Teknologi Aplikasi Web Server. Pemrograman Web Dinamis ; RPL XI-1 Guru Mapel : Hendri Winarto, S.T.

dokumen-dokumen yang mirip
Pendahuluan. Pemrograman Internet Ahmad Zainudin, S.ST, M.T

PENGERTIAN WEB web adalah

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. memerlukan Jaringan Internet. Namun Tentu saja filenya berada di komputer

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi dan teknologi komputer saat ini berkembang

PEMROGRAMAN WEB. Agussalim

Triswansyah Yuliano

Pengenalan Script. Definisi HTML

BAB 1 PENDAHULUAN. yang benar-benar mempunyai skill atau kemampuan dalam bidang Teknologi

Perancangan Website Ujian. Teknik Elektro UNDIP Berbasis HTML

No HP :

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LAB SHEET (KOMUNIKASI DATA)

BAB III LANDASAN TEORI. komponen. Berdasarkan pendekatan prosedur, sistem didefinisikan sebagai

DASAR-DASAR Web Programing(WP) copyright by : japikinfo.com

BAB III LANDASAN TEORI. Sistem merupakan kumpulan dari sub-sub sistem, elemen-elemen,

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. implementasi desain dalam bentuk kode-kode program. Kemudian di tahap ini

BAB 1 PENDAHULUAN. Semakin berkembangnya teknologi internet maka kebutuhan dalam memperoleh

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. : Multi sistem operasi, bisa Windows, Linux, Mac OS, maupun Solaris

BAB III LANDASAN TEORI. Pengertian sistem menurut Jogianto (2005 : 2) mengemukakan

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan Aplikasi Web yang semakin berkembang pesat sejak munculnya

BAB IV TESTING DAN IMPLEMENTASI PROGRAM

APLIKASI BERBASIS WEB

PRAKTIKUM PEMROGRAMAN WEB MODUL 7 TWITTER BOOTSTRAP

Hal yang harus diperhatikan dalam penggunaan AJAX adalah: XHTML dan CSS digunakan untuk menandai dan mempercantik tampilan informasi.

Mahasiswa memahami Pengertian, fungsi, aplikasi untuk menjalankan JavaScript, cara menjalankan kode, cara memasukkan kode JavaScript ke dalam HTML

IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB I PENDAHULUAN. internet yang sangat membantu dalam kemudahan serta kecepatan pengiriman,

BAB III Validasi HTML5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 2 LANDASAN TEORI. Website atau World Wide Web, sering disingkat sebagai www atau web saja, yakni

BAB III METODE PENELITIAN. Tugas Akhir ini dilaksanakan di Lab Teknik Komputer Jurusan Teknik Elektro

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Perkembangan teknologi dan ilmu pengetahuan saat ini sangat berkembang pesat

Interactive Broadcasting

BAB III LANDASAN TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB III LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI. di jaman sekarang, namun apakah Anda mengetahui sejarah nya itu?. Mungkin,

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB III LANDASAN TEORI. berkembang sejalan dengan perkembangan teknologi informasi. Contoh aplikasi

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA

BAB 2 LANDASAN TEORI. saling berinteraksi / bekerja sama membentuk suatu sistem kerja. Komputer berfungsi. Beberapa komponen komputer yaitu :

1. BAB III 2. LANDASAN TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. komunikasi, media informasi dan edukasi. Internet dengan aplikasinya

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Berkaca dari pesatnya laju perkembangan teknologi. modern, sistem penjadwalan guru di sebuah sekolah akan lebih

Bahasa Pemrograman Untuk Pembuatan Web

PERANCANGAN WEBSITE CHELSEA INDONESIA SUPPORTERS CLUB REGIONAL MEDAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR IMAM ANUGRAH

Dasar-dasar PHP. Donny Reza, S.Kom. Program Studi Akuntansi Universitas Komputer Indonesia 2013

BAB 2 LANDASAN TEORI. Sitem adalah kumpulan dari elemen-elemen yang berinteraksi untuk mencapai tujuan. keluaran. Berikut gambaran umum sebuah sistem.

