ANALISIS AERODINAMIKA PADA MOBIL SEDAN DENGAN VARIASI SUDUT DIFFUSER DAN SUDUT BOAT TAIL MENGGUNAKAN CFD (COMPUTATIONAL FLUID DYNAMICS)

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS KARAKTERISTIK AERODINAMIKA SEMI TRAILER TRUCK DENGAN MODIFIKASI VORTEX TRAP MENGGUNAKAN CFD (COMPUTATIONAL FLUID DYNAMICS)

SIMULASI PERPINDAHAN PANAS GEOMETRI FIN DATAR PADA HEAT EXCHANGER DENGAN ANSYS FLUENT

PENGARUH DIAMETER SHOULDER DAN BENTUK PIN TERHADAP DISTRIBUSI TEMPERATUR PADA FRICTION STIR WELDING DENGAN MENGGUNAKAN PEMODELAN CFD TIGA DIMENSI

SIMULASI DISTRIBUSI TEMPERATUR PADA SUATU RUANGAN BERATAP GENTENG BERBAHAN KOMPOSIT PLASTIK-KARET MENGGUNAKAN ANSYS FLUENT

OPTIMALISASI DESAIN TURBIN PLTA PICO- HYDRO UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI DAYA DENGAN BANTUAN SOFTWARE CFD DAN KONSEP REVERSE ENGINEERING

TUGAS AKHIR. Disusun Sebagai Syarat Untuk Mencapai Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

STUDI SIMULASI TENTANG PENGARUH RASIO DIAMETER DAN JUMLAH SUDU TERHADAP PERFORMA TURBIN ANGIN CROSS FLOW DENGAN MENGGUNAKAN SOFTWARE ANSYS FLUENT

BAB I PENDAHULUAN. Pada dasarnya semua fenomena aerodinamis yang terjadi pada. kendaraan mobil disebabkan adanya gerakan relative dari udara

DEPARTEMEN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2012

SIMULASI TURBIN AIR POROS HORISONTAL (HORIZONTAL AXIS WATER TURBINE/HAWT) DENGAN MENGGUNAKAN APLIKASI FLOW SIMULATION SOLIDWORKS SKRIPSI

JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

DESAIN DAN ANALISA AERODINAMIKA BODI MOBIL HEMAT ENERGI ESTUNGKARA 3.0 DAN STABILITASNYA TERHADAP CROSSWIND

TUGAS AKHIR STUDI WINGLET NACA 2409 MENGGUNAKAN COMPUTATIONAL FLUID DYNAMIC (CFD)

SIMULASI PERILAKU AERODINAMIKA DALAM KONDISI STEADY DAN UNSTEADY PADA MOBIL MENYERUPAI TOYOTA AVANZA DENGAN CFD

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN

TUGAS AKHIR STUDI PERENCANAAN UNTUK PERFORMANCE SPOILER MCX-1 SP DAN MCX-2 SP PADA KENDARAAN TRUK DENGAN METODE COMPUTATIONAL FLUID DYNAMIC (CFD)

MEKANIKA Volume xxnomorx, Bulan Tahun

ANALISIS EKSPERIMENTAL PENGARUH RASIO OVERLAP SUDU TERHADAP UNJUK KERJA SAVONIUS HORIZONTAL AXIS WATER TURBINE SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. mobil dan alat transportasi lainnya disebabkan adanya gerakan. relatif dari udara disepanjang bentuk body kendaraan.

STUDI EKSPERIMENTAL EFEK JUMLAH SUDU PADA TURBIN AIR BERSUMBU HORISONTAL TIPE DRAG TERHADAP PEMBANGKITAN TENAGA PADA ALIRAN AIR DALAM PIPA

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING... LEMBAR PENGESAHAN DOSEN PENGUJI... PERSEMBAHAN... MOTTO... KATA PENGANTAR...

