NILAI-NILAI PENDIDIKAN ISLAM DALAM AL-QUR`AN SURAT AL-KAHFI AYAT 60-82

dokumen-dokumen yang mirip
DAFTAR ISI. Pedoman Translitrasi... Abstraks...

LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI

DAFTAR ISI. Halaman BAB II STUDI TOKOH. A. Pengertian Studi Tokoh B. Profil Tokoh... 30

PERSETUJUAN PEMBIMBING... ii. PENGESAHAN...iii. PERSEMBAHAN... iv. MOTTO... v. ABSTRAK... vi. KATA PENGANTAR... vii. DAFTAR ISI...

TESIS. Disusun Dalam Rangka Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Magister (S.2) Manajemen Pendidikan Islam

DAFTAR ISI. SAMPUL DALAM... i. PERSETUJUAN PEMBIMBING... ii. KATA PENGANTAR... v. DAFTAR TRANSLITERASI... x

DAFTAR ISI PERNYATAAN KEASLIAN... PERSETUJUAN PEMBIMBING... PENGESAHAN... MOTTO... ABSTRAK... DAFTAR ISI... DAFTAR GRAFIK... xiv

DAFTAR ISI... SAMPUL DALAM... PERSETUJUAN PEMBIMBING... PENGESAHAN... ABSTRAK... KATA PENGANTAR... DAFTAR TRANSLITERASI...

2. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Komunikasi Interpersonal Dimensi Komunikasi Interpersonal C. Komitmen Organisasi

DAFTAR ISI SAMPUL DALAM PERNYATAAN KEASLIAN... MOTTO.. PERSETUJUAN PEMBIMBING... PENGESAHAN.. ABSTRAK.. KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI..

BAB II KAJIAN PUSTAKA

DAFTAR ISI SAMPUL DALAM PERNYATAAN KEASLIAN... PERSETUJUAN PEMBIMBING... PENGESAHAN.. ABSTRAK.. KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI.. DAFTAR TRANSLITRASI..

DAFTAR ISI. BAB II PERILAKU KONSUMEN PADA PERUSAHAAN JASA A. Pemasaran Pengertian Pemasaran... 23

DAFTAR ISI... Halaman PERSETUJUAN... i SURAT PERNYATAAN... PENGESAHAN... ABSTRAKSI... PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-LATIN... KATA PENGANTAR...

DAFTAR ISI HALAMAN DAFTAR GAMBAR... PEDOMAN TRANSLITERASI... ABSTRAK INDONESIA... ABSTRAK ARAB...

PEDOMAN TRANSLITERASI. Penulisan Transliterasi Arab-latin dalam penyusunan Tesis ini

SKRIPSI. Disusun untuk Memenuhi Tugas dan Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam dalam Ilmu Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah.

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERNYATAAN... HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING... HALAMAN PENGESAHAN... MOTTO... PERSEMBAHAN... ABSTRAK...

PEMIKIRAN POLITIK ISLAM MENURUT AHMAD HASSAN DALAM PERSPEKTIF POLITIK ISLAM INDONESIA

TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP SISTEM BISNIS PERIKLANAN ADSENSECAMP

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... PERNYATAAN... PERSEMBAHAN... NOTA PERSETUJUAN PEMBIMBING... PENGESAHAN TESIS... MOTTO... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI...

PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN TAFSIR DAN SOLUSINYA PADA KELAS XI PROGRAM AGAMA DI MAN 2 SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2011/2012

PENGARUH PENGGUNAAN METODE DEMONSTRASI DAN DRILL TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN AL-QUR AN HADITS MATERI QOLQOLAH KELAS VIII SEMESTER I

PENGESAHAN. Telah dimunaqasyahkan oleh Dewan Penguji Fakultas Agama Islam Universitas Wahid Hasyim Semarang pada tanggal : Semarang, 22 januari 2016.

STRATEGI BANK BRISYARIAH CABANG BANJARMASIN DALAM MEMPEROLEH NASABAH PRODUK TABUNGAN HAJI

DAFTAR ISI... HALAMAN JUDUL... LEMBAR PENGESAHAN... LEMBAR PERNYATAAN... REKOMENDASI PEMBIMBING... NOTA DINAS... HALAMAN PERSEMBAHAN...

