PENGETAHUAN IBU NIFAS TENTANG TEHNIK MENYUSUI YANG BENAR DI DESA SEI KOPAS KECAMATAN BANDAR PASIR MANDOGE

dokumen-dokumen yang mirip
GAMBARAN GEJALA POSTPARTUM BLUES PADA IBU PASCA BERSALIN DI KLINIK SUMIARIANI

PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU POSTPARTUM TERHADAP PENCEGAHAN BENDUNGAN ASI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MULIOREJO KECAMATAN SUNGGAL MEDAN

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP BIDAN DENGAN PELAKSANAAN INISIASI MENYUSUI DINI DI WILAYAHKERJA PUSKESMAS PANCUR BATU KABUPATEN DELI SERDANG

HUBUNGAN SOSIAL BUDAYA DENGAN PEMBERIAN MAKANAN PENDAMPING ASI PADA BAYI 0-6 BULAN DI DUSUN IX DESA BANDAR SETIA

PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS PADA KEHAMILAN DI KLINIK DESMAWATI PANCURBATU KABUPATEN DELI SERDANG

SRI LESTARI KARYA TULIS ILMIAH

KEPATUHAN IBU TERHADAP KUNJUNGAN IMUNISASI DASAR PADA BAYI DI PUSKESMAS PADANG BULAN

PENGETAHUAN IBU TENTANG PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA 0-59 BULAN DAN PENGGUNAAN KMS DI KLINIK SARI MEDAN TAHUN 2012

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN IBU POST PARTUM TENTANG INISIASI MENYUSU DINI (IMD) Di Ruang Siti Walidah RSU Muhammadiyah Ponorogo

OLEH : HERLINA SAMOSIR

HUBUNGAN KADAR HEMOGLOBIN IBU DENGAN PERTUMBUHAN BAYI 7-12 BULAN YANG MENDAPAT ASI EKSLUSIF DI POSYANDU WILAYAH KERJA PUSKESMAS PANCUR

SKRIPSI Oleh Maya Indriyani Batu Bara

HUBUNGAN TEKNIK MENYUSUI DENGAN KEJADIAN PUTTING SUSU LECET PADA IBU NIFAS DI WILAYAH PUSKESMAS SEKARAN KARYA TULIS ILMIAH

FAKTOR-FAKTOR DUKUNGAN SUAMI DALAM PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI RUMAH BERSALIN VINA KECAMATAN MEDAN BARU

PENGARUH INISIASI MENYUSUI DINI (IMD) TERHADAP PERKIRAAN VOLUME DARAH KALA IV DI KLINIK BERSALIN VAUZIAH,

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG PERAWATAN PAYUDARA DAN MASTITIS PADA MASA NIFAS DI RSUD DR PIRNGADI KOTA MEDAN TAHUN 2013

PERILAKU IBU PASCASALIN DALAM MELAKUKAN VULVA HYGIENE DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MULIOREJO KECAMATAN SUNGGAL KABUPATEN DELI SERDANG

TINDAKAN BIDAN DALAM PENCEGAHAN HIPOTERMI BAYI BARU LAHIR DI KLINIK BERSALIN DESA BANDAR KHALIPAH KECAMATAN PERCUT SEI TUAN TAHUN 2014

PENELITIAN. TINGKAT PENGETAHUAN IBU MENYUSUI TENTANG TEKNIK MENYUSUI YANG BENAR Di Polindes Blembem Desa Blembem Kecamatan Jambon Kabupaten Ponorogo

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI BERAT BADAN LAHIR DI KLINIK HARYANTARI MEDAN

FAKTOR YANG MENYEBABKAN KEGAGALAN IBU DALAM PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI LINGKUNGAN XIV KELURAHAN BANTAN KEC. MEDAN TEMBUNG TAHUN 2011

