Dasar-Dasar HTML. Malik Lukman Hakim. Abstrak.

dokumen-dokumen yang mirip
PERTEMUAN 1. Kompetensi Dasar : Menjelaskan konsep dasar dan teknologi Webpage

LANGKAH-LANGKAH MELAKUKAN PERCABANGAN DI MACRO EXCEL

Interactive Broadcasting

RUMUS EXCEL DAN FUNGSI MICROSOFT EXCEL

HTML (Sindy Nova Si )

PENGENALAN HTML dan TAG-TAG DASAR HTML

Secara umum suatu elemen dalam dokumen HTML yang dinyatakan dengan tagnya, dituliskan : <namatag>.. </namatag>

MEMBUAT STRUKTUR ORGANISASI MENGGUNAKAN CMD

Pemrograman WEB PERTEMUAN KE-1

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA

Bab2 -Pengenalan HTML

Keterampilan Komputer. 8. Pengenalan HTML


PENGANTAR WEB. Pengantar Web 1

Pemrograman Web I (HTML) Oleh: Devie Rosa Anamisa

Struktur Umum File Dengan Bahasa HTML

BAB II LANDASAN TEORI

Materi 2 Komputer Aplikasi IT (KAIT) 2 SKS Semester 1 S1 Sistem Informasi UNIKOM 2014 Nizar Rabbi Radliya nizar.radliya@yahoo.com

Mengenal dan Mengedit HTML

BAB II LANDASAN TEORI. di jaman sekarang, namun apakah Anda mengetahui sejarah nya itu?. Mungkin,

DESAIN WEB STATIS DAN HTML. Dahlan Abdullah Website :

BAB 2 LANDASAN TEORI. Komputer berasal dari bahasa inggris, to compute yang artinya menghitung. Jadi,

BAB II LANDASAN TEORI

Pengenalan Script. Definisi HTML

FERNANDYA RISKI HARTANTRI / F DASAR-DASAR HTML

Pemrograman Web BAB I Pendahuluan

BAB II LANDASAN TEORI

Pemrograman Web. Amar Hikmawan TKJ Kelas X SMK Muh 1 Klaten Utara Klaten

BAB 2 LANDASAN TEORI. Istilah sistem berasal dari bahasa Yunani yaitu systema yang mengandung arti kesatuan

DASAR HTML UNTUK PEMULA

Mengenal Web Dinamis dan Statis Serta Perbedaanya

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. : Multi sistem operasi, bisa Windows, Linux, Mac OS, maupun Solaris

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI

diinterpretasi bukan untuk tampilan

1/14/2010. IndomieTelor Kornet??

BAB III LANDASAN TEORI. sistem, pengertian sistem informasi, sumber dari sistem informasi, dan metodemetode. lainnya yang dipakai dalam pembahasan.

Pertemuan II. Ali Tarmuji, S.T., M.Cs. Pemrograman Web. Teknik Informatika Fakultas Teknologi Industri.

BAB 2 TINJAUAN TEORITIS. Komputer berasal dari bahasa yunani compute yang kemudian diartikan kedalam

BAB II LANDASAN TEORI

Materi 1 Komputer Aplikasi IT (KAIT) 2 SKS Semester 1 S1 Sistem Informasi UNIKOM 2014 Nizar Rabbi Radliya nizar.radliya@yahoo.com

Cara mudah belajar HTML

Gambar di halaman berikut ini adalah sekema atau bagan yang menggambarkan cara kerja WWW :

BAB 1 PENDAHULUUAN. tersebut untuk mempermudah penyelesaian berbagai pekerjaan.

KISI-KISI UAS SEMESTER 2

HTML. Hypertext Markup Language. Pemrograman Web 1. Genap

Bab 1. HTML (Hypertext Markup Language) A. World Wide Web

BAB I PERKENALAN HTML

BAB III LANDASAN TEORI. berkembang sejalan dengan perkembangan teknologi informasi. Contoh aplikasi

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI. Internet adalah jaringan luas dari komputer, yang lazim disebut dengan worldwide

Bahasa Pemrograman Untuk Pembuatan Web

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Sistem adalah jaringan kerja dari prosedur-prosedur yang saling berhubungan,

Chapter 1. Pengenalan HTML

C. Ms Powerpoint D. Notepad E. Ms Acces

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI. Konsep dasar sistem informasi terdiri dari beberapa komponen dasar sistem,

1. Teori MODUL 1 HTML. Tujuan: Mampu menjelaskan pengertian HTML,Struktur Dasar, Tag Tag HTML, dan mampu membuat aplikasi dengan menggunakan tag HTML

Bab 2 Pengenalan HTML

Pert 11 DASAR-DASAR WEB DESIGN

gambar disamping merupakan icon dari Macromedia dreamweaver yang berfungsi untuk membuat A. table D. image B. frame E. Button C.

