Sub Topik. Pengertian IMK. Pengertian IMK/HCI 10/09/2012. What is Human-Computer Interaction? KONSEP DASAR INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER

dokumen-dokumen yang mirip
MATERI 1 : KONSEP DASAR INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER

Oleh : Indah Dwi Mumpuni, S.Kom, MM

Interaksi Manusia dan Komputer

LATAR BELAKANG IMK. Komputer mempunyai prinsip : Input Proses Output

BAB I PENDAHULUAN 1.1 RUANG LINGKUP MATA KULIAH

INTERAKSI MANUSIA & KOMPUTER

Teknik Informatika S1

Pertemuan 1 PENGENA N L A A L N A I M I K

Pertemuan 2 KONSEP DASAR IMK

Tujuan. Pengenalan Konsep Interaksi Manusia dan Komputer. memahami aspek teoritis dan praktis tentang perancangan user-interface.

Pengertian Interaksi = komunikasi 2 arah antara manusia (user) dan sistem komputer.

Danang Wahyu Utomo

Interaksi Manusia & Komputer. Semester Genap 2016/2017

Tujuan yang ingin didapat dari Mata Kuliah ini adalah untuk memahami manusia sebagai sumber daya terpenting dalam membangun sistem dan juga

Interaksi Manusia & Komputer (Human Computer Interaction)

Pertemuan 1 PENGENALAN IMK

Arief Andy Soebroto BAB I PENDAHULUAN KONSEP IMK

Visi & Misi ST3 Telkom. Visi

Konsep Dasar Interaksi Manusia dan Komputer

PENGANTAR INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER

PENDAHULUAN. Mengapa Interaksi Manusia dan Komputer (Human Computer Interaction)?

Penilaian : Kehadiran dalam perkuliahan : 20% Tugas : 30% Kuis dan Presentasi : 20% Nilai UTS dan UAS : 30%

BAB I. 1. Pengantar PENDAHULUAN

PERKULIAHAN KE 1. Bahan Bacaan : Dix, Alan et.al, HUMAN-COMPUTER INTERACTION, Prentice Hall, Europe, 1993, hal 1-8

Pertemuan 1 Kontrak Perkuliahan, Pendahuluan

BAB III LANDASAN TEORI. permasalahan yang dibahas dan juga menjelaskan aplikasi-aplikasi yang akan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

BAB 1. Interaksi Manusia dan Komputer Pemahaman IMK 1

INTERAKSI MANUSIA dan KOMPUTER (HUMAN COMPUTER INTERACTION)

Pertemuan 1 Kontrak Perkuliahan

Program. Program adalah rangkaian instruksi yang memerintahkan suatu computer bagaiamana melaksanakan 4 operasi tersebut.

DINAMIKA TEKNOLOGI April 2012 Vol. 5; No. 1; Hal

Pengantar Sistem Komputer

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA SILABUS INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER

4. Bahasa pemrograman dibawah ini yang masih berbentuk teks hasil outputnya adalah : a. Delphi b. Visual Basic b. Pascal d.

Hanif Fakhrurroja, MT

Interaksi Manusia dan Komputer [Kode Kelas]

Interaksi Manusia dan Komputer

BAB III LANDASAN TEORI. Management by Objectives (MBO) adalah metode penilaian kinerja

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

Pendahuluan Arsitektur Organisasi Komputer

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA & KOMPUTER JAKARTA STI&K SATUAN ACARA PERKULIAHAN

TIK Ole Ol h: Oktapiyanti

Soal Pra UTS IMK. 3.Media bentuk sederhana dialog antara manusia dan komputer yang kurang menarik karena berisi teks adalah adalah : c.

Perangkat Keras (Hardware) Komputer dan Fungsinya. Didiek Prasetya M.sn

2. Bagian yang berfungsi menghasilkan informasi berdasarkan pengolahan data yang sudah dimasukan oleh pengguna lewat algoritma adalah definisi dari: a

PROGRAM STUDI S2 TEKNIK ELEKTRO. Teknik Komputer Interaktif (TEK 671) 3 ( Tiga ) Satuan Kredit Semester (SKS) Mata Kuliah Wajib Konsentrasi

PERANGKAT KERAS KOMPUTER

SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH INTERAKSI MANUSIA KOMPUTER KODE MK: TE057209

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

Interaksi Manusia & Komputer

Apa itu Komputer? Pengantar Teknologi Informasi - Fathul Wahid 1

Aplikasi Komputer. Pengenalan Komputer dan Sistem Komputer. Rushendra, S.Kom, M.T. Modul ke: 01Fakultas Teknik. Program Studi Teknik Industri

SILABUS MATAKULIAH. Indikator Pokok Bahasan/Materi Aktifitas Pembelajaran

BAB III LANDASAN TEORI

ELEMEN DASAR SISTEM KOMPUTER

Universitas Kristen Maranatha

Pengantar Organisasi Komputer. Abdul Syukur

BAB 2 LANDASAN TEORI. yang saling berinteraksi untuk mencapai tujuan. yang dimaksud dengan data dan informasi? Data adalah fakta fakta yang