PENGARUH SUDUT KELENGKUNGAN SUDU SAVONIUS PADA HORIZONTAL AXIS WATER TURBINE TERHADAP POWER GENERATION

STUDI NUMERIK : MODIFIKASI BODI NOGOGENI PROTOTYPE PROJECT GUNA MEREDUKSI GAYA HAMBAT

ANALISA DYNAMIC OF HANDLING KENDARAAN REVERSE TRIKE DITINJAU DARI PERGESERAN CENTRE OF GRAVITY (CG) SKRIPSI

PERBANDINGAN ANALISIS AERODINAMIKA PADA MOBIL SEDAN GENERIK BERBAGAI MODEL DENGAN MENGGUNAKAN SOFTWARE BERBASIS COMPUTATIONAL FLUID DYNAMICS (CFD)

PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016

SIMULASI DAN ANALISA LINTASAN KENDARAAN RODA TIGA REVERSE TRIKE DENGAN PENERAPAN PID CONTROLLER

UJI EKSPERIMENTAL PENGARUH SUDU PENGARAH ALIRAN (GUIDE VANE) TERHADAP DAYA PADA TURBIN SAVONIUS SKRIPSI

PENGARUH PROSES PEMBUATAN INTI LILITAN TERHADAP EFISIENSI MOTOR LISTRIK DENGAN MENGGUNAKAN PEMODELAN PERANGKAT LUNAK ANSYS MAXWELL

The Analysis of Velocity Flow Effect on Drag Force by Using Computational Fluid Dynamics

PENGARUH JUMLAH SUDU TERHADAP UNJUK KERJA SAVONIUS WATER TURBINE PADA ALIRAN AIR DALAM PIPA

ANALISA ALIRAN FLUIDA DAN DISTRIBUSI TEMPERATUR DI SEKITAR SUMBER PANAS DI DALAM SEBUAH CAVITY DENGAN METODE BEDA HINGGA

SIMULASI PERPINDAHAN PANAS KOLEKTOR SURYA TIPE TABUNG PLAT DATAR MENGGUNAKAN PERANGKAT LUNAK CFD

ANALISIS KOEFISIEN DRAG PADA MOBIL HEMAT ENERGI "MESIN USU" DENGAN MENGGUNAKAN PERANGKAT LUNAK CFD

BAB I PENDAHULUAN. mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja kendaraan. truk dengan penambahan pada bagian atap kabin truk berupa

TAKARIR. Computational Fluid Dynamic : Komputasi Aliran Fluida Dinamik. : Kerapatan udara : Padat atau pejal. : Memiliki jumlah sel tak terhingga

SIMULASI NUMERIK PENINGKATAN PERPINDAHAN PANAS PADA PENUKAR KALOR DENGAN RECTANGULAR- CUT TWISTED TAPE INSERT

STUDI EFEK PENDINGINAN EVAPORASI DALAM CEROBONG DENGAN BERBAGAI JENIS DISTRIBUSI DAN SUDUT PENYEMPROTAN NOZZLE MENGGUNAKAN

JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

ANALISA AERODINAMIKA DAN OPTIMASI BODY MOBIL SMART EV GENERASI TIGA DENGAN MENGGUNAKAN PEMODELAN CFD TIGA DIMENSI

FakultasTeknologi Industri Institut Teknologi Nepuluh Nopember. Oleh M. A ad Mushoddaq NRP : Dosen Pembimbing Dr. Ir.

STUDI KOMPUTASIONAL NACA 2412 PADA VARIASI SUDUT PENGGUNAAN SINGLE SLOTTED FLAP DAN FIXED SLOT DENGAN SOFTWARE FLUENT

UNIVERSITAS GUNADARMA FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

ANALISA PENGARUH PENAMBAHAN CU PADA MATRIKS KOMPOSIT ALUMINIUM REMELTING

ANALISA PENGARUH FRAKSI MASSA PENGUAT SiO 2 TERHADAP KEKUATAN IMPAK DAN STRUKTUR MIKRO PADA KOMPOSIT MATRIK ALUMINIUM MENGGUNAKAN METODE STIR CASTING

JURUSAN TEKNIK PENERBANGAN SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI ADISUTJIPTO YOGYAKARTA

Analisis komputasi pengaruh geometri muka terhadap koefisien hambatan aerodinamika pada model kendaraan