FUNGSI MANAJEMEN PEMBELAJARAN DALAM EFEKTIVITAS

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN AL-QUR'AN BRAILLE PADA SISWA KELAS 1 di MTS YAYASAN KESEJAHTERAAN TUNA NETRA ISLAM YOGYAKARTA TAHUN

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Tugas dan Syarat

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu (S1) Ilmu Tarbiyah Jurusan PGMI

STRATEGI DAKWAH KULTURAL SUNAN KALIJAGA (DESKRIPTIF ANALISIS)

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN POSTER SESSION

PENERAPAN METODE AL-QASIMI DALAM MENGHAFAL AL-QUR AN DI PONDOK PESANTREN BAITUL QUR AN GARUT, DAWUNG, SAMBIREJO SRAGEN TAHUN

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB LATIN

POLA KOMUNIKASI INTERPERSONAL KEPALA SEKOLAH (Studi Kasus Pola Komunikasi antara Kepala Sekolah dan Guru di SDN 36 Gedong Tataan Kabupaten Pesawaran )

Diajukan sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Program Strata Satu (S1) dalam Ilmu Tarbiyah. Disusun oleh : SUSI SUSANTI

MANAJEMEN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

ARAB-LATIN. A. KONSONAN TUNGGAL Huruf Arab Nama Huruf Latin Keterangan. Bâ' B - ت. Tâ' T - ث. Jim J - ح. Khâ Kh - د. Dâl D - ذ. Râ' R - ز.

BUAH-BUAHAN DALAM AL-QUR AN (KAJIAN TEMATIK)

DAFTAR ISI. Halaman Judul... Halaman Pernyataan... Halaman Persembahan... Halaman Persetujuan Pembimbing... Halaman Pengesahan... Halaman Motto...

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Islam

ETOS KERJA GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM PERSPEKTIF AL QUR AN SURAT AT- TAUBAH AYAT 105

PELAKSANAAN KONSELING KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA DALAM UPAYA PENANGGULANGAN SEKS BEBAS PADA REMAJA DI KECAMATAN ULUJAMI KABUPATEN PEMALANG

BAB II : KAJIAN PUSTAKA

Daftar Tabel... Pedoman Transliterasi Arab-Indonesia... Latar Belakang Masalah... Batasan Masalah Penelitian...

PELAKSANAAN PEMBINAAN AKHLAK DI PANTI ASUHAN YATIM PUTERI AISYIYAH CABANG KOTTA BARAT MANAHAN BANJARSARI SURAKARTA TAHUN

SKRIPSI SKRIPSI. Oleh: MOH RIZAL LAZUARDI G

PERNYATAAN KEASLIAN. Yang bertanda tangan di bawah ini saya: : Novianti AsiyahNingrum Solikha. : Mekanisme Fundraising Dana Zakat, Infaq Dan

Oleh: LATIFAH LILIS SOFIYAH NIM: G NIRM: 09/X/02.2.1/1744

PROBLEMATIKA DAN PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR KEMUHAMMADIYAHAN DI SMP MUHAMMADIYAH 9 NGEMPLAK BOYOLALI TAHUN PELAJARAN 2014/2015 SKRIPSI

PERAN PIMPINAN SEKOLAH DALAM MENGEMBANGKAN BUDAYA ORGANISASI DI SMK ROUDLOTUL MUBTADIIN BALEKAMBANG KECAMATAN NALUMSARI KABUPATEN JEPARA

ANALISIS PENGELOLAAN RISIKO PRODUK PEMBIAYAAN MUSYARAKAH DI KOPERASI SIMPAN PINJAM (KOSPIN) JASA SYARIAH PEKALONGAN

PERSPEKTIF HUKUM ISLAM TERHADAP PELAKSANAAN GADAI SAWAH DALAM MASYARAKAT DESA DADAPAYAM KECAMATAN SURUH KABUPATEN SEMARANG

