Dari hasil penelitian yang telah dilakukan di Rumah Sakit Makna, Ciledug; maka dapat disimpulkan :

dokumen-dokumen yang mirip
PERENCANAAN ULANG INSTALASI PENGOLAHAN AIR LIMBAH (IPAL) PG TOELANGAN, TULANGAN-SIDOARJO

PEMANFAATAN AERASI UNTUK MENGURANGI KADAR COD DAN FOSFAT DALAM AIR LIMBAH CAR WASH

DEGRADASI BAHAN ORGANIK LIMBAH CAIR INDUSTRI PERMEN DENGAN VARIASI WAKTU TINGGAL

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

ANALISA KINERJA HORISONTAL BIO-BALL FILTER UNTUK PENGOLAHAN GREY WATER (LIMBAH DOMESTIK)

IMPROVING THE QUALITY OF RIVER WATER BY USING BIOFILTER MEDIATED PROBIOTIC BEVERAGE BOTTLES CASE STUDY WATER RIVER OF SURABAYA (SETREN RIVER JAGIR)

UJI KINERJA PENGOLAHAN LIMBAH CAIR INDUSTRI PARTIKEL BOARD SECARA AEROBIK

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. IV.1 Karakteristik Air Limbah

PENGOLAHAN LIMBAH CAIR INDUSTRI PERMEN

III.2.1 Karakteristik Air Limbah Rumah Sakit Makna Ciledug.

Ross C, Valentine G.E, Smith B, Pierce P, 2003, Recent Advances and Applications of Dissolved Air Flotation for Industrial Pretreatment,

Jurusan. Teknik Kimia Jawa Timur C.8-1. Abstrak. limbah industri. terlarut dalam tersuspensi dan. oxygen. COD dan BOD. biologi, (koagulasi/flokulasi).

PROSES PEMBENIHAN (SEEDING) DAN AKLIMATISASI PADA REAKTOR TIPE FIXED BED

Tembalang, Semarang

PENGARUH RASIO WAKTU PENGISIAN : REAKSI PADA REAKTOR BATCH DALAM KONDISI AEROB

BAB PENGOLAHAN AIR LIMBAH RUMAH SAKIT

BAB PENGOLAHAN AIR LIMBAH RUMAH MAKAN / RESTORAN

STUDI EFEKTIFITAS PENURUNAN KADAR BOD, COD DAN NH 3 PADA LIMBAH CAIR RUMAH SAKIT DENGAN ROTATING BIOLOGICAL CONTACTOR

APLIKASI ROTARY BIOLOGICAL CONTACTOR UNTUK MENURUNKAN POLUTAN LIMBAH CAIR DOMESTIK RUMAH SUSUN WONOREJO SURABAYA. Yayok Suryo P.

PENYISIHAN ORGANIK PADA REAKTOR AEROB

RANCANG BANGUN PAKET IPAL RUMAH SAKIT DENGAN PROSES BIOFILTER ANAEROB-AEROB, KAPASITAS M 3 PER HARI

PENGOLAHAN AIR LIMBAH RUMAH TANGGA SKALA INDIVIDUAL

PENCEMARAN PERAIRAN AKIBAT KADAR AMONIAK YANG TINGGI DARI LIMBAH CAIR INDUSTRI TEMPE

Suarni Saidi Abuzar, Rizki Pramono Jurusan Teknik Lingkungan Universitas Andalas ABSTRAK

DESAIN ALTERNATIF INSTALASI PENGOLAHAN AIR LIMBAH RUMAH SAKIT DENGAN PROSES AEROBIK, ANAEROBIK DAN KOMBINASI ANAEROBIK DAN AEROBIK DI KOTA SURABAYA

PENGOLAHAN AIR LIMBAH RUMAH SAKIT DENGAN PROSES BIOLOGIS BIAKAN MELEKAT MENGGUNAKAN MEDIA PALSTIK SARANG TAWON

Evaluasi Instalasi Pengolahan Air Limbah Hotel X di Surabaya

STUDI PENGOLAHAN AIR LIMBAH LAUNDRY DENGAN SARINGAN PASIR LAMBAT

Anis Artiyani Dosen Teknik Lingkungan FTSP ITN Malang ABSTRAKSI

Nurandani Hardyanti *), Sudarno *), Fikroh Amali *) Keywords : ammonia, THMs, biofilter, bioreactor, honey tube, ultrafiltration, hollow fiber

