BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI PROGRAM. Processor : Intel Pentium IV 1.60 GHz RAM : 256 MB

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Perangkat keras yang digunakan untuk merancang sistem ini adalah: Processor : Intel Pentium IV 2,13 GHz

IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. dilanjutkan dengan pengujian terhadap aplikasi. Kebutuhan perangkat pendukung dalam sistem ini terdiri dari :

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Untuk menjalankan program aplikasi ini diperlukan hardware dan software yang

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Processor Intel Pentium IV 2.41GHz RAM 512 MB DDR. Hard disk 40 GB. Monitor 15 Samsung SyncMaster 551v

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI PROGRAM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. aplikasi sistem informasi geografis ini adalah : a. Spesifikasi perangkat keras minimum : memori 64 MB.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB V IMPLEMENTASI. A. Lingkungan Implementasi. Dalam hal kegiatan implementasi sistem ini adapun yang

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM. informasi telah digunakan oleh pengguna. Sebelum benar-benar bisa digunakan

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. 4.1 Spesifikasi Perangkat Keras dan Pera ngkat Lunak. program aplikasi dengan baik adalah sebagai berikut:

BAB 3 METODOLOGI. Metodologi penelitian yang digunakan dalam penulisan ini adalah studi

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB 4. Implementasi dan Evaluasi Sistem

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Implementasi Program Simulasi. mengevaluasi program simulasi adalah sebagai berikut :

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB V PENGUJIAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM. perangkat lunak secara manual maupun otomatis untuk menguji apakah

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. menggunakan Aplikasi Penerimaan dan Pembayaran Siswa/Siswi Baru yaitu: Software yang mendukung aplikasi ini, yaitu:

BAB 4 PERANCANGAN PROGRAM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI PROGRAM. dengan struktur yang sederhana dengan algoritma yang rumit, sehingga

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM. Sistem setelah dianalisa dan dirancang, maka sistem tersebut siap

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM. dari Sistem Informasi Geografi(SIG) ini adalah sebagai berikut:

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. dengan 8 gambar di bidang kedua, hanya saja penenpatannya diacak.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI PROGRAM

BAB 4 APLIKASI DAN IMPLEMENTASI. Untuk implementasi basis data pada PD Rudy Motors dibutuhkan spesifikasi

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Processor Intel Pentium III 233MHz

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Spesifikasi Piranti Keras (Hardware)

Pemrograman dengan C++ Builder 2004 Taryana S Pendahuluan C++ Builder adalah sebuah aplikasi yang digunakan untuk pengembangan dengan

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. menjadi dua, yaitu perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak (software). 1. Processor Pentium III 1 Ghz

Layar Print Laporan Analisis ABC Investasi. Gambar 4.70 Layar Print Laporan Analisis ABC Investasi

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. Berikut ini adalah hardware dan software yang dibutuhkan untuk menggunakan

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Untuk implementasi pada Oke Bakery ada spesifikasi-spesifikasi yang dibutuhkan

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. aplikasi program berdasarkan tahapan analisa dan desain sistem yang

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN TESTING Perkiraan Kebutuhan Piranti Keras (Hardware) b. Memory DDR 512MB

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI..Net 2005 dan menggunalan SQL Server 2005 sebagai database.

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM. keras, form program yang sesuai, query yang digunakan, pemrograman dan

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN HASIL PENELITIAN. Pada bab 4 ini akan dijelaskan hasil rancangan sistem aplikasi optimizer, yaitu

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI. dan perangkat lunak adalah sebagai berikut.