SIMULASI NUMERIK PENGARUH MULTI-ELEMENT AIRFOIL TERHADAP LIFT DAN DRAG FORCE PADA SPOILER BELAKANG MOBIL FORMULA SAE DENGAN VARIASI ANGLE OF ATTACK

VISUALISASI DISTRIBUSI PANAS PADA DISK BRAKE SEMAR-T MENGGUNAKAN ANSYS CFX SKRIPSI

PENGARUH VARIASI TEKANAN KOMPAKSI TERHADAP SIFAT MAGNETIK PADA PEMBUATAN SOFT-MAGNETIC DARI SERBUK BESI SKRIPSI

PENGARUH FRAKSI BERAT SERAT TERHADAP SIFAT AKUSTIK KOMPOSIT rhdpe-cantula

ANALISA STATIS PADA STRUKTUR RANGKA CHASSIS KENDARAAN RODA TIGA SKRIPSI

PENGARUH FRAKSI BERAT SERAT TERHADAP SIFAT AKUSTIK KOMPOSIT rhdpe-cantula

Desain dan Analisa Aerodimanika Dengan menggunakan Pendekatan CFD. Pada Model 3D Untuk Mobil Prototype Engku Putri

TUGAS SARJANA CHRYSSE WIJAYA L2E604271

PENGARUH MODIFIKASI DIFFUSOR TERHADAP GAYA AERODINAMIKA MOBIL LISTRIK PANCASONA

NASKAH PUBLIKASI TUGAS AKHIR ANALISA AERODINAMIKA PADA BODI MOBIL BAYU SURYA MENGGUNAKAN CFD PADA SOFTWARE ANSYS 15.0

BAB I PENDAHULUAN. Desain yang baik dari sebuah airfoil sangatlah perlu dilakukan, dengan tujuan untuk meningkatkan unjuk kerja airfoil

NASKAH PUBLIKASI KARYA ILMIAH SIMULASI PERILAKU AERODINAMIKA DALAM KONDISI STEADY DAN UNSTEADY PADA MOBIL MENYERUPAI TOYOTA AVANZA DENGAN CFD

PENGARUH UKURAN NECK RISER TERHADAP CACAT PENYUSUTAN DAN CACAT POROSITAS PADA PROSES PENGECORAN ALUMINIUM MENGGUNAKAN CETAKAN PASIR SKRIPSI

RANCANG BANGUN MESIN UJI KONDUKTIVITAS LISTRIK METODE FOUR-POINT PROBE

BAB I PENDAHULUAN. aerodinamika pesawat terbang adalah mengenai airfoil sayap. pesawat. Fenomena pada airfoil yaitu adanya gerakan fluida yang

terowongan angin baik dalam ukuran kendaraan yang sebenarnya maupun dalam ukuran skala. Akan tetapi cara-cara pengujian koefisien tahanan dalam terowo

STUDI AERODINAMIKA PROFIL NACA DENGAN MENGGUNAKAN SOLIDWORK

SIMULASI ALIRAN FLUIDA PADA POMPA HIDRAM DENGAN VARIASI PANJANG PIPA PEMASUKAN DAN VARIASI TINGGI TABUNG UDARA MENGGUNAKAN CFD

PENGARUH TEMPERATUR SINTERING TERHADAP NILAI PANAS JENIS SPESIFIK DAN MASSA JENIS PADA MATERIAL SEMIKONDUKTOR ZINC OXIDE

TUGAS AKHIR ANALISIS AERODINAMIKA PADA BODI MOBIL BAYU SURYA MENGGUNAKAN CFD PADA SOFTWARE ANSYS 15.0

ANALISA PENGARUH PENAMBAHAN MG PADA KOMPOSIT MATRIKS ALUMINIUM REMELTING

PENGUJIAN KONDUKTIVITAS LISTRIK ALUMINIUM-DOPED ZnO PADA TEMPERATUR TINGGI

DEPARTEMEN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2013

PENGARUH DENSITAS DAN VISKOSITAS TERHADAP PROFIL KECEPATAN PADA ALIRAN FLUIDA LAMINAR DI DALAM PIPA HORIZONTAL

SKRIPSI. Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Teknik. Oleh : JOKO SUPRIYANTO NIM. I

