PERJUANGAN INTEGRASI DARI NEGARA RIS KE NKRI SKRIPSI

dokumen-dokumen yang mirip
PERJUANGAN DIPLOMASI MEMPERTAHANKAN NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA TAHUN SKRIPSI. Oleh MAYA AZMI SUNDARI NIM

HUBUNGAN INDONESIA BELANDA PASCA KONFERENSI MEJA BUNDAR (KMB) TAHUN

PERANG SAUDARA DI AMERIKA SERIKAT TAHUN SKRIPSI. Oleh: Siti Faizah NIM

PERANAN TNI-AD DALAM MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA TAHUN SKRIPSI

PERBANDINGAN SISTEM POLITIK PADA MASA DEMOKRASI LIBERAL DAN DEMOKRASI TERPIMPIN TAHUN

PEMIKIRAN DAN PERJUANGAN SOEKARNO TENTANG DEMOKRASI TAHUN

POLITIK EKSPANSI RAJA SULTAN AGUNG ( ) SKRIPSI. Oleh Andriana Nafelian NIM

PERANAN ADOLF HITLER DALAM PERJUANGAN POLITIK PARTAI NAZI DI JERMAN TAHUN Endah Yani Anggraeni NIM

PERJUANGAN RAKYAT INDONESIA MEMPERTAHANKAN BENTUK NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA TAHUN SKRIPSI

REKONSTRUKSI DI AMERIKA SERIKAT BAGIAN SELATAN TAHUN

EKSISTENSI KESENIAN TRADISIONAL TARI TOPENG GETAK KALIWUNGU DI KECAMATAN TEMPEH KABUPATEN LUMAJANG TAHUN SKRIPSI

PEMIKIRAN SUKARNO TENTANG PERSATUAN INDONESIA TAHUN SKRIPSI. Oleh : Hasan Basri NIM

PEMIKIRAN MAHATMA GANDHI TENTANG NILAI-NILAI KEMANUSIAAN SKRIPSI

KESESUAIAN BUKU TEKS SEJARAH SMA KELAS XI JURUSAN IPA DENGAN KURIKULUM BSNP SKRIPSI

Perjuangan Wong Agung Wilis Melawan VOC Belanda di Banyuwangi

SKRIPSI. Oleh : M. Sulton Zainuri NIM

PERANAN SUNAN AMPEL DALAM PENYEBARAN AGAMA ISLAM DI SURABAYA TAHUN SKRIPSI. Oleh. Vina Dwi Widyawati NIM

IMPLEMENTASI STRATEGI PEMBELAJARAN SEJARAH DI SMAN RAMBIPUJI KELAS X SEMESTER GENAP TAHUN AJARAN 2012/2013 SKRIPSI. Oleh

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD SEMESTER GENAP TAHUN AJARAN SKRIPSI

PERANAN PEMUDA DALAM PERGERAKAN NASIONAL INDONESIA TAHUN

DINAMIKA OTONOMI DAERAH DI INDONESIA TAHUN

PENGARUH PERHIMPUNAN INDONESIA TERHADAP PERGERAKAN NASIONAL DI INDONESIA TAHUN SKRIPSI. Oleh. Chita Putri Lustiahayu NIM

POLITIK LUAR NEGERI INDONESIA PADA MASA AWAL ORDE BARU

HUBUNGAN KEGIATAN GURU DI MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN ( MGMP ) DENGAN PROFESIONALISME GURU SEJARAH di SMA SE- LUMAJANG

POLITIK LUAR NEGERI INDONESIA BEBAS AKTIF TAHUN

* Djaelani K Pengembangan Materi Pendidikan Agama Islam. Jakarta : Grasindo Jaya. iii

MANFAAT MONUMEN KRESEK SEBAGAI SUMBER PEMBELAJARAN SEJARAH

PEMILIHAN DAN PEMANFAATAN BUKU TEKS MATA PELAJARAN SEJARAH DI SMA NEGERI 2 PROBOLINGGO

PERANAN SYEKH MAULANA MALIK IBRAHIM DALAM PENYEBARAN AGAMA ISLAM DI GRESIK TAHUN SKRIPSI

PEMERINTAHAN KESHOGUNAN DI JEPANG TAHUN SKRIPSI. Oleh. Edy Supriyadi NIM

ANALISIS BUTIR SOAL UJIAN AKHIR SEKOLAH MATA PELAJARAN SEJARAH KELAS XII IPS SMAN AMBULU TAHUN AJARAN 2012/2013 SKRIPSI. Oleh

SEJARAH PERKEMBANGAN PONDOK PESANTREN ZAINUL HASAN GENGGONG KRAKSAAN PROBOLINGGO TAHUN

SITUS TANAH WULAN DI KECAMATAN MAESAN KABUPATEN BONDOWOSO: HISTORISITAS DAN PEMANFAATANNYA SEBAGAI SUMBER PEMBELAJARAN SEJARAH SKRIPSI.