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. 4.1 Spesifikasi Perangkat Keras dan Perangkat Lunak. aplikasi dengan baik adalah sebagai berikut:

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. menggunakan Aplikasi Pendaftaran Atlet Pekan Olahraga Daerah yaitu: Software yang mendukung aplikasi ini, yaitu:

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. pertama adalah spesifikasi dari perangkat keras dan yang kedua adalan

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. akan dilakukan untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan aplikasi. Untuk itulah,

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Untuk menjalankan alat bantu normalisasi ini dibutuhkan sarana perangkat keras

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB V PENGUJIAN SISTEM DAN IMPLEMENTASI. komponen sistem yang diimplementasikan dan mengetahui kelemahan dari

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. program aplikasi dengan baik adalah : a. Processor Intel Pentium 1.66 GHz atau yang setara. b. Memori sebesar 512 MB

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Program Ganda Teknik informatika - Matematika Skripsi Sarjana Program Ganda Semester Genap 2006/2007

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. tentang jenis-jenis alat yang digunakan, cara-cara membangun jaringan komputer

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

pbab 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI PROGRAM APLIKASI uji coba terhadap program aplikasi pengenalan plat nomor kendaraan roda empat ini,

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN HASIL PERANCANGAN

11. Tampilan Tambah Barang

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 4 IMPLEMENTASI PROGRAM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI PROGRAM APLIKASI SMART READER

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Pada bab empat ini akan dibahas mengenai hasil analisis dan

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Perangkat keras yang digunakan untuk membuat aplikasi ini yaitu: 1. Processor Intel(R) Core(TM) Duo 2.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. menjadi perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak (software) Spesifikasi Perangkat Keras (Hardware)

BAB V PENGUJIAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM. Pengujian merupakan bagian yang penting dalam siklus pembangunan

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJICOBA

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. menggunakan program Aplikasi Pemesanan untuk Jasa Amal pada Yayasan Dana

BAB IV HASIL DAN UJICOBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. 4.1 Spesifikasi Perangkat Keras dan Perangkat Lunak. a. Processor Intel Pentium 4 atau lebih tinggi

BAB III HASIL DAN UJI COBA

BAB V PENGUJIAN SISTEM DAN IMPLEMENTASI. Pengujian program adalah pengujian dimana user memasukan data ke

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. perancangan aplikasi Jasa pengiriman CV.DDE meliputi tahap implementasi, uji

Transkripsi:

54 BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI 4.1 Implementasi Program 4.1.1 Spesifikasi Kebutuhan Program Spesifikasi Perangkat Keras Perangkat keras yang digunakan untuk merancang sistem ini adalah : Processor : Intel Pentium IV 1,7 GHz RAM : 256 MB Hard Disk : 40 GB Monitor Type : View Sonic Mouse : Logitech Keyboard : Logitech Printer : Memiliki printer bila ingin mencetak hasil perhitungan. Spesifikasi Perangkat Lunak Perangkat lunak yang digunakan untuk merancang sistem ini adalah : Operating System : Microsoft Windows XP SP 1 Bahasa Pemrograman: Borland Delphi 7

55 4.1.2 Contoh Pengaplikasian Program 4.1.2.1 Cara menjalankan Program Program ini dibuat dengan tujuan mencari cara posisi yang optimal dari sebuah benda di dalam mobil box. Dengan mengetahui posisi tersebut maka penulis dapat mengetahui di mana posisi yang optimal untuk setiap benda di dalam mobil box. Adapun cara user menggunakan program ini sangat sederhana. User cukup memasukkan ukuran panjang dan lebar barang serta papan yang diminta dalam panel Box dan Besar Papan, atau mengunakan tombol Open File untuk membuka data yang sudah tersedia dalam folder, isi dari data tersebut sudah termasuk ukuran panjang dan lebar barang serta papan. Jika user sudah ingin mulai menjalankan program, maka user dipersilahkan menekan tombol Run untuk mulai melakukan perhitungan. Selanjutnya dalam Layar Tampilan (Visualisasi) akan muncul gambar papan beserta barang-barang yang sudah diletakkan dalam posisinya masing-masing, pada saat yang bersamaan akan muncul sebuah Message Dialog yang menyatakan apakah perhitungan yang dilakukan Sukses atau Gagal. 4.1.2.2 Tampilan Layar Program Awal Ini adalah tampilan layar program awal pada saat pertama kali program dijalankan.

56 Gambar 4.1 Tampilan Layar Program Menu Utama 4.1.2.3 Tampilan Layar Program dengan Inputan User Penulis membuat panel Box, di mana dalam panel ini user diminta memasukkan ukuran panjang, lebar dan jumlah barang yang hendak digunakan dalam perhitungan secara manual. Setelah panjang, lebar dan jumlah barang diisi, maka user harus menekan tombol Add untuk menambahkan inputan ke dalam panel List.

