BAB 8 RENCANA ANGGARAN BIAYA

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 8 RENCANA ANGGARAN BIAYA

BAB 8 RENCANA ANGGARAN BIAYA

PT / CV. Alamat :. LOGO PT / CV. Kegiatan Pekerjaan Lokasi Sumber Dana

DAFTAR ANALISA PEKERJAAN

PSD III D.Ars Undip TA 31

MENGHITUNG VOLUME PEKERJAAN RUMAH 2 LANTAI

DAFTAR ANALISA SNI DINAS PU CIPTA KARYA DAN TATA RUANG KABUPATEN JEMBER TAHUN ANGGARAN 2012

Panduan Menghitung Volume Pekerjaan Pondasi

DAFTAR ISI. Halaman Judul Pengesahan Persetujuan ABSTRAK ABSTRACT KATA PENGANTAR

DAFTAR ANALISA SNI HARGA SATUAN PEKERJAAN

PSD III Desain Ars Undip TA 31

DAFTAR ANALISA DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA PANGKALPINANG TAHUN 2011

Panduan Menghitung Volume Pekerjaan Atap

Cara menghitung Volume pekerjaan Untuk bangunan sederhana Di susun oleh : Gazali Rahman, ST

RENCANA ANGGARAN BIAYA ( RAB ) REDESAIN GEDUNG PENGADILAN AGAMA MUNGKID MAGELANG TAHUN 2012

DAFTAR HARGA SATUAN ANALISA PEKERJAAN

ADDENDUM DOKUMEN PENGADAAN PEKERJAAN PEKERJAAN LANJUTAN PEMBANGUNAN FASILITAS PELABUHAN LAUT SEPO/SAGEA Nomor : PL.106/2/3.1/ULP/KSOP.

URAIAN. Tenaga Oh Tukang 90, Oh Kepala Tukang 110, Oh Pekerja 75, Oh Mandor 120,000.

ADDENDUM DOKUMEN PENGADAAN. Nomor : Add. 02/03/PK/Indag.01/ULP-HB/VII/2015. Tanggal : 22 Juli untuk Pekerjaan PEMBANGUNAN PASAR RAKYAT

REKAPITULASI RENCANA ANGGARAN BIAYA

REKAPITULASI TOTAL BILL of QUANTITY (BOQ) REKAPITULASI

CARA MENGHITUNG VOLUME PEKERJAAN PEMBAGUNAN RUMAH 2 LANTAI Bag 1

BILL OF QUANTITY PEKERJAAN : LANJUTAN PEMBANGUNAN FASPEL LAUT AIR BUAYA TAHAP III TERDIRI DARI :

DAFTAR ANALISA HARGA SATUAN

REKAPITULASI RENCANA ANGGARAN BIAYA

LAMPIRAN RENCANA ANGGARAN BIAYA PENAWARAN DAN ANGGARAN BIAYA PELAKSANAAN

BAB V RENCANA ANGGARAN BIAYA STRUKTUR

PERHITUNGAN. 1.Galian Tanah = 1/2 (lbr ats + lbr bwh) * t*l pondasi = 1/2 (0,9 + 0,7) x 0,65 x 100 m 52 m 3

No Uraian Pekerjaan Volume Sat Harga Satuan (Rp) Jumlah Harga (Rp) A Pekerjaan Persiapan. Pekerjaan Tanah. Pekerjaan Pondasi. Pekerjaan Struktur

DAFTAR ANALISA HARGA SATUAN PEKERJAAN

RINCIAN RENCANA ANGGARAN BIAYA

OWNERS ESTIMATE. : Pembangunan Saran Pendidikan Islam pada Madrasah : Pembangunan Pagar Sekolah MIN Koya Barat. Tahun Anggaran : 2015

Cara menghitung Volume pekerjaan : I. Pekerjaan Awal

HARGA JUMLAH NO. URAIAN PEKERJAAN VOL. SAT. ( Rp ) ( Rp )

