ASPEK HUKUM DALAM BISNIS

dokumen-dokumen yang mirip
MANAJEMEN RISIKO LEGAL. Oleh: A.T Sitorus, SH., MH.

PERIKATAN YANG BERSUMBER DARI PERJANJIAN 10/9/2013 BISNIS SYARIAH/WP/TM 6 1

BUPATI LAMANDAU PROVINSI KALIMANTAN TENGAH

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA,

RAHMAD HENDRA FAKULTAS HUKUM UNRI

HUKUM JUAL BELI PERUSAHAAN - 2 PENGERTIAN JUAL BELI PERUSAHAAN

HUKUM PERJANJIAN & PERIKATAN HUBUNGAN BISNIS ANDRI HELMI M, SE., MM.

TEKNIK PENYUSUNAN KONTRAK

ASPEK HUKUM DALAM BISNIS

ASPEK HUKUM DALAM BISNIS

ASPEK HUKUM DALAM BISNIS

Oleh : Arie.Muhyiddin. SH., MH

BAB IV KEKUATAN HUKUM MEMORANDUM OF UNDERSTANDING DALAM PERJANJIAN BERDASARKAN BUKU III BURGERLIJKE WETBOEK

Aktivitas Perlindungan Saksi Dan Korban Dalam Lingkup Kerja Lpsk. Disusun Oleh: Kombes Pol (Purn). basuki Haryono, S.H., M.H.

PENGERTIAN PERIKATAN HUKUM PERIKATAN PADA UMUMNYA. Unsur-unsur Perikatan 3/15/2014. Pengertian perikatan tidak dapat ditemukan dalam Buku III BW.

BAHAN SOSIALISASI KEBIJAKAN ADMINDUK

MODUL 4 : TEKNIK DAN PENYUSUNAN Surat Perjanjian

JENIS-JENIS PERJANJIAN

MATERI PENYULUHAN HUKUM CARA MEMBUAT KONTRAK DI BAWAH TANGAN 1 Oleh: Ahdiana Yuni Lestari, S.H.,M.Hum 2

PROGRAM PENSIUN MANFAAT PASTI DANA PENSIUN BNI

c. Politik Hukum Materiil 2/28/2013 2:03 PM

AKUN suatu alat untuk mencatat transaksi transaksi keuangan yang bersangkutan dengan aset, kewajiban, modal, pendapatan & beban.

PERUSAHAAN MENURUT MAHKAMAH AGUNG (HOGE RAAD) : PERUSAHAAN ADALAH SESEORANG YG MEMPUNYAI PERUSAHAAN JIKA IA BERHUBUNGAN DGN KEUNTUNGAN KEUANGAN DAN

JUAL BELI PERJANJIAN TIMBAL-BALIK. Saat terjadinya Jual- Beli 4/7/2014. Perjanjian timbal balik: BarangygmenjadiobyekperjJ-B: Ps.

etika kebijakan publik Dra. Ayun Sriatmi, M.Kes

CUTI PNS BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA. ( PP Nomor 24 Tahun 1976 ) Direktorat Peraturan Perundang-undangan

BAB III KEABSAHAN AKTA HIBAH MENURUT HUKUM ISLAM DAN HUKUM POSITIF (Studi di Kantor Notaris dan PPAT Dina Ismawati, S.H.,MM)

BAB II KONTRAK DAN PENYELESAIANNYA

HUKUM TENTANG PERSEROAN TERBATAS. Dr. Budi S. Purnomo, SE., MM., MSi.

Vegitya Ramadhani Putri, SH, S.Ant, MA, LLM

PENGHAPUSAN BARANG MILIK NEGARA (BMN) DISUSUN SECARA GARIS BESAR

Azas Kebebasan Berkontrak & Perjanjian Baku

TUJUAN & TANGGUNG JAWAB AUDIT

Judul buku: Kebatalan dan pembatalan akta notaris. Pengarang: Dr. Habib Adjie, S.H., M.Hum. Editor: Aep Gunarsa

Berdasarkan PP Nomor 46 Tahun 2011 Tentang Penilaian Prestasi Kerja Pegawai Negeri Sipil. Rusman R. Manik swamandiri.wordpress.

