Pendidikan Agama Islam

dokumen-dokumen yang mirip
Pendidikan Agama Islam

Pendidikan Agama Islam

Pendidikan Agama Islam Bab 9 Kesehatan dan Lingkungan

Pendidikan Agama Islam

Pendidikan Agama Islam

Pendidikan Agama Islam

Pendidikan Agama Islam

Pendidikan Agama Islam Etos Kerja

Pendidikan Agama Islam

Pendidikan Agama Islam

Modul ke: Etos Kerja. Fakultas. Rusmulyadi, M.Si. Program Studi.

Pendidikan Agama Islam

Pendidikan Agama Islam

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

Pendidikan Agama Islam

SOLUSI AL-QUR AN TERHADAP PENYAKIT DIABETES

Pendidikan Agama Islam Bab : 1 Eksistensi Manusia

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. dari siklus kehidupan manusia adalah terbentuknya pasangan baru (new couple), di

ISLAM DAN KESEHATAN LINGKUNGAN

bersalah, dan kematian. Penderitaan bisa berupa kesulitan-kesulitan. Hal yang paling mendasar

Bab 3 Peran Sentral Guru PAI Dalam Memberdayakan Sekolah Sebagai Pusat Pembangunan Karakter Bangsa

BAB I PENDAHULUAN. pada kejahatan dan dibiarkan seperti binatang, ia akan celaka dan binasa.

AKHLAK PRIBADI ISLAMI

C. Sekolah Menengah Atas/Sekolah Menengah Kejuruan

I. PENDAHULUAN. semakin terbuka lebar kebebasan untuk memilih aneka jenis dan kualitas barang

Pendidikan Agama Islam

Pendidikan Agama Islam

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI

Ilmu Pengetahuan Dan Teknologi

BAB I PENDAHULUAN. sangat dianjurkan pelaksanaannya oleh Allah SWT. Islam juga memerintah

KISI-KISI SOAL UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM TINGKAT SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) TAHUN PELAJARAN 2015/2016

KISI-KISI UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SMA TAHUN 2013/2014

BAB I PENDAHULUAN. melalui Rasulullah saw yang bersifat Rahmatan lil alamin dan berlaku

Pendidikan Agama Islam

BAB I PENDAHULUAN. untuk itu. Perkawinan merupakan faktor untuk membina kerja sama antara laki-laki dan

BAB IV ANALISIS HASIL PENELITIAN

{mosimage}pergaulan Berdasarkan Sistem Islam, Bukan Nilai-nilai Barat yang Rusak

Bagaimana tanggapan Anda dengan UU Kesehatan yang disahkan DPR 14 September lalu?

BAB I PENDAHULUAN. perbuatan yang bernilai ibadah adalah perkawinan. Shahihah, dari Anas bin Malik RA, Ia berkata bahwa Rasulullah SAW

BAB I PENDAHULUAN. Muhammad Ali Rohmad, Pengelolaan Kelas Bekal Calon Guru Berkelas, Kaukaba, Yogyakarta, 2015, hlm.5.

RIBA DAN BUNGA BANK Oleh _Leyla Fajri Hal. 1

BAB I PENDAHULUAN. (2001: ix) perpustakaan adalah kuil tempat belajar, dan belajar telah membebaskan lebih

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Aji Samba Pranata Citra, 2013

BAB IV ANALISIS DATA

Dasar-dasar Metode Penelitian

MOTIVASI BERHENTI MENGGUNAKAN NARKOBA (Studi Kualitatif Pada Mantan Pengguna Narkoba)

Bab 4 Belajar Mendirikan Shalat Berlatih Akhlak Mulia Membangun Kesejahteraan Umat

Keseimbangan Alam Menurut Islam

BAB I PENDAHULUAN. Health Organization (WHO) pada tahun 2011 jumlah perokok laki-laki di

BUPATI SEMARANG TANGGAL 29 OKTOBER 2014 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

BAB I PENDAHULUAN. Perbankan Syariah yang dirilis oleh Otoritas Jasa Keuangan, hingga Januari 2015

KISI-KISI UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL (USBN) PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI)

2. Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam untuk Sekolah Menengah Atas Luar Biasa Tunanetra (SMALB A)

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

UJIAN PRAKTIK. UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL Pendidikan Agama Islam. Tahun Pelajaran 2011/2012

Modul ke: Akhlak Islami. Fakultas. Rusmulyadi, M.Si. Program Studi.