BAB I PENDAHULUAN. Dalam upaya meningkatkan derajat kesehatan masyarakat khususnya di kotakota

PENINGKATAN KUALITAS AIR BAKU PDAM DENGAN MEMODIFIKASI UNIT BAK PRASEDIMENTASI (STUDI KASUS: AIR BAKU PDAM NGAGEL I)

STUDI EVALUASI INSTALASI PENGOLAHAN AIR LIMBAH PADA RUMAH SAKIT UMUM JAYAPURA JURNAL TEKNIK PENGAIRAN KONSENTRASI KONSERVASI SUMBER DAYA AIR

PENURUNAN KADAR COD AIR LIMBAH INDUSTRI PERMEN DENGAN MENGGUNAKAN REAKTOR LUMPUR AKTIF

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. keadaan ke arah yang lebih baik. Kegiatan pembangunan biasanya selalu

DESAIN ALTERNATIF INSTALASI PENGOLAHAN AIR LIMBAH RUMAH SAKIT DENGAN PROSES AEROBIK, ANAEROBIK DAN KOMBINASI ANAEROBIK DAN AEROBIK DI KOTA SURABAYA

Veronica Susan Purba, Sri Sumiyati, S.T, M.Si, Ir. Irawan Wisnu Wardana, MS Program Studi Teknik Lingkungan Fakultas Teknik Universitas Diponegoro,

Perencanaan Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) Portable untuk Kegiatan Usaha Pencucian Mobil di Kota Surabaya

EFEKTIVITAS INSTALASI PENGOLAHAN AIR LIMBAH (IPAL) DOMESTIK SISTEM ROTATING BIOLOGICAL CONTACTOR (RBC) KELURAHAN SEBENGKOK KOTA TARAKAN

PENGOLAHAN AIR LIMBAH RUMAH MAKAN (RESTORAN) DENGAN UNIT AERASI, SEDIMENTASI DAN BIOSAND FILTER

REAKTOR TIPE FIXED BED DAN PENERAPANNYA PADA INDUSTRI TAHU

Perencanaan Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) di Rumah Susun Tanah Merah Surabaya

PENGOLAHAN AIR LIMBAH PENCUCIAN MOBIL DENGAN REAKTOR SARINGAN PASIR LAMBAT DAN KARBON AKTIF

PENGOLAHAN AIR LIMBAH INDUSTRI JAMU DENGAN SEQUENCING BATCH REACTOR

ANALISIS TEKNOLOGI PENGOLAHAN LIMBAH CAIR PADA INDUSTRI TEKSTIL (STUDI KASUS PT. ISKANDAR INDAH PRINTING TEXTILE SURAKARTA)

EVALUASI DIMENSI INSTALASI PENGOLAHAN AIR LIMBAH RUMAH SAKIT UMUM DAERAHDOKTER RUBINI MEMPAWAH

UJI KINERJA MEDIA BATU PADA BAK PRASEDIMENTASI

Uji Kinerja Media Batu Pada Bak Prasedimentasi

BAB V PENGOLAHAN LIMBAH INDUSTRI FARMASI DAN RUMAH SAKIT

PENGOLAHAN AIR LIMBAH TAHU MENGGUNAKAN BIOREAKTOR ANAEROB-AEROB BERMEDIA KARBON AKTIF DENGAN VARIASI WAKTU TUNGGAL

PENGOLAHAN LIMBAH CAIR INDUSTRI MINUMAN RINGAN

BAB I PENDAHULUAN. resiko toksikologi juga akan meningkat. terbentuk secara alami dilingkungan. Semua benda yang ada disekitar kita

