BAB I PENDAHULUAN. menuntut perusahaan untuk dapat menggunakannya secara efektif dan optimal.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. canggih sehingga tanpa disadari juga berpengaruh kedalam dunia usaha.

BAB I PENDAHULUAN. alternatif pembiayaan mana yang paling menguntungkan agar dapat

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Setiap perusahaan membutuhkan aktiva tetap, baik aktiva tetap berwujud

PENDAHULUAN. untuk mencari laba / memaksimalkan profit. Selain itu, tujuan lain juga

BAB I PENDAHULUAN. benar-benar sesuai dengan kebutuhan, sehingga investasi yang dilakukan terhadap

BAB I PENDAHULUAN. Dalam pembelian aset tetap, perusahaan harus mempertimbangkan alternatif

ABSTRAK. Kata kunci : Leasing, kredit dari bank. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. Suatu perusahaan tentu pada dasarnya selalu berusaha untuk mencapai. tujuan didirikannya perusahaan tersebut. Untuk menunjang agar

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan untuk melaksanakan kegiatan operasionalnya. Bahkan bagi

BAB I PENDAHULUAN. dan sparepart serta menyediakan jasa pump oil dan gas, yang saat ini lebih

BAB I PENDAHULUAN. rugi laba. Salah satu pos dalam neraca adalah aktiva tetap. Aktiva tetap dalam

BAB I PENDAHULUAN. dari benda bergerak dan benda tidak bergerak baik yang berwujud maupun yang

BAB I PENDAHULUAN. dengan pihak lain yang berkepentingan dengan perusahaan. Melalui proses

BAB I PENDAHULUAN. Pertumbuhan ekonomi yang timbul karena banyaknya perusahaan-perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. ditahan, modal saham, dan lain-lain yang berasal dari sumber internal

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. PT.DNM dan Grup dimulai dalam bisnis konstruksi sipil sejak tahun 1977.

BAB I PENDAHULUAN. menggunakan dana secara efisien dan efektif untuk mencapai tujuan yang telah

BAB I PENDAHULUAN. memerlukan aktiva tetap seperti peralatan, mesin, tanah, gedung, kendaraan dan

BAB I PENDAHULUAN. dapat menghasilkan output yang baik berupa barang maupun jasa. Salah satu. faktor-faktor produksi tersebut adalah aktiva tetap.

BAB I PENDAHULUAN. lepas dari penggunaan yang satu dengan yang lainnya. Proporsi penggunaan

BAB I PENDAHULUAN. sebagai informasi bagi pihak-pihak yang berkepentingan, sehingga keberadaannya

BAB I PENDAHULUAN. terutama dalam penyajian laporan keuangan. Didalam mencapai tujuan

BAB I PENDAHULUAN. melakukan serangkaian aktivitas-aktivitas yang bersifat ekonomis, dimana dari

DAFTAR ISI ABSTRAK.. KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL.. DAFTAR GAMBAR. DAFTAR LAMPIRAN.

PENERAPAN PELAPORAN KEUANGAN PADA YAYASAN NURUL HAYAT YANG SESUAI DENGAN PSAK NO.45 RANGKUMAN SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. melalui penanaman barang modal. Dana yang diterima oleh perusahaan digunakan

Aspek Perpajakan atas Aktiva Tetap

Tabel 5.1. Daftar Jenis Kendaraan CV. METROPOLITAN HOME. Umur Manfaat. B. Perbandingan Perolehan Kendaraan melalui Pembelian Tunai, Kredit

BAB I PENDAHULUAN. langkah yang ditempuh oleh pemerintah untuk memajukan sektor ekonomi

BAB I PENDAHULUAN. penting karena merupakan komponen yang terbesar dan sumber dana dalam

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

JURNAL PENYESUAIAN PERUSAHAAN JASA

SEKILAS AKUNTANSI. Pemahaman dan Proses

KEPUTUSAN PEMBIAYAAN AKTIVA TETAP MELALUI LEASING DAN BANK KAITANNYA DENGAN PENGHEMATAN PAJAK

BAB I PENDAHULUAN. pemerintah di berbagai sektor perekonomian. Seiring dengan perkembangan

BAB I PENDAHULUAN. investasi jangka panjang bagi perusahaan. Mengingat bahwa tujuan dari pengadaan

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan yaitu untuk meningkatkan pertumbuhan yang terus-menerus dan

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan dalam mencapai tujuan perusahaan dengan kekayaan atau harta yang

BAB I PENDAHULUAN. Semakin pesatnya perkembangan ekonomi saat ini banyak perusahaan yang

BAB I PENDAHULUAN. menjaga kelangsungan hidup perusahaan, salah satu strategi untuk

BAB I PENDAHULUAN. laba (profit). Selanjutnya laba tersebut digunakan untuk menjamin

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan dunia usaha dewasa ini, perusahaan dituntut untuk selalu

BAB I PENDAHULUAN. aktivitasnya membutuhkan peralatan dan sarana-sarana yang mendukung

BAB I PENDAHULUAN. transaksi aliran kekayaan antar individu diukur dengan uang. Maka tidak dapat

BAB I PENDAHULUAN. mempertanggungjawabkan kinerjanya selama periode tersebut. Perusahaan perlu

BAB I PENDAHULUAN. Biasanya di samping mencari laba, tujuan perusahaan mencakup pertumbuhan

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. Dalam rangka mempertahankan kelangsungan dan tujuan perusahaan

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 1 PENDAHULUAN. pasca krisis tahun 1997, dengan kebijakan tersebut pemerintah berusaha

BAB I PENDAHULUAN. kelompok orang yang bekerja secara terpimpin dan terkendali dalam

BAB II LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan memiliki jenis aset dalam jumlah yang beragam. Hal ini didasarkan pada

BAB I PENDAHULUAN. semakin kompleksnya pengelolaan badan usaha atau perusahaan, hal ini. menuntut adanya kemampuan untuk mengalokasikan sumber daya

BAB I PENDAHULUAN. Untuk mendapatkan informasi yang berguna bagi para pelaku bisnis tersebut. perkembangan perusahaan untuk periode tertentu.

BAB I PENDAHULUAN. sarana penunjang yang digunakan untuk mencapai tujuan tersebut adalah aset tetap. Aset

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan agar dapat bertahan dalam persaingan yang semakin hari semakin ketat. Untuk

PENGGUNAAN INFORMASI LABA DAN ARUS KAS OPERASI DALAM MEMPREDIKSI LABA MASA DEPAN

BAB I PENDAHULUAN. menghasilkan informasi keuangan yang relevan

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu cara perolehan aktiva operasi adalah dengan Sewa Guna Usaha (SGU) atau

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pada prinsipnya laporan keuangan merupakan informasi yang

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN SEBAGAI EVALUASI KINERJA KEUANGAN PADA KOPERASI MAHASISWA ANGGOTA FORUM KOMUNIKASI KOPERASI MAHASISWA INDONESIA (FKKMI)

BAB II LANDASAN TEORI

BAB III METODE PENELITIAN

SOAL DASAR-DASAR AKUNTANSI

BAB I PENDAHULUAN. Jumlah dana untuk perolehannya juga cukup besar, dan pembuatannya

Modul ke: Manajemen Perpajakan 06FEB. Samsuri, SH, MM. Fakultas. Program Studi Akuntansi

BAB I PENDAHULUAN. perlengkapan dan sarana pendukung lainnya untuk memperlancar pekerjaan dalam rangka

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

Oleh Iwan Sidharta, MM.

BAB 1 PENDAHULUAN. akan memberikan kemungkinan laba yang besar bagi perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. Dalam menghadapi perkembangan usaha yang semakin maju, sebuah

BAB I PENDAHULUAN. adalah laba yang optimal, kelangsungan hidup yang terus-menerus dan

BAB I PENDAHULUAN. memacu instansi atau perusahaan untuk terus meningkatkan efisiensi dan

BAB I PENDAHULUAN. kepada pihak-pihak di luar korporasi. Laporan keuangan yang dihasilkan dari proses

BAB I PENDAHULUAN. sendiri. Agar tujuan perusahaan dapat tercapai, maka semua faktor-faktor

ANALISA PERBANDINGAN CAPITAL LEASE DAN PINJAMAN BANK UNTUK MEMPEROLEH ASET. (Studi Kasus Pada PT. Dwimakmur Primatamas)

BAB I PENDAHULUAN. dikeluarkan oleh perusahaan untuk mendukung kegiatan operasional agar

BAB I PENDAHULUAN. memperoleh informasi yang akurat untuk meningkatkan efektivitas dan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

BAB 9 PEMBUATAN NERACA SALDO. Asgard Chapter

BAB I PENDAHULUAN. dapat menunjang efektifitas dan efisiensi usaha. tahan lama untuk kegiatan operasi sehari-harinya dapat menggelompokkan

ANALISIS PERLAKUAN AKUNTANSI BERDASARKAN SAK ETAP DAN SAK IFRS ATAS PEROLEHAN ASET TETAP DAN KAITANNYA DENGAN ASPEK PERPAJAKAN.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

BAB 8 PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN & NERACA LAJUR. Asgard Chapter

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

aktiva tetap sampai dengan aktiva tersebut siap untuk digunakan.

