KARAKTERISTIK POLA PERAKARAN BIBIT TEMBAKAU BESUKI VOOR OOGST PADA BERBAGAI BENTUK DAN KOMPOSISI MEDIA

dokumen-dokumen yang mirip
UJI APLIKASI KOMBINASI URIN SAPI DAN URIN MANUSIA DENGAN ZEOLIT TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI TANAMAN TOMAT

PENGARUH PENGOLAHAN TANAH DAN UKURAN BENIH TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL KEDELAI (Glycine max, L. Merrill) SKRIPSI

Respon Pemberian Zeolit Terhadap Peningkatan Efisiensi Pemupukan Amonium Sulfat Pada Bibit Tanaman Kakao (Theobroma Cacao L.

PENGARUH ASAL BAHAN DAN BENTUK PANGKAL BATANG TERHADAP PERTUMBUHAN STEK UBI KAYU SKRIPSI. Oleh. Novidatul Ratnasari NIM

LAJU PERTUMBUHAN BIBIT TANAMAN KOPI ARABIKA ( Coffea arabika ) YANG BERASOSIASI DENGAN BAKTERI FOTOSINTETIK Synechococcus sp.

PENGARUH KONSENTRASI PUPUK ORGANIK CAIR DAN JARAK TANAM TERHADAP HASIL DAN KUALITAS TANAMAN KANGKUNG DARAT (Ipomoea reptans)

PENGARUH MEDIA TANAM DAN PEMBERIAN PUPUK ORGANIK CAIR UNTUK PERTUMBUHAN DAN HASIL JAMUR MERANG SKRIPSI

PENGARUH LAMA PENYIMPANAN POLEN TERHADAP KEBERHASILAN PERSILANGAN JAGUNG SRIKANDI PUTIH DAN SRIKANDI KUNING

PENGARUH JARAK TANAM DAN POSISI RUAS STEK TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL RUMPUT GAJAH (Pennisetum purpureum) SKRIPSI

PENGARUH KOMPOSISI MEDIA ORGANIK DAN KONSENTRASI NUTRISI HIDROPONIK TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN MELON (Cucumis melo, L.

PERTUMBUHAN BIBIT KAKAO (Theobroma cacao L.) PADA MEDIA GAMBUT DENGAN PEMBERIAN URINE SAPI

PERTUMBUHAN AWAL BIBIT KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis, Jacq) PADA BERBAGAI CAMPURAN TANAH, PASIR dan LUMPUR SAWIT

RESPONS PERTUMBUHAN BIBIT KAKAO (Theobroma cacao L.) TERHADAP BEBERAPA KOMPOSISI KOMPOS KULIT BUAH KAKAO DENGAN SUBSOIL ULTISOL DAN PUPUK DAUN

PENGARUH PELAPISAN CHITOSAN DAN LAMA PENYIMPANAN TERHADAP VIABILITAS BENIH DAN PERTUMBUHAN BIBIT KAKAO (Theobroma cacao L.)

RESPONS PERTUMBUHAN BIBIT KAKAO (Theobroma cacao L.) TERHADAP PEMBERIAN PUPUK ORGANIK VERMIKOMPOS DAN INTERVAL PENYIRAMAN PADA TANAH SUBSOIL SKRIPSI

DEPARTEMEN KEHUTANAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2009

RESPONS PERTUMBUHAN BIBIT KAKAO (Theobroma cacao L.) TERHADAP PEMBERIAN ABU JANJANG KELAPA SAWIT DAN PUPUK UREA PADA MEDIA PEMBIBITAN SKRIPSI OLEH :

PENGARUH PENGOLAHAN TANAH DAN SUMBER PUPUK NITROGEN TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN TEMBAKAU (Nicotiana tabacum) BESUKI VOOR OOGST

RESPON PERTUMBUHAN BIBIT KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq) DI MAIN NURSERY TERHADAP KOMPOSISI MEDIA TANAM DAN PEMBERIAN PUPUK FOSFAT

PENGARUH LAMA PENYIMPANAN DAN INVIGORASI TERHADAP VIABILITAS BENIH KAKAO (Theobromacacao L.)

PENGARUH KONSENTRASI NUTRISI LENGKAP DAN KOMPOSISI MEDIA TANAM BERBAHAN COCOPEAT TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PEMBUAHAN CABAI MERAH (Capsicum annum L.