PENERAPAN DISIPLIN PNS

Penyusunan Kontrak E. Rial N. 2014

Hukum Perjanjian menurut KUHPerdata(BW)

PEMODELAN SISTEM. Pemodelan & simulasi TM05

HUKUM ASURANSI. Lecture: Andri B Santosa

HUKUM BISNIS (Perusahaan) Oleh : Asnedi, SH, MH

Aspek Finansial. Program Studi Teknik Elektro Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Mercu Buana Yogyakarta

2. Nama : Umur : Pekerjaan : Alamat : Selanjutnya disebut PIHAK KEDUA atau yang MENERIMA HAK ATAS TANAH

1. Pengertian Tahapan, Prosedur dan Teknik Audit

Oleh: Prof. Dr. Y. SOGAR SIMAMORA, SH., M.Hum. (Guru Besar Fakultas Hukum Universitas Airlangga Surabaya)

MEDIASI. Peraturan Mahkamah Agung Nomor 1 Tahun 2016 tentang Prosedur Mediasi di Pengadilan

HUKUM ACARA PERDATA (HAPerd)

Organisasi dan Kode Etik Profesi

Pemutusan Hubungan Kerja -Merupakan bagian dari pengelolaan karir -Pengalaman suka-duka puncak karir, waktu untuk beristirahat; trauma karena perubaha

BAB III TINJAUAN TEORITIS. bantuan dari orang lain. Untuk itu diperlukan suatu perangkat hukum demi

Kontrak = perjanjian, kemudian dalam perkembangannya kontrak merupakan perjanjian tertulis (menurut prof. Subekti). Kontrak dalam bahasa Inggris

PERORANGAN DAN BADAN USAHA NON BADAN HUKUM

PERJANJIAN JUAL BELI

UPAH DAN JAMINAN SOSIAL

Perseroan membeli kembali saham yang beredar tetapi tidak bermaksud menghentikan saham tersebut. Pembelian kembali dilakukan karena berbagai tujuan,

BAB III PRAKTEK PENDAFTARAN TANAH PEMELIHARAAN DATA DENGAN MENGGUNAKAN SURAT KUASA JUAL

Vegitya Ramadhani Putri, SH, S.Ant, MA, LLM

STIE DEWANTARA Aspek Ketenagakerjaan Dalam Bisnis

KESEPAKATAN BERSAMA ANTARA KEMENTERIAN PERHUBUNGAN REPUBLIK INDONESIA DENGAN. PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO), Tbk TENTANG

HUKUM PERJANJIAN. atau. lebih. di antaranya : pembayaran. Naturalia

MANAJEMEN PELAYANAN PUBLIK

SOCIAL COMPARISON. TEORI PERBANDINGAN SOSIAL Festinger (1950, 1954): Proses saling mempengaruhi dan perilaku

(Izin Perkawinan dan Perceraian)

Department of Business Adminstration Brawijaya University

HARGA TRANSFER / TRANSFER PRICING

PERLINDUNGAN KONSUMEN. Business Law Semester Gasal 2014 Universitas Pembangunan Jaya

PENGADILAN PAJAK UU. NOMOR 14 TAHUN 2002

KONTRAK KERJA. Makalah. Igit Nurhidayat Oleh :

Peraturan Perundang-undangan lainnya yang terkait Peraturan Pelaksanaan (PP dst.)

PEMERIKSAAN PIUTANG. 1.Sifat dan contoh Piutang 2.Tujuan Pemeriksaan (Audit Objective) Piutang 3.Prosedur Pemeriksaan Piutang

HUKUM ACARA PERADILAN TATA USAHA NEGARA (PTUN)

Metode Penugasan. Sumijatun Maret 2008

PERATURAN BADAN AMIL ZAKAT NASIONAL REPUBLIK INDONESIA NOMOR 6 TAHUN 2018 TENTANG PEDOMAN PELAKSANAAN KERJA SAMA DI LINGKUNGAN PENGELOLA ZAKAT

6. HUKUM SURAT BERHARGA

CONTOH SURAT PERJANJIAN SEWA MENYEWA RUMAH

Subyek Hukum Dagang BADAN USAHA NON-BADAN HUKUM BADAN USAHA TIDAK BERBADAN HUKUM PERUSAHAAN DAGANG PERORANGAN 11/8/2014. Dlm Hk Dagang : Perusahaan

