

BAB I PENDAHULUAN , 1.1. Latar Belakang

PEMBUATAN APLIKASI KRIPTOSISTEM MENGGUNAKAN METODE ALGORITMA VIGENERE CIPHER. Naskah Publikasi. diajukan oleh Hijasma Mushlih

Pengaman Pengiriman Pesan Via SMS dengan Algoritma RSA Berbasis Android

PENGAMANAN REKAMAN PERCAKAPAN TELEPON GENGGAM BERBASIS ANDROID DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA RC-4 ABSTRAK

BAB 1 PENDAHULUAN. khususnya internet sangatlah cepat dan telah menjadi salah satu kebutuhan dari

IMPLEMENTASI ALGORITMA KRIPTOGRAFI KLASIK BERBASIS KARAKTER UNTUK ENKRIPSI FILE BINER

BAB IV PERANCANGAN SISTEM

IMPLEMENTASI KRIPTOGRAFI DAN STEGANOGRAFI MENGGUNAKAN ALGORITMA RSA DAN METODE LSB

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. format digital dan merniliki beragam bentuk dalam hal ini data atau informasi di

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 3. ANALISA SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

1. BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

APLIKASI CHATTING DENGAN SISTEM ENKRIPSI MENGGUNAKAN CAESAR CIPHER BERBASIS ANDROID

DAFTAR ISI. 1.1 Latar Belakang Masalah Maksud Tujuan Batasan Masalah Metode Pengumpulan Data...

1 ABSTRACT. Nowadays in the age of information, many people using internet for

VISUALISASI ALGORITMA CHIPER BLOCK CHAINING SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MOBILE ANDROID

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR BAB I PENDAHULUAN

RANCANG BANGUN APLIKASI PESAN MENGGUNAKAN ALGORITMA VIGENERE CIPHER DAN ONE TIME PAD ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN. teknologi, salah satunya adalah telepon selular (ponsel). Mulai dari ponsel yang

BAB III PERANCANGAN DAN PEMBUATAN

Transkripsi:

PERANCANGAN APLIKASI PENGAMANAN INFORMASI TEKS DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA KRIPTOGRAFI ALPHA-QWERTY REVERSE DESIGN OF TEXT INFORMATION SECURITY APPLICATION USING CRYPTOGRAPHIC ALGORITHM OF ALPHA-QWERTY REVERSE Muhammad Eka Putra 1, Suroso 2, Adewasti 3 1,2,3 Program Studi Teknik Telekomunikasi, Jurusan Teknik Elektro Politeknik Negeri Sriwijaya, 1 eka543.ep@gmail.com, 2 osorus11@gmail.com, 3 adewasti59@yahoo.com Abstrak Alpha-qwerty reverse merupakan salah satu bagian dari algoritma kriptografi klasik yang berfungsi sebagai pengamanan informasi dengan melakukan penyandian terhadap informasi. Proses penyandian terhadap informasi tersebut yaitu enkripsi dan deskripsi. Algoritma alphaqwerty reverse merupakan pengembangan dari algoritma kriptografi vigenere cipher. Alphaqwerty reverse memiliki perbedaan yaitu dari segi jumlah karakternya yang lebih banyak dari vigenere cipher di mana alpha-qwerty reverse menggunakan 92 karakter sedangkan vigenere cipher hanya menggunakan 26 karakter. Selain itu, dari segi pemakaian karakternya juga berbeda. Pada vigenere cipher, karakter yang digunakan merupakan urutan alfabet baik pada pesan asli (plaintext), kunci maupun pesan tersandi (ciphertext) sedangkan pada alpha-qwerty reverse menggunakan urutan alfabet dari keyboard pada plaintext dan kunci. Oleh karena itu, pada penelitian ini akan merancang aplikasi pengamanan informasi yaitu teks dengan algoritma kriptografi alpha-qwerty reverse menggunakan perangkat lunak eclipse. Tujuan dari perancangan aplikasi yaitu untuk mengamankan informasi teks penting yang terdapat pada telepon seluler berbasis android dengan tujuan untuk disimpan atau dikirimkan melalui layanan komunikasi telepon seluler. Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa algoritma kriptografi alpha-qwerty reverse dapat diimplementasikan pada aplikasi pengamanan informasi teks yang dirancang dan sebagai algoritma kriptografi terbaru yang dapat mengamankan informasi dengan menghasilkan tingkat keamanan yang lebih baik. Kata kunci : alpha-qwerty reverse, android, aplikasi pengamanan informasi, enkripsi, deskripsi, teks Abstract Abstract Alpha-qwerty reverse is one part of the classical cryptographic algorithm that serves as the security of information by encoding to information. The process of encryption of that information is encrypted and description. Alpha-qwerty reverse algorithm is a development of vigenere cipher cryptographic algorithms. Alpha-qwerty reverse differences in terms of number of characters that are more than vigenere cipher in which the alpha-qwerty reverse using 92 characters while vigenere cipher uses only 26 characters. Moreover, in terms of the use of character is also different. In vigenere cipher, the characters used an alphabet sequence either in the original message (plaintext), a key or an encrypted message (ciphertext) whereas the alpha-qwerty reverse using the alphabetical order of the plaintext and key keyboard. Therefore, in this study will design a security application that is text information with the cryptographic algorithm of alpha-qwerty reverse using a eclipse software. The aim of designing applications, namely to secure the important text information contained in the mobile phone based on android with the purpose of storing or transmitting through a mobile 495

