File System Hierarchy Standard (FHS)

dokumen-dokumen yang mirip
Sistem Operasi 11. Implentasi File system. Antonius Rachmat C, S.Kom, M.Cs

Susunan Directory di Linux

/(Root) menunjukkan hirarki tertinggi dari sistem ditektori Linux dimana direktori ini membawahi direktori lainya. Diantaranya :

Bagian VII. Penyimpanan Masal

TUGAS UAS SISTEM OPERASI

LAPORAN PENDAHULUAN PRAKTIKUM ADMIN DAN MANAJEMEN JARINGAN Host Based IDS

Perintah Dasar Linux. (Menggunakan Ubuntu) PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI

FHS. Filesystem Hierarchy Standard. Rahmat M. Samik-Ibrahim (rev )

Training Ubuntu Server STMIK Indonesia. Pemateri: Kurniadi.

MODUL LINUX. Minggu IV

Manajemen File pada Linux

MODUL 11 PENGENALAN LINUX

Konsep dan Atribut File System

MODUL SISTEM BERKAS. Satria Novari, M.kom. Oleh : Akademi Manajemen informatika dan Komputer. AKMI Baturaja

Recovery & Macam-macam Sistem berkas

Laporan Sistim Operasi Jaringan Kompetensi Teknik Komputer dan Jaringan

Lingkungan Sistem Operasi UNIX

LAPORAN PRATIKUM LINUX. Modul I. Sekilas Linux dan Instalasi

Praktikum I Pengenalan Sistem Operasi Linux

Bagian 4 File System FreeBSD

Sistem Administrasi Linux

Instalasi FreeBSD 6.0

Shell Programming. Sistem Operasi Linux

FlashBack Pertemuan (1)

NAMA : ADITO EFRI NIM : Prodi : SISTEM INFORMASI

LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM OPERASI

3. Untuk mendistribusikan software kepada user lainnya.

MODUL 2 INSTALLASI DAN PENGENALAN OS UBUNTU (LINUX)

Praktikum 2. Menelusuri Sistem File

Praktikum II. 2. Direktori Direktori adalah tempat menampung file dan juga sub-direktori.

Zaid Romegar Mair

Unix/Linux Operating system

Perintah Dasar di Linux

LAPORAN RESMI PRAKTIKUM SISTEM OPERASI MODUL I SHELL INTERAKTIF DAN SKRIP

Modul Praktikum Sistem Operasi PERTEMUAN KE-V

Operating System. File System. Fak. Teknik Jurusan Teknik Informatika Universitas Pasundan. Dosen : Caca E. Supriana, S.Si

Bab.2.Dasar Teori. Bab 2. Dasar teori.

Panduan Installasi Fedora 16 (Verne)

Linux File System. Achmad Subhan KH Telecommunication Engineering Electronic Engineering Polytechnic Institute of Surabaya ITS

Serba-serbi Ubuntu Desktop. Oleh : Lian Aga Aditya (Maxilian Athlon) Blog :

Pilih Local CDROM karena proses instalasi a. Seting boot Priority yang pertama adalah CD/DVD Room pada BIOS

Praktikum 1. Perintah Dasar Sistem Operasi Linux

Praktikum 2. Operasi Linux. POKOK BAHASAN: Format Instruksi pada Sistem Operasi Linux Perintah-Perintah Dasar pda Sistem Operasi Linux

Praktikum 1. Perintah Dasar Sistem Operasi Linux. Format Instruksi pada Sistem Operasi Linux Perintah-Perintah Dasar pda Sistem Operasi Linux

LINUX DASAR Oleh : Zakky Muhammad

BAB II. Instalasi Linux

Gambar 1.1. Logo Linux

CARA MENGINSTALASI FreeBSD: SEBAGAI SARANA BELAJAR UNIX DI PC. Luthfi Kisbiono Arif Onno W. Purbo Computer Network Research Group ITB

Panduan Instalasi Linux RedHat 9

DEBIAN LINUX I. Instalasi Debian Linux

Pengantar Open Source dan Aplikasi Instalasi Linux dan Troubleshooting Dasar. Rusmanto at gmail.com Rusmanto at nurulfikri.ac.id