PENURUNAN KADAR COD AIR LIMBAH INDUSTRI PERMEN DENGAN MENGGUNAKAN REAKTOR LUMPUR AKTIF. Titiresmi

Teori Koagulasi-Flokulasi

Irawan Wisnu Wardana, Junaidi, Rama Fadilah Soeroso dan Pradana Sahid Akbar

PROSES PEMBENIHAN DAN AKLIMATISASI MIKROORGANISME DARI LIMBAH PABRIK PERMEN UNTUK LUMPUR AKTIF

UNJUK KERJA PENGOLAHAN LIMBAH CAIR TAHU SECARA BIOLOGI

PERANCANGAN SISTEM PENGOLAHAN LIMBAH CAIR KAWASAN PASAR ANGGREK KOTA PONTIANAK Astari Dwi Putri (1), Isna Apriani 1), Winardi Yusuf (1) 1

MODUL 3 DASAR-DASAR BPAL

PENGOLAHAN LIMBAH CAIR INDUSTRI MINUMAN

ANALISIS KUALITAS KIMIA AIR LIMBAH RUMAH SAKIT DI RSUD DR. SAM RATULANGI TONDANO TAHUN

ADSORPSI ZAT WARNA DAN ZAT PADAT TERSUSPENSI DALAM LIMBAH CAIR BAIK

PENGANTAR PENGOLAHAN AIR LIMBAH (1) Prayatni Soewondo, Edwan Kardena dan Marisa Handajani Prodi Teknik Lingkungan, Institut Teknologi Bandung 2009

ANALISIS KUALITAS AIR WADUK RIO RIO DENGAN METODE INDEKS PENCEMARAN DAN TEKNOLOGI UNTUK MENGURANGI DAMPAK PENCEMARAN

PENELITIAN KUANTITAS DAN KUALITAS AIR LIMBAH PADA DUA PUSAT PERTOKOAN DI KOTA SURABAYA

BAB II AIR LIMBAH PT. UNITED TRACTORS Tbk

TINJAUAN TERHADAP PENGELOLAAN AIR LIMBAH DI RUMAH SAKIT KHUSUS GINJAL NY. RA. HABIBIE BANDUNG TAHUN 2014

UJI KEMAMPUAN SLOW SAND FILTER SEBAGAI UNIT PENGOLAH AIR OUTLET PRASEDIMENTASI PDAM NGAGEL I SURABAYA

PENGARUH WAKTU STABILISASI PADA SEQUENCING BATCH REACTOR AEROB TERHADAP PENURUNAN KARBON

Desain Alternatif Instalasi Pengolahan Air Limbah Pusat Pertokoan Dengan Proses Anaerobik, Aerobik Dan Kombinasi Aanaerobik Dan Aerobik

JURNAL ILMU LINGKUNGAN Volume 12 Issue 2: 66-71(2014) ISSN EVALUASI INSTALASI PENGOLAHAN AIR LIMBAH RUMAH SAKIT RK CHARITAS PALEMBANG

Perencanaan Instalasi Pengolahan Air Limbah Kegiatan Peternakan Sapi Perah dan Industri Tahu

1 Security Printing merupakan bidang industri percetakan yang berhubungan dengan pencetakan beberapa

Pengolahan Limbah Rumah Makan dengan Proses Biofilter Aerobik

JURNAL TEKNIK ITS Vol. 5, No. 2, (2016) ISSN: ( Print)

*) Dosen Program Studi Teknik Lingkungan FT Universitas Diponegoro

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN : TEKNOLOGI PENGOLAHAN AIR LIMBAH

RANCANG BANGUN INSTALASI PENGOLAHAN AIR LIMBAH RUMAH POTONG HEWAN (RPH) AYAM DENGAN PROSES BIOFILTER

JURNAL TEKNIK POMITS Vol. 2, No. 1, (2013) ISSN: ( Print) D-22

REMOVAL COD DAN TSS LIMBAH CAIR RUMAH POTONG AYAM MENGGUNAKAN SISTEM BIOFILTER ANAEROB

BAB VI PEMBAHASAN. 6.1 Ketaatan Terhadap Kewajiban Mengolahan Limbah Cair Rumah Sakit dengan IPAL

Perbandingan Desain Ipal Anaerobic Biofilter dengan Rotating Biological Contactor untuk Limbah Cair Tekstil di Surabaya