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PEMBERIAN KOLOSTRUM PADA BAYI BARU LAHIR DI KLINIK SARI MEDAN

HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN SIKAP IBU TENTANG INISIASI MENYUSU DINI (IMD) KARYA TULIS ILMIAH

KARYA TULIS ILMIAH PROGRAM D-IV BIDAN PENDIDIK FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IBU MEMILIH KB SUNTIK 3 BULAN DMPA DI KLINIK Hj. RUKNI LUBIS MEDAN JOHOR ANITA RIZQI

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU YANG MELAHIRKAN TENTANG PREEKLAMSIA DI RSUD DR. PIRNGADI MEDAN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PELAKSANAAN POSYANDU DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS NISAM KABUPATEN ACEH UTARA TAHUN 2013

EFEKTIFITAS METODE KANGURU TERHADAP KECUKUPAN ASI PADA BAYI CUKUP BULAN DI RB KHADIJAH MEDAN TAHUN 2010

Tingkat Pengetahuan Ibu terhadap Pemberian ASI Eksklusif pada Bayi Usia 0-6 Bulan di Puskesmas Wonosari 1,Desa Wadungetas Kabupaten Klaten

Kata kunci : Pengetahuan, ASI eksklusif, Klaten

KARYA TULIS ILMIAH TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU TENTANG PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI RUANG KEBIDANAN DI RSUP HAJI ADAM MALIK MEDAN.

PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG ASUPAN ZAT GIZI MIKRO SELAMA KEHAMILAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS HELVETIA MEDAN

PERAN BIDAN SEBAGAI PELAKSANA DALAM PERAWATAN BAYI BERAT LAHIR RENDAH (BBLR) DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SERING MEDAN TAHUN 2014

BONA F. P. BANJARNAHOR

HUBUNGAN INISIASI MENYUSU DINI (IMD) DENGAN INVOLUSI UTERUS PADA IBU POST PARTUM NORMAL DI BPM SRI LUMINTU SURAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

FAKTOR-FAKTOR PEMILIHAN PERSALINAN DENGAN TINDAKAN SEKSIO SESAREA DI RUMAH SAKIT UMUM HAJI MEDAN TAHUN 2014

HALAMAN PENGESAHAN. Tanggal : 05 Juni Tim Penguji. Ketua : Sriningsih, S.ST, M.Kes ( ) Anggota : 1. Siti Faridah, S.ST, M.

HUBUNGAN PERAWATAN PAYUDARA MASA ANTENATAL DENGAN KECEPATAN SEKRESI ASI POSTPARTUM PRIMIPARA di KLINIK ADINDA KARANG SARI MEDAN TAHUN 2013

GAMBARAN DEPRESI PERIMENOPAUSE KARYAWATI DI PT PELABUHAN INDONESIA 1(PERSERO) MEDAN

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA DENGAN UPAYA MEMPERSIAPKAN MASA PUBERTAS PADA ANAKNYA DI SD HARAPAN MEDAN

FAKULTAS KEPERAWATAN PROGRAM D IV BIDAN PENDIDIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

SRINOVITAYANI MATONDANG

PERILAKU BIDAN PRAKTEK SWASTA DALAM PELAKSANAAN PROGRAM INISIASI MENYUSU DINI DI KOTA MEDAN TAHUN 2010 OLEH ELHANOUM BERUTU NIM:

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN TINDAKAN IBU MENYUSUI DALAM MENCEGAH BENDUNGAN ASI DI RSU. SUNDARI TAHUN

PENGETAHUAN BIDAN TENTANG SISTEM RUJUKAN PADA IBU BERSALIN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PERBAUNGAN PLUS KABUPATEN SERDANG BEDAGAI TAHUN 2013

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IBU DALAM PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI KELURAHAN BANDAR SELAMAT LINGKUNGAN II KECAMATAN MEDAN TEMBUNG TAHUN 2013

SKRIPSI. Disusun Guna Memenuhi Salah Satu Syarat. Memperoleh Ijazah S1 Gizi. Disusun Oleh : RATNA MALITASARI J PROGRAM STUDI S1 GIZI