PEMANFAATAN SITUS CANDI JABUNG SEBAGAI OBJEK WISATA SEJARAH DI KABUPATEN PROBOLINGGO TAHUN SKRIPSI. Oleh

DINAMIKA PARTAI PERSATUAN PEMBANGUNAN PADA ERA ORDE BARU SKRIPSI. Oleh. Tian Fitriara Huda NIM

PENDUDUKAN JEPANG DI LUMAJANG TAHUN

IMPLEMENTASI PANCASILA PADA MASA ORDE BARU SKRIPSI

IMPLEMENTASI NILAI KARAKTER TOKOH WERKUDARA DALAM PEMBELAJARAN SEJARAH SKRIPSI. Oleh Mohammad Ikram Nugraha NIM

PERANAN SRI SULTAN HAMENGKU BUWANA IX DALAM PERISTIWA SERANGAN UMUM 1 MARET 1949 DI YOGYAKARTA

PERANAN WALISONGO DALAM PENYEBARAN AGAMA ISLAM DI JAWA PADA ABAD XV-XVI MENURUT HISTORIOGRAFI TRADISIONAL SKRIPSI. Oleh

PERBEDAAN PEMIKIRAN SUTAN SJAHRIR DAN TAN MALAKA TENTANG PERJUANGAN MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA SKRIPSI. Oleh

DAMPAK OBYEK WISATA ARUNG JERAM TERHADAP KONDISI SOSIAL EKONOMI MASYARAKAT DESA CONDONG KECAMATAN GADING KABUPATEN PROBOLINGGO TAHUN

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR MATERI CANDI JAGO PENINGGALAN KERAJAAN SINGHASARI PADA MATA PELAJARAN SEJARAH KELAS X MENGGUNAKAN MODEL THIAGARAJAN SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh: Ika Hafidiana Prayugi NIM

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF THE POWER OF TWO

SKRIPSI. Oleh Liza Laras Ayuningtyas NIM

MUSEUM SANGIRAN: HISTORISITAS DAN RELEVANSINYA SEBAGAI SUMBER PEMBELAJARAN SEJARAH SKRIPSI. Oleh SIGIT DWIYANTORO NIM

DENGAN MEDIA GAMBAR DI SDN TAMANAN 03 BONDOWOSO TAHUN PELAJARAN

FORMAT POLITIK ORDE BARU DAN KEBIJAKAN FUSI PARTAI POLITIK TAHUN 1973 SKRIPSI. Oleh: M. Iqbal Ibrahim Hamdani NIM

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN BRAINSTORMING

SKRIPSI. Oleh. Diana Safitri NIM

SEJARAH DAN PENILAIAN KRITIS MARHAENISME TERHADAP KAPITALISME DI INDONESIA SKRIPSI. Oleh: Rahmat Churniawan NIM

GAYA KEPEMIMPINAN MOHAMMAD HATTA TAHUN SKRIPSI. Oleh. Alfandaru Gandar Permana NIM

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS SEJARAH LOKAL MENAMPILKAN EKSISTENSI BENTENG PORTUGIS SITUBONDO PADA MATA PELAJARAN SEJARAH KELAS XI IPS

PERAN SUTAN SJAHRIR DALAM POLITIK INDONESIA TAHUN SKRIPSI. Oleh: Onny Asyanto NIM

KONSEPSI DAN IMPLEMENTASI SISHANKAMRATA SEBAGAI SISTEM PERTAHANAN NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA TAHUN SKRIPSI.

PENERAPAN METODE SOSIODRAMA

KESALAHAN PENULISAN AFIKS DALAM PARAGRAF KARYA SISWA KELAS VII SMPN 3 SITUBONDO SKRIPSI. Oleh : Nuarisky Dwi Hariyanti

SKRIPSI. Oleh FADHILAH SARTIKA NIM

INTERFERENSI LEKSIKAL BAHASA ARAB KE DALAM BAHASA INDONESIA PADA MAJALAH MIMBAR SKRIPSI. Oleh Ahmad Syaifuddin Zuhri NIM

JARGON PADA SPANDUK POLITIK PARA CALON BUPATI KABUPATEN JEMBER SKRIPSI. Oleh : Aenor Rofek NIM

SKRIPSI. Oleh : Yovanti Armella Putri

PENGARUH PERTEMPURAN DI BOGOWONTO (1751) TERHADAP SUSUHUNAN KABANARAN DI BIDANG POLITIK SKRIPSI OLEH : YUDHA WIDI WIJALUHUNG NIM.

