BAB I PENDAHULUAN. Komunikasi merupakan aktivitas dasar manusia. Dengan berkomunikasi,

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. penyebaran informasi antara individu atau organisasi dan masyarakat. Humas dapat

BAB I PENDAHULUAN. Humas Pemerintahan dan Humas Perusahaan. Humas Pemerintahan dan. satu peran yang berbeda dari kedua Humas tersebut adalah Humas

BAB 1 PENDAHULUAN. penting, selain untuk fasilitator atau mediator juga sebagai komunikasi dua

BAB I PENDAHULUAN. media. Media itu sendiri sebagai alat humas yang berguna dalam

BAB I PENDAHULUAN. dalam menggali suatu informasi yang aktual dan terpercaya, suatu instansi

BAB I PENDAHULUAN. ruang publik, sebagai Public Service atau pelayanan publik. Hal ini tujuan untuk

BAB I PENDAHULUAN. komponen penting untuk membentuk citra dan image dalam suatu

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat dianggap tidak memiliki peran penting dan bisa dibilang dianggap

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Banyaknya masalah komunikasi disebabkan oleh adanya

BAB I PENDAHULUAN. Pada era globalisasi fungsi public relations sangatlah berguna untuk

BAB I PENDAHULUAN. sikap, dan perilaku publik, mengidentifikasi kebijakan-kebijakan dan prosedurprosedur

BAB I PENDAHULUAN. dengan publik dan sebaliknya. Hubungan komunikasi sangat dibutuhkan guna

BAB I PENDAHULUAN. diberikan suatu pelatihan atau yang sering disebut Kuliah Kerja Media

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Komunikasi merupakan aktivitas dasar manusia yang digunakan sebagai

BAB I PENDAHULUAN. untuk menangkal persepsi yang salah. Komunikasi yang berujung pada

BAB I PENDAHULUAN. penting bagi kita, karena komunikasi mempunyai peranan penting bagi kebutuhan

BAB I PENDAHULUAN. Kehadiran Humas memegang peranan penting dalam setiap organisasi, baik pada

BAB I PENDAHULUAN. tentang suatu tindakan yang konsekuen dan sistematis mengenai hal-hal yang

BAB I PENDAHULUAN. tanpa komunikasi tidak akan terjadi interaksi dan tidak terjadi saling tukar

BAB I PENDAHULUAN. langsung maupun tidak langsung hal tersebut berdampak pada masyakrakat

BAB I PENDAHULUAN. Kantor Walikota Jakarta Barat memiliki fungsi Humas yaitu Suku Dinas

BAB I PENDAHULUAN. Dalam era globalisasi ini setiap Rumah Sakit Swasta maupun Rumah Sakit

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. melakukan pengamatan terhadap satu obyek atau terhadap pelaksanaan satu

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Lembaga Pemerintahan Badan Pengawasan Obat dan Makanan (Badan POM)

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi komunikasi telah melahirkan organisasi dan

BAB I PENDAHULUAN. tersebut dimulai dari yang paling sederhana (komunikasi antar pribadi) hingga yang

BAB I PENDAHULUAN. untuk mengukur kematangan ilmu yang didapat itu juga sangat perlu,

COVER MAGANG. Judul. Logo UMS. Nama Mahasiswa NIM. Program Studi Ilmu Komunikasi. Fakultas Komunikasi dan Informatika

BAB 1 PENDAHULUAN. menciptakan kepercayaan, goodwill, dan kejujuran dalam menyampaikan pesan atau

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Rumah sakit suatu lembaga bergerak dibidang kesehatan terus

BAB I PENDAHULUAN. (Sumber: Buku Kunci Sukses Seorang Public Relations Officer Telkom)

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia sejak awal kemerdekaan. Pesatnya perkembangan humas terlihat

STRATEGI DAN MARKETING PUBLIC RELATIONS

BAB I PENDAHULUAN. penting bagi kehidupan manusia. Sebab tanpa adanya komunikasi tidak mungkin

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN. Dalam masyarakat yang semakin maju dan berkembang, informasi

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini informasi menjadi salah satu kebutuhan utama bagi

BAB I PENDAHULUAN. juga tergantung bakat. Banyak faktor yang mempengaruhi, seperti perubahan

BAB I PENDAHULUAN. Kemajuan ilmu pengetahuan membawa dampak yang signifikan bagi

BAB I PENDAHULUAN. memperoleh hasil pencarian dari suatu pokok permasalahan dalam penelitian yang