PENERAPAN MULTIMEDIA VCD PADA PEMBELAJARAN SHALAT KELAS II B SD MUHAMMADIYAH AMBARBINANGUN BANTUL

PENGADILAN TINGGI AGAMA MEDAN

PENGARUH PENGASUHAN ORANG TUA TERHADAP KESADARAN RELIGIUS SISWA DI MTs. DARUN NAJAH NGEMPLAK KIDUL MARGOYOSO PATI TAHUN PELAJARAN 2016/2017

PERANAN FORUM KOMUNIKASI PENDIDIKAN AL-QUR AN (FKPA) DALAM PEMBINAAN TAMAN PENDIDIKAN AL-QUR AN. Di Desa Randusari Kecamatan Teras Boyolali

PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DENGAN METODE AMTSAL DI SDN PURWOTOMO NO. 97 SURAKARTA

KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI KERJA GURU DI SD ISLAM HIDAYATULLAH BANYUMANIK SEMARANG TAHUN

BAGI SISWA KELAS IV MI AL-MUJAHIDIN GUMALAR ADIWERNA TEGAL.

TESIS. Disusun Dalam Rangka Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Magister (S2) Managemen Pendidikan Islam. Oleh :

BAB II LANDASAN TEORI

HUBUNGAN BIMBINGAN KEAGAMAAN DAN LINGKUNGAN TEMPAT TINGGAL DENGAN PRESTASI BELAJAR PAI (STUDI PADA ANAK ASUH DI PANTI ASUHAN KOTA BANJARMASIN)

UPAYA GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS X PADA PELAJARAN AKHLAK DI SMA MUHAMMADIYAH 3 SURAKARTA

PENERAPAN METODE EDUTAINMENT

TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP JUAL BELI IKAN DENGAN CARA TEBASAN

S K R I P S I. Institut Agama Islam Negeri Sunan Ampel Fakultas Syariah Jurusan Siyasah Jinayah SURABAYA

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam. Oleh :

PENDIDIKAN JASMANI MENURUT IBNU QAYYIM AL JAUZIYAH SKRIPSI

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGHAFAL ARTI LIMA AL-ASMA AL-HUSNA

PELAKSANAAN MATA PELAJARAN PAI DALAM PEMBELAJARAN TEMATIK DI KELAS II SD NEGERI LEMPUYANG KABUPATEN DEMAK

SKRIPSI. Oleh: Ratna Sari NIM: G NIRM: 10/X/02.2.1/T/4364 FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI SHALAT KEPADA SISWA SMAN DI KOTA BANJARMASIN

PENERAPAN COOPERATIVE LEARNING

PARYONO NIM. G

PROFIL GURU KEMUHAMMADIYAHAN DI SMP MUHAMMADIYAH (Studi Kasus SMP Muhammadiyah 1 Kartasura dan SMP Muhammadiyah 2 Kartasura Tahun Ajaran )

FUNGSI LABORATORIUM PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENGEMBANGKAN KOMPETENSI PESERTA DIDIK DI SMA NEGERI 4 MAGELANG

PENDIDIKAN AQIDAH TERHADAP ANAK DALAM PERSPEKTIF AL-QUR AN SURAT AL-BAQARAH 133

PENDIDIKAN BERBASIS PENGALAMAN MENURUT PEMIKIRAN JOHN DEWEY DAN RELEVANSINYA DALAM PENDIDIKAN ISLAM

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2015 M/1436 H

IMPLEMENTASI METODE TEAMS

TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP PASAL 9 UU NO. 36 TAHUN 2008 TENTANG PAJAK PENGHASILAN

IMPLEMENTASI PENANAMAN TRADISI KEILMUAN ISLAMI PADA SISWA KELAS X MADRASAH ALIYAH AL-FATTAH DESA TAMBAKROTO SAYUNG DEMAK TAHUN PELAJARAN

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat. Memperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Islam. Oleh : ROFIQOH N I M:

METODE REHABILITASI NON-MEDIS DI RUMAH SAKIT KHUSUS JIWA H. MUSTAJAB PURBALINGGA DALAM PANDANGAN TASAWUF

PERAN PONDOK PESANTREN IBAADURRAHMAN DANUKUSUMAN SURAKARTA DALAM UPAYA MEMBERDAYAKAN MASYARAKAT MELALUI PENDIDIKAN ISLAM NONFORMAL