PENGARUH LOGAM BERAT ALUMUNIUM (Al) TERHADAP KANDUNGAN ASAM ORGANIK JARINGAN AKAR DAN PARAMETER PERTUMBUHAN BEBERAPA VARIETAS PADI (Oryza sativa L.

STUDI PERSAINGAN GULMA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN JAGUNG MANIS (Zea mays saccharata Sturt)

PERTUMBUHAN STUMP KARET PADA BERBAGAI KEDALAMAN DAN KOMPOSISI MEDIA TANAM SKRIPSI OLEH : JENNI SAGITA SINAGA/ AGROEKOTEKNOLOGI-BPP

PENGARUH PUPUK KANDANG KELINCI DAN PUPUK NPK (16:16:16) TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT KAKAO (Theobroma cacao L.)

PENGARUH MEDIA TANAM DAN PEMBERIAN PUPUK NPK (16:16:16) TERHADAP PERTUMBUHAN KAKAO (Theobroma cacao L.) DI PEMBIBITAN EDI HANDOKO

SKRIPSI. Oleh: JOGI HENDRO SIAHAAN/ AGROEKOTEKNOLOGI-BPP

PENGARUH PERBEDAAN SUHU RUANG SIMPAN DAN BAHAN PENGEMAS TERHADAP KEMUNDURAN MUTU BENIH KEDELAI

PERTUMBUHAN TANAMAN PAKCOY (Brassica rapa L.) PADA PANEN PERTAMA DAN KEDUA DENGAN PEMBERIAN BOKASHI DAN KOMPOS TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT

PENGARUH DOSIS KOMPOS KOTORAN AYAM TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT DUA KLON KAKAO (Theobroma cacao, L.) SKRIPSI

KARAKTERISTIK PERUBAHAN BIOKIMIA BIJI MELINJO (Gnetum gnemon) PADA AWAL PERKECAMBAHAN SKRIPSI. Oleh: Adrian Syawaluddin Siregar NIM

PENGARUH KONSENTRASI HORMON ORGANIK DAN LARUTAN NUTRISI HIDROPONIK TERHADAP HASIL DAN KUALITAS BUAH MELON (Cucumis melo L.)

PENGARUH KONSENTRASI PUPUK ORGANIK TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL RIMPANG TIGA VARIETAS JAHE (Zingiber officinale Rosc.)

PENGARUH JENIS PUPUK KANDANG DAN JARAK TANAM TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN JAGUNG MANIS (Zea mays L. var. saccharata Sturt) SKRIPSI

PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI KAILAN (Brassica oleraceae Var. acephala) PADA BERBAGAI MEDIA TANAM DAN PEMBERIAN PUPUK SKRIPSI

OPTIMALISASI BENTUK FISIK MEDIA PEC SERTA KONSENTRASI NAA TERHADAP PEKEMBANGAN EMBRIO SOMATIK KAKAO(Theobroma cacao L.) MELALUI KULTUR INVITRO

ANALISIS FUNGSI PRODUKSI PADI DI INDONESIA SKRIPSI. Oleh Fitria Ika Puspita Sari NIM

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS JEMBER FAKULTAS PERTANIAN

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL U N I V E R S I T A S J E M B E R FAKULTAS PERTANIAN

SKRIPSI. PENGARUH PEMBERIAN ABU SERBUK GERGAJI DAN PUPUK UREA TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN KAKAO (Theobroma Cacao L.)

RESPON TANAMAN SELADA (Lactuca sativa L.) MENGGUNAKAN BEBERAPA JENIS PUPUK ORGANIK DENGAN DUA KALI PENANAMAN SECARA VERTIKULTUR

PENGARUH DOSIS PUPUK UREA DAN UMUR BIBIT TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN PADI

KARYA ILMIAH TERTULIS (SKRIPSI)

PENINGKATAN MUTU DAN HASIL TANAMAN TOMAT (Lycopersicum esculentum Mill.) DENGAN PEMBERIAN HORMON GA3. Oleh :

RESPON PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN KANGKUNG DARAT (Ipomoea reptans P.) PADA MEDIA TANAM ARANG SEKAM DAN COCOPEAT SERTA KONSENTRASI POH CAIR

EFEK PEMOTONGAN DAN PEMUPUKAN TERHADAP PRODUKSI DAN KUALITAS Borreria alata (Aubl.) SEBAGAI HIJAUAN MAKANAN TERNAK KUALITAS TINGGI

RESPON PERTUMBUHAN STUMPKARET

Status Nitrogen Bibit Tanaman Kopi Arabika (Coffea arabika L.) Yang Berasosiasi Dengan Bakteri Fotosintetik Synechococcus sp.

