Tahun A-B-C : Hari Raya Paskah LITURGI SABDA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Tahun A-B-C : Hari Raya Paskah LITURGI SABDA"

Transkripsi

1 1 Tahun A-B-C : Hari Raya Paskah LITURGI SABDA Bacaan Pertama Kis. 10 : 34a Kami telah makan dan minum bersama dengan Yesus setelah Ia bangkit dari antara orang mati. Bacaan diambil dari Kisah Para Rasul: Sekali peristiwa Allah menyuruh Petrus pergi ke rumah perwira Kornelius. Di sana Petrus berkata, "Kamu tahu tentang segala sesuatu yang terjadi di seluruh tanah Yudea, mulai dari Galilea, sesudah pembaptisan yang diberitakan oleh Yohanes, yaitu tentang Yesus dari Nazaret: Bagaimana Allah mengurapi Dia dengan Roh dan kuat kuasa. Yesus itulah yang berjalan berkeliling sambil berbuat baik dan menyembuhkan semua orang yang dikuasai Iblis, sebab Allah menyertai Dia.

2 Kami adalah saksi dari segala sesuatu yang diperbuat Yesus di tanah Yudea maupun di Yerusalem! Dia telah dibunuh dan digantung pada kayu salib. Tetapi Allah telah membangkitkan Dia pada hari yang ketiga. Dan Allah berkenan bahwa Ia menampakkan diri, bukan kepada seluruh bangsa, tetapi kepada saksi-saksi, yang sebelumnya telah ditunjuk oleh Allah, yaitu kepada kami yang telah makan dan minum bersama dengan Dia setelah Ia bangkit dari antara orang mati. Dan Yesus telah menugaskan kami memberitakan kepada seluruh bangsa dan bersaksi bahwa Dialah yang ditentukan Allah menjadi Hakim atas orang-orang hidup dan orang-orang mati. Tentang Dialah semua nabi bersaksi, bahwa barangsiapa percaya kepada-nya, ia akan mendapat pengampunan dosa oleh karena nama-nya." Demikianlah sabda Tuhan U Syukur kepada Allah 2

3 Bacaan kedua Kol. 3 : 1-4 Carilah perkara yang di atas, di mana Kristus berada. Bacaan diambil dari Surat Rasul Paulus kepada jemaat di Kolose: Saudara-saudara, kamu telah dibangkitkan bersama dengan Kristus. Maka carilah perkara yang di atas, di mana Kristus berada, duduk di sebelah kanan Allah. Pikirkanlah perkara yang di atas, bukan yang di bumi. Sebab kamu telah mati, dan hidupmu tersembunyi bersama dengan Kristus dalam Allah. Kristuslah hidup kita! Apabila Ia menyatakan diri kelak, kamu pun akan menyatakan diri bersama dengan Dia dalam kemuliaan. Demikianlah sabda Tuhan. U Syukur kepada Allah. 3

4 Bacaan Injil Misa Sore Luk. 24 : Mari tinggal bersama kami karena hari sudah senja. I U I U Tuhan bersamamu. Dan bersama rohmu. Inilah Injil Yesus Kristus menurut Lukas. Dimuliakanlah Tuhan. Pada hari Minggu Paskah, dua orang murid Yesus sedang berjalan menuju sebuah kampung bernama Emaus, kira-kira sepuluh kilometer dari Yerusalem. Mereka mempercakapkan segala peristiwa yang telah terjadi. Sementara mereka bercakap-cakap sambil bertukar pikiran, Yesus menghampiri mereka dan turut berjalan. Tetapi mereka itu tidak mengenal- Nya. Yesus bertanya, "Apa yang Saudara persoalkan sambil berjalan ini, sehingga sedih hati?" Mereka berhenti dengan heran. Kleofas, seorang dari mereka balik bertanya, "Apakah Saudara satu-satunya orang pendatang di Yerusalem, yang tidak tahu, apa yang terjadi di sana akhir-akhir ini?" Yesus bertanya, "Kejadian apa?" Jawab mereka, "Tentang Yesus dari Nazaret. Dia seorang nabi, yang berkuasa dengan perkataan dan perbuatan di hadapan Allah dan seluruh rakyat. 4