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PERKULIAHAN SEMESTER (RPKPS)

SILABUS INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER ( TIF210 ) PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS PEMBANGUNAN JAYA TANGERANG SELATAN

BAB 2 LANDASAN TEORI

sistem komputer Komponen Sistem Komputer

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM. perancangan sistem kedalam bentuk coding bahasa pemrograman selain implementasi

BAB I PENDAHULUAN. Hal ini tentu saja membawa dampak perubahan terhadap seluruh sektor kehidupan

APLIKASI KOMPUTER- Perangkat Keras Komputer Materi Kuliah Sks : 2

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III LANDASAN TEORI. mendefinisikan sistem, yaitu yang menekankan pada prosedurnya dan yang. menekankan pada komponen atau elemennya.

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PERKULIAHAN SEMESTER (RPKPS)

SILABUS MATAKULIAH. Revisi : 0 Tanggal Berlaku : 1 September 2010

INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER (Human Computer Interaction) Faktor Manusia pada Software Interaktif. Pertemuan 1. Titik berat. Tujuan mempelajari IMK

Gambaran Umum SI dan TI

BAB - VIII PENDUKUNG IMPLEMENTASI

PERTEMUAN 1 PENGENALAN SISTEM KOMPUTER & SISTEM OPERASI M. R A J A B F A C H R I Z A L - S I S T E M O P E R A S I - C H A P T E R 1 1

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PERKULIAHAN SEMESTER (RPKPS)

Sistem Operasi dalam bahasa Inggrisnya disebut Operating System, atau biasa di singkat dengan OS.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI. Penerapan Model Human Computer Interaction (HCI) dalam Analisis Sistem

Pengantar Komputer. Sistem Komputer. Salhazan Nasution, S.Kom

PERTEMUAN 2 APLIKASI KOMPUTER. Sistem Operasi. Rangga Rinaldi, S.Kom, MM. Modul ke: Fakultas Desain dan Seni Kreatif. Program Studi Desain Produk

BAB I PENDAHULUAN I.2.1

Struktur dan Fungsi Komputer

INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER (HUMAN COMPUTER INTERACTION)

PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI

Introduction to Computer Architecture. Mata Kuliah Arsitektur Komputer Program Studi Sistem Informasi 2013/2014 STMIK Dumai -- Materi 01 --

BAB III LANDASAN TEORI. pelayanan lengkap terhadap seseorang ataupun kelompok orang yang ingin

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

Pengantar Organisasi & Arsitektur Komputer. Pertemuan Ke-2

Garis-Garis Besar Program Pembelajaran. Komputer Dosen Kurniawan Teguh Martono, ST, MT. Semester 7

Pengenalan Perangkat Komputer dan Sistem Pengolahan Data Elektronik CPU CU - ALU

1. Komputer Mainframe Awal. 2. Komputer yang Lebih Kecil. 1. Prosesor (Processor) 2. Memori (Memory) 3. Penyimpanan (Storage)

Interaksi Manusia dan Komputer (Pengantar User Interface) Dosen : Agus Aan Jiwa Permana, S.Kom, M.Cs

bidang REKAYASA IMPLIKASI PERFORMANSI PROFILE PENGGUNA TERHADAP PERANCANGAN ANTARMUKA PERANGKAT LUNAK MIRA KANIA SABARIAH

BAB I TINJAUAN UMUM SISTEM OPERASI

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Pengantar Pendahuluan 1.2 Latar Belakang Masalah

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4. Implementasi dan Evaluasi

PENDAHULUAN INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER

TUGAS IT KEPERAWATAN

BAB II LANDASAN TEORI. sistem komputer tersusun atas tiga elemen, yaitu. 1. Hardware (Perangkat Keras), merupakan rangkaian elektronika

Transkripsi:

KONSEP DASAR INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER Sub Topik Oleh : Olivia Kembuan, S.Kom, M.En PENDIDIKAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI UNIMA 2012 Konsep Dasar Interaksi Manusia dan Komputer Ruang Lingkup Interaksi Manusia dan Komputer. Antarmuka Manusia dan Komputer What is Human-Computer Interaction? User-centered design begins with a thorough understanding of the needs and requirements of the users (Shneiderman, 1992). Pengertian IMK/HCI Pengertian IMK Interaksi Manusia dan komputer merupakan komunikasi dua arah antara pengguna (user) dengan sistem komputer yang saling mendukung untuk mencapai suatu tujuan tertentu. Interaksi manusia dan komputer merupakan disiplin ilmu yang mempelajari desain,evaluasi, implementasi dari sistem komputer interaktif untuk dipakai oleh manusia,beserta studi tentang faktor-faktor utama dalam lingkungan interaksinya. (ACM SIGCHI,1992,p.6) 1