PENGARUH POLA ASUH DEMOKRATIS ORANG TUA TERHADAP KEDISIPLINAN ṢALAT FARḌU PESERTA DIDIK KELAS X SMK ISLAM PEMALANG TAHUN PELAJARAN 2015/2016 SKRIPSI

MANAJEMEN PEMBELAJARAN AQIDAH AKHLAQ (Studi Deskriptif di MAN 2 Surakarta Tahun Pelajaran 2014/2015)

ANALISIS PERKEMBANGAN USAHA MIKRO DI KALASAN (Studi Kasus Nasabah Pembiayaan Musyarakah KSPPS Bina Warga Sejahtera)

HUBUNGAN ANTARA RELIGIUSITAS DENGAN MOTIVASI BELAJAR PAI SISWA KELAS XI SMAIT ABU BAKAR JOGJAKARTA

TINJAUAN HUKUM ISLAM TENTANG PEMBERIAN GANTI RUGI TERHADAP PEMILIK BARANG OLEH PENGUSAHA ANGKUTAN DI PT

PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN BAHASA ARAB DAN PEMECAHANNYA PADA SISWA KELAS X DI SMA MUHAMMADIYAH 1 SRAGEN TAHUN AJARAN 2010/2011

NUSYUZ DALAM PANDANGAN ZAMAKHSARI DALAM KITAB AL- KASYSYAF DAN AMINA WADUD DALAM QUR AN AND WOMEN (Study Komparatif)

MINAT PEDAGANG DI DESA CEMPAKA MULIA BARAT KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR UNTUK MEMBELI MESIN EDC(ELECTRONIC DATA CAPTURE)

KONSEP PENDIDIKAN KARAKTER ISLAMI (TELAAH KRITIS ATAS PEMIKIRAN NAJIB SULHAN)

STRATEGI PEMASARAN JASA PENDIDIKAN ISLAM DALAM MENARIK MINAT MASYARAKAT DI MAN KENDAL

PENERAPAN CONTEKSTUAL TEACHING AND LEARNING

SKRIPSI. Disusun untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana dalam Ilmu Pendidikan Islam. Oleh:

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Tugas Dan Melengkapi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Ilmu Pendidikan Biologi. Oleh:

TRIMURTI DALAM AGAMA HINDU DAN TRITUNGGAL DALAM AGAMA KRISTEN

Transkripsi:

NILAI-NILAI PENDIDIKAN ISLAM DALAM AL-QUR`AN SURAT AL-KAHFI AYAT 60-82 SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam (S.Pd.I) Program Studi Pendidikan Agama Islam (Tarbiyah) Universitas Muhammadiyah Surakarta Disusun oleh : BUSTOM AMIRI NIM: G 000 080 172 FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2011

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA FAKULTAS AGAMA ISLAM Jl. A. Yani Tromol Pos I. Pabelan. Kartasura Telp (0271) 717417, 719483 Fax 715448 Surakarta 57102 http://www.ums.ac.id Email: ums@ums.ac.id Kepada Yth. Dekan Fakultas Agama Islam UMS Di Surakarta NOTA DINAS PEMBIMBING Surakarta, 04 Nopember 2011 Assalamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Sesudah melakukan beberapa kali bimbingan, baik dari segi isi, bahasa maupun teknik penulisan, dan setelah membaca skripsi mahasiswa tersebut di bawah ini: Nama Mahasiswa : Bustom Amiri NIM : G 000080172 Program Studi Judul skripsi : Pendidikan Agama Islam (Tarbiyah) : Nilai-nilai Pendidikan Islam Dalam Al-Qur an Surat Al-Kahfi Ayat 60-82 maka selaku Pembimbing, kami berpendapat bahwa skripsi tersebut sudah layak diajukan untuk dimunaqasyahkan. Demikian, harap dimaklumi adanya. Wassalamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Pembimbing I Pembimbing II Dra. Chusniatun, M.Ag Dr. Syamsul Hidayat, M,Ag