phone communication service. From this study it can be concluded that alpha-qwerty reverse cryptographic algorithms can be implemented on the text information security applications designed and as the latest cryptographic algorithms to secure the information by generating a better level of security. Keywords: alpha-qwerty reverse, android, information security application, encryption, description, text 1. PENDAHULUAN Kriptografi dapat didefinisikan sebagai seni maupun ilmu yang menghasilkan pesan yang rahasia [1]. Sebuah pesan asli yang disebut sebagai plaintext disandikan menjadi pesan yang tersandi yang disebut sebagai ciphertext melalui proses enkripsi dan ciphertext dipulihkan menjadi plaintext kembali melalui proses deskripsi [2]. Kriptografi memiliki beragam algoritma yang telah banyak digunakan sebagai keamanan untuk informasi [3]. Algoritma kriptografi memiliki dua jenis yaitu algoritma kriptografi klasik dan algoritma kriptografi modern. Dalam pengoperasiannya, algoritma kriptografi klasik bekerja menggunakan mode karakter sedangkan algoritma kriptografi modern bekerja menggunakan mode bit. Saat informasi teks disandikan menggunakan algoritma kriptografi pada proses enkripsi, maka informasi yang tersandi akan melebihi ukuran jumlah teks dari informasi aslinya, bahkan bisa dua hingga empat kali ukuran informasi aslinya [1]. Oleh karena itu, pada penelitian ini akan menggunakan algoritma kriptografi klasik. Algoritma kriptografi klasik yang digunakan pada penelitian ini adalah algoritma kriptografi alpha-qwerty reverse. Algoritma kriptografi alpha-qwerty reverse merupakan pengembangan dari algoritma kriptografi klasik vigenere cipher dan menggunakan 92 karakter pada proses enkripsi maupun deskripsinya [4]. Di dalam penelitian ini akan melakukan perancangan aplikasi pengamanan informasi teks menggunakan algoritma kriptografi alpha-qwerty reverse. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menyandikan informasi teks penting yang terdapat pada telepon seluler guna untuk disimpan atau dikirimkan melalui layanan komunikasi seperti SMS dan sosial media dengan maksud melindungi informasi tersebut dari berbagai ancaman pencurian informasi oleh orang yang tidak berhak menerimanya. Informasi tersebut seperti data perusahaan, chat personal, rekening bank dan lain-lain. 2. DASAR TEORI /MATERIAL Alpha-qwerty reverse merupakan salah satu algoritma kriptografi klasik yang telah dikembangkan dari algoritma kriptografi vigenere cipher. Alpha-qwerty reverse memiliki rencana untuk memperpanjang karakter vigenere cipher yang memiliki jumlah karakter sebanyak 26 buah menjadi 92 buah. Selain itu, alpha-qwerty reverse mengubah pemetaan urutan alfabet yang dilakukan oleh vigenere cipher. Pemetaan yang digunakan dalam alpha-qwerty reverse yaitu menggunakan urutan teks keyboard [4]. Pada prosesnya, algoritma kriptografi alpha-qwerty reverse mirip dengan algoritma kriptografi alpha-qwerty di mana algoritma kriptografi alpha-qwerty juga merupakan salah satu algoritma kriptografi yang telah dikembangkan dari algoritma kriptografi vigenere cipher [5]. Algoritma kriptografi alpha-qwerty menggunakan urutan alfabet pada plaintext serta kunci dan urutan teks keyboard hanya pada ciphertext sedangkan alpha-qwerty reverse menggunakan urutan alfabet pada ciphertext dan urutan teks keyboard pada plaintext serta kunci [4]. Karakter plaintext alpha-qwerty reverse, urutan alfabet adalah [4]: [q-z, Q-Z, ~!@#$%^&*()_ - = + {}[] ;: <>,.?/, 0-9 ] Karakter ciphertext alpha-qwerty reverse, urutan teks keyboard adalah [4]: 496

