Tahun C Hari Minggu Adven III LITURGI SABDA. Bacaan Pertama Zef. 3 : 14-18a

dokumen-dokumen yang mirip
Tahun C Pesta Pembaptisan Tuhan LITURGI SABDA. Bacaan Pertama Yes. 40 :

Bacaan diambil dari Kitab Nabi Yesaya:

Tahun C Hari Minggu Biasa III LITURGI SABDA. Bacaan Pertama Neh. 8 : 3-5a

LITURGI SABDA. Bacaan pertama Aku bersukaria di dalam Tuhan Bacaan diambil dari Kitab Yesaya :

Tahun A-B-C : Hari Raya Paskah LITURGI SABDA

Thn A Hari Minggu Adven III LITURGI SABDA. Bacaan Pertama Yes. 35 : 1-6a. 10

Pada waktu itu Musa berkata kepada bangsanya tentang hal-ikhwal persembahan katanya,

Th A Hari Minggu Adven III

Th A Hari Minggu Adven I

Tahun C Hari Minggu Biasa XIII LITURGI SABDA. Bacaan Pertama 1 Raj. 19 : 16b Bersiaplah Elisa, lalu mengikuti Elia.

Umat yang telah Kubentuk bagi-ku akan memberitakan kemasyhuran-ku."

Tahun C Minggu Tri Tunggal Maha Kudus LITURGI SABDA

Tahun C Pesta Keluarga Kudus : Yesus, Maria, Yusuf LITURGI SABDA. Bacaan Pertama 1 Sam. 1:

Tahun A-B-C Hari Raya Natal - Allah menjadi manusia LITURGI SABDA

Th A Hari Minggu Biasa VIII 26 Februari 2017

Tahun C Hari Minggu Prapaskah III Penyelidikan Pertama Calon Baptis

Tahun C Hari Minggu Biasa XXVIII LITURGI SABDA. Bacaan Pertama 2 Raj. 5 : Naaman kembali kepada Elisa, abdi Allah, dan memuji Tuhan.

Bacaan diambil dari Kitab Nabi Yeremia: Tahun C Hari Minggu Biasa XX LITURGI SABDA

LITURGI SABDA. Tahun C Hari Minggu Biasa XV

LITURGI SABDA. Bacaan pertama (Kis. 4 : 32-35) Mereka sehati dan sejiwa. Bacaan diambil dari Kisah Para Rasul

LITURGI SABDA. Tahun C Minggu Paskah III. Bacaan Pertama Kis. 5:27b b-41. Kami adalah saksi dari segala sesuatu: kami dan Roh Kudus.

TIDAK MESTI BESAR, HEBAT, BANYAK

LITURGI SABDA. Tahun C Hari Minggu Biasa XVII

LITURGI SABDA. Bacaan pertama (Kis. 4 : 8-12) Hanya Yesuslah sumber keselamatan. Bacaan diambil dari Kisah Para Rasul

Tata Ibadah Adven III

Peringatan Arwah Semua Orang Beriman 2 November MISA 2 LITURGI SABDA

Yesus Mempelai sejati yang didambakan umat Israel

Perayaan Ekaristi Hari Minggu Adven ke-1

TAHUN B - Hari Minggu Paskah VI 10 Mei 2015 LITURGI SABDA. Bacaan pertama (Kis 10: )

Kamu harus tinggal di dalam kota ini sampai kamu diperlengkapi dengan kekuasaan dari tempat tinggi (Luk 24:49)

LITURGI SABDA Bacaan Pertama Kel 17 : 3-7 Berikanlah air kepada kami, supaya kami dapat minum. Bacaan diambil dari Kitab Keluaran:

C - HARI MINGGU BIASA XXXIII

Th A-B-C : Hari Raya Penampakan Tuhan

LITURGI SABDA Bacaan pertama (Kej 9 : 8-15) Perjanjian Allah dengan Nuh sesudah ia dibebaskan dari air bah. Bacaan diambil dari Kitab Kejadian

Perayaan Ekaristi HARI MINGGU BIASA KE-31

Beginilah Firman Tuhan, Allah semesta alam,

NOVENA PENTAKOSTA 2015 ROH KUDUS MEBANGKITKAN SIKAP SYUKUR DAN PEDULI

Perayaan Ekaristi HARI MINGGU BIASA KE-10

Perayaan Ekaristi HARI MINGGU BIASA KE-32

Tahun C Hari Minggu Biasa XXIV LITURGI SABDA

A. JEMAAT BERHIMPUN TATA IBADAH MINGGU, 30 JULI 2017 (MINGGU BIASA) POLA HIDUP KERAJAAN ALLAH

LITURGI SABDA. Bacaan pertama (Yun. 3 : ) Orang-orang Niniwe berbalik dari tingkah lakunya yang jahat. Bacaan diambil dari Nubuat Yunus:

Tata Ibadah Hari Natal

Tahun A-B-C Hari Raya Natal - Allah menjadi manusia. Antifon Pembuka Yes. 9 : 6

Thn A Hari Minggu Biasa III - 22 Januari 2017

MENANTI DIA DENGAN BERJAGA DAN BERDOA

Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB)

Tata Ibadah Hari Natal

Demikianlah Sabda Tuhan. U Syukur kepada Allah. Tahun C Hari Minggu Biasa XXII LITURGI SABDA

Perayaan Ekaristi HARI RAYA PASKAH KE-6

Umat yang telah Kubentuk bagi-ku akan memberitakan kemasyhuran-ku."

TATA IBADAH HARI MINGGU XII SESUDAH PENTAKOSTA

Sekali peristiwa Allah menyuruh Petrus pergi ke rumah perwira Kornelius.

1) Hai mari sembah Yang Mahabesar, nyanyikan syukur dengan bergemar. Perisai umat-nya Yang Maha Esa, mulia nama-nya, takhta-nya megah!

TANDA SALIB DAN SALAM Umat berdiri

GPIB Immanuel Depok Minggu, 08 Januari 2017

LITURGI SABDA. Bacaan pertama (Am. 7 : 12-15) Pergilah, bernubuatlah terhadap umat-ku. Bacaan diambil dari Nubuat Amos

GKI MENGALAMI PEMBARUAN BUDI Roma 12:1-2

.. prosesi Alkitab dibawa masuk ke dalam ruang Ibadah diiringi instrumen...

TAHUN B - Hari Raya Pentakosta 24 Mei 2015 LITURGI SABDA

LITURGI SABDA. Tahun C Minggu Paskah VII. Bacaan Pertama Kis. 7 : Aku melihat Anak Manusia berdiri di sebelah kanan Allah.

TATA IBADAH HARI MINGGU XX SESUDAH PENTAKOSTA

Kami datang kepada-mu, kami datang kepadamu Bersyukur sebulat hati, kar na kasihmu besar

TEMA MASA RAYA NATAL: JAWABAN ALLAH ATAS PENANTIAN MANUSIA

TATA IBADAH HARI MINGGU ADVENT III

MEREFLEKSIKAN KEHIDUPAN KELUARGA BERSAMA YUSUF DAN MARIA

KAMIS DALAM PEKAN SUCI. Misa Krisma

JADILAH PADAKU MENURUT PERKATAANMU

Meneladan Maria Menjadi Pribadi Ekaristis

Minggu, 10 Desember 2017 Pk , 08.00, & WIB

TAHUN B - Hari Minggu Biasa XVII 26 Juli 2015 LITURGI SABDA

TATA IBADAH HARI MINGGU III PRAPASKAH

Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB)

Perayaan Ekaristi HARI MINGGU BIASA KE-20

Th A Hari Minggu Biasa VI 12 Februari 2017

BAHAN RENUNGAN ADVEN 2014

GPIB Immanuel Depok Minggu, 11 September 2016

A. JEMAAT BERHIMPUN TATA IBADAH MINGGU, 20 NOVEMBER 2016 (MINGGU KRISTUS RAJA) YESUS KRISTUS RAJA SURGAWI SEJATI

LITURGI MINGGU GEREJA KRISTEN INDONESIA JATIMURNI MINGGU, 23 JULI 2017 Tema: ALLAH SANG PENYABAR JEMAAT BERHIMPUN

A. JEMAAT BERHIMPUN TATA IBADAH MINGGU, 08 APRIL 2018 (MINGGU PASKAH II - PUTIH) KOMUNITAS YANG DIPULIHKAN DAN DIUTUS

Berdiri. 2. NYANYIAN JEMAAT Alangkah Baik dan Indahnya KMM 81:1-3. (prosesi Alkitab simbol Firman Allah yang siap untuk diberitakan)

SAUDARA BELAJAR BERJALAN

TAHUN B - Hari Minggu Prapaskah V 22 Maret 2015 LITURGI SABDA

Tahun B - Pesta Pembaptisan Tuhan 11 Januari 2015 LITURGI SABDA

LITURGI SABDA. Tahun C Minggu Paskah V

HARI MINGGU Iv SESuDAH PASKAH

GPIB Immanuel Depok Minggu, 14 Januari 2018 TATA IBADAH HARI MINGGU II SESUDAH EPIFANIA