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA FAKULTAS AGAMA ISLAM Jl. A. Yani Tromol Pos I. Pabelan. Kartasura Telp (0271) 717417, 719483 Fax 715448 Surakarta 57102 http://www.ums.ac.id Email: ums@ums.ac.id PENGESAHAN Nama Nim Jurusan Judul Skripsi : Bustom Amiri : G000080172 : Tarbiyah : Nilai-Nilai Pendidikan Islam Dalam Al-Qur`an Surat Al-Kahfi Ayat 60-82 Telah dimunaqosahkan oleh Dewan Penguji Fakulatas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta pada tanggal : 19 November 2011 Dan dapat diterima sebagai kelengkapan ujian akhir dalam rangka menyelesaikan studi program strata satu S-1 guna memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam (S.Pd. I) pada Jurusan Pendidikan Islam (Tarbiyah). Surakarta, 19 November 2011 Dekan Drs. M.A. Fatah Santoso, M. Ag Ketua Sidang/Penguji I Seketaris Sidang/Penguji II Dra. Chusniatun, M.Ag Drs. Syamsul Hidayat, M.Ag Penguji III Drs. Imron Rosyadi, M.Ag

PERNYATAAN Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skrisi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi. Dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya/pendapat yang pernah ditulis atau disampaikan oleh orang lain kecuali kutipan-kutipan dan ringkasanringkasan yang secara tertulis dalam naskah dan semua telah dijelaskan sumbernya serta disebutkan di dalam daftar pustaka. Apabila ternyata dikemudian hari terbukti ada ketidakbenaran dalam pernyataaan saya diatas, maka saya akan bertanggung jawab sepenuhnya. Surakarta, 09 Oktober 2010 Penulis, Bustom Amiri G 000 080 172

A. Konsonan Tunggal Huruf Arab PEDOMAN TRANSLITERASI Nama Huruf Latin Nama tidak ا alif dilambangkan ب ba b be tidak dilambangkan ت ta t te ث sa Es dengan titik di atas ج jim j je ح ha ha dengan titik di bawah خ kha kh ka dan ha د dal d de ذ zal ż zet dengan titik satu di atas ر ra r er ز zai z zet س sin s es ش syin sy es dan ye ص sad es dengan titik di bawah ض dad de dengan titik di bawah ط ta te dengan titik di bawah ظ za zet dengan titik di bawah ع `ain ` huruf a, i, u غ ghain koma terbalik di depan atas ف fa f -

ق qaf q - ك kaf k ka ل lam l el م mim m em ن nun n en و waw w we ه ha h ha ء hamzah ` apostrop ي ya y ye B. Vokal Pendek Tanda Vokal Nama Huruf Latin Nama fathah a A ـ kasrah i I ـ dammah u U ـ C. Vokal Panjang 1. fathah + alif ج ا ه ل ية ditulis jāhiliyyah 2. fathah + alif maksurah ت ن سى ditulis tansā 3 kasrah + ya` mati ك ري م ditulis karīm 4. Dlammah + waw mati ف ر وض ditulis furūd

MOTTO = tgå3ø9$# ãνßγßϑïk=yèãƒuρ öνíκ Ïj.t ãƒuρ ϵÏG tƒ#u öνíκö n=tã (#θè= Ftƒ öνåκ ]ÏiΒ Zωθß u z Íh ÏiΒW{$# Îû y]yèt/ Ï%!$# uθèδ & Î7 Β 9 n= Ê Å s9 ã ö6s% ÏΒ (#θçρ%x. βî)uρ sπyϑõ3ïtø:$#uρ Dia-lah yang mengutus kepada kaum yang buta huruf seorang Rasul di antara mereka, yang membacakan ayat-ayat-nya kepada mereka, mensucikan mereka dan mengajarkan mereka kitab dan Hikmah (As Sunnah). dan Sesungguhnya mereka sebelumnya benar-benar dalam kesesatan yang nyata (Q.S. al- Jum ah:2)

