SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Gelar Sarjana Informatika Jurusan Teknik Informatika. Oleh: Hendro NIM:

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Gelar Sarjana Informatika Jurusan Teknik Informatika. Oleh: Hendro NIM:"

Transkripsi

1 Penerapan Metode Enkripsi Vigenere Cipher dengan Mode Operasi Cipher Block Chaining dalam Aplikasi Pengiriman Pesan Singkat pada Telepon Genggam Berbasis J2ME SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Gelar Sarjana Informatika Jurusan Teknik Informatika Oleh: Hendro NIM: STMIK JIBES Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer JIBES Jakarta Desember, 2011 i

2 LEMBAR PENGESAHAN Penerapan Metode Enkripsi Vigenere Cipher dengan Mode Operasi Cipher Block Chaining dalam Aplikasi Pengiriman Pesan Singkat pada Telepon Genggam Berbasis J2ME Diajukan Oleh: Hendro NIM: DISETUJUI Jakarta, 7 Desember 2011 Dr. Ing. Kondar Siahaan Pembimbing Pertama Paulus Y. E. Fanggidae, SE., MM Penguji Pertama F. Anthon Pangruruk, S.Si., M.Si Penguji Kedua STMIK JIBES Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer JIBES Jakarta Desember, 2011 ii

3 ABSTRAK Hendro/ / Penerapan Metode Enkripsi Vigenere Cipher dengan Mode Operasi Cipher Block Chaining dalam Aplikasi Pengiriman Pesan Singkat pada Telepon Genggam Berbasis J2ME/ Pembimbing: Dr. ing. Kondar Siahaan. Masalah keamanan dan kerahasiaan data merupakan hal yang sangat penting dalam suatu organisasi maupun pribadi. Apalagi kalau data tersebut berada dalam sebuah pesan singkat yang dikirim melalui layanan SMS pada telepon genggam. Dengan menggunakan layanan SMS, penggunanya dapat saling bertukar pesan teks dengan pengguna lain. Oleh karena itu, data yang sangat penting tersebut tidak boleh dilihat atau dibajak oleh pihakpihak yang tidak berkepentingan. Sebab kalau hal ini sampai terjadi kemungkinan kerahasiaan data kita akan rusak bahkan bisa hilang yang dapat menimbulkan kerugian yang besar. Pada penulisan tugas akhir ini akan dibahas sistem keamanan pengiriman pesan atau data dengan menggunakan penyandian yang bertujuan untuk menjaga kerahasiaan suatu pesan dari akses orang-orang yang tidak berhak. Kriptografi menggunakan algoritma Vigenere Cipher dengan mengadopsi cara kerja mode operasi Cipher Block Chaining (CBC) merupakan salah satu metode dari sekian banyak metode pengamanan data. Aplikasi ini meliputi fitur untuk enkripsi dan dekripsi data, yang dibuat dengan menggunakan teknologi J2ME. Pengembangan algoritma Vigenere Chiper dengan mode operasi CBC ini akan menghasilkan suatu metode baru yang penulis sebut dengan nama Vigenere Chiper+, pada metode ini kelemahan-kelemahan yang ada pada algoritma Vigenere Chiper akan diperbaiki. Kata kunci : Kriptografi, Enkripsi, Dekripsi, Vigenere Cipher, CBC, J2ME iii

4 ABSTRACT Hendro/ / Applying Vigenere Cipher Encryption Method with Cipher Block Chaining Mode Operation in Short Messaging Application on Mobile Phones Using Java2 Micro Edition/ Advisor : Dr. ing. Kondar Siahaan. Data security s problem is the important thing in organization or personal area. Especially, if the data is within a short message sent via SMS service on mobile phones. By using the SMS, users can exchange text messages with other users. Therefore, the data have to protected by unregistered user, to protect from either data damaged or lossed. The aim of this research is how to secure the data, and security of sending message from the unregistered user. Cryptography using Vigenere Chipher algorithm were adapted Cipher Block Chaining (CBC) mode operation is the one of security methods. These application though data encryption and decryption using J2ME (Java2 Micro Edition). Combining Vigenere Cipher and CBC mode operation will produce new method named Vigenere Cipher+ that repair the disadvantages of Vigenere Cipher. Keywords : Cryptography, Encryption, Decryption, Vigenere Cipher, CBC, J2ME iv

