ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI PROYEK PERUMAHAN (Studi Kasus: Proyek Pembangunan Perumahan Griya Tegal Sari Asri Sragen)

dokumen-dokumen yang mirip
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. Dalam dunia usaha yang semakin berkembang saat ini, di mana ditunjukkan

TUGAS AKHIR. EVALUASI INVESTASI DALAM PENGADAAN KENDARAAN ANGKUTAN GAS LPG 3KG (Studi Kasus : PT.Supra Laksana Boyolali)

DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL KATA PENGANTAR ABSTRAK DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR PUSTAKA BAB I PENDAHULUAN 1

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

STUDI KELAYAKAN USAHA PEMBUKAAN CABANG BARU PADA KEDAI MINUMAN LILIPUT BUBBLE

STUDI KELAYAKAN BISNIS PADA USAHA RIADY AQUARIUM BEKASI. Nama : Aji Tri Sambodo NPM : Kelas : 3EA18

Bab V KESIMPULAN DAN SARAN

ABSTRAK. Kata Kunci: Capital Budgeting, Payback Period, Net Present Value, dan Internal Rate of Return. Universitas Kristen Maranatha

BAB V PENUTUP Simpulan Saran DAFTAR PUSTAKA Lampiran... 75

STUDI KELAYAKAN PENGEMBANGAN NECIS LAUNDRY

STUDI KELAYAKAN BISNIS PENGEMBANGAN USAHA AIR MINUM ISI ULANG DESMOND

BAB I PENDAHULUAN. dengan baik. Salah satu cara untuk menanggapi peluang tersebut adalah dengan

DAFTAR ISI. Halaman ABSTRAK... i KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... v DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... xii

BAB V. Kesimpulan Dan Saran

BAB I PENDAHULUAN. Bergesernya pola hidup masyarakat secara global yang semakin hari

Mata Kuliah - Kewirausahaan II-

BAB I PENDAHULUAN. Kecamatan Sawah Besar, Jakarta Pusat. PT Trikarya Idea Sakti selaku Developer telah

BAB I PENDAHULUAN. Tujuan perusahaan adalah untuk mencapai keuntungan yang maksimal atau laba

Aspek Ekonomi dan Keuangan. Pertemuan 11

BAB I PENDAHULUAN. peluang dan hambatan yang dihadapi oleh setiap perusahaan semakin banyak dan

STUDI KELAYAKAN USAHA PADA WARUNG BUBUR AYAM POLENG. Nama :Rachmadini Febriando NPM : Kelas :4EA20

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. penelitian ini, maka penulis dapat menarik simpulan sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. agar dapat mempertahankan dan mengembangkan usahanya. Dalam persaingan

BAB I PENDAHULUAN. Kondisi suatu pasar yang dapat menjanjikan tingkat profitabilitas yang cukup

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan di dunia bisnis di zaman globalisasi ini kian hari semakin ketat.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. bersosialisasi. Dalam bersosialisasi, terdapat berbagai macam jenis hubungan yang

STUDI KELAYAKAN USAHA PEMBUKAAN CABANG BARU KONVEKSI GIAS MULTI KREASI

BAB I PENDAHULUAN. Kondisi perekonomian Indonesia yang terus berkembang ke arah yang

DAFTAR ISI... Halaman ABSTRAKSI.. KATA PENGANTAR DAFTAR ISI DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR Latar Belakang Penelitian 1

ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI PADA USAHA RUMAH MAKAN PADANG SIANG MALAM

ANALISIS PENGEMBANGAN USAHA AYAM GORENG SABANA CABANG PERUMAHAN ANGKASA PURI JATI ASIH - BEKASI

BAB I PENDAHULUAN. Dalam dunia usaha sekarang ini, persaingan yang terjadi semakin ketat.

BAB I PENDAHULUAN. Pada umumnya tujuan utama setiap perusahaan adalah meningkatkan dan

BAB III LANDASAN TEORI

ASPEK KEUANGAN. Disiapkan oleh: Bambang Sutrisno, S.E., M.S.M.