STUDI PENURUNAN KADAR COD DAN TSS PADA LIMBAH CAIR RUMAH MAKAN DENGAN TEKNOLOGI BIOFILM ANAEROB - AEROB MENGGUNAKAN MEDIA BIORING SUSUNAN RANDOM

Mukhlis dan Aidil Onasis Staf Pengajar Jurusan Kesehatan Lingkungan Politeknik Kesehatan Padang

ANALISIS KINERJA AERASI, BAK PENGENDAP, DAN BIOSAND FILTER SEBAGAI PEREDUKSI COD, NITRAT, FOSFAT DAN ZAT PADAT PADA BLACK WATER ARTIFISIAL

PENURUNAN KONSENTRASI COD DAN TSS PADA LIMBAH CAIR TAHU DENGAN TEKNOLOGI KOLAM (POND) - BIOFILM MENGGUNAKAN MEDIA BIOFILTER JARING IKAN DAN BIOBALL

Pemanfaatan Biomaterial Berbasis Selulosa (TKS dan Serbuk Gergaji) Sebagai Adsorben Untuk Penyisihan Ion Krom dan Tembaga Dalam Air

Key words: biofilter, bioball and clamshell

ANAEROB FIXED BED REAKTOR UNTUK MENURUNKAN COD, FOSFAT (PO4) DAN DETERJEN (LAS)

PENGEMBANGAN TEKNOLOGI TEPAT GUNA DALAM SISTEM PENGOLAHAN LIMBAH PENCELUPAN I Made Arsawan, I Putu Sastra Negara, I Gede Oka Pujihadi

Jurnal Sains dan Teknologi Lingkungan Volume 3, Nomor 2, Juni 2011, Halaman ISSN:

PENGOLAHAN AIR LIMBAH PABRIK TEMPE DENGAN BIOFILTER. Indah Nurhayati, Pungut AS, dan Sugito *)

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Masalah Air Limbah Rumah Sakit

BAB I PENDAHULUAN. Pesatnya pertumbuhan dan aktivitas masyarakat Bali di berbagai sektor

ANALISIS KUALITAS AIR SUNGAI KONAWEHA PROVINSI SULAWESI TENGGARA

EVALUASI INSTALASI PENGOLAHAN LINDI TEMPAT PEMBUANGAN AKHIR PUTRI CEMPO KOTA SURAKARTA

PROSES PENGOLAHAN AIR BUANGAN INDUSTRI TAPIOKA. Budi Santoso Fakultas Teknik Industri Universitas Gunadarma

I. PENDAHULUAN. Kata kunci : IPAL Pusat pertokoan, proses aerobik, proses anaerobik, kombinasi proses aerobik dan anaerobik

TUGAS MATA KULIAH PENGELOLAAN LIMBAH MANAJEMEN PENGELOLAAN LIMBAH CAIR RUMAH SAKIT STUDI KASUS: CUT MEUTIA DI KOTA LHOKSEUMAWE

Transkripsi:

84

V. KESIMPULAN DAN SARAN Dari hasil penelitian yang telah dilakukan di Rumah Sakit Makna, Ciledug; maka dapat disimpulkan : Hasil analisa karakteristik limbah cair Rumah Sakit Makna mempunyai nilai ph yang masih berada dalam kisaran ph optimum bagi bakteri, yaitu 7 + 2. Perbandingan antara BOD/COD adalah 0,688 termasuk dalam kategori limbah yang cukup biodegradable sehingga pengolahan secara biologi memberikan berbagai keuntungan dibandingkan secara kimia dan fisika. Pada air limbah Rumah Sakit Makna fluktuasi konsentrasi terjadi karena jenis kegiatan pemakaian air dan pengaruh jumlah debit yang terjadi. Debit rata-rata pemakaian air per hari adalah sebesar 9,165 m 3 /hari, dengan puncak pemakaian air terjadi pada pukul 09.00-10.00 pada saat kegiatan mencuci pakaian, sprei, dan peralatan pasien lainnya. Sistem pengolahan limbah rumah sakit dengan metode biofilter tercelup bermedia sarang tawon cukup tahan terhadap fluktuasi debit dan konsentrasi, terlihat dari tetap tingginya angka penyisihan rata-rata COD, BOD, TSS, ammonia, dan deterjen (antara 80 99 %) pada berbagai tingkat pembebanan konsentrasi dan debit. Dari perhitungan persentase penyisihan zat pencemar didapat angka penyisihan COD dan BOD 5 terbesar terjadi pada bak pengurai anaerob, yaitu masing-masing sebesar 58,81 % dan 63,66 %. Penyisihan TSS terbesar terjadi pada bak biofilter anoksik yaitu sebesar 66 %, penyisihan NH 3 terbesar terjadi pada bak biofilter aerob, dan penyisihan deterjen terbesar terjadi pada bak biofilter aerob. Kualitas efluen yang dihasilkan pada instalasi pengolahan air limbah Rumah Sakit Makna Ciledug ini berada dibawah standar baku mutu yang berlaku (Kep- 58/MENLH/12/1995) sehingga cukup baik dan aman terhadap lingkungan 85