DESAIN INDUSTRI. Oleh Prof Dr Jamal Wiwoho,SH MHum. Desain Industri

PRODUK BERSAMA DAN PRODUK SAMPINGAN (Joint. dan By Product)

Prestasi & Wan Prestasi Dalam Hukum Kontrak

KPPU DAN TATA CARA PENANGANAN PERKARA PROF DR JAMAL WIWOHO, SH, MHUM

Notaris adalah Pejabat Umum yang berwenang untuk. kewenangan lainnya sebagaimana dimaksud dalam UU ini (Pasal 1 ayat 1)

SURAT PERJANJIAN SEWA MENYEWA KIOS

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BIOLOGI

PEDAGANG PERANTARA BUSINESS LAW. Dosen: Andri Budi Santosa.

SURAT PERJANJIAN SEWA RUMAH

Kelayakan Proyek dan Keputusan Investasi

DASAR HUKUM Pasal 86 ayat (1) s.d. (3) Undang-Undang No. 5 Ta T hun 2014 w jib mem e a m tuhi dis di ipli pl n PNS

AZAS UMUM PENATAUSAHAAN KEUANGAN DAERAH; KEUANGAN DAERAH; PELAKSANAAN PENATAUSAHAAN PENATAUSAHAAN KEUANGAN PENATAUSAHAAN PENGELUARAN

BAHASA INDONESIA SURAT KUASA SURAT PERJANJIAN

BAB I PENDAHULUAN. kalangan individu maupun badan usaha. Dalam dunia usaha dikenal adanya

Perencanaan Komunikasi. Chatia Hastasari, M.I.Kom.

dalam Sistem Jaminan Sosial Nasional

UPAYA PERDAMAIAN by Fauzul

PENYELESAIAN PEKERJAAN AUDIT

RANCANGAN UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA TENTANG PERUBAHAN ATAS UNDANG-UNDANG NOMOR 30 TAHUN 2004 TENTANG JABATAN NOTARIS

AKTIVA TETAP (FIXED ASSETS )

KLASIFIKASI PERJANJIAN KELOMPOK I DWI AYU RACHMAWATI (01) ( )

PROFESI DAN AREA ILMU MANAJEMEN PROYEK

1. Sbg acuan dan pedoman dlm melaksanakan pengelolaan sapras sekolah Muhammadiyah. 2. Utk menjaga dan menciptakan tertib administrasi sapras yg

Oleh: Iskandar Muda, S.H., M.H. Pengajar Hukum Acara Mahkamah Konstitusi DLB Fakultas Syariah IAIN Raden Intan Lampung

Transkripsi:

1 ASPEK HUKUM DALAM BISNIS PENGAJAR : SONNY TAUFAN, MH. JURUSAN MANAJEMEN BISNIS INDUSTRI POLITEKNIK STMI JAKARTA MINGGU Ke 5

Pola umum pembuatan kontrak 2 Tahap-tahap pembuatan suatu kontrak bisnis sbb: 1. JUDUL KONTRAK (HEADING) 2. PEMBUKAAN KONTRAK (OPENING) 3. KOMPARISI PARA PIHAK (PARTIES) 4. PREMISE (RECITALS), DASAR/PERTIMBANGAN 5. ISI KONTRAK 6. KETENTUAN DAN PERSYARATAN (TERM AND CONDITIONS) / KLAUSULA KONTRAK (CLAUSE) 7. PENUTUP (CLOSURE), TESTIMONIUM CLAUSE) 8. TANDA TANGAN (ATTESTATION) & SAKSI-SAKSI (WITNESSES) 9. LAMPIRAN (ATTACHMENTS/EXHIBITS)

1. JUDUL KONTRAK (HEADING) 3 Judul sbg identitas suatu kontrak, mutlak adanya. Judul suatu kontrak biasanya diberi nama sesuai dgn isinya. Contoh Perjanjian jual beli rumah, dari judul tsb dpt diketahui isi perjanjian itu mengatur ttg jual beli barang dlm hal ini berupa rumah. Seyogyanya judul kontrak dpt mengakomodir seluruh isi kontrak. Artinya antara judul dgn isi kontrak harus ada korelasi dan relevansinya.