RESPON PERTUMBUHAN PRODUKSI TANAMAN JAGUNG TERHADAP FREKUENSI PEMUPUKAN PUPUK ORGANIK CAIR DAN APLIKASI PUPUK DASAR NPK SKRIPSI

SERAPAN P DAN PERTUMBUHAN TANAMAN JAGUNG (Zea mays L.) AKIBAT PEMBERIAN KOMBINASI BAHAN ORGANIK DAN SP 36 PADA TANAH ULTISOL LABUHAN BATU SELATAN

SKRIPSI. PENGARUH PEMBERIAN 2,4-D DAN BAP TERHADAP PERTUMBUHAN EKSPLAN BAWANG PUTIH (Allium sativum L.) Oleh Nurul Mufidah H

PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN PAKCOY (Brassica rapa L.) DENGAN PEMBERIAN DUA JENIS PUPUK KANDANG PADA DUA KALI PENANAMAN

PENGARUH BERBAGAI DOSIS PUPUK NPK MUTIARA DAN PUPUK BOKASHI TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT KAKAO (Thebroma Cacao L ) PADA MEDIA TANAH GAMBUT

RESPONS PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI TANAMAN JAGUNG MANIS (Zea mays Saccharata Sturt) TERHADAP PEMBERIAN LIMBAH KOPI DAN TEPUNG DARAH SAPI SKRIPSI OLEH :

PENGARUH KEMATANGAN BENIH TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT BEBERAPA VARIETAS KEDELAI (Glycine max (L).Merrill)

PENGARUH UKURAN DIAMETER BUTIR ZEOLIT TERHADAP BEBERAPA NILAI SIFAT KIMIA DAN FISIKA TANAH SKRIPSI

RESPON PERTUMBUHAN BIBIT AREN ( Arenga pinnata Merr.) TERHADAP PEMBERIAN PUPUK ORGANIK CAIR SKRIPSI OLEH : MANAHAN BDP Pemuliaan Tanaman

PEMANFAATAN LIMBAH BATANG TEMBAKAU UNTUK PENGENDALIAN HAMA ULAT GRAYAK (Spodoptera litura F.)

PERTUMBUHAN STEK AKAR SUKUN (Artocarpus communis Forst.) BERDASARKAN PERBEDAAN JARAK AKAR DARI BATANG POHON

SKRIPSI PENGARUH KOMPOSISI MEDIA TANAM DAN FREKUENSI PEMBERIAN EVAGROW PADA PAKCOY (BRASSICA CHINENSIS) SECARA VERTIKULTUR PARALON

PENGARUH KONSENTRASI EKSTRAK TAUGE DAN DUA MEDIA TANAM TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT JABON (Anthocephalus cadama Miq)

A. LAPORAN HASIL PENELITIAN

RESPON SELEKSI PADA 12 GENOTIPE KEDELAI MELALUI SELEKSI LANGSUNG DAN SIMULTAN SKRIPSI

PENGARUH MACAM KONSENTRASI DAN LARUTAN NUTRISI HIDROPONIK TERHADAP PRODUKSI DAN KUALITAS MELON (Cucumis melo L.) SKRIPSI

PEMBERIAN PUPUK P DAN Zn UNTUK MENINGKATKAN KETERSEDIAAN P DAN Zn DI TANAH SAWAH SKRIPSI OLEH : KIKI DAMAYANTI

PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI PADI GOGO TERHADAP PEMBERIAN MIKORIZA DAN PENAMBAHAN KOMPOS TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT

21111`211``1 PERKEMBANGAN DAN KONTRIBUSI TEMBAKAU BESUKI NA-OOGST TERHADAP PRODUKSI TEMBAKAU DI KABUPATEN JEMBER SKRIPSI

PERTUMBUHAN DAN HASIL KEDELAI (Glycine max (L.) Merrill) VARIETAS BALURAN AKIBAT IRRADIASI SINAR GAMMA ( 60 Co) DAN KONDISI CEKAMAN LENGAS

PENGARUH JENIS ZAT PENGATUR TUMBUH DAN UKURAN BAHAN STEK TERHADAP PERTUMBUHAN STEK TANAMAN NAGA SKRIPSI

PENGARUH KONSENTRASI DAN WAKTU PEMBERIAN PUPUK DAUN GANDASIL D TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN KUBIS BUNGA (Brassica oleracea L.