Asas Filsafat Nilai Dasar, Nilai Instrumental, Prinsip-prinsip, dan Faktor-Faktor Ekonomi Islam

BAB III NILAI-NILAI ENTREPRENEURSHIP DALAM PENDIDIKAN ISLAM. maju agar menjadi golongan yang unggul. Sementara itu pemenuhan di bidang

KISI-KISI UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL (USBN) PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI)

31. KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP/MTs

Al-Qur an: Sumber Ajaran Islam Pertama

BAB I PENDAHULUAN. martabat, dan hak-haknya sebagai manusia. faktor-faktor lainnya. Banyak pasangan suami isteri yang belum dikaruniai

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Ceramah Ramadhan 1433 H/2012 M Keutamaan Puasa

mendapatkan syafaat dari Rasulullah pada hari kiamat. 5. Apabila diucapkan setelah dan sebelum doa, akan menyebabkan doa segera naik ke langit, dan

BAB II TINJAUAN UMUM TENTANG PEMIMPIN. 1) Mengetahui atau mengepalai, 2) Memenangkan paling banyak, 3)

BAB II LANDASAN TEORI. dimana banyak muncul produk-produk kosmetik dengan jenis dan

KISI-KISI SOAL UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM TINGKAT SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) TAHUN PELAJARAN 2015/2016 KURIKULUM

Bagaimana Caranya Kita Bersyukur? Wednesday, 15 May :39

BAB I PENDAHULUAN. (bacalah) yang tertera dalam surat al- Alaq ayat 1-5. manusia dari segumpal darah melalui proses yang telah ditetapkan oleh Allah

PERBEDAAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH ANTARA JAMA AH HALAQOH SHALAT KHUSYUK DAN BUKAN JAMA AH HALAQOH SHALAT KHUSYUK DI SURAKARTA SKRIPSI

Adab Makan dan Minum. Di unduh dari : Bukupaket.com. Aspek Akhlak

KISI-KISI UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR PENDIKAN AGAMA ISLAM SMA TAHUN PELAJARAN 2014/2015

MATA PELAJARAN : PENDIDIKAN AGAMA ISLAM BENTUK SOAL : PILIHAN GANDA KELAS : VIII JUMLAH SOAL : 50 SOAL SEMESTER : 2 WAKTU : 90 MENIT

Modul ke: Kesalehan Sosial. Fakultas. Rusmulyadi, M.Si. Program Studi.

BAB I PENDAHULUAN. Kesehatan tidak dapat diukur dengan uang ataupun harta kekayaan yang lainnya.

Khutbah Pertama Maasyirol Muslimin yang dirahmati Allah

Pendidikan Agama Islam Bab : 2 Manusia dan Ketuhanan

Pendidikan Agama Islam

BAB I PENDAHULUAN. memahami ajaran Islam secara menyeluruh dan menghayati tujuan, yang pada

KISI-KISI SOAL UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM TINGKAT SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) TAHUN PELAJARAN 2012/2013

BAB I PENDAHULUAN. jawab. Masa remaja ditandai dengan pengalaman-pengalaman baru. indah dan tanda tanya (Basri, 1995:4).

KISI-KISI UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL (USBN) PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI) KURIKULUM 2006

Pendidikan Agama Islam

BAB V PENUTUP. sebagai abdun dan khalifah Allah fi al-ardh yang berimplikasi kepada

RAMADAN Oleh Nurcholish Madjid

BAB I PENDAHULUAN. meningkatkan kualitas sumber daya manusia Indonesia yang beriman dan bertakwa

HAKIKAT DAN EKSISTENSI MARTABAT MANUSIA

BAB I PENDAHULUAN. Definisi sehat sendiri ada beberapa macam. Menurut World Health. produktif secara sosial dan ekonomis.

KISI-KISI UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL (USBN) PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI) KURIKULUM 2006

REVIEW. Disampaikan pada perkuliahan PENDIDIKAN AGAMA ISLAM kelas PKK. Dr. Dede Abdul Fatah, M.Si. Modul ke: Fakultas EKONOMI. Program Studi AKUNTANSI

Pendidikan Agama Islam

PROBLEMATIKA CERAI GUGAT

BAB 1 PENDAHULUAN. yang berbeda-beda dalam menciptakan pakaian itulah yang disebut mode.