BAB VI RENCANA ANGGARAN BIAYA STRUKTUR

ADENDUM DOKUMEN PENGADAAN NOMOR : 784/VI/BP2MPD-ULP/POKJA-PASCA/2013 TANGGAL : 24 JUNI 2013

Perubahan Aktivitas. Aktivitas 1. Pengukuran (Sama dengan aktivitas awal)

BILL OF QUANTITY ( BQ )

PERMOHONAN IZIN MENDIRIKAN BANGUNAN

ANALISA HARGA SATUAN PEKERJAAN

REKAPITULASI NO URAIAN PEKERJAAN JUMLAH HARGA A PEKERJAAN PERSIAPAN - B PEKERJAAN TANAH - C PEKERJAAN PASANGAN - D PEKERJAAN BETON -

REKAPITULASI RENCANA ANGGARA BIAYA (RAB)

ANALISA HARGA SATUAN KEGIATAN KONSTRUKSI PEMERINTAH KOTA MADIUN TAHUN ANGGARAN 2016

ADDENDUM DOKUMEN PENGADAAN Nomor : 02.a.1/Add/15.2/53/IX/ Bab XIII. DAFTAR KUANTITAS DAN HARGA...(berubah dan tertulis) KOP PERUSAHAAN

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH DINAS KESEHATAN KOTA JAMBI TAHUN ANGGARAN 2012

ANALISA VARIAN UPAH KERJA ANTARA STANDARISASI PEMERINTAH KABUPATEN, ASOSIASI, DAN IMPLEMENTASINYA TUGAS AKHIR. Diajukan Oleh :

PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA SEKRETARIAT DAERAH PROVINSI Jalan P. Diponegoro Nomor 30 Telephone MEDAN

Pemb. Instalasi Pengolah Limbah Pusk.. Blangkejeren

DAFTAR HARGA SATUAN BAHAN DAN UPAH PEKERJA

BILL OF QUANTITY ( BQ )

BILL OF QUANTITY ( B O Q )

DAFTAR KUANTITAS HARGA DAN BAHAN

REKAPITULASI RENCANA ANGGARAN BIAYA

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB)

DAFTAR ANALISA PEKERJAAN

KOP PERUSAHAAN REKAPITULASI DAFTAR KUANTITAS DAN HARGA

RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB) REKAPITULASI AKHIR

KEMENTRIAN KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA REKAPITULASI PERKIRAAN HARGA PEKERJAAN. Jumlah Harga No. Divisi Uraian Pekerjaan (Rupiah)

REKAPITULASI BILL OF QUANTITY (BOQ)

RENCANA ANGGARAAN BIAYA ( RAB )

RENCANA ANGGARAN BIAYA

KOP PERUSAHAAN R E K A P I T U L A S I

DAFTAR ANALISA HARGA SATUAN

RENCANA ANGGARAN BIAYA RUANG KELAS BARU DAN REHAB RUANG BENGKEL SMK MUHAMMADIYAH KUTOWINANGUN TAHUN 2009

Addendum dokumen pengadaan dapat diambil dalam aplikasi SPSE melalui website Addendum dokumen berupa Gambar Rencana.

T m3 Galian Tanah pondasi OH Rp 45, , OH Rp 85, , ,875.00

BILL OF QUANTITY (BQ)

DAFTAR HARGA SATUAN PEKERJAAN BANGUNAN GEDUNG DAN PERMUKIMAN PEMERINTAH KOTA SEMARANG SEMESTER I TAHUN 2015 (Belum termasuk PPN)

R E K A P I T U L A S I RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB) PEMBANGUNAN 2 RUANG KELAS BARU (RKB)

Gedung Kantor Kepala Desa KATA PENGANTAR

Cara menghitung koefisien analisa harga satuan bangunan

KERANGKA ACUAN KERJA ( KAK )

ANALISA HARGA SATUAN PEKERJAAN KOTA CIMAHI

DIDALAM FILE INI SAYA MASUKAN HARGA BAHAN BANGUNAN DENGAN DEFAULT RP ,-.