PERILAKU KENAKALAN REMAJA DI SMA PANCA BUDI MEDAN

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PENCAPAIAN TARGET CAKUPAN IMUNISASI DASAR DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS HELVETIA MEDAN TAHUN 2014

PELAKSANAAN. Universitas Sumatera Utara

DINA PERTIWI KARYA TULIS ILMIAH. Universitas Sumatera Utara

HUBUNGAN ANTENATAL CARE DENGAN BERAT BADAN LAHIR BAYI DI KLINIK BERSALIN LINDA SILALAHI KECAMATAN PANCUR BATU

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN KECEMASAN IBU NIFAS DALAM PERAWATAN BAYI BARU LAHIR DI KLINIK BERSALIN NIAR KECAMATAN MEDAN PATUMBAK

PERILAKU SUAMI TERHADAP ISTRI PADA MASA NIFAS DI RUANG V RUMAH SAKIT UMUM DR. PIRNGADI MEDAN

DESTYNA YOHANA GULTOM

PERILAKU REMAJA AWAL DALAM HAL PERUBAHAN FISIOLOGIS PADA MASA PUBERTAS DI SMP YAYASAN PENDIDIKAN SHAFIYYATUL AMALIYYAH MEDAN TAHUN 2013

SKRIPSI FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015 OLEH RAFIKA NUR SIREGAR Universitas Sumatera Utara

PROGRAM D-IV BIDAN PENDIDIK FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

KEPATUHAN IBU MENYUSUI DALAM MEMBERIKAN ASIEKSKLUSIF PADA BAYI BARU LAHIR DI DESA SIDODADI KECAMATAN BIRU BIRU KABUPATEN DELISERDANG TAHUN 201

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG MASTITIS DENGAN USAHA-USAHA PENCEGAHANNYA PADA IBU MENYUSUI DI WILAYAH PUSKESMAS KASIHAN I BANTUL YOGYAKARTA

HUBUNGAN STATUS GIZI DENGAN GANGGUAN MENSTRUASI PADA REMAJA PUTRI DI AKADEMI KEBIDANAN CIPTO MEDAN

PENELITIAN. MOTIVASI PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF PADA PRIMIPARA Di Wilayah Kerja Puskesmas Jetis, Ponorogo. Oleh: NIA TRI HIDAYANA NIM:

PELAKSANAAN STANDAR PELAYANAN MINIMAL BIDANG KESEHATAN PADA BAYI DAN BALITA DI PUSKESMAS DARUSALLAM MEDAN TAHUN 2013

HUBUNGAN PERILAKU IBU TENTANG PEMBERIAN SUSU FORMULA TERHADAP RESIKO OBESITAS PADA BAYI USIA 6-12 BULAN DI PUSKESMAS DARUSALAM MEDAN KOTA TAHUN 2013

TINDAKAN IBU HAMIL MENGATASI NYERI PUNGGUNG SAAT KEHAMILAN TRIMESTER III DI KLINIK Hj. RAMINI MEDAN TAHUN 2013

PENGETAHUAN DAN SIKAP LANSIA TENTANG PEMANFAATAN PELAYANAN POSYANDU LANSIA DI KELURAHAN PASAR TELUK DALAM KABUPATEN NIAS SELATAN

KARYA TULIS ILMIAH PROGRAM D IV BIDAN PENDIDIK FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA T.A

KARYA TULIS ILMIAH PROGRAM D-IV BIDAN PENDIDIK FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PERAN PERAWAT DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERSOSIALISASI PADA PENDERITA SKIZOFRENIA DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH PROVINSI SUMATERA UTARA

HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN SIKAP BIDAN PRAKTEK SWASTA TENTANG ASUHAN SAYANG IBU PADA PROSES PERSALINAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TANJUNG MORAWA