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI. suatu maksud tertentu adalah bagian dari suatu sistem, yang mana sistem

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. Codelgnite (CI) aplikasi sumber terbuka yang berupa framework PHP

Rekayasa Sistem Web. Teguh Wahyono. Fakultas Teknologi Informasi Semester Antara Tahun 2012/2013

BAB I PENDAHULUAN. Kegiatan penjualan pada butik Be Collection merupakan kegiatan pokok

BAB 1 PENDAHULUAN. Teknologi informasi pada saat ini telah berkembang sangat pesat sehingga

1. Pendahuluan 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1.Latar Belakang. Berbagai macam cara yang dilakukan seorang programmer untuk memperoleh suatu

BAB III LANDASAN TEORI. ketertiban masyarakat, menegakkan hukum serta memberikan

: ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. berbasis web dengan gambaran umum rancangannya.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dan perangkat keras yang akan mendukung jalannya aplikasi. Perangkat lunak dan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

DATABASE SERVER WEB SERVER SUBDOMAIN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB III LANDASAN TEORI. kinerja dan memotivasi kinerja individu di waktu berikutnya.

BAB 2 LANDASAN TEORI. 2.1 Sekilas Tentang Sistem Ujian Konevensional

BAB III LANDASAN TEORI. (customer complaints) adalah umpan balik (feedback) dari pelanggan yang. dapat dilakukan secara tertulis atau secara lisan.

BAB 2 LANDASAN TEORI. Kata komputer berasal dari Bahasa inggris yaitu to compute yang artinya menghitung. Bila

BAB IV HASIL PRAKTEK KERJA DAN ANALISIS

Aplikasiweb. Pengantar Aplikasi Web

BAB 2 LANDASAN TEORI. tujuan tertentu. Sistem mempunyai karakteristik atau sifat-sifat tertentu, yaitu:

BAB 1 PENDAHULUAN. aplikasi(application program misalnya Microsoft Office), sistem operasi (operating

Modul 5 AJAX TUJUAN PRAKTIKUM : PERLENGKAPAN PRAKTIKUM LANDASAN TEORI. Latar Belakang Munculnya Ajax. Definisi Ajax.

TEKNOLOGI APLIKASI WEB BERBASIS SERVER

BAB III LANDASAN TEORI. ini memiliki pijakan pustaka yang dapat dipertanggungjawabkan.

BAB III LANDASAN TEORI

1. Bab 2 Arsitektur Produk

BAB III LANDASAN TEORI. sistem, pengertian sistem informasi, sumber dari sistem informasi, dan metodemetode. lainnya yang dipakai dalam pembahasan.

MODUL 4 PHP PART 1 (PENGENALAN PHP + VARIABEL)

DESAIN WEB STATIS DAN HTML. Dahlan Abdullah Website :

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Sistem informasi merupakan suatu sistem yang menerima masukan data dan

Komputer Perkantoran. Internet. Salhazan Nasution, S.Kom

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI. penggunanya di jaman sekarang. Namun, sebagian besar belum mengenal sejarah dan

BAB 2 LANDASAN TEORI

PERTEMUAN KE 1 PENGENALAN DASAR PHP

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

APLIKASI REGISTRASI ONLINE PADA WEBSITE INTERAKTIF

BAB II ANALISIS DAN PERANCANGAN

Komputer Perkantoran. Salhazan Nasution, S.Kom

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB V IMPLEMENTASI DAN HASIL 5.1 IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN SANTRI BARU

BAB II LANDASAN TEORI. Calyton dan Petry (2012) berpendapat monitoring sebagai suatu proses

Materi Pembelajaran PEMROGRAMAN WEB

: MODUL 1 BASIC PHP

LOMBA KOMPETENSI SISWA SMK TINGKAT PROPINSI JAWA TIMUR Nganjuk, XX XX Oktober 2016

Transkripsi:

Teknologi Aplikasi Web Server Pemrograman Web Dinamis ; RPL XI-1 Guru Mapel : Hendri Winarto, S.T. Disampaikan pada peer teaching PLPG Tahap 4 Tahun 2016 Hotel Sahid Montana, Malang, 13 November 2016

Pemrograman Web Dinamis Peta Kedudukan Materi Teknologi Aplikasi Web Berbasis Server Pemrograman Dasar Web Dinamis Struktur Kontrol Fungsi Fungsi Standar Penanganan Input User Operasi File Penanganan Error Pemrograman Basisdata