ESTIMASI PERHITUNGAN VOLUME RUMAH TINGGAL TYPE 36

BILL OF QUANTITY ( BQ )

RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB) PEKERJAAN : PEMBANGUNAN RUMAH IBU INDRI : BREBES, JAWA TENGAH

REKAPITULASI BIAYA NO URAIAN SUB TOTAL

DAFTAR HARGA TENAGA KERJA DAN BAHAN

BAB VIII RENCANA ANGGARAN BIAYA

Lampiran A. Koefisien tenaga kerja dan koefisien bahan

ADENDUM UNTUK : DOKUMEN PENGADAAN. Nomor : 30/DOK.PL/POKJA-KONSTRUKSI I/DPU-CK/DAK-PP/VIII/2016 Tanggal 30 Agustus 2016 KEGIATAN :

ANALISA HARGA SATUAN

DAFTAR KUANTITAS DAN HARGA SATUAN

Rencana Anggaran Biaya

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

33 Bubungan seng M¹ 34 Buis beton Ø 0 cm 3 Buis beton Ø 0 cm 36 Buis beton Ø 30 cm 37 Buis tanah Ø 0 cm 38 Buis tanah Ø 0 cm NO NAMA JENIS BARANG SATU

RENCANA ANGGARAN BIAYA

RENCANA ANGGARAN BIAYA

PERENCANAAN STRUKTUR DAN RENCANA ANGGARAN BIAYA BANGUNAN GEDUNG TOKO BUKU 2 LANTAI

PSD III Desain Ars Undip TA 31

BAB V RENCANA ANGGARAN BIAYA PEKERJAAN

PERENCANAAN STRUKTUR DAN RENCANA ANGGARAN BIAYA GEDUNG SERBAGUNA 2 LANTAI

BILL of QUANTITY (BQ) RENCANA ANGGARAN BIAYA ( RAB )

BAB IV HASIL & ANALISIS. Pada proyek pembangunan rusunawa 4 lantai ini penulis memiliki beberapa. Bangunan berupa bangunan bertingkat 4 lantai

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN PELELANGAN/SELEKSI (AANWIJZING) Nomor : 25.02/PANLEL/APBD-SEK/DPUKT/III/2013

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Kesimpulan yang didapat dari studi tesis dengan judul pemodelan desain

DAFTAR ANALISA HARGA SATUAN UPAH BAHAN

Daftar Harga & Upah. Daftar upah tenaga harian untuk perumahan.

Transkripsi:

BAB 8 RENCANA ANGGARAN BIAYA 8.1. Rencana Anggaran Biaya (RAB) Rencana anggaran biaya (RAB) adalah tolok ukur dalam perencanaan pembangunan,baik ruma htinggal,ruko,rukan maupun gedung lainya. Dengan RAB kita dapa tmengukur kemampuan materi dan mengetahui jenis-jenis material dalam pembangunan, sehingga biaya yang kita keluarkan lebih terarah dan sesuai dengan yang telah direncanakan. 8.2. Cara Hitungan Secara umum cara yang digunakan untuk hitungan Rencana Anggaran Biaya (RAB) adalah sebagai berikut : a. Melihat Gambar rencana b. Menghitung volume dari gambar c. Analisa Harga,upah&bahan (Dinas Pekerjaan Umum Kota Surakarta) d. Mengalikan volume dengan Harga satuan e. Harga satuan terlampir 8.3. Hitungan Volume 8.3.1. Pekerjaan Persiapan 1. Pekerjaan pembersihan lapangan dan peralatan Luas = panjang x lebar = 42 x 20 = 840 m 2 2. Pekerjaan pagar sementara dari seng gelombang setinggi 2 meter Panjang = panjang = 124 m 227