HALAMAN PERSEMBAHAN Kupersembahkan skripsi ini untuk ayahanda dan ibunda tercinta, beserta kakak-adik-adikku semuanya, istriku, anak-anakku, teman-teman guru, teman-teman seperjuangan selama kuliah, dan semua civitas akademika di fakultas Tarbiyah UMS

ABSTRAK Islam adalah agama yang lengkap dalam mengatur kehidupan manusia. Allah SWT mengutus rasulnya. Muhammad SAW, untuk mengajarkan petunjuknya kepada segenap manusia. Proses pengajaran Mumammad SAW kepada manusia, tentang agamanya, melalui beberapa proses, yaitu: tilawah, tazkiyah, dan tak lim. Islam sebagai agama yang lengkap, mengajarkan kepada manusia, empat aspek yaitu: aqidah, ibadah, muamalah, dan akhlak. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: nilai- nilai pendidikan Islam apa yang terkandung dam Al-Qur an Surat Al-Kahfi ayat 60-82. Tujuan penelitian ini adalah mengidentifikasikan kandungan nilai-nilai pendidikan Islam yang terdapat dalam Al-Qur an Surat Al-Kahfi ayat 60-82. Adapun yang diharapkan adalah memberi kontribusi tentang penentuan sikap-sikap yang harus dimiliki manusia, dan memberikan manfaat bagi perkembangan ilmu pengetahuan, khususnya dalam pendidikan Islam; bahwa kisah yang terdapat dalam Al-Qur an Surat Al-Kahfi ayat 60-82, bisa memberikan pelajaran yang penting bagi kehidupan manusia, dan diharapkan untuk menarik minat baca dan sekaligus telaah pada kisah-kisah yang lain yang ada dalam Al-Qur an. Penelitian ini digolongkan dalam penelitian kepustakaan (library research) dan telaah dokumen, data yang digunakan terdri dari primer dan sekunder. Teknik analisis data yang digunakan peneliti dalam penelitian ini adalah content analyze ( kajian isi) dengan deskripstif kualitatif. Dengan penilitian dalam Al-Qu ran surat Al-Kahfi ayat 60-82 tersebut peneliti memperoleh beberapa kesimpulan atau hasil yaitu,adanya : 1. Nilai pendidikan aqidah, yang ditunjukkan oleh sikap Nabi Musa ketika mendengar kabar dari Allah SWT. 2. Nilai pendidikan ibadah, juga yang ditunjukkan olen Nabi Musa yang kmudian langsun ingin mencari ilmu kepada Nabi Khidir 3. Nilai pendidikan muamalah, yang dipelihatkan oleh kedua Nabi yaitu Nabi Khidir dan Nabi Musa 4. Nilai pendidikan akhlak, yang juga ditinjjukkan oleh Nabi Musa dan Nabi Khidir terhadap Alloh SWT, sesama manusia dan terhadap lingkungan.

KATA PENGANTAR ع لى ن ب ي نا م لا م وال س وال ص لا ة ن ا ل ع ل م ي ب ر ل ل ه م د ا لح س لم و ع لى و ع ل ي ه ح مد ص لى ا الله سا ن ا لى ي و م ح ا ت ب ع هم ب ا ن و م حا ب ه ص و ا ا ل ه ا ما ب ع د : ن ال د ي Segala puji bagi Allah Rabb semesta alam. Shalawat dan salam semoga senantiasa tercurah atas Nabi kita, Muhammad SAW, beserta segenap keluarga dan para sahabat beliau serta orang-orang yang mengikuti mereka dengan benar sampai hari pembalasan (kiamat). Amma ba du. Penulis sangat bersyukur kepada Allah SWT yang telah memberikan nikmat hidayah dan taufik-nya serta nikmat sehat dan waktu luang sehingga skripsi dengan judul Nilai-nilai Pendidikan Islam Dalam Al-Qur an Surat Al- Kahfi Ayat 60-82 dapat terselesaikan. Yang menarik bagi penulis untuk mengambil judul ini adalah, karena keistimewaan dalam Al-Qur an Surat Al- Kahfi Ayat 60-82 tersebut, yaitu interaksi keilmuan dari kedua tokah nabi, antara Nabi Musa dan Khidir. Dalam kisah Nabi Musa dan Khidir tersebut ada transfer ilmu, metode pengajaran, dan juga media pengajaran sekaligus. Metode pengajaran menjadi hal yang sangat penting ketika kita berbicara tentang pendidikan, karena jelas akan ikut menetuka keberhasilan proses pengajaran itu sendiri. Dalam skripsi ini penulis setelah mengadakan penelitian bahwa dalam Al-Qur an Surat Al-Kahfi Ayat 60-82 terdpat pendidikan Islam, yaitu: aqidah, ibadah, muamalah, dan akhlak.