Analisis Aerodinamika Pada Body Car Dengan Menggunakan Software Berbasis Computational Fluid Dynamics (CFD)

SIMULASI MAGNETIK 3D DESAIN MAGNETORHEOLOGICAL MULTICOIL BRAKE MENGGUNAKAN SOFTWARE ANSOFT MAXWELL

PENGARUH MODIFIKASI BOUNDARY CONDITION PADA STAMP-TYPE SENSOR TERHADAP DISTRIBUSI TEMPERATUR SKRIPSI

RANCANG BANGUN SISTEM REM ANTI-LOCK BRAKE SYSTEM (ABS) DENGAN PENAMBAHAN KOMPONEN VIBRATOR SOLENOID

LAPORAN TUGAS AKHIR ANALISA PERILAKU ARAH SISTEM KEMUDI KENDARAAN GOKART DENGAN MESIN HONDA SUPRA X 110CC

SIMULASI NUMERIK ALIRAN FLUIDA PADA TINGKAT PERTAMA KOMPRESOR DALAM INSTALASI TURBIN GAS DENGAN DAYA 141,9MW MENGGUNAKAN CFD FLUENT 6.3.

SIMULASI SISTEM KONTROL HIDROLIK DENGAN PID CONTROLLER PADA EXCAVATOR SKRIPSI

STUDI SIMULASI PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA ARUS LAUT MENGGUNAKAN HORIZONTAL AXIS TURBIN DENGAN METODE CFD

ANALISA AERODINAMIKA FLAP DAN SLAT PADA AIRFOIL NACA 2410 TERHADAP KOEFISIEN LIFT DAN KOEFISIEN DRAG DENGAN METODE COMPUTATIONAL FLUID DYNAMIC

PENGARUH KETEBALAN KAMPAS REM TERHADAP GETARAN SISTEM REM CAKRAM PADA BERBAGAI KONDISI PENGEREMAN

ANALISA PENGARUH PENAMBAHAN MG PADA KOMPOSIT MATRIK ALUMINIUM REMELTING

ANALISA THERMOGRAVIMETRY PROSES PEMBAKARAN LIMBAH PERTANIAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

TUGAS AKHIR ANALISA TEGANGAN JALUR PIPA UAP PADA PROYEK PILOT PLANT

BAB I PENDAHULUAN. bagian yang kecil sampai bagian yang besar sebelum semua. bagian tersebut dirangkai menjadi sebuah pesawat.

STUDI PLAT TEKAN YANG MELIBATKAN PLASTISITAS MATERIAL

Studi Numerik Karakteristik Aliran Bagian Rear-End Bus Penumpang dengan Variasi Sudut Diffuser

SIMULASI CUP DRAWING UNTUK MENGHINDARI CACAT WRINKLING DAN THINNING DENGAN MENGGUNAKAN SOFTWARE AUTOFORM R2

SIMULASI AERODINAMIS DAN TEGANGAN PROPELER PESAWAT TIPE AIRFOIL NACA M6 MELALUI ANALISA KOMPUTASI DINAMIKA MENGGUNAKAN MATERIAL PADUAN (94% Al-6% Mg)

Analisis Tegangan Pada Beberapa Jenis Ejektor Uap Bagus Budiwantoro 1, a, I Nengah Diasta 2, b, dan Reinaldo Sahat Samuel Hutabarat 1, c

Seminar Nasional Sains dan Teknologi Terapan IV 2016 ISBN Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya

DIAGNOSA KETIDAKLURUSAN (MISALIGNMENT) POROS MENGGUNAKAN METODE MULTICLASS SUPPORT VECTOR MACHINE (SVM)

Analisis Komputasi Pengaruh Geometri Muka dan Kontrol Aktif Suction Terhadap Koefisien Tekanan Pada Model Kendaraan