57 Contoh Inputan user : Panjang 79, Lebar 103 dan Jumlah 15, lalu tekan tombol Add dan di dalam panel List akan muncul panjang sebesar 79, Lebar sebesar 103 dengan Jumlah sebanyak 15. Gambar 4.2 Tampilan Layar Program Inputan Box Setelah mengisi panel Box maka langkah selanjutnya adalah user mengisi panel Besar Papan, panel Besar Papan di sini bisa diartikan sebagai Mobil Box. User harus mengisi ukuran panjang dan lebarnya papan, setelah itu user harus menekan tombol

58 Create untuk menciptakan gambar papan di dalam Layar Tampilan (Visualisasi). Contoh Inputan user : Panjang papan 330 dan Lebar papan 180, lalu tekan tombol Create, maka di dalam Layar Tampilan (Visualisasi) akan muncul sebuah gambar dengan panjang 330 dan lebar 180. Gambar 4.3 Tampilan Layar Program Inputan Besar Papan

59 4.1.2.4 Tampilan Layar Program Open File Selain dengan cara melakukan Input dari user, penulis juga menyediakan sebuah tombol Open File. Dengan tombol ini user tidak perlu mengisi panel Box dan Besar Papan, karena di dalam file sudah terdapat data-data dalam bentuk text yang isinya berupa panjang, lebar dan jumlah barang serta panjang dan lebar papan yang sudah disediakan oleh penulis. Pertama-tama user melakukan penekanan tombol Open File sesudah itu akan keluar sebuah windows, di sini user bisa memilih salah satu dari contoh file yang ada, setelah salah satu file dipilih, lalu klik tombol Open. Contoh : Misalkan File pertama dipilih, File name : 4985B, setelah itu user harus menekan tombol Open untuk membuka file tersebut.

60 Gambar 4.4 Tampilan Layar Program Menu Open File 1 Setelah tombol Open ditekan oleh user, maka secara otomatis ukuran panjang, lebar dan jumlah barang akan muncul di dalam panel List serta ukuran panjang dan lebar papan akan muncul di Layar Tampilan (Visualisasi).

61 Gambar 4.5 Tampilan Layar Program Menu Open File 2 4.1.2.5 Tampilan Layar Program Run Setelah cara pertama atau kedua dilakukan (user melakukan input secara manual atau melalui open file), maka selanjutnya dilakukan penekanan tombol run, dengan penekanan tombol run ini, maka program akan mulai melakukan eksekusi perhitungan untuk beberapa saat, terdapat delay waktu selama beberapa detik selama program dijalankan oleh karena itu user diharapkan dapat menunggu beberapa saat. Waktu eksekusi perhitungan program tergantung dari berapa banyak

62 input-an barang yang terdapat di dalam list, semakin banyak barang yang terdapat di dalam panel list, semakin lama waktu perhitungan dilakukan. Setelah program selesai menjalankan perhitungannya, maka hasilnya akan tampil di dalam layar tampilan (visualisasi) dan pada saat yang bersamaan akan muncul sebuah Message Dialog yang menyatakan apakah perhitungan yang dilakukan Sukses atau Gagal. Jika Sukses maka akan muncul message : Sukses in... Milisencond dan jika gagal maka akan muncul message : Gagal mencapai solusi pada bangung ke :... Gambar 4.6 Tampilan Layar Program Menu Sukses

63 Gambar 4.7 Tampilan Layar Program Menu Gagal Dalam layar tampilan (visualisasi) bisa diubah di rotasi atas bawah kiri dan kanan, serta dapat dizoom, disamping itu dari penampang 3 dimensi dapat diubah menjadi 2 dimensi, begitu pula sebaliknya. Caranya adalah dengan mengklik kanan layar tampilan (visualisasi), maka akan ada pilihan untuk diubah ke mode 2 dimensi atau mode 3 dimensi.

Gambar 4.8 Tampilan Layar Program 3 dimensi 64

Gambar 4.9 Tampilan Layar Program Menu Pergantian Mode 65

66 Gambar 4.10 Tampilan Layar Program 2 Dimensi 4.1.2.6 Tampilan Layar Program Available Box Setelah hasil dari eksekusi program ditampilkan, user bisa mengetahui di mana saja kotak itu berada. Caranya adalah pada pojok kiri atas dari tampilan program terdapat menu view, ketika tombol view ditekan, maka akan terdapat dua pilihan yaitu Available box dan log.

67 Gambar 4.11 Tampilan Layar Program Menu View Jika Available box dipilih, maka akan muncul sebuah windows Available box yang di dalamnya terdapat deretan lis-list panjang dan lebar barang yang berhasil dihitung dan ditempatkan pada posisinya masing-masing, dan jika salah satu dari list barang diklik maka kita bisa mengetahui barang a terdapat diposisi sebelah mana. Contoh : Misalkan dari list Available box user mengklik sebuah barang dengan ukuran panjang 85 dan lebar 95, maka dari gambar 5.3 dibawah dapat dilihat bahwa, barang dengan ukuran yang bersangkutan akan blink (kedip-kedip).

Gambar 4.12 Tampilan Layar Program Menu Available Box 68

69 Gambar 4.13 Tampilan Layar Program Pilih Barang 3 Dimensi Sama halnya dengan tampilan 3 Dimensi, dalam bentuk tampilan 2 Dimensi user juga bisa menampilkan menu Available List, seperti pada gambar dibawah user mengklik ukuran barang dengan panjang 150 dan lebar 40, barang dengan ukuran yang bersangkutan akan blink (kedip-kedip).

70 Gambar 4.14 Tampilan Layar Program Pilih Barang 2 Dimensi 4.1.2.7 Tampilan Layar Program Log Pada menu log disini kita bisa melakukan Save Log dan Open Log. Pada bagian Save Log berfungsi untuk menyimpan data dari ukuran panjang dan lebar papan, ukuran panjang dan lebar barang, tanggal eksekusi program dilakukan, jam berapa dan status program apakah data dapat dieksekusi dengan Sukses atau Gagal.

71 Gambar 4.15 Tampilan Layar Program Menu Save Log Pada fungsi Open Log, fungsi ini berguna untuk melihat data-data apa saja yang telah kita eksekusi (hasil dari eksekusi dan Save Log ).

Gambar 4.16 Tampilan Layar Program Menu Open Log 72

Gambar 4.17 Tampilan Layar Program Menu Open Log 1 73

74 Gambar 4.18 Tampilan Layar Program Menu Open Log 2 4.2 Evaluasi Program 4.2.1 Kelebihan Dari hasil percobaan, program yang saya buat telah dilakukan oleh Perusahaan IBM, dapat dikatakan bahwa kelebihan dari software dua dimensi cutting box ini adalah : 1. Program mampu melakukan perhitungan dimulai dari input barang secara manual atau open file sampai menemukan posisi yang optimal bagi masing-masing barang, dan disini user bisa mengetahui di mana posisi letak benda-benda tersebut.

75 2. Menggunakan sebuah software gratis, sehingga perusahaan tidak perlu membeli software. 3. Dapat menyelesaikan masalah dua dimensi cutting box. 4. User Interface, jadi mudah digunakan oleh siapa pun tanpa harus mempelajari secara detail. 5. Metode ini mudah dipahami dan cocok untuk masalah dua dimensi cutting box. 4.2.2 Kekurangan Meski telah disetujui oleh perusahaan, akan tetapi program optimalisasi ini tidak bisa dinyatakan sebagai sebuah program yang paling optimal, karena sampai saat ini belum ada sebuah program yang dapat dikatakan paling optimal. Disamping itu, program ini tidak berlaku untuk benda atau barang yang mempunyai tinggi yang berbeda-beda, hanya bisa dipakai diperusahaanperusahaan tertentu, kecepatan waktu eksekusi tergantung dari berapa banyak barang yang di input, serta pemakaian memori akan semakin besar jika barang semakin banyak.