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

Aktiva tetap yang ada di perusahaan haruslah benar-benar diperhatikan karena itu bila

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

Siklus Akuntansi. Transaksi Bukti. Pencatatan dalam Buku Harian (Jurnal) Pencatatan ke Buku Besar. Neraca Lajur & Jurnal Penyesuaian.

BAB I PENDAHULUAN. Dalam menghadapi perkembangan dunia usaha yang semakin maju sebuah

AKUNTANSI ASET TETAP PADA DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH (DPPKAD) KABUPATEN SOLOK SELATAN

f 2010 Debet Kredit April 2 Kas Simpanan Pokok

BAB I PENDAHULUAN. tentu memiliki aktiva tetap. Aktiva tetap adalah harta berwujud yang diperoleh dalam

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

EFISIENSI PENGELOLAAN ASET TETAP DALAM ORGANISASI NIRLABA. Ari Khusuma

BAB I PENDAHULUAN. laba, tujuan perusahaan mencakup pertumbuhan yang semakin baik (growth),

Penyesuaian & Penyelesaian Siklus Akuntansi

BAB I PENDAHULUAN. posisi keuangan dan hasil usaha perusahaan yang dipimpinnya.

Transkripsi:

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Perkembangan ilmu Akuntansi dewasa ini dan perencanaanya yang vital menuntut perusahaan untuk dapat menggunakannya secara efektif dan optimal. Akuntansi secara menyeluruh dapat diartikan menyediakan informasi yang dapat digunakan dalam pengambilan keputusan ekonomi dan strategi bisinis perusahaan. Hasil akhir dari proses akuntansi adalah laporan keuangan, yang terdiri dari: Neraca, Laporan Perubahan Modal, Laporan Arus Kas, Laporan Laba/Rugi, dan Catatan atas Laporan Keuangan. Laporan Keuangan yang disajikan perusahaan ini harus dapat memenuhi kebutuhan internal perusahaan, antara lain sebagai penyedia informasi yang dibutuhkan oleh manajemen, baik dalam rangka melaporkan aktivitas perusahaan yang telah lewat (historical activity) maupun dalam rangka menyediakan data yang bermanfaat bagi pihak eksternal perusahaan, dan diantara kebutuhan eksternal yang penting adalah menyajikan Laporan Keuangan untuk dilampirkan dalam rangka memenuhi kewajiban perpajakan. Salah satu unsur yang memiliki nilai dan pengaruh cukup besar dalam Laporan Keuangan adalah aktiva tetap. Setiap perusahaan pasti memiliki aktiva tetap sebagai sarana bagi perusahaan dalam menjalankan kegiatan operasionalnya, seperti: mesinmesin, kendaraan, peralatan kantor, dan lain sebagainya. Aktiva semacam ini 1

2 biasanya memiliki masa pemakaian yang lama dan diharapkan dapat memberikan manfaat pada perusahaan selama bertahun-tahun. Cara perolehannyapun ada bermacam-macam, seperti: membeli tunai, membeli dengan cara angsuran (kredit), menyewa dan sewa guna usaha yang biasanya disebut dengan perjanjian sewa beli (Leasing). Leasing ini dalam perkembangannya memberikan keuntungan yang cukup besar bagi kebanyakan perusahaan yang melakukan perjanjian, karena leasing dapat berguna bagi perusahaan dalam melakukan penghematan biaya-biaya yang berkaitan dengan aktiva tetap. Leasing dijadikan sebagai salah satu pilihan perusahaan berkaitan dengan aktiva tetap yaitu apakah perusahaan seharusnya membeli, melakukan re-evaluasi atau melakukan leasing terhadap aktiva tetapnya. Dari uraian diatas, jelaslah bahwa analisa informasi keuangan bermanfaat dalam suatu perusahaan untuk melihat dan menilai kondisi keuangan perusahaan, terlebih lagi ada perbedaan ketentuan antara metode akuntansi dengan Laporan Laba/Rugi mengenai hal tertentu, salah satunya tentang penyusutan aktiva tetap bahkan alternatif lain yang mendasari pertimbangan perusahaan dalam melakukan pilihan-pilihan atas aktiva tetapnya, salah satunya melalui leasing. Hal ini pula yang menjadi latar belakang bagi penulis untuk membahas Evaluasi Metode Perolehan Aktiva Tetap dan Pengaruhnya Terhadap Laporan Keuangan pada PT. Luxindo Raya.