228 3. Pekerjaan pengukuran dan pemasangan bouwplank Panjang = panjang = (20 x2) + ( 42x2 ) =124 m 8.3.2. Pekerjaan Tanah 1. Menggali1 m 3 tanah biasa sedalam 1 meter a. Volume (P.batu kali) = 0,80 x 1,00 x 301 m = 240.8 m 3 b. Volume (P.tangga) = (1,4 x 1,9x 1) x 1 buah = 2,66 m 3 Total Volume = 243,46 m 3 2. Menggali 1 m 3 tanah biasa sedalam 2 meter Volume (P.foot plat tipe 1) = (2,7 x 2,7 x 2) x 10 buah = 145,8 m 3 Volume (P.foot plat tipe 2) = (1,5 x 1,5 x 2) x 25 buah = 112,5 m 3 3. Mengurug kembali 1 m 3 galian a. Volume (P.batu kali) = 1/3 x galian tanah = 1/3 x 240.8 = 80,27 m 3 b. Volume (P.tangga) = 1/3 x galian tanah = 1/3 x 2,66 = 0,877 m 3 c. Volume ( foot plat ) = 1/3 x galian tanah =1/3x 258,3 = 85,239m 3 Total Volume = 166,39 m 3. 4. Mengurug 1 m 3 pasir urug a. Volume (urug bawah pondasi) =(0,10x1,00) x 301 m + (0,05x2,7x2,7)x10 +(0,05 x1,5x1,5) x25 = 36.55 m 3 b. Volume (urug bawah spesi lantai) = 0,05 x (808+736 )m 2 = 77,2 m 3 Total Volume pasir urug = (36.55 + 77,2) = 113,75 m 3 8.3.3. PekerjaanPondasi 1. Memasang 1 m 3 pondasi batu belah, campuran1pc :5Ps 0,80 Volume = 2 = 132,43m 3 0,30 x 0,80 x 301 m 228

229 2. 1 m 3 lantai kerja tumbuk beton 1pc: 3ps: 5kr Volume = 3,2+3,75 = 6,95 m 3 3. Membuat 1 m 3 pondasi beton bertulang(150 kg + bekisting) Volume = ((2,7 x 2,7 x 0.5 )+(0,45 x 0,60 x 2 ) x 10 ) + ((1,5 x 1,5 x 0.5 )+(0,45 x 0,45 x 2 ) x 25 ) + (1,4 x 1,9 x 0,25+0,3x0,75x1,9)) = 41,85 +38,25 + 1,09 = 81,19 m 3 4. Memasang 1 m 3 batu kosong (Aanstampeng) Volume = (0,20 x 0,80) x 301 m = 48,17. m 3 8.3.4. Pekerjaan Dinding 1. Memasang 1 m 2 dinding bata merah (5 x 11 x 22)cm tebal ½ bata,1pc:3ps a. Luas dinding Lantai 1 = 88 m 2 b. Luas dinding Lantai 2 = 94.4 m 2 Luas dinding bata merah = (88 +94,5) = 182,5. m 2 2. Memasang 1 m2 dinding bata merah (5 x 11 x 22)cm tebal ½ bata,1pc:5ps a. Luas dinding Lantai 1 = 460,2 m 2 b. Luas dinding Lantai 2 = 474,219 m 2 Luas dinding bata merah = (460,2 +474,219) = 934,419 m 2 c. Luas kusen pintu dan jendela Pintu 1 = 5,16x 2 buah = 10,32 m 2 Pintu 2 = 1,4 x 8 buah = 11,2 m 2 Pintu 3 = 5,16x 2 buah = 10,3 m 2 Pintu 4 = 5,16x 1 buah = 5,16 m 2 Pintu 5 = 1,6x 2 buah = 3,2 m 2 Jendela 1 = 7,8 x 7 buah = 54,6 m 2 Jendela 2 = 3,157x 6 buah = 18,94 m 2 Bv 1 = 1,29x 2 buah = 2,58 m 2 Bv 2 = 0,5m 2 x 16 = 8 m 2 Luas lubang kusen pintu dan jendela = 124,3 m 2 Luas dinding bata merah = 934,419-124,3 = 810,119 m 2 229