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan yang bertugas untuk memberikan masukan tentang konsekuensi dari

BAB IV ANALISIS DATA. Humas merencanakan beragam jenis program Corporate Social

BAB I PENDAHULUAN. Di sebuah organisasi, perusahaan, maupun instansi pemerintah

BAB I PENDAHULUAN. lain biasanya terjadi dalam dua konteks, yaitu komunikasi yang terjadi

BAB I PENDAHULUAN. dalam kehidupan sehari-hari maupun dalam bermasyarakat atau dimana saja manusia

BAB I PENDAHULUAN. jumlah wisatawan yang datang ke Indonesia, maka kebutuhuhan jasa

BAB 1 PENDAHULUAN. komunikasi tersebut dilakukan, yaitu konteks komunikasi antarpribadi,

BAB I PENDAHULUAN. Dalam suatu perusahaan sangat dipengaruhi oleh lingkungan pemasaran,

BAB I PENDAHULUAN. menyesuaikan dengan ukuran organisasi tersebut. Di dalam organisasi yang lebih

BAB I PENDAHULUAN. yang dilaksanakan oleh instansi pemerintahan itu sendiri, seperti acara workshop

BAB I PENDAHULUAN. informasi cukup bisa didapat melalui gadget yang notabene semua masyarakat

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Magang

BAB I PENDAHULUAN. Komunikasi merupakan suatu aktifitas dasar manusia, dengan

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. yang memiliki status setingkat provinsi. Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI

BAB V PENUTUP. A. Komunikasi dengan masyarakat umum (khalayak) pendidikan melalui seni budaya, diskusi yang melibatkan stakeholder, klinik

Lampiran Pertanyaan Wawancara untuk Kepala satuan Tugas INDISchool

BAB I PENDAHULUAN. dengan siapa saja yang menjalin kontak dengannya. adalah masyarakat luas, bukan segmen terbatas atau public tertentu.

BAB III PELAKSANAAN MAGANG. Provinsi DKI Jakartaselama satu bulan dari tanggal 12Agustus 2013sampai

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Latar Belakang Kerja Praktik

BAB I PENDAHULUAN. transparansi kinerja akan pengelolaan lembaga-lembaga publik, baik pusat maupun

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

dalam menghadapi permasalahan-permasalahan tersebu. Kinerja public relations atau

BAB I PENDAHULUAN. maupun organisasi. Diterima maupun tidak diterimanya suatu produksi. tergantung hasil karya PR dari perusahaan tersebut.

BAB I PENDAHULUAN. Kota Jakarta Barat merupakan bagian dari Provinsi DKI Jakarta yang merupakan

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Komunikasi merupakan aktivitas dasar manusia, karena segala aktivitas

BAB I PENDAHULUAN. organisasi atau instansi. Dapat kita lihat di berbagai instansi, baik instansi

BAB I PENDAHULUAN. komunikasi serta komunikasi sangatlah penting dalam kehidupan manusia.

BAB I PENDAHULUAN. apresiasi yang baik dari masyarakat seluruh dunia. Humas adalah model

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Kepemimpinan dan motivasi merupakkan sebagian dari masalah

PROPOSAL MAGANG PERIODE 17 JULI 16 SEPTEMBER 2017 DIAJUKAN KEPADA BURSA EFEK INDONESIA KANTOR PERWAKILAN BANDA ACEH

BAB I PENDAHULUAN. memajukan perusahaan adalah untuk memperoleh citra positif dan. menjadi dua, yakni media eksternal dan media internal.

BAB I PENDAHULUAN. Menurut perkembangan jaman keberadaan Public Relations, tidak dapat

BAB I PENDAHUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. sebuah kampanye politik juga memiliki humas yang berperan di dalamnya.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB III PENYAJIAN DATA. Public Relations PT. Indofood CBP Sukses Makmur Tbk Cabang Pekanbaru

BAB I PENDAHULUAN. Paska perubahan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun

BAB III. METODE PENELITIAN. Tipe penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Deskriptif Kualitatif.

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Dengan banyaknya acara-acara di Indonesia terlebih di Jakarta, usaha. dibidang event organizer-pun sangat diminati oleh publik.

BAB I PENDAHULUAN. dengan kelompok maupun suatu kelompok dengan kelompok lainnya.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Efektivitas dapat dikatakan berhasil apabila suatu hal terjadi secara efektif.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Hubungan masyarakat (Humas) merupakan penunjang tercapainya tujuan

BAB I PENDAHULUAN. Seiring berkembangnya teknologi informasi sekarang ini membuat

BAB I PENDAHULUAN. PT Pertamina (Persero) merupakan salah satu perusahaan. besar di Indonesia dengan pemasokan paling besar kepada Negara.

BAB I PENDAHULUAN. merupakan kebutuhan primer yang tidak bisa dipisahkan dalam kehidupan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. individu dalam masyarakat. Bahasa juga sebagai saluran perumusan ide atau

B A B I PENDAHULUAN. Kota Solo memiliki banyak keunikan salah satunya dikenal sebagai

BAB I PENDAHULUAN. Public Relations sangat berkembang saat ini dalam suatu perusahaan atau organisasi.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Pertemuan Pertemuan 7 13

BAB IV ANALISIS DATA. Konstruksi Branding melalui Acara Sambang Desa. Kabupaten Mojokerto guna terjun langsung ke desa-desa untuk

BAB I PENDAHULUAN. memainkan strategi pemasaran yang cerdik untuk dapat bertahan dan terus

Transkripsi:

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang KKP Komunikasi merupakan aktivitas dasar manusia. Dengan berkomunikasi, manusia dapat saling berhubungan satu sama lain baik dalam kehidupan seharihari, di tempat kerja, di pasar, dalam masyarakat dimana saja manusia berada. Pentingnya komunikasi bagi manusia tidaklah dapat dipungkiri, ini dapat kita buktikan dengan segala aktivitas yang kita lakukan pasti memerlukan komunikasi. Namun tidak semua proses komunikasi yang kita lakukan berjalan dengan lancar, selalu ada saja salah persepsi antara pengirim pesan (komunikator) dan penerimaan pesan ( komunikan). Dan ini juga menjadi bukti bahwa berkomunikasi itu tidak sesederhana yang kita fikirkan. Hal inilah yang melandasi lahirnya ilmu komunikasi, dengan ada ilmu komunikasi kita dapat mengetahui tentang metode-metode dan konsep-konsep dasar komunikasi yang tentunya memudahkan kita dalam berkomunikasi. Komunikasi yang merupakan inti dari semua aktivitas sangatlah menentukan dalam keberhasilan suatu organisasi. Dengan adanya komunikasi yang baik, semua kegiatan yang berhubungan dengan komunikasi yang bersifat internal maupun eksternal akan berjalan dengan lancar dan berhasil, namun kurang atau tidak adanya komunikasi internal maupun eksternal juga dapat mengakibatkan suatu organisasi akan berantakan.

2 Disinilah letak seorang humas untuk membentuk pola komunikasi yang baik dengan publik eksternal maupun publik internal, untuk mengetahui realitas dari aktivitas komunikasi dalam konteks kehumasan tentunya kita butuh observasi lapangan. Selain mengetahui realitas aktivitas humas dilapangan tentunya juga untuk menguji dari pada metode-metode dan teori-teori komunikasi yang telah kita dapatkan dalam perkuliahan. Dinas komunikasi, infomatika dan kehumasan tempat saya melakukan KKP merupakan unsur pelakasanaan ontonomi daerah dibidang komunikasi, informatika, dan kehumasan berdasarkan peraturan daerah nomor 10 tahun 2008 tentang organisasi perangkat daerah. Kepuasan stekholder dapat dijadikan sebagai indikator keberhasilan suatu organisasi dalam hal ini Pemprov DKI Jakarta. Dengan demikian figur seorang humas dalam sebuah organisasi amatlah penting, karena antara instansi pemerintah dengan publik sangat berkaitan dengan komunikasi. Tugas seorang humas pada khususnya mempertahankan bahkan meningkatkan citra dari suatu instansi. Citra instansi merupakan kesan, pandangan atau persepsi seseorang terhadap instansi tersebut, berbagai cara dapat dilakukan oleh seorang prkatisi public relations untuk memperoleh kepercayaan dari unsurunsur yang menjadi ruang lingkup eksternal, salah satunya adalah dengan melakukan kegiatan atau aktivitas komunikasi eksternal khususnya yang berhubungan dengan media, baik itu cetak maupun noncetak yang dikenal dengan sebutan media relations.