HUBUNGAN PERAWATAN PERINEUM TERHADAP KESEMBUHAN LUKA PERINEUM DI KLINIK BIDAN HARYANTARI TAHUN 2014

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP BIDAN DENGAN TINDAKAN AUDIT MATERNAL-PERINATAL DALAM MENINGKATKAN MUTU PELAYANAN KIA DI RSU MUHAMMADIYAH

HUBUNGAN PERILAKU IBU DALAM PENGGUNAAN KARTU MENUJU SEHAT (KMS) DENGAN STATUS GIZI BALITA DI POSYANDU KELURAHAN PETISAH HULU KECAMATAN MEDAN BARU

KHAIRULYATI MIDA YAMIN

Pengetahuan Ibu Tentang Jajanan Sehat Anak di Sekolah Dasar Negeri Kelurahan Kedai Durian Kecamatan Medan Johor

PELAKSANAAN TINDAKAN PENCEGAHAN INFEKSI PADA PROSES PERTOLONGAN PERSALINAN OLEH BIDAN PRAKTIK MANDIRI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KABANJAHE TAHUN 2014

HUBUNGAN KONSEP DIRI TERHADAP PENERIMAAN PERUBAHAN FISIK REMAJA PUTRI PADA MASA PUBERTAS DI SLTP KEMALA BHAYANGKARI 1 MEDAN FATWIANY

HUBUNGAN ANTARA PENDIDIKAN DENGAN PENGETAHUAN IBU NIFAS TENTANG PERAWATAN PAYUDARA PADA MASA NIFAS DI BPS DINI MELANI YOGYAKARTA SKRIPSI

HUBUNGAN IMPLEMENTASI KEBIJAKAN YANG MENDUKUNG PROGRAM ASI EKSKLUSIF DI TEMPAT KERJA DENGAN PELAKSANAAN ASI EKSKLUSIF DI KELURAHAN SANGKRAH SURAKARTA

TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG CARA MENYUSUI DI KELURAHAN PAYA PASIR MEDAN MARELAN. Oleh: PRALISTIA LEONI ANANDA

HUBUNGAN MOTIVASI PASIEN DENGAN PELAKSANAAN MOBILISASI DINI PASCA SEKSIO SESAREA DI RSU MITRA SEJATI MEDAN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI CAKUPAN K-4 PADA IBU HAMIL DI KLINIK SARI MEDAN TAHUN 2013

PERBEDAAN POLA TEMPERAMEN ANAK USIA TODDLER DENGAN IBU BEKERJA DAN IBU TIDAK BEKERJA DI KECAMATAN MEDAN BARU KELURAHAN MERDEKA LINGKUNGAN V

HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN SIKAP IBU HAMIL TERHADAP SENAM HAMIL DI RS. SANTA ELISABET MEDAN TAHUN 2010

TINGKAT KECEMASAN IBU YANG MEMILIKI BAYI PREMATUR di RSUD Dr. PIRNGADI MEDAN 2011

GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP MENGENAI PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI KALANGAN IBU HAMIL DI PUSKESMAS PADANG BULAN TAHUN 2012

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU HAMIL TRIMESTER III TENTANG ANTENATAL CARE

MASTIMAH KARYA TULIS ILMIAH PROGRAM D-IV BIDAN PENDIDIK FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA Universitas Sumatera Utara

PENGARUH BLADDER TRAINING

GAMBARAN DUKUNGAN SUAMI TERHADAP PELAKSANAAN INISIASI MENYUSU DINI (IMD) DI RSIA SAKINA IDAMAN BLUNYAH GEDE SLEMAN YOGYAKARTA. Karya Tulis Ilmiah

POLA ASUH KELUARGA YANG MEMILIKI ANAK TUNAGRAHITA DI YAYASAN PEMBINAAN ANAK CACAT(YPAC) MEDAN

PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG NYERI DAN MANAJEMEN NYERI PERSALINAN DI KLINIK BERSALIN HJ. MARIANI MEDAN