Praktikum 12. Manajemen Aplikasi POKOK BAHASAN: TUJUAN BELAJAR: DASAR TEORI: 1 MANAJEMEN PAKET SOFTWARE

DISTRIBUTED FILE SYSTEMS

CentOS Linux Installation for Dummies

BAB II LANDASAN TEORI

LAPORAN RESMI PRAKTIKUM KEAMANAN DATA Host Based IDS

7 ADMINISTRASI DASAR LINUX

Perintah Perintah Dasar Pada Sistem Operasi Linux

Sistem File. Praktikum 5 A. T U J U A N

LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM OPERASI

Keamanan Web Server ARSITEKTUR KEAMANAN DAN SISTEM ADMINISTRATOR

Sistem File. Praktikum 3 A. T U J U A N

Tutorial Instalasi SUSE LINUX ENTERPRISE SERVER 11

Praktikum 9 POKOK BAHASAN: TUJUAN BELAJAR: DASAR TEORI: 1 FILE PERANGKAT KERAS. Manajemen Perangkat Keras

MODUL PELATIHAN INSTALASI DEBIAN LINUX

BAB 4 SISTEM FILE GNU/LINUX

Virtual PC. Zaid Romegar Mair, S.T., M.Cs

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN. Analisis sistem dapat didefinisikan sebagai penguraian dari suatu sistem

SISTEM OPERASI U N I X SEJARAH UNIX STRUKTUR UNIX K O M P U T E R K E R N E L S H E L L UTILITAS U S E R APLIKASI

U N I X. Definisi sistem unix yaitu : Suatu sistem operasi yang variasinya berjalan pada berbagai tipe komputer yang berbeda.

Sejarah Linux berawal dari inisiatif seorang mahasiswa dari Finlandia bernama Linus Torvalds.

POSTEST SISTEM OPERASI. Disusun Oleh : : Nurul Annisa Putri. Nim : Jurusan/ Kelas : Teknik Informatika/ 4 (Empat) B

DISTRIBUTED FILE SYSTEM. Sistem terdistribusi week 11

Instalasi IGOS Nusantara

MODUL 1 INSTALASI PAKET JAVA DAN PROGRAM SEDERHANA

Praktikum Sistem Operasi 2.Perintah dasar Linux & Repositori

Ghandie Kurnia Widi Lisensi Dokumen:

E-Book Basic Tutorial+

I. DASAR TEORI. Perintah Dasar Linux

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB 12 KOMPILASI KERNEL

BAB III INSTALASI VMWARE

5. Jika beres, botting lewat flashdisk dan anda akan masuk pada tampilan awal Free NAS.

PEMROGRAMAN DAN METODE NUMERIK Semester 2/ 2 sks/ MFF 1024

Kernel. Sistem Operasi. STMIK Indonesia Padang Yayasan Amal Bakti Mukmin LINATI IFFAH ( )

Sekilas File System di Linux

5. Keamanan File dan Sistem File

Slackware my linux system choice

Implementasi Sistem Berkas Kelompok Gita Lystia Rahmawati

Praktikum 3 Perintah DasarSistem Operasi Linux

FILE SERVICE DI DALAM SISTEM INFORMASI TERDISTRIBUSI

Instalasi FreeBSD 8 (berlaku juga untuk release sebelumnya)

II. TINJAUAN PUSTAKA. secara teratur dan saling berkaitan sehingga membentuk suatu totalitas.

LAMPIRAN C INSTALASI PERANGKAT LUNAK

Sistem File dan Struktur Direktori

WYI CREATED BY WINA YUSNAENI

Modul 5 Menginstal Linux Mandrake 9.2. I. Tujuan Praktikan dapat menginstal sistem operasi Linux Mandrake 9.2

Departemen Pendidikan Nasional. Ditjen Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah. Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Pertama

BAB 2 PROSES BOOTING

Jurusan : TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN SMK NASIONAL MALANG JOB SHEET ADMINISTRASI SERVER. Revisi : 00

Transkripsi:

File System Hierarchy Standard (FHS) Presentasi Materi Kuliah Sistem Operasi Kelompok 56.5 Hidayat Febiansyah (1203000528) M. Nizar Kharis (1203000676) Kritik dan saran dikirim ke : mnizarkharis@yahoo.com 1

Apa dan untuk apa FHS? File System Hierarchy Standard (FHS) => standar yang berisi sekumpulan requirement dan guideline untuk penempatan bekas dan direktori pada Sistem Operasi. Pada slide ini digunakan FHS pada UNIX-like OS. FHS memudahkan perangkat lunak dan pengguna untuk mengetahui lokasi berkas dan direktori yang terinstal pada komputer. 2

Sistem Berkas Shareable vs Unshareable Shareable: berkas disimpan di satu komputer, tetapi masih dapat digunakan oleh komputer lainnya. Unshareable: berkas tidak dapat digunakan bersama-sama antar komputer. Static vs Variable Static: meliputi berkas binary, library, documentation, dan berkas-berkas yang tidak bisa diubah tanpa intevensi administrator sistem. Variable: semua berkas yang bukan merupakan static. 3

Sistem Berkas (cont.) Static Variable Shareable /usr /opt /var/mail /var/spool/news Unshareable /etc /boot /var/run /var/lock Sumber : http://www.pathname.com/fhs/pub/fhs-2.3.html 4

Root File System Fungsi Root File System harus dapat menangani masalah boot, restore, recover, dan repair suatu sistem. Boot: partisi root harus bisa untuk mount ke sistem berkas lain. Restore: utiliti yang diperlukan untuk restore dari backup sistem harus ada pada root. Recovery & repair: utiliti yang diperlukan untuk mendiagnosa dan memulihkan sistem yang rusak harus ada pada root. 5

Struktur Direktori / direktori root. Direktori root berisi direktori-direktori: bin perintah biner esensial boot berkas-berkas statik dari boot loader dev berkas-berkas peranti etc konfigurasi sistem host-specific lib shared library esensial dan modul kernel media mount point untuk media removable mnt mount point untuk mounting sistem berkas secara temporer opt package software aplikasi add-on sbin biner sistem esensial srv data untuk servis yang disediakan oleh sistem tmp berkas temporer usr hirarki sekunder var data variabel 6

/bin Berisi perintah-perintah yang bisa digunakan oleh administrator sistem dan pengguna. Juga perintahperintah yang dipakai secara tidak langsung oleh script. Beberapa perintah dalam /bin: cat meng-concate file ke standard output chgrp mengubah kepemilikan file group date df su mencetak waktu sistem melaporkan penggunaan ruang disk mengubah user ID 7

/boot & /dev /boot Berisi semua yang diperlukan untuk proses boot kecuali berkas konfigurasi dan map installer. /boot menyimpan data yang digunakan sebelum kernel mulai mengeksekusi program user-mode. /dev Lokasi dari berkas-berkas peranti. MAKEDEV: membuat peranti secara manual. 8

/etc Berisi berkas-berkas konfigurasi dan direktori yang spesifik ke current system. Direktori-direktori di bawah /etc: opt konfigurasi untuk /opt X11 konfigurasi untuk sistem X Window sgml konfigurasi untuk SGML xml konfigurasi untuk XML 9

/home, /lib, & /lib<qual> /home (optional) Konsep standar sistem berkas yang site-specific. /lib Berisi shared library images yang diperlukan untuk boot sistem dan menjalankan perintah dalam sistem berkas root. /lib<qual> (optional) Alternatif dari shared library esensial. 10

/media, /mnt, & /opt /media Berisi subdirektori yang digunakan sebagai mount point untuk media removable seperti floppy disk, cdrom, dsb. /mnt Disediakan agar administrator sistem dapat me-mount sistem berkas yang diperlukan secara temporer. /opt Disediakan untuk instalasi paket software aplikasi add-on. Paket yang akan diinstalasi di /opt harus menemukan file statis dalam direktori /opt/<package> atau /opt/<provider>. 11