Dalam penulisan skripsi ini, penulis telah mendapatkan banyak bantuan baik berupa sumbangan pemikiran maupun tenaga dari berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terimakasih sekali kepada yang terhormat: 1. Drs. M. Abdullah Fattah Santosa, M.Ag, selaku Dekan Fakultas Agama Islam yang telah memberikan ijin pelaksanaan penelitian ini. 2. Dra. Chusniatun, M.Ag, sebagai dosen pembimbing I yang telah berkenan meluangkan waktunya dan tenaganya untuk memberikan bimbingan dalam menyelesaikan penulisan skripsi ini. 3. Dr. Syamsul Hidayat, M.Ag, sebagai dosen pembimbing II yang telah meluangkan waktu dan tenaganya guna membimbing penulis dalam menyelesaikan penulisan skripsi ini. 4. Seluruh staff akademik Dosen dan Karyawan Tata Usaha (TU) Fakulatas Agama Islam yang telah banyak membantu guna kelancaran penulisan skripsi ini. 5. Seluruh staf Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberi izin dalam peminjaman buku-bukunya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. 6. Semua pihak yang telah membantu secara materi maupun non-materi yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, semoga apa yang telah diberikan menjadi amal kebaikannya. Penulis menyadarai bahwa dalam skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan, oleh sebab itu saran dan kritik yang membangun dari pembaca

sangat penulis harapkan demi kesempurnaan skripsi ini, sehingga dapat memberikan manfaat bagi penulis dan pihak-pihak yang memerlukannya. Surakarta, 08 Nopember 2011 (Bustom Amiri)

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN SURAT DINAS BIMBINGAN... i ii HALAMAN SURAT PENGESAHAN... iii HALAMAN SURAT PERNYATAAN... iv HALAMAN PEDOMAN TRANSLITERASI... v HALAMAN MOTTO... vii HALAMAN PERSEMBAHAN... viii HALAMAN ABSTRAK... ix KATA PENGANTAR... x HALAMAN DAFTAR ISI... xiii BAB I : PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Penegasan Istilah.. 4 C. Rumusan Masalah 6 D. Tujuan dan Manfaat Penelitian.. 6 E. Tinjauan Pustaka... 7 F. Metode Penelitian 9 G. Sistematika Penulisan.. 12

BAB II : NILAI PENDIDIKAN ISLAM A. Pengertian Nilai Pendidikan Islam... 14 B. Nilai- nilai Pendidikan Islam... 16 C. Fungsi Nilai Pendidikan Dalam Kehidupan... 22 BAB III : KISAH NABI MUSA DAN NABI KHIDIR DALAM AL- QUR`AN SURAT AL-KAHFI AYAT 60-82 A. Gambaran Umum Surat Al-Khafi Ayat 60-82. 25 B. Dua profil Pemeran Utama Kisah Dalam Surat Al-Khafi Ayat 60-82... 26 C. Penafsiran Para Ulama Dahulu dan Sekarang Pada Kisah yang terdapat dalam al-qur an surat al-kahfi ayat 60 sampai ayat 82. 39 BAB IV : ANALISA NILAI-NILAI PENDIDIKAN ISLAM YANG TERDAPAT DALAM AL-QUR AN SURAT AL-KAHFI AYAT 60-82 Nilai-nilai pendidikan Islam yang terdapat dalam Al-Qu an surat Al-Kahfi ayat 60-82... 53

BAB V : PENUTUP A. Kesimpulan... 66 B. Saran Saran...... 66 C. Penutup... 67 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN