Pembahasan. 1. Membangun Aplikasi E-Commerce 2. Perangkat E-Commerce 3. Pemilihan Software E-Commerce

dokumen-dokumen yang mirip
Bahasa Pemrograman Untuk Pembuatan Web

BAB 2 LANDASAN TEORI

Teori Algoritma. 1Universitas Gunadarma

PENGERTIAN WEBSITE DAN FUNGSINYA

BAB 1 PENDAHULUAN. Semakin berkembangnya teknologi internet maka kebutuhan dalam memperoleh

Rekayasa Sistem Web. Teguh Wahyono. Fakultas Teknologi Informasi Semester Antara Tahun 2012/2013

BAB III LANDASAN TEORI. Pengertian sistem menurut Jogianto (2005 : 2) mengemukakan

BAB 1 PENDAHULUAN. perubahan kultur kita sehari-hari. Dalam era yang disebut information age ini, media

Pertemuan 1. Pengenalan Dasar Web

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi dan teknologi komputer saat ini berkembang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

1. Bab 2 Arsitektur Produk

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

HTML 5. Geolocation Web SQL Database, media penyimpanan database lokal

Pokok Bahasan 2 Teknologi Dasar Internet dan Web. L. Erawan

No HP :

WEB SERVER DAN E-COMMERCE

BAB II LANDASAN TEORI. suatu maksud tertentu adalah bagian dari suatu sistem, yang mana sistem

Untuk siswa Kelas X TKJ SMK Negeri 3 Balikpapan.

BAB II LANDASAN TEORI. Perangkat lunak atau Software adalah perintah (program komputer) yang dieksekusi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. internet yang sangat membantu dalam kemudahan serta kecepatan pengiriman,

DASAR-DASAR Web Programing(WP) copyright by : japikinfo.com

Membuat Toko Online Dengan PrestaShop

gambar disamping merupakan icon dari Macromedia dreamweaver yang berfungsi untuk membuat A. table D. image B. frame E. Button C.

BAB 2 LANDASAN TEORI. disebut HTML (HyperText Markup Langauge). Pada perkembangan berikutnya,

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II LANDASAN TEORI. diperlukan dalam pembangunan website e-commerce Distro Baju MedanEtnic.

BAB III LANDASAN TEORI. berkembang sejalan dengan perkembangan teknologi informasi. Contoh aplikasi

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan yang serupa menggunakan sistem pelayanan bisinis secara online.

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Sistem informasi merupakan suatu sistem yang menerima masukan data dan

BAB III LANDASAN TEORI

PENGERTIAN WEB web adalah

Perancangan Website Ujian. Teknik Elektro UNDIP Berbasis HTML

BAB 1 PENDAHULUAN. yang benar-benar mempunyai skill atau kemampuan dalam bidang Teknologi

TEKNOLOGI APLIKASI WEB BERBASIS SERVER

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan Aplikasi Web yang semakin berkembang pesat sejak munculnya

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Suatu sistem adalah suatu jaringan kerja dari prosedur-prosedur yang saling

BAB 1 PENDAHULUAN. Teknologi informasi pada saat ini telah berkembang sangat pesat sehingga mempunyai

BAB II LANDASAN TEORI. Internet adalah singkatan dari Interconnection network, merupakan

BAB III LANDASAN TEORI

PERTEMUAN 4 MANAJEMEN SITUS WEB

BAB II LANDASAN TEORI. di jaman sekarang, namun apakah Anda mengetahui sejarah nya itu?. Mungkin,

Tutorial Pembuatan Toko Online 2010

BAB II LANDASAN TEORI. yang tersimpan dalam sebuah internet webserver dipresentasikan dalam bentuk

Pert 11 DASAR-DASAR WEB DESIGN

PENGOPERASIAN WEB BROWSER. Oleh: Bambang Herlandi

PEMROGRAMAN WEB. Agussalim

Tutorial Pembuatan Toko Online dengan OpenCart

DASAR-DASAR WEB DESIGN

BAB II LANDASAN TEORI. bidang media komunikasi dan informasi. Internet adalah suatu jaringan komputer

BAB II KAJIAN PUSTAKA

BAB III LANDASAN TEORI

BAB 1 PENDAHULUAN. Sistem informasi merupakan fokus utama dari studi disiplin sistem informasi dan

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. memerlukan Jaringan Internet. Namun Tentu saja filenya berada di komputer

Pertemuan II. Ali Tarmuji, S.T., M.Cs. Pemrograman Web. Teknik Informatika Fakultas Teknologi Industri.

BAB III LANDASAN TEORI. sedemikian rupa sehingga komputer dapat memproses input menjadi output.

BAB 2 LANDASAN TEORI. Sitem adalah kumpulan dari elemen-elemen yang berinteraksi untuk mencapai tujuan. keluaran. Berikut gambaran umum sebuah sistem.

BAB II KAJIAN PUSTAKA

KBKF53110 WEB PROGRAMMING

PEMROGRAMAN BERBASIS WEB DAN CONTOH BAHASA PROGRAM WEB SERTA CONTOH APLIKASI BERBASIS WEB

Mengenal Web Dinamis dan Statis Serta Perbedaanya

BUILD BUSINESS WEAPON. online shop

FERNANDYA RISKI HARTANTRI / F DASAR-DASAR HTML

BAB 2 LANDASAN TEORI. 2.1 Sekilas Tentang Sistem Ujian Konevensional

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Sistem adalah jaringan kerja dari prosedur-prosedur yang saling berhubungan,

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI. Pada tahap ini berisi pengertian dan penjelasan teori-teori yang digunakan penulis untuk pembangunan sistem.

BAB II KAJIAN PUSTAKA. yang mencakup sistem operasi, middleware, dan aplikasi. Android menyediakan

BAB III TINJAUAN PUSTAKA

Bab II. TINJAUAN PUSTAKA

Pengantar E-Business dan E-Commerce

PERTEMUAN 4 MANAJEMEN WEB

WEB1. Pertemuan Ke-1 (Konsep Dasar Web) S1 Teknik Informatika - Unijoyo 1

BAB III TINJAUAN PUSTAKA

WWW (World Wide Web) Adalah salah satu bentuk layanan yang dapat diakses melalui internet. Biasa disingkat sebagai Web. Merupakan sekumpulan

BAB III LANDASAN TEORI. sistem, pengertian sistem informasi, sumber dari sistem informasi, dan metodemetode. lainnya yang dipakai dalam pembahasan.

E-Business Infrastructure

Pengenalan Internet dan Protokol HTTP

LANDASAN TEORI. Dunia informasi di Indonesia sedang dan harus. berubah. Saat ini, dunia pemasaran tidak dapat

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA

BAB II LANDASAN TEORI. Event merupakan suatu campuran unik dari durasi, pengaturan, pengurus

PERANCANGAN WEBSITE PENJUALAN SECARA ONLINE MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR MIRA RIZKY S TANJUNG

BAB III LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. dengan istilah e-commerce (electronic commerce) akhir-akhir ini telah

HOSTING & INTERNET MARKETING

Pendahuluan. Pemrograman Internet Ahmad Zainudin, S.ST, M.T

DESAIN WEBSITE CV PRIMA INDO TUNA MAKASSAR. Rusmala Dewi Dosen Universitas Cokroaminoto Palopo

APLIKASI MANAJEMEN PERPUSTAKAAN BERBASIS WEB MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL PADA SMA NEGERI 5 BINJAI TUGAS AKHIR FATIMAH

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Berkaca dari pesatnya laju perkembangan teknologi. modern, sistem penjadwalan guru di sebuah sekolah akan lebih

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN. Teknologi informasi pada saat ini telah berkembang sangat pesat sehingga

TEKNOLOGI INTERNET. Pendahuluan DAN WEB

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan aplikasi teknologi informasi saat ini sudah berkembang begitu pesat

BAB III Validasi HTML5

BAB 2 LANDASAN TEORI

3 BAB III LANDASAN LANDASAN TEORI

TUGAS AKHIR PEMBUATAN E-COMMERCE TOKO BUKU DENGAN ASP DAN DATABASE ODBC

Interactive Broadcasting

Transkripsi:

Pembahasan 1. Membangun Aplikasi E-Commerce 2. Perangkat E-Commerce 3. Pemilihan Software E-Commerce

Membangun Aplikasi E- Beberapa hal yang perlu diperhatikan perusahaan di dalam membangun Aplikasi E-Commerce : a. Mendaftarkan diri sbg Internet Merchant Account. b. Web Hosting. Commerce c. Memperoleh sertifikat Digital dari lembaga verisgn. d. Mencari provider yang menyediakan transaksi online. e. Membuat / membeli software E-Commerce.

Beberapa tips didalam membangun aplikasi e-commerce sbb berikut : 1. Gunakan Design Yang baik. 2. Daftarkan website anda ke search engine. 3. Buat Banner dan iklankan pada website yang terkenal. 4.Taruhlah URL website anda pada signature email anda 5. Promosikan web site anda. 6. Hindari Spamming 7. Ciptakan hubungan link timbal balik dgn perusahaan sejenis. 8. Perhitungkan segala kemungkinan website rival sejenis

2. Membangun Infrastruktur E-Commerce berikut infrastruktur didalam membangun aplikasi E-Commerce : a. Infrastruktur Teknologi Informasi yaitu : internet, ekstranet, intranet. b. Directory service penyedia pelaku bisnis dan pengguna ( end user ). salah satu jenis adalah DNS ( domain Name Service ) c. Interface Suatu sistem koneksi dan interaksi antara hadware, software dan user.

PERANGKAT E-COMMERCE A. Perangkat Lunak Web Server 1. Dasar-dasar Web Server Web server adalah sebuah perangkat lunak server yang berfungsi menerima permintaan HTTP atau HTTPS dari klien yang dikenal dengan web browser dan mengirimkan kembali hasilnya dalam bentuk halamanhalaman web yang umumnya berbentuk dokumen HTML. Salah satu web server yang terkenal adalah Apache

2. Program-program yang dibutuhkan untuk website dan Internet a. Bahasa Pemrograman HTML Hypertext Markup Language berupa kode tag yang yang diperintahkan browser untuk menghasilkan tampilan sesuai dengan yang diinginkan. b. Bahasa Pemrograman PHP Banyak digunakan untuk membuat situs yang dinamis. PHP biasanya berjalan pada sistem operasi linux c. Bahasa Pemrograman ASP Active Server Pages, ASP merupakan salah satu produk teknologi yang disediakan oleh Microsoft. ASP bekerja pada web server yang merupakan server side scripting

d. Bahasa Pemrograman XML Extensible Markup Language adalah bahasa mark up serbaguna yang direkomendasikan W3C untuk mendeskripsikan berbagai macam data e. Bahasa Pemrograman WML Wireless Markup Language, merupakan bahasa pemrograman yang digunakan dalam aplikasi wireless f. Bahasa Pemrograman PERL bahasa pemrograman mesin dengan sistem operasi Unix. PERL merupakan bahasa pemrograman yang mirip dengan bahasa C

g. Bahasa Pemrograman CFM CFm dibuat menggunakan tag ColdFusion dengan software Adobe ColdFusion, BlueDragon atau ColdFusion Studio. Syntax ColdFusion berbasis HTML h. Bahasa Pemrograman Javascript Adalah bahasa scripting yang dikembangkan oleh Netscape. Untuk menjalankan script yang ditulis Javascript membutuhkan Javascript-enabled browser i. Bahasa Pemrograman CSS Cascading Style Sheets adalah bahasa sylesheets yang digunakan untuk mengatur tampilan sebuah dokumen yang ditulis dalam bahasa mark up

B. PERANGKAT KERAS WEB SERVER Perangkat keras web server adalah salah satu unit komputer yang dilengkapi dengan perangkat keras pendukung lainnya. Meliputi input device, process device, output device dan backing storage.perangkat keras yang lain adalah jaringan lokal untuk menghubungkan komputer-komputer yang akan digunakan sebagai penunjang bisnis.

C. WEB HOSTING Salah satu bentuk layanan jasa penyewaan tempat di Internet yang memungkinkan seseorang atau organisasi untuk menampilkan layanan jasa atau produknya di situs internet. Salah satunya adalah rumahweb.com, idebagus.com, dapurhosting.com dan masih banyak lagi.

PEMILIHAN SOFTWARE E-COMMERCE Sebelum membuat website E-Commerce, tentukan dahulu software apa yang akan digunakan. Apakah software gratis atau berbayar. Ada banyak pilihan yang ditawarkan sesuai dengan kebutuhan dan biaya. CMS(Content Management System) adalah software yang digunakan untuk membuat, mengubah dan mempublikasikan content ke dalam sebuah website. Fasilitas yang terdapat dalam CMS terdiri dari berbagai modul-modul diantaranya adalah isi/content website, pengaturan halaman, pengubahan isi, pencarian dan lain-lain,

CMS dapat membuat website yang dinamis dan modulnya pun bisa didownload dan dimodifikasi secara offline seperti : a. PrestaShop (http://www.prestashop.com) b. ZenCart (http://www.zen-cart.com) c. Magento (http://www.magentocommerce.com) d. CubeCart (http://www.cubecart.com) e. VirtueMart (http://virtuemart.net) f. OpenCart (http://www.opencart.com)

Contoh dari Website yang menyediakan pembuatan E-Commerce secara online : a. Webs (http://www.webs.com) b. Wix (http://www.wix.com) c. Kaffah (http://www.kaffah.biz) d. Jejualan(http://www.jejualan.com)

Contoh E-Commerce dengan Prestashop

SOAL LATIHAN 1. Yang harus dilakukan Perusahaan dalam membangun aplikasi E-Commerce adalah : a. Mendaftarkan diri sbg Internet Merchant Account. b. Web Hosting. c. Memperoleh sertifikat Digital dari lembaga verisgn. d. Mencari provider yang menyediakan transaksi online. e. Tidak Membuat / membeli software ecommerce. 2. Yang termasuk kedalam merancang aplikasi e-commerce adalah. a. Directori service b. Form untuk pemesanan c. Digital signature d. Web hosting e. Server Host

2. Yang termasuk kedalam merancang aplikasi e-commerce adalah. a. Directori service b. Form untuk pemesanan c. Digital signature d. Web hosting e. Server Host 3. Berikut ini yang bukan merupakan perangkat keras untuk web server : a. Process Device b. Input Device c. Storage Device d. Backing Storage e. Output Device

3. Berikut ini yang bukan merupakan perangkat keras untuk web server : a. Process Device b. Input Device c. Storage Device d. Backing Storage e. Output Device 4. Berikut adalah contoh CMS untuk membuat E-Commerce : a. PrestaShop (http://www.prestashop.com) b. ZenCart (http://www.zen-cart.com) c. OsCommerce (http://oscommerce.com) d. Magento (http://www.magentocommerce.com) e. Yahoo(http://www.yahoo.com)

4. Berikut adalah contoh CMS untuk membuat E-Commerce : a. PrestaShop (http://www.prestashop.com) b. ZenCart (http://www.zen-cart.com) c. OsCommerce (http://oscommerce.com) d. Magento (http://www.magentocommerce.com) e. Yahoo(http://www.yahoo.com) 5. Apakah yang dimaksud dengan CMS a. Content Management System b. Context Management System c. Content Movement System d. Content Management Source e. Context Management Source

5. Apakah yang dimaksud dengan CMS a. Content Management System b. Context Management System c. Content Movement System d. Content Management Source e. Context Management Source 1. Yang harus dilakukan Perusahaan dalam membangun aplikasi E-Commerce adalah : a. Mendaftarkan diri sbg Internet Merchant Account. b. Web Hosting. c. Memperoleh sertifikat Digital dari lembaga verisgn. d. Mencari provider yang menyediakan transaksi online. e. Tidak Membuat / membeli software ecommerce.