MODUL PEMOGRAMAN WEB I STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB I. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

DASAR-DASAR WEB DESIGN

BAB 1 PENDAHULUAN. Perangkat lunak adalah istilah umum untuk data yang diformat dan disimpan secara

BAB 2 LANDASAN TEORI. saling berinteraksi / bekerja sama membentuk suatu sistem kerja. Komputer berfungsi. Beberapa komponen komputer yaitu :

PENGANTAR KOMPUTER DAN TI 2C

Modul Praktikum Desain Web 2015

Sejarah Web Browser. Web Browser pertama menggunakan perintah teks biasa dan hanya bisa menampilkan dokumen teks.

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB I PERKENALAN HTML

Perancangan Website Ujian. Teknik Elektro UNDIP Berbasis HTML

Dasar Pemrograman Web. Pemrograman Web. Adam Hendra Brata

BAB III LANDASAN TEORI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. Beberapa penelitian yang telah ada sebelumya yang. berhubungan dengan aplikasi Pendaftaran online yaitu,

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 2 TINJAUAN TEORITIS. suatu kesatuan untuk melaksanakan suatu tujuan pokok dari sistem tersebut

HTML (HyperText Markup Language)

APLIKASI BERBASIS WEB

BAB 2 TINJAUAN TEORI

Untuk siswa Kelas X TKJ SMK Negeri 3 Balikpapan.

Pemrograman Basis Data Berbasis Web

Chapter 2. Tipe Data dan Variabel

BAB 2 LANDASAN TEORI

(artikel Pengantar ke PHP, Bpk Marsani Asfi)

BAB II LANDASAN TEORI

BELAJAR HTML DASAR CARA MEMBUAT TABEL

MEMANFAATKAN CASCADING STYLE SHEET UNTUK MEMPERINDAH TAMPILAN WEB

BAB 2 LANDASAN TEORI

TUTORIAL BELAJAR HTML

Pemakaian Komputer dan Perlengkapannya untuk Pembelajaran

BAB 2 LANDASAN TEORI. 2.1 Sekilas Tentang Sistem Ujian Konevensional

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI

Pemrograman Web Week 2. Team Teaching

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI. Computer Based Information System (CBIS) atau yang dalam Bahasa Indonesia disebut juga

Pemrograman Web Teknik Informatika Fakultas Teknologi Industri

Cara membuat HTML dasar

TEORI HTML. Informasi dari Internet dapat diakses Keseluruh dunia hanya dalam hitungan detik.

Transkripsi:

Dasar-Dasar HTML Malik Lukman Hakim maliklukmanhakim24@gmail.com Abstrak HTML atau Hypertext Markup Language merupakan protokol yang digunakan untuk mentransfer data atau document dari web server ke browser kita (Internet Explorer, Netscape Navigator, NeoPlanet, dll). HTML dirancang untuk digunakan tanpa tergantung pada suatu platform tertentu. Dokumen HTML adalah suatu text biasa, dan disebut sebagai markup language karena mengandung tanda tanda ( tag ) tertentu yang digunakan untuk menetukan tampilan suatu teks dan tingkat kepentingan dari teks tersebut dalam suatu dokumen. HTML inilah yang memungkinkan Anda menjelajah internet dan melihat halaman web yang menarik. Mendesain HTML berarti melakukan suatu tindakan pemrograman. Namun HTML bukanlah sebuah bahasa pemrograman. Namun HTML hanyalah berisi perintah-perintah yang telah terstruktur berupa tag-tag penyusun. Menuliskan tag-tag HTML tidaklah sebatas hanya memasukkan perintahperintah tertentu agar HTML kita dapat di akses oleh browser. Mendesain HTML adalah adalah sebuah seni tersendiri. Homepage yang merupakan implementasi dari HTML adalah refleksi dari orang yang membuatnya. Untuk itu kita perlu mendesainnya dengan baik agar para pengunjung homepage yang kita buat merasa senang dan bermanfaat. Kata kunci : HTML, Browser, Homepage

Pendahuluan Dunia informatika akan selalu bersifat dinamis, dalam artian akan selalu berkembang mengikuti jaman. Hal yang paling nampak adalah perkembangan internet. Saat ini semakin banyak bermunculan website-website di dunia maya. Sebagai user tentunya kita sangat sering menggunakan website tersebut. Ada banyak sekali program-program yang dapat digunakan untuk membuat website tersebut, contohnya : php, dreamwaver, joomla, dll. Namun dasar dari pemrograman tersebut tetaplah satu yakni HTML. Sebagai dasar pembuatan web sebaiknya bahasa pemrograman HTML harus dikuasai oleh web maker atau pembuat web. Namun dikarenakan banyaknya software ataupun web yang menawarkan pembuatan web secara instan, bahasa pemrograman HTML sering dilupakan, padahal ini merupakan dasar. Berlatar belakang ini maka penulis pada makalah ini akan membahas mengenai bahasa pemrograman HTML. Pembahasan Ada dua cara untuk membuat sebuah web page : dengan HTML editor (FrontPage, Dreamweaver) atau dengan dengan editor teks biasa (notepad, wordpad). Penamaan dokumen web boleh sembarang dengan menambah ekstension berupa.htm atau.html. dokumen HTML disusun oleh elemen-elemen yang berupa: Head, Body, Table, Paragraf dan List. Tag digunakan untuk menandai berbagai elemen dalam suatu dokumen HTML, yaitu berupa tanda <nama elemen>. Tag umumnya berpasangan (misal <BODY> dengan </BODY>). Ada beberapa elemen yang tidak mengharuskan tagnya berpasangan. Elemen-elemen yang dibutuhkan untuk membuat suatu dokumen HTML dinyatakan dengan tag <HTML>,<HEAD> dan <BODY> berikut pasanganpasangannya. Setiap dokumen terdiri atas head dan body serta dua section yaitu section head dan section body. Elemen head berisi informasi tentang dokumen tersebut, dan elemen body berisi teks yang sebenarnya yang tersusun dari link, grafik, paragraph dan elemen lainnya. Setiap dokumen html harus diawali dengan menuliskan tag <html> dan

tag </html> di akhir dokumen. Elemen head ditandai dengan tag <head> di awal dan </head> di akhir, berisi tentang informasi dokumen htmlnya. Elemen body ditandai dengan tag <body> di awal dan diakhir dengan tag </body>, berisi isi dokumen yang akan ditampilkan pada browser, meliputi pragraf, grafik, link, tabel dan sebagainya.

Penutup Berbagai macam bentuk layout pada pemrograman HTML dalam mendesain website merupakan bagian bagian yang harus diketahui, karena itu menentukan dari hasil rancangan dalam pembuatan suatu pogram/ website. Apalagi dengan perkembangan Iptek sekarang ini lebih menuntut untuk menghasilkan sesuatu program ataupun website yang lebih menarik lagi. Sehingga para pengguna dunia maya lebih merasa tertarik dan tentunya tidak membuat bosan dengan hasil/ bentuk website atupun program tersebut. Referensi 1. Pengalaman Pribadi Biografi Mahasiswa,Wirausaha, dan karyawan. Lahir di Tangerang, 2 April 1996. Menyeselaikan pendidikan dasar di SD periuk 3 tangerang, dan SMP negeri 15 Tangerang. Menamatkan SMK di BONAVITA, saat ini kuliah di ilmu computer yaitu untuk mempelajari banyak ilmu tentang IT dan juga ingin

lebih dalam menimba ilmu TI, karena IT digunakan dimana saja terutama pendidikan, wirausaha, rumah sakit, sampai teknologi kendaraanpun sekarang menggunakan komputer yaitu FI. Hobby saya olah raga, terutama renang. IG,Ttwitter, Facebook : Malik Lukman Hakim. Terima kasih telah melihat artikel ini.