230 8.3.5. Pekerjaan Plesteran 1. Memasang 1 m 2 plesteran 1Pc : 3 Ps, tebal 15 mm Luas = luas dinding bata merah x 2 sisi = 182,5 x 2 = 365 m 2 2. Memasang 1 m 2 plesteran 1Pc : 5 Ps, tebal 15 mm Luas = Luas dinding bata merah x 2 sisi = 810,119 x 2 = 1620,23 m 2 8.3.6. Pekerjaan Kayu 1. Memasang 1 m 3 kusen pintu dan jendela, kayu kamper VolumeP1= 0,069 m 3 2. 1 m 2 daun pintu dan jendela, kayu kamper LuasP1= 0,096 m 2 3. 1 m' pasang listplank ukuran 3x20 cm, kayu kamper Panjang = 232 m' 4. 1 m 2 pasang rangka atap, kaso + reng kayu kamper Luas = 814,66 m 2 8.3.7. Pekerjaan Beton 1. 1 m 3 membuat lantai kerja beton tumbuk, 1pc : 3ps : 5kr Volume = 0,1 x (7,29 x 10 + (2,25 x 28) = 13,59 m3 2. Membuat 1 m 3 Kolom beton bertulang Kolom 450/600 dan 450/450 Volume = {(0,45 x 0,6 x 4) x 10 bh}+{(0,45 x 0,45 x 4) x 63 bh} = 49 m 3 Kolom Praktis 150/150. Volume = {(0,15 x 0,15 x 4) x 17 bh} = 1,53 m 3 3. Membuat 1 m 3 Plat, Tangga, Aksesoris beton bertulang (239,4kg besi + bekisting) a. Plat Lantai tebal 12 cm Volume = (808-24) m 2 x 0,12 = 94,08 m 3 b. Plat Atap tebal 10cm Volume = 48 m 2 x 0,10 =4,8 m 3 230

231 c. Tangga dan Balok Bordes Plat tangga tebal 15 cm dan Balok Bordes Volume = (0,5415+ 2,31 + 1,257) = 4,1075 m 3 Total Volume = 94,08+ 4,8+ 4,11+ = 103 m 3 4. Membuat 1 m 3 Balok Induk beton bertulang a. Balok Induk Tipe B1 = (450/900) Volume = (0,45 x (0,90-0,12) x (12x5 m) = 21,06 m 3 b. Balok Induk Tipe B2 (450/600) Volume = (0,45 x (0,6-0,12) x (10x4) m ) = 8,65 m 3 c. Balok Induk Tipe B3 (300/600) Volume = (0,30 x (0,6-0,12) x 80 m ) = 11,52 m 3 Volume Total = 21,06 +8,65 +11,52 = 41,23 m 3 5. Membuat 1 m 3 Balok Anak beton bertulang a. Balok Anak 250/500 Volume = (0,25 x (0,5-0,12) x184)+ (0,25 x (0,5-0,10) x 8. Volume Total = 17,48 + 0,8= 18,28 m 3 6. Membuat 1 m 3 sloof beton bertulang a. Balok Sloof 300/400 Volume = (tinggi x lebar x panjang)= (0,3x 0,4 x 276 m) = 33,12 m 3 b. Balok Sloof 150/150 Volume = (tinggi x lebar x panjang) = (0,15x 0,15 x (21) m)= 0,4725 m 3. Volume Total = 33,12 +0,4725 = 33,59 m 7. Membuat 1 m 3 Ring Balk dan Kolom Praktis a. Ring Balk Tipe RB1 200/300 Volume = (0,20 x 0,30 x 228 m) = 13,69 m 3 b. Kolom praktis 15 x15 Volume = {(0,15 x 0,15 x 4) x 17 bh} = 1,53 m 3 Volume Total = 13,69 +1,53 = 15,21 m 231