2. PEMBUKAAN (OPENING) 4 Merupakan awal dr suatu akta Ketentuan yg berisi tgl, hari, bulan dan tahun pembuatan akta Sbg indikator suatu kontrak dinyatakan berlaku, kecuali para pihak menentukan lain. Contoh : Akta notaris, Pada hari ini, jumat tanggal satu maret dua ribu (1 Maret 2000), hadir dihadapan saya,.dstnya Akta dibawah tangan, Perjanjian ini dibuat di Jakarta, pada hari jumat tanggal satu maret dua ribu (01-03-2000) oleh dan antara,.dstnya

3. KOMPARISI/PARA PIHAK (PARTIES) 5 Adalah pihak-pihak yg menjadi subjek dlm suatu perjanjian Merupakan bgn dr akta yg menyebutkan nama-nama para pihak yg membuat perjanjian Dilengkapi dgn identitas ybs Termasuk uraian yg menunjukkan bahwa ybs mempunyai kecakapan (rechtsbekwaamheid) serta kewenangan (rechtsbevoegdheid) untuk melakukan tindakan-tindakan hukum (rechtshandelingen)sbgmn dinyatakan dlm akta.

Contoh komparisi 6 Yang bertanda tangan di bawah ini: 1. Tuan Yaman, umur 35 tahun, No. KTP xxx, swasta, bertempat tinggal di Pontianak, jalan A Yani no1, selanjutnya disebut sbg pihak pertama 2. Tuan Yanto, umur 40 tahun, No. KTP xxx, PNS, bertempat tinggal di Pontianak, jalan Bunga no 2, selanjutnya disebut sbg pihak kedua lanjutan

Komparisi mengandung fungsi sbb: 7 Menjelaskan identitas para pihak yg membuat perjanjian Kedudukan ybs dalam bertindak Berdasarkan apa kedudukannya tsb Menerangkan bahwa ysb berwenang melakukan tindakan hukum yg dinyatakan dlm akta Bahwa ybs mempunyai hak utk melakukan tindakan yg dinyatakan dlm akta.

4. PREMISE (RECITALS) 8 Sbg pengantar yg menunjukkan maksud utama dr para pihak dan menyatakan alasan mengapa suatu akta itu dibuat, atau Merupakan konsideran, latar belakang mengapa sampai lahir suatu perikatan. Biasanya dimulai dgn kata that atau dlm bhs Indonesia dgn kata bahwa

9 Contoh Bahwa pihak pertama merupakan perusahaan yg sudah lama bergerak di bidang properties..dstnya Bahwa pihak pertama juga sbg pemilik tanah dan bangunan.dstnya Bahwa pihak pertama hendak menjual tanahnya berikut bangunan dstnya Bahwa pihak kedua dstnya Bahwa kedua belah pihak saling setuju atau sepakat..dstnya

Premise biasanya memuat unsur-unsur yg menunjukkan : 10 1) Kemampuan modal & manajemen; 2) Supremasi teknologi; 3) Penguasaan pangsa pasar; 4) Pengalaman dan kemampuan SDM; 5) Penguasaan jaringan informasi dsbnya Hal-hal yg dicantumkan dlm premise sesuai dgn bidang yg digeluti para pihak, ttp apabila tdk ada yg urgen utk dijelaskan dlm suatu kontrak oleh para pihak, mk recital tdk menjadi keharusan utk dicantumkan dlm kontrak

11 5. ISI PERJANJIAN Merupakan hal pokok dlm suatu perjanjian yg mencakup ketentuan dan persyaratan; Sbg kehendak para pihak yg dinyatakan secara tertulis dan sah; Memuat secara mendetail mengenai objek perjanjian, hak dan kewajiban, serta uraian secara lengkap mengenai prestasi; Meskipun para pihak bebas dlm membuat isi perjanjian (ps1338 ayat 1 KUHPER), namun isi perj tsb haruslah sesuai dgn maksud dan tujuan perjanjian.

Secara sederhana isi perjanjian : 12 a) Unsur Esensialia (Essential Elements) b) Unsur Naturalia (Natural Elements) c) Unsur Aksidentalia (Accidental Elements)

a) Unsur Esensialia 13 Esensialia adalah sesuatu yg hrs ada yg mrpkan hal pokok sbg syarat yg tdk boleh diabaikan dan hrs dicantumkan dlm suatu perjanjian, shg tanpa hal pokok tsb perjanjian tdk sah dan tdk mengikat para pihak yg membuatnya.