PEMBANGUNAN TRANSPORTASI KERETA API JEMBER-PANARUKAN TAHUN SKRIPSI. Oleh. Jakfar Sidiq NIM

PENERAPAN METODE ACROSTIC UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGONVERSI TEKS ANEKDOT KE DALAM TEKS PUISI SISWA KELAS X IPS 2 SMA NEGERI 2 JEMBER SKRIPSI

Oleh: BETHA DIAN PERMANA NIM

Oleh Sri Imawatin NIM

MODEL INVESTIGASI KELOMPOK DENGAN CATATAN TERBIMBING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR DAN KETUNTASAN HASIL BELAJAR FISIKA SISWA KELAS X

MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA KELAS X-4 SMAN 1 TANGGUL JEMBER DALAM MENGAPRESIASI CERITA PENDEK DENGAN TEKNIK TEATER PIKIRAN

SKRIPSI. Oleh Veny Rosita Febriratna NIM

PEMIKIRAN MOHAMMAD HATTA DALAM PEMBANGUNAN SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA TAHUN SKRIPSI. Oleh Sigit Yuliawan NIM

SKRIPSI. Oleh: DEVI HAYUNINGATI

PENGEMBANGAN MEDIA INTERAKTIF FISIKA PADA POKOK BAHASAN GERAK LURUS DI SMP SKRIPSI. Oleh. Novi Nir Liutamimah NIM

ANALISIS MATERI PELAJARAN BAHASA INDONESIA DALAM BUKU SEKOLAH ELEKTRONIK (BSE) SMA KELAS XI SKRIPSI. Oleh. Inno Cahyaning Tyas NIM

SKRIPSI. Oleh. Meka Mivtakhul Jannah NIM

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS POKOK BAHASAN SEMANGAT KEPAHLAWANAN DAN CINTA TANAH AIR UNTUK MEDIA PUZZLE

Oleh. Yuliana Sandra Dewi NIM

PENERAPAN DEEP DIALOGUE/ CRITICAL THINKING

KEPEMIMPINAN SULTAN HAMENGKU BUWONO IX DALAM MENGHADAPI KOLONIALISME DI WILAYAH YOGYAKARTA TAHUN SKRIPSI. Oleh

PENGEMBANGAN MODUL ELEKTRONIK FISIKA SEBAGAI MEDIA INSTRUKSIONAL POKOK BAHASAN HUKUM NEWTON PADA PEMBELAJARAN FISIKA DI SMA SKRIPSI.

PERAN BALAI PELESTARIAN CAGAR BUDAYA (BPCB) KOORDINATOR WILAYAH JEMBER DALAM PELESTARIAN CAGAR BUDAYA DI KABUPATEN JEMBER

PENGARUH PEMBERIAN PENGUATAN TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS XI DI SMA NEGERI 1 PAKUSARI TAHUN AJARAN 2012/2013 SKRIPSI

PERJUANGAN RAKYAT MADURA DALAM MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN RI DI MADURA TAHUN SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh Rani Dwi Hartanti NIM

PENGARUH PAPARAN MEDAN MAGNET EXTREMELY LOW FREQUENCY (ELF),, TERHADAP MASSA JENIS OTAK PADA TIKUS PUTIH SKRIPSI. Oleh

PERANAN PELATIH TERHADAP PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DALAM PELATIHAN PROSESING DI UNIT PELAKSANA TEKNIS PELATIHAN KERJA KABUPATEN JEMBER TAHUN

WACANA ARGUMENTASI DALAM RUBRIK OPINI PADA SURAT KABAR HARIAN JAWA POS DAN PEMANFAATANNYA DALAM PEMBELAJARAN MEMBACA KRITIS DI SMA SKRIPSI

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN ROLE PLAYING

KEMAMPUAN MENULIS PARAGRAF ARGUMENTASI POLA SEBAB-AKIBAT SISWA KELAS XI IPS SMAN 5 JEMBER

PENGARUH PRESTASI BELAJAR KEWIRAUSAHAAN DAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA SISWA KELAS XII SMK NEGERI 2 LUMAJANG TAHUN 2012