/root & /sbin /root (optional) Direktori home root dapat ditentukan sendiri oleh developer atau local preference, tetapi direktori /root inilah yang lokasi default yang direkomendasikan. /sbin Utility yang diperlukan untuk administrasi sistem (dan perintah-perintah root-only) disimpan di /sbin, /usr/sbin, dan /usr/local/sbin. /sbin berisi biner dasar untuk booting, restoring, recovering, dan repairing sistem, sebagai tambahan untuk biner di /bin. 12

/srv & /tmp /srv Berisi data site-specific yang disediakan oleh sistem. /tmp Direktori ini harus tersedia untuk programprogram yang membutuhkan berkas temporer. Program tidak boleh berasumsi bahwa berkas atau direktori dalam /tmp disediakan di antara invokasi program. 13

Hirarki /usr (1) Bagian utama yang kedua dari sistem berkas. Bersifat shareable dan read-only. User bisa mengakses data, program, dan library dalam /usr. Direktori atau link simbolik ke direktori di bawah ini diperlukan dalam /usr: bin /usr/bin merupakan direktori primer perintah-perintah executable pada sistem. 14

Hirarki /usr (2) include Semua berkas include untuk bahasa pemrograman C yang umum digunakan ditempatkan pada direktori /usr/include. lib /usr/lib meliputi berkas-berkas objek, library, dan biner internal yang tidak dibuat untuk dieksekusi secara langsung oleh user atau shell script. lib<qual> /usr/lib<qual> menunjukkan peran yang sama dengan /usr/lib, kecuali untuk /usr/lib<qual>/sendmail dan /usr/lib<qual>/x11 tidak diperlukan. 15

Hirarki /usr (3) local /usr/local digunakan administrator sistem ketika menginstal perangkat lunak secara lokal. sbin /usr/sbin berisi biner non esensial yang digunakan secara eksklusif oleh administrator sistem. share /usr/share digunakan untuk berkas data arsitektur independen yang read-only. 16

Hirarki /usr (4) X11R6 (optional) /usr/x11r6 disediakan untuk sistem X Window versi 11 Release 6 dan berkas-berkas yang terkait. games (optional) /usr/games berisi biner games dan educational. src (optional) Source code bisa ditempatkan pada subdirektori /usr/src, hanya untuk tujuan referensi. 17

Hirarki /var (1) /var berisi berkas data variabel, meliputi berkas dan direktori spool, data administratif dan logging, serta berkas transient dan temporer. Beberapa bagian /var tidak shareable, misalnya /var/log, var/lock, dan /var/run. Sedangkan yang shareable misalnya /var/mail, /var/cache/man, /var/cache/fonts, dan /var/spool/news. /var tidak boleh di-link ke /usr karena akan membuat pemisahan /usr dengan /var makin sulit, dan bisa membuat konflik penamaan. Sebaiknya, buat link /var ke /usr/var. 18

Hirarki /var (2) Direktori atau link simbolik ke direktori di bawah ini diperlukan dalam /var: cache /var/cache ditujukan untuk data cache dari aplikasi. lib /var/lib berisi informasi status suatu aplikasi atau sistem. Sebuah aplikasi (atau sekelompok aplikasi yang berhubungan) harus menggunakan subdirektori dari /var/lib untuk data-datanya. 19

Hirarki /var (3) lock Berkas lock harus disimpan dalam struktur direktori /var/lock. log /var/log berisi bermacam berkas log. opt Data variabel dari paket dalam /opt harus diinstal dalam /var/opt/<subdir>. 20

Hirarki /var (4) run /var/run berisi data informasi sistem yang mendeskripsikan sistem sejak di-boot. Berkas di bawah direktori ini harus dihapus pada awal proses boot. spool /var/spool berisi data yang sedang menunggu suatu proses. tmp /var/tmp disediakan untuk program yang membutuhkan berkas atau direktori temporer yang diletakkan dalam reboot sistem. 21

Hirarki /var (5) Direktori atau link simbolik ke direktori optional yang ada di /var: /var/account /var/crash /var/games /var/mail /var/yp memegang log accounting dari proses aktif mengatur crash dumps sistem tempat data variabel yang berhubungan dengan games di /usr berkas mailbox pengguna data variabel untuk Network Information System, dikenal sebagai Sun Yellow Pages (YP) 22