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan dalam dunia usaha pada masa sekarang ini menuntut pelaku

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. manusia selain kebutuhan pokok adalah kebutuhan akan papan yaitu rumah

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

Bab 6 Teknik Penganggaran Modal (Bagian 1)

ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI PADA CV RIZA SEJAHTERA NAMA : KUSPANDI KELAS : 4EB08 NPM : FAKULTAS : EKONOMI JURUSAN : AKUNTANSI

STUDI KELAYAKAN INVESTASI PERUMAHAN GREEN SEMANGGI MANGROVE SURABAYA DITINJAU DARI ASPEK FINANSIAL

Makalah Analisis Bisnis dan Studi Kelayakan Usaha

ABSTRAK. Kata kunci: town house, pasar, teknis, NPV, BCR, IRR, PBP

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ANALISA PEMBUKAAN CABANG BARU PADA CV. BU DENA CATERING. Nama : Mamih Mayangsari Npm : Kelas : 3EA24

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ABSTRAK. Berdasarkan data-data yang telah diolah oleh penulis, maka diperolehlah suatu hasil perhitungan yang diestimasi sebagai berikut: ESTIMASI

BAB I PENDAHULUAN. Investasi pada dasarnya merupakan usaha pengalokasian sejumlah modal (uang)

BAB I PENDAHULUAN. rantai yang saling berkaitan satu dengan yang lainnya, di mana perdagangan

ANALISIS FINANSIAL PADA PROYEK ROYAL GARDEN RESIDENCE NUSA DUA TUGAS AKHIR

ABSTRACT. Keywords: capital budgeting, payback period (PP), net present value (NPV), internal rate of return (IRR), profitability index (PI).

STUDI KELAYAKAN BISNIS PADA USAHA RUMAH MAKAN AYAM BAKAR TERASSAMBEL

BAB I PENDAHULUAN. pangsa pasar yang ditargetkan, mempertahankan eksistensi perusahaan, dan lain lain.

Bab I PENDAHULUAN. Sumber : ALAM RAYA GROUP tahun 2011

ANALISA STUDY KELAYAKAN KELANGSUNGAN USAHA JASA FOTO COPY CAHAYA GIRI

STUDI KELAYAKAN PROYEK PEMBANGUNAN JAMBULUWUK HOTEL, PETITENGET-BALI

Aspek Keuangan. Dosen: ROSWATY,SE.M.Si

ANALISIS KELAYAKAN FINANSIAL PEMBANGUNAN JALAN TOL GEMPOL-PANDAAN

STUDI KELAYAKAN INVESTASI PADA SHOWROOM MOBIL SECOND DI LIMO MOTOR. : Muchamad Fatoni NPM : Pembimbing : Ir. Agus Sulaksono.MMSi,.

ANALISIS INVESTASI USAHA PADA WARNET KHARISMA DOT NET. Nama : SUKMIATI NPM : Kelas : 3 EB 18

Studi Kelayakan Bisnis Pembukaan Cabang Baru Pada Usaha Ayam Bakar dan Madu Sumber Jaya NINDYA KLARASINTA STEVIANUS, SE.

STUDI KELAYAKAN FINANSIAL PROYEK PERUMAHAN GRIYA MAPAN DI KABUPATEN SUMENEP

MANAJEMEN KEUANGAN. Penganggaran Modal. Riska Rosdiana SE., M.Si. Modul ke: Fakultas Ekonomi & Bisnis. Program Studi Manajemen.

BAB I PENDAHULUAN. Dalam menjalankan suatu bisnis maupun dalam usaha menginvestasikan dana

ANALISIS INVESTASI USAHA KONSTRUKSI. Nama : Renaldi Prakoso Soekarno NPM : Jurusan : Manajemen Pembimbing : Elvia Fardiana,SE.