HUBUNGAN KOMUNIKASI VERBAL DAN NON VERBAL OLEH BIDAN DENGAN TINGKAT KEPUASAN IBU NIFAS DI RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK SRI RATU MEDAN

KARYA TULIS ILMIAH PROGRAM D-IV BIDAN PENDIDIK FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

HUBUNGAN MINAT IBU MENYUSUI DENGAN PERAWATAN PAYUDARA DI RS PKU MUHAMMADIYAH KOTAGEDE

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN IBU TENTANG BAHAYA MINYAK GORENG BEKAS (JELANTAH) BAGI KESEHATAN

HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN RESPON CEMAS ANAK USIA SEKOLAH YANG AKAN MENJALANI PEMBEDAHAN DI RUANG IX RSUD dr. PIRNGADI MEDAN TAHUN 2013

PENGETAHUAN KELUARGA TENTANG PERAWATAN KLIEN HALUSINASI DI POLIKLINIK RUMAH SAKIT JIWA DAERAH PROVINSI SUMATERA UTARA TAHUN 2013

HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL KELUARGA TERHADAP EMESIS GRAVIDARUM PADA IBU HAMIL TRIMESTER I DI PUSKESMAS BANDAR KHALIFAH MEDAN TAHUN 2014

Transkripsi:

PENGETAHUAN IBU NIFAS TENTANG TEHNIK MENYUSUI YANG BENAR DI DESA SEI KOPAS KECAMATAN BANDAR PASIR MANDOGE OLEH : SRI RASMIANA SEMBIRING NIM : 145102108 KARYA TULIS ILMIAH PROGRAM STUDI D-IV BIDAN PENDIDIK FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

Pengetahuan Ibu Nifas Tentang Tehnik Menyusui Yang Benar Di Desa Sei Kopas Kecamatan Bandar Pasir Mandoge Tahun 2015 Abstrak Latar belakang : Berdasarkan survey demografi dan kesehatan indonesia bahwa angka cakupan ASI eksklusif mencapai 32,3%. Ibu yang memberi ASI eksklusif dan 55% ibu yang menyusui mengalami mastitis, puting susu lecet,dan dapat mengakibatkan bayi bingung puting hal tersebut di sebabkan karena tehnik menyusui yang tidak benar. Tujuan penelitian : Untuk mengetahui tingkat pengetahuan ibu nifas tentang tehnik menyusui yang benar Metodologi : Desain penelitian menggunakan deskriptif dengan menggunakan pendekatan cross sectional. jumlah sampel 32 ibu nifas dengan tehnik total sampling. Tehnik pengumpulan data memberikan kuesioner. Analisa data dengan cara analisa univariat. Lokasi dan waktu penelitian Di Desa Sei Kopas Kecamatan Bandar Pasir Mandoge pada bulan November-Juni 2015. Hasil penelitian : Menunjukkan bahwa 16 responden (50,0%) memiliki pengetahuan kurang, 14 responden (43,8%) memiliki pengetahuan cukup dan 2 responden (6,2%) memiliki pengetahuan baik. Kesimpulan: Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan mayoritas ibu nifas memiliki pengetahuan kurang tentang tehnik menyusui yang benar. Dilihat dari item pertanyaan, bahwa item yang paling tinggi dijawab benar responden hanya 65,6 % yaitu tentang langkah pertama menyusui dan penyebab tidak menyusui dengan benar. selebihnya 10 item hanya dijawab benar 21,9 % - 50 % tentang cara melepaskan isapan bayi dengan benar, posisi menyusui yang sesuai untuk ibu dengan bayi kembar, posisi menyusui yang sesuai untuk ibu pasca caesar, untuk mengetahui bahwa bayi telah menyusui dengan benar, tehnik memeras ASI yang benar, gambar yang menunjukkan tehnik menyusui yang benar, dan gambar yang menunjukkan tehnik menyusui yang salah. Kata kunci : Pengetahuan,Tehnik menyusui.