FATWA MAJELIS ULAMA INDONESIA Nomor 4 Tahun 2003 Tentang PENGGUNAAN DANA ZAKAT UNTUK ISTITSMAR (INVESTASI)

BAB I PENDAHULUAN. lainnya, karena keterbatasan kemampuan manusia. hubungannya dengan manusia lainnya, baik dirumah, sekolah, tempat berkerja

KISI-KISI UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SMA TAHUN 2013/2014

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. mahasiswa termasuk dalam golongan remaja akhir yaitu berusia tahun

UTS Al-Islam dan Kemuhammadiyahan II Aqidah dan Ibadah

BAB IV PENUTUP. awal penulisan ini. Adapun kesimpulan tersebut sebagai berikut:

Transkripsi:

Pendidikan Agama Islam Modul ke: Kesehatan dan Lingkungan Fakultas PSIKOLOGI Program Studi Psikologi www.mercubuana.ac.id Dian Febrianingsih, M.S.I

Pengantar Islam adalah agama rahmatan lil alamin. Islam sangat memperhatikan semua aspek dalam kehidupan termasuk masalah kesehatan dan lingkungan. Islam sangat menganjurkan umatnya untuk menjaga kesehatan dan memelihara kesehatan. Konsepsi dasar Islam tentang pemeliharaan lingkungan yaitu Islam melarang umatnya melakukan perusakan lingkungan.

Kesehatan dan Lingkungan Kesehatan dan lingkungan merupakan dua hal yang berbeda secara substansi, namun keduanya sebenarnya saling berkaitan. Oleh karena itu, jika kedua hal tersebut dipadukan, maka akan membentuk konotasi yang boleh jadi berbeda dengan pemisahan kedua hal tersebut WHO menyebut kesehatan lingkungan sebagai suatu keseimbangan ekologi yang harus ada antara manusia dan lingkungan agar dapat menjamin keadaan sehat dari manusia.

Himpunan Ahli Kesehatan Lingkungan Indonesia (HAKLI) mengatakan bahwa kesehatan lingkungan adalah suatu kondisi lingkungan yang mampu menopang keseimbangan ekologi yang dinamis antara manusia dan lingkungannya untuk mendukung tercapainya kualitas hidup manusia yang sehat dan bahagia.

Dari dua batasan tersebut, terdapat jelas sekali keterkaitan antara kesehatan dan lingkungan dalam kehidupan manusia. Lingkungan adalah tempat di mana manusia berdomisili dan kesehatan manusia salah satu faktornya dipengaruhi oleh lingkungan di mana manusia menetap atau hidup. Penekanan terletak pada bagaimana lingkungan tersebut mampu menopang keseimbangan dengan manusia. Oleh karena itu, manusia harus menjaga dan memelihara lingkungannya masing-masing. Tujuannya adalah untuk menjamin tercapainya kualitas hidup manusia itu sendiri.

Islam memandang kebersihan dan kesehatan lingkungan, merujuk pada hadits Rasulullah saw. Rasulullah saw bersabda Seseungguhnya Allah maha indah dan Allah menyukai yang indah. Allah maha murah dan suka kepada sifat yang pemurah, Allah maha bersih dan suka kepada yang bersih.

Dasar dari sehat/ kesehatan Sehat menurut WHO, organisasi kesehatan dunia, bukan hanya berarti suatu keadaan yang bebas dari penyakit dan kecacatan, namun sehat adalah keadaan yang meliputi kesehatan fisik, mental dan sosial. Menurut UU Kesehatan No. 23 Tahun 1992, sehat adalah keadaan sejahtera dari badan, jiwa dan sosial yang memungkinkan setiap orang yang hidup produktif secara sosial dan ekonomis.

Cara memelihara kesehatan 1. Menjaga kebersihan diri dan penampilan 2. Menjaga pola makan dan gaya hidup 3. Menghilangkan sumber penyakit hati 4. Mencari cara untuk menyembuhkan penyakit: - berdoa kepada Allah swt - usaha pengobatan sebagai usaha fisik - menyembuhkan penyakit hati

Upaya menjaga kesehatan 1. Kesehatan sebagai modal hidup 2. Kewajiban memelihara kesehatan 3. Kewajiban berobat

Konsepsi dasar Islam tentang pemeliharaan lingkungan Konsep pemeliharaan lingkungan berdasar pada konsep khilafah dan amanah. Manusia sebagai khalifah di muka bumi mendapatkan amanah dari Allah untuk memelihara lingkungan dan tidak melakukan kerusakan terhadap alam di muka bumi.

Kerusakan di muka bumi terjadi akibat perbuatan manusia. Hal tersebut jelas dicantumkan dalam Al Qur an: QS Al A raaf: 56; 85 QS Ar Ruum: 41 QS Al Baqarah: 60; 205 QS Al Qashash: 77 QS Al An aam: 141-142

Cara untuk memulai memelihara alam lingkungan yaitu: Mengambil bahan dari alam yang kita butuhkan secara cukup, tidak berlebih-lebihan Memilih tumbuhan dan hewan yang layak dimakan, tidak terlalu muda, tua dan sedang mengandung anak. Jika kita mengambil sesuatu dari alam makan kita juga harus mengembalikan.

Terima Kasih Dian Febrianingsih, M.S.I