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan dunia usaha dewasa ini ditandai dengan semakin. meningkatnya persaingan yang ketat di berbagai bidang usaha, hal ini

ANALISIS FINANSIAL PADA INVESTASI JALAN TOL CIKAMPEK-PADALARANG

ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI AKTIVA TETAP DENGAN MENGGUNAKAN METODE CAPITAL BUDGETING PADA CV. SURYA SEJAHTERA BERSAMA

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

STUDI KELAYAKAN BISNIS PADA TOKO ALAM BAHAGIA FURNITURE

ANALISIS KELAYAKAN USAHA PADA PANCONG BALAP 3. Nama : Indra Ferdian Saputra NPM : Pembimbing : Sri Sapto Darmawati, SE.

Manajemen Investasi. Febriyanto, SE, MM. LOGO

Studi Kelayakan Pembukaan Cabang Baru Apotek Roxy Kaliabang

BAB 3 LANGKAH PEMECAHAN MASALAH

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis pada AHASS Pasirkaliki Motor yang

STUDI KELAYAKAN BISNIS METODE PEMIILIHAN INVESTASI IRR, PI, NPV, DISCOUNT PI

ANALISIS KELAYAKAN BISNIS PADA USAHA JASA PENYEWAAN SOUND SYSTEM ECHO PRODUCTIONS DI RAWA LUMBU BEKASI

TINJAUAN KELAYAKAN PROYEK DENGAN MENGGUNAKAN NET PRESENT VALUE METHOD DAN INTERNAL RATE OF RETURN METHOD

EVALUASI KELAYAKAN INVESTASI PEMBANGUNAN PERUMAHAN (Studi Kasus : Proyek Pembangunan Perumahan Griya Pekerja Sejahtera, Sorong, Papua Barat)

STUDI KELAYAKAN BISNIS USAHA SALON. : Amalia Nursyahfitri NPM : Jurusan : Manajemen Pembimbing : Reni Diah Kusumawati.

EVALUASI INVESTASI PADA PT. IMAN SERTA SEMINAR PENULISAN ILMIAH

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil análisis dan pembahasan terhadap kelayakan investasi PT. ABC

ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI PADA USAHA KECIL WARNET WANGI JAYA

ABSTRAK. Umur investasi 6 tahun ( ): Payback Period. > 5 tahun. < 1 tahun. Net Present Value. Rp ,- - Rp 978.

ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI PEMBUKAAN CABANG BARU EDIE SHOES. : Bayu Aji Prasetyo NPM : Jurusan : Manajemen Fakultas : Ekonomi

ANALISIS STUDI KELAYAKAN INVESTASI PEMBUKAAN CABANG BARU PADA USAHA JASA FOTOKOPI PRIMA JAYA

III. METODE PENELITIAN. Studi ini dilakukan dengan mengumpulkan literatur, baik berupa buku-buku

ANALISIS KELAYAKAN FINANSIAL PROYEK PEMBANGUNAN PERUMAHAN AKASIA RESIDENCE

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

ANALISIS KEPUTUSAN INVESTASI (CAPITAL BUDGETING) Disampaikan Oleh Ervita safitri, S.E., M.Si

ANALISIS TINGKAT KELAYAKAN INVESTASI PADA DEPOT AIR MINUM ABDURAHMAN SALEH. : Muhammad Iga Abi Karami NPM :

ABSTRAK. Penggunaan mesin Auto cutter Metoda Analisa Kelayakan Investasi Proyek 1. Proyek 2 (Jaket)

BAB III METODE PENELITIAN

STUDI KELAYAKAN USAHA TOKO MEGA ELEKTRONIK JLN DUKUH ZAMRUD BEKASI TIMUR

ABSTRAK. Universitas Kristen Marantha. Kata Kunci: Capital Budgeting, Payback Period, Net Present Value, Internal Rate of Return.

