MODEL REGRESI COX PROPORTIONAL HAZARD PADA LAJU TAMAT MAHASISWA JURUSAN MATEMATIKA UNIVERSITAS ANDALAS

dokumen-dokumen yang mirip
ISSN: JURNAL GAUSSIAN, Volume 3, Nomor 2, Tahun 2014, Halaman Online di:

Kata Kunci: Model Regresi Logistik Biner, metode Maximum Likelihood, Demam Berdarah Dengue

Model Cox Extended dengan untuk Mengatasi Nonproportional Hazard pada Kejadian Bersama

MODEL PARTISIPASI PEMILIH MASYARAKAT KABUPATEN DHAMASRAYA PADA PEMILU 2014 DENGAN MENGGUNAKAN METODE REGRESI LOGISTIK BAYESIAN

ANALISIS REGRESI LOGISTIK DENGAN METODE PENDUGA BAYES UNTUK MENENTUKAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEJADIAN BAYI BERAT BADAN LAHIR RENDAH

PERLUASAN REGRESI COX DENGAN PENAMBAHAN PEUBAH TERIKAT-WAKTU

ISSN: JURNAL GAUSSIAN, Volume 4, Nomor 3, Tahun 2015, Halaman Online di:

BAB 1 PENDAHULUAN. berhak mendapatkan pendidikan. Pendidikan berperan penting dalam memajukan

Kata Kunci: TBC, Laju Kesembuhan, Analisis Survival, Regresi Cox-Weibull

PENENTUAN UKURAN CONTOH DAN REPLIKASI BOOTSTRAP UNTUK MENDUGA MODEL REGRESI LINIER SEDERHANA

ISSN: JURNAL GAUSSIAN, Volume 5, Nomor 4, Tahun 2016, Halaman Online di:

BAB II KAJIAN TEORI. Analisis survival atau analisis ketahanan hidup adalah metode yang

BAB III PERLUASAN MODEL REGRESI COX PROPORTIONAL HAZARD DENGAN VARIABEL TERIKAT OLEH WAKTU

PENERAPAN REGRESI POISSON DAN BINOMIAL NEGATIF DALAM MEMODELKAN JUMLAH KASUS PENDERITA AIDS DI INDONESIA BERDASARKAN FAKTOR SOSIODEMOGRAFI

Regresi Poisson dan Penerapannya Untuk Memodelkan Hubungan Usia dan Perilaku Merokok Terhadap Jumlah Kematian Penderita Penyakit Kanker Paru-Paru

ISSN: X 27 MODEL COX EXTENDED UNTUK MENGATASI NONPROPORTIONAL HAZARD PADA KEJADIAN BERSAMA

PEMODELAN JUMLAH KASUS TETANUS NEONATORUM DENGAN MENGGUNAKAN REGRESI POISSON UNTUK WILAYAH REGIONAL 2 INDONESIA (SUMATERA)

BAB III PEMBAHASAN. extended untuk mengatasi nonproportional hazard dan penerapannya pada kasus

TINJAUAN PUSTAKA Perilaku konsumen

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. diperhatikan adalah jangka waktu dari awal pengamatan sampai suatu event

Kata Kunci: Bagan kendali nonparametrik, estimasi fungsi kepekatan kernel

BAB 2 LANDASAN TEORI. 2.1 Analisis Survival

ISSN: JURNAL GAUSSIAN, Volume 3, Nomor 1, Tahun 2014, Halaman Online di:

KAJIAN DATA KETAHANAN HIDUP TERSENSOR TIPE I BERDISTRIBUSI EKSPONENSIAL DAN SIX SIGMA. Victoria Dwi Murti 1, Sudarno 2, Suparti 3

DAFTAR ISI. Halaman. viii

PENDUGAAN PARAMETER DISTRIBUSI BETA DENGAN METODE MOMEN DAN METODE MAKSIMUM LIKELIHOOD

PEMODELAN JUMLAH KEMATIAN BAYI DI KOTA PADANG TAHUN 2013 DAN 2014 DENGAN PENDEKATAN REGRESI BINOMIAL NEGATIF

PROSIDING Kajian Ilmiah Dosen Sulbar ISBN: FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI WAKTU SEMBUH ALERGI DENGAN ANALISIS SURVIVAL

PERMASALAHAN AUTOKORELASI PADA ANALISIS REGRESI LINIER SEDERHANA

Jurnal Matematika UNAND Vol. 5 No. 4 Hal ISSN : c Jurusan Matematika FMIPA UNAND

PEMODELAN DENGAN REGRESI LOGISTIK. Secara umum, kedua hasil dilambangkan dengan (sukses) dan (gagal)

MODEL REGRESI WEIBULL DENGAN ADDITIVE FRAILTIES PADA DATA SURVIVAL. Universitas Hasanuddin

MODEL REGRESI DATA TAHAN HIDUP TERSENSOR TIPE III BERDISTRIBUSI LOG-LOGISTIK ABSTRAK

IDENTIFIKASI FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN MAHASISWA PUTUS KULIAH DI IPB ANGKATAN 2008 MENGGUNAKAN ANALISIS SURVIVAL

SKRIPSI. Disusun oleh LANDONG PANAHATAN HUTAHAEAN

ANALISIS ESTIMASI PARAMETER REGRESI KUANTIL DENGAN METODE BOOTSTRAP

MODEL REGRESI COX PROPORSIONAL HAZARD PADA DATA KETAHANAN HIDUP. Abstract

PERBANDINGAN KUASA WILCOXON RANK SUM TEST DAN PERMUTATION TEST DALAM BERBAGAI DISTRIBUSI TIDAK NORMAL

Analisis Survival Parametrik Pada Data Tracer Study Universitas Sriwijaya

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

ESTIMASI PARAMETER DISTRIBUSI LOG-LOGISTIK PADA DATA SURVIVAL TERSENSOR TIPE II

Aplikasi Regresi Cox Pada Selang Kelahiran Anak Pertama di Provinsi Sumatera Selatan

Jurnal EKSPONENSIAL Volume 5, Nomor 2, Nopember 2014 ISSN

PERBANDINGAN BAGAN KENDALI T 2 HOTELLING KLASIK DENGAN T 2 HOTELLING PENDEKATAN BOOTSTRAP PADA DATA BERDISTRIBUSI NON-NORMAL MULTIVARIAT

Analisis Faktor yang Mempengaruhi Lama Waktu Pembayaran Angsuran Pertama Program ZIS Produktif Baitul Mal Aceh

PEMBUATAN BAGAN KENDALI MULTIVARIAT T 2 -HOTELLING UNTUK PROSES PERKULIAHAN Studi Kasus : IPK dan Lama Studi Lulusan Matematika Universitas Andalas

PENGGUNAAN ANALISIS KETAHANAN HIDUP UNTUK PENENTUAN PERIODE GARANSI DAN HARGA PRODUK PADA DATA WAKTU HIDUP LAMPU NEON

Keywords: Stratified Cox, Cox Proportional Hazard, MPLE, Haemorrhagic Stroke, Recurrent Events

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. (Kleinbaum dan Klein, 2005). Persson (2002) mengatakan data sintasan adalah

PERBANDINGAN RESIKO INVESTASI BANK CENTRAL ASIA DAN BANK MANDIRI MENGGUNAKAN MODEL GENERALIZED AUTOREGRESSIVE CONDITIONAL HETEROSCEDASTICITY (GARCH)

PENDUGAAN PARAMETER MODEL AUTOREGRESSIVE PADA DERET WAKTU

PENENTUAN RESIKO INVESTASI DENGAN MODEL GARCH PADA INDEKS HARGA SAHAM PT. INDOFOOD SUKSES MAKMUR TBK.

Masalah Overdispersi dalam Model Regresi Logistik Multinomial

Penggunaan Metode Nonparametrik Untuk Membandingkan Fungsi Survival Pada Uji Gehan, Cox Mantel, Logrank, Dan Cox F

PENYELESAIAN MODEL SURVIVAL DENGAN HAZARD NON- PROPORSIONAL

MODEL REGRESI DATA TAHAN HIDUP TERSENSOR TIPE III BERDISTRIBUSI EKSPONENSIAL. Jln. Prof. H. Soedarto, S.H., Tembalang, Semarang.

ANALISIS PELUANG STATUS GIZI ANAK DENGAN MENGGUNAKAN METODE REGRESI LOGISTIK MULTINOMIAL BERBASIS KOMPUTER

ANALISIS SURVIVAL DALAM MEMODELKAN SISWA PUTUS SEKOLAH

KONVOLUSI DARI PEUBAH ACAK BINOMIAL NEGATIF

Jurnal Gradien Vol 8 No 2 Juli 2012: Yuli Andriani, Uxti Mezulianti, dan Herlina Hanum

PERBANDINGAN METODE BLACK SCHOLES DAN SIMULASI MONTE CARLO DALAM PENENTUAN HARGA OPSI EROPA

ANALISIS REGRESI KUANTIL

Regresi Cox pada Survei Kompleks (Studi Kasus: Lama Pemberian ASI)

PENERAPAN ANALISIS FAKTOR KONFIRMATORI STRUCTURAL EQUATION MODELING PADA MODEL HUBUNGAN KEBIASAAN MEROKOK DAN TEKANAN DARAH

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN KONSUMEN MEMBELI SUATU PRODUK DENGAN METODE ANALISIS REGRESI LOGISTIK ORDINAL

Generalized Ordinal Logistic Regression Model pada Pemodelan Data Nilai Pesantren Mahasiswa Baru FMIPA Universitas Islam Bandung Tahun 2017

Kata Kunci: Analisis Regresi Linier, Penduga OLS, Penduga GLS, Autokorelasi, Regresor Bersifat Stokastik

PENGGUNAAN METODE KAPLAN-MEIER DAN LIFE TABLE ANALISIS SURVIVAL UNTUK DATA TERSENSOR. Rahmat Hidayat

SILABUS MA: MANAJEMEN & ANALISIS DATA-2. Prasyarat: MANAJEMEN & ANALISIS DATA-1 Hari/Jam : Jumat, Hari/Jam : Jumat,

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

STUDI KOMPARATIF METODE KUADRAT TERKECIL DENGAN METODE REGRESI ROBUST PEMBOBOT WELSCH PADA DATA YANG MENGANDUNG PENCILAN

PENENTUAN FAKTOR-FAKTOR PENGARUH LAMA PROSES PELAYANAN IMB (IZIN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

KONVOLUSI DISTRIBUSI EKSPONENSIAL DENGAN PARAMETER BERBEDA

PEMODELAN DISPARITAS GENDER DI JAWA TIMUR DENGAN PENDEKATAN MODEL REGRESI PROBIT ORDINAL

PENERAPAN ANALISIS REGRESI LOGISTIK PADA PEMAKAIAN ALAT KONTRASEPSI WANITA

BAB III REGRESI TERSENSOR (TOBIT) Model regresi yang didasarkan pada variabel terikat tersensor disebut

KETEPATAN KLASIFIKASI PEMILIHAN METODE KONTRASEPSI DI KOTA SEMARANG MENGGUNAKAN BOOSTSTRAP AGGREGATTING REGRESI LOGISTIK MULTINOMIAL

MODEL REGRESI LOGISTIK BINER DENGAN METODE PENALIZED MAXIMUM LIKELIHOOD. Edi Susilo, Anna Islamiyati, Muh. Saleh AF. ABSTRAK

TINJAUAN PUSTAKA Kredit

Model Survival Nonparametrik Pada Data Rawat Inap Pasien Diare di Puskesmas Indralaya

SKRIPSI. Disusun oleh : OKA AFRANDA

Sarimah. ABSTRACT

KARAKTERISTIK FUNGSI HAZARD RATE DISTRIBUSI GENERALIZED WEIBULL. (Skripsi) Oleh MUTIA ADILLAH

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

RESIDUAL COX-SNELL DALAM MENENTUKAN MODEL TERBAIK DALAM ANALISIS SURVIVAL

BAB I PENDAHULUAN. Dalam penelitian di dunia teknologi, khususnya bidang industri dan medis

Analisis Regresi Cox Extended pada Pasien Kusta di Kecamatan Brondong Kabupaten Lamongan

REGRESI LINIER NONPARAMETRIK DENGAN METODE THEIL

BAB IV KESIMPULAN DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN... 64

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Kata Kunci: Bagan kendali Multivariat np, karakteristik kecacatan, tahap start-up stage, tahap pengendalian proses

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA DENGAN TEKNIK SEM

KAJIAN RELIABILITAS DAN AVAILABILITAS PADA SISTEM KOMPONEN PARALEL. Riana Ayu Andam P. 1, Sudarno 2, Suparti 3

BAB III REGERSI COX PROPORTIONAL HAZARD. hidup salahsatunyaadalah Regresi Proportional Hazard. Analisis

E-Jurnal Matematika Vol. 4 (2), Mei 2015, pp ISSN:

PENERAPAN BAGAN KENDALI T 2 HOTELLING DAN ANALISIS KEMAMPUAN PROSES DALAM PRODUKSI SEMEN PPC (PORTLAND POZZOLLAND CEMENT ) DI PT.

BAB I PENDAHULUAN. tinjauan pustaka dan sistematika penulisan Tesis yaitu sebagai berikut.

METODE PREDICTION CONFIGURAL FREQUENCY ANALYSIS (PCFA) UNTUK MENENTUKAN KARAKTERISTIK USER DAN NON USER MOTOR X DI JAWA BARAT ABSTRAK

ANALISIS SURVIVAL FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETAHANAN HIDUP PENDERITA HIPERTENSI DENGAN TERAPI TABLET CAPTOPRIL

Transkripsi:

Jurnal Matematika UNAND Vol. VI No. 1 Hal. 33 41 ISSN : 2303 2910 c Jurusan Matematika FMIPA UNAND MODEL REGRESI COX PROPORTIONAL HAZARD PADA LAJU TAMAT MAHASISWA JURUSAN MATEMATIKA UNIVERSITAS ANDALAS MARISA, HAZMIRA YOZZA, MAIYASTRI Program Studi Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Andalas, Kampus UNAND Limau Manis Padang, Indonesia, email : el.marisa15@gmail.com Abstrak. Laju tamat mahasiswa dapat diukur dari lama atau tidaknya seseorang menyelesaikan studi yang dapat dipengaruhi oleh faktor-faktor tertentu. Analisis yang tepat digunakan untuk menganalisis laju tamat tersebut adalah analisis survival. Analisis survival yang digunakan untuk menganalisis hubungan antara variabel-variabel prediktor terhadap waktu survival dapat dilakukan dengan analisis regresi khusus yang menangani data survival dan yang biasa digunakan adalah analisis regresi Cox Proportional Hazard. Data yang digunakan pada penelitian ini adalah data lama studi mahasiswa Jurusan Matematika Universitas Andalas angkatan 2010. Pada penelitian ini diperoleh bahwa faktor-faktor yang signifikan mempengaruhi laju tamat mahasiswa Jurusan Matematika Universitas Andalas angkatan 2010 adalah Indeks Prestasi (IP) semester 2, IP semester 3, IP semester 4, dan jalur masuk Mandiri. Kata Kunci: Laju tamat mahasiswa, analisis survival, analisis regresi Cox Proportional Hazard. 1. Pendahuluan Program sarjana merupakan salah satu program jenjang pendidikan tinggi yang idealnya dibutuhkan waktu empat tahun (delapan semester) untuk menyelesaikan jenjang pendidikan ini. Namun kenyataannya tidak semua mahasiswa mampu menyelesaikan jenjang pendidikan ini dalam waktu delapan semester, karena terdapat perbedaan laju tamat atau kelajuan mahasiswa dalam menamatkan studinya yang dapat disebabkan oleh faktor-faktor tertentu. Laju tamat mahasiswa dapat diukur dari lama studi atau lama waktu yang dibutuhkan seorang mahasiswa menyelesaikan studi, sehingga lama studi mahasiswa dipandang sebagai waktu survival. Oleh karena itu analisis yang tepat digunakan untuk menganalisis hubungan antara waktu survival dengan faktor-faktor yang diperkirakan berpengaruh terhadap laju tamat mahasiswa serta menentukan variabel-variabel prediktor yang mempengaruhi laju tamat mahasiswa adalah analisis survival. Metode yang digunakan dalam analisis survival tersebut dapat dilakukan dengan analisis regresi yang khusus menangani data survival dan yang biasa digunakan adalah metode analisis regresi Cox Proportional Hazard. Oleh karena itu pada penelitian ini, peneliti menggunakan metode regresi Cox Proportional Hazard untuk menganalisis hubungan antara waktu survival 33

34 Marisa dkk. dengan faktor-faktor yang diperkirakan mempengaruhi serta menentukan variabelvariabel yang berpengaruh terhadap laju tamat mahasiswa. Data yang digunakan adalah data lama studi mahasiswa S1 Jurusan Matematika Universitas Andalas angkatan 2010. 2. Landasan Teori 2.1. Analisis Survival Analisis survival menggambarkan analisis tahan hidup dari awal waktu penelitian sampai munculnya kejadian tertentu [2]. Variabel utama dalam data analisis survival adalah waktu survival. Waktu survival ini didefinisikan sebagai suatu variabel yang mengukur waktu pengamatan dari suatu titik awal tertentu sampai dengan titik akhir yang ditetapkan. Ada tiga hal yang harus diperhatikan dalam menentukan waktu survival secara tepat, yaitu: (1) Titik awal adalah waktu dimulainya suatu pengamatan. (2) Titik akhir adalah kejadian yang menjadi inti dari pengamatan. (3) Interval waktu adalah interval dari waktu dimulainya penelitian sampai terjadinya suatu kejadian. 2.2. Fungsi Kepadatan Peluang Fungsi kepadatan peluang f(t) didefinisikan sebagai limit peluang individu mengalami kejadian dalam interval yang sangat singkat (t, t + t) per satuan waktu. Fungsi kepadatan peluang dinyatakan sebagai [5]: f(t) = lim t 0 2.3. Fungsi Survival P [ individu mengalami kejadian pada (t, t + t)]. (2.1) t Fungsi survival adalah peluang suatu individu akan tetap hidup sampai waktu lebih dari t, dimana t > 0. Fungsi survival dinotasikan dengan S(t). Jika T adalah variabel acak yang menotasikan waktu survival dari suatu individu, maka S(t) dapat didefinisikan sebagai [5]: S(t) = P ( individu bertahan hidup lebih dari t) = P (T > t) = 1 P (T t). (2.2) Fungsi survival S(t) adalah fungsi monoton tidak naik, dikatakan fungsi monoton tidak naik apabila t 1 < t 2 maka S(t 1 ) S(t 2 ) dengan sifat [5]: (1) S(t) = 1 untuk t = 0, artinya peluang individu untuk hidup pada saat t = 0 adalah 1. (2) S(t) = 0 untuk t, artinya peluang individu untuk hidup pada saat t adalah 0.

2.4. Fungsi Hazard Model Regresi Cox Proportional Hazard pada Laju Tamat Mahasiswa 35 Fungsi hazard dari waktu survival T didefinisikan sebagai kelajuan suatu individu untuk mengalami kejadian pada interval yang sangat singkat (t, t + t) dengan syarat individu tersebut bertahan sampai waktu t. Fungsi hazard dinyatakan sebagai [5]: P (t < T < t + t T > t) h(t) = lim t 0 t (2.3) 2.5. Tipe Penyensoran Data Dalam analisis survival dikenal tiga jenis penyensoran data, yaitu [5]: (1) Data Sensor Tipe I. Pengamatan yang dilakukan selama waktu t yang telah ditentukan dan akan dihentikan setelah batas waktu t berakhir. Apabila setelah batas waktu t berakhir individu tidak mengalami kejadian maka data waktu tersebut dinyatakan sebagai data tersensor tipe I. (2) Data Sensor Tipe II. Sensor tipe II adalah tipe penyensoran dimana penelitian akan dihentikan setelah diperoleh r sampel yang mengalami kejadian dalam n buah objek yang masuk penelitian dengan (1 r n). (3) Data Sensor Tipe III. Data sensor tipe III adalah data yang tersensor karena terjadinya kejadian yang bukan menjadi perhatian sebelum batas waktu pengamatan berakhir. 2.6. Model Regresi Cox Proportional Hazard Model regresi Cox Proportional Hazard digunakan untuk mengetahui hubungan antara variabel-variabel prediktor terhadap waktu survival. Fungsi hazard dari individu yang berbeda diasumsikan proporsional setiap waktu [3]. Secara umum model regresi Cox Proportional Hazard dapat dinyatakan sebagai berikut: dimana h(t, x) = h 0 (t) exp[β 1 x 1 + β 2 x 2 + β 3 x 3 + + β p x p ], (2.4) h(t, x) : kelajuan suatu individu mengalami kejadian pada waktu t dengan karakteristik (x = x 1, x 2,, x p ), h 0 (t) : fungsi hazard dasar (baseline hazard function), yaitu nilai fungsi hazard pada saat semua variabel prediktor bernilai 0 dan tidak bergantung pada karakteristik x, hanya melibatkan waktu survival t, dan β T = [β 1, β 2,, β p ] adalah vektor koefisien regresi atau vektor parameter, dimana β 1, β 2,, β p ditentukan dengan menggunakan metode Maximum Likelihood.

36 Marisa dkk. 2.7. Pengujian Parameter Uji signifikansi parameter model dilakukan menggunakan uji Likelihood Ratio dan uji Wald. (1) Uji Likelihood Ratio. Uji Likelihood Ratio atau disebut juga uji G merupakan pengujian yang dilakukan untuk melihat apakah variabel prediktor secara bersama-sama berpengaruh terhadap model. Statistik uji G adalah: dengan: G = 2(log L 0 log L p ), (2.5) L 0 : likelihood dari model tanpa variabel prediktor, L p : likelihood dari model yang terdiri dari p variabel prediktor. Statistik uji G mengikuti sebaran khi-kuadrat (χ 2 ) dengan derajat bebas p, jika G > X 2 (α,p) maka tolak H 0, ada β j 0 berarti terdapat paling tidak satu variabel prediktor yang berpengaruh nyata terhadap model. Jika G X 2 (α,p) maka tidak tolak H 0. (2) Uji Wald. Uji Wald digunakan untuk menguji pengaruh masing-masing variabel prediktor terhadap model. Pengujian dilakukan untuk setiap variabel prediktor X j (j = 1, 2,, p). Hipotesis pada uji ini adalah: H 0 : β j = 0, H 1 : β j 0. Statistik uji Wald adalah: ( ) 2 XW 2 β j =, (2.6) (SE(β j )) dengan SE(β j ) adalah nilai galat baku (standard error) koefisien regresi ke-j. Statistik uji Wald mengikuti sebaran khi-kuadrat (χ 2 ) dengan derajat bebas 1. Kriteria pengambilan keputusan yaitu jika χ 2 W > χ2 (α,1) maka tolak H 0, ada β j 0 berarti variabel prediktor X j berpengaruh nyata terhadap model. Jika χ 2 W χ2 (α,p) maka tidak tolak H 0. 2.8. Pendugaan Parameter Model Untuk menduga parameter β pada model regresi Cox Proportional Hazard digunakan metode Maximum Likelihood. Misalkan dari n pengamatan terdapat r individu yang mengalami kejadian sehingga terdapat n r individu yang tersensor. Apabila individu yang mengalami kejadian diurutkan berdasarkan waktu kejadian maka urutannya menjadi t 1 < t 2 < t 3 < < t r. Misalkan variabel prediktor dari individu yang mengalami kejadian pada saat t i (urutan kejadian ke-i) dinotasikan dengan x i = (x i1, x i2,, x ip ). Maka peluangnya adalah: P ( individu dengan variabel x i mengalami kejadian saat t i satu kejadian saat t i ).

Model Regresi Cox Proportional Hazard pada Laju Tamat Mahasiswa 37 Misalkan A adalah individu-individu dengan variabel x i yang mengalami kejadian saat t i dan B adalah satu kejadian saat t i, maka persamaan diatas menjadi: P (A B) = (P (A B)) (P (B)) = P ( individu dengan variabel x i mengalami kejadian saat t i ) P ( satu kejadian pada saat t i ) Dengan mengambil hasil peluang bersyarat dari Persamaan (2.7) diperoleh fungsi likelihood: r exp( p j=1 L(β) = )β jx j(i) ) l R(t exp( p i) j=1 β (2.7) jx j(l) ) i=1 Selanjutnya untuk memperoleh hasil pendugaan parameter β j pada model regresi Cox Proportional Hazard dapat dilakukan dengan memaksimumkan natural log dari fungsi likelihood (2.7). 2.9. Uji Asumsi Regresi Cox Proportional Hazard Dalam model regresi Cox Proportional Hazard ada sebuah asumsi yang harus terpenuhi, yaitu asumsi Proportional Hazard (PH). Pemeriksaan asumsi dapat dilakukan secara visual menggunakan grafik plot log ( log [S(t, x)]). Apabila plot dari masing-masing kategori dari variabel kategorik terlihat sejajar atau berimpit maka dapat dikatakan asumsi PH terpenuhi. Dan apabila plot dari masing-masing kategori bersilang maka asumsi PH tidak terpenuhi dan variabel prediktor tersebut tidak dapat dimasukkan ke dalam model [4]. 2.10. Hazard Ratio Hazard Ratio adalah perbandingan kelajuan suatu kejadian yang dialami oleh satu kelompok individu dengan kelajuan kejadian yang dialami oleh kelompok individu lainnya. Hazard Ratio didefinisikan sebagai: dimana HR : HR = (h(t, x )) (h(t, x)) Hazard Ratio, x = (x 1, x 2,, x p), x = (x 1, x 2,, x p ). (2.8) 3. Data dan Metode Penelitian Data yang digunakan pada penelitian ini adalah data lama studi mahasiswa Jurusan Matematika Universitas Andalas angkatan 2010 dalam menyelesaikan pendidikan S1 serta variabel-variabel yang diperkirakan berpengaruh. Variabel yang digunakan dalam penulisan ini adalah waktu survival berupa lama studi mahasiswa dan variabel prediktornya adalah Indeks Prestasi Semester 1, Indeks Prestasi Semester 2,

38 Marisa dkk. Indeks Prestasi Semester 3, Indeks Prestasi Semester 4, Jenis Kelamin, Organisasi, Jalur Masuk, dan jumlah SKS kumulatif. Penelitian ini dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut: (a) Melakukan analisis deskriptif terhadap data. (b) Melakukan uji asumsi Proportional Hazard (PH) pada variabel kategorik. (c) Apabila uji asumsi Proportional Hazard terpenuhi selanjutnya tentukan estimasi parameter model dengan menggunakan metode Maximum Likelihood estimation. (d) Setelah mendapatkan model regresi Cox Proportional Hazard dilakukan pengujian signifikansi parameter, dengan dua cara yaitu uji Likelihood Ratio dan uji Wald dan hitung nilai Hazard Ratio. 4. Pembahasan Dari 89 orang mahasiswa matematika angkatan 2010 terdapat 14 orang mahasiswa yang tidak dapat diamati secara utuh, karena individu tersebut keluar atau hilang sebelum batas pengamatan berakhir, sehingga dapat disimpulkan bahwa individu tersebut tersensor tipe III. Sebelum mendapatkan model regresi Cox Proportional Hazard dilakukan uji asumsi PH dan diperoleh hasil seperti pada Gambar 1. Dari Gambar 1 dapat dilihat bahwa grafik log( log [S(t, x)]) sejajar maka

Model Regresi Cox Proportional Hazard pada Laju Tamat Mahasiswa 39 asumsi PH terpenuhi, selanjutnya dilakukan pengolahan data untuk mendapatkan model. Dengan menganggap semua variabel prediktor berpengaruh pada model maka estimasi model menjadi: ĥ(t, x) = ĥ0(t) exp[β 1 x 1 + β 2 x 2 + β 3 x 3 + + β 10 x 10 ] = ĥ0(t) exp[0.373ip 1 + 1.503IP 2 + 1.241IP 3 + 0.796IP 4 0.353JK 0.321O(1) + 0.151O(2) + 0.386JM(1) + 0.977JM(2) + 0.006SKS]. Pengujian Likelihood Ratio dilakukan untuk melihat apakah variabel prediktor berpengaruh secara bersama-sama terhadap model. Uji hipotesis untuk pengujian ini adalah: H 0 : β 1 = β 2 = β 3 = = β 10 = 0, H 1 : terdapat β j 0, j = 1, 2, 3,, 10. Taraf signifikansi (α) yang digunakan adalah 0.05, dan dari pengolahan data diperoleh nilai 2 log L 0 = 516.945 dan nilai 2 log L p = 436.160. Sehingga nilai G dapat dihitung dengan: G = 2(log L 0 log L p ) = 516.945 436.160 = 80.785. Nilai X 2 0.05,10 tabel adalah 18.307. Karena G > X 2 0.05,10 maka tolak H 0, dapat disimpulkan bahwa terdapat sekurang-kurangnya satu variabel prediktor yang berpengaruh signifikan terhadap model regresi Cox Proportional Hazard. Karena terdapat variabel prediktor yang berpengaruh signifikan terhadap model, selanjutnya dilakukan pengujian signifikansi masing-masing parameter terhadap model dengan uji Wald dan diperoleh hasil pada Tabel 1. Dapat dilihat bahwa variabel IP 2, IP 3, IP 4, dan JM(2) berpengaruh signifikan terhadap model. Sehingga diperoleh model regresi Cox Proportional Hazard sebagai

40 Marisa dkk. berikut: h(t, x) = h 0 (t) exp[β 1 x 1 + β 2 x 2 + β 3 x 3 + + β p x p ] = h 0 (t) exp[1.503ip 2 + 1.241IP 3 + 0.796IP 4 + 0.977JM(2)] Setelah model regresi Cox Proportional Hazard diperoleh, selanjutnya dihitung nilai rasio hazard untuk variabel yang signifikan, dan diperoleh hasil seperti pada Tabel 2. Dapat dilihat dari Tabel 2 bahwa nilai exp(β) untuk variabel IP 2 adalah 4.495, dapat diinterpretasikan apabila nilai IP 2 naik sebesar 1 satuan maka laju tamat mahasiswa akan bertambah sebesar 4.495 kali. Nilai exp(β) untuk IP 3 adalah 3.459, apabila nilai IP semester 3 naik sebesar 1 satuan maka laju mahasiswa mencapai kelulusan bertambah 3.459 kali. nilai exp(β) untuk variabel IP 4 adalah 2.216, apabila nilai IP semester 4 naik sebesar 1 satuan maka laju mahasiswa mencapai kelulusan bertambah 2.216 kali. Nilai exp(β) untuk untuk variabel JM(2) adalah 2.656, artinya mahasiswa yang masuk melalui jalur Mandiri memiliki laju tamat lebih besar 2.656 kali dibanding mahasiswa yang masuk melalui jalur PMDK dan SNMPTN. 5. Kesimpulan Berdasarkan hasil analisis pengolahan data tentang faktor-faktor yang mempengaruhi laju tamat mahasiswa matematika angkatan 2010 dapat disimpulkan bahwa variabel prediktor IP 2, IP 3, IP 4, dan jalur masuk Mandiri memiliki pengaruh yang signifikan terhadap laju tamat mahasiswa. Sehingga model akhir regresi Cox Proportional Hazard adalah: h(t, x) = h 0 (t) exp[β 1 x 1 + β 2 x 2 + β 3 x 3 + + β p x p ], = h 0 (t) exp[1.503ip 2 + 1.241IP 3 + 0.796IP 4 + 0.977JM(2)] Daftar Pustaka [1] Bain, L.J dan M. Engelhardt. 1992. Introduction to Probability and Mathematical Statistic, Second edition. Duxburry Press, California. [2] Collet, D. 2004. Modelling Survival data in Medical Research. Second edition. Chapman dan Hall, London.

Model Regresi Cox Proportional Hazard pada Laju Tamat Mahasiswa 41 [3] Hutahaean, L.P., M.A. Mukid dan T. Wuryandari. 2014. Model Cox Proportional Hazard Pada Data Lama Studi Mahasiswa. Jurnal Gaussian 3(2): 173 181. [4] Kleinbaum, D.G. dan Klein, M. 2005. Survival Analysis a Self-Learning Text. Springer, New York. [5] Lee, E. T dan Wang, J. W. 2003. Statistical Methods for Survival Data Analysis. John Wiley dan Sons, Inc, Canada.