5 HALAMAN PERSEMBAHAN Skripsi Ini Saya ` Persembahkan Untuk: TUHAN YANG MAHA ESA ORANG TUA DAN SEGENAP KELUARGA SAHABAT DAN TEMAN-TEMAN v

6 KATA PENGANTAR Terima kasih kepada Tuhan Yang Maha Esa karena cinta kasih Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini yang berjudul Penerapan Metode Enkripsi Vigenere Cipher dengan Mode Operasi Cipher Block Chaining dalam Aplikasi Pengiriman Pesan Singkat pada Telepon Genggam Berbasis J2ME. Penulisan tugas akhir ini dibuat sebagai salah satu syarat kelulusan bagi mahasiswa pada jenjang pendidikan Strata-1 (gelar sarjana) jurusan Teknik Informatika di Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer JIBES. Dalam penulisan tugas akhir ini, penulis telah mendapatkan banyak bantuan, bimbingan, saran serta dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan banyak terima kasih kepada : 1. Orang tua dan segenap keluarga besar penulis yang telah memberikan dukungan moral dan material dalam menyelesaikan tugas akhir ini. 2. Bapak Paulus Y. E. Fanggidae, SE., MM selaku Ketua STMIK JIBES dan Bapak F. Anthon Pangruruk, S.Si., M.Si selaku Sekretaris Jurusan Program Studi Teknik Informatika STMIK JIBES. 3. Bapak Dr. Ing. Kondar Siahaan selaku dosen pembimbing yang telah memberikan masukan, ide-ide dan telah bersedia meluangkan waktu bagi penulis dalam mengerjakan tugas akhir ini. 4. Seluruh dosen dan pihak STMIK JIBES yang turut membantu penulis dalam mengerjakan tugas akhir ini. 5. Hendrik, Belly, Ferdian, Venny Tjahyadi, Gerry Wangsa dan Andrew Setiadi selaku saudara penulis yang selalu memberikan dukungan motivasi dan ide-ide dalam pembuatan tugas akhir ini. vi

7 6. Seluruh angkatan 2007 di STMIK JIBES yang sudah berjuang bersama-sama selama masa kuliah. Penulis sadar bahwa masih banyak kekurangan dalam penulisan laporan tugas akhir ini, untuk itu penulis mengharapkan saran serta kritik yang membangun dari pembaca. Penulis berharap bahwa tugas akhir ini dapat menginspirasi orang lain sehingga dimasa mendatang tugas akhir ini dapat dikembangkan lebih lanjut dan semoga tugas akhir ini dapat bermanfaat bagi kita semua. Jakarta, 7 Desember 2011 Penulis vii

8 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PENGESAHAN... ii ABSTRAK... iii ABSTRACT... iv HALAMAN PERSEMBAHAN... v KATA PENGANTAR... vi DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xv BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 2 C. Batasan Masalah... 3 D. Tujuan Penelitian... 4 E. Manfaat Penelitian... 4 F. Sistematika Penulisan... 5 BAB II LANDASAN TEORI... 7 A. Perangkat Mobile... 7 B. SMS (Short Messaging Service)... 8 C. Pembahasan Umum Java Sejarah Java Teknologi Java D. J2ME (Java2 Micro Edition) Pengertian J2ME viii