PENGARUH UMUR PANEN TERHADAP HASIL DAN KUALITAS BENIH TIGA VARIETAS KEDELAI (Glycine max (L) Merill)

RESPON KETAHANAN BEBERAPA VARIETAS PADI (Oryza sativa L.) TERHADAP KONSENTRASI GARAM NaCl SECARA IN VITRO

PENGARUH PUPUK KOMPOS DAUN CENGKEH (Syzygium aromaticum, (L.) M.) TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN KAKAO (Theobroma cacao) DAN PERKEMBANGAN BAKTERI TANAH

PENGARUH PUPUK FOSFOR DAN KALSIUM TERHADAP KUALITAS BENIH KEDELAI SETELAH MASA SIMPAN

ANALISIS PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI BEBERAPA VARIETAS JAGUNG ( Zea mays L. ) PADA BERBAGAI TINGKAT PEMBERIAN AIR SKRIPSI

ANALISIS PENDAPATAN DAN PENAMPILAN PASAR TANAM AWAL (NO TA) DI KABUPATEN JEMBER SKRIPSI. Oleh : Reni Fitatri NIM

DAMPAK PEMBERIAN LARUTAN MIKRO ORGANISME LOKAL (MOL) DAN ASAP CAIR (LIQUID SMOKE) PADA PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN PADI (Oryza sativa.

PENGARUH IMBANGAN PUPUK KANDANG AYAM DAN PUPUK NPK TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TOMAT DI TANAH REGOSOL SKRIPSI. Oleh: Nasrizal

RESPONS PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI TANAMAN SORGUM (Sorghum bicolor (L.) Moench) TERHADAP PEMBERIAN MULSA DAN BERBAGAI METODE OLAH TANAH SKRIPSI

UJI KUALITAS FISIOLOGIS BENIH JAGUNG (Zea mays L) HASIL PERSILANGAN TERHADAP KEKERINGAN

PENGARUH JUMLAH BIBIT DAN SISTEM TANAM JAJAR LEGOWO YANG DIMODIFIKASI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI PADI SAWAH

KAJIAN PERKECAMBAHAN DAN PERTUMBUHAN BIBIT BIJI BOTANI BAWANG MERAH (Allium ascalonicum L.) PADA BEBERAPA MACAM MEDIA

RESPONS PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI BEBERAPA VARIETAS UBI JALAR (Ipomoea batatas L. Lam) TERHADAP PEMBERIAN KOMPOS JERAMI PADI SKRIPSI OLEH:

PENGARUH KOMPOSISI MEDIA TUMBUH DAN DOSIS PEMBERIAN PUPUK FOSFAT TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT BELIMBING (Averrhoa carambola L)

SKRIPSI. PENGARUH PEMBERIAN PUPUK UREA DAN ABU JANJANG KELAPA SAWIT TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT JABON (Anthocephalus cadamba Miq)

SKRIPSI OLEH : ANI MEGAWATI SIMBOLON** BDP-AGRONOMI

PENGARUH PUPUK KANDANG KELINCI DAN PUPUK UREA TERHADAP KETERSEDIAAN N TOTAL PADAPERTUMBUHAN TANAMAN JAGUNG

EFISIENSI PEMUPUKAN UREA DAN PHONSKA MENGGUNAKAN PUPUK ORGANIK BERBAH

TEKNIK PEMBUATAN PUPUK KOMPOS DENGAN BANTUAN EM-4

SKRIPSI OLEH : DESI SIMANJUNTAK

PENGARUH KEMIRINGAN RAK MEDIA DAN UMUR PANEN TERHADAP PERTUMBUHAN DAN KUALITAS HASIL RUMPUT GAJAH

PERBEDAAN LAMA PENYIMPANAN DAN MEDIA SIMPAN TERHADAP PERKECAMBAHAN DAN PERTUMBUHAN BIBIT KAKAO (Theobroma cacao L.)