ANALISIS TINGKAT KOGNITIF SOAL PILIHAN GANDA PADA BUKU TEKS EKONOMI UNTUK SISWA KELAS X SMA NEGERI 3 JEMBER SKRIPSI. Oleh :

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPS MATERI JENIS- JENIS SUMBER DAYA ALAM MELALUI MODEL LEARNING TOGETHER DENGAN MEDIA PUZZLE

ANALISIS PERUBAHAN STATUS SOSIAL TOKOH UTAMA PADA NOVEL PARA PRIYAYI KARYA UMAR KAYAM

Oleh FENI TRISTANTI NIM

PENERAPAN PEER TUTORING

ASTA TENGGI SEBAGAI OBJEK WISATA RELIGI DI KABUPATEN SUMENEP SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh Yuzlah Wahyu Witri Lestari

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR FISIKA BERUPA KOMIK PADA MATERI CAHAYA DI SMP SKRIPSI. Oleh: Ria Dita Nur Alfiana NIM

PEMANFAATAN SITUS SEPUTIH DI DESA SEPUTIH KECAMATAN MAYANG KABUPATEN JEMBER SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN SEJARAH SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh: Ike Wijayanti NIM

Transkripsi:

PERJUANGAN INTEGRASI DARI NEGARA RIS KE NKRI 1949-1950 SKRIPSI Oleh LIKNAWATI NIM. 090210302045 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN SEJARAH JURUSAN PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS JEMBER 2013

PERJUANGAN INTEGRASI DARI NEGARA RIS KE NKRI 1949-1950 SKRIPSI diajukan guna memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan Program Strata Satu (S1) pada Program Studi Pendidikan Sejarah dan untuk mencapai gelar sarjana pendidikan Oleh LIKNAWATI NIM. 090210302045 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN SEJARAH JURUSAN PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS JEMBER 2013

PERSEMBAHAN Dengan menyebut nama Allah SWT, skripsi ini saya persembahkan untuk: 1. Ayahanda Iskandar dan Ibunda tercinta Isnaini, yang senantiasa mengiringiku dalam menimba ilmu dengan curahan kasih sayang dan untaian doanya; 2. Adikku Moh.Khairul Iqbal yang selalu memberikan keceriaan dan semangat; 3. Guru-guruku sejak SD sampai SMA dan dosen-dosenku yang telah memberikan ilmu, membimbing dengan penuh kesabaran dan keikhlasan hati; 4. Almamater Program Studi Pendidikan Sejarah Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jember.

MOTTO Maka sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan. Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan. Maka apabila engkau telah selesai (dari sesuatu urusan), tetaplah bekerja keras (untuk urusan yang lain). Dan hanya kepada Tuhanmulah engkau berharap. (Q.S. Al-Insyirah, 94: 5-8)

PERNYATAAN Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Liknawati NIM : 090210302045 Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa karya ilmiah yang berjudul: Perjuangan Integrasi dari Negara RIS ke NKRI 1949-1950 adalah benar-benar hasil karya sendiri, kecuali jika dalam pengutipan substansi disebutkan sumbernya, dan belum pernah diajukan pada institusi manapun, serta bukan karya jiplakan. Saya bertanggung jawab atas keabsahan dan kebenaran isinya sesuai dengan sikap ilmiah yang harus dijunjung tinggi. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya, tanpa adanya tekanan dan paksaan dari pihak mana pun serta bersedia mendapat sanksi akademik jika ternyata di kemudian hari pernyataan ini tidak benar. Jember, September 2013 Yang menyatakan, Liknawati NIM. 090210302045

SKRIPSI PERJUANGAN INTEGRASI DARI NEGARA RIS KE NKRI 1949-1949 Oleh: Liknawati NIM. 090210302045 Dosen Pembimbing Dosen Pembimbing I : Drs. Sugiyanto, M. Hum Dosen Pembimbing II : Drs. Kayan Swastika, M.Si

PENGESAHAN Skripsi berjudul Perjuangan Integrasi dari Negara RIS ke NKRI 1949-1950 telah diuji dan disahkan oleh Program Studi Pendidikan Sejarah Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jember pada: hari : Jumat tanggal : 27 September 2013 tempat : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Ketua, Tim Penguji Sekretaris, Drs. Sugiyanto, M. Hum NIP. 19570220 198503 1 001 Anggota I, Drs. Kayan Swastika, M. Si NIP. 19670210 200212 1 002 Anggota II, Dr. Sumardi, M.Hum NIP. 19600518 198902 1 001 Dr. Nurul Umamah, M.Pd NIP. 19690204 199303 2 008 Mengesahkan Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jember Prof. Dr. Sunardi, M.Pd NIP. 19540501 198303 1 005