TAHUN B - Hari Minggu Biasa XXIV 13 September 2015 LITURGI SABDA

Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB)

Tahun C - HARI MINGGU BIASA XXX LITURGI SABDA. Bacaan Pertama Sir 35: 12-14, Doa orang miskin menembusi awan

TATA IBADAH HARI MINGGU I SESUDAH EPIFANIA PERSIAPAN

TATA IBADAH HARI MINGGU. Minggu TRINITAS

TAHUN B - Hari Minggu Biasa XXX 25 Oktober 2015 LITURGI SABDA

Liturgi Minggu Nuansa Pemuda. Hidup Bergairah dalam Sukacita dan Kegembiraan Tuhan. GKI Bintaro Utama 30 Agustus 2015 Pukul 17.

LANGKAH-LANGKAH MENUJU PERTUMBUHAN ROHANI

TATA IBADAH HARI MINGGU

Liturgi Minggu. Jadilah Penurut-Penurut Allah. GKI Bintaro Utama 9 Agustus 2015 Pukul 06.30, 09.00, dan WIB

Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB)

LITURGI MINGGU GEREJA KRISTEN INDONESIA JATIMURNI MINGGU, 3 SEPTEMBER 2017 Tema: MENYELAMI PEMIKIRAN ALLAH JEMAAT BERHIMPUN

I. JEMAAT BERHIMPUN. (Berdiri)

Transkripsi:

1 Tahun C Hari Minggu Adven III LITURGI SABDA Bacaan Pertama Zef. 3 : 14-18a Tuhan Allah bersorak gembira karena engkau. Bacaan diambil dari Nubuat Zefanya: Bersorak-sorailah, hai putri Sion, bergembiralah, hai Israel! Bersukacita dan beria-rialah dengan segenap hati, hai putri Yerusalem! Tuhan telah menyingkirkan hukuman yang dijatuhkan atasmu, Ia telah menebas binasa musuhmusuhmu. Raja Israel, yakni Tuhan, ada di tengah-tengahmu, engkau tidak akan takut kepada malapetaka lagi. Pada hari itu akan dikatakan kepada Yerusalem, "Janganlah takut, hai Sion! Janganlah tanganmu menjadi lemah lunglai. Tuhan Allahmu ada di tengah-tengahmu sebagai pahlawan yang memberi kemenangan. Ia bersukaria karena engkau, Ia membarui engkau dalam kasih-nya, dan Ia bersorak gembira karena engkau seperti pada hari pertemuan raya. Demikianlah Sabda Tuhan. U Syukur kepada Allah.

Bacaan Kedua Flp. 4 : 4-7 Tuhan sudah dekat. Bacaan diambil dari Surat Rasul Paulus kepada Jemaat di Filipi: Saudara-saudara, senantiasa dalam Tuhan! 2 bersukacitalah Sekali lagi kukatakan: Bersukacitalah! Hendaklah kebaikan hatimu diketahui semua orang. Tuhan sudah dekat! Janganlah kamu khawatir tentang apa pun juga, tetapi dalam segala hal nyatakanlah keinginanmu kepada Allah dalam doa dan permohonan dengan ucapan syukur. Maka damai sejahtera Allah, yang melampaui segala akal, akan memelihara hati dan pikiranmu dalam Kristus Yesus. Demikianlah sabda Tuhan. U Syukur kepada Allah.

Bacaan Injil Luk. 3 : 10-18 Apakah yang harus kami perbuat? I U I U Tuhan bersamamu. Dan bersama rohmu. Inilah Injil Yesus Kristus menurut Lukas. Dimuliakanlah Tuhan. Ketika Yohanes pembaptis mewartakan pertobatan, orang banyak bertanya kepadanya, "Jika demikian, apakah yang harus kami perbuat?" Jawab Yohanes, "Barangsiapa mempunyai dua helai baju, hendaklah ia membaginya dengan yang tidak punya, dan barangsiapa mempunyai makanan, hendaklah ia berbuat demikian juga." Pada waktu itu datang juga pemungutpemungut cukai untuk dibaptis, dan mereka bertanya kepada Yohanes, "Guru, apakah yang harus kami perbuat?" Jawab Yohanes kepada mereka, "Jangan merampas dan jangan memeras, dan cukupkanlah dirimu dengan gajimu!" 3