14 Contoh : perj jual-beli, esensialianya adalah barang dan harga perj sewa-menyewa, esensialianya adalah barang dan uang sewa -Syarat tsb memang ditentukan dan diharuskan oleh undangundang - tanpa unsur esensial, perjanjian menjadi tdk sah dan tdk mengikat - unsur esensial dlm suatu perjanjian adalah berbeda-beda bergantung pd jenis perjanjiannya sendiri

b) Unsur Naturalia 15 Naturalia adalah ketentuan hukum umum, suatu syarat yg biasanya dicantumkan dlm perjanjian. Namun tanpa pencantuman syarat dimaksud itupun perjanjian tetap sah dan mengikat. Bila syarat yg biasa dicantumkan ttp tdk dimuat, maka yg berlaku adalah ketentuan UU (optional law) atau kebiasaan yg berlaku dlm perj tsb Misal : dlm perj tdk diatur ttg kewajiban membayar biaya balik nama

16 Hal-hal umum lain yg biasa dicantumkan antara lain adalah : Cara pembayaran; Waktu dan tempat penyerahan; Biaya angkutan; Pemasangan atau instalasi dsbnya

17 c) Unsur Aksidentalia Adalah suatu syarat yg tdk hrs ada, ttp dicantumkan juga oleh para pihak utk keperluan tertentu dgn maksud khusus sbg suatu kepastian. Dimungkinkan atas dasar asas kebebasan berkontrak asal tdk bertentangan dgn kepatutan, kebiasaan dan UU Hal khusus tsb tdk diatur dlm peraturan perundangundangan, jadi bila tdk dimuat berarti tdk mengikat Contoh : dlm sewa-menyewa, pd akhir peneyewaan, semua kwitansi listrik, air dsbnya diserahkan kpd pemilik rumah.

6. KLAUSULA KONTRAK (CLAUSE) 18 Merupakan suatu hal penting lain yg harus mendpt tempat dlm perjanjian. Klausula yg selalu tercantum pd perjanjian yg sifatnya lintas batas sbb : a) Arbitrase; b) Force majeure; c) Choice of law atau applicable law / governing law (pemberlakuan hukum)

19 d) Waiver (pelepasan hak); e) Domicile & jurisdiction; f) Amandemen / Perubahan g) Language, dll.

7. PENUTUP (CLOSURE), TESTIMONIUM CLAUSE) 20 Setiap perjanjian tertulis, selalu ditutup dgn kata atau kalimat yg menyatakan : bahwa perjanjian itu dibuat dlm jumlah atau rangkap yg diperlukan, dan bermaterai cukup; dan ditandatangani oleh para pihak atau yg mewakili dan bertindak utk dan atas nama serta saksi-saksi

contoh 21 demikianlah perjanjian ini dibuat dlm empat rangkap bermaterai cukup, masing-masing pihak mendapat satu rangkap yg semuanya mempunyai kekuatan hukum yg sama dan ditandatangani oleh para pihak dgn dihadiri oleh saksi-saksi. Bila waktu dan tempat belum disebutkan pada pembukaan, maka pada bagian kanan bawah ditulis Pontianak, 2 januari 2006

8. TANDA TANGAN (ATTESTATION) & SAKSI-SAKSI (WITNESSES) 22 Tanda tangan para pihak atau yg mewakili, dan tanda tangan saksi-saksi Apabila yg menjadi pihak adalah badan hukum, maka di bawah tanda tangan juga disebutkan nama dan jabatannya serta dilengkapi dgn cap perusahaan di sebelah tanda tangan

9. LAMPIRAN (ATTACHMENTS/EXHIBIT) 23 Merupakan bagian yg tdk terpisahkan dari perjanjian pokok atau induk, yg mungkin bila dibuat dlm perjanjian pokok mengalami kesulitan teknis atau memang sengaja dibuat secara terpisah Lampiran yg biasa disertakan dlm perjanjian misalnya : surat kuasa, perincian harga atau macam-macam barang dgn typenya, daftar bantuan teknik bagi perusahaan manufakturing, bantuan keuangan dsbnya