APLIKASI PLUG-IN SIMAI UNTUK MENGHITUNG KEBUTUHAN AIR (Studi Kasus Daerah Irigasi (DI) Sampean Baru)

STUDI STATUS NITROGEN TANAH PERKEBUNAN KOPI RAKYAT DENGAN BERBEDA TANAMAN PENAUNG DI DESA SIDOMULYO KECAMATAN SILO KABUPATEN JEMBER SKRIPSI

HIDROPONIK TANAMAN SAWI BEDA VARIETAS DENGAN FORMULASI NUTRISI AB MIX DAN FORMULASI RACIKAN SKRIPSI OLEH : VYVIAN W. SIAGIAN / AGROTEKNOLOGI

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK RUMPUT LAUT

PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

PERTUMBUHAN BIBIT BUD CHIPS TEBU (Saccharum officinarum L. ) PADA BERBAGAI UMUR BAHAN TANAMAN DENGAN PEMBERIAN BAP

PENGARUH FREKUENSI PENYEMPROTAN PUPUK DAUN DAN DOSIS PUPUK TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT Aquilaria malaccensis Lamk.

PENGARUH CEKAMAN GARAM TERHADAP PRODUKSI ASAM ORGANIK DAN PERTUMBUHAN TANAMAN LIDAH BUAYA (Aloe vera)

Transkripsi:

KARAKTERISTIK POLA PERAKARAN BIBIT TEMBAKAU BESUKI VOOR OOGST PADA BERBAGAI BENTUK DAN KOMPOSISI MEDIA SKRIPSI Diajukan guna melengkapi tugas akhir dan memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan Program Studi Agronomi (S1) dan mencapai gelar Sarjana Pertanian Oleh: Aji Bagus Setiyono NIM. 031510101126 JURUSAN BUDIDAYA PERTANIAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS JEMBER 2008 i

SKRIPSI KARAKTERISTIK POLA PERAKARAN BIBIT TEMBAKAU BESUKI VOOR OOGST PADA BERBAGAI BENTUK DAN KOMPOSISI MEDIA Oleh Aji Bagus Setiyono NIM. 031510101126 Pembimbing : Pembimbing Utama : Ir. Usmadi, M.P. Pembimbing Anggota : Ir. Irwan Sadiman, M.P. ii

PENGESAHAN Skripsi berjudul: Karakteristik Pola Perakaran Bibit Tembakau Besuki Voor Oogst pada Berbagai Bentuk dan Komposisi Media, telah diuji dan disahkan oleh Fakultas Pertanian pada: Hari : Selasa Tanggal : 29 Januari 2008 Tempat : Fakultas Pertanian Tim Penguji Ketua, Anggota I, Ir. Usmadi, M.P. NIP. 131 759 530 Anggota II, Ir. Irwan Sadiman, M.P. Ir. Setiyono, M.P. NIP. 131 287 089 NIP. 131 696 266 Mengesahkan Dekan, Prof. Dr. Endang Budi Trisusilowati, M.S. NIP. 130 531 982 iii

PERNYATAAN Saya yang bertanda tangan dibawah ini: Nama : Aji Bagus Setiyono Nim : 031510101126 Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa karya ilmiah yang berjudul Karakteristik Pola Perakaran Bibit Tembakau Besuki Voor Oogst pada Berbagai Bentuk dan Komposisi Media, adalah benar-benar hasil karya sendiri kecuali jika dalam pengutipan substansi disebutkan sumbernya dan belum pernah diajukan pada institusi mana pun serta bukan karya jiplakan. Saya bertanggung jawab atas keabsahan dan kebenaran isinya sesuai dengan sikap ilmiah yang harus dijunjung tinggi. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya, tanpa adanya tekanan dan paksaan dari pihak manapun serta bersedia mendapat sanksi akademik jika kemudian hari pernyataan ini tidak benar. Jember, 29 Januari 2008 Yang menyatakan, Aji Bagus Setiyono NIM. 031510101126 iv