Transkripsi:

ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI PROYEK PERUMAHAN (Studi Kasus: Proyek Pembangunan Perumahan Griya Tegal Sari Asri Sragen) TESIS Diajukan Kepada Program Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Magister Dalam Ilmu Teknik Sipil Oleh: HERMAWAN SUKOCO NIM : S 100030007 Program Studi : Magister Teknik Sipil Konsentrasi : Manajemen Infrastruktur PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2005

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Kebutuhan primer masyarakat dari waktu ke waktu semakin mengalami peningkatan. Kebutuhan akan pangan, sandang dan papan mutlak diperlukan bagi setiap masyarakat. Pemerintah mempunyai peranan yang sangat penting dalam rangka untuk mencukupi berbagai kebutuhan masyarakat tersebut. Salah satu kebutuhan primer yang dibutuhkan masyarakat adalah papan atau rumah. Kemampuan ekonomi masyarakat yang berbeda-beda menuntut pemerintah untuk menyediakan perumahan yang terjangkau oleh masyarakat khususnya masyarakat golongan ekonomi menengah ke bawah. Berbagai upaya telah dilakukan pemerintah salah satunya adalah melalui pembangunan Rumah Sederhana Sehat (RSS). Perbedaan tingkat perekonomian dalam masyarakat memunculkan adanya perbedaan keinginan dan selera masyarakat akan perumahan. Sebagian masyarakat menginginkan perumahan yang lebih baik dan sedikit lebih mewah dengan sentuhan arsitektur modern. Berdasarkan kenyataan di atas Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Kabupaten Sragen bekerja sama dengan Koperasi Handayani berupaya untuk menyediakan perumahan yang sesuai dengan keinginan sebagian masyarakat tersebut, salah satunya adalah Proyek Pembangunan Perumahan Griya Tegal Sari Asri Sragen. Perumahan Griya Tegal Sari Asri merupakan jawaban atas keinginan sebagian masyarakat yang menginginkan suatu perumahan dengan arsitektur modern dengan sasaran konsumen untuk perumahan ini adalah kalangan ekonomi menengah ke atas. Proyek investasi umumnya memerlukan dana yang cukup besar dan mempengaruhi perusahaan dalam jangka waktu yang cukup panjang, karena itu perlu dilakukan studi yang berhati-hati agar jangan sampai proyek tersebut setelah terlanjur menginvestasikan dana yang sangat besar, ternyata proyek tersebut tidak menguntungkan. Sebelum dilaksanakan proyek tersebut perlu dilakukan suatu analisa investasi untuk mengetahui tingkat keuntungan yang diperoleh dari tingkat 1

2 investasi, sehingga dapat diketahui tingkat kelayakan dari investasi tersebut. Di sini digunakan pengertian proyek investasi sebagai suatu rencana untuk menginvestasikan sumber-sumber daya yang bisa dinilai secara independen. Karakterisrik dasar dari suatu pengeluaran modal (atau proyek) adalah bahwa proyek tersebut umumnya memerlukan pengeluaran saat ini untuk memperoleh manfaat di masa yang akan datang. Manfaat ini bisa berwujud manfaat dalam bentuk uang, bisa juga tidak. Saat ini sering dilakukan analisa investasi dengan pendekatan yang pasti baik besaran maupun waktunya. Jelas ini merupakan hal yang patut dipertimbangkan, karena dalam kehidupan nyata menunjukkan bahwa apa yang akan terjadi di masa yang akan datang tidak dapat dipastikan pada masa sekarang sehingga harus diperhatikan aspek risiko dan ketidakpastian yang ada. B. Rumusan Masalah Dalam pelaksanaan investasi proyek perumahan, banyak faktor yang mempengaruhi keuntungan investasi tersebut di masa yang akan datang dan akan dapat diperkirakan kelayakan dari investasi tersebut. Berdasarkan uraian di atas akan menimbulkan persoalan penting yang akan menjadi rumusan masalah, antara lain: 1. Bagaimana aliran keuangan (cash flow) pada proyek Pembangunan Perumahan Griya Tegal Sari Asri Sragen. 2. Bagaimana memperkirakan tingkat kelayakan investasi yang ditanam investor pada proyek Pembangunan Perumahan Griya Tegal Sari Asri Sragen berdasarkan kriteria Net Present Value (NPV), Internal Rate of Return (IRR), Payback Period (PP) dan Profitability Index (PI). C. Batasan Masalah Agar tidak terjadi perluasan masalah dan untuk memudahkan dalam penyusunan tesis ini, maka perlu diberikan batasan masalah sebagai berikut: 1. Penelitian hanya membahas mengenai aspek-aspek dari segi investasi dan pengalokasian modal.