Saran Unit ini sebaiknya dapat diterapkan untuk rumah sakit tipe kecil dan menengah dalam menanggulangi masalah pencemaran air limbah. Karena unit ini mudah dan murah operasinya serta cukup tahan terhadap fluktuasi debit dan konsentrasi, terlihat dari tetap tingginya angka penyisihan zat pencemar. Perlu dikaji lebih lanjut mengenai kemungkinan air hasil pengolahan dapat dimanfaatkan kembali seperti untuk keperluan menyiram tanaman dan jalan, fire safety, dan beberapa kebutuhan lainnya. 86

DAFTAR PUSTAKA Allaerts,G, dan Santika,S.S (1984), Metode Penelitian Air. Penerbit Usaha Nasional. Surabaya Anonim (1990), Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 1990, Daftar Kriteria Kualitas Air, Tanggal 5 Juni 1990. Anonim. (1995), Surat Keputusan Menteri Negara Lingkungan Hidup, Kep-51/MENKLH/10/1995. Baku Mutu Limbah Cair Bagi Kegiatan Rumah Sakit. Badan Pengendalian Dampak Lingkungan. Jakarta. Arvin, E dan Herremoes., Concepts and Models for Biofilm Reactor Performance, Water Science Technology, Vol.22, No.1/2, pp. 171-192, 1990. Benefield, Larry, D and Randal, Cliiford.W. (1990), Biological Proccesses Design For Wastewater Treatment. Prentice Hall, New York. Casey, T.J.(1997). Unit Treatment Process In Water and Wastewater Engineering. University College Dublin, Ireland : John wiley and Sons Ltd. Dojlido, jan R, and Best, Gerald A. (1993). Chemistry of Water and Wastewater Pollution. England. Ellis Horwood Limited. Droste, Ronald R. (1997). Theory and Practice of Water and Wastewater Treatment. John wiley and Sons Ltd.Toroto, Canada. Eackacai. (1997). Solid Waste Minimization, Case Study : Children s Hospital Bangkok. M.Eng. Thesis of Asian Institute Of Technology. Bangkok, Thailand. Fair, Gordon Maskew et.al., " Elements Of Water Supply And Waste Water Disposal, John Willey And Sons Inc., 1971. Grady, C.P.L and Lim, H.C.(1980). Biological Wastewater Treatment, Marcel Dekker Inc. New York. 87

Henze. (1983). Anaerobic Treatment of Wastewater in Fixed Bed Reactor. Water Science Technology, Vol.15, 1983. Horan, N.J.(1990). Biological Wastewater Treatment systems : Theory and Operation. University of Leeds, England. John Wiley & Sons Ltd. Metclaf And Eddy (1978). " Waste Water Engineering, Mc Graw Hill. Mosey, F.E. (1983) Water Science Technology, Vol.15, 1983. Water Science Technology, Vol.15, 1983. Reynolds, T.D. (1982). Unit Operations and Processes in Environmental Engineering. Boston : B/C Engineering Division. Rittman, B.E. and Mc. Carty P.L. (2001). Environmental Biotechnology Principles and Applications. Boston : Mc Graw Hill. Said,N.I. (2000). Pengolahan Air Limbah dengan Proses Biofilter Anaerob-Aerob. Jurnal Teknologi Lingkungan Vol.1 No.2. Jakarta. 88