9 2. Configuration Profile CLDC CDC (Connected Device Configuration) MIDP MIDlet a. Daur Hidup MIDlet b. Arsitektur Aplikasi MIDlet Event Package Aplikasi MIDlet Port Method Package java.util Package javax.microedition.lcdui Package javax.microedition.io Package javax.microedition.midlet Package javax.microedition.messaging MIDlet suites E. J2ME Wireless Toolkit F. Kriptografi Pengertian Kriptografi Prinsip-Prinsip Kriptografi G. Algoritma Simetris H. Algoritma Asimetris I. Metode Enkripsi Vigenere Cipher ix

10 J. Mode Operasi Cipher Block Chaining (CBC) K. Rekayasa Perangkat Lunak Daur Hidup Pengembangan Sistem a. Tahap Perencanaan b. Tahap Analisis ) Bagan Alir (Flowchart) ) Diagram Aliran Data (Data Flow Diagram(DFD)) a) Diagram Konteks b) Diagram Nol/Zero c) Diagram Rinci ) Tabel Keputusan (Decision Table) a) Condition Stub b) Condition Entry c) Action Stub d) Action Entry c. Tahap Perancangan d. Tahap Implementasi Metodologi Waterfall L. Black Box Testing M. Sistem Operasi Symbian Arsitektur Symbian OS Komponen Symbian OS BAB III ANALISIS KEBUTUHAN DAN PERANCANGAN A. Metodologi Penelitian B. Analisis Kebutuhan x

11 1. Spesifikasi Perangkat Lunak Kebutuhan Perangkat Lunak Kebutuhan Perangkat Keras C. Pemodelan Sistem Diagram Konteks Diagram Level Nol D. Perancangan Aplikasi Perancangan Sistem Cara Kerja Aplikasi Perancangan Fungsi a. Fungsi Wireless Messaging ) Fungsi Buka Koneksi ) Fungsi Mengirim Pesan ) Fungsi Menerima Pesan ) Fungsi Menutup Koneksi ) Fungsi Laporan Pesan Terkirim b. Fungsi Kriptografi ) Fungsi Enkripsi Pesan ) Fungsi Dekripsi Pesan Bagan Alir Aplikasi (Flowchart) Tabel Keputusan Rancangan Antarmuka a. Rancangan Form untuk Mengirim Pesan b. Rancangan Form untuk Menerima Pesan c. Rancangan Form untuk Laporan Terkirim xi

12 d. Rancangan Form untuk Error Message e. Rancangan Form untuk Detail Pesan BAB IV IMPLEMENTASI, PENGUJIAN DAN ANALISIS HASIL A. Implementasi Fungsi B. Implementasi Rancangan Antarmuka Implementasi Tampilan Menu Utama Implementasi Tampilan Submenu About Implementasi Tampilan Form Mengirim Pesan Implementasi Menu Perintah pada Form Mengirim Pesan Implementasi Tampilan Form Menerima Pesan Implementasi Menu Perintah pada Form Penerima Pesan Implementasi Tampilan Menu Detail SMS Implementasi Tampilan Laporan Pesan Terkirim Implementasi Tampilan Form untuk Pesan Error C. Pengujian Lingkungan Pengujian Aplikasi Materi Pengujian Pelaksanaan Pengujian D. Analisis Hasil Analisis untuk Enkripsi Pesan SMS Analisis untuk Dekripsi Pesan SMS BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA xii

13 LAMPIRAN xiii

14 DAFTAR TABEL Tabel 2.1. Platform Java Versi Tabel 2.2. Perbandingan CLDC dengan CDC Tabel 2.3. Status Siklus Hidup Sebuah MIDlet Tabel 2.4. Simbol-Simbol Flowchart Tabel 2.5. Simbol Diagram Aliran Data Tabel 2.6. Tabel Keputusan Tabel 3.1. Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Keras Tabel 3.2. Spesifikasi Handphone Nokia Tabel 3.3. Tabel Keputusan untuk Enkripsi Pesan Tabel 3.4. Tabel Keputusan untuk Dekripsi Pesan Tabel 4.1. Rangkuman Hasil Pengujian Aplikasi SMS Kriptografi xiv