Analisis Aerodinamika Body Mobil Hemat Energi Antawirya Residual-Sat Dengan Menggunakan Metode Computational Fluid Dynamics

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

SKRIPSI. Oleh: APRIANA SRI HARTANTI K

DESAIN DAN ANALISIS RANGKA LENGAN CNC SUMBU Y PADA HYBRID POWDER SPRAY CNC 2 AXIS

NASKAH PUBLIKASI STUDI PERENCANAAN UNTUK PERFORMANCE SPOILER MCX-1 SP DAN MCX-2 SP PADA KENDARAAN TRUK DENGAN METODE

Transkripsi:

ANALISIS AERODINAMIKA PADA MOBIL SEDAN DENGAN VARIASI SUDUT DIFFUSER DAN SUDUT BOAT TAIL MENGGUNAKAN CFD (COMPUTATIONAL FLUID DYNAMICS) SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Teknik Oleh: DANANG BUDI PRASETYO NIM. I0411012 JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2017

KATA PENGANTAR Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Pemurah. Segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah Yang Maha Besar, karena berkat limpahan rahmat dan karunia-nya penulis dapat menyusun dan menyelesaikan laporan Skripsi ini dengan baik. Skripsi ini disusun guna memenuhi persyaratan untuk memperoleh gelar Sarjana Teknik di Jurusan Teknik Mesin Universitas Sebelas Maret Surakarta. Dalam penyelesaian Skripsi ini tidak mungkin dapat terselesaikan tanpa bantuan dari berbagai pihak, baik secara langsung maupun tidak langsung. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan Skripsi ini, terutama kepada: 1. Allah SWT yang telah memberikan kuasa, rahmat, berkah, dan hidayah-nya. 2. Ayah dan ibu penulis yang selalu mencurahkan segala doa, daya dan kemampuannya untuk penulis sehingga penulis mampu menjadi seperti sekarang ini. 3. Bapak D. Danardono S.T., M.T., PhD. selaku Dosen Pembimbing I yang selalu memberikan dukungan yang begitu banyak dan memberikan solusi ketika penulis mendapatkan kesulitan. 4. Bapak Dr.Techn. Syamsul Hadi S.T., M.T. selaku Dosen Pembimbing II yang telah memberikan saran, solusi, dan bersedia membantu tata tulis dalam penyusunan laporan ini. Terima kasih telah membimbing penulis selama ini. 5. Bapak Purwadi Joko W. S.T., M. KOM., Bapak R. Lulus Lambang S.T., M.T., dan Bapak Eko Prasetyo B. S.T., M.T. selaku dewan penguji yang telah memberikan saran dan kritik yang membangun. Terima kasih banyak atas segala masukan, kritik, dan saran yang telah diberikan kepada penulis. 6. Semua keluarga di Prambanan yang telah memberikan doa dan dorongan semangat baik moril maupun materil kepada penulis selama pengerjaan skripsi ini. 7. Seluruh rekan Teknik Mesin khususnya angkatan 2011 yang telah membantu dalam penyusunan laporan skripsi ini. iv

8. Seluruh pihak yang secara langsung maupun tidak langsung yang telah memberikan bantuan dan dukungannya dalam pembuatan laporan ini yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu. Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan laporan ini masih jauh dari kata sempurna. Oleh karena itu penulis mengharapkan saran serta kritik yang dapat membangun laporan ini agar menjadi lebih baik. Akhir kata semoga laporan ini dapat memberikan manfaat dan berguna bagi kita semua. Amin. Surakarta, Januari 2017 Penulis v

