Materi 2. Menghidupkan Mesin Bubut CNC dengan Sistem Kontrol Sinumerik 802 S/C base line

dokumen-dokumen yang mirip
Materi 2. Menghidupkan Mesin Frais CNC dengan Sistem Kontrol Sinumerik 802 S/C base line

MODUL CNC-2. Oleh: Dwi Rahdiyanta FT-UNY. KEGIATAN BELAJAR : Menghidupkan Mesin Bubut CNC

Materi 3 Seting Benda Kerja, Pahat, dan Zero Offset Mesin Bubut CNC Tujuan :

Panduan Instalasi Program (Setup) Mesin CNC Virtual/Simulator

Materi 5. Mengoperasikan mesin bubut CNC untuk membuat benda kerja

Prinsip Kerja dan Pengoperasian

Materi 1. Mengenal Bagian-bagian Utama Mesin Bubut CNC, Panel Kontrol Sinumerik 802 S/C base line, dan tata nama sumbu koordinat

MATERI PPM PENGOPERASIAN MESIN CNC ET-242 (Sistem Persumbuan dan Tombol pengendali Mesin) Oleh: Dwi Rahdiyanta FT-UNY

MODUL MESIN CNC-3. Oleh: Dwi Rahdiyanta FT-UNY

Modul Teknik Pemesinan Bubut CNC

Materi 5. Mengoperasikan mesin frais CNC untuk membuat benda kerja

Materi 3. Seting Alat potong, Benda Kerja, dan Zero Offset pada Mesin Frais CNC

MODUL CNC- 5. Oleh: Dwi Rahdiyanta FT-UNY. KEGIATAN BELAJAR : Mengoperasikan Mesin Bubut CNC

Oleh: Dwi Rahdiyanta Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta

Modul Teknik Pemesinan Frais CNC

Materi 4. Menulis Program di Mesin Bubut CNC (membuka, menulis, dan mengedit program CNC)

MATERI KULIAH CNC Instruksi pengoperasian Mesin Frais CNC

MODUL CNC MILLING DENGAN SWANSOFT CNC SIMULATOR

Materi 4. Menulis Program di Mesin Bubut CNC (membuka, menulis, dan mengedit program CNC)

KEGIATAN BELAJAR : Membuat Program di Mesin Bubut CNC

MATERI KEGIATAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

SISTEM OPERASI DAN PEMROGRAMAN SINUMERIK 802 C BASE LINE CNC MILLING

Materi 4. Menulis Program CNC di Mesin Frais CNC (membuka, menulis, dan mengedit program CNC)

SETTING TITIK-TITIK REFERENSI PADA MESIN CNC ET-242 (Titik Nol Benda, dan Titik Nol Pahat)

Mesin frais CNC TU-3A

TUTORIAL DESAIN DRILL BERTINGKAT MENGGUNAKAN SOFTWARE MASTERCAM X5 & SWANSOFT CNC SIMULATOR

1. Langkah-langkah untuk menghidupkan mesin CNC, adalah? a. Tekan tombol R b. Tekan tombol U c. Tekan tombol I d. Tekan tombol JOG e.

BAB IV PENGUJIAN DAN EVALUASI SISTEM

BAB lll PROSES PEMBUATAN BOSS FRONT FOOT REST. Pada bab ini penulis menjelaskan tentang langkah kerja pembuatan benda

BAB I. Pengenalan Perangkat Lunak CAD/CAM dan Mastercam versi 9

BEKERJA DENGAN MESIN BUBUT

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS

MODUL BUBUT CNC. Oleh: Dwi Rahdiyanta FT-UNY

MODUL I PRAKTIKUM PROSES PRODUKSI

MATERI KULIAH PROSES PEMESINAN KERJA BUBUT. Dwi Rahdiyanta FT-UNY

PERANCANGAN MODEL PEMBELAJARAN DIGITAL PADA PRAKTIKUM MESIN LATHE CK6132D

MODUL PRAKTIKUM PROSES DAN SISTEM PRODUKSI. CNC- Computer Numerical Control Oleh : Arief Darmawan