232 8.3.8. Pekerjaan Penutup Atap 1. pasang atap genteng palentong Luas = (2xluas segitiga) + (2x luas trapesium) = 814,66 m² 2. pasang genteng bubungan palentong Panjang = 15,55 x 4+15 = 77,3 m 8.3.9. Pekerjaan Langit - Langit 1. Memasang 1 m 2 langit - langit gypsum board 9 mm a. Luas Plafond lantai 1 Luas =852 m² b. Luas Plafond lantai 2 Luas = 876 m 2 Luas = 852+ 876= 1726 m 2 2. Memasang 1m' List Plafon Gypsum profil Panjang =308 m 8.3.10. Pekerjaan Sanitasi 1. Memasang 1 buah closet duduk Lantai 1-2 = 8 bh 2. Memasang 1 buah urinoir Lantai 1-2 = 3 bh 3. Memasang 1 buah wastafel Lantai 1-2 = 6 bh 4. Memasang bak kontrol (0,6x0,6x65) Lantai 1-2 = 8 bh 5. Pemasangan septitank (1,00x1,00x1,5) Volume = 1 bh 6. Floor drain Volume = 12 bh. 7. Pasangan Tangki Air 500 Liter Volume = 2 buah 8. Memasang 1 m pipa PVC diameter 3/4 Panjang = 60 m 232

233 9. Memasang 1 m pipa PVC diameter 3 Panjang = 25 m 10. memasang 1 buah kran diameter 3/4" atau 1/2" jumlah = 14 buah 8.3.11. Pekerjaan Besi & Alumunium. 1.Memasang 1 kg rangka kuda - kuda baja a. Kuda - kuda (KK1) bentang 16 m Berat = ( panjang x berat) x n = (106,95 x7,54 ) x 4 = 3225,61 kg b. Setengah Kuda - kuda (SK) bentang 8 m Berat =( panjang x berat) x n = (56,47 x 7,54) x 2= 851,57 kg c. Seperempat Kuda - kuda (SK2) bentang 4 m Berat = ( panjang x berat) x n = (14,39 x 7,54) x 8= 868,005 kg d. Jurai Berat = ( panjang x berat) x n = (82,53x 7,54 ) x 4 = 2489,11 kg Volume Total = 3225,61 +851,57 +868,005 +2489,11 = 7434,295 kg 2. Memasang 1 kg rangka Gording baja 150 x 130 x 20 x 3,2 Berat = 364,29 m x 11 kg/m = 4007,09 kg 3.Memasang 1 pcs baut 12,7 mm Jumlah = n = (26 x 5 x 4) + (15 x8 x 2)+(5 x 8 x 8 ) + (15 x 8x 4) + 10 = 1570 pcs 4. Memasang 1 kg bracing ø 12 mm Berat = panjang x berat = 1986,05 5. Memasang 1 m 2 rangka langit-langit alumunium Luas = 652,831 + 700= 1352,83 m 2 233

234 6. Memasang 1 m kusen alumunium 4 panjang = 30 m 7. Memasang 1 m 2 pasang pintu lipat = 15, 6 m 2 8. Memasang 1 m 2 pasang pintu alumunium Luas : P3 = 0,6 m 2 P4 = 1,24 m 2 J1 = 0,23 m 2 J2 = 0,258 m 2 J4 = 0,23 m 2 luas = 0,6+1,24+0,23+0,258+0,23 = 2,558 m 2 8.3.12. Pekerjaan Kunci dan Kaca 1. 1 buah pasang kunci tanam biasa P1 = 2 P3 = 2 P3 = 2 P4 = 2 Jumlah 8 buah 2. 1 buah pasang kunci tanam kamar mandi P4 = 8 buah 3. 1 buah pasang engsel pintu P1 =6x2 = 12 buah P2 = 2 x 8 = 16buah P3 = 6 x2 = 12 buah P4 = 3 x 2 = 6 buah Jumlah total = 46 buah 4. 1 buah pasang engsel angin BV = 2x16 = 16 buah Jumlah total = 16 buah Jumlah total = 56 buah 234