ANALISIS AERODINAMIKA PADA MOBIL SEDAN DENGAN VARIASI SUDUT DIFFUSER DAN SUDUT BOAT TAIL MENGGUNAKAN CFD (COMPUTATIONAL FLUID DYNAMICS) Danang Budi Prasetyo I0411012 Mahasiswa Program Sarjana Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta Indonesia danangbudipras@gmail.com +6281369182495 Abstrak Perbaikan sifat aerodinamika pada kendaraan dapat dilakukan dengan menambah atau mengurangi bagian dari kendaraan tersebut. Pada model sedan tiga dimensi dengan penambahan diffuser dan boat tail pada bagian rear end menambah ruang gerak udara di sekitar kendaraan. Analisis model mobil dilakukan pada kecepatan 100 km/jam (untuk mendapatkan nilai koefisien drag). Analisis model mobil sedan dilakukan dengan menggunakan software ANSYS Fluent. Hasil penelitian menunjukan bahwa penambahan diffuser pada mobil sedan dihasilkan model terbaik pada sudut 6 dengan penurunan koefisien drag mencapai 9,5%. Penambahan boat tail pada model dengan sudut diffuser 6 dihasilkan model terbaik pada sudut boat tail 5 dengan penurunan koefisien drag mencapai 4%. Penurunan total koefisien drag dari model terbaik mencapai 13,21% dibandingkan dengan model baseline. Pada pengujian model terbaik pada rentang kecepatan 25 km/jam-125 km/jam didapatkan bahwa kecepatan yang semakin bertambah maka nilai koefisien drag mengalami kenaikkan sampai kecepatan 100 km/jam, kemudian terjadi sedikit penurunan pada kecepatan 125 km/jam. Kata kunci : ANSYS Fluent, Boat tail, Diffuser, koefisien drag, Mobil sedan. vi

AEROYNAMICS ANALYSIS ON THE SEDAN CAR WITH VARIATIONS OF DIFFUSER ANGLE AND BOAT TAIL ANGLE BY USING CFD (COMPUTATIONAL FLUID DYNAMICS) Danang Budi Prasetyo I0411012 Student of Undergraduate Program of Mechanical Engineering Faculty Of Engineering Sebelas Maret University Surakarta Indonesia danangbudipras@gmail.com +6281369182495 Abstract Aerodynamics properties improvements in vehicle can be done by adding or reducing a part of the vehicle. At the tree dimensional sedan model with the additional of diffuser and boat tail at the rear end increase the air space around the vehicle. Sedan car model analysis performed at speed 100 km/h (to get the value of drag coefficient). Analysis has been carried out by using ANSYS Fluent software. The result showed that the addition of diffuser at the sedan model was produced the best model at an angle of 6 with the reduction of drag coefficient reached 9,5%. The additional boat tail at the model with an angle diffuser of 6 was produced the best model at the boat tail angle of 5 with the reduction of drag coefficient was 4%. The drag coefficient total reduction of the best models reached 13,21% if it was compared with the baseline model. In testing the best models in the speed range of 25 km/h-125 km/h was found that the increase of speed then the value of the drag coefficient improved and reached the speed of 100km/h, then there was a little reduction at speed of 125 km/h. Keywords : ANSYS Fluent, Boat tail, Diffuser, drag coeffisien, Sedan car. vii

DAFTAR ISI KATA PENGANTAR... iv ABSTRAK... vi ABSTRACT... vii DAFTAR ISI... viii DAFTAR GAMBAR... x DAFTAR TABEL... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii DAFTAR NOTASI... xvi BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1.Latar Belakang Masalah... 1 1.2.Rumusan Masalah... 3 1.3.Batasan Masalah... 3 1.4.Tujuan Penelitian... 3 1.5.Manfaat Penelitian... 3 1.6.Sistematika Penulisan... 4 BAB II LANDASAN TEORI... 5 2.1.Tinjauan Pustaka... 5 2.2.Dasar Teori... 8 2.2.1. Gaya Hambat (Drag Force)... 9 2.2.2. Diffuser dan Boat tail... 9 2.2.3. Lapis Batas... 12 2.2.4. Separasi Aliran... 13 2.2.5. Pemodelan Dengan Solidwork... 14 2.2.6. Computational Fluid Dynamic (CFD)... 14 2.2.7. Simulasi dengan Fluent... 15 BAB III METODE PENELITIAN 3.1.Alat daan Bahan... 20 3.2.Diagram Alir Perancangan... 20 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN... 23 4.1 Validasi Pemodelan... 23 viii