Tujuan Pembelajaran Melalui observasi, peserta didik dapat menjelaskan cara kerja aplikasi web berbasis server dengan mengamalkan kerjasama dan demokratis dalam berfikir Melalui observasi dan diskusi, peserta didik dapat menunjukkan perangkat pengembangan aplikasi web berbasis server secara teliti dan bertanggungjawab Melalui diskusi dan presentasi, peserta didik dapat menunjukkan pemrograman Web Berbasis Teknologi server secara teliti dan bertanggungjawab

Web Statis vs Web Dinamis? Proses yang terjadi setiap ada request atas halaman tertentu, web server langsung mengirimkan dokumen tersebut (beserta file CSS eksternal dan images jika ada), tanpa melalui pemrosesan apapun

Web Statis vs Web Dinamis? Pada website dinamis, dokumen akan mengalami pemrosesan oleh scripting engine, mengambil data dari database jika perlu, dan merespon request dari pengakses sesuai parameter dan kode program yang ada.

Cara Kerja Aplikasi Web berbasis Server File-file script aplikasi web yang sudah disiapkan diunggah atau disalin ke direktori Document Root pada web server Client mengakses/me-request halaman web dinamis yang memuat aplikasi web, dilayani oleh Web Server Web server meminta kepada pemroses script (PHP/ASP) untuk mengeksekusi kode program di dalamnya, mengkoneksikan ke server basis data (jika perlu), lalu merender outputnya ke dalam bentuk halaman web statis Hasil render halaman web statis akan diteruskan kepada Web Server untuk digunakan sebagai respon atas request sebelumnya yang dilakukan oleh client Client menampilkan halaman web hasil render pada web browser Bahan pemikiran : Teknologi AJAX/PJAX membuat web dinamis memiliki alur yang berbeda dengan cara kerja di atas

Perangkat Pengembangan Aplikasi Web Berbasis Server Web Server, Script Processor, Database Server XAMPP, MAMP, Bitnami WAMP Stack Text Editor Sublime Text, Notepad++, Eclipse PHP, NetBeans PHP, PHPStorm Web Browser Google Chrome, Mozilla Firefox, Opera, dsb. Web Authoring Tools (WYSIWYG Editor) Adobe Dreamweaver, NVU, Microsoft Expression Web FTP Client (opsional) Filezilla Client

Pangsa Pasar Aplikasi Web Server Sumber: Netcraft Survey; August and September 2016

Bahasa Pemrograman Web Dinamis di Sisi Server Salah satu bahasa pemrograman di sisi server yang paling populer adalah PHP, singkatan rekursif dari PHP Hypertext Preprocessor PHP masih merupakan bahasa pemrograman web di sisi server yang paling populer saat ini, dengan pangsa pasar sebesar 82.3% (Sumber: W3Techs.com, 13 November 2016) Bahan pemikiran : Lakukan observasi dan eksplorasi mengenai bahasa pemrograman PHP dan bahasa pemrograman lain yang termasuk bahasa pemrograman di sisi server (server-side scripting)

Syntax Pemrograman PHP Script pemrograman PHP umumnya diketikkan pada file teks berekstensi.php Sebuah file PHP dapat berisi kode PHP saja, kode HTML saja, ataupun kombinasi kode HTML dan kode PHP, dengan ketentuan bahwa : Kode PHP diawali dengan <?php Dan diakhiri dengan?> dan dapat disisipkan pada semua bagian tag HTML, baik di antara tag, di dalam tag, maupun di dalam atribut HTML. Kode HTML dapat dioutputkan dari dalam tag PHP Contoh :

Soal Latihan : 1. Jelaskan secara singkat perbedaan mendasar antara web statis dengan aplikasi web berbasis server! 2. Jelaskan secara umum mengenai cara kerja aplikasi web berbasis server! 3. Sebutkan perangkat-perangkat pengembangan aplikasi web berbasis server, jika pengembang menggunakan sistem operasi Windows, berikan penjelasan secukupnya! 4. Buatlah contoh program sederhana yang memanfaatkan script PHP, yang dapat dieksekusi sebagai halaman web dinamis di server!

Sumber Belajar http://www.w3schools.com/php/default.asp PHP Reference Manual MySQL Reference Manual