EFEKTIFITAS MODEL PEMBELAJARAN DIGITAL PADA PRAKTIKUM MESIN KND-100M CNC

BAGIAN-BAGIAN UTAMA MESIN CNC TU-3A

CREATED BY: Fajri Ramadhan,Wanda Saputra dan Syahrul Rahmad

Tutorial Pengoperasian dan Pemrograman Mesin Bubut CNC GSK 928 TE

MATERI PPM PRINSIP KERJA DAN BAGIAN-BAGIAN UTAMA MESIN BUBUT CNC TU-2A Oleh: Dr. Dwi Rahdiyanta FT-UNY

MODUL PRAKTIKUM NC/CNC SEMESTER GANJIL 2017/2018

Secara garis besar mesin Milling CNC dapat digolongkan menjadi 2 macam, yaitu :

MATERI PPM PRINSIP PEMBUATAN PROGRAM CNC (Metode, Struktur, dan Eksekusi Program)

III. METODOLOGI PENELITIAN

Teknik Pemesinan CNC. Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta. (Mesin Frais CNC, Mesin Bubut CNC, dan Mastercam)

Berita Teknologi Bahan & Barang Teknik ISSN : Balai Besar Bahan dan Barang Teknik Departemen Perindustrian RI No. 22/2008 Hal.

BAB V PENGUJIAN DAN ANALISA. Tempat Melakukan Pengujian : Peralatan Yang Dibutuhkan :

MODUL PRAKTIKUM CNC II MASTERCAM LATHE MILLING

PEMROGRAMAN CNC. Program adalah sejumlah perintah dalam bentuk kode yang dipakai untuk mengendalikan mesin.

BAB III METODOLOGI. Pembongkaran mesin dilakukan untuk melakukan pengukuran dan. Selain itu juga kita dapat menentukan komponen komponen mana yang

MATERI PPM PRINSIP-PRINSIP PEMBUATAN PROGRAM PADA MESIN MILLING CNC Oleh: Dwi Rahdiyanta FT-UNY

SOAL LATIHAN 3 TEORI KEJURUAN PEMESINAN

c. besar c. besar Figure 1

MESIN BUBUT CNC ET 242. A. BAGIAN BAGIAN UTAMA DAN KONTROL MESIN ET bagian utama

Memprogram Mesin CNC (Dasar)

BAB 12 MEMAHAMI MESIN CNC DASAR

MATERI KULIAH CAD-CAM PENGOPERASIAN CAD-CAM TURNING ( Fungsi G01, G84, G02 & G03 dan Proses Finishing)

SOAL LATIHAN 4 TEORI KEJURUAN PEMESINAN

BAB V MESIN MILLING DAN DRILLING

PENERAPAN MODUL MESIN BUBUT CNC UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIVAN DAN KOMPETENSI SISWA PADA MATA PELAJARAN CNC DASAR DI SMK MUHAMMADIYAH 1 SALAM ARTIKEL

SUMBER BELAJAR PENUNJANG PLPG 2016 TEKNIK PEMESINAN

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI

BAB III PERAWATAN MESIN BUBUT PADA PT.MITSUBA INDONESIA

POROS BERTINGKAT. Pahat bubut rata, pahat bubut facing, pahat alur. A. Tujuan Adapun tujuan dari pembuatan poros bertingkat ini yaitu :

Oleh: Fikri Yoga Pemana Dosen Pembimbing: Dr. Ir. Moch. Rameli

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN BIDANG KEAHLIAN TEKNIK MESIN PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK PEMESINAN MENGESET MESIN DAN PROGRAM MESIN NC/CNC (DASAR)

Dasar Pemrograman Mesin Bubut CNC Type GSK 928 TE

PERANCANGAN INSTRUKSI KERJA DOKUMEN DAN VISUAL PADA MESIN ELECTRICAL DISCHARGE MACHINE

MESIN BOR. Gambar Chamfer

III. METODOLOGI PENELITIAN. Universitas Lampung. Sedangkan waktu penelitian dilaksanakan pada rentang

INSTRUKSI KERJA ALAT OIL BATH MEMMERT ONE 7-45

MATERI KULIAH CNC Memasang Cekam dan Benda kerja Mesin Frais CNC

BUBUT CNC. Tol. Jumlah Bahan No Dokumen JST/MES/MES322/01 ± 0,05 1 Al = 28x120 Edisi 02 Berlaku Efektif 02 KONTUR LURUS. Skala 1.5 : 1 Digambar oleh

BAB IV PEMBAHASAN. pabrik PT. Boma Bisma Indra. Mesin ini digunakan untuk pelebaran lubang

TUGAS TEKNIK PERAWATAN MESIN MAKALAH MESIN BUBUT, SEKRAP DAN FRAIS

PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN DIGITAL SEBAGAI SOLUSI PRAKTIKUM MESIN KND-100M CNC

INSTRUKSI KERJA ALAT HOTPLATE AND STIRER IKA C-MAG HS7

III. METODOLOGI PENELITIAN. Universitas Lampung. Sedangkan estimasi waktu penelitian dikisarkan

SOAL LATIHAN 2 TEORI KEJURUAN PEMESINAN

IK UJI TARIK BAJA INTRUKSI KERJA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Mesin bubut (Turning machine) adalah suatu jenis mesin perkakas

PROSES PRODUKSI. Jenis-Jenis Mesin Bubut

28 Gambar 4.1 Perancangan Produk 4.3. Proses Pemilihan Pahat dan Perhitungan Langkah selanjutnya adalah memilih jenis pahat yang akan digunakan. Karen

BAHASA, METODE DAN STRUKTUR PROGRAM CNC (Aplikasi untuk Mesin Bubut CNC)

PROSES BUBUT (Membubut Tirus, Ulir dan Alur)

Mesin Milling CNC 8.1. Proses Pemotongan pada Mesin Milling

SOAL LATIHAN 2 TEORI KEJURUAN PEMESINAN

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA JOBSHEET CNC DASAR. No. JST/MES/MES322/ 07 Revisi : 02 Tgl : 16 Agustus

BAB II PENDEKATAN PEMECAHAN MASALAH. pemesinan. Berikut merupakan gambar kerja dari komponen yang dibuat: Gambar 1. Ukuran Poros Pencacah

BAB III DESKRIPSI PEMBUATAN BUSHING

BEKERJA DENGAN MESIN BUBUT

III. METODOLOGI PENELITIAN. waktu pada bulan Oktober hingga bulan Maret Peralatan dan bahan yang digunakan dalam penelitian ini :

BAB II PENDEKATAN PEMECAHAN MASALAH. hasil yang baik sesuai ukuran dan dapat berfungsi sebagaimana mestinya. Ukuran poros : Ø 60 mm x 700 mm

BAGIAN-BAGIAN UTAMA MESIN MILLING CNC (EMCO CNC VMC- 100/200) Oleh: Dr. Dwi Rahdyanta FT-UNY

Pengoperasian Mesin Drilling and Routing PCB Tipe CCD MW

Melakukan Pekerjaan Dengan Mesin Frais

LAMPIARN 1.4 TEST UJI COBA INSTRUMEN. Mata Pelajaran Tingkat/Semester : XI/ Hari / Tanggal :... Waktu. : 60 menit Sifat Ujian

Transkripsi:

Materi 2 Menghidupkan Mesin Bubut CNC dengan Sistem Kontrol Sinumerik 802 S/C base line Tujuan Setelah mempelajari materi 2 ini mahasiswa memiliki kompetensi mampu mengikuti instruksi kerja cara menghidupkan dan mematikan mesin bubut CNC 37

A. Deskripsi Materi 2 1. Langkah- langkah Menghidupkan Mesin Bubut CNC Sebelum menghidupkan mesin, pastikan bahwa arus listrik sudah terhubung ke mesin CNC. a. Pompa Oli hidrolik (yang berada di sebelah kanan eretan) dipompa 3 kali, sampai di eretan keluar pelumas. b. Hidupkan mesin dengan cara memposisikan kunci power supply dan saklar utama pada posisi ON c. Hidupkan Kontrol CNC /Monitor dengan menekan tomol NC ON, kemudian tunggu sebentar sampai proses booting selesai dan muncul tampilan di layar seperti gambar di bawah 38

d. Mengaktifkan Referensi Mesin Untuk mengaktifkan referensi mesin, maka ditekan tombol referensi, kemudian tekan tombol gerakan pahat ke arah +Z sampai referensi ditemukan (lihat posisi kecepatan gerak makan (feed rate), jangan pada posisi nol). Setelah itu tekan tombol +X sampai referensi ditemukan. Tampilan di layar menjadi : Angka yang tampil di mesin mungkin berbeda e. Spindle dihidupkan dengan menekan tombol spindel start, maka di layar akan tampil rpm putaran spindel, dan spindel mesin berputar. 39

2. Menggerakkan pahat secara manual untuk menyayat. Untuk menggerakkan pahat secara manual dilakukan dengan cara menekan tombol jog. Setelah itu pahat bisa digerakkan ke arah sumbu X (diameter), atau arah sumbu Z (memanjang). Hal tersebut dilakukan dengan tombol gerakan sumbu (-Z, +Z, -X atau +X). a. Menggerakkan pahat Ke arah sumbu Z Tombol untuk menggerakkan pahat setelah tombol Jog ditekan 40

b. Menggerakkan pahat ke arah sumbu X 3. Mematikan Mesin Frais CNC dengan sistem kontrol Sinumerik 802 S/C Prosedur mematikan mesin (Shut down) mesin bubut CNC lebih sederhana dari pada cara menghidupkan. Akan tetapi proses mematikan ini hanya dilakukan kalau proses pembelajaran sudah selesai, dan jangan menghidupkan dan mematikan berkali-kali pada satu pertemuan pelajaran. Langkah mematikan adalah sebagai berikut : a. Pada area Jog jauhkan pahat dari cekam atau benda kerja (hal ini dilakukan agar tangan kita tidak tergores pahat ketika membersihkan mesin) b. Tekan tombol NC OFF pada inverter (warna merah) c. Matikan saklar utama (ke arah OFF) 41

B. Ringkasan Materi 2 Sebelum mesin CNC siap dioperasikan, mesin CNC harus dihidupkan dengan langkahlangkah tertentu. Langkah- langkah untuk menghidupkan mesin bubut CNC adalah sebagai berikut : 1) Pastikan bahwa arus listrik sudah terhubung ke mesin frais CNC 2) Lakukan pelumasan melalui pompa hidrolik 3) Hidupkan saklar utama 4) Tombol inverter diposisikan ON atau NC ON 5) Aktifkan referensi mesin frais CNC dengan menekan tombol Jog, reference point, tekan tombol +Z sampai referensi tercapai, kemudian tekan tombol +X sampai referensi tercapai 6) Tekan tombol spindle start right 7) Tekan tombol spindle stop C. Soal Latihan 1) Sebutkan langkah-langkah untuk menghidupkan mesin bubut CNC! 2) Gambarlah layar monitor pada mesin CNC pada waktu sebelum titik referensi diaktifkan dan sesudah titik referensi diaktifkan! D. Tugas 1) Gambarlah tombol- tombol pada panel kontrol yang digunakan untuk menghidupkan mesin bubut CNC yang ada di laboratorium CNC! Catatan untuk Penilaian diri : Lingkarilah angka pada IUK pada halaman 19-23 yang anda anggap sudah anda kuasai setelah menyelesaikan Materi 2. 42

Setelah menguasai Materi 1 dan Materi 2 ini dilanjutkan dengan materi selanjutnya yaitu seting pahat, benda kerja, dan zero offset mesin bubut CNC (Materi 3). Mempelajari cara menseting mesin bisa dilakukan di mesin CNC yang sebenarnya atau di mesin CNC virtual. Untuk mesin CNC virtual perangkat lunak yang disediakan disetup (diinstall dahulu) dengan mengikuti langkah-langkah di Materi Tambahan atau melihat video cara menginstal SSCNC. Catatan : Ketika anda mempelajari materi 1 dan 2, jika masih ada sesuatu bagian materi yang kurang jelas atau ragu-ragu bisa bertanya pada guru, karena untuk mempelajari materi selanjutnya anda harus sudah menguasai materi 1 dan 2. 43