5 Tetapi para imam kepala dan pemimpin kami telah menyerahkan Dia untuk dihukum mati di salib. Padahal kami berharap, bahwa Dialah yang akan membebaskan Bangsa Israel! Akan tetapi sekarang sudah tiga hari setelah kejadian itu. Lagipula ada beberapa wanita dari kalangan kami telah membawa berita, yang sangat mengejutkan: Pagi-pagi mereka pergi ke makam, tetapi tidak menemukan jenazah Yesus. Setelah kembali, mereka malah mengatakan; telah melihat malaikat-malaikat, yang berkata, 'Yesus hidup.' Kemudian beberapa teman kami juga pergi ke makam itu. Dan yang mereka lihat memang sesuai dengan cerita wanita-wanita tadi. Tetapi Yesus tidak mereka lihat." Lalu Yesus berkata kepada mereka, "Saudara-saudara belum juga mengerti, lagi pula lamban hati, sehingga tidak percaya akan semua sabda nabi-nabi. Bukankah Almasih harus menderita semuanya itu untuk mencapai kemuliaan-nya?" Dan Yesus menerangkan kepada mereka segala sesuatu yang ditulis dalam Kitab Suci mengenai diri- Nya, mulai dari kitab Musa sampai dengan semua kitab para nabi. Sementara itu mereka mendekati kampung tujuannya dan Yesus pura-pura mau berjalan terus. Tetapi kedua murid mendesak, katanya, "Mari 5

6 Saudara tinggal bersama kami, karena hari sudah senja dan matahari hampir terbenam." Maka masuklah Yesus dan tinggal bersama mereka. Lalu terjadilah, tengah makan Yesus mengambil roti dan mengucapkan doa syukur. Dan ketika dibagibagi-nya roti itu dan diberikan kepada mereka, terbukalah mata mereka dan mereka mengenal Yesus. Tetapi Ia hilang dari pandangan mereka. Kata mereka, "Bukankah hati kita berkobar-kobar, ketika Ia berbicara dengan kita di jalan dan menjelaskan arti Kitab Suci!" Segera mereka kembali ke Yerusalem, dan berjumpa dengan kesebelas rasul beserta beberapa orang lain yang berkata, "Tuhan sungguh sudah bangkit. Ia memperlihatkan diri kepada Simon." Kemudian kedua murid itu pun menceritakan, apa yang terjadi di tengah jalan, dan bagaimana mereka mengenal Yesus, ketika Ia membagi-bagi roti. 6

7 Doa Umat Sumber : Buku Misa Hari Minggu dan Hari Raya (Edisi Revisi) I Kristus, Sang Mesias sumber kehidupan, telah dibangkitkan oleh Allah. Kristus juga akan membangkitkan kita dengan kasih karunia-nya. Maka marilah kita berdoa: U Kristus, sumber kehidupan, selamatkanlah L Ya Kristus, Engkaulah awal dan akhir. Engkau telah wafat namun hidup kembali. Semoga kami semua yang telah dibaptis selalu berjuang melawan kejahatan dan tetap setia sampai mati mengamalkan semangat pengorbanan-mu di tengah masyarakat. Kami mohon: U Kristus, sumber kehidupan, selamatkanlah L Ya Kristus, Engkaulah cahaya dan keselamatan segala bangsa. Terangilah kiranya para pemimpin bangsa-bangsa agar selalu menggalang persatuan dan kerukunan di antara para bangsa demi perdamaian dan kesejahteraan umat manusia. Kami mohon: 7

8 U Kristus, sumber kehidupan, selamatkanlah L Ya Kristus, Engkaulah kebangkitan dan kehidupan. Tunjukkanlah belas kasih-mu kepada mereka yang sakit, yang menderita dan yang menghadapi ajal, agar mereka semua dikuatkan dan diteguhkan berkat kebangkitan- Mu. Kami mohon: U Kristus, sumber kehidupan, selamatkanlah L Ya Kristus, Engkaulah batu yang dibuang oleh para tukang, tetapi terpilih menjadi batu sendi. Gunakanlah kami sebagai batu-batu hidup dalam membangun masyarakat yang rukun dan adil makmur merata. Kami mohon: U Kristus, sumber kehidupan, selamatkanlah I Tuhan Yesus Kristus, Engkau telah bangkit dan tetap tinggal bersama dengan Tuntunlah kami kepada Bapa dalam iman, harapan, dan kegembiraan. Sebab Engkaulah Tuhan dan Pengantara U Amin. 8

9 9 Doa Umat Sumber : Buku Doa Umat, J. Waskito, SJ HARI RAYA PASKAH (1): Tuhan sungguh telah bangkit, Alleluya! I: Marilah pada hari Paskah ini kita mengarahkan hati kepada Bapa yang telah berkenan memperbarui segalagalanya dalam Putra-Nya, Yesus Kristus yang telah bangkit. Marilah kita mohon kepada-nya: 1. Semoga Allah memperbarui masyarakat dan Gereja, agar amanat cinta kasih Putra-Nya dipenuhi dalam seluruh masyarakat, dan semua orang hidup dalam cahaya-nya. Marilah berdoa kepada Tuhan: 2. Semoga kami semua diberi hati yang baru dan roh yang baru, semoga segala sesuatu yang keras dan kaku diambil dari kami, sehingga semua orang mengetahui bahwa Kristus adalah Tuhan. Marilah berdoa kepada Tuhan: 3. Semoga Allah memenuhi janji-nya kepada kami untuk menciptakan surga baru dan dunia baru: suatu masa depan penuh keadilan dan kasih bagi semua orang dan suatu kebahagiaan yang takkan berakhir di hadapan-nya.