RINGKASAN Perjuangan Integrasi dari Negara RIS ke NKRI 1949-1950; Liknawati, 090210302045; 2013: xiii, 90 halaman, Program Studi Pendidikan Sejarah Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jember. Konferensi Meja Bundar menghasilkan sebuah keputusan bahwa Indonesia dibentuk menjadi negara federal dengan nama Republik Indonesia Serikat (RIS). Keputusan KMB ini diterima oleh bangsa Indonesia sebagai tangga untuk meningkat kepada pembulatan cita- cita rakyat yaitu mewujudkan NKRI. Semenjak penyerahan kedaulatan pada tanggal 27 Desember 1949 mulai gugur satu persatu negara-negara bagian RIS dan memilih bergabung dengan RI. Hal inilah yang secara empirik penting dan menarik untuk dikaji. Sedangkan secara teoritis, penelitian ini fokus membahas tentang perjuangan Bangsa Indonesia untuk mewujudkan negara kesatuan, dan pembahasan mengenai perjuangan integrasi dari negara RIS ke NKRI belum banyak disinggung dalam pembelajaran di sekolah. Rumusan masalah yang akan diajukan dalam penelitian ini adalah: (1) mengapa negara- negara bagian Republik Indonesia Serikat (RIS) meleburkan diri kedalam negara Republik Indonesia (RI)?; (2) bagaimana proses integrasi dari Republik Indonesia Serikat (RIS) menuju negara kesatuan Republik Indonesia (NKRI)?. Sedangkan tujuan penelitian antara lain: (1) untuk mengkaji latar belakang negara- negara bagian Republik Indonesia Serikat (RIS) meleburkan diri kedalam negara Republik Indonesia (RI); (2) untuk mengkaji proses integrasi dari Republik Indonesia Serikat (RIS) menuju negara kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Manfaat dari penelitian ini antara lain: 1) bagi peneliti, dapat menambah wawasan untuk bekal dalam menjalankan profesinya sebagai seorang guru; 2) bagi pembaca, penelitian ini diharapkan dapat menambah pengetahuan mengenai SNI pada masa perjuangan mempertahankan NKRI; 3) bagi pemerhati ilmu pengetahuan, dapat dijadikan pelengkap bagi penelitian yang lebih luas dan mendalam dalam rangka menambah atau memperdalam khasanah penulisan

mengenai perjuangan dari negara RIS ke NKRI; 4) bagi almamater, penelitian ini diharapkan dapat memberikan sumbangan pengetahuan bagi almamater sebagai wujud dari pelaksanaan Tri Darma Perguruan Tinggi, yaitu darma penelitian. Metode Penelitian menggunakan metode sejarah dengan pendekatan politik, yang dilakukan dengan empat tahapan, tahap pertama heuristik atau pengumpulan sumber, tahap kedua kritik yaitu penyeleksian dan pengujian sumber, tahap ketiga interpretasi yaitu penafsiran dari sumber- sumber yang didapat dan tahap terakhir adalah historiografi yaitu penyajian dalam bentuk tulisan. Kesimpulan dari penelitian ini adalah negara RIS yang terbentuk dari hasil KMB tidak berlangsung lama, hanya sekitar 7 bulan karena hasil KMB tidak sesuai dengan keinginan rakyat Indonesia. Hal itu dikarenakan Bangsa Indonesia tetap setia kepada cita- cita awal kemerdekaan yaitu semangat bersatu membentuk negara kesatuan. Saran kepada generasi muda yang merupakan generasi penerus bangsa untuk tetap berjuang mempertahankan keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) serta mengisi kemerdekaan dengan sebaik- baiknya.