4.2 Simulasi Mobil Sedan... 26 4.2.1 Simulasi dengan Variasi Sudut Diffuser... 26 4.2.2 Hasil Simulasi dengan Variasi Sudut Diffuser... 27 4.2.3 Simulasi dengan Variasi Sudut Boat tail... 31 4.2.4 Hasil Simulasi dengan Variasi Sudut Boat tail... 32 4.2.5 Hasil Simulasi Pada Variasi Kecepatan... 36 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN... 41 5.1 Kesimpulan... 41 5.2. Saran... 41 DAFTAR PUSTAKA... 42 LAMPIRAN... 44 ix

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Model mobil sedan (Hu, 2011)... 6 Gambar 2.2 Hasil simulasi (Hu, 2011)... 6 Gambar 2.3 (a) Hasil pengujian eksperimen dan CFD (Lai, 2011) (b) Hasil pengujian dengan CFD (Marklund, 2013)... 7 Gambar 2.4 (a) dengan boat tail (b) tanpa boat tail (Wong, 1982).... 8 Gambar 2.5 Pengaruh perubahan bentuk boat tail)... 8 Gambar 2.6 Persentase Cd pada mobil penumpang (Bouferrouk, 2014)... 10 Gambar 2.7 Diffuser pada mobil formula 1 (Peddie dan Gonzalez, 2009)... 11 Gambar 2.8 Boat tail (Wong, 1983)... 12 Gambar 2.9 Lapis batas pada pelat tipis (Hucho, 1998)... 12 Gambar 2.10 Separasi pada aliran lapis batas (Hucho, 1998)... 13 Gambar 3. Diagram alir penelitian... 20 Gambar 4.1 Ahmed Bodi (Meile, 2011)... 23 Gambar 4.2 Body of influence... 24 Gambar 4.3 Hasil meshing ahmed bodi dengan Ansys... 24 Gambar 4.4 Boundary condition... 25 Gambar 4.5 Dimensi mobil sedan... 26 Gambar 4.6 Domain pada mobil... 26 Gambar 4.7 Hasil meshing pada mobil sedan... 27 Gambar 4.8 Grafik Cd terhadap sudut diffuser.... 28 Gambar 4.9 Kontur tekanan pada bagian belakang mobil (a) Tampak belakang (b) Tampak bawah... 29 Gambar 4.10 Tampilan Streamline kecepatan pada simetri.... 30 Gambar 4.11 Dimensi mobil dengan variasi boat tail.... 31 Gambar 4.12 Grafik Cd terhadap variasi Boat tail... 32 Gambar 4.13 Kontur tekanan pada bagian belakang mobil (a) Tampak belakang (b) Tampak samping... 33 Gambar 4.14 Tampilan Streamline kecepatan pada simetri.... 34 Gambar 4.15 Kontur kecepatan pada bagian belakang mobil tampak atas.... 35 Gambar 4.16 Grafik Cd terhadap variasi kecepatan... 36 Gambar 4.17 Kontur tekanan pada variasi kecepatan.... 37 x

Gambar 4.18 Kontur kecepatan pada variasi kecepatan.... 38 Gambar 4.19 Vektor kecepatan pada variasi kecepatan.... 39 Gambar 4.20 Streamline pada variasi kecepatan.... 40 xi

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Kualitas skewness... 15 Tabel 4.1 Tabel properties material... 25 Tabel 4.2 Koefisien drag hasil Simulasi... 28 Tabel 4.3 Hasil simulasi variasi boat tail... 32 Tabel 4.4 Hasil simulasi dari variasi kecepatan... 36 xii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Data koefisien drag hasil uji... 44 Lampiran 2. Model sedan... 45 Lampiran 3. Kontur hasil simulasi diffuser... 46 Lampiran 4. Kontur hasil simulasi boat tail... 49 Lampiran 5. Kontur hasil simulasi variasi kecepatan... 53 xiii

DAFTAR NOTASI D = Gaya hambat N C D = Koefisien drag ρ = densitas fluida Kg m 3 A = luasan m 2 V = Kecepatan m s δ = tebal lapis batas m L = panjang karakteristik m v = viskositas kinematik Kg/ms xiv