235 5. 1 buah pasang door closer P1= 2 x2 = 4 buah P3 = 2 x 2 = 4 buah P5 = 1 x 2 = 2 buah. Jumlah total = 10 buah 6. 1 buah pegangan pintu/ door holder. P1= 2 x2 = 4 buah P3 = 2 x 2 = 4 buah P4 = 2 x 1 = 2buah P5 = 1 x 2 = 2 buah Jumlah total = 12 buah 7. 1 m2 pasang kaca tebal 5 mm J2= 2,52 x 6 = 15,13 m 2 P5= 0,81 x 2 = 1,62 m 2 Jumlah total = 16,75 m 2 8. 1 m2 pasang kaca, tebal 12mm P1= 4,75 x2 = 9,5 m 2 P3= 4,75 x2 = 9,5 m 2 Jumlah total = 19 m 2 235

236 8.3.13. Pekerjaan Penutup Lantai dan dinding 1. 1 m2 pasang lantai keramik warna ukuran 40 x 40 cm Total volume = 744 + 672= 1416 m 2 2. 1 m 2 pasang lantai keramik warna ukuran 20 x 20 cm Total volume = 40 + 40 = 80 m 2 3. 1 m2 pasang dinding keramik warna ukuran 20 x 20 cm Total volume = 1,5(41 m )= 61,5 m 2 4. Memasang 1m 2 Paving Tikar tebal 8 K.350-400 Merah Total volume = 152 + 80 + 32 = 265 m 2 8.3.14. Pekerjaan Cat/ Pelitur 1. 1 m 2 pengecatan dinding tembok baru. Luas = 365 + 810,11 = 1175,11 m 2 2. Pengecatan Kusen pintu dan jendela Volume = 1,2 m 2 3. Pengecatan daun pintu dan jendela Volume = 1,6 m 2 4. Pengecatan listplank 232x0.03+0.03x0,2 = 6,97 m 2 236

237 8.4. REKAPITULASI RAB NO URAIAN PEKERJAAN TOTAL I PEKERJAAN PERSIAPAN Rp 37.022.002,00 II PEKERJAAN TANAH Rp 29.388.203,17 III PEKERJAAN PONDASI Rp 312.881.239,38 IV PEKERJAAN DINDING Rp 91.603.979,56 V PEKERJAAN PLESTERAN Rp 81.364.010,25 VI PEKERJAAN KAYU Rp 61.812.868,38 VII PEKERJAAN BETON Rp 682.179.105,44 VIII PEKERJAAN PENUTUP ATAP Rp 55.930.600,60 IX PEKERJAAN LANGIT-LANGIT Rp 31.317.605,00 X PEKERJAAN SANITASI Rp 32.359.183,13 XI PEKERJAAN BESI DAN ALLMUNIUM Rp 518.482.964,77 XII PEKERJAAN KUNCI DAN KACA Rp 20.674.513,81 XIII PEKERJAAN PENUTUP LANTAI DAN DINDING Rp 220.644.092,69 XIV PEKERJAAN PENGECATAN Rp 13.753.504,10 XV PEKERJAAN INSTALASI LISTRIK Rp 29.581.000,00 XVI PEKERJAAN PEMBERSIHAN Rp 12.528.000,00 JUMLAH Rp 2.231.522.872,27 Jasa Konstruksi 10% Rp 223.152.287,23 Rp 2.454.675.159,49 PPN 10 % Rp 245.467.515,95 Rp 2.700.142.675,44 Terbilang : Dibulatkan Rp 2.701.000.000,00 Dua milyar tujuh ratus satu juta rupiah 237