PRAKATA Syukur Alhamdulillah atas berkah dan rahmat, serta hidayah Allah SWT sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini yang berjudul Perjuangan Integrasi dari Negara RIS ke NKRI 1949-1950. Skripsi ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat dalam menyelesaikan pendidikan Strata Satu (S1) pada Program Studi Pendidikan Sejarah Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jember. Penyusunan skripsi ini tidak lepas dari bantuan berbagai pihak, oleh karena itu penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Drs. Moh. Hasan, M.Sc, Ph.D, selaku Rektor Universitas Jember; 2. Prof. Dr. Sunardi, M.Pd, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jember; 3. Drs. Sumarjono, M. Si, selaku Ketua Jurusan Pendidikan IPS; 4. Dr. Nurul Umamah, M.Pd, selaku Ketua Program Studi Pendidikan Sejarah; 5. Drs. Sugiyanto, M.Hum, selaku Dosen Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan, nasehat dengan tulus ikhlas serta kesabaran dalam penulisan skripsi ini; 6. Drs. Kayan Swastika, M.Si, selaku Dosen Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, nasehat, semangat dengan tulus ikhlas serta kesabaran dalam penulisan skripsi ini; 7. Drs. Marjono, M.Hum, selaku Dosen Pembimbing Akademik yang selalu membimbing dan memberikan arahan selama kuliah; 8. Bapak dan Ibu dosen yang telah memberikan bekal ilmu yang berharga selama menyelesaikan studi di Pendidikan Sejarah; 9. Tunanganku Mas Trisno, yang selalu memberikan dorongan dan semangat;

10. Sahabat dan semua teman-temanku yang telah memberikan semangat serta Agus Widiyono dan sahabatku Dwi Pudi Lestari yang telah membantuku selama berada di Malang; 11. Semua pihak yang telah membantu baik tenaga maupun pikiran selama penulisan skripsi ini yang tidak dapat disebutkan satu persatu. Besar harapan penulis bila segenap pembaca memberikan kritik dan saran yang bersifat membangun demi kesempurnaan penulisan selanjutnya. Penulis berharap, semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak. Amin. Jember, September 2013 Penulis

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL i HALAMAN PERSEMBAHAN ii HALAMAN MOTTO iii HALAMAN PERNYATAAN iv HALAMAN PEMBIMBING SKRIPSI v HALAMAN PENGESAHAN vi HALAMAN RINGKASAN vii PRAKATA ix DAFTAR ISI xi DAFTAR LAMPIRAN xiii BAB 1. PENDAHULUAN 1 1.1 Latar Belakang 1 1.2 Penegasan Pengertian Judul 5 1.3 Ruang Lingkup Penelitian 5 1.4 Rumusan Masalah 6 1.5 Tujuan dan Manfaat 1.5.1 Tujuan 6 1.5.2 Manfaat 7 BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA 8 BAB 3. METODE PENELITIAN 18 BAB 4. LATAR BELAKANG NEGARA- NEGARA BAGIAN REPUBLIK INDONESIA SERIKAT (RIS)MELEBURKAN DIRI KE DALAM REPUBLIK INDONESIA (RI) 22 4.1 Politik 23 4.2 Ekonomi 26 4.3 Romantisme Historis 27 4.4 Keamanan 33

4.5 Geografis, Sosial, dan Budaya 34 BAB 5. PROSES INTEGRASI DARI NEGARA RIS MENUJU NKRI TAHUN 1949-1950 38 5.1 Gerakan Pembubaran Negara Negara Bagian RIS kedalam RI 38 5.1.1 Negara Pasundan 38 5.1.2 Negara Jawa Tengah 40 5.1.3 Negara Jawa Timur 40 5.1.4 Negara Madura 43 5.1.5 Daerah Otonom 50 5.1.6 Negara Sumatera Selatan 52 5.2 Peleburan Republik Indonesia Serikat (RIS) Menjadi Negara Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) Tahun 1950 52 5.2.1 Tuntutan Pembubaran NIT 52 5.2.2 Tuntutan Pembubaran NST 58 5.2.3 Perundingan Menuju Negara Kesatuan 63 BAB 6. PENUTUP 67 6.1 Kesimpulan 67 6.2 Saran 68 DAFTAR PUSTAKA 70 LAMPIRAN 74

DAFTAR LAMPIRAN A. MATRIK PENELITIAN 74 B. PROKLAMASI RAKYAT DI POLONGBANGKENG 75 C. PROKLAMASI DI MAKASAR 76 D. BAGAN PROSES INTEGRASI DARI RIS KE NKRI 77 E. PIAGAM PERSETUJUAN PEMERINTAH RIS DAN RI 78 F. PERNYATAAN BERSAMA PEMERINTAH RIS DAN RI 81 G. KONSTITUSI REPUBLIK INDONESIA SERIKAT 83 H. SUSUNAN DEWAN FEDERAL BA- BI- RI 84 I. DEWAN DAYAK BESAR DAN KALIMANTAN TENGGARA SERTA FEDERASI KALIMANTAN TIMUR 89