RINGKASAN Karakteristik Pola Perakaran Bibit Tembakau Besuki Voor Oogst pada Berbagai Bentuk dan Komposisi Media. Aji Bagus Setiyono, 031510101126; 2008: 60 halaman. Program Studi Agronomi, Fakultas Pertanian Universitas Jember. Bibit tembakau yang sehat dan kuat merupakan salah satu sarana penting untuk mendapatkan pertanaman tembakau yang baik dan selanjutnya juga berpengaruh terhadap kualitas krosok yang dihasilkan. Bentuk dan komposisi media merupakan salah satu faktor dalam pembibitan yang perlu dikaji untuk mendapatkan bibit yang memiliki perakaran kuat dan mampu menghasilkan bibit berkualitas tinggi, sehingga menekan dampak kerusakan akibat pemindahan bibit di lapang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bentuk dan komposisi media yang tepat bagi pertumbuhan dan perkembangan bibit tembakau. Penelitian ini dilakukan di lahan penelitian Jurusan Budidaya Pertanian Fakultas Pertanian Universitas Jember mulai bulan Maret sampai Mei 2007. Bahan yang digunakan dalam percobaan ini meliputi benih tembakau Besuki Voor Oogst, pasir, tanah, bahan organik (kompos) dan pupuk. Rancangan percobaan yang digunakan adalah metode Rancangan Acak Kelompok (RAK) Faktorial dengan dua faktor perlakuan dan tiga ulangan. Faktor bentuk media terdiri dari tiga taraf perlakuan yaitu polibag (K1) ukuran tinggi 4,16 cm dengan diameter 6 cm; polibag (K2) ukuran tinggi 6 cm dengan diameter 5 cm dan polibag (K3) ukuran tinggi 9,38 cm dengan diameter 4 cm. Faktor perbandingan komposisi media (kompos ; tanah ; pasir) terdiri dari lima taraf perlakuan yaitu M0: (komposisi 3 ; 2 ; 1); M1: komposisi (3 ; 1 ; 2); M2: komposisi (2 ; 2 ; 1); M3 : komposisi (2 ; 1 ; 2); dan M4 : komposisi (2 ; 1 ; 1). Hasil penelitian menunjukkan bahwa bentuk media tanam, berpengaruh terhadap karakteristik pola perakaran bibit tetapi kompisisi media tanam tidak berpengaruh terhadap semua parameter yang diujikan. Bentuk media tanam yang lebih tinggi dengan luas permukaan kecil menghasilkan akar yang panjang dengan v

bibit yang tinggi, sedangkan kombinasi perlakuan antara bentuk dan komposisi media tanam tidak menghasilkan perbedaan pola perakaran bibit tembakau Besuki Voor Oogst. vi

SUMMARY Root Pattern Characteristic Of Besuki Cigarette Tobacco Seedling On The Differences Shape And Composition Of Media. Aji Bagus Setiyono, 031510101126; 2008: 62 pages. Program Study Of Agronomy, Faculty Of Agriculture, Jember University. Healthy and strongly tobacco seedling were important factors which influence growth of tobacco plant and furthermore would influence of cured leaves quality. Shape and composition of media were two limiting factors which must be observed to get tobacco seedling which had stronger root and higher quality, so the number of seedling abort in the field could be decreased. The research was determined the effect of shape and composition of media on characteristic of roots pattern and growth of tobacco seedling. A research was carried out in the experimental garden of Faculty of Agriculture Jember University. The research was done from March to May 2007. Materials which used in the research were tobacco seed, many kinds of media (sands, soils and compost) and fertilizers. The design of experiment was 3 x 5 factorial based on Randomized Complete Blocks with three replications. The factors studied were shape of media consist of 4,16 centimeters (cms) high and 6 cms diameter (K1); 6,00 cms high and 5 cms diameter (K2); 9,38 cms high and 4 cms diameter (K3) and composition of compost, soils and sands as a media consist of 3:2:1 (M1); 3:1:2 (M2); 2:2:1(M3); 2:1:2 (M4); 2:1:1 (M5). Seed of tobacco was germinated on each combination of trial media. Tobacco seedling was observed in 35 days after sowing. The result of research showed that the shape of media influence the root pattern characteristic of tobacco seedling but media composition had no effect. Higher poly bag size and smaller poly bag diameter tend to increased root and stem length but there was not differences effect on both media composition and shape of media on the root pattern characteristic of tobacco seedling. vii

KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena dengan segala rahmat-nya maka penulis dapat menyelesaikan Karya Ilmiah Tertulis yang berjudul KARAKTERISTIK POLA PERAKARAN BIBIT TEMBAKAU BESUKI VOOR OOGST PADA BERBAGAI BENTUK DAN KOMPOSISI MEDIA. Penyusunan Karya Ilmiah Tertulis ini diselesaikan guna memenuhi salah satu syarat menyelesaikan program Strata Satu (SI) pada Jurusan Budidaya Pertanian Fakultas Pertanian Universitas Jember. Pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada : 1. Ibu Prof. Dr. Endang Budi Trisusilowati, M.S., selaku Dekan Fakultas Pertanian yang telah memberikan ijin atas penulisan Karya Ilmiah Tertulis ini. 2. Bapak Ir. Bambang Kusmanadhi, M.Sc., selaku Ketua Jurusan Budidaya Pertanian yang telah memberikan kesempatan pada penulis untuk menyusun Karya Ilmiah Tertulis ini. 3. Bapak Ir. Usmadi, M.P., selaku Dosen Pembimbing Utama yang telah memberikan kesempatan dan kepercayaan kepada penulis serta pengarahan dan petunjuk sehingga Karya Ilmiah Tertulis ini dapat terselesaikan. 4. Bapak Ir. H. Irwan Sadiman, M.P.,selaku Dosen Pembimbing Anggota I yang telah memberikan petunjuk dan pengarahan serta bimbingannya kepada penulis. 5. Bapak Ir. Setiyono, M.P., selaku Dosen Pembimbing Anggota II yang telah memberikan petunjuk dan pengarahan serta bimbingannya kepada penulis. 6. Ayahanda Djoko Suyono, Ibunda, adikku tercinta dan seluruh keluarga yang telah mencurahkan kasih sayang, do a serta motivasi dan dukungannya. 7. Keluarga besar Bapak H. Mashuri, yang telah memberikan sebagian kasih sayang dan nilai-nilai hidup sebagai muslim yang berkepribadian mumpuni dan tawakal. viii

8. Teman-teman seperjuanganku, Lega, Eko, Mamank, Pras, Aziz, Irul, Pita, Gatrik, Icank, Novi, Zainul, Mona, Dadang, Bety, Soffi, Yoga, Irma, Ruri dan Badrus, serta rekan-rekan asisten Fisiologi Tumbuhan (Agung, Irvan, Rima, Andre, dan Noviyanto) kalian memberikan motivasi dan kenangan tersendiri yang tak terlupakan selama aku menjalani bangku perkuliahan. 9. Rekan Agro 03 dan seluruh warga HIMAGRO, terima kasih atas bantuan dan kebersamaannya. 10. Teman-teman semasa SMU, Mirma, Retno dan Rizky, terima kasih atas dukungan dan kebersamaannya. 11. Warga koz Sadewa 44, Bayu, Bowo, Arif, dan Alen, terima kasih atas motivasi dan kebersamaannya. 12. Semua pihak yang telah membantu menyelesaikan Karya Ilmiah Tertulis ini. Penulis berupaya menyelesaikan Karya Ilmiah Tertulis ini sebaik-baiknya, namun segala bentuk kekurangan yang ada akan senantiasa mengharap saran dan kritik dari pembaca. Semoga Karya Ilmiah Tertulis ini memberikan manfaat bagi kita semua, Amin. Jember, Februari 2008 Penulis, ix

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN... iii RINGKASAN... v SUMMARY... vii KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xii DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv BAB 1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Perumusan Masalah... 3 1.3 Tujuan dan Manfaat... 4 1.3.1 Tujuan... 4 1.3.2 Manfaat... 5 BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Tanaman Tembakau... 6 2.2 Peranan Bibit pada Budidaya Tembakau... 7 2.3 Pola Perakaran Tanaman Tembakau... 8 2.4 Peranan Bentuk Media Tanam terhadap Perakaran Bibit... 10 2.5 Komposisi Media Tanam... 11 2.6 Hipotesis... 13 BAB 3. METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Tempat dan Waktu Penelitian... 14 3.2 Bahan dan Alat... 14 3.3 Metode Penelitian... 14 3.4 Pelaksanaan Penelitian... 15 3.4.1 Pembuatan Bedengan... 15 x