15 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1. Arsitektur J2ME Gambar 2.2. API pada J2ME CLDC Gambar 2.3. MIDP User Interface Gambar 2.4. Alur Hidup MIDlet Gambar 2.5. Proses Enkripsi/ Dekripsi Sederhana Gambar 2.6. Gambaran Kunci Simetris Gambar 2.7. Gambaran Kunci Asimetris Gambar 2.8. Bujur Sangkar Vigenere (Tabula Recta) Gambar 2.9. Proses Enkripsi CBC Gambar Proses Dekripsi CBC Gambar System Development Life Cycle (SDLC) Gambar Model Air Terjun (Waterfall Model) Gambar Arsitektur Symbian OS Versi 6.x Gambar Skema Arsitektur Sistem Operasi Symbian Gambar 3.1. Diagram Konteks Aplikasi SMS Kriptografi Gambar 3.2. Diagram Level Nol (DFD) Aplikasi SMS Kriptografi Gambar 3.3. Skema Sistem Kerja Aplikasi SMS Kriptografi Gambar 3.4. Flowchart untuk Kirim Pesan (SMS) Gambar 3.5. Flowchart untuk Terima Pesan (SMS) Gambar 3.6. Form untuk Mengirim Pesan Gambar 3.7. Form untuk Menerima Pesan Gambar 3.8. Form Laporan Pesan Terkirim Gambar 3.9. Form untuk Error Message Gambar Form untuk Detail Pesan xv

16 Gambar 4.1. Halaman Utama IDE NetBeans Versi Gambar 4.2. Tampilan Menu Utama SMS Kriptografi pada Komputer Gambar 4.3. Tampilan Menu Utama SMS Kriptografi pada Nokia Gambar 4.4. Tampilan Form About SMS Kriptografi pada Komputer Gambar 4.5. Tampilan Form About SMS Kriptografi pada Nokia Gambar 4.6. Tampilan Form Pengiriman Pesan pada Komputer Gambar 4.7. Tampilan Form Pengiriman Pesan pada Nokia Gambar 4.8. Tampilan Menu Perintah Form Pengirim Pesan pada Komputer Gambar 4.9. Tampilan Menu Perintah Form Pengirim Pesan pada Nokia Gambar Tampilan Form Penerima Pesan pada Komputer Gambar Tampilan Form Penerima Pesan pada Nokia Gambar Tampilan Menu Perintah Form Penerima Pesan pada Komputer...84 Gambar Tampilan Menu Perintah Form Penerima Pesan pada Nokia Gambar Tampilan Form Detail SMS pada Komputer Gambar Tampilan Form Detail SMS pada Nokia Gambar Tampilan Form Laporan Pesan Terkirim pada Komputer Gambar Tampilan Form Laporan Pesan Terkirim pada Nokia Gambar Tampilan untuk FormError pada Komputer Gambar Tampilan untuk FormError pada Nokia Gambar Proses Pengiriman Pesan SMS Gambar Proses Penerimaan Pesan SMS Gambar Proses Enkripsi Pesan Gambar Proses Dekripsi Pesan SMS Gambar Tampilan Pesan Error Gambar Tampilan Laporan Terkirim xvi

17 Gambar Tampilan Detail Pesan SMS xvii

ANALISIS KRIPTOGRAFI MENGGUNAKAN ALGORITMA VIGENERE CIPHER DENGAN MODE OPERASI CIPHER BLOCK CHAINING (CBC)

ANALISIS KRIPTOGRAFI MENGGUNAKAN ALGORITMA VIGENERE CIPHER DENGAN MODE OPERASI CIPHER BLOCK CHAINING (CBC) ANALISIS KRIPTOGRAFI MENGGUNAKAN ALGORITMA VIGENERE CIPHER DENGAN MODE OPERASI CIPHER BLOCK CHAINING (CBC) Erna Kumalasari Nurnawati Jurusan Teknik Informatika, FTI, IST AKPRIND Yogyakarta Email: kumalasari@fastmail.fm