[a-z, A-Z, 0-9, ~!@#$%^&*()_ - = + {}[] ;: <>,.?/ ] Gambar 1. Alpha-Qwerty Reverse 3. METODOLOGI/PERANCANGAN Perancangan aplikasi pada penelitian ini terbagi menjadi dua bagian yaitu perancangan desain (.xml) dan perancangan perintah program (.java). Perancangan tersebut diawali dengan perancangan desain aplikasi. Di dalam penelitian ini, desain tampilan yang telah dirancang akan diuji apakah sesuai dengan yang diharapkan. Setelah pengujian tersebut, dilakukan perancangan perintah program pada aplikasi. Seperti halnya pada perancangan desain, pengujian juga akan dilakukan pada perintah program aplikasi. 3.1 Perancangan Desain Tampilan Aplikasi Perancangan desain tampilan merupakan perancangan untuk tampilan aplikasi yang dilakukan pada layout di dalam software eclipse. Pada layout memiliki pilihan widget seperti tombol, teks, images dan lain-lain yang dapat diatur sesuai dengan desain yang diinginkan. Pembuatan desain dapat dilakukan pada file XML atau Graphical Layout di dalam software. Pada flie XML, widget dapat diatur menggunakan koding sedangkan pada graphical layout, widget dapat diatur secara manual. Rancangan Tampilan Menu Utama Pada perancangan ini memiliki dua menu yang diantaranya yaitu enkripsi dan deskripsi. Pada menu enkripsi, desain akan diatur menggunakan widget berupa tombol. Dari tombol tersebut, tampilan menu utama diatur menuju ke tampilan enkripsi. Begitu juga dengan menu deskripsi yang menggunakan widget berupa tombol. Pada tombol deskripsi akan diatur menuju ke tampilan deskripsi. Rancangan tampilan menu utama dapat terlihat pada Gambar 2. 497

Gambar 2. Rancangan Tampilan Menu Utama Rancangan Tampilan Enkripsi Pada perancangan ini memiliki menu yang diantaranya yaitu plaintext, kunci, proses, back dan ciphertext. Pada menu plaintext, kunci dan hasil (ciphertext), desain akan diatur menggunakan widget berupa text view sedangkan menu proses dan back menggunakan widget berupa tombol. Pada menu proses akan diatur untuk menampilkan hasil ciphertext dan menu back diatur untuk menuju ke tampilan menu utama. Rancangan tampilan enkripsi dapat terlihat pada Gambar 3. Gambar 3. Rancangan Tampilan Enkripsi Rancangan Tampilan Deskripsi Pada perancangan ini memiliki menu yang diantaranya yaitu ciphertext, kunci, proses, back dan hasil (plaintext) Pada menu chipertext, kunci dan plaintext, desain akan diatur menggunakan widget berupa text view sedangkan menu proses dan back menggunakan widget berupa tombol. Pada menu proses akan diatur untuk menampilkan hasil plaintext dan menu back diatur untuk menuju ke tampilan menu utama. Rancangan tampilan deskripsi dapat terlihat pada Gambar 4. Gambar 4. Rancangan Tampilan Deskripsi 498

3.2 Perancangan Perintah Aplikasi Di dalam perancangan ini dilakukan proses enkripsi dan deskripsi. Proses enkripsi berfungsi untuk mengamankan informasi dengan cara mengenkripsi plaintext dengan kunci. Pada proses deskripsi berfungsi untuk membuka informasi dengan cara mendeskripsi ciphertext dengan kunci. Flowchart perancangan perintah program menu enkripsi dapat terlihat pada Gambar 5 dan deskripsi pada Gambar 6. Gambar 5. Flowchart Perancangan Perintah Program Menu Enkripsi Gambar 6. Flowchart Perancangan Perintah Program Menu Deskripsi Pada proses algoritma kriptografi alpha-qwerty reverse memiliki dua pemetaan karakter yang digunakan dalam perancangan perintah program yaitu urutan alfabet dan urutan teks keyboard. Urutan teks keyboard digunakan untuk plaintext dan kunci sedangkan urutan alfabet digunakan untuk ciphertext. Berikut flowchart proses algoritma pada enkripsi dapat terlihat pada Gambar 7 dan pada deskripsi dapat terlihat pada Gambar 8. 499

Gambar 7. Flowchart Proses Algoritma pada Enkripsi Gambar 8. Flowchart Proses Algoritma pada Deskripsi 4. PEMBAHASAN 4.1. Tampilan Aplikasi Pada penelitian ini didapatkan tampilan pada aplikasi yang memiliki 3 tampilan yaitu tampilan menu utama pada Gambar 9, tampilan enkripsi pada Gambar 10 dan tampilan deskripsi pada Gambar 11. Gambar 9. Tampilan Menu Utama 500