Without HCI... 8 Pentingnya Perancangan Antarmuka Pengguna yang Baik Mengurangi biaya penulisan program Dalam pemrograman antarmuka pengguna grafis, rata-rata 70% penulisan program berkaitan dengan antarmuka. Mempermudah penjualan produk Suatu produk dilihat pertama kali dari tampilannya, apabila tampilannya menarik biasanya akan menarik minat orang untuk menggunakan aplikasi tersebut. Meningkatkan kegunaan komputer pada organisasi. Dengan antarmuka yang menarik, biasanya pengguna akan tertarik untuk menggunakan suatu aplikasi komputer. 1 - Pengenalan Konsep IMK Tujuan Utama IMK 9 Tujuan utama IMK adalah untuk membuat sistem yang lebih: Berguna (usable) Aman Produktif Efektif Efisien Fungsional Meningkatkan interaksi antara manusia dgn sistem komputer meliputi 3 komponen : Manusia Komputer Interaksi Manusia merupakan pengguna (user) didalam organisasi yang memakai komputer. User ini berbeda-beda dan memiliki karakteristik masingmasing sesuai dengan kebutuhan dan kemampuannya dalam menggunakan komputer. Komputer merupakan peralatan elektronik yang meliputi hardware (perangkat keras) dan software (perangkat lunak) 2

Prinsip Kerja Sistem Komputer Prinsip Kerja Sistem Komputer Input devices e.g. mouse, keyboard Central Processing Unit (CPU) Control Unit Arithmetic/Logical Unit (ALU) Output devices e.g. monitor, printer Secondary storage User memberi perintah pada komputer & komputer mencetak/menuliskan tanggapan pada layar tampilan. Komputer bekerja sesuai dengan instruksi yg diberikan oleh pengguna. Memory Unit e.g. hard disk, CD, DVD or floppy drives Manusia dan komputer berinteraksi lewat masukan & keluaran melalui antarmuka 18 Fokus: perancangan dan evaluasi antarmuka pemakai (user interface). Antarmuka pemakai adalah bagian sistem komputer yang memungkinkan manusia berinteraksi dengan komputer. Manusia Antarmuka pemakai Sistem Komputer Sebenarnya antarmuka seperti apa yg diinginkan oleh User? Teknik Elektronika/ Ilmu Komputer, memberikan kerangka kerja untuk dapat merancang sistem HCI Psikologi,memahami sifat & kebiasaan, persepsi & pengolahan kognitif, ketrampilan motorik pengguna 3

Perancangan Grafis dan tipografi, sebuah gambar dpt bermakna sama dengan seribu kata. Gambar dpt digunakan sbg sarana yg cukup efektif utk dialog antara manusia dan komputer Ergonomik, aspek fisik utk mendapatkan lingkungan kerja yg nyaman. Misal: bentuk keyboard, mouse, posisi duduk,dll Antropologi, utk memahami cara kerja berkelompok yg masing-masing anggota bekerja sesuai dgn bidangnya. Rangkuman Linguistik, utk melakukan dialog diperlukan komunikasi yg memadai menggunakan bahasa khusus; spt: bahasa grafis, bahasa menu, bahasa perintah. Sosiologi, studi tentang pengaruh sistem manusiakomputer dalam struktur sosial, misal adanya PHK karena otomasi kantor. Interaksi merupakan komunikasi antara dua atau lebih objek yang saling mempengaruhi satu sama lain. Interaksi manusia dan komputer merupakan komunikasi dua arah antara pengguna (user) dengan sistem komputer yang saling mendukung untuk mencapai suatu tujuan tertentu. Interaksi manusia dan komputer memiliki tiga komponen yaitu manusia, komputer dan interaksi. Rangkuman Daftar Pustaka Manusia dan computer berinteraksi melalui suatu tampilan antarmuka/interface Bidang studi / ilmu yang berperan dalam interaksi manusia dan komputer yaitu teknologi elektronika, ilmu komputer, psikologi, perancangan grafis, tipografi, ergonomik, antropologi, linguistik dan sosiologi. A.J. Dix, J.E. Finlay, G.D. Abowd and R. Beale, Human- Computer Interaction, Third Edition, Prentice Hall, USA, 2003 Deborah J. Mayhew, Principles and Guidelines in Software User Interface Design, Prentice Hall, USA, 1992 Santoso,Insap; Interaksi Manusia dan Komputer : Teori dan Praktek, Andi Offset, Yogyakarta, 2004. Surbakti, Irfan; Interaksi Manusia Dan Komputer, Edisi Jurusan Teknik Informatika-ITS, 2006 4

Next week... Faktor Manusia dan Lingkungan Kerja Download materi : livekembuan.wordpress.com Presentasi kelompok (Slide+paper summary) Paper : minimal 2 halaman, dikumpulkan sebelum UTS (hardcopy) Nama-nama anggota kelompok dikirim ke email : lyve.kembuan@gmail.com 5