10 Marilah berdoa kepada Tuhan: 4. Semoga kami semua menjadi bebas dari segala nafsu dan dosa yang pernah membelenggu kami di masa lalu serta hidup secara baru dengan melayani sesama manusia. Marilah berdoa kepada Tuhan: 5. Semoga Injil selalu diwartakan sebagai kabar kegembiraan besar, dan pemberitaannya disambut sebagai anugerah Allah bagi kami dan memperbarui kami sendiri serta dunia Marilah berdoa kepada Tuhan: 6. Semoga di antara kami sendiri bangkit pula semangat yang patah karena kegagalan-kegagalan, persahabatan yang terlukai oleh ketidaksetiaan, kegembiraan yang hilang karena pengalaman pahit serta kerukunan yang dirobekrobek oleh perpecahan. Marilah berdoa kepada Tuhan: I: Allah, Bapa kami, jadikanlah masa kami masa kasih karunia-mu, dan semoga kami hidup dalam terang dan kebebasan Penyelamat kami yang sudah bangkit, Yesus Kristus Tuhan U: Amin. 10

11 11 Doa Umat Sumber : Buku Doa Umat, J. Waskito, SJ HARI RAYA PASKAH (2) : Kasih lebih kuat daripada maut I: Marilah berdoa kepada Allah, Bapa kita, yang telah menunjukkan kepada kita, dalam diri Yesus Kristus, bahwa kasih-nya lebih kuat daripada kematian. Marilah mengatakan kepada-nya: U: Allah, sumber kehidupan, dengarkanlah doa 1. Bagi Gereja, yang berkat darah Kristus yang ditumpahkan telah dilahirkan kembali untuk hidup: Ya Bapa, semoga Gereja mewartakan kegembiraan atas kebangkitan Tuhan sampai akhir zaman. Marilah berdoa: U: Allah, sumber kehidupan, dengarkanlah doa 2. Bagi keluarga dan masyarakat kita: Ya Bapa, semoga keluarga-keluarga serta seluruh masyarakat kami dianugerahi kegembiraan dan kedamaian. Semoga kami semua bangkit dan bersamasama sepakat untuk hidup dengan lebih adil dan jujur di antara Marilah berdoa: U: Allah, sumber kehidupan, dengarkanlah doa 3. Bagi para baptisan baru: Ya Bapa, semoga para baptisan baru menjadi bahagia dan setia; dan bagi semua orang kristiani yang sudah

12 dibaptis, semoga kegembiraan hidup mereka sebagai insan kristiani memberi kesaksian tentang Kristus yang hidup dan hadir di tengah-tengah umat-nya. Marilah berdoa: U: Allah, sumber kehidupan, dengarkanlah doa 4. Bagi mereka yang menderita dan merasa terasing, mereka yang patah hati, kesepian, sakit, dan mengalami kesulitan ekonomi: Ya Bapa, semoga kami menjadi teman seperjalanan bagi mereka di jalan kehidupan serta pewarta kegembiraan dan harapan. Marilah berdoa: U: Allah, sumber kehidupan, dengarkanlah doa 5. Bagi kita masing-masing yang berkumpul di sini sebagai umat Allah: Ya Bapa, semoga kami tidak acuh tak acuh satu sama lain, tetapi tumbuh dalam kasih dan persatuan. Marilah berdoa: U: Allah, sumber kehidupan, dengarkanlah doa I: Allah Bapa kami, semoga Putra-Mu yang telah bangkit tetap tinggal bersama dengan kami dan menuntun kami kepada-mu dalam iman, harapan, dan kegembiraan, sekarang dan selama-lamanya. U: Amin. 12

Sekali peristiwa Allah menyuruh Petrus pergi ke rumah perwira Kornelius.

Sekali peristiwa Allah menyuruh Petrus pergi ke rumah perwira Kornelius. Thn B Hari Raya Paskah 5 April 2015 LTRG SABDA mat duduk Bacaan pertama (Kis. 10 : 34a. 37-43) Kami telah makan dan minum bersama dengan Yesus setelah a bangkit dari antara orang mati. Bacaan diambil dari