3 2. Analisis hanya dilakukan terhadap estimasi aliran keuangan dari pihak investor saja. 3. Analisis ekonomi didasarkan pada kriteria penilaian kelayakan investasi yang meliputi: Net Present Value (NPV), Internal Rate of Return (IRR), Payback Period (PP) dan Profitability Index (PI). 4. Kebijakan pemerintah dan peraturan perpajakan pemerintah tetap selama penelitian dilakukan. 5. Data yang digunakan diperoleh dari Proyek Pembangunan Perumahan Griya Tegal Sari Asri Sragen dan data-data lain yang berupa asumsi. D. Tujuan dan Manfaat Penelitian 1. Tujuan penelitian Beberapa tujuan yang berhubungan dengan dilakukannya penulisan ini antara lain adalah: a. Menganalisis aliran keuangan (cash flow) proyek Pembangunan Perumahan Griya Tegal Sari Asri Sragen. b. Menganalisis kelayakan investasi Pembangunan Perumahan Griya Tegal Sari Asri Sragen. 2. Manfaat penelitian Beberapa manfaat yang diharapkan dapat diperoleh dari penulisan tesis ini antara lain: a. Bagi para akademisi Tesis ini diharapkan dapat memberikan manfaat yang berupa pengalaman dalam melakukan studi kasus mengenai penanaman investasi, khususnya di bidang konstruksi terhadap suatu investasi jangka panjang sehingga bisa diketahui tingkat kelayakan investasi tersebut. b. Bagi perusahaan atau investor Tesis ini diharapkan akan dapat memberi informasi/masukan kepada investor, yaitu membantu pengambilan keputusan dalam mengkuantifisir risiko pada suatu proyek investasi perumahan.

4 E. Keaslian Penelitian Penelitian ini berupa tinjauan kelayakan suatu investasi perumahan dengan judul Analisis Kelayakan Investasi Proyek Perumahan (Studi Kasus: Proyek Pembangunan Perumahan Griya Tegal Sari Asri Sragen). Penelitian tentang analisis kelayakan investasi proyek pembangunan perumahan tersebut belum pernah dibahas oleh peneliti-peneliti terdahulu, sehingga bisa dijamin keasliannya. F. Persamaan dan Perbedaan dengan Penelitian Sebelumnya Analisis yang hampir sama yang pernah dibahas oleh peneliti sebelumnya adalah Analisis Kelayakan Ekonomi (Studi Kasus Perusahaan Daerah Air Minum Kabupaten Boyolali) oleh Bintoro (2005). Persamaan dengan penelitian sebelumnya antara lain sebagai berikut: 1. Merupakan analisa Kelayakan terhadap suatu proyek investasi. 2. Analisa kelayakan didasarkan pada kriteria ekonomi yang meliputi Net Present Value (NPV), Internal Rate of Return (IRR) dan Payback Period. (PP). 3. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui kelayakan suatu proyek investasi. Hal-hal yang membedakan dengan penelitian-penelitian sebelumnya antara lain: 1. Obyek penelitian, di mana obyek penelitian pada tesis ini adalah proyek pembangunan perumahan Griya Tegal Sari Asri Sragen sedangkan penelitian sebelumnya adalah Perusahaan Daerah Air Minum Kabupaten Boyolali. 2. Pada penelitian ini tingkat keuntungan dianalisis dengan metode Profitability Index (PI) sedangkan pada penelitian terdahulu menggunakan metode Benefit Cost Ratio (BCR). 3. Penelitian terdahulu bertujuan mencari peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD), sedangkan pada penelitian ini hanya membahas kelayakan investasi.