3 B. Identifikasi dan Pembatasan Masalah Permasalahan yang akan diangkat penulis adalah bagaimana mengevaluasi perbandingan metode perolehan aktiva tetap dan pembatasan masalah dalam skripsi ini hanya dibatasi pada perolehan kendaraan saja, diasumsikan tidak ada nilai sisa (residu) pada kendaraan. C. Perumusan Masalah Sesuai dengan judul penelitian ini, yang akan menjadi pokok permasalahan dalam penelitian ini berkaitan dengan evaluasi perbandingan metode perolehan aktiva tetap (kendaraan) dan jika penerapannya menggunakan metode leasing dalam menentukan besarnya penghematan pengeluaran. Maka penulis mencoba untuk menguraikan dalam penelitian ini menjadi sebagai berikut: 1. Bagaimana metode yang digunakan perusahaan dalam memperoleh aktiva tetap? 2. Bagaimana perlakuan akuntansi atas perolehan terhadap aktiva tetap (kendaraan)? 3. Bagaimana pengaruh penerapan sewa guna usaha (leasing) dan pembelian langsung aktiva tetap (kendaraan) terhadap laporan keuangan? D. Tujuan Penelitian Tujuan dilakukannya penelitian dalam penyusunan skripsi ini adalah: 1. Untuk mengetahui metode apakah yang digunakan perusahaan dalam memperoleh aktiva tetap?

4 2. Untuk mengetahui perlakuan akuntansi terhadap sewa guna usaha (leasing) terhadap aktiva tetap (kendaraan). 3. Untuk mengetahui pengaruh penerapan sewa guna usaha (leasing) dan pembelian langsung aktiva tetap (kendaraan) terhadap aktiva tetap. E. Manfaat dan Kegunaan Penelitian Penulis berharap penelitian ini dapat memberikan manfaat dan kegunaan sebagai berikut: 1. Dapat mengetahui perbedaan antara teori-teori yang telah dipelajari dengan praktek yang terjadi dalam perusahaan. 2. Dapat dijadikan bahan masukan bagi manajemen perusahaan PT. Luxindo Raya dalam mengevaluasi metode perolehan aktiva tetap (kendaraan) yang selama ini digunakan terhadap penghematan pengeluarannya. 3. Diharapkan penelitian ini dapat membantu perusahaan dalam mencapai tujuan efisiensi pengeluaran dan membantu manajemen dalam mencapai sasaran perusahaan. F. Sistematika Penulisan Sistematika dari penulisan skripsi yang disusun ini adalah sebagai berikut :

5 BAB I : PENDAHULUAN Dalam bab ini, Penulis melakukan pembahasan mengenai latar belakang Penulisan, identifikasi dan pembatasan masalah, perumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat dan kegunaan penelitian, dan sistematika penulisan skripsi. BAB II : LANDASAN TEORITIS Dalam bab ini, penulis memaparkan mengenai teori-teori yang melandasi dan mendukung penulisan skripsi, antara lain pengertian dari aktiva tetap, jenis-jenis aktiva tetap, perolehan aktiva tetap dan leasing. Selain itu juga diuraikan pengertian Laporan Keuangan dan tinjauan umum mengenai Laporan Keuangan perusahaan. BAB III : METODOLOGI PENELITIAN Dalam bab ini penulis memaparkan mengenai tempat dan waktu penelitian, jenis dan sumber data/informasi, metode pengumpulan data, metode pengolahan/analisa data yag dilakukan. BAB IV : GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Dalam bab ini, penulis memaparkan mengenai sejarah singkat perusahaan, visi dan misi perusahaan, struktur organisasi perusahaan, dan kegiatan-kegiatan usaha perusahaan

6 BAB V : HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Dalam bab ini, terdapat penghitungan alokasi pengeluaran untuk perolehan aktiva tetap (kendaraan) dengan leasing serta pengaruhnya pada Laporan Keuangan perusahaan. BAB VI : KESIMPULAN DAN SARAN Dalam bab terakhir ini berisi kesimpulan dan saran hasil penelitian yang telah dilakukan oleh Penulis terhadap kegiatan yang dilakukan didalam perusahaan agar dapat membawa perubahan yang positif bagi manajemen perusahaan.