Postpartum Maternal Knowledge About Breastfeeding Technique True In Sei Kopas district Bandar Pasir Mandoge 2015 Abstract Background: Based on the demographic and health survey Indonesia that the number of exclusive breastfeeding coverage reached 32.3%. Exclusive breastfeeding mothers and 55% of mothers who breastfeed have mastitis, nipple blisters, and can result in the baby nipple confusion that is caused due to incorrect breastfeeding techniques. Objective: To determine the level of knowledge of techniques breastfeeding mothers postpartum about true Methodology: The study used a descriptive cross sectional approach. the number of samples 32 puerperal women with total sampling technique. Techniques of data collection questionnaire. Analysis of the data by means of univariate analysis. The location and time of the study in the village of Sei Kopas District Bandar Pasir Mandoge in November-June 2015. Result: Indicates that 16 respondents (50.0%) have less knowledge, 14 respondents (43.8%) have sufficient knowledge and 2 respondents (6.2%) had a good knowledge. Conclusion: Based on the results of this study concluded the majority of post partum mothers have less knowledge about proper breastfeeding techniques. Judging from the items of questions, that the highest item of respondents correctly answered only 65.6% which is about the first step of breastfeeding and the causes are not breastfeeding properly. the remaining 10 items were answered correctly 21.9% - 50% on how to release the baby's sucking properly, appropriate feeding position for mothers with twins, feeding position that is suitable for post-caesarean mother, to know that the baby has been breast-feeding correctly, engineering expressing milk right, the image that shows the correct breastfeeding technique, and images showing the wrong breast-feeding technique. Keywords: Knowledge, breastfeeding techniques.

KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Tuhan yang Maha Esa, yang telah memberikan rahmat dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini dengan judul Tingkat Pengetahuan Ibu Nifas Tentang Tehnik Menyusui Yang Benar Di Desa Sei Kopas Kecamatan Bandar Pasir Mandoge yang di ajukan untuk memenuhi salah satu syarat dalam menyelesaikan pendidikanpada Dekan Fakultas Keperawatan Universitas SumteraUtara. Dalam penyusunan karya tulis ilmiah ini penulis mendapatkan bimbingan, masukan dan arahan dari berbagai pihak, sehingga penulis dapat membuat karya tulis ilmiah ini tepat pada waktunya. Sehingga dalam kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terimakasih kepada : 1. dr.dedi Ardinata,M.kes. selaku Dekan Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara. 2. Nur Asnah Sitohang, Skep., Ns., M.kep selaku Ketua Program DIV Bidan Pendidik Fakultas Keperawatan. 3. Erniyati, S.Kp, MNS selaku dosen pembimbing dalam pembuatan Karya Tulis Ilmiah. 4. Seluruh staf dan Dosen Program DIV Bidan Pendidik Fakultas Keperawatan. 5. Kepala Puskesmas dan para Bidan di puskesmas Bandar Pasir Mandoge yang telah memberikan ijin penelitian di Desa Sei Kopas 6. Kepala Desa Sei Kopas yang telah memberikan ijin kepada penulis untuk melakukan penelitian di Desa Sei Kopas. i

7. Kedua Orang Tua yang telah memberikan dukungan moril maupun material serta do a yang tiada henti-hentinya kepada penulis hingga membuat semangat penulis terus terpacu dalam membuat Karya Tulis Ilmiah. 8. Saudara kandung Abang dan adik penuilis Herianto sembiring, Alpianus sembiring, S.kom, Sri Rasmiani sembiring,am.keb, Silverius sembiring, Asian terkalin Sembiring, kekasih dan sahabat penulis yang telah memberikan dukungan dan do a yang tiada hentinya. 9. Rekan-rekan mahasiswi Program DIV Bidan Pendidik Fakultas Keperawatan yang telah memberikan dukungan dan masukan kepada penulis. Akhir kata penulis do akan segala bentuk bantuan yang telah di berikan mendapat imbalan dari Tuhan Yang Maha Esa. Medan,14 juni 2015 Peneliti Sri Rasmiana Sembiring ii