3 Komunikasi dengan pihak eksternal memang penting dalam membentuk citra positif dan memperoleh citra yang baik dimata publik akan tetapi internal dalam instansi pun harus tetap dijaga dengan baik karena apabila ingin menjadi suatu instansi dengan citra yang baik dipublik, maka internal publik pun harus selalu dibina dengan komunikasi yang baik antara karyawan agar tercipta kerja sama yang efektif untuk mendukung segala kegiatan yang akan dilaksanakan instansi itu sendiri. Untuk mengetahui puas atau tidak publik kepada Pemprov DKI Jakarta, Humas DKI sangat berperan penting untuk menginformasikan dan menanggapi pemberitaan yang ada di Pemprov DKI Jakarta melalui Media Pentingnya menjaga komunikasi eksternal dan internal dalam menumbuhkan kepercayaan publik kerap disadari oleh humas Pemprov DKI Jakarta, beberapa media lokal maupun nasional merupakan mitra Pemprov DKI Jakarta dalam mampublikasikan informasi-informasi tentang segala sesuatu yang berkaitan dengan Pemprov DKI Jakarta kepada publik nasional maupun publik Jakarta khususnya. Untuk itu praktikan tertarik untuk melakukan kegiatan kuliah kerja praktek di Dinas Komunikasi, Informatika dan Kehumasan Pemprov DKI Jakarta dengan judul Proses Monitoring Berita Negatif di Media Cetak Pemprov DKI Jakarta Periode September s.d 1.2 Tujuan pelaksanan Praktek Kerja Lapangan 1.2.1 Tujuan Umum Program Praktek Kerja Lapangan ini merupakan mata kuliah yang harus mahasiswa Universitas Esa Unggul Jakarta yang menjalani studi tingkat

4 strata-1 (S1) guna memenuhi prasyarat kelulusan. Program ini masuk kedalam mata kuliah yang harus diambil berupa praktek kerja lapangan / kerja magang. 1.2.2 Tujuan Khusus Ada pula tujuan khusus dari pelaksanaan program Praktek Kerja Lapangan ini meliputi : 1. Menggali informasi mengenai Dinas Komunikasi, Informatika dan Kehumasan Provinsi DKI Jakarta. 2. Mencari tahu akan kerjasama yang dilakukan Dinas Komunikasi, Informatika dan Kehumasan Pemprov DKI Jakarta. 3. Untuk mendapatkan pengetahuan mengenai struktur, fungsi, dan tugas dari masing-masing bagian yang ada di Dinas Komunikasi, Informatika dan Kehumasan Pemprov DKI Jakarta. 1.2.3 Manfaat Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan Selama Praktek Kerja Lapangan di Dinas Komunikasi, Informatika Dan Kehumasan Provinsi DKI Jakarta penulis banyak mendapat manfaat, pengalaman dan pendewasaan diri yang dapat menambah wawasan penulis khususnya di dunia kerja. Beberapa manfaat yang dapat diambil dari pelaksanaan program Praktek Kerja Lapangan, diantaranya : 1. Menambah wawasan mahasiswa dan mahasiswi mengenai kinerja dalam menyelesaikan dan menghadapi permasalahan secara kritis dan

5 bijaksana dengan mengaplikasikan ilmu yang dimiliki lembaga organisasi yang sesuai. 2. Mendapatkan pengetahuan secara umum tentang peran yang dijalankan serta di kerjakan oleh Dinas Komunikasi, Informatika dan Kehumasan provinsi DKI Jakarta. 3. Memberikan ide-ide bagi penulis di dalam menjalankan rangkain laporan yang berjudul Proses Monitoring Berita Negatif di Media Cetak DKI Jakarta 1.3 Lokasi dan Waktu KKP Praktikan melaksanakan Kuliah Kerja Praktik pada Dinas Komunikasi, Informatika dan Kehumasan Pemprov DKI Jakarta yang beralamat di Jalan Medan Merdeka Selatan 8-9 blok G, Jakarta 10110. Dalam melaksanakan praktik penulis di bimbingan oleh Bapak Leonardo selaku pembimbing lapangan Waktu pelakasanaan kegiatan KKP ini dilakukan selama dua bulan. KKP dilakukan senin s.d jum at pada pukul 08.00 s.d pukul 16.00.

6 NO Tanggal Bidang/Seksi 1. 15 September s/d Kasi Kemitraan dan Kerjasama 19 September 2014 Kehumasan 2. 22 September s/d Kasi penyiapan Materi dan Publikasi 26 September 2014 3. 29 September s/d 3 Kasi Analisa dan Monitoring Berita 4. 6 Oktober s/d 10 Kasi Informasi Publik 5. 13 Oktober s/d 17 Kasi Penerbitan Media Luar Ruang 6. 20 Oktober s/d 24 Kasi Data dan Informasi Kehumasan