3.4.2 Pembuatan Atap Bedengan... 15 3.4.3 Pembuatan Media Tanam... 16 3.4.4 Pengisian Media... 16 3.4.5 Pemupukan Dasar... 16 3.4.6 Pengecambahan dan Penyebaran Benih... 16 3.4.7 Pemeliharaan Bibit... 17 3.4.8 Parameter Percobaan... 17 3.4.8.1 Parameter Utama... 17 3.4.8.2 Parameter Pendukung... 18 BAB 4. HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil Pengamatan... 19 4.2 Pembahasan... 21 4.2.1 Kondisi Umum Penelitian... 21 4.2.2 Pengaruh Interaksi antara Faktor Bentuk dan Komposisi Media Pembibitan Terhadap Karakteristik dan Pola Perakaran Bibit Tembakau... 23 4.2.3 Pengaruh Komposisi Media Pembibitan terhadap Karakteristik dan Pola Perakaran... 24 4.2.4 Pengaruh Bentuk Media Pembibitan terhadap Karakteristik dan Pola Perakaran... 28 BAB 5. SIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan... 37 5.2 Saran... 37 DAFTAR PUSTAKA... 38 LAMPIRAN... 41 BIODATA MAHASISWA... 62 xi

DAFTAR TABEL Nomor Judul Halaman 1. Rangkuman Nilai F-Hitung Pengaruh Bentuk dan Komposisi Media pada Beberapa Parameter Percobaan... 19 2. Hasil Uji Duncan Parameter Jumlah Daun, Panjang Batang dan Panjang Akar Pengaruh Perlakuan Bentuk Media... 20 3. Curah Hujan Selama Periode Pembibitan (Bulan April-Mei 2007)... 22 4. Hasil Analisa Pori-Pori Total Media Sebelum dan Sesudah Pembibitan pada Masing-masing Komposisi Media... 25 5. Hubungan Kondisi Curah Hujan dengan Kegiatan yang dilaksanakan Selama Pembibitan... 31 xii

DAFTAR GAMBAR Nomor Judul Halaman 1. Lokasi Penelitian dan laboratorium Fisiologi Tumbuhan... 21 2. Grafik Pengaruh Faktor Bentuk Media (K) terhadap Jumlah Daun Bibit Tembakau... 29 3. Grafik Pengaruh Faktor Bentuk Media (K) terhadap Panjang Batang Bibit Tembakau... 30 4. Grafik Pengaruh Faktor Bentuk Media (K) terhadap Panjang Akar Bibit Tembakau... 33 5. Perbandingan Morfologi Akar Faktor M Perlakuan K3 dan Faktor M perlakuan K1... 33 6. Grafik Pengaruh Faktor Bentuk Media (K) terhadap Jumlah Akar Bibit Tembakau... 34 7. Perbandingan antara Berbagai Bentuk Polibag...K1, K2, dan K3 terhadap Pola Perakaran Bibit... 35 xiii

DAFTAR LAMPIRAN Nomor Judul Halaman 1. Hasil Uji Duncan Parameter Utama Pengaruh Perlakuan Interaksi Komposisi Media (M) dengan Bentuk Media (K)... 41 2. Hasil Uji Duncan Parameter Utama Pengaruh Perlakuan Komposisi Media... 42 3. Hasil Uji Duncan Parameter Utama Pengaruh Perlakuan Bentuk Media... 43 4. Data Luas Daun Bibit... 44 5. Data Jumlah Daun Bibit... 45 6. Data Tinggi Bibit... 47 7. Data Panjang Batang... 48 8. Data Diameter batang... 50 9. Data Jumlah Akar... 51 10. Data Panjang Akar... 52 11. Data Volume Akar... 54 12. Data Berat Kering Akar... 55 13. Data Berat Basah Bibit... 56 14. Data Berat Kering Bibit... 57 15. Data Rasio Tajuk-Akar... 58 16. Jadwal Kegiatan Selama Penelitian... 59 17. Foto-Foto Penelitian... 60 xiv