DAFTAR ISI ABSTRAK KATA PENGANTAR... DAFTAR TABEL... DAFTAR SKEMA... DAFTAR LAMPIRAN... i vi vii viii BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 3 C. Tujuan Penelitian... 3 D. Manfaat Penelitian... 3 1. Bagi Peneliti... 3 2. Bagi Responden... 3 3. Bagi institusi Pendidikan... 3 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 4 A. Pengetahuan... 4 1. Defenisi Pengetahuan... 4 2. Tinjauan Pengetahuan... 5 3. Beberapa Cara Memperoleh Pengetahuan... 6 4. Faktor faktor yang mempengaruhi pengetahuan... 8 B. Ibu Nifas... 9 C. Menyusui... 9 1. Tehnik menyusui yang benar... 9 2. Posisi menyusui... 11 3. Tanda ibu telah menyusui bayi dengan benar... 16 4. Cara lain dalam mamberikan ASI... 17 iii

5. Masalah- masalah dalam pemberian ASI... 19 6. Masalah pada ibu saat menyusui... 23 BAB III KERANGKA KONSEP DAN DEFENISI OPERASIONAL... 25 A. Kerangka Konsep... 25 B. Defenisi Operasional... 25 BAB IV METODE PENELITIAN... 26 A. Desain Penelitian... 26 B. Populasi dan Sampel Penelitian... 26 1. Populasi... 26 2. Sampel... 26 C. Lokasi dan Waktu Penelitian... 26 1. Lokasi Penelitian... 26 2. Waktu Penelitian... 26 D. Pertimbangan Etik Penelitian... 27 E. Instrumen Penelitian... 27 E.1. Kuesioner Data Demografi... 27 E.2. Kuesioner Pengetahuan Ibu Nifas Tentang Tehnik Menyusui Yang Benar... 28 E.3. Uji Validitas... 28 F. Pengumpulan Data... 29 G. Analisa Data... 29 BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 31 A. Hasil Penelitian... 31 1. Karakteristik Ibu Nifas... 31 2. Distribusi Responden Berdasarkan Pengetahuan Ibu Nifas Tentang Tehnik Menyusui Yang Benar... 32 iv

3. Pengetahuan Responden Berdasarkan item pertanyaan... 33 B. Pembahasan... 34 1. Pengetahuan Ibu Nifas Tentang Tehnik Menyusui Yang Benar... 34 2. Pengetahuan Ibu Nifas Tentang Tehnik Menyusui Yang Benar Berdasarkan Item Pertanyaan... 35 BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN... 38 A. Kesimpulan... 38 B. Saran... 38 DAFTAR PUSTAKA v

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 3.2 Defenisi Operasional... 26 Tabel 5.1 Distribusi Responden Berdasarkan Karakteristik Demografi Ibu Nifas Di Desa Sei Kopas Kecamatan Bandar Pasir Mandoge Tahun 2015... 33 Tabel 5.2 Distribusi Responden Berdasarkan pengetahuan Ibu Nifas Di Desa Sei Kopas Kecamatan Bandar Pasir Mandoge Tahun 2015... 34 Tabel 5.3 Distribusi Responden Berdasarkan Item Pertanyaan Ibu Nifas Di Desa Sei Kopas Kecamatan Bandar Pasir Mandoge Tahun 2015... 34 vi

DAFTAR SKEMA Skema 3.1 Kerangka Konsep.26 vii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Lembar Persetujuan Menjadi Responden Lampiran 2. Lembar Kuesioner Lampiran 3. Lembar Prosedur Pelaksanaan Lampiran 4. Lembar Konsultasi Karya Tulis Ilmiah Lampiran 5. Lembar Content Validity Lampiran 6. Lembar Surat Izin Data Penelitian Lampiran 7. Lembar Balasan Surat Izin Selesai Penelitian viii