I. PENDAHULUAN. Sumber daya alam fosil sangat penting bagi kehidupan manusia, salah satunya

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Bahan Bakar sangat penting dalam kehidupan manusia. Berbagai kegunaan

METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Pengaruh Ovality terhadap Kekuatan dan Ekspansi Volume pada Tangki Toroidal dengan Beban Tekanan Internal (Internal Pressure)

Analisis Kekuatan dan Ekspansi Volume Tangki Toroidal Penampang Eliptik dengan Beban Internal Pressure

III. METODE PENELITIAN

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN. Dalam penelitian ini, analisis yang dilakukan menggunakan metode elemen

III. METODELOGI. satunya adalah menggunakan metode elemen hingga (Finite Elemen Methods,

BAB I PENDAHULUAN. dalam bidang sarana transportasi.sektor transportasi merupakan salah satu sektor

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

METODE PENELITIAN. Model tabung gas LPG dibuat berdasarkan tabung gas LPG yang digunakan oleh

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Gambar 1. 1 Pola konsumsi energi di Indonesia ditinjau dari sumbernya

1 PENDAHULUAN Latar Belakang

I. PENDAHULUAN. yang memproduksi bahan kimia serta obat-obatan, dan juga digunakan dalam

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia saat ini dihadapkan pada berbagai masalah dalam berbagai sektor

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB III OPTIMASI KETEBALAN TABUNG COPV

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

POTENSI PEMANFAATAN LPG (LIQUEFIED PETROLEUM GAS) SEBAGAI BAHAN BAKAR BAGI PENGGUNA KENDARAAN BERMOTOR

Solusi Cerdas Membantu Program Pembatasan BBM Dengan Pengunaan BBG

Gambar 1.1 Statistik Energi total Indonesia (sumber:bppt, Outlook Energi Indonesia. 2013)

OPTIMASI DESAIN TANGKI TRUCK BAHAN BAKAR MINYAK DENGAN MENGGUNAKAN FINITE ELEMENT APPLICATION

BAB I PENDAHULUAN. BBM punya peran penting untuk menggerakkan perekonomian. BBM

II. TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada tahun 2000-an berkembang isu didunia internasional akan dampak

BAB I PENDAHULUAN. Dalam beberapa industri dapat ditemukan aplikasi sains yakni merubah suatu

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

JURNAL TEKNIK PERKAPALAN Jurnal Hasil Karya Ilmiah Lulusan S1 Teknik Perkapalan Universitas Diponegoro

Analisa Pengaruh Diameter Nozzle Terhadap Besar Tegangan Maksimum Pada Air Receiver Tank Horisontal Dengan Menggunakan Metode Elemen Hingga

SUBSIDI BBM DALAM ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA NEGARA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

Copyright BPH Migas 2014, All Rights Reserved

BAB 1 PENDAHULUAN. Pemanfaatan potensi..., Andiek Bagus Wibowo, FT UI, Universitas Indonesia

II. TINJAUAN PUSTAKA. Salah satu komoditas sektor migas yang menarik untuk dicermati adalah Liquefied

PENGARUH VARIASI JARAK DAN SUDUT KONTAK SADDLE TERHADAP DISTRIBUSI TEGANGAN PADA BEJANA TEKAN HORIZONTAL

WAJIBKAN INDUSTRI MEMRODUKSI MOBIL BER-BBG: Sebuah Alternatif Solusi Membengkaknya Subsidi BBM. Oleh: Nirwan Ristiyanto*)

BAB I PENDAHULUAN. dilingkungan sekitar, pengembangan teknologi di Indonesia masih terus

BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Sumatera Utara

BAB II EKSPLORASI ISU BIS IS

BAB I PENDAHULUAN. menggunakan minyak tanah dalam kehidupannya sehari hari.

II. LANDASAN TEORI. Liquefied Petroleum Gas (LPG) PERTAMINA dengan brand ELPIJI, merupakan

BAB I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB IV ANALISA PROSES UJI BAHAN

Bab 1 Pendahuluan 1.1 Latar Belakang

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

diharapkan dapat membantu pemerintah dalam mengatasi ketergantungan masyarakat terhadap penggunaan bahan bakar minyak yang ketersediaannya semakin

BAB I PENDAHULUAN. kegiatan. Salah satu sumber energi utama adalah bahan bakar. Bentuk bahan bakar

ANALISIS KEKUATAN COMPRESIVE NATURAL GAS (CNG) CYLINDERS MENGGUNAKAN METODE ELEMEN HINGGA

I. PENDAHULUAN. Dengan semakin bertambahnya populasi penduduk dunia, menyebabkan kebutuhan akan

I. PENDAHULUAN. premium dan solar. Kelangkaan terjadi hampir di seluruh kabupaten dan kota di

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Suatu masalah terbesar yang dihadapi oleh negara-negara di dunia

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. menyebabkan perusahaan harus menghadapi persaingan yang ketat, termasuk

I. PENDAHULUAN. Namun demikian cadangan BBM tersebut dari waktu ke waktu menurun. semakin hari cadangan semakin menipis (Yunizurwan, 2007).

SIDANG TUGAS AKHIR: ANALISA STRUKTUR RANGKA SEPEDA FIXIE DENGAN MENGGUNAKAN METODE ELEMEN HINGGA Andra Berlianto ( )

Upaya Penghematan Konsumsi BBM Sektor Transportasi

DEPARTEMEN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2013

Gambar 1.1 Sistem perpipaan steam 17 bar

Tugas Akhir Universitas Pasundan Bandung BAB I PENDAHULUAN

Perpustakaan Universitas Indonesia >> UI - Tesis (Membership)

PERSIAPAN SUMATERA UTARA DALAM MENYUSUN RENCANA UMUM ENERGI DAERAH (RUED)

SUBSIDI BBM : PROBLEMATIKA DAN ALTERNATIF KEBIJAKAN

Jurnal Online Poros Teknik Mesin Volume 5 Nomor 2 92

TUGAS AKHIR. PENGARUH PENGGUNAAN BAHAN BAKAR GAS LPG TERHADAP UNJUK KERJA MOTOR 4 LANGKAH 100cc

BAB I PENDAHULUAN. masih ditopang oleh impor energi, khususnya impor minyak mentah dan bahan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

215/PMK.03/2010 PAJAK PERTAMBAHAN NILAI DITANGGUNG PEMERINTAH ATAS SUBSIDI BAHAN BAKAR MINYAK, BAHA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral, 2007

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. tipis dan mengalami tegangan tekan akan mengalami masalah. instabiltas tekuk atau buckling. Buckling merupakan suatu proses

PENENTUAN PERBANDINGAN DIAMETER NOZZLE TERHADAP DIAMETER SHELL MAKSIMUM PADA AIR RECEIVER TANK HORISONTAL DENGAN MENGGUNAKAN METODE ELEMEN HINGGA

I. PENDAHULUAN. menjadikan Indonesia sebagai salah satu anggota OPEC (Organization of. Tabel 1. Kondisi Perminyakan Indonesia Tahun

baku beton tersedia cukup melimpah dengan harga yang sangat murah, sehingga

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Tabel 1. Posisi Energi Fosil Utama di Indonesia ( Dept ESDM, 2005 )

BAB I PENDAHULUAN. tarik yang tinggi namun kuat tekan yang rendah.kedua jenis bahan ini dapat. bekerja sama dengan baik sebagai bahan komposit.

STRATEGI KEN DALAM MEWUJUDKAN KETAHANAN ENERGI NASIONAL

2011, No Menetapkan : 2. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5,

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

Konversi BBM ke BBG: Belajar dari Pengalaman Sebelumnya

BAB V. Kesimpulan dan Saran. 1. Guncangan harga minyak berpengaruh positif terhadap produk domestik

BAB I PENDAHULUAN. berasal dari fosil hewan dan tumbuhan yang telah terkubur selama jutaan tahun.

RENCANA UMUM ENERGI DAERAH PROVINSI BENGKULU DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL PROVINSI BENGKULU

TINJAUAN KEBIJAKAN HARGA BERSUBSIDI BAHAN BAKAR MINYAK DARI MASA KE MASA Jumat, 30 Maret 2012

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ANTIREMED KELAS 10 FISIKA

BAB I PENDAHULUAN. terus menerus akan mengakibatkan menipisnya ketersediaan bahan. konsumsi energi 7 % per tahun. Konsumsi energi Indonesia tersebut

ANALISA KEKUATAN CRANKSHAFT DUA-SILINDER KAPASITAS 650 CC DENGAN MENGGUNAKAN METODE ELEMEN HINGGA

BAB 1 PENDAHULUAN. jumlah banyak, mudah dibawa dan bersih. Untuk bahan bakar motor gasoline. mungkin belum dapat memenuhi persyaratan pasaran.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 25/2000 tentang Program Pembangunan Nasional (Propenas). 1

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL REPUBLIK INDONESIA,

DATA DAN INFORMASI MIGAS

SIMPULAN DAN IMPLIKASI KEBIJAKAN

Transkripsi:

I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Sumber daya alam fosil sangat penting bagi kehidupan manusia, salah satunya adalah sumber daya migas (minyak dan gas). Sumber daya migas memiliki peranan yang penting dalam kehidupan sehari-hari, misalnya untuk keperluan rumah tangga, transportasi, dan industri. Bahan bakar minyak (BBM) menjadi pilihan utama untuk memenuhi kebutuhan akan sumber daya migas tersebut. Ketersediaan BBM sendiri semakin menurun seiring dengan meningkatnya kebutuhan masyarakat. Oleh karena itu pemerintah memberikan tiga pilihan dalam penggunaan BBM, yaitu pembatasan penggunaan BBM, menaikkan harga BBM, dan menkonversi BBM dengan bahan bakar alternatif lainnya. Bahan bakar alternatif yang masih tersedia melimpah adalah gas. Gas merupakan jenis bahan bakar yang sudah banyak digunakan dalam keperluan sehari-hari, khususnya untuk keperluan rumah tangga. Gas yang digunakan untuk bahan bakar yaitu gas LPG (Liquefied Petroleum Gas). Sejak tahun 2007 konversi minyak tanah ke LPG merupakan salah satu program pemerintah untuk dapat menekan subsidi bahan bakar minyak, dengan pertimbangan harga bahan bakar gas yang lebih murah dibandingkan bahan bakar minyak.

2 Selain minyak tanah, permasalahan akan subsidi bahan bakar minyak juga terjadi pada jenis premium dan solar. Dewasa ini pemerintah juga menggalakkan pemakaian BBG untuk transportasi. Pemerintah telah memulai membangun infrastruktur seperti membangun beberapa stasiun BBG dan mewajibkan beberapa kendaraan untuk memakai BBG. Untuk mendukung program tersebut, perlu dilakukan penelitian untuk penguasaan teknologinya. Penelitian ini memfokuskan kajian dalam pengembangan tabung sebagai wadah BBG di kendaraan. Tabung LPG yang digunakan saat ini adalah berbentuk silinder. Tabung jenis ini berbentuk silinder memiliki bagian elipsoidal pada bagian atas dan bagian bawah. Salah satu permasalahan yang terjadi pada tabung ini adalah terjadinya tegangan bending (Bending Stress) yang besar akibat tekanan internal (internal pressurized). Tegangan bending tersebut dapat mengurangi kekuatan tabung yang berakibat kegagalan dari tabung itu sendiri (Azmi, 2010). Untuk itu dicoba mengubah bentuk tabung LPG silinder menjadi bentuk toroidal sebagai sebuah bentuk yang paling mendekati bentuk silinder. Penelitian tentang bentuk toroidal ini sudah dilakukan sebelumnya oleh (Mu roj dan Lubis,2011). Contoh bentuk toroidal dapat dilihat pada Gambar 1. Gambar 1. Bentuk Toroidal

3 Bentuk geometri pada tabung LPG 3 Kg model toroidal lebih baik dalam menahan stress dibandingkan tabung LPG yang ada saat ini. Pada tabung LPG 3 Kg model toroidal dapat mencapai limit tekanan pada beban yang diberikan dapat mencapai 2 kali limit tekanan pada tabung silinder. Penelitian ini telah dilakukan sebelumnya oleh (Handika,2010) dan (Mu roj,2011) Menurut Lubis Desain terbaik dari tabung toroidal untuk LPG 3 kg adalah tabung toroidal yang memiliki radius rasio 4. Tetapi, design tersebut hanya dengan bentuk penampang lingkaran. Oleh karena itu pada penelitian kali ini akan dianalisis pengaruh beban tekanan internal pada tabung toroidal penampang eliptik terhadap perubahan volume (Expansi Volume). Penampang eliptik adalah bentuk yang mendekati bentuk lingkaran dengan perbandingan sumbu panjang (a) dan sumbu pendek (b). Pada analisis ini dibahas distribusi tegangan pada tabung toroidal berpenampang eliptik. Software yang digunakan adalah software ANSYS yang berbasiskan metode elemen hingga. Untuk mendapatkan distribusi tegangan dari bejana tekan ini, diubah nilai rasio a/b penampang eliptik tabung toroidal tersebut. Dari hasil yang didapat maka akan terlihat nilai rasio a/b manakah yang memberikan limit tekanan yang tinggi sehingga efektif digunakan sebagai tangki BBG. B. Tujuan Penelitian Adapun tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Mengetahui tegangan dan expansi volume tangki toroidal penampang eliptik dengan beban tekanan internal terhadap limit tekanan.

4 2. Mengetahui pengaruh perbandingan sumbu eliptik (a/b) terhadap limit tekanan, tegangan, dan regangan. 3. Mengetahui rancangan optimum perbandingan sumbu eliptik (a/b). C. Batasan Masalah Untuk mendapatkan hasil yang lebih terarah dan lebih akurat, maka pada penelitian ini masalah hanya dibatasi pada: 1. Pembebanan pada model hanya berupa tekanan dalam (internal pressure). 2. Penelitian dilakukan dengan menggunakan software ANSYS 13 yang berbasis Metode Elemen Hingga (Finite Elemen Method). 3. Analisa dilakukan pada tabung model toroidal dengan bentuk penampang eliptik. 4. Tabung toroidal penampang eliptik dirancang dengan volume maksimal yang dapat diletakkan pada tempat ban cadangan pada mobil type minibus. 5. Elemen yang digunakan dalam penelitian ini adalah SHELL 181. 6. Pemodelan dibuat hanya badan tabung tanpa pegangan dan kaki. Dengan asumsi tidak mempengaruhi nilai tegangan dan distribusinya. 7. Pengujian model diasumsikan pada suhu kamar. 8. Material tabung berperilaku elastic perfectly plastic ( large strain material) 9. Perbandingan a/b yang dipilih untuk tabung toroidal dengan penampang eliptik adalah 1,0 hingga 2,0.

5 D. Sistematika Penulisan Adapun sistematika yang dilakukan pada penelitian ini adalah sebagai berikut: I. PENDAHULUAN Pada bab ini diuraikan latar belakang, tujuan, batasan masalah, dan sistematika penulisan sebagai bahasan utama. II. TINJAUAN PUSTAKA Pada bab ini berisikan teori dasar yang mendukung penelitian ini secara singkat dan parameter-parameter yang berhubungan dengan penelitian. III. METODOLOGI PENELITIAN Pada bab ini berisikan tentang tahapan yang digunakan dalam pemodelan seperti kondisi batas yang digunakan, beban yang diberikan pada model. Selain itu juga pada bab ini dijelaskan bagaimana cara penelitian dan pengambilan data dilakukan. IV. HASIL DAN PEMBAHASAN Pada bab ini berisikan tentang data-data yang didapat dari hasil panelitian beserta pembahasannya. V. SIMPULAN DAN SARAN Pada bab ini berisikan tentang simpulan yang dapat ditarik serta saransaran yang ingin disampaikan dari penelitian yang telah dilakukan.