Gambar 10. Tampilan Enkripsi Gambar 11. Tampilan Deskripsi 4.2. Tampilan Aplikasi Pada Pada penelitian ini dilakukan pengujian terhadap enkripsi dan juga pengujian terhadap deskripsi. Pengujian ini dilakukan untuk melihat apakah proses enkripsi dan deskripsi aplikasi yang dibuat sesuai dengan teori atau tidak di mana teori yang digunakan yaitu algoritma kriptografi alpha-qwerty reverse. Pada enkripsi akan dilakukan pengujian menggunakan plaintext yaitu Sriwijaya123 pada Tabel 1 dan deskripsi menggunakan ciphertext yaitu UlzmkxtnCd>? pada Tabel 2 dengan kunci polsri. Berikut pengujian enkripsi dan deskripsi yang dilakukan dapat terlihat pada tabel. Tabel 1 Pengujian Enkripsi Plaintext Kunci Ciphertext Ciphertext (Aplikasi) (Teori) Indikator S p U U Sama R o l l Sama I l z z Sama W s m m Sama I r k k Sama J i x x Sama A p t t Sama Y o n n Sama A l C C Sama 3 s d d Sama 2 r > > Sama 1 i?? Sama 501

Tabel 2 Pengujian Deskripsi Ciphertext Kunci Plaintext Plaintext (Aplikasi) (Teori) Indikator U p S S Sama L o r r Sama Z l i i Sama M s w w Sama k r i i Sama x i j j Sama t p a a Sama n o y y Sama C l a a Sama d s 3 3 Sama > r 2 2 Sama? i 1 1 Sama 4.3. Analisa Pada penelitian ini dilakukan pengujian terhadap aplikasi yang telah dirancang. Pada pengujian terhadap desain tampilan telah sesuai dengan yang diharapkan. Selanjutnya saat pengujian perintah program yaitu proses enkripsi dan deskripsi juga telah sesuai dengan yang diharapkan. Dapat dilihat pada pengujian enkripsi menghasilkan indikator yang sama pada masingmasing karakter antara plaintext yang diuji pada aplikasi dengan teori. Pada pengujian deskripsi juga menghasilkan indikator yang sama pada masing-masing karakter antara ciphertext yang diuji pada aplikasi dengan teori. Hal ini dapat dikatakan bahwa proses enkripsi dan deskripsi pada aplikasi telah bekerja dengan baik. 5. KESIMPULAN Dari penelitian ini didapatkan kesimpulan yaitu sebagai berikut: 1. Tampilan desain pada aplikasi sesuai dengan perancangan desain tampilan baik pada tampilan menu utama, tampilan enkripsi dan tampilan deskripsi. 2. Proses enkripsi pada aplikasi dikatakan berhasil karena menghasilkan indikator yang sama antara hasil ciphertext yang dihasilkan aplikasi dengan hasil ciphertext yang dihasilkan teori. 3. Proses deskripsi pada aplikasi dikatakan berhasil karena menghasilkan indikator yang sama antara hasil plaintext yang dihasilkan aplikasi dengan hasil plaintext yang dihasilkan teori 4. Aplikasi ini memiliki kelemahan yaitu mudah dibuka oleh orang yang tidak berhak mengetahui informasi yang telah terenkripsi. Oleh karena itu, aplikasi harus diberi sistem pengaman dalam perancangan aplikasi dengan merancang perintah pengamanan. 5. Saran yang dapat disampaikan untuk pengembangan dalam penelitian ini yaitu melakukan kombinasi terhadap algoritma kriptografi lainnya. DAFTAR PUSTAKA [1] Arjana, P. H, dkk. 2012. Implementasi Enkripsi Data Dengan Algoritma Vigenere Cipher. Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Komunikasi 2012 (SENTIKA 2012). 164-169 [2] Ayu, T.K.. 2014. Aplikasi SMS Berbasis Android Dengan Enkripsi Vigenere Running Key. Skripsi.Universitas Sanata Dharma. Yogyakarta. [3] Ariyus, D.. 2008. Pengantar Ilmu Kriptografi. Yogyakarta : Penerbit Andi. 502

[4] Rahmani, Md.K.I., Wadhwa, N., Malhotra, V.. 2012. Alpha-Qwerty Cipher: An Extended Vigenere Cipher. Advanced Computing: An International Journal (ACIJ).Vol.3. No.3 107-118 [5] Ardi, A. 2015. Membangun Aplikasi Secure Short Message Service Dengan Sistem Keamanan Menggunakan Alpha-Qwerty Chipher An Extended Vigenere Cipher Berbasis Android. Naskah Publikasi. STMIK AMIKOM. Yogyakarta. 503