Tetapi orang banyak itu sedang menanti dan berharap, dan semuanya bertanya dalam hati tentang Yohanes, kalau-kalau ia adalah Mesias. Karena itu Yohanes berkata kepada semua orang itu, "Aku membaptis kamu dengan air, tetapi Ia yang lebih berkuasa daripada aku akan datang dan membuka tali kasut-nya pun aku tidak layak. Ia akan membaptis kamu dengan Roh Kudus dan dengan api. Alat penampi sudah ada di tangan-nya: Ia akan membersihkan tempat pengirikan-nya untuk mengumpulkan gandum ke dalam lumbung-nya. Tetapi debu jerami akan dibakar-nya dalam api yang tidak terpadamkan." Dengan banyak nasihat lain, Yohanes memberitakan Injil kepada orang banyak. 4

5 Doa Umat Sumber : Buku Misa Hari Minggu dan Hari Raya (Edisi Revisi) I Allah Bapa Yang Mahabaik, kami bergembira atas kedatangan kembali Yesus Kristus, Putra- Mu dalam kemuliaan. Maka dengarkanlah kiranya doa permohonan kami. L Bagi Gereja dan para pejabat di dalamnya. Ya Bapa, dampingilah Gereja-Mu dalam mewartakan kabar sukacita keselamatan-mu. U Teguhkanlah iman, pengharapan, dan kasih para gembala Gereja sehingga mereka tetap setia dalam mendampingi peziarahan umat menuju kepada-mu. L Bagi para penanggung jawab dalam masyarakat. Ya Bapa, berkatilah para penanggung jawab dalam masyarakat agar dengan rela dan gembira mengusahakan kemajuan dan perbaikan masyarakatnya. U Semoga, bersama mereka, kami mampu mewujudkan masyarakat yang adil, makmur, sejahtera seturut kehendak-mu, mulai dari keluarga kami, komunitas, dan lingkungan kami sendiri.

L Bagi mereka yang sedang kecewa dan bimbang. Ya Bapa, terangilah mereka yang sedang kecewa dan bimbang dengan sinar cahaya-mu. U Semoga pengharapan akan kedatangan Kristus memperteguh iman dan mampu menghalau kekecewaan dan kebimbangan, serta tabah menghadapi kesulitan. L Bagi kita di sini. Ya Bapa, sadarkanlah kiranya kami akan cinta kasih-mu yang demikian agung kepada kami. U Karena oleh kasih-mu, kami Kausemangati dan Kaudorong melaksanakan tugas panggilan kami dengan rela dan gembira hati. 6 I Allah Bapa Yang Mahabaik, sebagaimana orangorang sezaman Yohanes Pembaptis kami pun perlu bertobat. Tuntunlah kami untuk melepaskan kepuasan diri kami agar mampu menghampakan diri seperti Kristus, Putra-Mu dan Tuhan kami. U Amin.

7 Doa Umat Sumber : Buku Doa Umat, J. Waskito, SJ I: Sebab apa kita jarang merasa gembira? Mungkin karena kita masih kurang kristiani. Marilah kita berdoa kepada Allah, sumber kebahagiaan, agar selalu diperkenankan hidup dalam damai-nya dan bergembira. Marilah mengatakan kepada-nya: 1. Bagi Gereja: Ya Bapa, semoga Gereja selalu mewartakan Injil sebagai kabar baik tentang kegembiraan besar, serta sebagai warta pembebasan dan harapan. 2. Bagi dunia kita yang mengutamakan perencanaan dan produksi, tetapi menghalalkan juga manipulasi dan ketidakadilan: Ya Bapa, semoga dalam dunia yang keras ini manusia menjadi pusat perhatian lagi dan semoga nilai positif kegembiraan serta perayaan dihargai lagi.

3. Bagi saudara-saudari kita yang miskin dan menderita: Ya Bapa, semoga kami tidak hanya memikirkan kebutuhan jasmani sesama kami, tetapi juga memberi kehangatan kasih serta harapan kepada mereka. 4. Bagi umat kristiani di mana saja: Ya Bapa, semoga dalam segala pencobaan hidup, kami tetap tenang dan menyadari kenisbian hal-hal yang menimpa kami. 5. Akhirnya bagi kita semua: Ya Bapa, semoga umat-mu mempunyai rasa humor, sehingga mampu menertawakan diri sendiri; berilah juga kerelaan hati untuk melakukan perbuatan baik dengan murah hati, tanpa perhitungan, hanya terdorong oleh kegembiraan melakukan yang baik. I: Tuhan, Allah kami, oleh Yesus, Putra-Mu, Engkau telah membawa kebebasan bagi kami. Semoga kami hidup di hadapan-mu sebagai manusia merdeka dan penuh kegembiraan. Demi Kristus, Tuhan dan pengantara kami. U: Amin 8